teknik persidangan dmf 2015

9
TEKNIK PERSIDANGAN

Upload: zummy

Post on 11-Feb-2016

33 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

teknik persidangan yang digunakan di DMF MIPA UM

TRANSCRIPT

Page 1: Teknik Persidangan DMF 2015

TEKNIK PERSIDANGAN

Page 2: Teknik Persidangan DMF 2015

PENDAHULUAN

Organisasimemerlukan

Peraturan SidangDisepakati

Keputusan atau Ketetapan

Menghasilkan

Faktor Dominan

Merupakan

Untuk menentukan

kebijakan dan arah organisasi

Page 3: Teknik Persidangan DMF 2015

BENTUK-BENTUK PERSIDANGANSidang Pleno

Sidang Paripurna

Sidang Sub

Komisi

Sidang Komisi

Sidang Istimewa

Terbuka

Tertutup

Dapat Bersifat

Page 4: Teknik Persidangan DMF 2015

PERANGKAT PERSIDANGAN1. Materi Bahasan

3. Peserta 6. Waktu

4. Tempat

2. Presidium/ Pimpinan 5. Panitia

7. Perlengkapan

Wajib1. Palu sidang2. Bantalan palu sidang3. Draf sidang4. Konsideran

Tambahan1. Meja2. Bangku3. Papan Tulis, dll

Umumnya Presidium 1, 2, 3

Jika sidangnya Skala Besar

Umumnya Penuh dan Peninjau

Page 5: Teknik Persidangan DMF 2015

ISTILAH-ISTILAH PERSIDANGAN

Pending Voting Interupsi Lobbying

Macamnya

Solusi Informasi

JustifikasiKlarifikasiQuestion

AnswerOrder

PK

Previllage

Afirmasi Catatan:Informasi

didahulukan

Page 6: Teknik Persidangan DMF 2015

PENGAMBILAN KEPUTUSAN

Musyawarah Lobbying Voting

Page 7: Teknik Persidangan DMF 2015

BENTUK KETETAPAN HASIL SIDANG

Berupa “KONSIDERAN”,

yang merupakan ketetapan/ keputusan dan

di dalamnya mencakup nomor ketetapan, materi bahasan

yang disidangkan serta waktu penetapannya. Konsideran

ditandatangani oleh presidium sidang.

Page 8: Teknik Persidangan DMF 2015

ARTI JUMLAH KETUKAN PALU SIDANG

2 kali ketukan Pending 2 x .........menit. Pending lebih dari atau sama dengan 1 x 24 jam,

dan pending dengan waktu yang tidak tetap. Digunakan untuk perpindahan atau pergantian

pimpinan sidang.

1 kali ketukan Pengesahan untuk pengambilan keputusan. Digunakan untuk pending 1 x.........menit.

3 kali ketukan Membuka dan menutup sidang. Pengesahan keputusan yang bersifat prinsipil atau

pengesahan keputusan dari semua hasil persidangan, misalnya konsideran.

Ketukan berkali-kali Untuk mengondisikan peserta sidang yang

tidak kondusif.

Page 9: Teknik Persidangan DMF 2015

Thank You . . . . . !