tugas faal dana

Upload: fadhil-mochammad

Post on 07-Jul-2018

224 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    1/15

    NAMA : A. WIDANA ISWARA

    NIM : 1102110147

    Respirasi memiliki du fungsi yaitu sebagai konduksi ( tempat

     pemeliharaan udara) dan sebagai tempat pertukaran gas dimulai dari cavum nasi,

     pharynx, larynx, trachea, cavitas torachis, pulmo, bronchus hingga alveolus.

    Laring membagi saluran pernapasan menjadi 2 bagian yakni saluran pernapasan

    atas dan saluran pernapasan baah.

    !ada gambar diatas dapat terlihat "

    • #avum nasi

    #avum nasi berfungsi sebagai tempat masuknya udara dari atmosfer menuju ke

    alveolus. #avum nasi terdiri dari vestibulum nasi yang memiliki silia, nostril

    (nares anterior) sebagai pintu masuknya udara, concha nasalis superior yang

    memiliki fila dn bulbus olfaktorius, concha nasalis medius dan concha nasalis

    inferior. $iantara lipatan concha tersebut terdapat meatus nasi superior medius

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    2/15

    dan inferior. %alaupun sinus tidak termasuk ke dalam system saluran

     pernapasan, tetapi karena bermuara ke dalam rongga hidung, maka sekresinya

     berpengaruh pula pada jalan pernapasan. &dapun sinus yang bermuara ke dalam

    rongga hidung ini adalah sinus sfenoidalis, sinud maksillaris, sinus etmoidalis,

    dan sinus frontalis.

    • pharynx

    'erupakan bagian belakang dati rongga hidung dan rongga mulut. erdiri dari

     asofaring (bagian yang berbatasan dengan rongga hidung), orofaring (bagian

    yang berbatasan dengan rongga mulut, dan hipofaring*laringofaring (bagian

    yang berbatasan dengan laring), yakni bagian dimana pemisahan antara udara

    dan makanan terjadi. $idalam pharynx juga terdapat tonjolan yaitu +!&

    (ostium pharyngeum tuba auditiva)

    • pharynx

    %alupun fungsi utamanya adalah sebagai alat suara, akan tetapi didalam saluran

     pernapasan fungsinya adalah sebagai jalan udara, oleh karena celah suara

    diantara pita suara berfungsi debagai pelindung dari jalan udara. erdapat

    saluran pada farynx trachea yang dilalui udara untuk menuju paru yaitu

    esophagus.• rakea

    rakea merupakan suatu cincin tulang raan yang tidak lengkap, dimana bagian

     belakangnya terdiri dari - 2/ cincin tulang raan. 'emiliki cartilago hyalin.

    • !ulmo

    !ulmo terbagi menjadi dua yaitu pulmo dexter dan sinister. !ulmo dexter 

    memiliki tiga lobus yaitu lobus superior, medius, dan inferior. 0erta memiliki

    dua fisurra yaitu fisurra hori1ontalis dan fissura obliue. !ada pulmo sinister 

    terbagi menjadi dua lobus yaitu lobus superior dan inferior, memiliki satufissure yaitu fissure obliue.

    • 3ronchus

    !roses konduksi berakhir pada bronkiolus terminalis sedangkan proes respirasi

    dimulai pada bronkiolus respirtorik. !ada bronchus dextra terbagi mnjadi tiga

     broncus yaitu bronchus primer, sekunder dan segmentalis. 0edngkan pada

     bagian sinistra terbagi menjadi dua yait bronchus primer dan sekunder.

    • &lveolus

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    3/15

    &lveolus berfungsi sebagai tempat pertukaran gas pada paru paru yang mrip

    kantung anggur berdinding dalam satu laisan sel alveolus tipe dan alveolus

    tipe 44.

    3ila dilihat dari frontal maupun lateral, pada gambaran laring dapat dilihat adanya

    cartilage epiglotica, os hyoid, cartilago tiroid, cartilago aritaenoid, dan cartilage

    krikoid serta terdapat lig. #icothyroideum medinus lig. #ricotracheale medius.

    ulang raan krikoid merupakan batas terbaah dari tulang raan trakea, yaitu

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    4/15

    terletak 2 5 cm di baah trakea. $ibaah dari tulang biasanya dilakukan

    tindakan trakeatomi yang bertujuan untuk memperkecil 6dead space7 dan

    mempermudah melakukan penghisapan sekresi.

    !ita suara, dua pita jaringan elastik yang melintang di pintu masuk laring, dapat

    diregangkan diposisikan dalam berbagai bentuk oleh otot laring. 0eaktu udara

    dileatkan melalui pita suara yang kencang, lipatan tersebut bergetar untuk 

    menghasilkan berbagai suara bicara. 3ibir, lidah, palatum mole memodifikasi

    suara menjadi pola suara yang dapat dikenali. 0eaktu menelan, pita suara

    melaksanakan fungsi yang tidak berkaitan dengan dengan bicara" keduanya saling

    mendekat untuk menutup pintu masuk ke trakea. !ita suara sejati yaitu plica

    vocalis dan pita suara palsu yaitu plica vestibularis., celah antara plica vocalis dan

     plica vestibularis ialah rima glotidis.

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    5/15

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    6/15

    &. 0aluran apas

    0istem respirasi mencakup saluran napas yang menuju paru, paru itu

    sendiri, dan struktur8struktur thoraks (dada) yang berperan menyebabkan

    aliran udara masuk dan keluar paru melalui saluran napas. 0aluran napas

    adalah tabung atau pipa yang mengangkut udara antara atmosfer dan kantung

    udara (alveolus). 0aluran napas beraal dari saluran nasal (hidung).

    0aluran hidung membuka ke dalam faring (tenggorakan), yang berfungsi

    sebagai saluran bersama untuk sistem pernapasan dan pencernaan. erdapat

    dua saluran yang berasal dari faring8trakea, yang dilalui oleh udara untuk 

    menuju paru, dan oesofagus, yang dilalui oleh makanan untuk menujulambung. 9dara dalam keadaan normal masuk ke faring melalui hidung, tetapi

    udara juga dapat masuk melalui mulut ketika saluran hidung tersumbat: yaitu,

    anda dapat bernapas melalui mulut ketika anda pilek. ;arena faring berfungsi

    sebagai saluran bersama untuk udara dan makanan maka seaktu menelan

    terjadi mekanisme reflex yang menutup trakea agar makanan masuk ke

    esophagus dan bukan ke saluran napas.

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    7/15

    sistem saraf otonom dan peka terhadap hormone dan bahan kimia local

    tertentu.

    3. &lveolus

    &lveolus adalah kelompok8kelompok kantung mirip anggur yang

     berdinding tipis dan dapat mengembang di ujung cabang saluran napas

     penghantar. &lveolus merupakan satu8satunya tempat pertukaran gas antara

    udara dan darah.

    $inding alveolus terdiri dari satu lapisan sel alveolus tipe 4 yang gepeng.

    $inding anyaman padat kapiler paru yang mengelilingi setiap alveolus juga

    memiliki ketebalan hanya satu sel. Ruang interstisium antara sebuah alveolus dan

    anyaman kapiler disekitarnya membentuk saar yang sangat tipis, yang

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    8/15

    memisahkan udara di alveolus dari darah di kapiler paru. ipisnya saar ini

    mempermudah pertukaran gas.

    0elain berisi sel alveolus tipe 4 yang tipis, epitel alveolus juga mengandung sel

    alveolus tipe 44. 0el8sel ini mengeluarkan surfaktan, suatu kompleks

    fosfolipoprotein yang mempermudah ekspansi paru. >ungsi surfaktan pada

     prinsipnya adalah "

    . 'rendahkan tegangan permukaan alveoli apabila 6compliance7

     bertambah.

    2. 'enstabilkan alveoli bila terjadi perpindahan udara di antara alveoli.5. 'empertahankan tekanan alveoli supaya tetap tinggi, oleh karena caran ini

    akan ke rongga alveoli, sehingga tegangan permukaan tetap kecil.

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    9/15

    &. 4nspirasi

    8 diafragma turun karena berkontraksi,

    8 meningkatkan ukuran vertical rongga thoraks8 ;ontraksi otot intercostal eksterna mengangkat iga

    8 kemudian sternum untuk memperbesar ukuran depan8belakang rongga

    thoraks serta ukuran kiri8kanannya. 0eaktu volume paru meningkat saat

    inspirasi.

    3.

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    10/15

     b. ?olume cadangan inspirasi (4R?), volume udara tambahan yang dapat

    secara maksimal di hirup di atas volume alun nafas istrahat. ilai rerata @

    5/// ml.

    c. ;apasitas inspirasi (4#), voume udara maksimal yang dapat dihirup pada

    akhir ekspirasi tenang normal (4#@ 4R?B?). ilai rerata @ 5A// ml.

    d. ?olume cadangan ekspirasi (R#), volume udara di paru pada akhir

    ekspirasi pasif normal (>R#@

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    11/15

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    12/15

    . &lveolus

    !+2 alveolus tetap relative tinggi dan !#+2 alveolus tetap relative rendah karena

    sebagian dari udara alveolus ditukar dengan udara atmosfer baru setiap kali

     bernapas.

    2. &rteri !ulmonal

    0ebaliknya, darah vena sistemik yang masuk ke paru relative rendah dalam +2

    dan tinggi dalam #+2 karena telah menyerahkan +2 dan menyerap #+2 di

    tingkat kapiler sistemik.5. ?ena !ulmonal dan &rteri

    ;arena itu, darah yang meninggalkan paru relative mengandung +2 tinggi dan

    #+2 rendah. $arah ini disalurkan ke jaringan dengan kandungan gas darah

    yang sama dengan ketika darah tersebut meninggalkan paru.

    C. 0irkulasi 0istemik 

    ekanan parsial +2 relatif rendah dan #+2 relatif tinggi di sel jaringan yang

    mengomsumsi +2 dan memproduksi #+2.

    A. ?ena

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    13/15

    0etelah mengalami keseimbangan dengan sel8sel jaringan, darah yang

    meninggalkan jaringan relative mengandung +2 rendah dan #+2 tinggi.

    -. ?enae #avae

    $arah ini kemudian kembali ke paru untuk kembali diisi oleh +2 dan

    dikeluarkan #+28nya.

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    14/15

    +tot pernapasan merupakan otot rangka, sehingga memerlukan rangsangan saraf

    agar berkontraksi. ;ontrol saraf atas pernapasan melibatkan 5 komponen terpisah

    yaitu "

    . >aktor yang bertanggung jaab menghasilkan irama inspirasi * ekspirasi

     bergantian.

    2. >aktor yang mengatur kekuatan ventilasi sesuai kebutuhan tubuh.

    5. >aktor yang memodifikasi aktivitas pernapasan untuk tujuan lain

    !ola bernapas ritmik ditentukan oleh pusat pernapasan di batang otak (pons E

    medula). !usat pernapasan di medula terdiri dari 2 kelompok neuron "

    ) $RF ($orsal Respiratory Froup) erdiri dari neuron inspirasi yang

    memperlihatkan aktivitas pemacu dan secara repetitif menghasilkan

     potensial aksi spontan. $RF sebagai penentu irama dasar ventilasi.

    2) ?RF (?entral Respiratory Froup) erdiri dari neuron inspirasi dan

    ekspirasi yang tetap inaktif selama bernapas tenang.

    !usat8pusat di !ons "

    ) !neumotaksik " mengirim impuls ke $RF yang membantu sitch off

    neuron inspirasi sehingga durasi inspirasi dibatasi.

    2) &pnustik mencegah neuron inspirasi dari proses sitch off sehingga

    menambah dorongan inspirasi !usat !neumotaksik lebih dominan.

  • 8/18/2019 Tugas Faal Dana

    15/15