sejarah hidup syaikhul islam ibnu

Upload: basuki-rachmad

Post on 01-Mar-2018

238 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    1/13

    Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu TaimiyahPosted on Februari 4, 2009 by haulasyiah

    Ahli bidah dan ahlul batil senantiasa memiliki kepentingan dan ambisi di bawah payung kebidahan mereka. Setiap

    kali munul ulama As!Sunnah yang menghadang mereka maka runtuhlah kepentingan dan ambisi tersebut.

    Sehingga merekapun berusaha men"auhkan kaum muslimin dari ulama Ahlus Sunnah wal #amaah.

    Sunnatullah sendiri berlaku pada setiap hamba!$ya, %ia menggilirkan kemenangan itu bagi siapa yang dikehendaki!$ya. &adang Ahlus Sunnah wal #amaah yang berkuasa, kadang ahli bidah dan sesat yang men"a"ah.

    Salah satu tanda kekuasaan dan tau'ik Allah Subhanahu wa (aala adalah memunulkan di tiap seratus tahun, tokoh

    yang mengembalikan kemurnian a"aran )slam ini bagi para pemeluknya. Sebagaimana dinyatakan oleh *asulullah

    Shallallahu +alaihi wa sallam

    -/ /13 -/ /5678/ 15: ;/ /

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    2/13

    Mengapa beliau dikenal dengan Ibnu Taimiyah?

    Suatu ketika, kakek beliau berangkat menunaikan ibadah ha"i dalam keadaan istrinya yang ditinggal sedang

    mengandung. Setibanya di (aima, sang kakek melihat seorang boah perempuan keluar dari sebuah tenda. \egitu

    tiba di Varran, sepulangnya dari ibadah ha"i, beliau mendapati istrinya telah melahirkan seorang anak perempuan.

    &etika melihat bayi tersebut, beliau berkata ahai (aimiyah, wahai (aimiyah.T Akhirnya keluarga ini dikenal dengan

    nama tersebut.Penulis lain mengatakan bahwa kakek beliau [uhammad bin Al!&hadhir, ibunya bernama (aimiyah, seorang wanita

    yang suka memberi nasihat, sehingga mereka dinisbahkan kepadanya.

    Akhlak dan Kepribadiannya

    Syaikhul )slam (aZiyyuddin )bnu (aimiyah rahimahullahu, tumbuh dalam pengawasan sempurna, sikap +i''ah

    Umen"aga kehormatanY, ketergantungan dan pengabdian kepada Allah Subhanahu wa (aala. Sederhana dalam

    berpakaian dan makanan.

    &ulitnya putih, dengan rambut dan "anggut hitam serta sedikit beruban. *ambut beliau sampai menyentuh u"ung

    telinga beliau. &edua matanya bersinar!sinar seolah!olah dua buah lisan yang sedang berbiara. Perawakannya

    sedang, dadanya bidang. Suaranya besar, 'asih, sangat epat membaa dan ta"am, tapi beliau tekan dengan si'at

    santun yang dimilikinya.

    &eutamaannya sudah tampak se"ak keilnya. %ieritakan oleh Al!\aar dalam Alamul +Aliyyah, setiap kali hendak

    menu"u tempat bela"arnya, )bnu (aimiyah dihadang oleh seorang fahudi dengan se"umlah pertanyaan karena

    melihat keerdasannya yang luar biasa. Semua pertanyaan itu di"awab dengan epat oleh )bnu (aimiyah. \ahkan

    beliau men"elaskan kepada fahudi itu kebatilan yang diyakininya selama ini. (idak lama setelah mendengarkan

    keterangan dari beliau setiap kali mereka bertemu, fahudi itupun masuk )slam dan baik )slamnya.

    Seiring dengan kemasyhuran beliau dalam ilmu dan 'iZih, amar maru' nahi munkar, Allah Subhanahu wa (aala

    anugerahkan pula kepada beliau berbagai perilaku yang terpu"i, hingga beliau dikenal bahkan dipersaksikan oleh

    manusia tentang keadaan ini.

    %i rumah, beliau sangat santun. Ash!Sha'adi mengisahkan dalam Al!a'i bil a'ayat U2WXY %ieritakan kepadaku,

    bahwa ibunda Syaikhul )slam pernah memasak makanan se"enis labu tetapi rasanya pahit. [ulanya diiipi oleh

    ibunda beliau. &etika merasakan pahitnya, dia meninggalkan makanan itu sebagaimana adanya. Suatu ketika,

    Syaikhul )slam menanyakan adakah sesuatu yang dapat dimakanj )bunya meneritakan bahwa tadi dia memasakmakanan tetapi rasanya pahit. Syaikhul )slam menanyakan letak makanan itu. Sang ibu menun"ukkan tempatnya dan

    beliaupun duduk menyantap makanan itu sampai kenyang, tanpa menelanya sedikitpun.T

    %emikianlah tuntunan *asulullah Shallallahu +alaihi wa sallam sebagaimana diriwayatkan oleh Al!\ukhari dan [uslim

    dari Abu Vurairah radhiyallahu +anhu, dia berkata

    5// /H R3/ 5// C/K5-/ /q: J Q3 R3 /-;v -N// x/H>/ / 3 :/G/ 5 J EHz/ { O3HJ |/ -G/ -;/

    (idaklah pernah *asulullah Shallallahu +alaihi wa sallam menela satu makanan sama sekali. &alau beliau suka,

    beliau menyantapnya dan bila tidak, beliaupun meninggalkannya.T

    &eadaan!keadaan di mana Syaikhul )slam hidup di dalamnya, membuktikan bahwa beliau senantiasa dalam

    keadaan berhias dengan keyakinan dan musyahadah yang menumbuhkan rasa sangat butuh, ter"epit,

    penghambaan, dan inabah Usenantiasa kembaliY.

    %ieritakan oleh )bnu +Abdil Vadi, bahwasanya pernah )bnu (aimiyah mengalami kesulitan dalam sebuah masalah,atau sulit memahami satu ayat. \eliau lalu datang ke sebuah tempat yang sepi di mas"id, lalu meneahkan

    keningnya di atas tanah Usu"udY seraya berdoa kepada Allah Subhanahu wa (aala berulang!ulang ahai UAllahY

    fang [enga"ari )brahim, pahamkanlah diriku.T

    Syaikhul )slam "uga pernah meneritakan Sungguh, pernah ada sebuah masalah atau keadaan yang mengganggu

    pikiran saya. alu saya istigh'ar Umemohon ampunY kepada Allah Subhanahu wa (aala lebih kurang seribu kali,

    hingga dada saya terasa lapang dan lenyaplah problem yang saya hadapi.T

    Val ini beliau lakukan di pasar, mas"id, ataupun madrasah.

    \eliau memiliki keistimewaan sendiri dalam beribadah kepada Allah Subhanahu wa (aala. &etika malam sudah

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    3/13

    mulai larut, beliau menyendiri, berduaan dengan *abbnya k dengan penuh ketundukan. (ubuhnya bergetar ke kiri

    dan ke kanan "ika mulai tenggelam dalam shalatnya. Apabila selesai shalat 'a"ar, beliau duduk sampai matahari naik

    tinggi, dan mengatakan )nilah sarapan pagiku. &alau aku tidak menyantapnya, hilanglah kekuatanku.T

    &euhudan dan kerendahan hatinya luar biasa. \eliau selalu mengulang!ulang uapannya Saya tidak punya apa!

    apa. (idak ada sesuatu yang berasal dari saya. %an tidak ada apa!apa pada diri saya.T

    #ika ada yang memu"i beliau di hadapannya, beliau hanya mengatakan %emi Allah, saya sampai saat ini masihterus memperbarui keislaman saya, setiap waktu. %an saya merasa belum pernah masuk )slam sebelum ini dengan

    keislaman yang baik.T

    \eliau selalu mengatakan

    Aku hanyalah pengemis, putra pengemis,

    demikianlah ayah dan kakekku

    )bnul ]ayyim rahimahullahu menukil sebuah uapan beliau tentang ketakwaan }rang yang ari' Ubi"akY, tidak akan

    memandang dia punya hak yang harus dipenuhi orang lain. (idak pula mempersaksikan keutamaan dirinya atas

    orang lain. &arena itulah dia tidak pernah menela, menuntut, dan tidak pula memukul.T

    Pernah suatu kali beliau diisukan akan merebut kekuasaan *a"a $ashir. &etika dipanggil di hadapan orang banyak,

    beliau ditanya oleh *a"a $ashir Aku dengar orang banyak menaatimu, dan engkau sedang memikirkan renana

    untuk menguasai kera"aan inijT

    [endengar hal ini, dengan suara lantang dan didengar seluruh yang hadir ketika itu Syaikhul )slam berkata Saya

    melakukan hal ituj %emi Allah. Sungguh, kera"aan anda dan kera"aan [oghul U(artarY tak ada nilainya sepeserpun

    bagi saya.T2

    )bnu &atsir rahimahullahu, salah seorang murid yang menintai beliau, meneritakan

    \aginda Sultan An!$ashir Al!]alawun Uwa'at X4^ VY, ketika kembali ke kera"aannya untuk kedua kalinya, keinginan

    kuatnya yang pertama adalah bertemu dan melihat Syaikhul )slam )bnu (aimiyah rahimahullahu.

    Setelah keduanya bertemu, mereka berpelukan, kemudian berbinang!binang. %i antara pembiaraan mereka,

    Sultan An!$ashir meminta Syaikhul )slam mengeluarkan 'atwa agar dia menangkap dan menghukum mati beberapa

    orang Zadhi UhakimY yang pernah men"elek!"elekkan Syaikhul )slam )bnu (aimiyah. \ahkan Sultan An!$ashir

    mendesak beliau mengeluarkan 'atwa itu.

    Val itu karena Sultan sangat marah kepada mereka yang menggulingkannya serta membaiat Al!#asyinkir. Setelah

    berhasil membunuh Al!#asyinkir dan menumpas beberapa tokoh yang terlibat, termasuk $ashr Al![unba"i, Sultanbertekad menangkap pula beberapa Zadhi dan ahli 'iZih yang loyal kepada Al!#asyinkir, yang beberapa kali

    mengeluarkan 'atwa untuk membunuh Syaikhul )slam )bnu (aimiyah.

    \agi Sultan, ini merupakan kesempatan melampiaskan ke"engkelannya kepada mereka.

    (etapi, Syaikhul )slam )bnu (aimiyah sangat tanggap. \eliau "ustru memberikan penghormatan besar kepada para

    Zadhi dan ulama tersebut. \eliau "elaskan kepada sultan tentang kedudukan dan keutamaan mereka. \ahkan beliau

    mengingkari munulnya uapan!uapan buruk terhadap mereka. &ata beliau kepada Sultan #ika \aginda

    membunuh mereka ini, nisaya \aginda tidak akan menemukan lagi sesudah mereka, tokoh!tokoh seperti mereka.

    Adapun mereka yang menyakiti saya, maka dia halal Utidak saya tuntut apapun, ed.Y, dan saya tidak akan berusaha

    menari pembelaan untuk diri saya.T

    %emikianlah sikap seorang muwahhid, dalam prinsip al!wala wal bara Uinta dan beniY. Semua sikap al!wala dan

    al!bara ini hanya berhak ditu"ukan kepada Allah Subhanahu wa (aala dan *asul!$ya Shallallahu +alaihi wa sallam.(idak sepantasnya seseorang mengikat prinsip ini untuk kepentingan dirinya, tokoh atau kelompoknya semata.

    %ieritakan pula oleh )bnu +Abdil Vadi, ketika Syaikhul )slam di [esir dan disakiti oleh musuh!musuhnya, datanglah

    sepasukan orang!orang Al!Vusainiyah. [ereka meminta iin beliau untuk menangkap dan membunuh orang!orang

    yang menyakiti beliau. &alau perlu dan diiinkan, mereka siap meratakan negeri [esir dengan tanah.

    (api Syaikhul )slam men"elaskan bahwa hal itu tidak halal. [ereka membantah Apakah yang dilakukan mereka

    terhadap engkau itu halaljT

    Syaikhul )slam menegaskan bahwa dia tidak akan berupaya menari pembelaan untuk pribadinya.

    Perhatikan pula perkataan )bnu [akhlu', seorang Zadhi [alikiyah, salah seorang seteru beliau, yang pernah

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    4/13

    memerintahkan agar Syaikhul )slam dipen"ara Semoga Allah Subhanahu wa (aala merahmati )bnu (aimiyah. %i

    saat dia berkuasa terhadap kami, dia "ustru melimpahkan kebaikan. Sedangkan kami, ketika kami berkuasa

    terhadapnya, kami "ustru berbuat "elek serta melakukan makar terhadapnya.T

    Kehidupan Ilmiah

    Vari!hari beliau sarat dengan ilmu. \ela"ar dan menga"ar dari satu ma"elis ke ma"elis lainnya sampai di dalam

    pen"ara. Fatwa!'atwa dan risalah beliau selalu diharapkan meskipun beliau mendekam dalam pen"ara.Se"ak keil sudah nampak kesungguhannya dalam bela"ar. (erlebih lagi Allah Subhanahu wa (aala

    menganugerahkan kepadanya kekuatan ha'alan dan si'at sulit lupa. Sehingga apa yang dibaanya sekali sudah

    terpatri dalam ingatannya, baik la'ad maupun maknanya.

    Al!)mam Abu (hahir As!Sarmari menyebutkan dalam ma"elis ke!`X dari ma"elis imlaknya tentang dikir dan al!hi'h

    %i antara kea"aiban!kea"aiban kekuatan ha'alan Uhi'hY di aman kita ini adalah Syaikhul )slam Abul +Abbas Ahmad

    bin +Abdul Valim )bnu (aimiyah. &arena beliau pernah melihat sebuah kitab lalu membaanya satu kali, saat itu "uga

    isi kitab itu telah teretak di dalam benaknya. &emudian dia mengulang!ulang dan menukilnya dalam tulisan!

    tulisannya seara tekstual atau makna.

    \ahkan lebih menak"ubkan lagi yang pernah saya dengar tentang beliau adalah kisah yang dieritakan sebagian

    sahabatnya ketika beliau masih anak!anak. Ayahnya ingin membawa anak!anaknya rekreasi ke sebuah taman, lalu

    beliaupun berkata kepada Syaikhul )slam +Vai Ahmad, engkau berangkat bersama saudara!saudaramu untuk

    bersantai. (api )bnu (aimiyah memberi alasan kepada ayahandanya, sedangkan ayah beliau terus mendesak.

    Syaikhul )slam tetap menolak +Saya ingin ayah memaa'kan saya untuk tidak keluar.

    Akhirnya sang ayah meninggalkannya dan berangkat bersama saudara!saudara beliau yang lain. [ereka

    menghabiskan hari itu di taman tersebut, dan kembali men"elang sore.

    Setelah tiba di rumah, sang ayah berkata +Vai Ahmad, engkau telah membuat saudaramu kesepian dan menodai

    kegembiraan mereka dengan ketidakhadiranmu bersama mereka. [engapaj

    \eliau men"awab +ahai ayahanda, sesungguhnya hari ini tadi, ananda sudah mengha'al kitab ini. \eliau

    menun"ukkan sebuah kitab di tangan beliau.

    Sang ayah terke"ut, kagum dan tidak peraya +~ngkau sudah mengha'alnyaj alu beliau berkata kepada Syaikhul

    )slam +\aakan kitab itu kepadaku.

    Syaikhul )slam membaakannya, dan ternyata beliau memang telah mengha'al isi kitab itu seluruhnya. Sang ayah

    segera mendekap dan menium keningnya seraya berkata +ahai anakku, "angan engkau eritakan kepadasiapapun apa yang telah kau lakukan. %emikian katanya karena khawatir +ain Umata hasadY menimpa putranya

    tersebut.T

    )bnu +Abdil Vadi menyebutkan pula, ada seorang syaikh dari Valab datang ke %amaskus dan mendengar berita

    tentang seorang anak yang sangat epat ha'alannya bernama Ahmad bin (aimiyah. %ia ingin melihat anak tersebut.

    Setelah ditun"ukkan "alan yang biasa dilalui )bnu (aimiyah ke tempat bela"arnya, syaikh itupun duduk menanti. (ak

    lama kemudian, datanglah )bnu (aimiyah membawa batu tulis besar. Syaikh itu memanggilnya dan melihat batu tulis

    itu lalu meminta agar )bnu (aimiyah menghapus tulisan yang ada kemudian menuliskan apa yang didiktekannya.

    Ada belasan hadits yang didiktekan, kemudian syaikh itu memerintahkan beliau membaanya lalu menyetorkan apa

    yang dibaanya tadi. Syaikhul )slam segera menyetorkannya kepada syaikh itu apa yang dibaanya dari batu tulis itu.

    &emudian syaikh itu mendiktekan beberapa sanad lalu memerintahkan beliau membaanya. Setelah itu syaikh itu

    memerintahkannya agar menyetorkan apa yang dibaanya di atas batu tulis itu.Setelah itu, syaikh tadi bangkit berdiri dan mengatakan bahwa kalau anak ini pan"ang umur, urusannya sangat besar

    di masa mendatang. &arena belum pernah ada yang seperti dia kekuatan ha'alannya.

    Guru dan Murid Beliau

    %alam usia masih belia, beliau sudah bela"ar dari beberapa orang guru ternama. %i antara mereka adalah +Abdud

    %aim, Al!]asim Al!)rbili, Al![uslim bin +Allan, ainuddin )bnul [un"a, Al![a"d )bnu +Asakir, dan )bnu Abi +_mar serta

    para syaikh lainnya yang hampir 200 orang "umlahnya. [urid!murid beliaupun bertebaran, bahkan sebagian mereka

    telah sampai pada tingkatan mu"tahid.

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    5/13

    %i antara murid beliau yang paling terkenal dan paling banyak mewarisi ilmu beliau adalah )bnu ]ayyim Al!#auiyah

    rahimahullahu.

    )bnu Va"ar Al!+AsZalani rahimahullahu mengatakan Seandainya Syaikh (aZiyuddin tidak mempunyai keutamaan lain

    selain hanya meluluskan seorang murid yang terkenal seperti Asy!Syaikh Syamsuddin )bnu ]ayyim Al!#auiyah

    pengarang beberapa karya besar yang diambil man'aatnya oleh pendukung dan musuh beliau, itu sa"a sudah

    ukup kuat sebagai bukti nyata betapa agung kedudukan beliau U)bnu (aimiyahY.T[urid beliau lainnya adalah )bnu &atsir rahimahullahu, penyusun ta'sir yang men"adi salah satu ru"ukan kaum

    muslimin. Setelah wa'atnya, )bnu &atsir dimakamkan di samping kuburan guru yang diintainya, )bnu (aimiyah di

    pemakaman Shu'iyah.

    [urid beliau yang "uga terkenal adalah Ad!%ahabi, penyusun (arikh )slam, dan kitab!kitab ri"al di antaranya Siyar

    Alamin $ubala, [ianul )tidal, dan lain!lain. )bnu Va"ar Al!+AsZalani rahimahullahu penulis Fathul \ari Syarh Shahih

    Al!\ukhari pernah berdoa kepada Allah Subhanahu wa (aala sambil minum amam di dekat \aitullah U&abahY agar

    diberi anugerah kemampuan membaa yang luas UistiZra tamY seperti yang Allah Subhanahu wa (aala beri kepada

    Al!)mam Ad!%ahabi.

    )lmu itu seolah!olah menyatu dengan darah dan daging beliau.

    Al!)mam Al!\aar rahimahullahu meneritakan dari Asy!Syaikh (a"uddin [uhammad yang dikenal dengan )bnu Ad!

    %auri rahimahullahu, dia pernah menghadiri ma"elis )bnu (aimiyah yang ketika itu ditanya oleh seorang fahudi

    tentang masalah al!Zadar UtaZdirY dalam bentuk beberapa bait syair.

    Setelah mendengar syair!syair itu, Syaikhul )slam berpikir se"enak, lalu mulai menulis "awabannya. &ami mengira

    beliau menulis "awaban dalam bentuk uraian biasa. (ernyata "awaban beliau "uga dalam bentuk syair, lebih kurang

    ^00 bait, yang seandainya disyarah Udita'sirkan, diuraikanY tentu akan men"adi dua "ilid kitab yang besar.

    [a"elis beliau termasuk ma"elis yang diberkahi. Al!\aar menyebutkan, setiap kali beliau menyebut nama

    *asulullah Shallallahu +alaihi wa sallam, beliau tidak lupa menguapkan shalawat dan salam untuk beliau. )bnu

    (aimiyah sangat mengagungkan *asulullah Shallallahu +alaihi wa sallam. Vampir tidak ada yang lebih

    mengagungkan dan lebih semangat mengikuti Sunnah *asulullah Shallallahu +alaihi wa sallam daripada )bnu

    (aimiyah. Selesai menga"ar, beliau membuka matanya dan menghadapi hadirin dengan wa"ah yang berseri!seri.

    Senin, tanggal 2 [uharram tahun W V, Asy!Syaikh Al!)mam Al!+Allamah (aZiyyuddin Abul +Abbas Ahmad bin +Abdul

    Valim bin +Abdus Salam )bnu (aimiyah Al!Varrani mulai memberi pela"aran di %arul Vadits As!Sukkariyah di

    ]ashshain. [a"elis tersebut dihadiri pula oleh \ahauddin fusu' bin A!aki Asy!Sya'ii, (a"uddin Al!Faari SyaikhAsy!Sya'iiyah, Asy!Syaikh ainuddin bin Al![arhal, dan Asy!Syaikh ainuddin Al![un"a Al!Vanbali. Sedangkan

    materi yang dipela"ari adalah masalah yang ukup ramai dibahas, yaitu tentang basmalah.

    Asy!Syaikh (aZiyyuddin Al!Faari menyebutkan uraian itu melalui tulisannya karena 'aedahnya yang begitu

    melimpah. %emikian pula halnya dengan persoalan!persoalan lain yang dianggap baik oleh para peserta yang hadir.

    Padahal, usia beliau ketika itu baru 22 tahun.

    Pada tahun X V, beliau memberi pela"aran di madrasah Al!Vanbaliyah, menggantikan Asy!Syaikh ainuddin )bnul

    [un"a, salah seorang ulama mahab Vanbali yang telah wa'at.

    \ela"ar dan menga"ar ini tidak pernah beliau hentikan meskipun dalam pen"ara. Pengarang Al!&awakibud %urriyah

    meneritakan, bahwa ketika Syaikhul )slam )bnu (aimiyah ditangkap lalu dipen"ara, beliau menampakkan

    kegembiraan dan memang itulah yang dia nantikan.

    %i dalam pen"ara, situasi pen"ara berubah men"adi ma"elis ilmu, ibadah dan berbagai kebaikan. Vingga akhirnya,para narapidana yang selesai men"alani masa hukumannya dan keluar, lebih memilih tinggal bersama beliau untuk

    mendapatkan 'aedah.

    allahu taala alam bish!shawab.

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    6/13

    Riwaya Taubanya Ibnu Taimiyyah dari A!idah TajsimBismillah ar-Rahmaan ar-Rahiim.

    Berikut ini riwayat taubatnya seorang ulama kontroversial, ibnu Taimiyyah dari aqidah tajsimnya dan

    mengikuti kepada aqidah asy-ariyyah. Banyak kontroversi atas cerita tentang taubatnya beliau. da

    sebagian golongan yang menganggap taubatnya hanya sebagai taqiyyah saja, dan ada juga sebagian

    golongan yang menganggap taubatnya adalah murni taubat dari aqidah sesat tajsim. !ari kita simak

    sebuah penelaahan dari kitab"

    "#$%&'$%( )*+&,$% -./ 01$% -2 #$%(*3$% 4*5$6%77 08#arya"

    #9$*:$% ;% @

    MUKADDIMAH KE TIGA

    Taubatnya imam Taqiyuddin $bnu Taimiyah

    Banyak tercantum di kitab-kitab yang cenderung melaporkan masalah aqidah atas perkataan-perkataan

    dan karangan-karangan yang dinisbatkan kepada imam Taqiyuddin hmad ibnu Taimiyah

    Rahimahullah. %ebagian dari mereka tidak tahu bahwa sesungguhnya imam besar ini telah bertaubat dari

    aqidahnya dan telah kembali kepada kebenaran. %aya disini akan menukilkan tanggal-sejarah itu berikut

    dengan teks nya yang saya salin dari kitab &'urarul #aminah (i yanil mi-ah tsaaminah) karya amirul

    mukminin dalam hadis, yaitu imam al ha*id+ bu (adl ibnu ajar l tsqolani terbitan cetakan

    'arul /ail-/u+ hal.0. 1amun sebelum itu ada pemaparan imam 1uwairi. Beliau adalah ulama yang

    hidup sejaman dengan imam ibnu taimiyah dan pemaparan orang orang yang menyaksikan peristiwa

    pertaubatan tersebut. $mam 1uwairi mengatakan bahwa peristiwa pertaubatan ibnu taimiyah ini juga

    disaksikan oleh golongan yang menyimpang 2pendukung ibnu taimiyah3 atau golongan yang

    berseberangan dengan ibnu taimiyah. $bnu ajar berkata" )4ang menyaksikan peristiwa pertaubatan initerdiri dari aliansi ulama dan lain-lainnya).

    $mam 1uwairi berkata" )5ermasalahan imam Taqiyuddin ini berkelanjutan hingga beliau dimasukkan ke

    dalam penjara bawah tanah yang berada di benteng gunung hingga datanglah amir isamuddin ke pintu

    pemerintahan untuk melayani beliau pada bulan Rabiul awwal tahun 676 . ingga kemudian

    isamuddin menanyakan duduk permasalahan ibnu taimiyah ini kepada pemerintah yang berwajib dan

    akan menolongnya sehingga pemerintah memberi grasi kepada ibnu taimiyah dan akhirnya beliau bebas

    pada hari jumat tanggal 89 bulan itu pula. 4aitu Rabiul awwal. 'an kemudian ibnu taimiyah di hadirkan

    ke gedung penuntutan 2pengadilan3 yang berada disitu 2benteng gunung3. 'an terjadilah pembahasan

    bersama para pakar ilmu kemudian berkumpullah golongan dari ulama yang terkemuka, namun acara

    tersebut tidak dihadiri oleh hakim ketua yaitu :ainuddin l !aliky dikarenakan beliau sakit dan tak hadir

    pula dari para hakim yang lain. 1amun hasil dari pembahasan tersebut ibnu taimiyah menulis kemudianditulis oleh dewan majlis dengan tulisan yang terjamin dan di tanda tangani oleh para saksi.

    BISMILLAHIRRAHMANNIRRAHIM.

    #esaksian orang yang telah ikut membubuhkan tulisannya ketika telah ada stempel dari dewan majlis

    untuk Taqiyuddin hmad bin Taimiyah l-arani l anbali ini dihadapkan kepada markas besar yang

    mulia amir adil ssai*i raja sultan %alar l !aliky n 1ashiri wakil dari sultan agung. 'an hadir pula

    didalamnya golongan dari para ulama; 2berlanjut ke scan kedua3

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    7/13

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    8/13

    2

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    9/13

    $mam al-ha*id+ ibnu ajar al-sqolani berkata" $bnu Taimiyah masih tetap di penjara bawah tanah

    hingga ditolong=diberi grasi oleh amir li (adl sehingga beliau akhirnya bebas di bulan Rabiul wwal

    tanggal 89 dan kemudian dihadapkan di sebuah benteng dan dilaksanakan pembahasan 2dialog terbuka3

    bersama sebagian pakar *ikih hingga akhirnya tercatat sebuah catatan pengakuan $bnu Taimiyah bahwa

    dia berkata" )%aya berpaham asyariyyah). 'an dijumpai pula tulisan beliau dengan teks sebagai berikut"

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    10/13

    &%egala puji milik llah yang aku beritikad pada-1ya bahwa l >uran berdiri diatas makna '+at llah.

    'an itu si*at dari beberapa si*at1ya yang qodim dan ajali. 'an $a bukan makhluk. Bukan dengan huru*

    dan bukan pula dengan suara).

    %edangkan *irman llah yang berbunyi"

    &CD% E13$% -./ =,F1$%ini bukan seperti dhohirnya la*ad+nya. %aya tidak tahu makna ganti dan maksudnya, bahkan tidak

    diketahui itu kecuali hanya llah Taaala. 'an pendapatnya dalam masalah &turunnya) 2llah3 itu juga

    sama seperti masalah &$stiwa). 2bukan seperti dhohirnya dan tidak diketahui muradnya3.

    ????????@????????@??

    $bnu Taimiyah telah menuliskan ini.

    #emudian para hadirin menyaksikannya bahwa dia bertaubat sebagai pilihannya dari apa yang ia yakini

    dulu dan itu terjadi pada tanggal 8A Rabiul wwal tahun676 . 'an peristiwa itu di saksikan pula oleh

    sebagian besar dari ulama dan kalangan lainnya. %etelah kasus ini reda, akhirnya dirilislah 2pengakuan

    taubat ibnu Taimiyah ini3 ke permukaan. 'an beliau tinggal di #airo.

    dapun selain imam ibnu ajar dan imam an-1uwairi yang menuturkan tentang pertaubatan ibnu

    Taimiyah ini terdiri dari ulama dan para pakar sejarah, yaitu". 2 w.68A3 %alinan 5aris nomor D90

    8. 2w.69D3 89C-

    9.

    2w.063 A6D-!

    4ang ke semua ini isinya sama seperti penuturannya ibnu ajar. 'an juga telah dinukil pula di kitab

    A07@%$#"

    %$TE%$ FR1G FR1G #RH1 5HRTEBT1 $B1E T$!$4"

    %eluruh ulama sepakat atas kebenaran peristiwa pertaubatan imam $bnu Taimiyah rahimahullah ini.

    1amun setelah itu terjadi perselisihan tentang sikap $bnu Taimiyah tersebut, sebagian dari mereka

    menganggap ia jujur dengan taubatnya dan sebagiannya menganggap murni permainan kata-

    kata=kamu*lase atau taqiyah 2kepura-puraan agar segera dibebaskan3.%ikap orang-orang ada dua kelompok"

    5ertama" #ubu yang membenarkan hal itu dan menaruh simpati kepada ibnu Taimiyah, karena telah

    membawa kaum muslimin keluar menuju yang terbaik dan mendorong kepada kaum muslimin yang lain,

    oleh karena itu banyak ulama yang membelanya 2taubat3 dan menentang siapa saja yang menuduh dia

    bidah. 2karena taubat3.

    #edua" #ubu yang berasumsi bahwa pertaubatannya itu tidak benar=tidak terbukti. #ubu ini ada dua

    versi, yaitu"

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    11/13

    5$# 5HRT! !H1GT#1" )Frang orang telah memaksa ibnu taimiyah telah berbuat bidah dan

    memaksa keluar dari aqidahnya ahli kebenaran seperti yang telah ditegaskan dalam kitab-kitab beliau.

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    12/13

    'an atau seperti yang sudah banyak dinukil oleh para pengikut *anatiknya bahwa beliau ditetapkan

    dibanyak kitab bahwa beliau meninggal dunia di penjara.)

    dapun ucapan mereka yang menyatakan bahwa ibnu Taimiyah menghembuskan na*as terakhirnya di

    penjara, /IB114 '

  • 7/25/2019 Sejarah Hidup Syaikhul Islam Ibnu

    13/13

    J*L$% *,$% )*@/% -2 J*$%77