sosialisasi dan pembentukan kepribadian · guru bidang studi : muhammad ihsan budiman, s.h.i mata...

19
SOSIALISASI DAN PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN

Upload: others

Post on 14-Feb-2021

17 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • SOSIALISASI DAN PEMBENTUKAN KEPRIBADIAN

  • Guru Bidang Studi : Muhammad Ihsan Budiman, S.H.I

    Mata Pelajaran : Sosiologi

    Kelas/ Semester : X/ 1

    Pokok Bahasan :Sosialisasi dan PembentukanKepribadian

    Alokasi Waktu : 2 x 135 menit JP

    Kompetensi Inti : Memahami, menerapkan, dan menganalisispengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitifberdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasankemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkaitpenyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkanpengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuaidengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

    • Kompetensi Dasar :memahami proses sosialisasi di masyarakat

    dan proses dalam membentuk kepribadian seseorang

  • Sosialisasi

    - Proses belajar individu untuk mengenal dan menghayati

    norma-norma serta nilai-nilai sosial sehingga terjadi

    pembentukan sika untuk berperilaku sesuai dengan tuntutan

    atau prilaku masyarakatnya.

    Agen-agen Sosialisasi;a. Keluarga

  • b. Sekolah

    c. Kelompok bermain

  • d. Media Massa

    e. Lingkungan kerja

    Bentuk-bentuk

    sosialisasi:

    a. Sosialisasi Primer

    sosialisasi pertama

    yang dialami individu

    sewaktu kecil

    b. Sosialisasi sekunder

    merupakan tahapan

    lanjutan setelah

    sosialisasi primer.

  • Tahap-tahap Sosialisasi

    • Persiapan (prepatory stage)

    • Tahap Meniru (Play stage)

    • Siap Bertindak (Game stage)

    • Penerimaan Norma Kolektif(Generalized other)

  • FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PROSES SOSIALISASI

    1. Faktor Intrinsik

    Yaitu faktor yang berasal dari dalamdiri individu itu sendiri. Dikenalsebagai faktor pembawaan:

    (seperti: IQ , bakat, Postur tubuh, &golongn darah)

    2. Faktor ekstrinsik

    Yaitu faktor yang berasal dari luarindividu itu sendiri. / faktor yangberasal dari lingkungan sekitar:

    (seperti: lingkungan pendidikan,pekerjaan, masyarakat danpergaulan).

  • UJI PEMAHAMAN SISWA Jelaskan agen-agen sosialisasi !

    Jelaskan bentuk-bentuk sosialisasi!

    Jelaskan tahapan-tahapan sosialisasi!

    Jelaskan faktor-faktor yang mempengaruhi sosialisasi!

  • KEPRIBADIAN1. Pengertian kepribadian

    a. Theodore M.Newcomb :

    Kepribadian merupakan organisasi sikap yang dimilikioleh seseorang sebagai latar belakang prilakunya.

    b. Roucek and warren :

    Kepribadian sebagai faktor-faktor biologis, dan sosiologisyang mendasari perilaku seorang individu.

    c. koentjaraningrat

    kepribadian sebagai susunan dari unsur-unsur akal jiwayang menentukan tingkah laku atau tindakan seorangindividu.

  • Kesimpulan :

    1. Kepribadian merupakan abstraksi dari polaprerilaku manusia.

    2. Kepribadian merupakan ciri watak yang konsisten sebagai indentitas seseorang.

    3. Kepribadian mencakup kebiasaan-kebiasaan, sikap, dan sebagai sifat yang khas apabilaseseorang berhubungan dengan orang lain.

  • 2. Komponen Pokok Kepribadian

    a. Cipta : adalah bagian dari jiwa manusia

    bersifat abstrak sebagai pusat intelegensi,

    yang diperolah dari pengalaman dan

    proses sosialisasi.

    b. Rasa : adalah bagian dari jiwa manusiayang menjadi pusat indra perasa yang

    berfungsi sebagai pengukur dan

    pengendali perilaku manusia.

    c. Karsa : adalah bagian dari jiwa manusiayang merupakan pusat dari kehendak

    /keinginan dan nafsu

  • Faktor-Faktor dalam

    Perkembangan Kepribadian

    • Warisan Biologis

    • Faktor Lingkungan Fisik

    • Faktor Kelompok

    • Faktor Kebudayaan khusus

    • Faktor Pengalaman Yang unik

  • Tahap-tahap terbentuknya

    kepribadian

    • Imitation Stage (tahap peniruan)

    • Play Stage (tahap bermain)

    • Game Stage (tahap bermain peran)

    • Generalized Others (Tahap umum lainnya)

    Dua Unsur Kepribadian manusia:

    1. Basic personality structure (attitudes)

    2. Capital personality (unsur yg mudah berubah)

  • TIPE KEBUDAYAAN

    a. Kepribadian normatif (normative man)

    Yaitu kepribadian yang ideal dan kuat yang

    dimiliki oleh seseorang di dalam hidupnya.yang

    didapat melalui pendidikan atau ajaran budi

    pekerti.

    b. Perbatasan (marginal man)

    Yaitu kepribadian labil yang dimiliki oleh

    seseorang, karena memiliki dualisme budaya.

    c. Kepribadian otoriter (otoriter man)

    Yaitu kepribadian seseorang yang selalu

    menempati posisi atas dlm lingkungannya

  • Tipe Kebudayaan khusus yang

    mempengaruhi kepribadian:• Kebudayaan khusus berdasarkan faktor kedaerahan

  • • Cara hidup di kota dan di desa yang berbeda

    • Kebudayaan Khusus kelas sosial

    • Kebudayaan Khusus atas dasar agama

    • Kebudayaan Khusus berdasarkan profesi

  • Hubungan antara Kepribadian, sosialisasi dan

    Kebudayaan

  • Uji Pemahaman SISWA

    • Jelaskan menurut kamu pengertian

    kepribadian !

    • Apa saja faktor-faktor dalam

    pengembangan kepribadian ?

    • Jelaskan tahapan-tahapan terbentuknya

    kepribadian !

  • SELESAI