tugas komputasi nutri

5

Click here to load reader

Upload: adhyasta-narendra-maheswara

Post on 08-Jul-2018

212 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Tugas Komputasi Nutri

8/19/2019 Tugas Komputasi Nutri

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-komputasi-nutri 1/5

Hasil Kajian Gizi

Hak Cipta Direktorat Bina Gizi Masyarakat - Kemkes RI Versi 3.0

KLINIK : Klinik Gizi Kemkes RI

No. Register :

Tanggal konseling :Nama konselor :

11-March-2016 / 12:00AM

2016/03-0000013

andri RS

Identitas pengunjung

Nama ny. asri

Umur  38 0

Jenis kelamin

 Alamat

Wanita

Pekerjaan IBU RUMAH TANGGA

Berat Badan 48.00

Tinggi Badan 155.00

Kondisi

Thn Bln

Kg

Cm

Indeks Massa Tubuh

Lingkar Pinggang

Lingkar Pinggul

Berat Badan IdealBB Normal Maximum

BB Normal Minimum

0.00

KgKg

Kg

Kg

 Analisa Konsumsi Gizi

Zat Gizi Hasil Anamnesa Anjuran konsumsi Tingkat

konsumsi

Normal

Dokter yang merujuk :

per hari

Penormalan beratbadan dalam waktu

19.98 Normal

53.1060.28

44.45

0.00

Dr. Julina

l mulyorejo RT.003 / 005SURABAYA, Kaliyudan,Mulyorejo, 60114

BB Anda (Cukup)

Hasil Data Laboratorium

%Energi 961.37 kkal 2,127.53 kkal 45

%Protein 28.89 gr 38.40 gr   75

%Lemak    52.42 gr    58.93 89%Karbohidrat   100.01 gr    345.72 29

%Vit. A 1,074.79 si 3,000.00 si 36

%Vit. D   0.00 ug   5.00  ug 0

%Vit. E   0.00 mg   8.00  mg 0

%Vit. K 0.00 mg 65.00 mg 0

%Tiamin   0.00 mg   1.00  mg 0

%Riboflavin   0.10 mg   1.20  mg 8

% Niasin 0.89 mg 9.00 mg 10

%Vit. B12   0.00 ug   1.00  ug 0

%Asamfolat   0.00 ug   150.00 ug 0

%Piridoksin 0.00 mg 1.60 mg 0

%Vit. C   17.52 mg   60.00  mg 29

%Kalsium   731.52 mg   500.00 mg 146

%Fosfor 531.38 mg 450.00 mg 118

%Zat Besi   10.56 mg   26.00  mg 41

%Seng   0.86 mg   15.00  mg 6

%Iodium 0.02 ug 150.00 ug 0

%Selenium   0.00 ug   55.00  ug 0

%Vit. B1   0.00 mg   0.00 0

% Natrium 0.00 mg 0.00 0

%Kalium   485.27 mg   0.00 0

%Kholesterol   136.13 0.00 0

Page 2: Tugas Komputasi Nutri

8/19/2019 Tugas Komputasi Nutri

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-komputasi-nutri 2/5

Hasil Kajian Gizi

Hak Cipta Direktorat Bina Gizi Masyarakat - Kemkes RI Versi 3.0

KLINIK : Klinik Gizi Kemkes RI

DIET SERAT TINGGI (SERAT TINGGI)Jenis Diet: 2100

: 79

: 41

: 329

ENERGI

PROTEIN

SERAT

H. ARANG

Bahan Makanan BeratWaktu Makan   URT Satuan

Pagi beras merah 1.00 gls nas75.00

Telur ayam 1.00 btr  50.00

sayuran 1.00 gls100.00

minyak 0.50 sdm5.00

Pukul 10.00 Kacang ijo 2.50 sdm25.00

gula pasir 1.50 sdm15.00

Siang/Malam beras merah 1.50 gls nas100.00

Daging 1.00 ptg sdg50.00

Tempe 2.00 ptg sdg50.00

sayuran 1.00 gls100.00

eruk/apel 1.00 bh100.00

minyak 1.00 sdm10.00

Pukul 16.00 Nenas 1.00 ptg sdg100.00

gula pasir 1.00 sdm10.00

Page 3: Tugas Komputasi Nutri

8/19/2019 Tugas Komputasi Nutri

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-komputasi-nutri 3/5

Hasil Kajian Gizi

Hak Cipta Direktorat Bina Gizi Masyarakat - Kemkes RI Versi 3.0

KLINIK : Klinik Gizi Kemkes RI

Diet Serat TinggiDIET INFLAMATORIK - SALURAN CERNA BAWAH

Serat makanan adalah polisakrida nonpati yang terdapat dalam semua makanannabati. Serat tidak dapatdicernakan oleh enzim cerna tapi berpengaruh baik untuk kesehatan. Serat terdiri atasdua golongan yaituserat larut air dan tidak larut air.Pada umumnya makanan serat tinggi mengandung energi rendah, dengan demikiandapat membantu menurunkan

berat badan.Diet serat tinggi menimbulkan rasa kenyang sehingga menunda rasalapar. Saat ini di pasaranterdapat produk serat dalam bentuk minuman tetapi penggunaannya tidak dianjurkan. Asupan serat berlebihandapat menimbulkan gas yang berlebihan dan diare, serta mengganggu penyerapanmineral seperti magnesium,zat besi, dan kalsium.Makanan tinggi serat alami lebih aman dan mengandung zat gizitinggi serta lebihmurah. WHO menganjurkan asupan 25-30 g/hari.

Tujuan Diet Serat Tinggi adalah untuk memberi makanan sesuai kebutuhan gizi yang

tinggi serat sehinggadapat merangsang peristaltik usus agar defekasi berjalan normal.

Bahan Makanan yand DianjurkanSumber Karbohidrat : Beras tumbuk/merah, havermout, roti whole wheat.Sumber protein nabati : Kacang-kacangan yang dikonsumsi dengan kulitnya sepertikacang kedelai,  kacang tanah, kacang hijau, dan hasil olah kacng-kacangan,seperti tempeSayuran : Sayuran yang serat tinggi, seperti daun singkong, daun kacang panjang,daun pepaya, brokoli, jagung muda, oyong, pare, kacang panjang, buncis, danketimun.Buah-buahan : Buah-buahan yang berserat tinggi, seperti jeruk (dimakan denganselaputnya), nenas, mangga, salak, pisang, pepaya, sirsak serta buah yang dimakandengan kulitnya, seperti apel, anggur, belimbing, pir dan jambu biji.

Syarat-syarat Diet Serat Tinggi adalah :(1) Energi cukup sesuai dengan umur, gender,dan aktivitas(2) Protein cukup, yaitu 10-15% dari kebutuhan energi total(3) Lemak cukup, yaitu 10-25% dari kebutuhan energi total(4) Karbohidrat cukup, yaitu sisa dari kebutuhan energi total

(5) Vitamin dan mineral tinggi, terutama vitamin B untuk memelihara kekuatan ototsaluran cerna(6) Cairan tinggi, yaitu 2-2,5 liter untuk membantu memperlancar defekasi.  Pemberian minum sebelum makan akan membantu merangsang peristaltik usus(7) Serat tinggi, yaitu 30-50 g/hari terutama serat tidak larut air yang berasal dari bersatumbuk, beras merah, roti

Saran Diet :

Page 4: Tugas Komputasi Nutri

8/19/2019 Tugas Komputasi Nutri

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-komputasi-nutri 4/5

Hasil Kajian Gizi

Hak Cipta Direktorat Bina Gizi Masyarakat - Kemkes RI Versi 3.0

KLINIK : Klinik Gizi Kemkes RI

  whole wheat, sayuran, dan buah

Indikasi PemberianDiet Serat Tinggi diberikan kepada pasien konstipasi kronis dan penyakit divertikulosis.Lama pemberian diet dise-suaikan dengan perkembangan penyakit

Page 5: Tugas Komputasi Nutri

8/19/2019 Tugas Komputasi Nutri

http://slidepdf.com/reader/full/tugas-komputasi-nutri 5/5

Hasil Kajian Gizi

Hak Cipta Direktorat Bina Gizi Masyarakat - Kemkes RI Versi 3.0

KLINIK : Klinik Gizi Kemkes RI

Tingkat Konsumsi Gizi Ibu : ny. asri