silabus ips 9 smtr genap

Upload: syaiful-khans

Post on 19-Jul-2015

88 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

SilabusIPS SMP Kelas 9 Semester Genap

TRANSCRIPT

SILABUSSekolah Kelas Mata Pelajaran Semester Standar KompetensiKompetensi Dasar 5.1. Menginterpretasi peta tentang pola dan bentukbentuk muka bumi.

: : : : :

SMPIT Adzkia Cisaat IX (sembilan) All Grade Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) 2 (dua) 5. Memahami hubungan manusia dengan bumiKegiatan Pembelajaran Memperhatikan animasi geografi tentang relief muka bumi Memperhatikan gambar-gambar tentang relief muka bumi untuk dijadikan bahan pengetahuan Indikator Pola dan variasi bentuk muka bumi Penilaian Bentuk Contoh Instrumen Instrumen Laporan Pergilah keluar observasi kelas, dan amati daerah sekitar mata memandang, kemudian tulislah hal-hal yang ditemukan seperti relief daerah sekitar berikut manfaat yang dapat diambil dari pola kehidupan manusia daerah sekitar! Soal Carilah keterangan dari peta yang ditemukan mengenai negara kawasan Asia Tenggara bersama anggota kelompokmu tentang: Alokasi Waktu 2 x 40 menit Sumber Belajar IPS Terpadu Platinum halaman 159 Lingkungan sekitar SMP IT Adzkia Animasi Geografi Simply Interactive Karakter Bangsa yang dikembangkan Terbiasa mencintai alam sekitar Bertafakur atas kekuasaan Alloh dalam penciptaan relief muka bumi

Materi Pokok/ Pembelajaran Pola dan bentuk muka bumi

Teknik Observasi/ Pengamatan

5.2. Mendeskripsikan keterkaitan unsur-unsur geografis dan penduduk di kawasan Asia Tenggara

Pembagian kawasan Asia Tenggara

Pembelajaran Langsung

Keadaan geografis dan penduduk kawasan Asia Tenggara

Tes Tulis

1 x 40 menit

IPS Terpadu Platinum halaman 173 Situs Internet http://yansosi al. files. wordpress. com/ 2011/01

Menanamkan rasa memiliki, bangga dan bersyukur atas karunia Alloh yang telah memberikan Negara RI yang sangat subur dan kaya

5.3. Mendeskripsikan pembagian permukaan bumi atas benua dan samudera

Benua dan Samudera

Picture & Picture

Benua dan Samudera

Tes tulis

Soal

Bentuk Pemerintahan Kepala Negara dll. Sebutkan karakteristik benua dan samudera yang kamu ketahui !

/asiatenggara.ppt

1 x 40 menit

IPS Terpadu Platinum halaman 199

= 5.2

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 6.1. Mendeskripsikan perjuangan bangsa Indonesia merebut Irian Barat

: 6. Memahami usaha mempertahankan Republik Indonesia Kegiatan Pembelajaran Pembelajaran Langsung Kepala Bernomor Struktur (Modifikasi Numbered Head Together) Active Learning Multimedia Learning Penilaian Bentuk Contoh Instrumen Instrumen Soal Bagaimanakah kelompok cara-cara yang digunakan dalam usaha pembebasan Irian Barat ? Alokasi Waktu 2 x 40 menit Sumber Belajar IPS Terpadu Platinum hal. 225 Situs Internet http://www. arsipguruku.co .cc Karakter Bangsa yang dikembangkan Rasa hormat dan perhatian ( respect )

Materi Pokok/ Pembelajaran Perjuangan Mengembalik an Irian Barat Arti penting Penentuan Pendapat Rakyat (Pepera) di Irian Barat Tragedi nasional setelah kemedekaan Keadaan politik , ekonomi, sosial, dan

Indikator Perjuangan bangsa Indonesia merebut Irian Barat Arti Penting Penentuan Pendapat Rakyat (Pepera) di Irian Barat Tragedi nasional setelah kemerdekaan Mengidentifikasi keadaan politik , ekonomi, sosial , dan budaya sebelum

Teknik Tugas kelompok

6.2. Mendeskripsikan peristiwa tragedi nasional Peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30

Tugas kelompok

Soal diskusi

Buatlah slide media pembelajaran menggunakan MS. PowerPoint 2007/2010 dan presentasikan hasilnya di

2 x 40 menit

IPS Terpadu Platinum hal. 237 Situs Internet

Rasa hormat dan perhatian (respect) Tekun (diligence) Jujur (fairnes) Ketelitian (carefulness)

S/PKI dan konflikkonflik internal lainnya

budaya sebelum terjadinya peristiwa G.30 S/PKI Upaya mengatasi peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30 S/PKI dan konflik-konflik internal lainnya

terjadinya peristiwa G.30 S/PKI Upaya mengatasi peristiwa Madiun/PKI, DI/TII, G 30 S/PKI dan konflik-konflik internal lainnya

depan kelas menggunakan media Infocus Kelompok 1 : Tragedi nasional setelah kemedekaan Kelompok lainnya terlampir di RPP

Standar Kompetensi Kompetensi Dasar 7.1. Menjelaskan berakhirnya masa Orde Baru dan lahirnya Reformasi

: 7. Memahami perubahan pemerintahan dan kerjasama internasional Kegiatan Pembelajaran Active Learning Debate Penilaian Bentuk Contoh Instrumen Instrumen Kasus Uraikan Pro dan pendapat Kontra kelompokmu mengenai kebijakan Ekonomi, Sosial dan Politik pada masa orde baru dan reformasi! Kasus Apa tanggapan Pro dan kelompokmu Kontra mengenai peran Indonesia di mata Internasional? Alokasi Waktu 1 x 40 menit Sumber Belajar IPS Terpadu Platinum hal. 255 Situs Internet Karakter Bangsa yang dikembangkan Rasa hormat dan perhatian ( respect ) Tekun ( diligence )

Materi Pokok/ Pembelajaran Orde Baru dan Reformasi

Indikator Mendeskripsikan berakhirnya Orde Baru dan lahirnya Reformasi

Teknik Pengamatan

7.2. Menguraikan perkembangan lembagalembaga internasional dan peran

Peran Indonesia di mata Internasional

Active Learning Debate

Mendeskripsikan perkembangan keanggotaan dan aktivitas Perserikatan Bangsa-Bangsa dan peran

Pengamatan

1 x 40 menit

IPS Terpadu Platinum hal. 283 Situs Internet

Jujur dalam segala hal ( fairnes ) Aktif dalam kegiatan ( active)

Indonesia dalam kerjasama internasional 7.3. Menguraikan perilaku masyarakat dalam perubahan sosial-budaya di era global

Indonesia

Dampak globalisasi

Active Learning Studi kasus

7.4. Mendeskripsikan kerjasama antarnegara di bidang ekonomi 7.5. Mengidentifikasi dampak kerjasama antar negara terhadap perekonomian Indonesia

Kerjasama ekonomi antarnegara

Active Learning Studi kasus

Bentuk kerja sama Ekonomi Internasional Dampak Kerja Sama Ekonomi Internasional

Presentasi

Mendeskripsikan dampak globalisi terhadap masyarakat Menguraikan perilaku masyarakat dalam perubahan sosial-budaya di era global Mengidentifikasi faktor-faktor penyebab, tujuan, dan bentuk kerjasama ekonomi antarnegara Mengidentifikasi badan-badan kerjasama ekonomi regional dan multilateral Mendeskripsikan dampak kerjasama ekonomi antar negara terhadap perekonomian Indonesia

Pengamatan

Soal studi kasus

Pengamatan

Soal studi kasus

Penugasan

Presentasi kelompok

Respons masyarakat terhadap perubahan sosial budaya Dampak perubahan sosial budaya dalam masyarakat Faktor-faktor penyebab, tujuan, dan bentuk kerjasama ekonomi antarnegara Memaparkan tentang rencana siswa dalam mempersiapkan diri dengan berbagai kemampuan untuk menghadapi globalisasi dan persaingan

1 x 40 menit

IPS Terpadu Platinum halaman 311

Istiqomah dalam kebaikan

1 x 40 menit

IPS Terpadu Platinum halaman 321 IPS Terpadu Platinum halaman 321

Muamalah secara Islami

2 x 40 Menit

Kerjasama dalam membangun ukhuwah Islamiyah