silabus sma

2

Click here to load reader

Upload: dia-cahyawati

Post on 04-Jul-2015

365 views

Category:

Documents


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Silabus sma

SILABUS SMA/MA

Mata Pelajaran : MatematikaKelas : XKompetensi Inti

KI 1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.KI 2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (gotong royong, kerjasama, toleran, damai),santun, responsif dan pro-aktif dan menunjukkan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksisecara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.KI 3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural, dan metakognitif berdasarkan rasaingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan,kenegaraan, dan peradaban terkait penyebab fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajianyang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.KI 4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan pengembangan dari yang dipelajarinyadi sekolah secara mandiri, bertindak secara efektif dan kreatif, serta mampu menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

KompetensiDasar

Materi Pokok Pembelajaran Penilaian AlokasiWaktu

SumberBelajar

1. Menyajikanhasil,menemukanpola barisandan deretdanpenerapannya dalampenyelesaianmasalahsederhana

Barisan danDeret

MengamatiMembaca, mengenai pengertian, pola-pola barisan dan deret aritmatika dangeometri.MenanyaMembuat pertanyaan mengenaipengertian barisan dan deretaritmatika dan geometri.MengeksplorasikanMenentukan unsur-unsur yangterdapat pada pola-pola barisan danderet aritmatika dan geometri.

Tugas Mencari dan membaca

mengenai pengertian,pola-pola barisan danderet aritmatika dangeometri.

Mengerjakan latihansoal-soal mengenaimemprediksi danmenemukan pola-polabarisan dan deretaritmatika dan geometri.

1 x 4 jampelajaran

BukuMatematikakelas X.

Bukureferensidan artikelyangsesuai.

Page 2: Silabus sma

MengasosiasikanMenganalisis dan membuat kategoridari unsur-unsur yang terdapat padapola-pola barisan dan deretaritmatika dan geometri, kemudianmenghubungkan unsur-unsur yangsudah dikategorikan sehingga dapatdibuat kesimpulan mengenaipengertian dan perbedaan barisandan deret aritmatika dan geometri.MengomunikasikanMenyampaikan pengertian, perbedaandan penerapannya dalam penyelesaianmasalah sederhana yang terkait denganpola-pola barisan dan deret aritmatikadan geometri dengan lisan, tulisan, danbagan.

PortofolioMenyusun dan membuatrangkuman dari tugas-tugasyang ada.

TesTes tertulis bentuk uraianmengenai penyelesaianmasalah sederhana yang terkaitdengan pola-pola barisan danderet aritmatika dan geometri.