smog (smoke and fog)

11
Asbut (Kabut Asap)

Upload: amey-ardina

Post on 04-Jul-2015

1.983 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: Smog (Smoke and Fog)

Asbut (Kabut Asap)

Page 2: Smog (Smoke and Fog)

Disusun Oleh :

Amelia Ardina PutriAmalia MariyamAnggri DerischaHilda Novita DMina M RestuaffinaShinta R Rahayu

Page 3: Smog (Smoke and Fog)

Pengertian

Kabut Asap atau lebih dikenal smog (smoke andfog),adalah sejenis kasus pencemaran udara berat yangbisa terjadi berhari-hari hingga hitungan bulan. Asbutsendiri merupakan koloid jenis aerosol padat dan aerosolcair, Dewasa ini terdapat dua jenis asbut yaitu asbutyaituasbut klasik yangpertama kali mucul, dan asbut fotokimiayang muncul

Page 4: Smog (Smoke and Fog)

Asbut KlasikAsbut klasik adalah asbut yang pertama kali ada,diperkirakan pertama kali terbentuk pada masa

revolusiindustry Inggris dimana terjadi revolusi industri yangMenghasilkan pencemaran besar-besaran daripembakaran batu bara. Pembakaran inimenghasilkan campuran asap dan sulfur dioksida.Komponen utama dalam asbut klasik adalah SulfurDioksida (SO2).

Page 5: Smog (Smoke and Fog)

Asbut Fotokimia

Adalah kabut asap yang disebabkan oleh beberapajenis hasil pembakaran bahan kimia yangdikatalisasi oleh kehadiran cahaya matahari .

Page 6: Smog (Smoke and Fog)

Asbut jenis ini terjadi disebabkan oleh beberapa jenishasil pembakaran bahankimia yang dikatalisasi oleh kehadiran cahaya matahari.Asbut ini mengandung:• hasil oksidasi nitrogen, misalnya nitrogen dioksida• ozon troposferik• VOCs (volatile organic compounds)peroxyacyl nitrat (PAN)Asbut fotokimia biasanya terjadi di daerah-daerah industri atau

kota padat mobil yang menghasilkan emisi berat dan terkonsentrasi. Tetapi asbut fotokimia tidak hanya menjadi masalah di kota-kota industri, sebab bisa menyebar ke daerah non industri.

Page 7: Smog (Smoke and Fog)

Gambar 1 Contoh asbut

Page 8: Smog (Smoke and Fog)

DampakA. Dampak bagi kesehatan

- Menyebabkan penyakit emfisema bromkitis dan asma.- Meningkatkan tingkat kematian akibat masalah pernafasan di

rumah sakit (seringkali meningkat saat kadar ozon tinggi). - Menyebabkan kesulitan bernafas, kelelahan, - Menyebabkan Permasalah respirasi - Peroksiasetil nitrat yang terkantdung pada asbut dapat mengiritasi

mata.

Page 9: Smog (Smoke and Fog)

B.Dampak Bagi Perekonomian dan lalu lintas

Lalu lintas penerbangan,jalan raya dan kapal akan terganggu olehkabut, jarak penglihatan tidak sampai 50 meter menyebabkan rentan

terjadi

kecelakaan lalu lintas, sehingga menyebabkan kerugian ekonomi besar,karena sebagianorang-orang yang bekerja tidak bisa menjalankanaktifitas sebagaimana mestinya.

Asbut yang disebabkan oleh kebakaran menyebabkan kerusakan lahan

pertanian,hutan,ladang sehingga menyebabkan kerugian bagi para

peladang.

Page 10: Smog (Smoke and Fog)

Upaya Penanggulangan- Menanamkan kesadaran sejak dini melalui pendidikan dan

penyuluhan.- Melaporkan kepada pihak yg berwajib bila mengetahui adanya

potensi kebakaran lahan hutan.- Turut serta berperan serta dalam upaya pemadaman.- Pemerintah harus lebih progresif dalam melakukan upaya

pemadaman, pencegahan dan penanggulangan dampak kebakaran.- Hukum harus ditegakkan untuk membuat jera para

pelaku.menghukum seberat-beratnya para pelaku (yang menyebabkan kerusakan) sesuai dengan kerusakan yang ditimbulkan.

Page 11: Smog (Smoke and Fog)