sifoster paparan

Upload: anukaseptheaa

Post on 13-Jul-2015

121 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Sistem Informasi Sekolah Terpadu

Pengenalan

SIFOSTER adalah suatu sistem yang dirancang untuk memberikan informasi kepada siswa maupun orang tua / wali murid tentang segala sesuatu yang berhubungan dengan sekolah yaitu nilai siswa, absensi, pembayaran biaya pendidikan, bimbingan karier berbasiskan Short Messaging Services (SMS).

Sistem Kerja

Operator Jaringan

GSM Modem

Siswa / Orang Tua

Aplikasi Data

TopologiTata Usaha

Bimbingan Karier

Jaringan LANDatabase dan SMS Server Guru Kelas

Admin Mesin Absen

FUNGSISIFOSTER berfungsi untuk memberikan informasi dengan cepat kepada siswa maupun orang tua / wali murid tentang nilai, absensi, pembayaran uang sekolah, bimbingan karier dan informasi-informasi lain yang bisa dilakukan melalui fungsi broadcast SMS.Nilai Siswa

Absensi Siswa

Biaya Pendidikan

Bimbingan Karier

Broadcast

MANFAATBagi SekolahMeningkatan citra sekolah sebagai institusi yang terbuka untuk kemajuan teknologi. Dapat menyajikan informasi yang dibutuhkan oleh orang tua maupun siswa. Sebagai jalan lain untuk memberikan informasi kepada orang tua maupun siswa sebagai pengganti kertas

Meningkatkan hubungan yang baik antara sekolah dan orang tua / wali murid

MANFAATBagiOrang Tua / Wali MuridMendapatkan informasi tentang pembayaran biaya pendidikan sekolah.

Mendapatkan informasi tentang kehadiran anak.

Mendapatkan laporan informasi yang berhubungan dengan Bimbingan Karier

Mendapatkan informasi dengan cepat mengenai kegiatan di sekolah.

KEBUTUHAN PERANGKATSpesifikasi minimumPC Intel Pentium 4 - 1,8 GHz RAM 512 MB Hard Disk 40 GB

GSM ModemOperating System : Windows (direkomendasikan : Windows XP)

FORMAT SMSInformation On Demand via SMSBAYAR (spasi) BULAN Digunakan untuk meminta informasi tentang pembayaran biaya pendidikan siswa. Contoh : Bayar 1 Untuk meminta informasi status pembayaran biaya pendidikan untuk bulan Januari. POINT Digunakan untuk meminta informasi tentang total point pelanggaran siswa sebagai peringatan orang tua mengenai anaknya. PRESENSI (spasi) TANGGAL Digunakan untuk meminta informasi waktu kehadiran siswa disekolah berdasarkan waktu presensi

FORMAT SMSInformation On Demand via SMSNILAI (spasi) KODEMAPEL (spasi) KODENILAI (spasi) SEMESTER Digunakan untuk meminta informasi nilai untuk mata pelajaran dan sesi ujian tertentu dalam 1 semester. Contoh : NILAI BI UH1 1 Untuk meminta informasi nilai Bahasa Indonesia, untuk Ulangan Harian #1 di semester 1(gasal). NILAIJENIS (spasi) KODENILAI (spasi) SEMESTER Digunakan untuk meminta informasi semua nilai dengan jenis sesi tertentu dalam 1 semester. Contoh : NILAI UH1 1 Untuk meminta informasi semua nilai Ulangan Harian #1 di semester 1(gasal).

FORMAT SMSInformation On Demand via SMSNILAIMAPEL (spasi) KODEMAPEL (spasi) SEMESTER Digunakan untuk meminta informasi semua nilai mata pelajaran tertentu dalam 1 semester. Contoh : NILAI BI 1 Untuk meminta informasi nilai Bahasa Indonesia, untuk Ulangan Harian #1 di semester 1(gasal).

FORMAT SMSInformation On Demand via SMSSETINFO#KELAS#TANGGAL#ISI BERITA Digunakan oleh guru untuk menambahkan informasi ke database yang bisa diakses oleh siswa maupun orang tua. Contoh : SETINFO#1A#01-25#Ulangan Matematika BAB 2 Untuk menambahkan informasi untuk kelas 1A pada tanggal 25 Januari. Informasi sesuai dengan isi berita. INFO#KELAS#TANGGAL Digunakan oleh siswa untuk meminta informasi dari guru untuk informasi tertentu yang sudah ditambahkan oleh guru ke database. Contoh : INFO#1A#01-25 Untuk meminta informasi untuk kelas 1A pada tanggal 25 Januari.

SIFOSTERApplication Form Screenshot

LOGIN

Tampilan pertama yang muncul ketika aplikasi dijalankan. Form ini digunakan untuk menentukan hak akses pengguna aplikasi ini.

TAMPILAN UTAMA

MASTER DATAMaster Data Terdiri Dari Master Agama Master Golongan Darah Master Tahun Ajaran Master Tingkat Master Ruang Master Jurusan Master Mata Pelajaran Master Tipe Nilai Master Golongan Master Jabatan Master Point Pelanggaran Siswa

PENGATURAN KELAS

Form ini digunakan untuk melakukan pendataan kelas, dengan kombinasi tingkat, ruang dan jurusan yang ada di sekolah.

DAFTAR SISWA

Digunakan untuk menampilkan data siswa. Form ini mendukung import data dari file Microsoft Excel.

INPUT DATA SISWA

Selain melalui import data dari form excel, input data siswa dan orang tua bisa dilakukan melalui form ini termasuk MSISDN orang tua sebagai sarana penerima informasi dari sekolah.

DAFTAR SISWA PER KELAS

Pengaturan siswa per kelas dapat dilakukan di form ini. Selain pengaturan satu persatu, dapat juga dilakukan dengan import data dari file Excel.

DAFTAR GURU

Form ini digunakan untuk menampilkan daftar semua guru yang ada di sekolah, lengkap terdaftar dengan MSISDN yang bisa digunakan untuk memasukkan info ke dalam aplikasi.

INPUT DATA GURU

Data detil dan informasi masing-masing Guru dapat diinput, ditampilkan atau diedit pada form ini.

NILAI SISWA

Data Nilai Siswa dapat ditampilkan, diinput dan diedit di form ini. Selain itu nilai juga bisa dimasukkan melalui proses import data dari file Excel. Di form ini terdapat fasilitas broadcast nilai yang telah dimasukkan ke siswa dan orang tua atau wali murid.

KONSELING

Historis Konseling siswa dengan Guru BK dicatat di form ini. Seiring tersimpannya histori konseling, sistem akan mengirimkan notifikasi konseling ini kepada orang tua/wali murid melalui SMS.

PELANGGARAN

Form Pelanggaran Siswa digunakan untuk mencatat pelanggaran yang dilakukan siswa dengan menghitung point tiap-tiap pelanggaran. Poinpoin ini dapat diatur pada form master. Tiap kali dilakukan pencatatan pelanggaran, orang tua siswa mendapat notifikasi lewat SMS

SET PEMBAYARANBIAYA PENDIDIKAN

Digunakan untuk pengaturan jenis dan jumlah biaya pendidikan. Dapat diatur besaran biaya pendidikan dibedakan untuk setiap siswa.

TRANSAKSI PEMBAYARANBIAYA PENDIDIKAN

Form ini digunakan untuk melakukan transaksi pembayaran biaya pendidikan. Notifikasi dikirimkan ke orang tua / walimurid ketika transaksi dieksekusi.

LAPORAN PEMBAYARANBIAYA PENDIDIKAN

Laporan Pembayaran Biaya Pendidikan yang dapat diekspor ke file Excel untuk pengolahan data lebih lanjut.

FORM PRESENSI

Tampilan presensi akan membaca kartu siswa. Notifikasi bahwa siswa datang dan meninggalkan sekolah akan dikirimkan ke orang tua / wali murid

IMPORT DATA PRESENSI

Pada saat terjadi kegagalan absensi (karena listrik, alat absensi rusak, dsb). Sangat dimungkinkan untuk memasukkan data absensi melalui import data dengan file excel dengan menggunakan format yang sudah ditentukan.

LAPORAN PRESENSI SISWA

Laporan Presensi siswa yang dapat difilter dan diekspor ke file Excel untuk pengolahan data lebih lanjut. Mendukung pula untuk import data dari file Excel.

LAPORAN PRESENSI GURU

Laporan Presensi siswa yang dapat difilter dan diekspor ke file Excel untuk pengolahan data lebih lanjut. Mendukung pula untuk import data dari file Excel.

SMS BROADCAST

SMS Broadcast yang mendukung grouping per tingkat, per kelas atau jurusan, dengan scheduled broadcast.

KOTAK PESAN

Kotak pesan ini merupakan historis dari pesan yang masuk dan keluar dari aplikasi SIFOSTER.

[email protected] [email protected]

Yahoo Group (Milis)Group name : sifoster_oke Group home page : http://groups.yahoo.com/group/sifoster_oke Group email : [email protected]

Yahoo Messenger (Online)sifoster_cs1 sifoster_cs2