rpp konstruktivisme

5
RENCANA PEMBELAJARAN Mata Pelajaran : Fisika Pokok Bahasan : Listrik Dinamis Konsep : 7.2 Memformulasikan Besaran- Besaran Listrik Ke dalam Bentuk Persamaan. Sub Konsep : 7.2.1 Menjelaskan Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Besar Hambatan Suatu Penghantar. Kelas / Semester : II/I Tingkat : SMA Alokasi Waktu : 2 x 45 menit A. Standar Kompetensi 7. Menerapkan konsep kelistrikan (baik statis maupun dinamis) dan kemagnetan dalam berbagai penyelesaian masalah berbagai produk teknologi. B. Indikator 7.2.1.1. Menjelaskan pengertian arus listrik dan kuat arus listrik pada suatu penghantar. 7.2.1.2. Menuliskan rumusan matematis kuat arus listrik pada suatu penghantar. 7.2.1.3. Menentukan besarnya kuat arus dalam suatu penghantar bila variable muatan Q dan waktu t diketahui. 77

Upload: lissafaradilla

Post on 18-Feb-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

model pembelajaran terbaru kurikulum 2013

TRANSCRIPT

Page 1: RPP Konstruktivisme

RENCANA PEMBELAJARAN

Mata Pelajaran : Fisika

Pokok Bahasan : Listrik Dinamis

Konsep : 7.2 Memformulasikan Besaran-

Besaran Listrik Ke dalam Bentuk

Persamaan.

Sub Konsep : 7.2.1 Menjelaskan Faktor-Faktor yang

Mempengaruhi Besar Hambatan Suatu

Penghantar.

Kelas / Semester : II/I

Tingkat : SMA

Alokasi Waktu : 2 x 45 menit

A. Standar Kompetensi

7. Menerapkan konsep kelistrikan (baik statis maupun dinamis) dan

kemagnetan dalam berbagai penyelesaian masalah berbagai produk

teknologi.

B. Indikator

7.2.1.1. Menjelaskan pengertian arus listrik dan kuat arus listrik pada suatu

penghantar.

7.2.1.2. Menuliskan rumusan matematis kuat arus listrik pada suatu

penghantar.

7.2.1.3. Menentukan besarnya kuat arus dalam suatu penghantar bila variable

muatan Q dan waktu t diketahui.

7.2.1.4. Menyelesaikan soal-soal yang berhubungan dengan kuat arus listrik

C. Materi Pelajaran.

1) Kuat Arus Listrik

Arus listrik adalah aliran partikel-partikel listrik bermuatan positif di

dalam suatu penghantar. Arus listrik mengalir dari potensial tinggi ke

77

Page 2: RPP Konstruktivisme

potensial yang lebih rendah, sedangkan elektron mengalir dari potensial

rendah ke potensial yang lebih tinggi.

Kuat arus listrik (I) didefinisikan sebagai banyaknya muatan listrik

positif ( Q) yang mengalir melalui suatu penghantar per satuan waktu ( t),

atau secara matematis ditulis:

Oleh karena banyaknya muatan yang mengalir dalam suatu penghantar untuk

arus searah adalah tetap, rumus kuatarus searah dapat ditulis :

Keterangan :

I = Kuat arus (A)

Q = Banyak muatan yang mengalir (C)

t = Lama/waktu muatan mengalir (s)

Satuan kuat arus dalam SI adalah Coulomb/sekon (C/s), disebut

Ampere (A).Apabilasuatu partikel yang berjumlah n dan membawa muatan q

yang bergerak dalam suatu kawat penghantar berpenampang A, maka dalam

waktu t semua partikel dalam volume A v t seperti tampak pada gambar

akan melewati elemen area (luasan). Jumlah partikel dalam volume ini adalah

n A v t,dan muatan totalnya adalah :

Q = q n A v t

Jadi arus yang mengalir dalam kawat penghantar sebesar:

n q A v

D. Kegiatan Belajar Mengajar

78

Page 3: RPP Konstruktivisme

Pendekatan : Konstruktivisme

Metode : Eksperimen.

Pendahuluan

Invitasi :

Bertanya untuk mengingatkan tentang konsep muatan listrik dan aliran elektron (Iistrik

statis)

Membangkitkan motivasi dengan memberikan contoh penggunaan listrik dalam

kehidupan sehari-hari.

Menyiapkan alat dan bahan untuk kegiatan eksperimen.

Membagikan LKS percobaan kuat arus listrik.

Kegiatan Inti

Eksplorasi :

Mengarahkan siswa untuk merangkai alat sesuai dengan LKS.

Mengarahkan siswa untuk melakukan percobaan kuat arus listrik.

Mengarahkan siswa untuk mendiskusikan data pengamatan percobaan kuat arus listrik

Memberikan contoh soal tentang kuat arus listrik.

Solusi :

Mengarahkan siswa untuk menyimpulkan hasil eksperimen

Penutup

Eksplanasi :

Mengungkapkan kesimpulan tentang percobaan kuat arus listrik.

Melakukan evaluasi.

Tindak lanjut & Ekspansi :

Memberikan tugas secara kelompok

79

Page 4: RPP Konstruktivisme

80