tor workshop pembuatan modul

Upload: fadhlullah-latama

Post on 06-Jul-2018

349 views

Category:

Documents


11 download

TRANSCRIPT

  • 8/18/2019 TOR Workshop Pembuatan Modul

    1/6

    Term Of Reference

    WORKSHOP PEMBUATAN

    MODUL

    23 - 24 April 20!

    H"#el Remc$ M%&%''%r

    (L)N)(AL EDU(AT)ON UN)T

    *AKULTAS KEDOKTERAN

    UN)+ERS)TAS MUHAMMAD),AH MAKASSAR

    20!

  • 8/18/2019 TOR Workshop Pembuatan Modul

    2/6

    ) L%#%r Bel%&%n.Dalam proses pendidikan dan pengajaran, adanya suatu sistem

    kontrol merupakan hal yang penting. Banyak cara dalam

    mengaplikasikan sistem kontrol dalam sistem pendidikan. Dalamproses pendidikan di kedokteran, khususnya pada fase

    kepaniteraan, sistem kontrol dari proses pendidikan sangatlah

    penting demi tercapainya tujuan yaitu menghasilkan tenaga

    dokter yang kompeten. Salah satu sistem kontrol dalam proses

    kepaniteraan adalah diadakannya modul dalam tiap stase

    kepaniteraan. Tujuan pembuatan modul tersebut adalah :1. sebagai tolak ukur bagi peserta didik dalam mencapai dan

    menguasai segala macam kompetensi yang wajib dikuasai

    oleh dokter umum.

    . Sebagai kontrol terhadap kehadiran peserta didik danpartisipasinya dalam proses kepaniteraan.

    !. "enunjang penilaian dalam menentukan kelulusan.#. Sebagai feedback dalam proses pembelajaran selama

    kepaniteraan.

    Berdasarkan tujuan tersebut, maka kriteria pembuatan modul

    harus memperhatikan hal$hal sebagai berikut :1% &si modul harus sesuai dengan tujuan pembelajaran,% Dibutuhkannya keseragaman konten dari tiap modul demi

    tercapainya proses pembelajaran yang baik,!% Dibutuhkannya beberapa materi penting yang dimasukkan

    kedalam modul yang dimana materi tersebut termasuk

    dalam kompetensi yang wajib dikuasai dan dapat

    dilaksanakan oleh peserta didik, baik dalam bentuk algoritma

    ataupun teori,#% Berisi panduan literatur yang rele'an dalam proses

    pembelajaran di stase yang terkait.

    "odul yang dibutuhkan oleh peserta didik diharapkan mencakup

    daftar kegiatan, kehadiran dan partisipasi dari peserta didik,

    dapat berisikan materi yang dalam hal ini mencakup kompetensi

    empat dan berisi daftar sumber atau literatur yang dapat

    digunakan oleh peserta didik dalam proses pembelajaran di tiap

    stase dalam proses kepaniteraan. Syarat dari pembuatan modul

    diatas merupakan syarat wajib yang harus tercantum dalam tiap

    modul yang ada di tiap bagian demi tercapainya standar kualitas

    dari peserta didik.

    Berdasarkan hal tersebut, maka fakultas kedokteran (ni'ersitas

    "uhammadiyah mengadakan )*orkshop pembuatan modul+

  • 8/18/2019 TOR Workshop Pembuatan Modul

    3/6

    sebagai wadah penyusunan modul dan penyamaan isi dari modul

    di tiap bagian stase.

    euntungan dalam workshop pembuatan modul dapat

    dikelompokkan menjadi empat kategori sebagai berikut :

    1% Dengan penyamaan persepsi dalam pembuatan modul makadiharapkan proses kontrol terhadap peserta didik dan proses

    pendidikan dalam kepaniteraan akan sama di tiap bagian

    stase.% Dengan penyamaan konten dalam pembuatan modul, dalam

    hal ini disisipkan teori dan berbagai algoritma yang

    memenuhi kompetensi empat dalam standar kompetensi

    dokter umum, maka isi dari modul dapat menjuga menjadi

    sumber materi dalam proses kepaniteraan dan membuat

    modul menjadi lebih fungsional.

    !% Dengan adanya daftar sumber referensi yang dibutuhkanoleh peserta didik maka peserta didik dapat sangat terbantu

    dalam pencarian literatur yang rele'an dan proses

    pembelajaran dapat disingkronkan dengan teori yang

    nantinya juga menjadi materi dalam mengikuti ujian

    kompetensi dokter.

     Terdapat beberapa kegiatan penting dalam workshop

    pembuatan modul, yaitu penyusunan isi modul, penambahan

    materi berupa teori dari kompetensi dan penyakit$penyakit yang

    termasuk dalam kompetensi empat, penambahan algoritmadalam penanganan kasus dan ditambahkannya sumber referensi

    yang sesuai untuk tiap stase kepaniteraan.

    -ada kenyataannya, pembuatan modul bukan merupakan

    pekerjaan yang mudah, sehingga membutuhkan ketelitian

    menyangkut substansi, rele'ansi materi terhadap pencapaian,

    ketepatan penggunaan bahasa dan pemilihan kata, waktu dan

    keseriusan. Berdasarkan hal$hal tersebut, maka diperlukan

    training pembuatan modul berupa kegiatan Workshop bagi para

    tenaga pendidik fakultas edokteran (ni'ersitas "uhammadiyah,mengingat dibutuhkannya keseragaman modul yang wajib ada di

    tiap stase kepaniteraan.

    )) T//%n Ke.i%#%n

    -enyusunan modul yang dilakukan bersama demi tercapainya

    keseragaman konten dari modul di tiap bagian.

    ))) S%'%r%n Ke.i%#%n1. Dosen kepaniteraan akultas edokteran (nismuh

  • 8/18/2019 TOR Workshop Pembuatan Modul

    4/6

    . Dosen pre klinik akultas edokteran (nismuh

    )+ Me#"1e W"r&'"p1.

    + N%r%'/mer Pemic%r%1. dr. /. "ahmud 0hanawie, -h.D, Sp.-2 3%. Tim bank soal akultas edokteran (nismuh!. Tim &T akultas edokteran (nismuh

    +) W%/ 1%n Temp%# Pel%&'%n%%n/ari 4 tanggal : Sabtu 5 2had 4 ! 5 # 2pril 617-ukul : Sabtu 1.66 5 1.!6, 2had 68.66 5 1.!6 Tempat : /otel 9emcy, "akassar

    +)) S/'/n%n P%ni#i%-elindung : 1. Dr. /. &rwan 2kib, ".-d

      . Dr. /. 2bd. 9ahman 9ahim, S, ""  !. Dra. /j. 9osleny Babo, ".Si

    -enasehat : 1.Dr. /j. 9uliaty, ""  . dr. /. "ahmud 0hanawie, -h.D, Sp.-2

    -enanggung ;awab:1. dr. (mmu alum "alik, "."ed.d. dr. *iwiek Dewiyanti /abar, Sp., ".es!. dr. &rwan 2shari#. dr. &skandar "asasser 2hmad ananie2nggota : 1. 2sri ;aya, S, ""

      . auiah 2lwi, S.ep  !. /ariani, S  #. &ka 9ika, S.-d

      ?. "uh. 2rief &brahim  7. "uh. "uammar, S.om  @. *awan 0unawan, S

    +))) S/'/n%n Ac%r%

    /ari, Tangg

    al ;am egiatan -emateri

    Sabtu,17

     ;anuari617

    1.66$1!.66 9egistarsi peserta workshop danmakan siang  

    1!.66$1!.!6 -embukaan "A1!.66$1!.6?

    -embacayaan 2yat Suci 2luran 

    1!.6?$1!.1?

    Sambutan Cleh Dekan (nismuh "akassar

    dr. /. "ahmud 0hanawie,-h.D, Sp.-2 3%

  • 8/18/2019 TOR Workshop Pembuatan Modul

    5/6

    1!.1?$1!.!6

    Sambutan dan "embuka 2caraCleh 9ektor (nismuh "akassar

    D9. /. &rwan 2kib, ".-d

    1!.!6 $ 1#.!6 "ateri & : Aara "embuat Soalignete dengan "enggunkan

     Template

    dr. /. "ahmud 0hanawie,-h.D, Sp.-2 3%

    1#.!6 $ 1?.!6 "ateri : Sistem &nformasi banksoal Tim &T

    1?.!6 $ 17.66 Shalat 2shar dan coEee break  17.66 $ 18.66 Sesi & -embuatan Soal dan

    penginputan soal Tim pendamping18.66 $ 1F.!6 &shama  1F.!6 $ 1.!6 Sesi && -embuatan Soal dan

    penginputan soal Tim pendamping1.!6 $ 67.66 &stirahat  

    2had,1@

     ;anuari617

    67.66 $ 68.66 Sarapan pagi  68.66 $ 16.!6 Sesi &&& pembuatan soal dan

    penginputan soal Tim pendamping16.!6 $ 16.#? AoEee break  16.#? $ 11.#? -leno re'iew soal  Tim bank soal11.#? $ 1.1? "ateri &&& : Sosialisasi

    "ekanisme -engumpulan Soaldan wrap up Tim bank soal

    1.1? $ 1.!6 -enutupan dan makan siang  

    )5 Rinci%n An..%r%n Bi%$%

    No Komponen Pembiayaan Sat. Vol. Harga sat. Jumlah1 Honorarium  

    a Pembicara Pakar : 3 orang OK 3 500,000 1,500,000

    b Moderator: 1 orang OK 1 200,000 200,000

    c Pendamping : 5 orang (2 Hari) OK 5 500,000 2,500,000

    d Qori OK 1 200,000 200,000

    e MC OK 1 200,000 200,000

    Panitia Kegiatan 1 !,200,000 !,200,000

    2 Biaya Workshop  

    a Konsumsi

    "5 orang (#$%% da& ' Ha% a&) OH "5 50,000 3",250,000

    b Peserta    

    Penginapan : 35 Kamar * 50+000 OH 35 50,000 15,50,000

    -a*i pe.erta : 0 orang * /p+ 300+000 OK 0 300,000 21,000,000

    c Pembuatan Soal  

    Honor Pemb$atan oa%: 20 oa% * 0 Orang oa%10

    0 10,000 1,000,000

    -K, -ran.porta.i ok$menta.i

    Penggandaan Materi ork.4op ' -K Pe.erta Paket 0 100,000 ,000,000

    -ran.porta.i Panitia Kegiatan 1 500,000 500,000

    pand$k Paket 1 350,000 350,000

    -K Panitia Paket 1 500,000 500,000

    !otal Biaya Keseluruhan 111"1#$"$$$

    Teril%n.6 Ser%#/' Seel%' 7/#% Ser%#/' Lim% P/l/ Ri/ R/pi%

  • 8/18/2019 TOR Workshop Pembuatan Modul

    6/6

    M%&%''%r8 9

     7%n/%ri 20!

    Men$e#//i

    W%&il De&%n

    1r Wi:ie& De:i$%n#i H%%r8

    SpKK8 MKe'

    Ke#/% P%ni#i%

    1r ,%''er Am%1 *%n%nie

    Men.e#%/iDe&%n

    1r H M%m/1 ;%