rpp

20
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP) Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 2 TASIKMALAYA Kelas/Semester : XII IPS /Ganjil Mata Pelajaran : Geografi Topik : Potensi Geografis Indonesia Pertemuan Ke- : 5 - 6 Alokasi Waktu : 3 x 45 menit A. Kompetensi Inti 1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya. 2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia. 3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalamilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

Upload: mutia-pratiwi

Post on 13-Dec-2015

46 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

Rencana Proses Pembelajaran

TRANSCRIPT

Page 1: RPP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA NEGERI 2 TASIKMALAYA

Kelas/Semester : XII IPS /Ganjil

Mata Pelajaran : Geografi

Topik : Potensi Geografis Indonesia

Pertemuan Ke- : 5 - 6

Alokasi Waktu : 3 x 45 menit

A. Kompetensi Inti

1. Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya.

2. Mengembangkan perilaku (jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli, santun, ramah

lingkungan, gotong royong, kerjasama, cinta damai, responsif dan pro-aktif) dan

menunjukan sikap sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan bangsa dalam

berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam serta dalam

menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam pergaulan dunia.

3. Memahami dan menerapkan pengetahuan faktual, konseptual, prosedural dalamilmu

pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan humaniora dengan wawasan kemanusiaan,

kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait fenomena dan kejadian, serta

menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang spesifik sesuai dengan

bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah

4. Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait

dengan pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu

menggunakan metoda sesuai kaidah keilmuan.

B. Kompetensi Dasar

3.1 Menganalisis kondisi geografis Indonesia untuk ketahanan pangan nasional,

penyediaan bahan industri, dan energi alternatif.

Page 2: RPP

C. Indikator Pencapaian Kompetensi

3.4.1 Menganalisis potensi geografis Indonesia dalam ketahanan pangan nasional dengan

bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

.3.4.2 Menganalisis potensi geografis Indonesia dalam penyediaan bahan industri dengan

bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

.3.4.3 Menganalisis potensi geografis Indonesia dalam mengembangkan energi alternatif

dengan bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

D. Tujuan Pembelajaran

Melalui studi literatur dan diskusi, siswa dapat:

1. Siswa mampu menganalisis potensi geografis Indonesia dalam ketahanan pangan

nasional dengan bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

2. Siswa mampu menganalisis potensi geografis Indonesia dalam penyediaan bahan

industri dengan bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

3. Siswa mampu menganalisis potensi geografis Indonesia dalam mengembangkan

energi alternatif dengan bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

4. Siswa menunjukkan kerja keras dan tanggung jawab terhadap tugas yang diberikan

dalam materi potensi geografis Indonesia pada pembelajaran geografi.

E. Materi Ajar

1. Luas dan batas teritorial Indonesia

2. Potensi Fisik dan sosial wilayah Indonesia

3. Potensi geografis Indonesia dalam ketahanan pangan nasional dengan bantuan peta,

penginderaan jauh, dan SIG.

4. Potensi geografis Indonesia dalam penyediaan bahan industri dengan bantuan peta,

penginderaan jauh, dan SIG.

5. Potensi geografis Indonesia dalam mengembangkan energi alternatif dengan bantuan

peta, penginderaan jauh, dan SIG.

Page 3: RPP

F. Alokasi Waktu

3 x 45 menit

G. Metode Pembelajaran

Pendekatan : Scientific

Model : Problem Based Learning (PBL)

Strategi : Diskusi dan penugasan

Metode : Ceramah, tanya jawab, dan diskusi

H. Kegiatan Pembelajaran

Kegiatan Deskripsi Alokasi Waktu

Pendahuluan - Memberi salam

- Menanyakan kesiapan dan kenyamanan

belajar peserta didik

- Mengabsen peserta didik

- Tanya jawab tentang materi pada pertemuan

sebelumnya

10 menit

Inti - Guru memberikan arahan kepada siswa

untuk membuka Atlas nya masing masing

untuk mengetahui batas tertorial wilayah

Indonesia

- Peserta didik dibagi menjadi 3 kelompok

untuk menganalisis (1) potensi Indonesia

dalam ketahanan pangan (2) potensi

Indonesia dalam penyediaan barang industri

(3) potensi Indonesia dalam

mengembangkan energi alternatif

- Peserta didik mempresentasikan hasil

100 menit

Page 4: RPP

analisisnya setiap kelompok

Penutup - Klarifikasi dan memberi kesimpulan

terhadap materi potensi geografis Indonesia

- Evaluasi untuk mengukur ketercapaian

tujuan pembelajaran dengan mengisi latihan

di Lembar Kerja Siswa (LKS)

25 menit

I. Alat dan Sumber Belajar

- Buku geografi yang relevan

- Sumber internet : google, Wikipedia, dan website lainnya.

- Proyektor

- Video keragaman potensi Indonesia

- Atlas

I. PENILAIAN 1. Teknik Penilaian : Pengamatan, tes tertulis

2. Prosedur Penilaian :

No Aspek yang dinilaiTeknik

PenilaianWaktu Penilaian

1.

Sikap

a. Terlibat aktif dalam pembelajaran

b.Disiplin selama proses pembelajaran

c. Bekerjasama dalam kegiatan

kelompok.

PengamatanSelama pembelajaran

dan saat diskusi

2. Pengetahuan Pengamatan

dan tes

Penyelesaian tugas

kelompok

Sesudah diskusi

Page 5: RPP

No Aspek yang dinilaiTeknik

PenilaianWaktu Penilaian

Menilai pemahaman peserta didik tentang

Potensi Geografis Indonesiakelompok

Tes Tulis

Mengetahui,

Guru Pamong,

Dra. Heni Suheni

Tasikmalaya, Agustus 2015

Guru Praktikan,

Mutia Pratiwi

Mengetahui,

Kepala Sekolah,

Rizki Ai Nurochman

Page 6: RPP

Lampiran I

LEMBAR PENGAMATAN PENILAIAN SIKAP

Mata Pelajaran : Geografi

Kelas/Sumber : XIII /1

Pokok Bahasan : Potensi Geografis Indonesia

Indikator :

1. Menganalisis potensi geografis Indonesia dalam ketahanan pangan nasional dengan

bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

2. Menganalisis potensi geografis Indonesia dalam penyediaan bahan industri dengan

bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

3. Menganalisis potensi geografis Indonesia dalam mengembangkan energi alternatif

dengan bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

A. Aktif1. Kurang baik, jika menunjukkan sama sekali tidak diambil bagian dalam

pembelajaran2. Baik, jika menunjukkan ambil bagian dalam menyelesaikan tugas kelompok

B. Disiplin1. Kurang baik, jika menunjukkan sama sekali tidak disiplin dalam pembelajaran2. Baik, jika menunjukkan sikap disiplin dalam menyelesaikan tugas kelompok

No Nama SiswaAktif Disiplin

B KB B KB

1

2

3

4

Page 7: RPP

Lampiran II

LEMBAR PENGAMATAN KETERAMPILAN

Mata Pelajaran : GeografiKelas/Semester : XI /1Pokok Bahasan :Potensi geografis IndonesiaIndicator :

1. Menganalisis potensi geografis Indonesia dalam ketahanan pangan nasional dengan

bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

2. Menganalisis potensi geografis Indonesia dalam penyediaan bahan industri dengan

bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

3. Menganalisis potensi geografis Indonesia dalam mengembangkan energi alternatif

dengan bantuan peta, penginderaan jauh, dan SIG.

Kurang terampil (KT), jika sama sekali tidak dapat menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan materi

1. Terampil (T) , jika menunjukkan sudah ada usaha untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitab denga materi

2. Sangat terampil (ST), jika sikap menunjukkan adanya usaha dengan tepat untuk menerapkan konsep/prinsip dan strategi pemecahan masalah yang relevan yang berkaitan dengan meteri

No Nama Siswa

KETERAMPILAN MENERAPKAN KONSEP PRINSIP/PRINSIF DAN STRATEGI

PEMECAHAN MASALAH

KT T ST

1

2

3

4

Page 8: RPP

Lampiran IIIFORMAT PENILAIAN HASIL (LAPORAN HASIL DISKUSI )

PENILAIAN HASIL DISKUSI

NoNama

Siswa

A s p e k

Jumlah

SkorNilai Ket.

Keluasan

isiAnalisis

Kaidah

penulisanKerapihan

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

1

2

Dst

Aspek Penilaian

A. Keluasan isi1. = tidak menunjukkan

keluasan isi2. = sedikit menunjukkan

keluasan isi3. = luas tapi kurang relevan4. = luas dan relevan

B. Analisis1. = tidak ada analisis2. = sedikit ada analisis3. = memliliki analisis tapi

kurang tepat4. = memilki analisis yang tepat

C. Kaidah Penulisan1. = tidak sesuai2. = kurang sesuai3. = cukup sesuai4. Sangat sesuai

D. Kerapian1. = koto, tidak rapi2. = kurang rapid an kurang

bersih3. = bersih tapi kurang rapi4. = besrih dan rapi

E. Keterangan Skor1. = kurang2. = cukup3. = baik4. = sangat baik

F. Kriteria Nilaia. = 80 – 100 = baik sekalib. = 70 – 79 = baikc. = 60 – 69 = cukupd. = <60 = kurang

Nilai = skor perolehanskor maksimal

x 100

Page 9: RPP

Lampiran IV

FORMAT PENILAIAN PROSES (DISKUSI KELOMPOK)PENILAIAN UNTUK KERJA DISKUSI KELOMPOK

TENTANG POTENSI GEOGRAFI INDONESIA

No.Nama

Siswa

A s p e k

Jumlah

SkorNilai Ket.

Komunikasi

Waw

asan

Sistematika

Penyampaian

Keberanian

Kerjasama

4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1 4 3 2 1

1

2

Dst

Aspek Penilaian

A. Komunikasi1. = tidak dapat berkomunikasi2. = komunikasi agak lancar tapi sulit dimengerti3. = komunikasi lancar tapi kurang jelas dimengerti4. = komunikasi sangat lancar dan dimengerti

B. Wawasan 1. = tidak menunjukan wawaasan2. = sedikit memiliki wawasan3. = berwawasan tapi kurang luas4. = berwawasan luas

C. Sistematika penyampaian1. = tidak sistematis2. = sistematis, uraian tidak jelas3. = sistematis, uraian cukup4. = sistematis, uraian luas dan jelas

D. Keberanian1. = tidak ada keberanian2. = kurang berani

Page 10: RPP

3. = berani4. = sangat berani

E. Kerjasama1. = tidak ada kerjasama2. = kurang kerja sama3. = cukup kerjasama4. = kerjasama tinggi

F. Keterangan Skor Baik sekali = 4 Baik = 3 Cukup = 2 Kurang = 1

G. Kriteria Nilaia. = 80 – 100 = baik sekalib. = 70 – 79 = baikc. = 60 – 69 = cukupd. = <60 = kurang

Nilai= skor peroleh anskor maksimal

x100

Page 11: RPP

Lampiran V

ASSESMEN

Penilaian Individu

Penilaian Aspek Kognitif

PedomanPenskoran

NoJenisSoal

Ranah SoalKunci

JawabanSKOR

1Uraia

nC1

Berapakah Letak Astronomis Indonesia ?

1.Letak astronomis Indonesia terletak pada koordinat 60 LU – 110 LS dan 950 BT – 1410 BT

20

2Uraia

nC2

Sebutkan keuntungan Indonesia berdasarkan letak astronomisnya!

2.Memiliki curah hujan yang tinggi dan penyinaran matahari sepanjang tahun. Wilayah Indonesia banyak terjadi penguapan, sehingga kelembaban udara cukup tinggi.

20

3 Uraian

C3 Sebutkan lempeng yang mengelilingi wilayah Indonesia! Beserta pengaruhnya!

Indonesia, juga merupakan negara yang secara geologis memiliki posisi yang unik karena berada pada pusat tumbukan Lempeng Tektonik Hindia Australia di bagian selatan, Lempeng Eurasia di bagian Utara dan Lempeng Pasifik di bagian Timur laut. Hal ini mengakibatkanIndonesia mempunyai tatanan tektonik yang komplek dari arah zona tumbukan yaitu Fore arc, Volcanic arc dan Back arc. Fore arc merupakan daerah yang berbatasan langsung dengan zona tumbukan atau sering di sebut sebagai zona aktif akibat patahan yang biasa terdapat di darat maupun di laut. Pada daerah ini material batuan penyusun utama lingkungan ini juga

20

Page 12: RPP

sangat spesifik serta mengandung potensi sumberdaya alam dari bahan tambang yang cukup besar. Volcanic arc merupakan jalur pegunungan aktif di Indonesia yang memiliki topografi khas dengan sumberdaya alam yang khas juga. Back arc merupakan bagian paling belakang dari rangkaian busur tektonik yang relatif paling stabil dengan topografi yang hampir seragam berfungsi sebagai tempat sedimentasi. Semua daerah tersebut memiliki kekhasan dan keunikan yang jarang ditemui di daerah lain, baik keanegaragaman hayatinya maupun keanekaragaman geologinya.

4Uraia

nC4

Paradigma  ketahanan  pangan    terus  mengalami perkembangan    sejak   adanya   Conference of Food and Agriculture  tahum  1943 yang mencanangkan  konsep secure, adequate and suitable supply of food for  everyone”. Berdasarkan definisi tersebut ketahanan pangan memiliki 5 unsur yang harus dipenuhi, Sebutkan!

1. Berorientasi pada rumah tangga dan individu 

2. Dimensi watu setiap saat  pangan tersedia dan dapat diakses

3. Menekankan pada  akses pangan rumah tangga dan individu, baik fisik, ekonomi dan sosial

4. Berorientasi pada pemenuhan gizi

5. Ditujukan untuk hidup sehat dan produktif

.

20

5Uraia

nC2

Bagaimana upaya pengembangan sumber-sumber energi alternative ?

Dengan cara memanfaatkan sumber-sumber energi baik yang bisa diperbaharui maupun yang tidak bisa deperbaharui. Berikut ini adalah contoh-contoh dari sumber daya energi terbarukan

20

Page 13: RPP
Page 14: RPP

Rubik Penilaian

1. Keterangan Skor 100 = jika siswa menjawab 5 soal tersebut 80 = jika siswa menjawab 4 soal tersebut 60 = jika siswa menjawab 3 soal tersebut 40 = jika siswa menjawab 2 soal tesebut 20 = jika siswa menjawab 1 soal tersebut

2. Kriteria Skor A = jika skor menunjukan 4 = 80 – 100 B = jika skor menunjukan 3 = 60 – 80 C = jika skor menunjukan 2 = 40 – 60 D = jika skor menunjukan 1 = <20

Page 15: RPP