syarat sampel

1
Syarat sampel - Harus Representatif Pengambilan sampel harus direncanakan dan jangan asal mengambil. Misal ingin meneliti hubungan pengetahuan pasien dengan perilaku dalam pencegahan karies. Pengetahuan ini berkaitan dengan pendidikan dimana dasar pendidikan pasien ada yang tidak sekolah, lulusan SD, SMP, SMA, Perguruan tinggi sehingga ketika mengambil sampel yang dapat mewakili populasi maka semua pasien dalam setiap tingkat pendidikan tersebut diambil menjadi sampel. - Harus cukup banyak Menurut Polit dan Hungler (1993) menyatakan bahwa semakin besar sample semakin baik sehingga semakin mengurangi angka kesalahan. (Maryani, L. 2010)

Upload: wesley-sheppard

Post on 25-Dec-2015

4 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

syarat sampel

TRANSCRIPT

Page 1: Syarat sampel

Syarat sampel

- Harus Representatif

Pengambilan sampel harus direncanakan dan jangan asal mengambil. Misal

ingin meneliti hubungan pengetahuan pasien dengan perilaku dalam pencegahan

karies. Pengetahuan ini berkaitan dengan pendidikan dimana dasar pendidikan

pasien ada yang tidak sekolah, lulusan SD, SMP, SMA, Perguruan tinggi

sehingga ketika mengambil sampel yang dapat mewakili populasi maka semua

pasien dalam setiap tingkat pendidikan tersebut diambil menjadi sampel.

- Harus cukup banyak

Menurut Polit dan Hungler (1993) menyatakan bahwa semakin besar sample

semakin baik sehingga semakin mengurangi angka kesalahan. (Maryani, L.

2010)