ringkasan materi bahasa indonesia kelas vii (tujuh)

Upload: rofiatulsoneyoonaddict

Post on 01-Mar-2018

269 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    1/36

    RINGKASAN MATERI BAHASA INDONESIA KELAS VII

    (TUJUH)

    A. Mendengarkan BeritaBerita adalah informasi tentang suatu hal yang telah terjadi.

    Isi berita dapat bermacam-macam karena segala hal dapat

    dijadikan sebagai sumber berita.

    1. Menentukan Inti BeritaSimaklah berita berikut!

    Pasar ede endal "angus ebakaran #iduga arena $rafoMeledakPuluhan pedagang mulai berjualan dengan dasaran

    seadanya di halaman eks kantor a%edanan Boja. #i sisi

    lain& muncul penjual dan pengepul besi rongsok dari sisa-sisa

    kebakaran Pasar ede Boja. Polisi masih berjaga-jaga dan

    belum mengambil tindakan pengamanan aset. Sampai

    kemarin belum diketahui asal api& namun hasil analisis a%al

    dari trafo listrik yang meledak dan minyak pendingin

    muncrat bersama api ke bangunan. $rafo itu berada di tianglistrik sisi selatan. Pengepul besi rongsokan langsung ke

    lokasi sekitar pasar untuk memudahkan para pedagang

    'pemilik kios( agar tidak terbebani ongkos angkut. )enis pipa

    besi *p1.+,,&,, per kg& seng bekas *p,,&,, per kg dan

    untuk aluminium *p1.,,,&,, per kg. Sampai kemarin

    sudah puluhan kuintal besi rongsok yang diangkut truk

    menuju ke arah endal dan Semarang. /ktif Berbahasa Indonesia elas 0II SMPM$s

    Sejak )umat '1( hingga Sabtu '(& pemanfaatan halamaneks kantor ka%edanan sudah terlihat. #i sana-sini muncul

    dasaran pedagang sayuran dan kebutuhan sehari-hari.

    Beberapa pedagang mengaku berjualan dengan modal

    seadanya& bahkan ada yang ngutang dulu dan dibayar

    setelah dagangan laku.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    2/36

    epada 2P$# Pasar Boja& Sis%oyo& S.". menjelaskan&

    pendapatan retribusi pasar cukup tinggi. Bulan )anuari

    *p3&4 juta& 5ebruari *p3,&6 juta& Maret *p3&7 juta& dan

    /pril *p36&44 juta. Mei sampai tanggal 3, diperkirakan *p3

    juta. 8arena ada musibah dan suasana kantor kacau& belumbisa diketahui pendapatan retribusi bulan Mei& kita masih

    mencari buku catatannya. 9ang jelas& semua uang sudah

    disetorkan ke #inas Pengelola Pasar. 2ang retribusi tetap

    aman&8 ujarnya. epala #inas Pengelola Pasar endal& #rs.

    M. Syukron Samsul "adi& M.Si. menjelaskan& hasil

    penghitungan $im Penanggulangan Pasar Boja pasca

    musibah kebakaran tercatat +: kios dan los terbakar&

    terutama di blok / dan B. #ata pedagang pemilik kios +:

    orang& untuk los 66, orang. )uga ada pedagang mandiri ataupedagang lesehan :3 orang.Sumber; edaulatan *akyat& Minggu 3 )uni ,,:2ntuk dapat mengetahui pokok-pokok berita dengan mudah&

    perhatikanlah beberapa hal berikut ini.a. Pokok berita atau berita utama biasanya disampaikan di

    a%al pembacaan berita.b. Pahamilah peristi%a yang terjadi& sebab peristi%a& tempat

    peristi%a& dan siapa saja yang terlibat dalam peristi%a

    tersebut.c. /pa akibat dari peristi%a tersebut karena akan

    menjelaskan pokok berita.d. Pendapat seseorang atau seorang ahli biasanya juga

    menjelaskan pokok berita.

    . Memahami Isi BeritaBacalah dan pahamilah berita berikut ini!

    /kibat luapan

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    3/36

    dihindari karena kondisi alam sehingga sejumlah perjalanan

    / harus bergantian saat mele%ati jalur sekitar lokasi luapan

    lumpur

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    4/36

    juru bicara $imnas PS

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    5/36

    terlepas dan menggelinding. $eman tersebut kemudian

    mengejar kondenya sambil menaikkan kain jaritnya.( Pengalaman konyol Saat kamu berulang tahun&

    pamanmu memberikan hadiah berupa satu buah cabe

    yang dimasukkan dalam kardus besar dan dibungkusdengan rapi.3( Pengalaman menyenangkan etika ulangan bahasa

    Indonesia& kamu merasa tidak bisa mengerjakan soal-soal

    yang diberikan& tetapi ketika hasil ulangan dibagikan

    kamu mendapat nilai bagus.b. Memilih salah satu pengalaman yang menurutmu sangat

    menarik.c. embangkanlah pengalamanmu menjadi cerita yang

    sangat menarik.

    . Bercerita tentang Perasaan atau 2ngkapan "ati

    etika menceritakan pengalaman& kita dituntut untuk

    mengungkapkan perasaan hati saat mengalami kejadian itu.

    @aktu bercerita& kamu dapat menggunakan kata yang

    menguatkan pengalaman itu& misalnya sungguh luar biasa&

    sungguh mengasyikkan& memang tiada duanya.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    6/36

    $erlebih jika bagian itu bagian yang paling mengesankan.

    "al-hal yang harus ada;a. bagian pembukaan atau kata pembuka&b. bagian isi atau pokok pembicaraan&

    c. bagian penutup.

    6. Menceritakan Pengalaman di #epan elasSetelah kamu mempersiapkan pengalaman yang akan kamu

    ceritakan& coba berlatih di depan cermin. /nggaplah

    bayangan kamu sebagai pendengar. Ingatlah secara urut

    bagian-bagian dari ceritamu& kemudian kembangkanlah

    pokok-pokok pembicaraan tersebut dengan kata-katamu

    sendiri!

    C. Menulis Pantun

    Pantun merupakan salah satu karya sastra Melayu yang

    sampai sekarang masih dikembangkan. ata pantun

    mempunyai arti ucapan yang teratur& pengarahan yang

    mendidik. Pantun juga dapat berarti sindiran.

    1. Ciri-ciri pantunPantun memiliki ciri-ciri tersebut& antara lain;a. mempunyai bait dan isi&b. setiap bait terdiri atas baris-baris&c. jumlah suku kata dalam tiap baris antara delapan sampai

    dua belas&d. setiap bait terdiri atas dua bagian& yaitu sampiran dan isi.

    Perhatikan contoh di ba%ah ini! Pantun dua baris /njing

    hutan suka melolong 'sampiran( )angan suka bicara bohong

    'isi( Pintu diketuk ada tamu 'sampiran( *ajin membaca

    bertambah ilmu 'isi( Pantun empat baris #esa sa%ah mulaimenghijau #i tengah ada pematang sampiran /pa arti

    bertindak maju alau tanpa pemikiran matang isie. Bersajak ab ab

    . Bentuk dan jenis pantun

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    7/36

    Pantun yang sering dipakai adalah pantun dua baris dan

    empat baris. Bentuk pantun bermacam-macam& misalnya;

    pantun anak-anak& pantun jenaka& pantun suka cita& pantun

    kiasan& pantun nasehat& pantun duka cita& pantun budi

    pekerti& pantun agama& dan lain-lain.Perhatikan contoh berikut!

    Pantun anak>nak nian buah belimbingMencari ke pulau sebrangMain bola ada pembimbingBinatang apa berhidung panjangD

    Pantun jenakaErang mudik ba%a barangPakai kain jatuh tergulingamu senang dilirik orangSetelah sadar ternyata julingIndah nian sinar mentariPurnama datang tak berbelahMelihat orang malas berlari

    $ernyata sandal tinggi sebelah

    Pantun sukacitaurih nian ikan gurami

    $ambah nikmat dengan kacang/langkah senang hati kamiPanen raya telah dating

    Pantun kiasan

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    8/36

    2ntuk hidup kemudian hari

    Pantun dukacitaBeras miskin disebut raskin

    9ang mendapat tak semua/ku ini anak miskin"arta benda tak kupunya

    Pantun budipekerti Siapa yang tak simpatikMelihat bunga dahliaulit putih ber%ajah cantikSudah ayu berhati mulia

    Pantun agamaMinum susu di pagi hari

    $ambah nikmat tambah cokelatPandai-pandai memba%a diriSiapa tahu kiamat sudah dekat

    Ba$ %

    1. Bercerita dengan Baik /pakah kamu senang berceritaD /pasaja yang sering kamu ceritakanD Banyak sekali hal yang dapat

    dijadikan bahan cerita. amu dapat bercerita tentang

    kegemaranmu& kegiatanmu sehari-hari& pengalamanmu&

    perasaanmu& atau seorang yang menjadi idolamu. Segala sesuatu

    yang kamu alami atau ketahui dapat dijadikan bahan cerita.

    epada siapa kamu sering berceritaD epada siapa pun kamu

    bercerita& pasti kamu ingin orang yang mendengarkan ceritamu

    menjadi tertarik dan memerhatikan sampai selesai. Pernahkah

    kamu diacuhkan saat berceritaD Bagaimana rasanyaD amu pastimerasa sedih dan kece%a karena tidak diperhatikan.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    9/36

    a. Suara Suara merupakan modal utama dalam bercerita.

    2sahakan suaramu disesuaikan dengan pendengar dan

    ruangan yang ada.b. Pelafalan dan artikulasi Pelafalan setiap kata harus tepat

    dengan artikulasi yang sesuai sehingga cerita dapatditangkap dengan jelas oleh pendengar.

    c. Intonasi unakan intonasi yang menarik. Sesekali berikan

    penekanan pada kata- kata tertentu saat ada pendengar

    yang terlihat bosan& gaduh& atau mengantuk.d. erak dan mimik erak dan ekspresi muka yang sesuai

    dengan apa yang diceritakan& membuat cerita terasa lebih

    menarik dan dapat mendukung penyampaian cerita.

    /pabila kamu ingin berhasil dalam bercerita& maka lakukanhal-hal berikut.

    a. Baca dan kuasai naskah asli cerita yang akan kamu

    ceritakan.b. Berlatihlah menceritakan kembali cerita yang kamu

    baca.c. Bersikaplah %ajar dan tidak terlihat gugup saat

    bercerita.d. Sikap yang tenang dapat mendukung kelancaran

    bercerita.e. unakan pelafalan yang jelas.f. )angan tergesa-gesa.

    Menggunakan Imbuhan ber-

    Perhatikan kalimat-kalimat berikut!1. #ia bertekad untuk menyelesaikan sekolah.. Echa dan Eche sudah bersahabat dari kecil.3. ami pertama kali bertemu di ota Solo.

    6. Setiap orang yang bersalah harus dihukum.7. "anya dengan berpasrah kepada $uhan hidup kita

    damai.

    /. ata #asar Bentuk ber-1. Menurut jenis katanya& dapat berupa sebagai berikut.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    10/36

    a. ata benda& misalnya& telur F bertelurG anak F

    beranakG sahabat F bersahabatb. ata kerja& misalnya& kerja F bekerjaG ganti F

    bergantiG lari F berlari.

    c. ata keadaan& misalnya& sama F bersamaGpasrah F berpasrahG sedih F bersedih.

    d. ata keterangan& misalnya& hati-hati F berhati-

    hatiG ramai-ramai F beramai- ramai.e. ata bilangan& misalnya& dua F berduaG lima F

    berlima.f. ata ganti& misalnya& aku F berakuG engkau F

    berengkau

    . Menurut bentuknya& dapat berupa sebagai berikut.a. ata asal& misalnya& satu F bersatuG bahagia F

    berbahagiab. ata bersambung& misalnya& kesusahan F

    berkesusahanG kenalan F berkenalan.c. ata majemuk& misalnya& kembang biak F

    berkembang biakG temu pandang F bertemu

    pandangd. ata ulang& misalnya& sama-sama F bersama-

    samaG hati-hati F berhati-hatie. elompok kata& misalnya& tanam anggrek putih

    F bertanam anggrek putihG kebun kopi F

    berkebun kopi.

    B. /rti Bentuk ber-1. )ika kata dasarnya berupa kata kerja

    a. #alam keadaan sedang melakukan pekerjaan&

    contohnya; berkumpul H dalam keadaan

    kumpulG berbicara H dalam keadaan bicara.b. #alam keadaan dikenai pekerjaan& contohnya;

    diba%anya kain berlipatG gayung bersambut.c. Menyatakan perbuatan berbalik kepada pelaku&

    contohnya; berlari H melarikan diriG bercukur H

    mencukur diriG berhias H menghias diri.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    11/36

    d. Menyatakan perbuatan berbalasan& contohnya;

    bertinju H saling tinjuG berikrar H saling

    mengucap ikrar.. )ika kata dasarnya kata keadaan

    a. #alam keadaan& misalnya& bersuka cita H dalamkeadaan sukacitaG bermalas H dalam keadaan

    malas.b. Berusaha agar dalam keadaan& misalnya&

    bersiap H berusaha agar dalam keadaan siap.c. Menjadi& misalnya& bertambah H menjadi

    tambahG berbaik hati H menjadi baik hati.3. )ika kata dasarnya kata benda

    a. Mempunyai& contoh; bermimpi H mempunyai

    mimpiG berkesempatan H mempunyaikesempatan.

    b. Mengusahakan& contoh; bersa%ah H

    mengusahakan sa%ahG berkebun H

    mengusahakan kebun.c. Memakai 'mengenakan& mempergunakan&

    mengendarai& atau naik(& contoh; berpakaian H

    mengenakan pakaianG bermotor H mengendarai

    motor.

    d. Mencari atau mengumpulkan& contoh; berkayuH mengumpulkan kayu.

    e. Menyebut atau memanggil& contoh; saya

    berteman saja dengan dia H memanggil teman.f. Bekerja sebagai atau berlaku seperti& contoh;

    berkuli H bekerja sebagai kuli.

    C. Menulis Buku "arian

    Selama satu hari& sejak kamu bangun pagi hingga

    tidur lagi& pasti banyak pengalaman atau kejadian

    yang kamu alami. Pengalaman atau kejadian yang

    kamu alami tersebut beragam& dapat

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    12/36

    menggembirakan& mengharukan& mengece%akan&

    menggelikan& atau membosankan. ejadian-kejadian

    yang kamu alami tersebut dapat kamu tulis dalam

    buku harian. Buku harian berisi tulisan pribadi. amu

    dapat menuliskan semua pengalaman dan peristi%ayang kamu alami dengan bebas. amu juga dapat

    mencurahkan semua pikiran dan perasaan. Perasaan

    senang& marah& sedih& sayang& jengkel& atau cinta

    dapat kamu tuliskan apa adanya secara jujur. Buku

    harian bersifat rahasia sehingga apa yang kamu tulis

    tidak akan diketahui oleh orang lain. Seseorang tidak

    boleh membaca buku harian orang lain tanpa seiin

    pemiliknya. Eleh karena itu& rahasia kamu akan

    terjaga aman. $idak jarang kamu akan merasa legasetelah mencurahkan perasaan kamu dalam buku

    harian. Sebagai contoh& ketika kamu merasa jengkel

    kepada seseorang& kamu dapat mencurahkan

    kejengkelan tersebut dalam buku harian. #engan

    mencurahkannya dalam buku harian& kamu akan

    merasa lega karena perasaan jengkel itu tersalurkan

    dan menjadi berkurang. Buku harian juga dapat

    membantu kamu menjadi pribadi yang lebih baik.

    #engan menulis semua pengalaman& kejadian&

    pikiran& dan perasaan yang dialami& kamu dapat

    mengambil hikmah dari semua itu dan dapat menjadi

    pelajaran untuk %aktu yang akan datang. Selain itu&

    kamu juga dapat mengetahui kekurangan atau

    kesalahan yang kamu perbuat sehingga kamu pun

    belajar untuk memperbaikinya. Menulis buku harian

    sangat menyenangkan karena kamu dapat

    menuliskan dengan gaya bahasamu sendiri. amutidak harus menggunakan kalimat yang baik& tetapi

    boleh menulis dengan menggunakan ?bahasa gaul?.

    Penulisan buku harian sering menggunakan kalimat

    ekspresif. alimat ekspresif adalah kalimat yang

    mampu mengungkapkan gambaran& maksud&

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    13/36

    gagasan dan perasaan. alimat ekspresif merupakan

    kalimat yang spontan keluar dari pikiran dan

    perasaan yang dalam. )ika kamu menulis buku

    harian& cantumkan hal-hal berikut.

    1. $empat.. @aktu.3. Peristi%a.6. Perasaan yang dialami.

    Perhatikan beberapa contoh penulisan buku harian berikut!

    Solo& 4 /pril ,,:

    #iary "ari ini aku sebel banget sama seseorang. imana aku

    nggak sebel& dia itu orangnya sombong banget sih. Bayangin aja&

    aku udah baik-baik menyapa dan memberikan senyuman tapi diakok malah nggak peduli dan pergi begitu saja. #iary og ada ya

    orang yang seperti itu. /pa bersikap ramah kepada orang lain itu

    susahD ayaknya enggak deh. alau dia tidak bisa ramah dan

    nggak pernah senyum& siapa coba yang mau berteman dengan

    diaD /pa dia tidak pengin punya banyak temanD #iary J.

    Pokoknya aku nggak mau lagi menyapa dia. Biarin aja dia nggak

    punya teman& lagian siapa yang butuh teman seperti diaD Sebel

    deh!

    Bandung& 1 Mei ,,:

    "ari ini ada kejadian lucu dan memalukan yang aku alami.

    Pokoknya aku nggak akan pernah lupa dengan kejadian itu.

    Ceritanya begini& tadi sore aku diajak mama pergi belanja ke mall.

    Banyak banget barang yang harus dibeli& paman dan tante kan

    besok Minggu mau datang. Setelah hampir jam berbelanja& aku

    mulai capai dan merasa lapar. /ku pun mengajak Mama ke 5Cdulu untuk makan. ?Ma& ayo kita ke 5C dulu! 2dah lapar nih&?

    ajakku sambil berjalan. $etapi Mama menja%ab& ?Sebentar&

    sayang. Sebentar ya!? arena aku sudah kelaparan& tangan mama

    pun aku tarik sambil berkata& ?Pokoknya kita makan dulu!? /ku

    mendengar suara Mama berkata& ?Sayang& kamu mau ke manaD?

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    14/36

    $api aku cuek aja& yang penting makan. $api& kenapa suara mama

    terdengar makin jauh yaD arena penasaran& aku menoleh ke

    belakang. Eh My od! Betapa kagetnya aku karena orang yang

    aku tarik ternyata bukan mama. /duh& rasanya aku malu banget

    apalagi orang-orang melihat aku sambil menahan senyum. Mamayang melihat tingkahku juga terta%a sambil mengham-

    piriku.?Makanya& kalau mau narik-narik itu lihat dulu. )angan asal

    tarik aja. Memangnya kamu mau ganti mama baru yaD? ledek

    Mama kepadaku. /ku pun cuma tersenyum sambil menahan

    malu. 9a& ampun! ara-gara kelaparan& malu deh aku.

    Bab 3

    /. Menyampaikan Pengumuman

    $entu kamu pernah melihat atau membaca sebuah pengumuman&

    bukanD Pengumuman dibuat untuk disampaikan kepada

    masyarakat.

    1. Pengertian Pengumuman

    Pengumuman adalah pesan atau informasi yang disampaikan

    kepada umum. $ujuan pengumuman adalah untuk menyampaikan

    sesuatu agar diketahui oleh umum 'masyarakat(. Biasanyapengumuman hanya menyampaikan pesan atau informasi agar

    masyarakat tahu. Pada saat membaca pengumuman hal yang

    perlu kamu lakukan adalah memerhatikan hal-hal sebagai berikut.

    a. ejelasan Membaca kalimat demi kalimat dengan jelas

    sehingga pengumuman yang kamu baca terdengar jelas dan

    isinya mudah dipahami.

    b.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    15/36

    d. )eda @aktu berhenti sesaat ketika kamu membaca& yang

    dimaksud berhenti sesaat adalah %aktu kita menarik napas. )eda

    juga menentukan isi saat kamu membaca pengumuman.

    e. 0olume suara 5aktor yang sangat penting saat kamu membaca

    atau berbicara. Pendengar tidak akan mampu memahami isi atau

    maksud pembaca& jika si pembaca berbicara terlalu pelan. $empat

    serta suasana saat berbicara juga memengaruhi Aolume suara.

    Contoh& ketika kamu berbicara di sebuah lapangan upacara&

    sebaiknya kamu berbicara dengan lantang sehingga semua

    peserta upacara mendengar ucapanmu dengan jelas.

    . )enis Pengumuman

    Pembuat atau pengirim pengumuman biasanya adalah lembaga

    pemerintah& organisasi sekolah& panitia lomba& panitia amal&

    panitia suatu kegiatan tertentu& atau perseorangan. Informasi

    yang dapat disebut sebagai pengumuman adalah sebagai berikut.

    a. Pengumuman tentang pemadaman listrik termasuk

    pengumuman dari lembaga pemerintah 'dinas(.b. Pengumuman reuni akbar sekolah adalah pengumuman dari

    organisasi sekolah 'resmi(.c. Pengumuman kegiatan lomba termasuk pengumuman dari

    panitia lomba 'resmi(.d. Pengumuman kegiatan amal pengumuman dari kegiatan

    amal 'resmi(.e. Informasi layanan umum seperti& daftar apotek jaga& daftar

    telepon penting suatu %ilayah& kurs mata uang asing

    'bisnis(.f. Pengumuman kehilangan atau pengumuman dukacita

    termasuk pengumuman perseorangan.

    1. $ermasuk pengumuman apakah contoh-contoh

    pengumuman berikutDa. P>2M2M/ #2/ >S>2SI "/

    $/2 omor ; ,,=,3EicocreditC0./S

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    16/36

    Berdasarkan Pasal 2ndang-2ndang "ak $anggung

    omor 6 $ahun 144& dengan ini Eikocredit di Indonesia

    )l. Sumbing o. +& Candi Baru& Semarang& melalui

    antor Pelayanan Piutang dan

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    17/36

    Muhammadiyah .....................:167:+ *S Slamet

    *iyadi .................................::,, *S

    Erthopedi ........................................:1667+ /mbulans PMI

    Surakarta .....................67,7

    Sumber; SE#I$

    Bentuk onLks ke-an atau Imbuhan ke-an

    Imbuhan ke-an berfungsi untuk membentuk kata benda&

    membentuk kata kerja pasif& dan pembentukan kata keadaan

    atau sifat. #i ba%ah ini makna kata yang dibentuk dengan

    imbuhan ke-an.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    18/36

    Pati "ujan

    ota Cuaca C N ota Cuaca C N

    #emak 7O31 O46 Pekalongan 6O3 7O4 2ngaran 7O31 :,O

    47 $egal 7O3, :7O43 Solo 3O31 7O47 Cilacap 6O3 73O46endal 7O31 O46 Pati 7O31 :,O47

    EMP/S& amis& + Maret ,,:

    7, /ktif Berbahasa Indonesia elas 0II SMPM$s

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    19/36

    Surat merupakan salah satu alat komunikasi yang masih banyak

    digunakan. /da dua macam jenis surat& yaitu surat kedinasan dan

    surat pribadi. Surat kedinasan adalah surat yang ditulis berkaitan

    dengan kepentingan kedinasan& kelembagaan. Pada umumnya&

    surat kedinasan bersifat resmi dan dibubuhi stempel. /dapunsurat pribadi adalah salah satu bentuk surat-menyurat yang

    ditulis seorang sebagai pribadi dan tidak berkaitan dengan

    kedinasan. Pada umumnya& surat pribadi bersifat tidak resmi dan

    berisi masalah-masalah pribadi. Meskipun bersifat tidak resmi&

    ada hal-hal yang perlu diperhatikan dalam membuat surat

    pribadi& antara lain etika dan sopan-santun berkirim surat. Bahasa

    yang digunakan dalam surat pribadi tergantung dari orang yang

    menerima surat. Misalnya& menulis surat kepada guru berbeda

    bahasanya dengan menulis surat kepada sahabatmu. /pabilakamu menulis surat kepada guru& sebaiknya menggunakan

    bahasa baku atau formal.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    20/36

    jumlahnyaD Pasti udah tambah banyak. Mereka lucu-lucu dan

    pinter-pinter deh. ik& cukup sampai di sini dulu ya surat dari aku.

    )angan lupa dibalas ya& ik. /ku tunggu lho! #ari temanmu

    adeth

    #ari contoh tersebut& terlihat pola penulisan surat pribadi. Pola

    atau format tersebut adalah sebagai berikut.

    a. ota dan tanggal surat.b. ama dan alamat penerimaan surat 'sering kali

    tidak ditulis karena biasanya sudah

    dicantumkan pada amplop surat(.c. Salam pembuka.d. Paragraf pembuka.

    e. Isi surat.f. Paragraf penutup.g. Salam penutup.h. ama dan tanda tangan pengirim surat.

    . Isi surat pribadi

    /pabila kamu menulis surat pasti mempunyai maksud atau

    tujuan. Maksud atau tujuan tersebut& biasanya tercantum dalam

    isi surat. Isi surat pribadi dapat bermacam- macam hal atau

    keperluan& yaitu sebagai berikut.

    a. 2ndangan Contohnya;

    )akarta& + Mei ,,:

    "alo& 5in Seperti yang kamu tahu& kalau tanggal 1, )uli adalah

    ulang tahunku. 5in& aku berencana untuk mengadakan pesta

    sederhana saat ulang tahunku nanti. /ku pengin sekali kamu bisa

    datang& pasti nanti pestaku bakal lebih meriah. Meskipun

    rumahmu jauh& tolong ya diusahakan untuk datang. Pestanyadiadakan di rumah& kok& jadi kamu bisa sekalian menginap di

    rumahku. Sekian dulu ya& 5in. /ku berharap kamu menerima

    undanganku ini. /ku tunggu& lho& ja%aban kamu secepatnya.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    21/36

    $emanmu&

    /na

    b. Penerimaan dan penolakan Contohnya;

    Bandung& Mei ,,:

    /na& sayang Senang sekali aku menerima suratmu& apalagi

    undangan untuk datang ke pesta ulang tahunmu. )angan kuatir&

    aku pasti datang& kok. /ku sudah kangen dengan lelucon-lelucon

    kamu. /ku boleh datang sehari sebelumnya kanD >h& iya harus

    ada nasi goreng kesukaanku& lho. Sampai ketemu& ya.

    Salam kangen

    5inka

    ata seru

    ata seru yang dipakai dalam suatu kalimat menambah jelas

    maksud kalimat.

    ata seru yang menyatakan rasa hati

    1. ata seru yang menyatakan rasa heran Contoh;a. Eh& yonya! endi ini terbuat dari emas!b. /duh& indahnya tanduk itu!

    . ata seru biasa Contoh;a. Barang bagus! Barang bagus!b. endi ini tidak bagus!3. ata seru yang menyatakan sakit Contoh; /duh! akiku

    sakit.6. ata seru yang menyatakan rasa kesal Contoh;

    a. Pergi sana! )angan dekat-dekat!b. Ini jalanku! /ku yang lebih dulu berada di sini!

    7. ata seru yang menyatakan minta perhatian Contoh;a. Eh& enek! Maukah enek membelikanku sesuatuD

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    22/36

    b. Eh& itu di sana!

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    23/36

    petugas tata usaha. /tas pethatiannya dan kerja samanya& saya

    ucapkan terima kasih.

    + Mei ,,:

    /ri Surya%an S.Pd.

    bagian tata usaha

    arang $aruna /nggrek Sekretariat ; )l ebangkitan asional ,1

    Semarang

    #alam rangka peduli sesama& karang taruna /nggrek akan

    mengadakan penggalangan dana yang akan disumbangkan&

    kepada saudara-saudara kita korban bencana alam di beberapa

    %ilayah tanah air. Sumbangan dapat berupa pakaian pantas

    pakai& sembako& dan uang. Semua %arga diharap secara sukarela

    terlibat dalam penggalangan dana tersebut. Sumbangan dapat

    diserahkan kepada; 1. Sdr. /ndre Perkasa& telepon ',6( :116,,

    . Sdr. Candra @ijaya& telepon ',6( :1+:, 3. Sdr. @igar

    @icaksana& telepon ',6( :1+:1 6. Sdri. 9osefani& telepon ',6(:+11 7. Sdri. /rkalita @idya& telepon ',6( :31 bantuan

    diserahkan paling lambat tanggal : /gustus ,,:. /tas bantuan

    dan partisipasi seluruh %arga kampung Menjangan& saya ucapkan

    terima kasih. Semoga amal baik kita mendapat pahala dari $uhan

    9ang Maha >sa& /min Semarang& 1 /gustus ,,: etua

    penggalangan dana

    $ito Pramudita

    B. Meyimpulkan Isi Berita

    Sebagai pelajar& kamu diharapkan tidak mele%atkan informasi

    atau berita yang sedang hangat dibicarakan. Berbagai macam

    berita& mulai dari perkembangan ilmu pengetahuan& politik&

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    24/36

    ekonomi& sosial& maupun budaya selayaknya kamu ikuti. Selain

    itu& masalah kesehatan hingga pelanggaran hukum juga perlu

    kamu ketahui. Sumber-sumber informasi atau berita yang sedang

    berkembang saat ini dapat diperoleh melalui media cetak seperti&

    surat kabar& majalah& atau tabloid dan media elektronik seperti&radio& teleAisi& atau internet. Informasi tersebut dapat kamu

    sampaikan kembali baik secara langsung dengan lisan maupun

    tulisan.

    1. Mendengarkan berita yang dibacakan

    Selain melalui teleAisi& radio& atau internet& sember berita juga

    dapat kamu peroleh dari media cetak. Berikut merupakan teks

    berita yang dikutip dari sebuah surat kabar. Mintalah salah satu

    temanmu untuk membacakan berita berikut! /gar kegiatan inilebih efektif& tutuplah bukumu! Simaklah dengan cermat sambil

    mencatat pokok-pokok informasi penting isi berita tersebut!

    )urnalistik dan Sablon untuk Masa #epan

    Mungkin tak banyak sekolah yang menganut paham ini; ekskul

    'ekstra kurikuler( tak hanya menampung kesenangan dan

    menyalurkan hobi& tetapi juga bagaimana kelak program ini

    memberi peluang kerja bagi para ?pengikut?. Baik

    sebagai pekerjaan sambilan maupun pekerjaan alternatif bila

    setelah lulus sekolah tidak melanjutkan sekolah. SMP Islam

    $erpadu 'SMPI$( Cahaya 2mat di barisan yang tidak banyak itu&

    relatif berbeda dari sekolah lain yang mengadakan aneka rupa

    ekskul dari Senin sampai Sabtu. #ari basket sampai ngeband.

    Sekolah muda usia& lahir tahun ,,6& di )alan alinjari& arangjati&

    Bergas abupaten Semarang ini mempunyai ekskul yang

    berorientasi pada pendidikan life skill. $idak ada basket& apalagi

    ngeband. 9ang ada& seni rupa dan jurnalistik. Cukup hari Sabtu.?Seni rupa saat ini kami arahkan ke sablon. Ini sarana untuk

    mengembangkan kreatiAitas sis%a di bidang menggambar.

    @alaupun masih sangat sederhana& karena baru taraf SMP&

    mereka akan mengerti konsep dan fungsi sablon. Bagi yang suka

    menulis& kami arahkan untuk mengikuti jurnalistik. "arapan kami&

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    25/36

    kedua bidang ekskul ini akan menjadi bekal keterampilan bagi

    mereka setelah lulus SMP&? ujar Ibu irmalasari& %akasek bidang

    kesis%aan. eren kanD Siapa tahu dari stimulasi itu lahir para

    pengusaha sablon dan %arta%an-%arta%an yang teguh kukuh

    berlapis baja& tidak cengeng dan manja saat terbentur susahmendapat pekerjaan. Saat ini ekskul seni rupa diikuti delapan

    sis%a& tujuh co%ok dan satu ce%ek. >kskul jurnalistik tujuh sis%a.

    ok& dikit amatD /ha& jangan salah. Sekolah berkonsep full day ini

    memang mempunyai sis%a minim& 66 sis%a untuk tiga kelas; 0II&

    0III& dan I=. Pengin tahu alasan ?pengikut? dua ekskul ituD ?/ku

    pengin bisa nyablon dan ngembangin di bidang usaha kalau aku

    sekolah. yablon ini sangat bermanfaat&? ujar *ahma& kelas 0III.

    #ia berharap kelak bisa jadi pengusaha sukses. )undi& kelas I=&

    begitu juga. #ipta& kelas I=& ikutan ekskul jurnalistik. ?/ku penginberkiprah di buletin /MPI$ Cahaya 2mmat yang terbit dua kali

    setahun& makin banyak %a%ancara& banyak mengenal karakter

    orang& dan tambah %a%asan&? ujar ce%ek manis yang hobi

    menulis itu. #i sekolah pimpinan Ibu Musyarofah& S.Pd. ini& dua

    ekskul itu dikelola sungguh-sungguh& buktinya& mereka bisa

    mejengin karya di kegiatan mar- ket day. #an untuk jurnalistik&

    mereka sudah pula bikin mading. >h& ngomong-ngomong& mereka

    pengin juga menambah ilmu dari tim antin Banget. imana om

    #akturD Mau kan silaturahmi sama calon-calon jurnalistik di SMPI$

    Cahaya 2mmatD

    Sumber: Suara Merdeka, 5 Agustus 2007 ( dengan pengubahan)

    . Menyimpulkan isi berita yang dibacakan

    Setiap teks berita mengandung pokok-pokok berita yang dapat

    diperoleh dengan menja%ab pertanyaan-pertanyaan berikut!

    a. /pa yang terjadiD '%hat(b. #i mana peristi%a itu terjadiD '%here(c. apan peristi%a itu terjadiD '%hen(d. Siapa yang mengalamiD '%ho(e. Mengapa hal itu terjadiD '%hy(f. Bagaimana peristi%a itu terjadiD 'ho%(

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    26/36

    C. Menulis embali #ongeng

    Membaca atau mendengarkan dongeng& tentu sering kamulakukanD #ongeng merupakan salah satu jenis karya sastra lama

    yang disebarluaskan dari mulut ke mulut. Beberapa jenis

    dongeng& antara lain;

    1. 5abel& yaitu dongeng berisi cerita dengan tokoh

    binatang yang berperilaku seperti manusia& misalnya

    ancil dan Siput& atak "endak )adi

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    27/36

    dengan huruf kecil karena murni sebagai kata kekerabatan. ata

    tersebut jika diikuti dengan nama diri& maka ditulis dengan huruf

    kapital. Misalnya Bapak @idodo& Paman arta& dan sebagainya

    ata gelar biasanya digunakan untuk profesi maupun nama yang

    diikuti oleh gelar baik pendidikan maupun jabatan. /pabila diikutioleh nama& maka penulisannya dia%ali dengan huruf kapital.

    Perhatikan contoh berikut!

    1. /nak penjual bakso itu berhasil menjadi insinyur.. epada Bapak Camat& kami persilakan.3. /nak-anak berangkat didampingi Bapak epala Sekolah.6. Penelitian itu dipimpin oleh Profesor hairani.

    #. Menyimpulkan agasan dan Pendapat dari arasumber

    1. Mendengarkan %a%ancara

    amu tentu sering melihat ataupun mendengarkan %a%ancara&

    bukanD @a%ancara dilakukan untuk memperoleh keterangan

    ataupun pendapat tentang suatu masalah. Erang yang

    me%a%ancara disebut pe%a%ancara& sedangkan orang yang

    di%a%ancarai disebut narasumber. Berikut merupakan %a%ancara

    antara Bapak >dy usnanto selaku epala antor P$ Pos Indonesia

    @ilayah 'akan%il( 0II )a%a $engah dengan %arta%an Media "alo.

    #engarkan temanmu membaca %a%ancara berikut! $utuplah

    bukumu dan catat pokok- pokok informasi yang kamu dengar!

    $idak Semua #okumen #apat #iselesaikan oleh $eknologi

    Bagaimana peran P$ Pos Indonesia di era teknologi informasi dan

    telekomunikasi iniD $erus terang kemajuan di bidang teknologi

    informasi dan telekomunikasi membuat P$ Pos Indonesia

    mengalami penurunan yang cukup tajam. /palagi sejak tahun144: ketika era telepon seluler semakin banyak digunakan

    masyarakat Indonesia. Banyak orang yang mengirim ucapan

    le%at SMS. #i negara lain& tradisi berkirim kartu ucapan le%at pos

    itu masih terjaga karena ucapan melalui SMS dianggap kurang

    berkesan. /da kesan yang tidak tergantikan oleh teknologi.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    28/36

    Selain turunnya jumlah pengiriman surat& apakah pengiriman

    uang le%at %esel pos juga mengalami penurunan seiring dengan

    pertumbuhan dunia perbankanD P$ Pos memang sudah tidak

    terlalu berharap banyak dari pengiriman surat pribadi. amun&

    pelanggan korporat kami yang menggunakan jasa pos masihcukup tinggi. $idak semua dokumen bisa diselesaikan dengan

    teknologi. Banyak perusahaan yang mempercayakan pengiriman

    dokumen dan surat-surat resmi pada P$ Pos& sedangkan layanan

    %esel pos memang tak seramai dulu karena jaringan /$M yang

    kian luas. $api jaringan P$ Pos jauh lebih luas& hingga ke tiap-tiap

    kecamatan. )adi& saya tetap optimis P$ Pos akan tetap eksis.

    emudian bagaimana langkah yang dilakukan P$ Pos untuk

    mengantisipasi kemunduran iniD

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    29/36

    . Menyimpulakan pikiran& pendapat& dan gagasan narasumber

    amu tentu sudah menangkap isi %a%ancara tersebut& bukanD

    Setelah mencatat pokok-pokok isi %a%ancara tersebut& kamudapat menyimpulkan pikiran& pendapat& dan gagasan dari

    narasumber. Penyimpulan pikiran& pendapat& dan gagasan dari

    narasumber tersebut dapat kamu lakukan dengan merangkai

    pokok-pokok %a%ancara secara padat dan singkat.

    >. Menanggapi Cara Pembacaan Cerpen

    Cerpen atau cerita pendek& yaitu cerita rekaan yang memusatkan

    diri pada satu tokoh dalam satu situasi dan satu %aktu hingga

    memberikan kesan tunggal terhadap pertikaian yang mendasari

    cerita tersebut. )ika kamu membaca cerpen& harus memerhatikan

    beberapa unsur. 2nsur-unsur yang termuat dalam cerpen adalah

    sebagai berikut.

    1. $ema& yaitu sumber gagasan atau ide cerita yang

    dikembangkan menjadi sebuah karangan.. /lur& yaitu unsur peristi%a sebab-akibat yang menjalin

    suatu cerita.3. Penokohan& yaitu pelaku-pelaku dalam cerita.6. Setting atau latar& yaitu %aktu dan tempat serta

    keadaan sosial yang digunakan pengarang dalam

    menyusun cerita.7. Sudut pandang& yaitu tempat atau letak di mana

    seseorang melihat objek karangan. /pabila pengarang

    dalam bercerita menyebutkan nama aku& berartimenggunakan sudut pandang orang pertama. /pabila

    pengarang menyebut dia& berarti menggunakan sudut

    pandang orang kedua& sedangkan jika pengarang bebas

    menceritakan apa yang dialami oleh semua tokoh&

    berarti menggunakan sudut pandang serba tahu.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    30/36

    Membaca cerpen merupakan membaca indah. /da beberapa hal

    yang perlu diperhatikan dalam membaca indah& yaitu;

    1. memahami karya sastra yang akan dibaca&. membaca dengan lafal yang jelas dan intonasi

    yang tepat&3. membaca dengan %ajar sebagaimana layaknya

    orang berbicara&6. kesesuaian ekspresi dengan pokok-pokok

    gagasan yang terkandung dalam teks.

    Menyimpulkan Pendapat& agasan& dan Pikiran arasumber

    dalam @a%ancara

    Menyimpulkan sebuah %a%ancara dapat dilakukan dengan

    menyimak sebuah %a%ancara dengan baik. Proses menyimak

    memerlukan konsentrasi dan perhatian penuh dari pendengar

    untuk memahami isi pembicaraan yang disampaikan. Pendengar

    juga dapat mencatat hal-hal penting yang dikemukakan

    narasumber. "al-hal penting tersebut dapat dirangkai menjadi

    sebuah kesimpulan.

    Mengungkapkan "al-hal yang #apat #iteladani dari Buku BiograL

    BiograL adalah ri%ayat hidup seseorang yang ditulis oleh orang

    lain. Sebuah buku biograL biasanya berisi data diri dan perjalanan

    karir dari seorang tokoh. Perjuangannya untuk meraih kesuksesan

    tersebut dapat kalian teladani untuk diterapkan dalam kehidupankalian. Bacalah ringkasan biograL Sri Sultan "amengku Bu%ono

    I= berikut!

    Sri Sultan "amengku Bu%ono I= Ia lahir 1 /pril 141 di

    9ogyakarta& dengan nama usti *aden Mas #orodjatun. /yahnya

    "amengku Bu%ono 0III& sedang ibunya *aden /yu ustilah.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    31/36

    Pendidikan formalnya dimulai dengan taman kanak-kanak. 2sia

    tahun ia me- masuki sekolah dasar. Selama menempuh

    pendidikannya& ia berpindah-pindah tempat kos dan sekolah&

    mulai dari Semarang& Bandung& dan Belanda. Sumber; >nsiklopedi

    2mum untuk Pelajar )ilid 6& ,,7 ambar 1.1 Sri Sultan"amengku Bu%ono I=

    1. Mengungkapkan Isi Puisi Makna dalam puisi dapat disimpulkan

    dari pengungkapan isi puisi dengan mempertimbangkan nada&

    suasana& irama& dan pilihan kata yang tepat. Makna yang tersirat

    dari puisi ?epada oruptor? tersebut adalah harapan penyair

    agar para koruptor 'orang yang suka korupsi( tidak memakan

    harta rakyat. ada dan suasana puisi tersebut menggambarkankekece%aan penyair terhadap para koruptor.

    . Menangkap Isi Puisi Isi puisi dapat disimpulkan dari gambaran

    pengindraan& perasaan& dan pendapat penyairnya. Puisi ?epada

    oruptor? dapat kalian tangkap isinya dari gambaran; a.

    pengindraan 'khususnya penglihatan dan pendengaran( Contoh; -

    penglihatan ; ?lihatlah air mata para bocah? ?telah bapak saksikan

    ....? ?matahari jadi enggan berpijar? - pendengaran ; ?dengarlah

    jerit lapar mereka ...? b. perasaan Contoh; ?$olong& Pak ...? c.pendapat Contoh; - ?tidaklah menggetarkan bapakD? - ?jangan

    makan uang kami?

    3. *eeksi 'ambaran( Isi Puisi Melalui puisi ?epada oruptor?&

    tersebut penyair ingin mengungkapkan keprihatinannya terhadap

    kondisi rakyat Indonesia yang menderita akibat ulah para

    koruptor yang memakan uang rakyat. Penderitaan tersebut dapat

    dilihat dari air mata para bocah di lampu merah& jeritan kelaparan

    mereka& keinginan untuk melanjutkan sekolah& dan orang-orangmiskin yang memenuhi negeri ini. Penyair juga memohon pada

    koruptor agar jangan memakan uang rakyat.

    #engarkanlah baik-baik pembacaan puisi berikut!

    epada oruptor

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    32/36

    arya; /bdurahman 5ai

    antilah makanan bapak

    dengan nasi putih& sayur& dan daging

    jangan makan uang kami

    lihatlah air mata para bocah

    yang menderas di tiap lampu merah

    jalan-jalan )akarta

    dengarlah jerit lapar mereka

    di pengungsian

    juga doa kanak-kanak

    yang ingin sekolah

    $elah Bapak saksikan

    orang-orang miskin memenuhiseluruh negeri

    tidakkah menggetarkan BapakD

    $olong& Pak

    gantilah makanan bapak

    seperti manusia

    jangan makan uang kami

    (Sumber:!ntuk "unda dan #unia, 200$)

    1. alimat

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    33/36

    dan tanda titik dua ';( serta petik ganda 'QJ8(

    yang mengapit ujaran langsungnya. Contoh;

    Sartono mengatakan bah%a cabai ini disebut

    sebagai cabai kathur karena buahnya tumbuh

    menjulang menantang langit 'ngathur& )a%a&red(.

    Bertelepon dengan alimat >fektif dan Bahasa yang Santun

    Bertelepon adalah salah satu cara bentuk komunikasi yang

    dilakukan secara lisan. Saat bertelepon& kalian harus

    memerhatikan beberapa hal& antara lain penggunaan kalimat

    efektif dan bahasa yang santun. alimat efektif adalah kalimat

    yang singkat dan jelas. Singkat artinya menggunakan kosakata

    secara hemat& dan jelas artinya tidak menimbulkan penafsiran

    ganda. Selanjutnya& bahasa yang digunakan pun harus bahasa

    yang santun& yaitu bahasa yang sesuai dengan norma atau

    kesopanan yang berlaku di masyarakat. )adi& dalam bertelepon

    kalian diharapkan menggunakan kosakata secara hemat dan tidak

    menimbulkan penafsiran ganda serta memerhatikan sopan

    santun.

    Menggunakan Imbuhan se- Imbuhanse- ada yang melekat pada

    bentuk dasar yang berupa nomina 'kata benda( dan adjektiAa

    'kata sifat(. /kibat pertemuannya dengan bentuk dasarnya&

    imbuhan se-mempunyai makna berikut ini.

    1. Menyatakan makna satu Contoh;a. seorang Belanda menempatkan seorang

    residen yaitu Smissaert untuk urusan

    pemerintahan.b. seperjuangan yai Mojo dan Sentot /libasya

    Pra%irodirjo adalah rekan seperjuangan Pangeran

    #iponegoro.

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    34/36

    . Menyatakan makna seluruh Contoh; se-Indonesia

    Penduduk se-Indonesia menghargai jasa-jasa

    Pangeran #iponegoro.3. Menyatakan makna sama atau seperti Contoh;

    seadat $ernyata& orang itu seadat denganPangeran #iponegoro.

    6. Menyatakan makna setelah Contoh; seusai

    Seusai perundingan tersebut& Pangeran

    #iponegoro ditangkap dan diasingkan ke

    Manado.

    Menulis Pesan Singkat

    Pesan singkat disebut juga memorandum. Memorandum

    merupakan bentuk komunikasi tertulis yang biasa digunakandalam suatu kantor atau organisasi. #alam menulis pesan singkat

    kalian harus mengunakan bahasa yang ringkas& padat& jelas& dan

    mudah dimengerti. Selain itu& kalian juga harus memerhatikan

    santun berbahasa. Isi memo dapat ditulis tangan atau diketik.

    Susunan memo terdiri atas tiga bagian berikut ini.

    1. epala memo& terdiri atas;

    a. nama instansi&

    b. kata QM>ME8&

    c. dari& dan d. kepada.

    . Isi memo& %alaupun merupakan alat komunikasi informal& tetap

    isinya itu dalam rangka hal-hal kedinasan.

    3. aki memo& terdiri atas;

    a. tangal& bulan& dan tahunG

    b. tanda tanganG dan

    c. nama terang dibubuhkan dengan huruf besar di a%al kata

    'tanpa kurung(. /gar lebih jelasnya& perhatikanlah contoh QMemo8

    berikut!

    SMP riya Mandiri )alan enari

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    35/36

    o. 71& $elp. ',31( 3,,+:

    S2*/B/9/

    #ari ; epala Sekolah

    epada ; #rs. Sunaryo '@akasek esis%aan(

    Sepulang sekolah nanti & tolong saudara latih sis%a yang

    bertugas melaksanaka upacara hari pahla%an besok

    Surabaya& 31 september ,13

    epala sekolah

    #rs. "eru kurnia%an& S.Pd.

    Membaca Indah Puisi

    Membaca puisi ada dua macam& yaitu membaca untuk diri sendiri

    dan membaca untuk orang lain. Membaca puisi untuk orang lain

    pada dasarnya sama dengan mengkonkretkan puisi tersebut baik

    dalam bentuk audio maupun Aisual. Pembacaan demikian disebut

    juga deklamasi. #eklamasi sebagai suatu proses& melibatkan '1(

    puisi yang dibaca& '( pembaca& dan '3( pendengar.

    Bacalah puisi berikut ini dengan baik!

    #iponegoro

    #i masa pembangunan ini$uan hidup kembali

    #an bara kagum menjadi api

    #i depan sekali tuan menanti

    $ak gentar!

  • 7/25/2019 Ringkasan Materi Bahasa Indonesia Kelas Vii (Tujuh)

    36/36

    M/)2

    Ini barisan tak bergenderang berpalu

    epercayaan tanda menyerbu

    Sekali berarti Sudah itu mati

    M/)2 Bagimu negeriMenyediakan api

    Punah di atas menghamba

    Binasa di atas ditindas

    Sungguh pun dalam ajal baru tercapai )ika hidup harus merasai

    Maju

    Serbu

    Serang

    $erjang