rencana strategis (renstra)...rencana strategis (renstra) tahun 2016-2021 dinas perumahan dan...

103
RENCANA STRATEGIS (RENSTRA) DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN KOTA SEMARANG TAHUN 2016 - 2021 DISPERKIM

Upload: others

Post on 22-Mar-2021

11 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

RENCANA STRATEGIS

(RENSTRA)

DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN PERMUKIMAN

KOTA SEMARANG

TAHUN 2016 - 2021

DISPERKIM

Page 2: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman iii

KATA PENGANTAR

uji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas terselesaikannya penyusunan

Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota

Semarang selama kurun waktu 5 (lima) tahun mendatang.

Rencana Strategis Perubahan Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang

yang mengacu pada RPJMD perubahan memuat arahan, undang-undang, tugas, fungsi, kewenangan,

tujuan, sasaran, strategi, arahan kebijakan, dan indikator kinerja serta rincian program dan kegiatan

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang Tahun 2016-2021.

Kami sangat mengharapkan saran dan kritik dari semua pihak demi kesempurnaan

penyusunan Renstra pada masa yang akan datang. Semoga buku ini bermanfaat sebagai acuan dalam

Penyusunan Program, Rencana Kerja serta Anggaran Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman

Kota Semarang.

Akhir kata, kepada semua pihak yang telah membantu tersusunnya Renstra Dinas Perumahan

dan Kawasan Permukiman Kota Semarang disampaikan terima kasih.

Semarang, April 2018

KEPALA DINAS PERUMAHAN DAN

KAWASAN PERMUKIMAN

KOTA SEMARANG

Drs. MUTHOHAR, MM

Pembina Utama Muda

NIP. 19611227 198503 1 009

P

Page 3: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman iv

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR ............................................................................................................................ i

DAFTAR ISI .......................................................................................................................................... ii

DAFTAR TABEL ................................................................................................................................ v

DAFTAR GAMBAR .......................................................................................................................... vi

BAB I PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang ........................................................................................................................ I-1

1.2. Landasan Hukum ..................................................................................................................... I-2

1.3. Maksud dan Tujuan ...................................................................................................................I-5

1.4. Sistematika Penulisan ............................................................................................................... I-6

BAB II GAMBARAN PELAYANAN DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN

PERMUKIMAN

2.1. Tugas, Fungsi, & Struktur Organisasi ................................................................................... II-1

2.2. Sumber Daya Perangkat Daerah .......................................................................................... II-7

2.3. Kinerja Pelayanan .............................................................................................................. II-11

2.4. Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Perangkat Daerah ................................. II-14

BAB III PERMASALAHAN DAN ISU-ISU STRATEGIS

3.1 Identifikasi Masalah ..............................................................................................................III-1

3.2 Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah terpilih ............III-3

3.3 Telaahan Renstra Kementerian dan Renstra Provisi Jawa Tengah .......................................III-6

3.4 Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan Hidup Strategis ............. III-12

3.5 Penentuan Isu-Isu Strategis ................................................................................................. III-16

BAB IV TUJUAN DAN SASARAN

4.1. Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah ................................................................................ IV-1

BAB V STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN ................................................................... V-1

5.1. Strategi ................................................................................................................................... V-1

5.2. Kebijakan ............................................................................................................................... V-2

Page 4: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman v

BAB VI RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SERTA PENDANAAN ............ VI-1

BAB VII KINERJA PENYELENGGARAAN BIDANG URUSAN .............................. VII-1

BAB VIII PENUTUP ................................................................................................................ VIII-1

LAMPIRAN

Page 5: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman vi

DAFTAR TABEL

Tabel 2.1. Kondisi Kepegawaian Berdasarkan Eselon .................................................................... II-8

Tabel 2.2. Kondisi Kepegawaian Berdasarkan Pendidikan .............................................................. II-8

Tabel 2.3. Gedung Dinas .................................................................................................................. II-9

Tabel 2.4. Kendaraan Dinas ........................................................................................................... II-9

Tabel 2.5. Alokasi Anggaran dan Realisasi .................................................................................. II-13

Tabel 2.6. Pencapaian Kinerja ....................................................................................................... II-13

Tabel 2.7. Pencapaian Kinerja Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman ................................ II-14

Tabel 3.1. Tabel Deskripsi Kajian Pengaruh dan Mitigasi Dampak Indikasi Program Prioritas RPJMD

Kota Semarang 2016-2021 .......................................................................................... III-15

Tabel 3.2. Deskripsi Kajian Indikasi Program Prioritas RPJMD Kota Semarang 2016-2021 terhadap

Muatan KLHS ............................................................................................................. III-18

Tabel 3.3. Analisa Faktor Internal dan Faktor Eksternal ................................................................ III-20

Tabel 3.4. Analisa SWOT Dengan Diagram Matrik Faktor Internal dan Faktor Eksternal ........... III-22

Tabel 3.5. Analisa SWOT Untuk Tabel ASP (Alat Perumusan Strategi ......................................... III-23

Tabel 4.1. Matriks Tujuan, Sasaran, Beserta Indikator dan Target Kinerja Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman Kota Semarang Tahun 2016-2021 ............................................. IV-2

Tabel 4.2. Matriks Indikasi Program Prioritas Renstra .................................................................. IV-3

Tabel 5.1. Tujuan, Sasaran, Strategi dan Kebijakan ........................................................................ V-3

Tabel 6.1. Rencana Strategis Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman ................................. VI-2

Tabel 6.2. Indikator Kinerja Eselon III dan IV .............................................................................VI-22

Tabel 7.1. Indikator Kinerja Perangkat Daerah ............................................................................ VII-3

Page 6: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman vii

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1. Bagan Organisasi ........................................................................................................ II-2

Gambar 2.2. Alokasi Anggaran dan Realisasi ............................................................................... II-14

Gambar 3.1. Lokasi Kawasan Permukiman Kumuh Kota Semarang .............................................. III-1

Gambar 3.2. Taman Tirto Agung ................................................................................................... III-3

Gambar 3.3. Taman Sri Gunting .................................................................................................... III-3

Gambar 3.4. Lapangan Pancasila Simpang Lima ........................................................................... III-3

Page 7: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman I-1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

RPJMD Kota Semarang Tahun 2016-2021 yang telah disusun merupakan dokumen

perencanaan komprehensif lima tahunan yang selanjutnya digunakan sebagai acuan dalam

penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah (RKPD), Rencana Strategis Satuan Kerja

Perangkat Daerah (Renstra OPD) Kota Semarang dan sebagai acuan bagi seluruh stakeholder

di Kota Semarang dalam melaksanakan kegiatan pembangunan selama kurun waktu 2016-

2021.

Dalam RPJMD tersebut dimuat visi Kota Semarang yaitu “Semarang Kota

Perdagangan dan Jasa Yang Hebat Menuju Masyarakat Semakin Sejahtera” yang

mempunyai 4 (empat) misi, dengan misi ke-3 (tiga) yang terkait dengan tugas pokok dan

fungsi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman, adalah “Mewujudkan kota metropolitan

yang dinamis dan berwawasan lingkungan.” Misi ini mengandung arti bahwa pembangunan

diarahkan pada peningkatan pembangunan infrastruktur wilayah secara efektif dan efisien

dalam pemenuhan kebutuhan masyarakat kota dengan tetap memperhatikan konsep

pembangunan yang berwawasan lingkungan dan berkelanjutan. Bendasarkan pada hal

tersebut posisi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang yang merupakan

OPD baru gabungan dari beberapa dinas teknis, yaitu Dinas Tata Kota dan Perumahan

(DTKP), Dinas Penerangan Jalan dan Pengelolaan Reklame (PJPR), Dinas Kebersihan dan

Pertamanan (DKP), serta Dinas Pengelolaan Sumber Daya Alam dan Energi Sumber Daya

Mineral (PSDA & ESDM), merupakan sumber daya yang sangat potensial dan diharapkan

mampu memberikan kontribusi secara signifikan bagi terwujudnya visi dan misi tersebut.

Sebagai langkah awal penyelenggaraan kebijakan tersebut perlu adanya perencanaan

secara makro dan teknis yang berkaitan dengan program-program dan kegiatan instansi

sebagai acuan dan landasan dalam menentukan langkah-langkah operasional. Atas

pertimbangan tersebut maka Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman sebagai bagian dari

Organisasi Perangkat Daerah Pemerintah Kota Semarang menyusun Rencana Strategis

(Renstra) Tahun 2016 - 2021.

Rencana Strategis Organisasi Perangkat Daerah (Renstra OPD) Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman Kota Semarang Tahun 2016 - 2021 adalah dokumen perencanaan yang

substansinya memuat strategi, kebijakan Kota dan program serta kegiatan Dinas yang

menjabarkan potret dan rencana pembangunan yang memuat kondisi internal baik yang

berupa kekuatan maupun kelemahan serta kondisi eksternal yang berupa hambatan maupun

Page 8: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman I-2

tantangan yang dijabarkan dalam program-program strategis yang menyangkut core business

yang akan dilaksanakan selama 5 tahun yang akan datang tahun 2016 sampai dengan tahun

2021.

1.2. Landasan Hukum

Penyusunan Rencana Strategis OPD Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman

Kota Semarang tahun 2016 – 2021 berdasarkan pada berbagai aturan perundang-undangan

yang terkait antara lain :

1. Pasal 18 Ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945;

2. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan

Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan

Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);

3. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang

Nasional Tahun 2005-2025 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor

33, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4700);

4. Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang Penataan Ruang (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor 68, Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 4725);

5. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan

Lingkungan Hidup (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 140,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5059),

6. Undang-undang Nomor 1 Tahun 2011 tentang Perumahan dan Kawasan Permukiman

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 7);

7. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara

Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244,Tambahan Lembaran Negara Republik

Indonesia Nomor 5587), sebagaimana telah diubah beberapa kali, terakhir dengan

Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang

Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik

Indonesia Tahun 2015 Nomor 58,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia

Nomor 5679);

8. Peraturan Pemerintah Nomor 39 Tahun 2006 tentang Tata Cara Pengendalian dan

Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2006 Nomor 96,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4663);

9. Peraturan Pemerintah Nomor 40 Tahun 2006 tentang Tata Cara Penyusunan Rencana

Pembangunan Nasional (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2006 Nomor 97,

Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4664);

Page 9: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman I-3

10. Peraturan Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tata Cara Penyusunan,

Pengendalian dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun2008 Nomor 21, Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 4817);

11. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran

Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 114 Tambahan Lembaran Negara

Republik Indonesia Nomor 5887);

12. Peraturan Presiden Nomor 2 Tahun 2015 tentang Rencana Pembangunan Jangka

Menengah Nasional Tahun 2015 – 2019 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun

2015 Nomor 3);

13. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 59 Tahun 2017 tentang Pelaksanaan

Pencapaian Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (Lembaran Negara Republik Indonesia

Tahun 2017 Nomor 136);

14. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 54 Tahun 2010 tentang pelaksanaan Peraturan

Pemerintah Nomor 8 Tahun 2008 tentang Tahapan, Tatacara Penyusunan, Pengendalian,

dan Evaluasi Pelaksanaan Rencana Pembangunan Daerah (Berita Negara Republik

Indonesia Tahun 2010 Nomor 517), sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri

Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tatacara Perencanaan, Pengendalian, dan

Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah

Tentang Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah, Serta Tatacara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka

Panjang Daerah, Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, Dan Rencana Kerja

Pemerintah Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2017 Nomor 1312);

15. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Republik Indonesia Nomor

13.1/PRT/M/2015 tentang Rencana Strategis kementerian Pekerjaan Umum dan

Perumahan Rakyat Tahun 2015-2019 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015

Nomor 1300);

16. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Republik Indonesia Nomor

02/PRT/M/2016 tentang Peningkatan Kualitas Terhadap Perumahan Kumuh dan

Permukiman Kumuh (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 172);

17. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Republik Indonesia Nomor

32/PRT/M/2016 tentang Pedoman Nomenklatur Perangkat Daerah Yang Melaksanakan

Urusan Pemerintahan Bidang Perumahan Dan Kawasan Permukiman (Berita Negara

Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 1574);

18. Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang Nomor 3 Tahun 2005, tentang

Perubahan atas Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004, tentang Pemerintah Daerah

(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 38);

Page 10: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman I-4

19. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 3 Tahun 2008 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Panjang Provinsi Jawa Tengah Tahun 2005-2025 (Lembaran

Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2008 Nomor 3 Seri E, Tambahan Lembaran Daerah

Provinsi Jawa Tengah Nomor 9);

20. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 5 Tahun 2014 tentang Rencana

Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013-2018

(Lembaran Daerah Provinsi Jawa TengahTahun 2014 Nomor 5, Tambahan Lembaran

Daerah Provinsi JawaTengah Nomor 65) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan

Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 3 Tahun 2017 tentang Perubahan Atas Peraturan

Daerah Provinsi Jawa Tengah Nomor 5 Tahun 2014tentang Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013-2018 (Lembaran Daerah

Provinsi JawaTengah Tahun 2017 Nomor 3, Tambahan Lembaran Daerah Provinsi

Jawa Tengah Nomor 88);

21. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 13 Tahun 2006 tentang Pengendalian

Lingkungan Hidup (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2007 Nomor 2 Seri E,

Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 2);

22. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 9 Tahun 2007 tentang Tata Cara Penyusunan

Rencana Pembangunan Daerah Kota Semarang (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun

2008 Nomor 3, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 13);

23. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 6 Tahun 2010 tentang Rencana Pembangunan

Jangka Panjang Daerah (RPJPD) Kota Semarang Tahun 2005-2025 (Lembaran Daerah

Kota Semarang Tahun2010 Nomor 8, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang

Nomor43);

24. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 7 Tahun 2010 tentang Penataan Ruang Terbuka

Hijau (RTH) (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2010 Nomor 4, Tambahan

Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 39);

25. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 14 Tahun 2011 tentang Rencana Tata Ruang

Wilayah (RTRW) Kota Semarang Tahun 2011-2031(Lembaran Daerah Kota Semarang

Tahun 2011 Nomor 14, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 61));

26. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 2 Tahun 2012 tentang Retribusi Jasa Umum di

Kota Semarang (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2012 Nomor 2, Tambahan

Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 69);

27. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 2 Tahun 2014 tentang Perubahan Atas

Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 7 Tahun 2011 Tentang Pajak Penerangan

Jalan(Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2014 Nomor 2, Tambahan Lembaran

Daerah Kota Semarang Nomor 89);

Page 11: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman I-5

28. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 7 Tahun 2014 tentang Rencana Induk Sistem

Drainase Kota Semarang Tahun 2011-2031(Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun

2014 Nomor 7, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 92);

29. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 6 Tahun 2015 tentang Penyediaan, Penyerahan,

Dan Pengelolaan Prasarana, Sarana, Dan Utilitas Kawasan Perumahan, Kawasan

Perdagangan Dan Jasa, Serta Kawasan Industri (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun

2015 Nomor 6, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 99);

30. Peraturan Daerah Kota Semarang No. 6 Tahun 2016 tentang Rencana Pembangunan

Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Semarang Tahun 2016– 2021 sebagaimana

telah diubah dengan Peraturan Daerah Kota Semarang No. 11 Tahun 2017 tentang

Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Semarang Tahun

2016– 2021 (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2017 Nomor 11);

31. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 8 Tahun 2016 tentang Pengelolaan Pohon Pada

Ruang Terbuka Hijau Publik, Jalur Hijau Jalan Dan Taman (Lembaran Daerah Kota

Semarang Tahun 2016 Nomor 7, Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor

108);

32. Peraturan Daerah Nomor 14 Tahun 2016 tentang Pembentukan dan Susunan Perangkat

Daerah Kota Semarang (Lembaran Daerah Kota Semarang Tahun 2016 Nomor 14,

Tambahan Lembaran Daerah Kota Semarang Nomor 114);

33. Peraturan Daerah Kota Semarang Nomor 16 Tahun 2016 tentang Anggaran Pendapatan

dan Belanja Daerah Kota Semarang Tahun 2017 (Lembaran Daerah Kota Semarang

Tahun 2016 Nomor 16);

34. Peraturan Walikota Semarang Nomor 65 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan

Organisasi, Tugas dan Fungsi, Serta Tata Kerja Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman Kota Semarang (Berita Daerah Kota Semarang Tahun 2016 Nomor 65).

1.3. Maksud dan Tujuan

Sebagai suatu dokumen perencanaan dan acuan kinerja, penyusunan Renstra Dinas

Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang Tahun 2016-2021 dimaksudkan untuk

memberikan arah sekaligus menjadi pedoman bagi seluruh pemangku kepentingan dalam

mewujudkan cita-cita dan tujuan pembangunan khususnya dibidang perumahan dan kawasan

permukiman di Kota Semarang secara berkesinambungan.

Sedangkan tujuan dari penyusunan Renstra Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman Kota Semarang Tahun 2016-2021 adalah :

1. Memberikan landasan sekaligus menjadi acuan bagi seluruh komponen pelaku

pembangunan daerah (Pemerintah, dunia usaha dan masyarakat) khususnya dibidang

Page 12: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman I-6

perumahan dan kawasan permukiman dalam mewujudkan cita-cita dan tujuan

pembangunan daerah secara berkesinambungan dan berkelanjutan;

2. Mewujudkan keterkaitan dan konsistensi antara perencanaan, penganggaran, pelaksanaan

dan pengawasan pembangunan daerah khususnya dibidang perumahan dan kawasan

permukiman.

3. Memberikan dasar dalam penyusunan program dan kegiatan yang berkaitan dengan

perumahan dan kawasan permukiman.

4. Sebagai acuan dalam penyusunan Rencana Kerja Anggaran (RKA) Organisasi Perangkat

Daerah (OPD).

5. Sebagai pedoman dalam penyusunan rencana OPD.

6. Sebagai acuan dalam pelaksanaan kegiatan Evaluasi Kinerja Instansi.

1.4. Sistematika Penulisan

Sistematika penyusunan Renstra OPD Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman

Kota Semarang tahun 2016 - 2021 sebagai berikut :

Bab I. PENDAHULUAN.

1.1. Latar Belakang

1.2. Landasan Hukum

1.3. Maksud dan Tujuan

1.4. Sistematika Penulisan.

Bab II. GAMBARAN PELAYANAN DINAS PERUMAHAN DAN KAWASAN

PERMUKIMAN

2.1. Tugas, Fungsi, dan Struktur Organisasi

2.2. Sumber Daya

2.3. Kinerja Pelayanan

2.4. Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan

Bab III. PERMASALAHAN DAN ISU-ISU STRATEGIS

3.1. Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan

3.2. Telaahan Visi, Misi, dan Program Kepala dan Wakil Kepala Daerah

3.3. Telaahan Renstra Kementerian dan Renstra Provinsi Jawa Tengah

3.4. Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan Hidup

Strategis Pada RPJMD

3.5. Penentuan Isu-Isu Strategis

Bab IV. TUJUAN DAN SASARAN,

4.1. Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah

Bab V. STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

Page 13: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman I-7

Bab VI. RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN SERTA PENDANAAN

Bab VII. KINERJA PENYELENGGARAAN BIDANG URUSAN

Bab VIII. PENUTUP

LAMPIRAN

Page 14: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-1

BAB II

GAMBARAN PELAYANAN DINAS PERUMAHAN DAN

KAWASAN PERMUKIMAN

2.1. Tugas, Fungsi, dan Struktur Organisasi

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman mempunyai tugas melaksanakan urusan

pemerintahan daerah di bidang perumahan dan kawasan permukiman berdasarkan asas

otonomi dan tugas pembantuan. Pembentukan Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman

Kota Semarang berdasarkan Perda Nomor 14 Tahun 2016 tentang Pembentukan, Organisasi

dan Tata Kerja Dinas Daerah Kota Semarang yang ditindak lanjuti dengan Peraturan Walikota

Semarang Nomor 65 Tahun 2016 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas dan Fungsi,

serta Tata Kerja Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, diuraikan

kedalam masing-masing sub unit kerja, yaitu :

a. Kepala Dinas;

b. Sekretariat, terdiri dari :

1) Sub Bagian Perencanaan dan Evaluasi;

2) Sub Bagian Keuangan dan Aset; dan

3) Sub Bagian Umum dan Kepegawaian.

c. Bidang Pertamanan dan Pemakaman, terdiri dari :

1) Seksi Perencanaan, Pengawasan, dan Pengendalian Pertamanan dan Pemakaman;

2) Seksi Penyelenggaraan Pemakaman; dan

3) Seksi Penyelenggaraan Pertamanan.

d. Bidang Prasarana, Sarana, dan Utilitas Umum, terdiri dari :

1) Seksi Perencanaan dan Pengendalian PSU;

2) Seksi Penyelenggaraan, Pemanfaatan, dan Pemeliharaan PSU; dan

3) Seksi Penyehatan Lingkungan Perumahan.

e. Bidang Permukiman, terdiri dari :

1) Seksi Perencanaan dan Pengembangan Permukiman;

2) Seksi Pembangunan dan Pemeliharaan Permukiman; dan

3) Seksi Pengawasan dan Pengendalian Permukiman.

f. Bidang Rumah Umum dan Rumah Swadaya, terdiri dari :

1) Seksi Pendataan dan Pelaksanaan Rumah Umum dan Rumah Swadaya;

2) Seksi Penyediaan dan Pelaksanaan Rumah Umum dan Rumah Swadaya; dan

3) Seksi Pengawasan dan Pengendalian Rumah Umum dan Rumah Swadaya.

g. Kelompok Jabatan Fungsional

Page 15: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-2

- UPTD Pemakaman Wilayah I

UPTD Pemakaman Wilayah II

UPTD Pemakaman Wilayah III

UPTD Pemakaman Wilayah IV

UPTD Kebun Bibit

UPTD PJU (Penerangan Jalan Umum)

K E P A L A

SEKRETARIAT

KELOMPOK JABATAN

FUNGSIONAL

Sub Bagian Perencanaan dan

Evaluasi

Sub Bagian Keuangan dan

Aset

Seksi Perencanaan,

Pengawasan dan

Pengendalian Pertamanan

Seksi Perencanaan dan

Pengendalian PSU

Seksi Perencanaan dan

Pengembangan Permukiman

Seksi Pendataan dan

Perencanaan Rumah Umum

dan Rumah Swadaya

Sub Bagian Umum dan

Kepegawaian

Bidang Pertamanan

dan Pemakaman

Bidang Prasarana, Sarana,

dan Utilitas UmumBidang Permukiman

Bidang Rumah Umum

dan Rumah Swadaya

Seksi Pengawasan dan

Pengendalian Rumah Umum

Seksi Penyelenggaraan

Pemakaman

Seksi Penyelenggaraan,

Pemanfaatan, dan Pemeliharaan

PSU

Seksi Pembangunan dan

Pemeliharaan Lingkungan

Seksi Penyediaan dan

Pelaksanaan Rumah Umum

dan Rumah Swadaya

Seksi Pengawasan dan

Pengendalian Permukiman

UPTD Rumah Susun Sewa

Seksi Penyelenggaraan

Pertamanan

Seksi Penyehatan Lingkungan

Permukiman

UPTD Pertamanan Wilayah III

UPTD Pertamanan Wilayah IV

UPTD Pertamanan Wilayah I

UPTD Pertamanan Wilayah II

UPTD Pertamanan Wilayah VII

UPTD Pertamanan Wilayah VIII

UPTD Pertamanan Wilayah V

UPTD Pertamanan Wilayah VI

Gambar 2.1

Bagan Organisasi Disperkim Kota Semarang

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman mempunyai mempunyai tugas pokok

melaksanakan tugas urusan pemerintahan daerah di bidang perumahan dan kawasan

permukiman. Untuk melaksanakan tugas pokok diatas, Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman mempunyai fungsi:

a. perumusan kebijakan Bidang Pertamanan dan Pemakaman, Bidang Prasarana, Sarana dan Utilitas

Umum, Bidang Permukiman, dan Bidang Rumah Umum dan Rumah Swadaya;

b. perumusan rencana strategis sesuai dengan visi dan misi Walikota;

c. pengkoordinasian tugas-tugas dalam rangka pelaksanaan program dan kegiatan Kesekretariatan,

Bidang Pertamanan dan Pemakaman, Bidang Prasarana, Sarana dan Utilitas Umum, Bidang

Permukiman, dan Bidang Rumah Umum dan Rumah Swadaya, dan UPTD;

d. penyelenggaraan pembinaan kepada bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

e. penyelenggaraan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

f. penyelenggaraan kerjasama Bidang Pertamanan dan Pemakaman, Bidang Prasarana, Sarana dan

Utilitas Umum, Bidang Permukiman, dan Bidang Rumah Umum dan Rumah Swadaya;

g. penyelenggaraan kesekretariatan Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman;

h. penyelenggaraan program dan kegiatan Bidang Pertamanan dan Pemakaman, Bidang

Prasarana, Sarana dan Utilitas Umum, Bidang Permukiman, Bidang Rumah Umum dan

Rumah Swadaya, dan UPTD;

i. penyelenggaraan penilaian kinerja pegawai;

j. penyelenggaraan monitoring dan evaluasi program dan kegiatan Bidang Pertamanan dan

Pemakaman, Bidang Prasarana, Sarana dan Utilitas Umum, Bidang Permukiman, Bidang

Rumah Umum dan Rumah Swadaya, dan UPTD;

Page 16: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-3

k. penyelenggaraan laporan pelaksanaan program dan kegiatan; dan

l. pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh Walikota terkait dengan tugas dan fungsinya.

Tugas pokok dan fungsi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang adalah

sebagai berikut :

A. Kepala Dinas

KepalaDinas mempunyai tugas merencanakan, memimpin,

mengkoordinasikan,membina, mengawasi dan mengendalikan serta mengevaluasi

pelaksanaan tugasdan fungsi.

B. Sekretariat

Sekretariat berkedudukan di bawah dan bertanggung jawab kepada KepalaDinas

Perumahan dan Kawasan Permukiman. mempunyai tugas merencanakan,

mengkoordinasikan dan mensinkronisasikan, membina, mengawasi dan mengendalikan

serta mengevaluasi pelaksanaan tugas Kesekretariatan, Bidang Pertamanan dan

Pemakaman, Bidang Prasarana, Sarana dan Utilitas Umum, Bidang Permukiman, Bidang

Rumah Umum dan Rumah Swadaya, dan UPTD. Untuk melaksanakan tugas sebagaimana

dimaksud, Sekretariat mempunyai fungsi :

perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

pendistribusian tugas kepada bawahan;

pemberian petunjuk kepada bawahan;

penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

pengkoordinasian, sinkronisasi, pembinaan, pengawasan dan pengendalian, serta

evaluasi tugas-tugas kesekretariatan, Bidang Pertamanan dan Pemakaman, Bidang

Prasarana, Sarana dan Utilitas Umum, Bidang Permukiman, Bidang Rumah Umum dan

Rumah Swadaya, dan UPTD;

pelaksanaan fasilitasi tugas-tugas Bidang Pertamanan dan Pemakaman, Bidang

Prasarana, Sarana dan Utilitas Umum, Bidang Permukiman, Bidang Rumah Umum dan

Rumah Swadaya, dan UPTD;

pelaksanaan koordinasi dengan perangkat daerah lainnya dan instansi terkait;

pelaksanaan kegiatan penyusunan kebijakan di subbagian perencanaan dan evaluasi,

keuangan dan aset, umum dan kepegawaian;

pelaksanaan kegiatan Penyusunan Rencana Strategis, Rencana Kerja, dan Rencana

Kinerja Tahunan;

pelaksanaan koordinasi dan verifikasi penyusunan Rencana Kegiatan dan Anggaran dan

Dokumen Pelaksanaan Anggaran Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman;

pelaksanaan kegiatan fasilitasi Reformasi Birokrasi Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman;

Page 17: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-4

pelaksanaan kegiatan penyusunan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman;

pelaksanaan kegiatan penyusunan bahan Laporan Keterangan Pertanggungjawaban

Walikota;

pelaksanaan kegiatan penyusunan bahan Laporan PenyelenggaraanPemerintahan

Daerah;

pelaksanaan kegiatan pengelolaan dan penatausahaan keuangan Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman;

pelaksanaan pengelolaan gaji dan tunjangan di lingkungan Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman;

pelaksanaan tatakelola persuratan, kearsipan, kepustakaan, dokumentasi, keprotokolan

dan kehumasan Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman;

pelaksanaan penyediaan jasa komunikasi, sumber daya air dan listrik;

pelaksanaan penyediaan akomodasi dan jamuan rapat atau pertemuan, dan kunjungan

tamu di lingkungan Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman. pelaksanaan kegiatan

Pengadaan Peralatan gedung kantor, barang milik daerah, dan pemeliharaan prasarana

dan sarana kantor;

pelaksanaan penatausahaan barang pakai habis dan barang milik daerah;

pelaksanaan pengelolaan kepegawaian di lingkungan Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman;

pelaksanaan pengelolaan sistem informasi dan Komunikasi Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman;

pelaksanaan penilaian kinerja pegawai dalam lingkup tanggungjawabnya;

pelaksanaan monitoring dan evaluasi program dan kegiatan;

pelaksanaan penyusunan laporan program dan kegiatan; dan

pelaksanaan fungsi lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

C. Bidang Pertamanan dan Pemakaman

Mempunyai tugas merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan serta mengevaluasi tugas Seksi Perencanaan, Pengawasan dan

Pengendalian Pertamanan dan Pemakaman, Seksi Penyelenggaraan Pemakaman, dan Seksi

Penyelenggaraan Pertamanan.

Untuk melaksanakan tugas Bidang Pertamanan dan Pemakaman mempunyai fungsi :

perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

pendistribusian tugas kepada bawahan;

pemberian petunjuk kepada bawahan;

Page 18: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-5

penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

pelaksanaan koordinasi dengan perangkat daerah lainnya dan instansi terkait;

pelaksanaan kegiatan penyusunan kebijakan di Bidang Pertamanan dan Pemakaman;

pelaksanaan kegiatan Seksi Perencanaan, Pengawasan dan Pengendalian Pertamanan dan

Pemakaman, Seksi Penyelenggaraan Pemakaman, dan Seksi Penyelenggaraan Pertamanan;

pelaksanaan kegiatan penyusunan dan pelayanan data dan informasi di Bidang Pertamanan dan

Pemakaman;

pelaksanaan kegiatan pengelolaan dan pertanggungjawaban keuangan di Bidang Pertamanan

dan Pemakaman;

pelaksanaan penilaian kinerja Pegawai dalam lingkup tanggungjawabnya;

pelaksanaan monitoring dan evaluasi program dan kegiatan;

pelaksanaan penyusunan laporan program dan kegiatan; dan

pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

D. Bidang Sarana, Prasarana, dan Utilitas Umum

Mempunyai tugas merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan serta mengevaluasi tugas Seksi Perencanaan dan Pengendalian PSU,

SeksiPenyelenggaraan, Pemanfaaatan dan Pemeliharaan PSU dan Seksi

PenyehatanLingkungan Perumahan.

Untuk melaksanakan tugas Bidang Prasarana, Sarana, dan Utilitas Umum

mempunyai fungsi :

perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

pendistribusian tugas kepada bawahan;

pemberian petunjuk kepada bawahan;

penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

pelaksanaan koordinasi dengan perangkat daerah lainnya dan instansi terkait;

pelaksanaan kegiatan penyusunan kebijakan di Bidang Prasarana, Sarana Utilitas

Umum;

pelaksanaan kegiatan Seksi Perencanaan dan Pengendalian PSU, Seksi

Penyelenggaraan, Pemanfaaatan dan Pemeliharaan PSU, dan Seksi Penyehatan

Lingkungan Perumahan;

pelaksanaan kegiatan penyusunan dan pengembangan sistem informasi di Bidang

Prasarana, Sarana Utilitas Umum;

pelaksanaan kegiatan pengelolaan dan pertanggungjawaban keuangan di Bidang

Prasarana, Sarana Utilitas Umum;

Page 19: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-6

pelaksanaan penilaian kinerja pegawai dalam lingkup tanggungjawabnya; pelaksanaan

monitoring dan evaluasi program dan kegiatan;

pelaksanaan penyusunan laporan program dan kegiatan; dan

pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai tugas dan

fungsinya.

E. Bidang Permukiman

Mempunyai tugas merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan serta mengevaluasi Seksi Perencanaan dan Pengembangan Permukiman,

Seksi Pembangunan dan Pemeliharaan Permukiman, dan Seksi Pengawasan dan

Pengendalian Permukiman.

Untuk melaksanakan tugas Bidang Permukiman mempunyai fungsi :

perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

pendistribusian tugas kepada bawahan;

pemberian petunjuk kepada bawahan;

penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

pelaksanaan koordinasi dengan perangkat daerah lainnya dan instansi terkait;

pelaksanaan kegiatan penyusunan kebijakan di Bidang Permukiman;

pelaksanaan kegiatan Seksi Perencanaan dan Pengembangan Permukiman, Seksi Pembangunan

dan Pemeliharaan Permukiman, dan Seksi Pengawasandan Pengendalian Permukiman.

pelaksanaankegiatan penyusunan data dan informasi di Bidang Permukiman;

pelaksanaan kegiatan pengelolaan dan pertanggungjawaban keuangan di bidang Permukiman;

pelaksanaan penilaian kinerja pegawai dalam lingkup tanggungjawabnya;

pelaksanaan monitoring dan evaluasi program dan kegiatan;

pelaksanaan penyusunan laporan program dan kegiatan; dan

pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

F. Bidang Rumah Umum dan Rumah Swadaya

Mempunyai tugas merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan serta mengevaluasi Seksi Pendataan dan Perencanaan Rumah Umum dan Rumah

Swadaya, Seksi Penyediaan dan Pelaksanaan Rumah Umum dan Rumah Swadaya, dan Seksi

Pengawasan dan Pengendalian Rumah Umum dan Rumah Swadaya.

Untuk melaksanakan tugas Bidang Rumah Umum dan Rumah Swadaya mempunyai fungsi:

perencanaan program, kegiatan dan anggaran;

pendistribusian tugas kepada bawahan;

pemberian petunjuk kepada bawahan;

penyeliaan tugas bawahan dalam lingkup tanggungjawabnya;

pelaksanaan kegiatan penyusunan Sasaran Kerja Pegawai;

Page 20: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-7

pelaksanaan koordinasi dengan perangkat daerah lainnya dan instansi terkait;

pelaksanaan kegiatan penyusunan kebijakan di Bidang Rumah Umum dan Rumah Swadaya;

pelaksanaan kegiatan Seksi Pendataan dan Perencanaan Rumah Umum dan Rumah Swadaya,

Seksi Penyediaan dan Pelaksanaan Rumah Umum dan Rumah Swadaya, dan Seksi Pengawasan

dan Pengendalian Rumah Umum dan Rumah Swadaya;

pelaksanaan kegiatan penyusunan data dan informasi di Bidang Rumah Umum dan Rumah

Swadaya;

pelaksanaan kegiatan pengelolaan dan pertanggungjawaban keuangan di Bidang Rumah Umum

dan Rumah Swadaya;

pelaksanaan penilaian kinerja pegawai dalam lingkup tanggungjawabnya;

pelaksanaan monitoring dan evaluasi program dan kegiatan;

pelaksanaan penyusunan laporan program dan kegiatan; dan

pelaksanaan tugas kedinasan lain yang diberikan oleh pimpinan sesuai tugas dan fungsinya.

2.2. Sumber Daya Perangkat Daerah

2.2.1. Sumber Daya Manusia

Kepemerintahaan yang baik (good govermance) adalah prasyarat bagi terbentuknya

pemerintahaan yang efektif dan demokratis. Good governance digerakkan oleh prinsip-prinsip

partisipatif, penegakan hokum yang efektif, transparasi, responsif, kesetaraan, visi strategis, efektif dan

efesien, profesional, akuntabel dan pengawasan yang efektif. Dengan kaitan tersebut, peningkatan

kualitas penyelenggaran pemerintahaan khususnya sumber daya aparatur harus menjadi salah satu

prioritas penting dan strategis dalam program saat ini dan dimasa akan datang. Sumberdaya aparatur

pemerintah menempati posisi strategis yang bukan saja mewarnai melainkan juga menentukan arah

kemana suatu daerah akan dibawa.

Pemerintahaan Daerah adalah implentator kebijakan public yang mengemban tugas dan

fungsi-fungsi pelayanan, perlindungan, dan pembedyaan masyarakat.Oleh karena itu, pemerintah

dimasa mendatang adalah pemerintahan yang cerdas, yang mampu menerjemahkan kebijakan publik

ke dalam langkah-langkah operasional yang kreatif dan inovatif dengan orientasi pada kepentingan

masyarakat.

Terkait dengan hal tersebut di atas, jumlah karyawan Dinas Perumahan dan kawasan

Permukiman Kota Semarang berdasarkan data dari Sub Bagian Umum dan Kepegawaian sampai

Tahun 2017 berjumlah 220 orang ASN dan 235 orang non ASN, dengan penempatan sebagai berikut :

Tabel 2.1

Kondisi Kepegawaian Berdasarkan Eselon Jabatan

No. Uraian Eselon II Eselon III Eselon IV Staf Jumlah

1 Kepala Dinas 1 1

2 Sekretariat 1 3 15 19

3 Bidang Pertamanan &

Pemakaman

1 3 16 20

4 Bidang PSU 1 3 36 40

Page 21: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-8

No. Uraian Eselon II Eselon III Eselon IV Staf Jumlah

5 Bidang Permukiman 1 3 7 11

6 Bidang RU& RS 1 3 10 14

7 UPTD 28 87 115

JUMLAH 1 5 43 171 220

Sumber : Sub.Bagian Umum dan Kepegawaian Disperkim

Bidang PSU memiliki jumlah karyawan yang lebih banyak dari pada bidang yang lain,

mengingat beban kerja di Bidang PSU cukup tinggi. Selain itu staf UPTD juga memiliki

jumlah karyawan yang jauh lebih banyak dibandingkan jumlah karyawan pada bidang-bidang.

UPTD (Unit Pelaksana Teknis Dinas) pada Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman

terdiri dari 15 (liam belas) UPTD, antara lain UPTD Rumah Susun Sewa; UPTD Pertamanan

Wilayah I, UPTD Pertamanan Wilayah II, UPTD Pertamanan Wilayah III, UPTD Pertamanan

Wilayah IV, UPTD Pertamanan Wilayah V, UPTD Pertamanan Wilayah VI, UPTD

Pertamanan Wilayah VII, dan UPTD Pertamanan Wilayah VIII; UPTD Pemakaman Wilayah

I, UPTD Pemakaman Wilayah II, UPTD Pemakaman Wilayah III, dan UPTD Pemakaman

Wilayah IV; UPTD Kebun Bibit Taman; dan UPTD Penerangan Jalan Umum.

Tabel 2.2 Kondisi Kepegawaian Berdasarkan Pendidikan

No. Uraian S2 S1 D3 SMA SMP SD Jumlah

1 Kepala Dinas 1 1

2 Sekretariat 2 11 1 5 19

3 Bidang Pertamanan &

Pemakaman

4 12 2 18 7 42

4 Bidang PSU 1 12 1 3 17

5 Budang Permukiman 1 5 8 14

6 Bidang RU & RS 2 2 4

7 Non ASN 2 30 10 273 7 320

JUMLAH 10 43 4 34 7 418

% 3,11 17,22 3,35 73,44 2,87 100%

Sumber : Sub.Bagian Umum dan Kepegawaian Disperkim,2017

Kapasitas dan kapabilitas karyawan erat dengan tingkat pendidikannya. Berdasarkan data

yang ditampilkan pada tabel di atas, tingkat pendidikan karyawan Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman yang paling banyak adalah pendidikan S-1 sebanyak 43 orang (17,22 %). Tingkat

pendidikan merupakan modal dasar yang penting dalam peningkatan kinerja.

2.2.2. Aset, Sarana, dan Prasarana

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang menempati kantor di Jalan

Pemuda No. 148 Semarang. Lokasi Kantor yang cukup strategis memudahkan aksesibilitas dari dan

menuju kantor Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman. Secara umum kondisi sarana dan

prasarana yang dimiliki dan dipergunakan dalam mendukung pelaksanaan kinerja Disperkim dilihat

pada tabel berikut :

Page 22: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-9

Tabel 2.3

Gedung Dinas

NO URAIAN 2017 KET.

1 Kantor Dinas 1

2 Gudang/Kantor Pengaduan 18

Kantor UPTD Pertamanan 8

Kantor Kebun Bibit 1

Kantor UPTD Pemakaman 8

Gudang PJU 1

JUMLAH 19

Tabel 2.4

Kendaraan Dinas

No. Jenis Jumlah Keterangan

1 2 3 4

A Operasional Dinas

1 Kendaraan roda 4 1 Kepala dinas

2 Kendaraan roda 4 4 Kepala bidang

3 Mobil jenazah 4 Operasional

4 Pick up 5 Operasional

5 Kendaraan roda 2 34 Operasional

6 Light truck 6 Operasional

7 Truck crane 1 Operasional

8 Genset 4 Operasional

B UPTD Pertamanan Wilayah I

1 Mesin rumput gendong 9 Operasional taman

2 Mesin pompa 1 Operasional taman

3 Kendaraan roda 3 3 Operasional taman

4 Kendaraan roda 2 1 Operasional taman

C UPTD Pertamanan Wilayah II

1 Mesin rumput gendong 5 Operasional taman

2 Kendaraan roda 3 2 Operasional taman

D UPTD Pertamanan Wilayah III

1 Mesin rumput gendong 5 Operasional taman

2 Kendaraan roda 3 2 Operasional taman

3 Kendaraan roda 2 1 Operasional taman

E UPTD Pertamanan Wilayah IV

1 Mesin rumput gendong 7 Operasional taman

2 Kendaraan roda 3 3 Operasional taman

Page 23: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-10

No. Jenis Jumlah Keterangan

3 Kendaraan roda 2 1 Operasional taman

4 Mesin pompa 1 Operasional taman

F UPTD Pertamanan Wilayah V

1 Mesin rumput gendong 5 Operasional taman

2 Kendaraan roda 3 2 Operasional taman

3 Kendaraan roda 2 1 Operasional taman

G UPTD Pertamanan Wilayah VI

1 Mesin rumput gendong 2 Operasional taman

2 Kendaraan roda 3 2 Operasional taman

3 Kendaraan roda 2 1 Operasional taman

H UPTD Pertamanan Wilayah VII

1 Mesin rumput gendong 3 Operasional taman

2 Kendaraan roda 3 2 Operasional taman

4 Mesin pompa 1 Operasional taman

I UPTD Pertamanan Wilayah VIII

1 Mesin rumput gendong 3 Operasional taman

2 Kendaraan roda 3 2 Operasional taman

J UPTD Kebun Bibit Tanaman

1 Mesin rumput gendong 4 Operasional kebun bibit

2 Mesin rumput dorong 1 Operasional kebun bibit

3 Mesin pompa 1 Operasional kebun bibit

4 Kendaraan roda 3 2 Operasional kebun bibit

5 Kendaraan roda 2 1 Operasional kebun bibit

K Operasional Pertamanan (Seroja)

1 Truck dump 3 Operasional taman seroja

2 Truck sampah 1 Operasional taman seroja

3 Truck tangka 6 Operasional taman seroja

4 Truck lift 2 Operasional taman seroja

5 Mobil pick up 2 Operasional taman seroja

6 Kendaraan roda 3 3 Operasional taman seroja

7 Kendaraan roda 2 3 Operasional taman seroja

8 Mobil potong rumput 2 Operasional taman seroja

9 Mesin potong senso 6 Operasional taman seroja

10 Mesin rumput dorong 5 Operasional taman seroja

11 Mesin pompa 9 Operasional taman seroja

12 Mesin rumput gendong 4 Operasional taman seroja

Page 24: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-11

No. Jenis Jumlah Keterangan

L UPTD Pemakaman Wilayah I

1 Mobil pick up 1 Operasional pemakaman

2 Mesin rumput gendong 3 Operasional pemakaman

3 Kendaraan roda 2 4 Operasional pemakaman

M UPTD Pemakaman Wilayah II

1 Mobil pick up 1 Operasional pemakaman

2 Mesin rumput gendong 4 Operasional pemakaman

3 Kendaraan roda 3 1 Operasional pemakaman

4 Kendaraan roda 2 3 Operasional pemakaman

N UPTD Pemakaman Wilayah III

1 Mobil pick up 1 Operasional pemakaman

2 Mesin rumput gendong 1 Operasional pemakaman

3 Kendaraan roda 2 1 Operasional pemakaman

O UPTD Pemakaman Wilayah IV

1 Mobil pick up 1 Operasional pemakaman

2 Mesin rumput gendong 2 Operasional pemakaman

3 Kendaraan roda 3 1 Operasional pemakaman

4 Kendaraan roda 2 3 Operasional pemakaman

P UPTD Rusunawa

1 Kendaraan roda 4 1 Operasional UPTD rusun

2 Kendaraan roda 2 7 Operasional UPTD rusun

3 Mesin potong rumput 3 Operasional UPTD rusun

2.3. Kinerja Pelayanan Disperkim

Kinerja pelayanan Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang dilihat

berdasarkan capaian terhadap Indikator Kinerja Utama (IKU) dan Indikator Kinerja Kunci (IKK).

2.3.1. Indikator Kinerja Kunci

Indikator Kinerja Kunci (IKK) adalah jenis indikator untuk evaluasi penyelenggaraan

pemerintah daerah sesuai dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 73 tahun 2009 tentang Tata

Cara Pelaksanaan Evaluasi Penyelenggaraan Pemerintah Daerah.

2.3.2 Pelayanan Pertamanan dan Pemakaman

Jumlah taman aktif maupun pasif di Kota Semarang sebanyak 242 taman, dengan total luasan

sebesar 336.931,17 m2.

2.3.3. Pelayanan Prasarana, Sarana, dan Utilitas

Mempunyai tugas merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan, mengelola serta mengevaluasi pemasangan dan optimalisasi lampu PJU,

Page 25: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-12

infrastruktur sanitasi, pembangunan dan perbaikan MCK, IPAL Komunal skala kawasan, dan

rumah tangga yang terlayani air baku.

2.3.4. Pelayanan Permukiman

Mempunyai tugas merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan, mengelola serta mengevaluasi penanganan dan penataan permukiman kumuh,

sarana prasana di lingkungan permukiman, pemeliharaan dan perbaikan sarana prasarana

permukiman.

2.3.5. Pelayanan Rumah Umum & Rumah Swadaya

Mempunyai tugas merencanakan, mengkoordinasikan, membina, mengawasi dan

mengendalikan serta mengevaluasi pembangunan, pemeliharaan, dan peningkatan sarpras

rusun, rusunawa, dan rumah pondok boro/ sosial, serta rehabilitasi rumah tidak layak huni.

2.3.6. Indikator Kinerja Utama

Dalam rangka mengukur dan peningkatan kinerja serta lebih meningkaatnya akuntabilitas

kinerja pemerintah, maka setiap instansi pemerintah perlu menetapkan Indikator Kinerja Utama (IKU)

yang terkandung dalam tujuan dan sasaran strategis instansi pemerintah. IKU digunakan sebagai

ukuran keberhasilan dari instansi pemerintah dalam penyelenggaran yang menjadi mandatnya.Dinas

Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang telah menetapkan Indikator Kinerja Utama

untuk Satuan Kerja perangkat Daerah.

Selain itu, Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman juga melakukan review terhadap

Indikator Kinerja Utama, dalam melakukan review dengan memperhatikan capaian kinerja,

permasalahaan dan isu-isu strategis yang sangat mempengaruhi keberhasilan suatu organisasi.

2.3.7. Kinerja Keuangan

Dari sisi anggaran, Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang

mendapatkan alokasi anggaran yang meningkat dari tahun ke tahun, tabel dibawah ini memperlihatkan

jumlah alokasi anggaran 2010 – 2016 beserta serapannya sebagai berikut:

Tabel 2.5

Alokasi Anggaran dan Realisasi

No Tahun

Anggaran

Jumlah Anggaran

(Rp)

Target

(Rp)

Realisasi

(Rp)

Persentase

(%)

1 2010 26.897.125.750 26.897.125.750 24.757.942.387 92,05

2 2011 58.292.672.000 58.292.672.000 54.555.032.819 93,59

3 2012 58.322.719.500 58.322.719.500 54.610.651.105 93,64

4 2013 83.205.894.746 83.205.894.746 76.542.926.938 91,99

5 2014 167.606.626.883 167.606.626.883 119.706.010.761 71,42

6 2015 158.259.315.500 158.259.315.500 139.873.036.717 88,38

7 2016 170.540.370.200 170.540.370.200 163.116.110.885 95,65

Sumber : LKPJ Pemerintah Kota Semarang Tahun 2010-2016

Page 26: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-13

Tabel 2.6

Alokasi Anggaran dan Realisasi

Sumber : LKPJ Pemerintah Kota Semarang Tahun 2010-2016

Peningkatan alokasi anggaran berbading lurus dengan serapan anggarannya, sedangkan

permasalahan penyerapan anggaran seringkali disebabkan karena beberapa kegiatan dilaksanakan pada

APBD perubahan di Bulan Oktober sehingga ada keterbatasan waktu dalam melaksanakan kegiatan

penyerapan anggarannya.Kecermatan dalam menyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran (RKA) yang

menjadi pedoman pelaksanaan program/kegiatan baik dari ssisi anggaran maupun dari indikator

kinerja turut menentukan serapan dan alokasi anggaran yang dibutuhkan.

2.3.8. Kinerja Perumahan dan Kawasan Permukiman

Untuk menggambarkan kondisi daerah untuk beberapa urusan bidang pekerjaan umum,

perumahan, dan lingkungan hidup bidang pertamanan dapat dilihat dalam tabel berikut:

Tabel 2.7

Pencapaian Kinerja Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang

NO. INDIKATOR KINERJA SATUAN 2011 2012 2013 2014 2015 2016

1 2 3 4 5 6 7 8 9

1 Jumlah titik lampu PJU baru

yang terpasang

Titik lampu 1262 1792 1266 1425 1698 1814

2 Jumlah lampu penerangan

jalan umum di wilayah Kota

Semarang

Titik lampu 63657 65449 66715 68140 69838 71652

3 Persentase tersedianya air

baku untuk memenuhi

kebutuhan pokok minimal

sehari-hari

(%) 55 57 70,42 71,46 87 87,5

4 Tertanganinya Rumah Tidak

Layak Huni

Unit 202 204 610 576 412 1598

5 Persentase jumlah rumah

layak huni

(%) 90,71 90,71 91,36 91,51 91,69 91,71

6 Tertanganinya kawasan

kumuh

Ha 579,01 569,33 553,63 459,65 404,5 329,04

7 Prosentase luas lingkungan

permukiman kumuh

(%) 0,63 0,6 0,56 1,11 0,99 0,79

Page 27: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-14

NO. INDIKATOR KINERJA SATUAN 2011 2012 2013 2014 2015 2016

1 2 3 4 5 6 7 8 9

8 Terwujudnya rumah tangga

bersanitasi

Unit 347594 348901 355141 356448 371.448 379.369

9 Prosentase rumah tangga

bersanitasi

(%) 81,28 81,61 81,71 84,65 85,78 85,87

10 Ketersediaan lubang

pemakaman

(%) 48,4 49,15 50 55 64 109.86

11 Jumlah taman yang berfungsi

optimal

Unit 188 188 237 237 242 244

Sumber : LKPJ Pemerintah Kota Semarang Tahun 2011-2016

Dari jumlah 69.838 titik lampu Penerangan jalan umum yang tersebar di Kota Semarang

sebagian besar masih didominasi oleh pemasangan lampu swadaya masyarakat. Hal ini menunjukkan

masih kecilnya anggaran yang dimiliki oleh Pemerintah Kota dalam mengalokasikan anggaran

penerangan jalan umum dan peran serta masyarakat yang begitu besar dalam proses pembangunan

khususnya di Penerangan Jalan Umum. Namun kadang kala masyarakat kurang memperhatikan aturan

sehingga timbul permasalahan dalam pemasangan.

Jumlah tersebut masih sangatlah kurang untuk ukuran Kota Semarang yang merupakan Kota

Metropolitan dan masalah pemerataan jangkauan penerangan jalan umum menjadi sangat penting

untuk diperhatikan mengingat masih banyak ruas jalan terutama yang menjadi pemukiman penduduk

yang belum terlayani oleh pemasangan penerangan jalan umum. Selain itu permasalahan yang sering

menjadi kendala adalah minimnya sarana dan prasarana pemeliharaan penerangan jalan umum.

Jumlah taman di Kota Semarang sebanyak 244 unit yang terdiri dari taman aktif dan taman

pasif. Pemerintah Kota Semarang mengalokasikan anggaran untuk pembangunan taman-taman baru

dan rehabilitasi serta pemeliharaan taman-taman.

2.4. Tantangan dan Peluang Pengembangan Pelayanan Perangkat Daerah

Penyelenggaran pelayanan bidang perumahan dan kawasan permukiman di Kota Semarang

dalam 5 (lima) tahun kedepan akan menghadapi berbagai tantangan dan peluang seiring dengan

perkembangan pembangunan kota. Berdasarkan hasil analisis terhadap capaian kinerja periode 2016-

2021dan telaahan terhadap Renstra, tantangan dan peluang pengembangan pelayanan Dinas

Perumahan dan Kawasan Permukiman dalam 5 (lima) tahun kedepanantara lain :

a. Daya Tarik dan Daya Saing Kota Semarang

Kota Semarang sebagai Ibukota Provinsi Jawa Tengah sekaligus sebagai kota Perdagangan dan

jasa mempunyai daya tarik tersendiri baik wisata religius, sejarah, kuliner maupun belanja. Dalam

kontek global, Kota Semarang menjadi bagian dari jejaring sosial kota–kota internasional yang

semakin terkoneksi satu sama lain seiring dengan perkembangan teknologi komonikasi dan informasi

Kondisi ini menguatakan pentingnya memperhatikan aspek daya saing kota sebagai konsekuensi logis

dari perkembangan dunia yang semakin global dan terbuka.

Dengan semakin terbukanya ekonomi dan persaingan serta semakin dominannya peran kota

sebaagai penggerak ekonomi negara telah merubah konsep dan pendekatan kota dalam memperoleh

manfaat dari keuggulan kompetitifnya menuju peningkatan kinerja ekonomi kota secara keseluruhan.

Page 28: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-15

Terdapat tiga keunggulan berkaitan dengan daya saing kota yang dapat meningkatkan berbagai alat

kebijakan dan perubahan dalam strategi dan rencana pengembangan ekonomi, pendidikan, kemitraan

pemerintah swasta dan pembangunan insfratruktur kota.

Ketersediaan dan kinerja infrastruktur urusan bidang Perumahan Rakyat dan Pekerjaan Umum

yang berkualitas merupakan salah satu faktor penentu daya tarik dan daya saing daerah. Salah satu

kriteria daya saing daerah yang menjadi acuan investor untuk menanam modalnya di suatu wilayah

adalah keberadaan dan kualitas insfratruktur. Banayak kajian mengungkapkan bahwa kondisi

infratruktur yang tidak memadai dan berkualitas rendah memberikan pengaruh bagi investor dalam

memutuskan rencana dan lokasi investasi.Dengan demikian tantangan pembangunan bidang

Perumahan Rakyat dan Pekerjaan Umum yang berkualitas dan kinerjanya yang semakin dapat

diandalkan agar daya tarik dan daya saing kota Semarang dalam konteks global, regional dan nasional

dapat membaik.

b. Perubahan Iklim dan Ancaman Resiko Bencana

Pemanasan global yang terjadi dipengaruhi oleh kegiatan manusia dan diperkirakan akan

terus mengalami peningkatan secara signifikan jika tidak ada upaya untuk menanganinya. Dampak

yang dirasakan saat ini adalah terjadinya perubahan iklim dan peningkatan frekuensi dan variabilitas

iklim.Perubahan iklim juga meningkatkan kerentanan wilayah di Kota Semarang terhadap ancaman

bencana seperti banjir akibat hujan yang berkepanjangan dan menyebabkan longsor di beberapa lokasi

sehingga berdampak pada terputusnya jaringan transportasi jalan yang ada.

Tantangan yang dihadapi adalah bagaimana sistem dan desain jaringan jalan, serta

penerangan jalan umum di Kota Semarang dirancang dan dibangun dengan mempertimbangkan

kekuatan dan ketahanannya terhadap dampak perubahan iklim dan ancaman resiko bencana. Selain itu,

bagaimana pengentasan kawasan kumuh, serta meningkatnya jumlah rumah layak huni, serta

pemenuhan ruang terbuka hijau yang terdiri RTH publik maupun privat di Kota Semarang.

c. Desentralisasi dan Otonomi Daerah

Kebijakan desentralisasi dan otonomi daerah memberikan kewenangan terhadap pemerintah

daerah dalam penyelenggaraan pembangunan daerah yang lebih luas, nyata, dan bertanggung

jawab.Pemberian otonomi daerah diharapkan dapat meningkatkan efisiensi, efektivitas, dan

akuntabilitas sektor publik di Indonesia.

Otonomi daerah secara konkret saat ini memungkinkan daerah melakukan inovasi. Yakni

secara tidak langsung akan mendorong pemerintah daerah untuk menggali potensi-potensi baru yang

dapat mendukung pelaksanaan urusan pemerintah pusat dan pembangunan sehari-hari terutama dan

sisi ekonomis serta penciptaan metode pelayanan yang dapat memuaskan masyarakat sebagai

pembayar pajak atas jasa pelayanan yang disediakan oleh pemerintah daerah. Pemerintah Daerah

menjadi ujung tombak pembangunan dimana mereka akan lebih cepat mengetahui situasi dan masalah

serta akan dapat mencarikan jawaban bagi pemecahannya.

Tantangan pembangunan bidang Perumahan Rakyat dan Pekerjaan Umum dalam era

otonomi daerah adalah bagaimana mendorong kemandirian daerah secara ekonomi melalui

pembangunan infrastruktur yang lebih baik serta peningkatan kapasitas sumberdaya manusia agar

mampu melaksanakan tugas dan kewenangan dengan baik.Koordinasi dan sinkronisasi dengan

Page 29: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman II-16

pemeriritah pusat dan provinsi tetap perlu dilakukan, mengingat sifat infrastrukturjalan yang lintas

wilayah.

d. Kapasitas Pendanaan Daerah

Sejalan dengankebijakan desentralisasi dan otonomi daerah, kewenangan penyediaan

infrastruktur perkotaan diserahkan kepada Pemerintah Daerah.Sebagian besar pemerintah daerah

memiliki keterbatasan pendanaan untuk membiayai pembangunan infrastruktur.Kementerian teknis

belum secara sukarela melimpahkan kewenangan yang seharusnya sudah didelegasikan kepada

pemerintah daerah. Desentralisasi kewenangan ke daerah belum diikuti alokasi dana yang jelas untuk

melaksanakan keweriangan tersebut. Sementara itu, pemerintah daerah tidak diperbolehkan melakukan

pinjaman atau kerjasama luar negeri langsung tanpa melalui pemerintah pusat. Tantangan yang

dihadapi adalah bagaimana menciptakan sumber pendanaan pembangunan infrastruktur kota dan

meningkatkan alokasi anggaran program pembagunan infrastruktur kota.

e. Sumber Daya Manusia dan Organisasi

Dengan jumlah pegawai sebanyak 220 orang yang berada di 5 bidang/ sekretariat Pegawai

merupakan aset yang berharga dalam penyelenggaraan pelayanan.

Page 30: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-1

BAB III

PERMASALAHAN DAN ISU-ISU STRATEGIS

Pada bagian perumusan isu strategi berdasarkan tugas dan fungsi Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman mengemukakan beberapa isu strategis yang krusial yang dihadapi berdasarkan

identifikasi permasalahan, telaah visi, misi dan program Walikota dan Wakil Walikota Kota

Semarang.

3.1. Identifikasi Permasalahan Berdasarkan Tugas dan Fungsi Pelayanan Perangkat Daerah

Penyelenggaraan pembangunan dalam kurun waktu 2010 – 2016 telah membuahkan hasil

yang diharapkan, tetapi untuk pembangunan kedepan masih terdapat persoalan dan permasalahan dari

berbagai aspek yang dihadapi. Permasalahan pembangunan diidentifikasi berdasarkan kondisi dan

capaian masing–masing bidang. Secara lebih rinci permasalahan Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman dapat dijabarkan sebagai berikut :

3.1.1. Lingkungan permukiman kumuh

Belum menyeluruhnya penanganan perumahan dan kawasan permukiman kumuh serta rumah

layak huni bagi Masyarakat di Kota Semarang. Berdasarkan SK Walikota Semarang Nomor

050/801/2014 total kawasan kumuh di Kota Semarang seluas 415,83 Ha sedangkan hasil capaian

sampai dengan tahun 2016 masih ada sekitar 0.79% dari total luas wilayah Kota Semarang atau sekitar

295.22 Ha yang masih dalam kategori

lingkungan permukiman kumuh.

Sesuai arah kebijakan Walikota

Semarang Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman memiliki

kewajiban menuntaskan seluruh wilayah

lingkungan permukiman kumuh pada

akhir tahun 2019, maka dari itu

dibutuhkan kerja keras, konsistensi dan

didukung oleh sdm yang berkualitas

serta memiliki etos kerja yang tinggi

dalam mesukseskan hal tersebut.

3.1.2. Penyediaan dan Pengelolaan Air minum.

Prasarana jaringan air minum meliputi intake air baku, jaringan perpipaan air baku, dan

instalasi pengolahan air minum yang dikembangkan pada lokasi air baku potensial serta pusat-pusat

Gambar 3.1

Lokasi Kawasan Permukiman Kumuh Kota Semarang

Page 31: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-2

permukiman yang ada saat ini baru dapat menjangkau sebesar 88.5% dari total rumah tangga yang ada

di Kota Semarang. Demi mendukung terwujudnya Kota Semarang yang bebas permukiman kumuh,

maka pelaksanaan pembangunan dibidang penyediaan dan pengelolaan air minum harus selaras

dengan target pengentasan lingkungan permukiman kumuh. Pembangunan sarana prasarana air minum

akan dilaksanakan secara bertahap yang nantinya selesai 100% pada tahun 2019.

3.1.3. Akses Layanan Sanitasi

Tercapainya peningkatan derajat kesehatan masyarakat melalui pengaturan perumahan dan

permukiman yang memenuhi kaidah-kaidah lingkungan yang sehat diantaranya adalah terpenuhinya

akses layanan sanitasi. Dalam hal ini Kota Semarang belum memenuhi akses layanan yang menyeluruh

terhadap sanitasi, hasil capaian sampai dengan tahun 2016 baru 85.78% rumah tangga yang bersanitasi

layak, Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman memiliki target menyelesaikan 100% akses layanan

sanitasi rumah tangga pada akhir tahun 2019 dan dibangun secara bertahap setiap tahunnya, adapun

kebijakan yang ditempuh untuk mencapai sasaran tersebut adalah menigkatkan pemenuhan jaringan

dan meningkatkan kualitas sanitasi lingkungan.

3.1.4. Penerangan Jalan Umum ( PJU )

Kebutuhan akan penerangan jalan umum di Kota Semarang sangat penting, terutama untuk

memberikan rasa aman dan nyaman serta keselamatan bagi pengguna jalan baik pengguna kendaraan

bermotor, kendaraan tidak bermotor, maupun pejalan kaki.Ketersediaan penerangan jalan umum yang

masih belum merata di wilayah Kota Semarang dapat meningkatkan resiko kecelakaan berkendara dan

memicu aksi kriminalitas pada malam hari terutama pada daerah pinggiran. Data panjang jalan kota

dan jalan lingkungan sampai dengan tahun 2016 sepanjang 2.785,28 Km dan dari data tersebut

dibutuhkan total 79.580 titik lampu untuk menerangai seluruh wilayah Kota Semarang, lalu capaian

sampai dengan tahun 2016 adalah 90,04% Maka dari itu Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman

berperan aktif mengembangkan infrastruktur pendukung jalan berupa penerangan jalan bagi seluruh

warga masyarakat kota Semarang yang mengadopsi teknologi terbaru, hemat energi serta ramah

lingkungan dengan target 100% sampai dengan akhir periode renstra atau tahun 2021.

3.1.5. Taman Publik

Masih kurangnya kuantitas dan kualitas taman publikakan berpengaruh terhadap kenyamanan,

keasrian dan keindahan kota.

Selaras dengan misi 3 Walikota yaitu Mewujudkan

Kota metropolitan yang dinamis dan berwawasan

lingkungan, maka dari itu kualitas pembangunan di

Kota Semarang tidak hanya mengedepankan

pembangunan fisik tetapi juga memperhatikan aspek

lingkungan, sosial, ekonomi dan budaya dimana

taman publik merupakan salah satu tempat yang

dapatdiakses masyarakat umum dan mengakomodir

keempat aspek tersebut. Gambar 3.2 Taman Tirto Agung

Page 32: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-3

Gambar 3.3 Taman Srigunting

Keberadaan taman publik dapat meningkatkan

kualitas udara, dijadikan tempat bersosialisasi antar

masyarakat dan secara tidak langsung keberadaan

taman juga akan menstimulus pertumbuhan ekonomi

kreatif, atas dasar hal tersebut Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman akan meningkatkan kuantitas

dan kualitas taman-taman di Kota Semarang.

3.1.6. Pengelolaan Areal Pemakaman

Capaian prosentase ketersediaan lubang tempat pemakaman umum (TPU) dan tempat

pemakaman bukan umum (TPBU) terhadap jumlah penduduk Kota Semarang pada akhir tahun 2016

sebesar 42,72%, hal ini mengindikasikan masih kurangnya tempat pemakaman yang tersedia bagi

warga masyarakat Kota Semarang. Menurut data BPS Kota Semarang pertumbuhan jumlah penduduk

5 tahun terakhir mencapai rata-rata 0.89%, dari hasil tersebut untuk mewujudkan rasa keadilan bagi

seluruh warga masyarakat Kota Semarang dalam hal pemanfaatan areal pemakaman maka Dinas

Perumahan dan Kawasan Permukiman dituntut untuk mengejar ketersediaan areal pemakaman yang

salah satu caranya dengan menambah luasan areal pemakaman demi mencapai target akhir periode

2021 sebesar 55%.

Dari identifikasi per sektor di atas, maka permasalahan pokok yang dapat dirangkumkan

adalah “belum seluruh permukiman memiliki sarana dan prasarana dasar yang berkualitas”, dengan

akar permasalah antara lain :

1. Ketersediaan lahan untuk instalasi sanitasi komunal di kawasan pesisir Semarang sangat sulit

didapatkan,

2. Masih terdapat kondisi lingkungan permukiman yang masih buruk,

3. Masih perlunya pengoptimalan upaya peningkatan pelayanan pengelolaan air minum dan air

limbah.

3.2. Telaahan Visi, Misi dan Program Kepala Daerah dan Wakil Kepala Daerah Terpilih

3.2.1. Visi

Visi Pemerintah Kota Semarang merupakan gambaran kesuksesan yang ingin dicapai dalam

kurun waklu 5 (lima) tahun kedepan yang disusun dengan memperhatikan Visi Rencana Pembangunan

Gambar 3.4 Lapangan Pancasila Simpang Lima

Page 33: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-4

Jangka Panjang Daerah Kota Semarang 2005 — 2025, yaitu ‘Terwujudnya Semarang Kota

Perdagangan dan Jasa, Yang Berbudaya Menuju Masyakat Sejahtera, melalul 5 (lima) tahapan

periodesasi, maka periode 2016- 2021 merupakan pembangunan jangka menengah tahap ketiga.

Pembangunan tahap ketiga ini dengan berlandaskan pelaksanaan, pencapaian, dan sebagai

keberlanjutan pembangunan tahap pertama dan kedua, ditujukan lebih memantapkan pembangunan

secara menyeluruh di berbagai bidang dengan menitikberatkan pada pencapaian daya saing kompetitif

perekonomian berlandaskan keunggulan sumber daya alam dan sumber daya manusia berkualitas serta

kemampuan ilmu dan teknologi yang terus meningkat.

Tahap ketiga ini ditujukan untuk memantapkan kemajuan daerah dan rnengembangkan

kesejahteraan. Dinamika ekonomi yang atraktif pada tahap sebelumnnya dimantapkan dengan

memperluas jangkauan jaringan kerja kegiatan ekonomi yang tidak hanya berskala nasional, tetapi

juga internasional.Tahapan ini juga ditandai makin dominannya peran pengetahuan dan penguasaan

teknologi, serta diarahkan pada upaya optimal pendayagunaan potensi sumber daya, sehingga

kemajuan yang dicapai menjadikan Kota Semarang lebih berdaya saing.

Disamping itu, berbagai capaian pembangunan periode 2010 — 2015 yang signifikan, potensi

dan isu-isu serta tantangan Kota Semarang lima tahun kedepan, dan visi misi, program Walikota dan

Wakil Walikota Semarang terpilih (2016 — 2021), maka diperlukan kesinambungan pembangunan

yang sekaligus mengakomodasi berbagai perubahan secara dinamis menuju Kota Semarang lebih baik

dan lebih sejahtera.

Visi pembangunan Kota Semarang yang ingin diwujudkan pada periode 2016 — 2021adalah:

“Semarang Kota Perdagangan dan jasa yang hebat menuju masyarakat yang semakin

sejahtera”Terhadap Visi Jangka Menengah Kota Semarang tersebut di atas, maka Dinas Perumahan

dan Kawasan Permukiman Kota Semarang sebagai Organisasi Perangkat Daearah (OPD) yang

mempunyai tugas pokok melaksanakan urusan pemerintahan daerah dibidang Pekerjaan Umum dan

Penataan Ruang, serta Urusan Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman, perlu menjabarkan,

memprogramkan dan melaksanakan visi dimaksud sesuai tugas pokok agar hasil pembangunan sesuai

dengan mutu, waktu dan kualitas yang disyaratkan. Pelaksanaan pembinaan, pemantauan, pengawasan

dan pengendalian serta monitoring, evaluasi dan pelaporan pelaksanaan tugas tersebut.

3.2.2. Misi

Empat Misi untuk mewujudkan visi “Semarang Kota Perdagangan dan jasa yang hebat menuju

masyarakat yang semakin sejahtera” adalah sebagai berikut:

1. Mewujudkan kehidupan masyarakat yang berbudaya dan berkualitas.

2. Mewujudkan pemerintahan yang semakin handal untuk meningkatkan pelayanan

3. Mewujudkan Kota metropolitan yang dinamis dan berwawasan lingkungan.

4. Memperkuat ekonomi kerakyatan berbasis keunggulan lokal dan membangun iklim usaha

yang konduksif.

Tupoksi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang mendukung misi ketiga

Kota Semarang yaitu “mewujudkan Kota Metropolitan yang dinamis dan berwawasan lingkungan”

yang mana mempunyai sasaran RPJMD dan kemudian ditetapkan menjadi tujuan dinas adalah

“Terwujudnya sarana prasarana dasar permukiman yang berkualitas”

Page 34: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-5

Kualitas wilayah permukiman sebagai salah satu pondasi dasar dalam kehidupan

bermasyarakat merupakan unsur penting dalam usaha pengembangan kehidupan berbangsa dan

bernegara, dalam pembinaan persatuan dan kesatuan bangsa, wilayah negara, dan fungsi masyarakat

serta dalam mewujudkan-kesejahteraan umum sebagaimana dimaksud dalam Pembukaan UUD 1945.

Semakin meningkatnya perekonomian di suatu daerah, secara tidak langsung berdampak

kepada kawasan permukiman yang juga semakin meningkat dan erat kaitannya dengan kehidupan

sosial, ekonomi, budaya dan pertahanan keamanan.Pengembangan daerah dilakukan dengan

pendekatan budaya lokal agar tercapai keseimbangan dan pemerataan pembangunan maka akan

membentuk dan memperkukuh kesatuan serta mempererat struktur ruang dalam rangka mewujudkan

sasaran pembangunan.

Tugas pokok dan fungsi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman sesuai Peraturan

Walikota Semarang Nomor 65 Tahun 2016 adalah melaksanakan urusan pemerintahan daerah di

bidang Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, serta Urusan Perumahan Rakyat dan Kawasan

Permukiman berdasarkan asas otonomi dan tugas pembantuan.Dalam mewujudkan tugas, pokok dan

fungsi tersebut terdapat beberapa permasalahan, sebagai berikut:

A. Faktor Eksternal

1. Kurangnya kesadaran dan partisipasi masyarakat terhadap keberadaan sarana, prasarana utilitas

permukiman.

2. Kurangnya perhatian, rasa memiliki dan menjaga bersama terhadap fasilitas umum berupa taman,

pemakaman serta penerangan jalan umum yang sudah ada.

3. Kurang maksimalnya koordinasi antar OPD terkait urusan yang menjadi tanggung jawab bersama

lintas OPD.

B. Faktor Internal

1. Kurangnya sarana, prasarana operasional yang menunjang kinerja pelayanan terhadap masyarakat

umum.

2. Terbatasnya sumber dana yang tersedia untuk pelaksanaan tugas pokok dan operasional kedinasan.

3. Kurangnya sumber daya manusia baik secara kualitas maupun kuantitas sehingga berdampak

kepada pemahaman pegawai terhadap etos kerja, visi dan misi serta peraturan di lingkup dinas.

Dalam mengimplementasikan Visi dan Misi Walikota Semarang, tugas pokok Dinas Perumahan

dan Kawasan Permukimansesuai dengan misi ke tiga yaitu Mewujudkan Kota Metropolitan yang

dinamis dan berwawasan lingkungan sesuai dengan program peningkatan infrastruktur.

Program-program yang dilaksanakan Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota

Semarang antara lain :

1. Program Utama

a. Program Sarana Prasarana Lingkungan Permukiman

b. Program Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau

c. Program Peningkatan Kualitas dan Jangkauan Air Limbah

d. Program Penyediaan dan Pengelolaan Air Minum

2. Program Pendukung

a. Program Penerangan Jalan Umum

Page 35: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-6

b. Program Lingkungan Sehat Perumahan

c. Program Pengelolaan Areal Pemakaman

d. Program Perencanaan Tata Ruang

3. Program Administrasi Kantor

a. Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

b. Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

c. Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

d. Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

3.3. Telaahan Renstra Kementerian dan Renstra Provinsi Jawa Tengah

3.3.1. Telaahan Renstra Kementerian PU-PR Tahun 2015-2019

Berdasarkan Renstra Kementrian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PU-PR) Tahun

2015-2019, infrastruktur pekerjaan umum dan perumahan rakyat sebagai bagian dari bidang

infrastruktur berkewajiban untuk mendukung hal tersebut melalui pelaksanaan pembangunan yang

terpadu, efektif dan efisien dengan memperhatikan pengarusutamaan pembangunan yang

berkelanjutan, gender serta berlandaskan tata kelola pemerintahan yang baik dalam proses pencapaian

tujuan pembangunan nasional.

Secara umum arah kebijakan dan strategi pembangunan bidang pekerjaan umum dan

perumahanrakyat tahun 2015-2019 dalam rangka pencapaian kehandalan infrastruktur pekerjaan

umum dan perumahan rakyat untuk mewujudkan ketahanan air, kedaulatan pangan, ketahanan energi;

konektivitas bagi penguatan daya saing; layanan infrastruktur dasar; serta keterpaduan dan

keseimbangan pembangunan antar daerah antar sektor dan antar tingkat pemerintahan adalaharah

kebijakan keterpaduan pembangunan infrastruktur wilayah bidang Pekerjaan Umum dan Perumahan

Rakyat beserta strategi Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat dalam mendukung

agenda pembangunan nasional.

A. Visi Renstra Kementerian PU-PR Tahun 2015-2019

Untuk mewujudkan pembangunan visi pembangunan nasional tahun 2015-2019 menjadi

Indonesiayang berdaulat, mandiri, dan berkepribadian berlandaskan gotong royong melalui

pembangunan nasional yang lebih cepat, kuat, inklusif serta berkelanjutan, maka Kementerian

Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat menjabarkan visi pembangunan nasional tersebut ke dalam

visi, misi, tujuan dan sasaran Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat sesuai dengan

peran, tugasdan fungsinya serta dengan mempertimbangkan pencapaian pembangunan bidang

Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat periode tahun 2010-2014, potensi dan permasalahan,

tantangan utama pembangunan yang dihadapi lima tahun kedepan serta sasaran utama dan arah

kebijakan pembangunan nasional dalam RPJMN tahun 2015. Oleh karena itu visi Kementerian

Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Tahun 2015-2019 adalah “Terwujudnya Infrastruktur

Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat Yang Handal Dalam Mendukung Indonesia Yang Berdaulat,

Mandiri, Dan Berkepribadian Berlandaskan Gotong Royong.”

Page 36: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-7

B. Program dan Kegiatan Kementerian PU-PR Tahun 2015-2019

Program Teknis merupakan program-program Kementerian PU dan Perumahan Rakyat yang

menghasilkan pelayanan kepada kelompok sasaran / masyarakat (pelayanan eksternal), program teknis

Kementerian PU-PR yang berkaitan dengan lingkup Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman

antara lain :

1) Program Pengelolaan Sumber Daya Air meliputi kegiatan-kegiatan:

a. Dukungan Manajemen dan Teknis Lainnya

b. Pembinaan Penatagunaan SDA

c. Pembinaan Program dan Anggaran

d. Pembinaan Waduk, Embung, dan Bangunan Penampung Air Lainnya

e. Pembinaan Konservasi, Pengendalian Banjir, Lahar Gunung Berapi, dan Pengamanan Pantai

f. Pembinaan Irigasi, Rawa, dan Tambak

g. Pembinaan Pengelolaan Air Baku dan Air Tanah

h. Pembinaan Operasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Air serta Penanggulangan Darurat Akibat

Bencana

i. Dukungan Manajemen DSDAN

j. Pembinaan Keamanan Bendungan

k. Pengelolaan dan Konservasi Sungai, Waduk, Embung, Situ, serta Bangunan Penampung Air

Lainnya

l. Konservasi, Pengendalian Banjir, Lahar Gunung Berapi, dan Pengamanan Pantai

m. Penyediaan dan Pengelolaan Air Baku dan Air Tanah

n. Pembangunan Dan Rehabilitasi Jaringan Irigasi, Rawa dan Tambak

o. Operasi dan Pemeliharaan Sarana Prasarana SDA

p. Peningkatan Tata Kelola Pengelolaan SDA Terpadu

2) Program Penyelenggaraan Jalan, meliputi kegiatan-kegiatan:

a. Pelaksanaan Preservasi dan Peningkatan Kapasitas Jalan Nasional

b. Dukungan Manajemen, Koordinasi, Pengaturan, Pembinaan, Dan Pengawasan

c. Pengaturan dan Pembinaan Pengembangan Jaringan Jalan

d. Pengaturan dan Pembinaan Pembangunan Jalan

e. Pengaturan dan Pembinaan Preservasi Jalan

f. Pengaturan dan Pembinaan Penanganan Jembatan

g. Pengaturan dan Pembinaan Fasilitasi Jalan Daerah, Metropolitan, Kota Besar dan Bebas

Hambatan

h. Pengaturan, Pengusahaan dan Pengawasan Jalan Tol

3) Program Pembinaan dan Pengembangan Infrastruktur Permukiman, meliputi kegiatan- kegiatan:

a. Pengaturan, Pembinaan, dan Pelaksanaan Pengembangan Permukiman

b. Pengaturan, Pembinaan, Pengawasan dan Pelaksanaan Penataan Bangunan Gedung

c. Pengaturan, Pembinaan dan Pengembangan Sumber Pembiayaan dan Pola Investasi, serta

Pengelolaan Pengembangan Infrastruktur Sanitasi dan Persampahan

d. Pengaturan, Pembinaan, Pengawasan, Pengembangan Sumber Pembiayaan dan Pola Investasi,

serta Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum

Page 37: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-8

e. Dukungan Manajemen Bidang Permukiman

f. Penyusunan Kebijakan Program dan Anggaran, Kerjasama Luar Negeri, Data Informasi Serta

Evaluasi Kinerja Infrastruktur Bidang Permukiman

g. Dukungan Pengembangan Sistem Penyediaan Air Minum Sanitasi dan Persampahan

4) Program Pembinaan Konstruksi dan Fasilitasi Pengusahaan Infrastruktur, meliputi kegiatan-

kegiatan:

a. Pembinaan Investasi Infrastruktur

b. Pembinaan Penyelenggaraan Jasa Konstruksi

c. Pembinaan Kelembagaan dan Sumberdaya Jasa Konstruksi

d. Pembinaan Kompetensi dan Produktivitas Konstruksi

e. Kerjasama dan Pemberdayaan Jasa Konstruksi

f. Penyelenggaraan Pelayanan Teknis dan Administrasi Pembinaan Jasa Konstruksi

5) Program Pengembangan Pembiayaan Perumahan meliputi kegiatan-kegiatan:

a. Dukungan Manajemen Penyelenggaraan Pembiayaan Perumahan

b. Penyusunan Kebijakan, Program dan Anggaran, Kerjasama, Data Informasi serta

Evaluasi Kinerja Pembiayaan Perumahan

c. Pengembangan Pola Pembiayaan Perumahan

d. Pembinaan Sistem Pembiayaan Perumahan

e. Pendayagunaan Sumber Pembiayaan Perumahan

f. Pengendalian Kemudahan dan Bantuan Pembiayaan Perumahan

g. Dukungan Penyaluran Bantuan Pembiayaan Perumahan (BLU dari PNBP)

h. Penyaluran Bantuan Pembiayaan Perumahan (BA 999)

6) Program Pengembangan Perumahan, meliputi kegiatan-kegiatan:

a. Dukungan Manajemen Penyelenggaraan Penyediaan Perumahan

b. Penyusunan Perencanaan Penyediaan Perumahan

c. Pembinaan dan Pengembangan Rumah Umum dan Komersial dan Penyediaan Rumah Khusus

dan Pembinaan Rumah Negara

d. Pemberdayaan Perumahan Swadaya

e. Penyediaan Rumah Susun

7) Program Pengembangan Infrastruktur Wilayah, meliputi kegiatan-kegiatan:

a. Perencanaan Infrastruktur Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat.

b. Pemrograman dan Evaluasi Keterpaduan Infrastruktur Pekerjaan Umum danPerumahan

Rakyat.

c. Pengembangan Kawasan Strategis.

d. Pengembangan Perkotaan.

e. Dukungan Manajemen Pengembangan Infrastruktur Wilayah

Pencapaian sasaran target rencana strategis Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan

Rakyat 2015 - 2015 sangat memerlukan pendanaan yang relatif bersar, sehingga diperlukan dorongan

untuk meningkatkan kemitraan pemerintah dan swasta yang lebih besar dalam rangka

mengembangkan alternatif pembiayaan pembangunan infrastruktur pekerjaan umum dan perumahan

rakyat. Dalam hal ini tugas pemerintah adalah menciptakan regulasi yang sehat, membangun iklim

Page 38: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-9

yang semakin kondusif dan kompetitif (seperti pemeliharaan stabilitas politik dan keamanan, penataan

sistem perizinan, perbaikan sistem hukum dan kelembagaan, perluasan akses ke pasar, dan pemberian

insentif pajak bagi kawasan-kawasan yang memiliki prospek baik), mengurangi risiko investasi,

mendorong pengembangan inovasi dan teknologi, serta mendorong kompetisi antara lain dengan

menciptakan tender yang kompetitif guna memperkuat perkembangan sektor swasta.

Tantangan pembangunan ke depan dalam konteks otonomi daerah adalah bagaimana

menemukan formula pembiayaan investasi infrastruktur yang tepat, melalui skema-skema kreatifatau

non-konvensional. Berbagai insentif untuk menarik investasi dapat dilakukan terkait kelayakan proyek

dan pembiayaan melalui penerapan Kerjasama Pemerintah Swasta (KPS) berupa pemberian dukungan

Pemerintah, seperti pembebasan tanah atau pembangunan yang sebagian dibangun oleh Pemerintah.

3.3.2. Telaahan Renstra Pemerintah Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013-2018

Perencanaan Pembangunan daerah merupakan upaya terencana untuk memberdayakan dan

meningkatkan kapasitas masyarakat dan potensi yang dimiliki daerah dalam rangka meningkatkan

kesejahteraan masyarakat. Upaya untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat tersebut dilakukan

melalui serangkaian pelaksanaan pembangunan daerah dari berbagai aspek, baik ekonomi, sosial,

budaya, infrastruktur maupun aspek lainnya. Visi pembangunan Provinsi Jawa Tengah Tahun 2013-

2018 adalah “Menuju Jawa Tengah Sejahtera dan Berdikari-Mboten Korupsi, Mboten Ngapusi.”

Dalam rangka Menuju Jawa Tengah Sejahtera dan Berdikari tersebut maka prinsip Mboten Korupsi,

Mboten Ngapusi merupakan sikap dasar, kemauan dan perilaku yang harus diemban oleh seluruh

pelaku pembangunan.

Tujuan dan sasaran pada hakekatnya merupakan arahan bagi pelaksanaan setiap urusan

pemerintahan daerah dalam mendukung pelaksanaan misi, untuk mewujudkan visi pembangunan

Provinsi Jawa Tengah selama kurun waktu 2013-2018. Tujuan dan sasaran pada masing-masing misi

yang mengacu pada Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman ini dapat diuraikan sebagai berikut :

1. Membangun Jawa Tengah berbasis Trisakti Bung Karno, Berdaulat di Bidang Politik, Berdikari

di Bidang Ekonomi, dan Berkepribadian diBidang Kebudayaan.

Tujuan : Memberikan haluan pada 6 (enam) misi yang lain dalam pengamalan ajaran Tri Sakti

Bung Karno.

Sasaran : Meningkatnya demokratisasi, kesejahteraan dan nilai-nilai budaya berbasis ajaran

Trisakti Bung Karno.

2. Mewujudkan Kesejahteraan Masyarakat yang Berkeadilan, Menanggulangi Kemiskinan dan

Pengangguran.

Tujuan :

a. Menurunkan jumlah penduduk miskin;

b. Menurunkan jumlah penganggur;

c. Mengembangkan Koperasi dan UMKM;

d. Mewujudkan Desa Mandiri/ Berdikari melalui Kedaulatan Pangan dan Kedaulatan Energi;

e. Meningkatkan kelembagaan ekonomi pedesaan;

f. Meningkatkan produk berkualitas ekspor dan penggunaan produk dalam negeri;

g. Meningkatkan iklim dan pengembangan investasi;

Page 39: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-10

h. Mewujudkan pembangunan yang berkeadilan;

i. Meningkatkan pencegahan permasalahan sosial dan pemerataan akses pelayanan bagi PMKS.

Sasaran :

a. Menurunnya angka kemiskinan;

b. Menurunnya Tingkat Pengangguran Terbuka;

b. Terjaminnya kedaulatan pangan melalui ketersediaan (produksi dan cadangan pangan),

keterjangkauan, konsumsi pangan dan gizi serta keamanan pangan berbasis bahan baku,

sumber daya dan kearifan lokal;

c. Terjaminnya ketersediaan energi dengan potensi lokal;

d. Meningkatnya jumlah dan kualitas daya saing dan produktivitas Koperasi dan UMKM;

e. Meningkatnya kelembagaan ekonomi pedesaan;

f. Meningkatnya kualitas produk unggulan orientasi ekspor dan pengendalianimpor non migas;

g. Meningkatnya realisasi investasi;

h. Meningkatnya keadilan gender dan perlindungan anak;

i. Meningkatnya kualitas hidup serta perlindungan terhadap perempuan dan anak termasuk anak

berkebutuhan khusus;

j. Meningkatnya ketersediaan, keterjangkauan dan kesetaraan penyelenggaraan pendidikan;

k. Meningkatnya kualitas dan keterampilan masyarakat;

l. Meningkatnya upaya pencegahan permasalahan sosial dan aksesibilitas PMKS dalam

memperoleh pelayanan dan rehabilitasi yang berperspektif HAM.

3. Mewujudkan Penyelenggaraan Pemerintahan Provinsi Jawa Tengah yang Bersih, Jujur dan

Transparan, “Mboten Korupsi, Mboten Ngapusi”

Tujuan :

a. Menciptakan penyelenggara pemerintahan daerah yang kompeten, profesional, berdedikasi

tinggi dan berorientasi pada pelayanan prima;

b. Menciptakan sistem birokrasi yang transparan dan akuntabel;

c. Melaksanakan penegakan hukum.

Sasaran :

a. Meningkatnya kinerja tata kelola pemerintahan provinsi;

b. Meningkatnya profesionalisme dan kompetensi aparatur serta sistem pola karier yang jelas;

c. Meningkatnya cakupan layanan pengukuran Indeks Kepuasan Masyarakat (IKM) terhadap

penyelenggaraan pemerintah daerah;

d. Terwujudnya kelembagaan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (PTSP);

e. Terwujudnya tertib administrasi kependudukan;

f. Terwujudnya penyelenggaraan pemerintahan yang bebas Korupsi, Kolusi, dan Nepotisme;

g. Tercapainya laporan keuangan daerah dengan opini Wajar Tanpa Pengecualian;

h. Terwujudnya Sistem Pengendalian Intern Pemerintah;

i. Terwujudnya penegakan dan harmonisasi produk hukum yang mendorong pencapaian

akuntabilitas dan kondusivitas penyelenggaraan pemerintahan dan pembangunan.

4. Memperkuat Kelembagaan Sosial Masyarakat untuk Meningkatkan Persatuan dan Kesatuan

Page 40: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-11

Tujuan :

a. Menurunkan potensi konflik antar kelompok masyarakat, suku dan agama;

b. Memperkuat Pancasila sebagai dasar negara dan 3 pilar kebangsaan dalam budaya dan jati diri

masyarakat;

c. Meningkatkan partisipasi politik masyarakat;

d. Mewujudkan budaya Jawa Tengah yang semakin berkembang pada semua aspek kehidupan.

Sasaran :

a. Tertanganinya kejadian konflik antar kelompok masyarakat, suku dan agama;

b. Meningkatnya peran kelembagaan sosial masyarakat dalam menumbuhkan rasa bangga

terhadap budaya dan jati diri bangsa;

a. Menguatnya semangat kebangsaan, persatuan dan jiwa patriotik;

b. Meningkatnya partisipasi politik masyarakat;

c. Meningkatnya peran partai politik dan organisasi masyarakat dalam proses demokrasi;

d. Meningkatnya keterwakilan perempuan di dalam politik;

e. Meningkatnya pemahaman masyarakat atas budaya Jawa;

f. Meningkatnya sikap dan perilaku masyarakat yang dijiwai oleh keluhuran budaya Jawa;

g. Meningkatnya pelaksanaan tradisi budaya Jawa dalam kehidupan masyarakat.

5. Memperkuat Partisipasi Masyarakat dalam Pengambilan Keputusan dan Proses Pembangunan

yang Menyangkut Hajat Hidup Orang Banyak

Tujuan :

a. Meningkatkan peran masyarakat dalam proses perencanaan, pelaksanaan dan pengawasan

pembangunan;

b. Meningkatkan kesesuaian program pembangunan dengan kebutuhan dan permasalahan yang

dialami masyarakat.

Sasaran :

a. Meningkatnya keterlibatan masyarakat dalam proses perencanaan, pelaksanaan dan

pengawasan pembangunan;

b. Berkurangnya kesenjangan pembangunan antar wilayah;

c. Meningkatnya ketepatan waktu dan mutu pelaksanaan pembangunan daerah.

6. Meningkatkan Kualitas Pelayanan Publik untuk Memenuhi Kebutuhan Dasar Masyarakat

Tujuan :

a. Meningkatkan derajat kesehatan masyarakat;

b. Meningkatkan ketersediaan, keterjangkauan, kualitas, kesetaraan dan kepastian dalam

penyelenggaraan pendidikan;

c. Meningkatkan budaya baca masyarakat;

d. Meningkatkan kualitas lingkungan permukiman;

e. Meningkatkan penanganan infrastruktur pertanian dalam arti luas.

Sasaran :

a. Menurunnya angka kematian dan angka kesakitan;

b. Menurunnya Drop Out (DO) KB dan Unmet Need serta meningkatnya peserta KB

aktif/Contraceptive Prevalence Rate (CPR);

Page 41: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-12

c. Meningkatnya kesempatan masyarakat mengenyam pendidikan;

d. Meningkatnya kualitas pendidikan;

e. Meningkatnya budaya baca masyarakat;

f. Meningkatnya pemenuhan kebutuhan air minum, sanitasi, perumahan layak huni;

g. Meningkatnya kinerja layanan jaringan irigasi dan ketersediaan air baku serta partisipasi

masyarakat.

7. Meningkatkan Infrastruktur untuk Mempercepat Pembangunan Jawa Tengah yang Berkelanjutan

dan Ramah Lingkungan

Tujuan :

a. Meningkatkan daya dukung infrastruktur dan pelayanan transportasi;

b. Meningkatkan kualitas dan kapasitas infrastruktur komunikasi;

c. Menerapkan konsep ramah lingkungan dalam setiap pembangunan;

d. Meningkatkan ketangguhan dalam penanggulangan bencana.

Sasaran :

a. Meningkatnya kinerja penanganan jalan dan jembatan;

b. Meningkatnya ketersediaan dan kondisi moda serta keselamatan transportasi;

c. Meningkatnya penanganan banjir dan rob serta pantai kritis di muara sungai;

d. Meningkatnya kondisi dan ketersediaan infrastruktur dan transportasi strategis dan peran serta

masyarakat;

e. Meningkatnya cakupan masyarakat pengguna sarana teknologi komunikasi dan informasi;

f. Terwujudnya pembangunan berwawasan lingkungan;

g. Meningkatnya kapasitas kelembagaan dan masyarakat dalam penanggulangan bencana.

3.4. Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah dan Kajian Lingkungan Hidup Strategis

3.4.1. Telaahan Kajian Lingkungan Hidup Strategis

Penerapan Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) sebagaimana diamanatkan oleh

Undang-Undang No. 32 tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup

menimbulkan implikasi bagi jajaran pemerintah baik di tingkat nasional, provinsi, maupun kabupaten/

kota. Salah satu implikasi yang perlu mendapat perhatian di daerah adalah menyangkut kapasitas dan

kesiapan dalam tataran kebijakan dan perencaan untuk mengintegrasikan KLHS sebagai

pengejawantahan prinsip dan mekanisme pembangunan berkelanjutan dalam seluruh tugas pokok dan

fungsi Satuan Kerja Perangkat Daerah sebagaimana diamanatkan oleh UU No. 32 tahun 2009.

Terutama dalam memadukan, mengintegrasikan dan mensinkronisasikan perencanaan Tata

Ruang Wilayah dan Perencanaan Pembangunan Jangka Panjang, dan Jangka Menengah di daerah. Hal

ini ditujukan agar penerapan KLHS sebagai amanat UU No. 32/2009 dapat dilakukan dengan lebih

praktis dan aplikatif baik ditinjau dari sisi proses maupun efektifitas waktu dan pendanaan. Oleh

karena itu, maka perlu dilakukan kajian penguatan kelembagaan dan pemangku kepentingan dan

sumberdaya manusia untuk penerapan KLHS kota/daerah.

Kajian institusi, pemangku kepentingan dan sumberdaya manusia untuk penerapan KLHSini

disiapkan sebagai bagian yang tidak terpisahkan dengan rencana konsultasi, partisipasi dan jangkauan

yang secara legal formal terkait dengan proses perencanaan dan implementasi pembangunan baik di

Page 42: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-13

tingkat kebijakan, perencanaan dan program mulai dari tingkat nasional, provinsi, sampai ke tingkat

kabupaten/ kota dalam mengimplementasi Kajian Strategi Lingkungan Hidup Strategis (KLHS). Salah

satu tujuan jangka pendek penerapan KLHS adalah untuk meningkatkan kapasitas pemerintah daerah.

Sehubungan dengan itu, strategi peningkatan kapasitas ditujukan untuk menetapkan tujuan dan

prioritas penerapan KLHS dan meningkatkan efisiensi penerapan KLHS dalam penyusunan RTRW

dan RPJMD.

Peninjauan KLHS dalam penyusunan rencana strategis Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman Pemerintah Kota Semarang bertujuan agar program/kegiatan yang diusulkan Dinas

Perumahan dan Kawasan Permukiman telah mempertimbangkan pembangunan yang berkelanjutan.

Peninjauan KLHS dalam penyusunan Renstra berupa kajian pengaruh rencana program dan langkah-

langkah mitigasi/adaptasi sebagai upaya meminimalkan potensi dampak terhadap lingkungan. Pada

tinjauan KLHS dalam RPJMD Kota Semarang, disebutkan program prioritas pada bidang fisik,

infrastruktur, sarana dan prasarana beserta pengaruh negatif program berikut rekomendasi

mitigasi/adaptasi. Berdasarkan hasil keseluruhan proses KLHS, maka dapat disampaikan beberapa

rekomendasi KLHS, seperti tabel dibawah ini:

Tabel 3.1

Tabel Deskripsi Kajian Pengaruh dan Mitigasi

Dampak Indikasi Program Prioritas RPJMD Kota SemarangTahun 2016-2021

No Indikasi

Program Dampak

KLHS

Renstra

SKPD

Rekomendasi

3 Program

Pembangunan

dan Peningkatan

Sarpras Dasar

Perkotaan

(-) Meningkatnya timbulan

sampah dan limbah

(-) Kerusakan lingkungan

(-) Meningkatkan pencemaran

udara

(-) Meningkatkan bangkitan

lalulintas

(-) Pengurangan jasa pengaturan

kualitas udara

(-) Meningkatkan kerawanan

sosial

(-) meningkatkan kemacetan

DTKP Program Pembangunan dan

Peningkatan Sarpras Dasar

Perkotaan dapat di lakukan dengan:

1. Memperhatikan daya dukung dan

daya tampung

2. Menyediakan teknologi

Pengelolaan sampah dan limbah

3. Pelibatkan partisipasi paguyuban

pedagang pasar

4. Menyediakan ruang terbuka hijau

5. Memperhatikan rekayasa lalu

lintas

4. Program

Pengelolaan

Areal

Pemakaman

(-) Alih fungsi lahan

(-) Mempengaruhi

keanekaragaman hayati

(-) Penurunan jasa pangan

(-) Penurunan jasa pengaturan

iklim

(-) Penurunan jasa kualitas udara

(-) Konflik social

DTKP Program Pengelolaan Areal

Pemakaman harus:

1. Meminimalkan penggunaan lahan

produktif.

2. Mengadakan penghijauan di areal

pemakaman

8. Program

Pengembangan

wilayah strategis

dan cepat

tumbuh

(-) Pencemaran lingkungan akan

meningkat seiring

bertambahnya jumlah limbah

dari berbagai kegiatan

perdagangan, pendidikan,

olahraga dan pergudangan.

(-) Kerusakan lingkungan akan

meningkat karena

pengambilan SDA

(-) Alih fungsi lahan pertanian

BINA

MARGA,

DKP,

DTKP

Program pengembangan wilayah

strategis dan cepat tumbuh harus

memperhatikan :

1. Perijinan dan non perijinan harus

mematuhi perundang-undangan

2. Memperhatikan daya dukung dan

daya tampung kawasan melalui

penyediaan RTH kawasan

Page 43: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-14

No Indikasi

Program Dampak

KLHS

Renstra

SKPD

Rekomendasi

untuk perdagangan,

pendidikan, olahraga dan

pergudangan.

(-) Munculnya permukiman

baru di sekitar kawasan

strategis

(-) Berpengaruh terhadap

penurunan jasa pangan

(-) Menurunkan jasa pengaturan

iklim

9. Program

pembangunan

Jalan dan

jembatan

(-) Berpotensi menimbulkan

kerusakan lingkungan

akibat penggunaan material

(-) Berkurang atau hilangnya

tanaman turus jalan

(-) Perubahan keanekaragaman

hayati

(-) Perubahan bentang alam

(-) Meningkatkan pencemaran

lingkungan : kebisingan,

polusi udara

(-) Berpotensi menimbulkan

konflik sosial

(-) Kemacetan pada saat

pembangunan

BINA

MARGA,

DKP,

DTKP

Program Pembangunan jalan dan

jembatan harus dilakukan dengan:

1. Upaya peningkatan fungsi

resapan air melalui penanaman

pohon dan pembuatan drainase

di koridor jalan.

2. Memperhatikan kesesuaian

dengan rencana tata ruang

(pengendalian).

3. Pembangunan jalan dengan

memperhatikan akses kaum

difabel,lansiadan anak-anak

4. rekayasa lalu lintas

Sumber: Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Dalam Penyusunan RPJMD Kota Semarang Tahun 2016-2021

Berdasarkan hasil Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS), isu strategis yang sesuai

dengan Sasaran dari Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang adalah sebagai

berikut:

1. Belum tertatanya penataan ruang

- belum terpenuhinya Ruang publik dan RTH (luasan, distribusi dan kualitas)

- belum semua penduduk terlayani akses air minum yang layak

- belum optimalnya penangan kawasan kumuh perkotaan

2. Terbatasnya infrastruktur pembangunan wilayah

- ketimpangan pertumbuhan wilayah dan ketimpangan sosial

3. Kesenjangan Sosial

- permasalahan kesejahteraan sosial/ kemiskinan, dengan faktor pendorong yang diperkirakan

akan mempengaruhi kecenderungan masa depan yaitu masih tingginya Rumah Tidak Layak

Huni (RTLH) maupun Keluarga Berumah Tidak Layak Huni (KBTLH), salah satunya

disebabkan meningkatnya pertumbuhan penduduk tidak bersamaan dengan tersedianya

rumah yang layak huni terutama bagi keluarga yang kurang mampu. Dampaknya adalah

akan muncul sejumlah pemukiman kumuh terutama di daerah perkotaan.

- belum optimalnya pelayanan publik .

Page 44: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-15

Deskripsi kajian indikasi program prioritas RPJMD Kota Semarang Tahun 2016-2021 terhadap muatan KLHS yang menyesuaikan dengan program pada Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman yang dapat dilihat seperti tabel berikut ini:

Tabel 3.2

Deskripsi Kajian Indikasi Program Prioritas RPJMD Kota Semarang 2016- 2021 terhadap Muatan KLHS

No. Nama Program

Muatan KLHS

Daya Dukung dan Daya

Tampung Lingkungan

Perkiraan Mengenai

Dampak dan Resiko

Lingkungan

Kinerja Pelayanan/ Jasa

Ekosistem

Efisiensi

Pemanfaatan SD

Alam

Tingkat

Kerentanan

dan Kapasitas

Adaptasi

Perubahan

Iklim

Tingkat Ketahanan dan

Potensi Keanekaragaman

Hayati

1. Program

Penyediaan dan

pengelolaan air

baku

Dapat meningkatkan

ketersediaan air untuk

memenuhi kebutuhan

pokok.

Dapat menurunkan

muka tanah terkait

dengan peningkatan

pemanfaatan sumur-

sumur dalam

Berkurangnya

cadangan air tanah

Pengurangan jasa

penyediaan air bersih

Peningkatan

sumur dalam

menyebabkan

pemanfaatan air

tidak efisien.

Mengurangi

penyediaan

air pada

musim

kemarau

kurang berpengaruh

terhadap

keanekaragaman hayati

2 Program Pengelolaan

Areal Pemakaman

Dapat meningkatkan

konversi lahan (tutupan

vegetasi)

Dapat menurunkan

produksi pangan

walaupun kecil

Penurunan jasa pengaturan

iklim

Efisiensi

pemanfaatan

ruang untuk

pemakaman

Kurang

berpengaruh

terhadap

produksi emisi

GRK

Mempengaruhi

keanekaragaman hayati

Sumber: Kajian Lingkungan Hidup Strategis (KLHS) Dalam Penyusunan RPJMD Kota Semarang Tahun 2016-2021

Page 45: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-16

3.4.2. Telaahan Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Semarang Tahun 2011-2031

Berdasarkan Peraturan Daerah Kota Semarang No. 14 Tahun 2011 tentang Rencana Tata

Ruang Wilayah Tahun 2011-2031, untuk mengarahkan pembangunan dengan memanfaatkan ruang

wilayah secara berdaya guna, berhasil guna, serasi, selaras, seimbang, dan berkelanjutan dalam rangka

meningkatkan kesejahteraan masyarakat dan pertahanan keamanan, perlu ditetapkan kebijakan

Rencana Tata Ruang Wilayah Kota Semarang;

Tujuan penataan ruang adalah terwujudnya Kota Semarang sebagai pusat perdagangan dan

jasa berskala internasional yang aman, nyaman, produktif, dan berkelanjutan. Kebijakan penataan

ruang dilakukan melalui kebijakan dan strategi pengembangan struktur ruang; kebijakan dan strategi

pengembangan pola ruang; dan kebijakan & strategi pengembangan kawasan strategis.

A. Kebijakan dan Strategi Pengembangan Struktur Ruang

Kebijakan pengembangan struktur ruang yang ada yaitu peningkatan kualitas dan jangkauan

pelayanan sistem prasarana sarana umum. Strategi peningkatan kualitas dan jangkauan pelayanan

sistem prasarana sarana umum meliputi :

a. mendistribusikan sarana lingkungan di setiap pusat kegiatan sesuai fungsi kawasan dan hirarki

pelayanan;

b. mengembangkan prasarana sumber daya air;

c. meningkatkan kualitas air bersih menjadi air minum;

d. meningkatkan prasarana pengelolaan air limbah; dan

e. mengembangkan sistem prasarana drainase secara terpadu.

B. Kebijakan dan Strategi Pengembangan Pola Ruang

Kebijakan dan strategi pengembangan pola ruang meliputi kawasan lindung; dan kawasan

budidaya. Kebijakan pengelolaan kawasan lindung salah satunya yaitu peningkatan dan penyediaan

ruang terbuka hijau yang proporsional di seluruh wilayah Kota. Strategi peningkatan dan penyediaan

ruang terbuka hijau yang proporsional di seluruh wilayah Kota meliputi :

a. mempertahankan fungsi dan menata ruang terbuka hijau yang ada;

b. mengembalikan ruang terbuka hijau yang telah beralih fungsi;

c. meningkatkan ketersediaan ruang terbuka hijau di kawasan pusat kota;

d. mengembangkan inovasi dalam penyediaan ruang terbuka hijau; dan

e. mengembangkan kemitraan atau kerjasama dengan swasta dalam penyediaan dan pengelolaan

ruang terbuka hijau.

Rencana strategis Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Kota Semarang untuk

20 tahun kedepan, diharapkan mampu memiliki keselarasan dengan dokumen RTRW dan Kajian

Lingkungan Hidup Strategis.

3.5. Penentuan Isu-Isu Strategis

3.5.1. Tantangan dan Peluang Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang

Kajian terhadap kondisi real perkembangan pembangunan sektor perumahan dan kawasan

permukiman dapat dianalisa dengan menggunakan pendekatan analisa SWOT (strengths,

weaknesses, opportunities, threats) yang meliputi bidang perumahan, bidang rumah umum & rumah

swadaya, dan bidang prasarana, sarana, & utilitas, serta bidang pertamanan & pemakaman. Kajian

Page 46: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-17

tersebut diarahkan pada lingkungan strategis dinas perumahan dan kawasan permukiman, baik internal

maupun eksternal yang meliputi kekuatan (strengths) dan kelemahan (weaknesses). Lingkungan

eksternal meliputi peluang (opportunities) dan ancaman (threats). Di bawah ini adalah rumusan

terhadap kajian internal dan eksternal dengan menggunakan analisis SWOT.

Tabel 3. 3

Analisa Faktor Internal dan Faktor Eksternal

INTERNAL EKSTERNAL

Kekuatan Peluang

a. Tersedianya lahan untuk dikembangkan

menjadi permukiman dan perumahan

sesuai dengan rencana tata ruang.

b. Tersedianya peraturan perundang-

undangan tentang perumahan dan

kawasan permukiman.

c. Tersediannya SDM bidang perumahan

dan kawasan permukiman.

1. Tingginya pertumbuhan pembangunan

kawasan permukiman dan perumahan.

2. Tingginya kebutuhan masyarakat akan

perumahan yang memadai.

3. Tingginya kebutuhan air bersih dan

sanitasi lingkungan permukiman dan

perumahan.

4. Meningkatnya kebutuhan akan

prasarana, sarana utilitas yang memadai.

5. Adanya mekanisme peran serta swasta

dalam pengembangan perumahan.

6. Adanya bantuan pusat dan provinsi

Kelemahan Ancaman

1. Kurangnya sarana, prasarana

operasional yang menunjang kinerja

pelayanan terhadap masyarakat umum.

2. Terbatasnya sumber dana yang tersedia

untuk pelaksanaan tugas pokok dan

operasional kedinasan.

3. Kurangnya sumber daya manusia baik

secara kualitas maupun kuantitas

sehingga berdampak kepada pemahaman

pegawai terhadap etos kerja, visi dan

misi serta peraturan di lingkup dinas.

4. Tidak sinkronnya koordinasi pemerintah

pusat dengan pemerintah daerah

1. Kurangnya kesadaran dan partisipasi

masyarakat terhadap keberadaan sarana,

prasarana utilitas permukiman.

2. Kurangnya perhatian, rasa memiliki dan

menjaga bersama terhadap fasilitas umum

berupa taman, pemakaman serta

penerangan jalan umum yang sudah ada.

3. Kurang maksimalnya koordinasi antar OPD

terkait urusan yang menjadi tanggung

jawab bersama lintas OPD.

4. Tingginya tingkat permintaan/kebutuhan

air bersih dansanitasi lingkungan.

5. Banyaknya rumah tidak layak huni

6. Masih tingginya kawasan kumuh

7. Semakin bertambahnya populasi penduduk.

1. Analisa Lingkungan Internal.

Dilakukan dengan pencermatan (scanning) terhadap lingkungan internal Dinas Perumahan

dan Kawasan Permukiman Kota Semarang.

Kekuatan/Strenght (S)

a) Tersedianya lahan untuk dikembangkan menjadi permukiman dan perumahan sesuai

dengan rencana tata ruang.

b) Tersedianya peraturan perundang-undangan tentang perumahan dan kawasan

permukiman.

c) Tersediannya SDM bidang perumahan dan kawasan permukiman.

Kelemahan (W)

a) Kurangnya sarana, prasarana operasional yang menunjang kinerja pelayanan terhadap

masyarakat umum.

b) Terbatasnya sumber dana yang tersedia untuk pelaksanaan tugas pokok dan operasional

kedinasan.

Page 47: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-18

c) Kurangnya sumber daya manusia baik secara kualitas maupun kuantitas sehingga

berdampak kepada pemahaman pegawai terhadap etos kerja, visi dan misi serta peraturan

di lingkup dinas.

d) Tidak sinkronnya koordinasi pemerintah pusat dengan pemerintah daerah

2. Analisis Lingkungan Eksternal

Dilakukan dengan pencermatan kekuatan (S) terhadap lingkungan eksternal dengan

menghasilkan :

Peluang/Oportunity (O)

a) Tingginya pertumbuhan pembangunan kawasan permukiman dan perumahan.

b) Tingginya kebutuhan masyarakat akan perumahan yang memadai.

c) Tingginya kebutuhan air bersih dan sanitasi lingkungan permukiman dan perumahan.

d) Meningkatnya kebutuhan akan prasarana, sarana utilitas yang memadai.

e) Adanya mekanisme peran serta swasta dalam pengembangan perumahan.

f) Adanya bantuan pusat dan provinsi

Ancaman /Threats (T)

a) Kurangnya kesadaran dan partisipasi masyarakat terhadap keberadaan sarana,

prasarana, dan utilitas permukiman.

b) Kurangnya perhatian, rasa memiliki dan menjaga bersama terhadap fasilitas

umum berupa taman, pemakaman serta penerangan jalan umum yang sudah ada.

c) Kurang maksimalnya koordinasi antar OPD terkait urusan yang menjadi tanggung

jawab bersama lintas OPD.

d) Tingginya tingkat permintaan /kebutuhan air bersih dan sanitasi lingkungan.

e) Banyaknya rumah tidak layak huni

f) Masih tingginya kawasan kumuh

g) Semakin bertambahnya populasi penduduk.

Dengan memperhatikan faktor internal dan eksternal, diberikan pembobotan masing-

masing 100 terhadap SWOT dengan memberikan rating 1-4 berarti : 4 (sangat berpengaruh),

3 (berpengaruh), 2 (cukup berpengaruh), 1 (kurang berpengaruh), diperoleh urutan atau

rangking dari lingkungan internal dan lingkungan eksternal.

Analisa SWOT dengan menggunakan diagram matrik faktor internal dan eksternal dari

analisa pada tabel sebelumnya diperoleh asumsi / diasumsikan sebagi berikut :

Tabel 3. 4

Analisa SWOT dengan diagram Matrik Faktor Internal dan Faktor Eksternal

Faktor – Faktor

Bobot

Rating

Skoring

(Bobot x

Rating )

Rangking

Strategi Internal

Kekuatan (Strenght)

1) Tersedianya lahan untuk dikembangkan menjadi

permukiman dan perumahan sesuai dengan rencana

tata ruang.

2) Tersedianya peraturan perundang-undangan

tentang perumahan dan kawasan permukiman.

3) Tersediannya SDM bidang perumahan dan

20

15

3

3

60

45

II

III

Page 48: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-19

Faktor – Faktor

Bobot

Rating

Skoring

(Bobot x

Rating )

Rangking

kawasan permukiman.

Kelemahan (Weaknesess)

1) Kurangnya sarana, prasarana operasional yang

menunjang kinerja pelayanan terhadap

masyarakat umum.

2) Terbatasnya sumber dana yang tersedia untuk

pelaksanaan tugas pokok dan operasional

kedinasan.

3) Kurangnya sumber daya manusia baik secara

kualitas maupun kuantitas sehingga berdampak

kepada pemahaman pegawai terhadap etos

kerja, visi dan misi serta peraturan di lingkup

dinas.

4) Tidak sinkronnya koordinasi pemerintah pusat

dengan pemerintah daerah

Strategi Eksternal

Peluang (Opportunity)

1) Tingginya pertumbuhan pembangunan kawasan

permukiman dan perumahan.

2) Tingginya kebutuhan masyarakat akan

perumahan yang memadai.

3) Tingginya kebutuhan air bersih dan sanitasi

lingkungan permukiman dan perumahan.

4) Meningkatnya kebutuhan akan prasarana, sarana

utilitas yang memadai.

5) Adanya mekanisme peran serta swasta dalam

pengembangan perumahan.

6) Adanya bantuan pusat dan provinsi

Ancaman (Threats)

1) Kurangnya kesadaran dan partisipasi masyarakat

terhadap keberadaan sarana, prasarana utilitas

permukiman.

2) Kurangnya perhatian, rasa memiliki dan menjaga

bersama terhadap fasilitas umum berupa taman,

pemakaman serta penerangan jalan umum yang

sudah ada.

3) Kurang maksimalnya koordinasi antar OPD terkait

urusan yang menjadi tanggung jawab bersama

lintas OPD.

5) Tingginya tingkat permintaan/kebutuhan air

bersih dansanitasi lingkungan.

6) Banyaknya rumah tidak layak huni

7) Masih tingginya kawasankumuh

10) Semakin bertambahnya populasi penduduk.

20

25

30

30

25

35

20

30

25

25

35

30

30

25

25

35

25

25

4

3

4

3

2

4

2

4

3

25

25

4

2

3

3

3

3

2

3

80

75

120

90

50

140

40

120

75

70

70

140

60

90

50

50

105

50

50

I

IV

I

III

V

I

IV

II

III

II

II

I

III

II

IV

V

II

V

V

3.5.2. Penetapan Strategi dan Arah Kebijakan

Strategi merupakan cara mencapai tujuan dan sasaran yang dijabarkan ke dalam kebijakan-

kebijakan dan program-program. Kebijakan merupakan suatu arah tindakan yang diambil oleh

pemerintah dalam suatu lingkungan tertentu dan digunakan untuk mencapai suatu tujuan, atau

merealisasikan suatu sasaran atau maksud tertentu. Oleh karena itu, kebijakan pada dasarnya

merupakan ketentuan-ketentuan untuk dijadikan pedoman, pegangan atau petunjuk dalam

pengembangan ataupun pelaksanaan program/kegiatan guna tercapainya kelancaran dan keterpaduan

dalam perwujudan sasaran, tujuan perangkat daerah. Dalam pencapaian tujuan dan sasaran Dinas

Perumahan dan Kawasan Permukiman menetapkan strategi dan arah kebijakan sebagai berikut :

Page 49: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-20

Tabel 3. 5

Analisa SWOT Untuk Tabel ASP (Alat Perumusan Strategi)

Internal

Eksternal

Strenght / Kekuatan (S)

1. Tersedianya lahan untuk

dikembangkan menjadi

permukiman dan perumahan

sesuai dengan rencana tata

ruang.

2. Tersedianya peraturan

perundang-undangan tentang

perumahan dan kawasan

permukiman.

3. Tersediannya SDM bidang

perumahan dan kawasan

permukiman.

Kelemahan / Weakneses (W)

1. Kurangnya sarana, prasarana

operasional yang menunjang

kinerja pelayanan terhadap

masyarakat umum.

2. Terbatasnya sumber dana yang

tersedia untuk pelaksanaan tugas

pokok dan operasional kedinasan.

3. Kurangnya sumber daya manusia

baik secara kualitas maupun

kuantitas sehingga berdampak

kepada pemahaman pegawai

terhadap etos kerja, visi dan misi

serta peraturan di lingkup dinas.

4. Tidak sinkronnya koordinasi

pemerintah pusat dengan

pemerintah daerah

Peluang / Opportunitis (O)

1. Tingginya pertumbuhan

pembangunan kawasan

permukiman dan perumahan.

2. Tingginya kebutuhan

masyarakat akan perumahan

yang memadai.

3. Tingginya kebutuhan air

bersih dan sanitasi

lingkungan permukiman dan

perumahan.

4. Meningkatnya kebutuhan

akan prasarana, sarana

utilitas yang memadai.

5. Adanya mekanisme peran

serta swasta dalam

pengembangan perumahan.

6. Adanya bantuan pusat dan

provinsi

- Memberdayakan SDM secara

maksimal dalam melayani

masyarakat untuk mendorong

optimalnya pelayanan

masyarakat.

- Meningkatkan sarana dan

prasarana kawasan

permukiman untuk melayani

kebutuhan masyarakat.

- Meningkatnya kualitas SDM

untuk memanfaatkan

perkembangan sistem dan

teknologi informasi.

- Optimalkan tugas pokok dan

fungsi Dinas untuk

memberdayakan aparatur

negara.

- Mengalokasi dana bantuan untuk

pembangunan infrastruktur melalui

progran skala prioritas

- Meningkatkan jumlah rumah layak

huni untuk memenuhi kebutuhan

masyarakat

- Meningkatkan kualitas kinerja

pegawai melalui pelatihan-

pelatihan yang menunjang kegiatan

kinerja kepegawaian.

- Meningkatkan kerjasama dengan

pihak ketiga untuk mendorong

kenaikan nilai investasi pemerintah

Ancaman / Threats (T)

1. Kurangnya kesadaran dan

partisipasi masyarakat

terhadap keberadaan sarana,

prasarana utilitas

permukiman.

2. Kurangnya perhatian, rasa

memiliki dan menjaga

bersama terhadap fasilitas

umum berupa taman,

pemakaman serta penerangan

jalan umum yang sudah ada.

3. Kurang maksimalnya

koordinasi antar OPD terkait

urusan yang menjadi

tanggung jawab bersama

lintas OPD.

5. Tingginya tingkat

permintaan/kebutuhan air

bersih dan sanitasi

lingkungan.

6. Banyaknya rumah tidak

layak huni

7. Masih tingginya kawasan

kumuh

8. Semakin bertambahnya

populasi penduduk.

- Optimalisasi tugas pokok dan

fungsi Dinas untuk

meningkatkan kesadaran dan

partisipasi masyarakat.

- Tingkatkan sarana dan

prasarana dan utilitas untuk

memenuhi kebutuhan

masyarakat di kawasan

permukiman.

- Meningkatkan rehabilitasi,

perawatan dan pemeliharan

taman-taman di Kota

Semarang.

- Optimalisasi sumber daya

manusia untuk menunjang

kinerja tupoksi dinas.

- Menyediakan kebutuhan air bersih

dan saluran sanitasi untuk melayani

permintaan masyarakat.

- Meningkatkan perencanaan dan

pengawasan program/ kegiatan

untuk meningkatkan ketersediaan

sarana prasarana utilitas dan

penyediaan kebutuhan rumah

dalam melayani kebutuhan

masyarakat.

- Meningkatkan petugas dan

pengetahuan petugas untuk

memantapkan fungsi kinerja kantor

sektor.

- Memanfaatkan kinerja sektor untuk

melayani dan menampung aspirasi

masyararakat.

Page 50: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman III-21

3.6. Isu Strategis

Isu strategis merupakan salah satu pengayaan analisis lingkungan eksternal terhadap hasil

capaian pembangunan selama 5 (lima) tahun terakhir, serta permasalahan yang masih dihadapi

kedepan dengan mengidentifikasi kondisi atau hal yang harus diperhatikan atau dikedepankan dalam

perencanaan pembangunan karena dampaknya yang signifikan bagi entitas (daerah/masyarakat)

dimasa datang. Isu-isu strategis berdasarkan tugas dan fungsi Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan

Permukiman Kota Semarang menjadi hal yang harus diperhatikan atau diprioritaskan dalam

perencanaan pembangunan karena berpengaruh secara signifikan bagi perangkat daerah tersebut di

masa datang.

Suatu kondisi yang menjadi isu strategis adalah keadaan yang apabila tidak diantisipasi akan

menimbulkan kerugian yang lebih besar atau sebaliknya, dan jika tidak dimanfaatkan akan

menghilangkan peluang untuk meningkatkan layanan kepada masyarakat dalam jangka panjang. Oleh

karena itu, diperlukan perumusan isu-isu strategis untuk menghadapi tantangan untuk 5 (lima) tahun

kedepan antara lain:

1) Kurang optimalnya kualitas taman dalam memenuhi ketersediaan ruang terbuka hijau;

2) Belum terpenuhinya jumlah titik lampu penerangan jalan untuk menunjang sarana prasarana dasar

permukiman kota yang bekualitas;

3) Kurangnya jumlah rumah tidak layak huni untuk meningkatkan kualitas lingkungan permukiman;

4) Kurangnya luas kawasan kumuh untuk mewujudkan lingkungan hidup yang berkualitas;

5) Belum memadainya jumlah ketersediaan lubang pemakaman umum dalam memenuhi kebutuhan

layanan penduduk;

6) Kurangnya kondisi sanitasi rumah tangga yang baik untuk menunjang kualitas kesehatan

lingkungan masyarakat.

Page 51: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman IV-1

BAB IV

TUJUAN DAN SASARAN

4.1. Tujuan dan Sasaran Jangka Menengah

Untuk kesatuan pandang dalam rangka melaksanakan misi Pemerintah Kota Semarang

dirumuskan tujuan dan sasaran sesuai tugas pokok, fungsi dan kewenangan Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman Kota Semarang yang mengacu pada strategi pembangunan daerah Kota

Semarang sebagaimana Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Kota Semarang

Tahun 2016-2021.

Perumusan tujuan adalah tahap perumusan strategis yang menunjukkan tingkat prioritas

tertinggi dalam perencanaan pembangunan jangka menengah daerah yang selanjutnya akan

menjadi dasar penyusunan arsitektur kinerja pembangunan daerah secara keseluruhan. Perumusan

tujuan merupakan salah satu tahap perencanaan kebijakan (policy planning) yang memiliki titik

kritis (critical point) dalam penyusunan Renstra yang berdasarkan pada RPJMD Kota Semarang.

Tujuan adalah penjabaran dari misi yang merupakan hasil akhir yang akan dicapai kurun

waktu 1 – 5 tahun. Adanya tujuan ini maka fokus kinerja dinas dapat dipertajam dan memberikan

arah untuk sasaran yang diharapkan. Tujuan dokumen Rencana Strategi Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman Kota Semarang yaitu memberikan pelayanan masyarakat melalui

“Terwujudnya sarana dan prasarana dasar permukiman yang berkualitas.”

Sedangkan sasaran adalah hasil yang diharapkan dari suatu tujuan yang diformulasikan

secara terukur, spesifik, mudah dicapai, rasional, untuk dapat dilaksanakan dalam jangka waktu

5 (lima) tahun kedepan. Sasaran yang hendak dicapai oleh Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman Kota Semarang adalah sebagai berikut :

1. Menurunnya luasan kawasan kumuh;

2. Meningkatnya kualitas sarana dan prasarana dasar permukiman perkotaan.

Untuk lebih jelasnya berikut matrik keterkaitan antara tujuan, sasaran beserta indikator

sebagaimana Tabel IV.1.

Page 52: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman IV-2

Tabel IV. 1

Matriks Tujuan, Sasaran Beserta Indikator dan Target Kinerja

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang Tahun 2016 - 2021

TUJUAN/SASARAN

INDIKATOR

KINERJA SATUAN REALISASI TARGET

KONDISI

AKHIR

TUJUAN/SASARAN 2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021 2021

Tujuan 1 :

Terwujudnya Sarana dan

Prasarana Dasar

Permukiman yang

Berkualitas

Persentase Wilayah

Kota Yang Tangguh,

Produktif, dan

Berkelanjutan

Persen (%)

- 91,17 92,43 95,17 97,90 100,00 100,00 100,00

Sasaran 1:

Menurunnya Luasan

Kawasan Kumuh

Persentase luas

lingkungan permukiman

kumuh

Persen (%)

- 0,79 0,70 0,50 0,30 0,00 0,00 0,00

Sasaran 2:

Meningkatnya Kualitas

Sarana dan Prasarana

Dasar Permukiman

Perkotaan

Persentase kualitas

sarana dan prasarana

dasar perkotaan

Persen (%)

- 66,81 68,53 70,87 73,21 74,54 75,32 75,32

Page 53: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman IV-3

Tabel IV. 2

Matriks Indikasi Program Prioritas Renstra

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang Tahun 2016 – 2021

NO. URUSAN/ PROGRAM

INDIKATOR

KINERJA

(OUTCOME)

SATUAN

CAPAIAN PADA TAHUN

DASAR PERENCANAAN

(Tahun 2016)

TARGET KONDISI

AKHIR 2017 2018 2019 2020 2021

URUSAN PEKERJAAN UMUM DAN PENATAAN RUANG

1.

Program Penyediaan

dan pengelolaan air

minum

Persentase rumah

tangga yang terlayani

air minum

% 88 90 94 98 100 100 100

2. Program Penerangan

Jalan Umum

Persentase

penerangan jalan

umum

%

93,18 95,27 97,52 99,78 100 100 100

3. Program Pengelolaan

Ruang Terbuka Hijau

Persentase ruang

terbuka hijau % 43,76 44,26 44,76 45,26 45,76 46,26 46,26

4.

Program Peningkatan

Kualitas dan Jangkauan

Air Limbah

Persentase rumah

tangga bersanitasi % 85,87 88 92 96 100 100 100

URUSAN PERUMAHAN RAKYAT DAN KAWASAN PERMUKIMAN

5. Program Pelayanan

Administrasi Perkantoran

Cakupan Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

% 100 100 100 100 100 100 100

6.

Program Peningkatan

Sarana dan Prasarana

Aparatur

Cakupan Pelayanan

Sarana dan Prasarana

Aparatur

% 100 100 100 100 100 100 100

7.

Program Peningkatan

Kapasitas Sumber Daya

Aparatur

Cakupan peningkatan

kapasitas sumber daya

aparatur

% 100 100 100 100 100 100

8.

Program peningkatan

Pengembangan sistem

Pelaporan capaian

kinerja dan keuangan

Terwujudnya

pelaporan capaian

kinerja dan keuangan

yang baik

% 100 100 100 100 100 100 100

9.

Program Lingkungan

Sehat Perumahan

Persentase rumah

layak huni % 90,94 90,94 96 98 100 100 100

Page 54: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis | Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman IV-4

NO. URUSAN/ PROGRAM

INDIKATOR

KINERJA

(OUTCOME)

SATUAN

CAPAIAN PADA TAHUN

DASAR PERENCANAAN

(Tahun 2016)

TARGET KONDISI

AKHIR 2017 2018 2019 2020 2021

10. Program Pengelolaan Areal

pemakaman

Persentase

ketersediaan lubang

pemakaman (Lubang

makam dibagi jumlah

penduduk)

% 42,72 44,60 47,20 49,80 52,40 55 55

11.

Program Sarana

Prasarana Lingkungan

Permukiman

Persentase jalan dan

saluran

Permukiman dalam

kondisi baik

% 70 75 80 90 100 100 100

Page 55: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman V-1

BAB V

STRATEGI DAN ARAH KEBIJAKAN

Strategi dan arah kebijakan merupakan rumusan perencanaan komprehensif tentang

bagaimana Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang mencapai tujuan dan sasaran

Rencana Strategis dengan efektif dan efisien.

Dengan pendekatan yang komprehensif, strategi juga dapat digunakan sebagai sarana untuk

melakukan transformasi, reformasi, dan perbaikan kinerja birokrasi. Perencanaan strategis tidak saja

mengagendakan aktivitas pembangunan, tetapi juga segala program yang mendukung dan

menciptakan layanan masyarakat tersebut dapat dilakukan dengan baik, termasuk di dalamnya upaya

memperbaiki kinerja dan kapasitas birokrasi, system manajemen, dan pemanfaatan teknologi

informasi.

Dalam merumuskan strategi dan arah kebijakan Renstra Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman Kota Semarang periode tahun 2016-2021, juga mempertimbangkan kebijakan dalam

penguatan Sistem Inovasi Daerah (SIDa), yaitu : membangun basis data, menyusun regulasi,

mengembangkan mekanisme insentif dan disinsentif, menguatkan jejaring antar pemangku

kepentingan, membangun system difusi inovasi berbasis teknologi informasi dan forum komunikasi

antar pemangku kepentingan, menumbuhkan prakarsa kreativitas penemuan baru melalui pendidikan

formal dan informal, membangun system apresiasi kreativitas yang inovatif, membangun penguatan

kelembagaan vertical dan horizontal melalui komunikasi dan koordinasi antar lembaga, meningkatkan

kualitas layanan infrastruktur fisik yang berstandar internasional, meningkatkan pemahamanan dan

kepedulian masyarakat terhadap keterbukaan nformasi dan pengetahuan yang mendukung

perdagangan dan jasa.

Strategi dan arah kebijakan merupakan rumusan perencanaan bagaimana Dinas Perumahan

dan Kawasan Permukiman Kota Semarang melakukan upaya untuk mendukung capaian visi, misi,

tujuan dan sasaran serta target kinerja Rencana Strategis dengan efektif dan efisien selama 5 (lima)

tahun kedepan.

5.1. Strategi

Strategi merupakan suatu cara mencapai tujuan dan sasaran yang merupakan rencana yang

mencakup upaya-upaya menyeluruh dan terintegrasi dalam rangka mengoperasionalisasikan tujuan

dan sasaran melalui penetapan kebijakan dan program. Melalui proses penentuan strategi yang bersifat

rasional, strategi pembangunan juga diperlukan agar setiap program dan kegiatan dapat obyektif

dengan mempertimbangkan keadaan masa lalu dan saat ini.

Untuk mencapai tujuan dan sasaran di dalam Rencana Strategis (Renstra) diperlukan

strategi. Strategi adalah langkah-langkah berisikan program-program indikatif untuk mewujudkan visi

dan misi. Rumusan strategi merupakan pernyataan yang menjelaskan bagaimana sasaran akan dicapai

yang selanjutnya diperjelas dengan serangkaian kebijakan.

Page 56: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman V-2

Strategi yang digunakan untuk mewujudkan tujuan tersebut di atas adalah:

1. Peningkatan kualitas lingkungan permukiman dan jumlah rumah layak huni;

2. Peningkatkan administrasi dalam pelaksanaan pembangunan;

3. Peningkatan akses layanan sanitasi;

4. Peningkatan infrastruktur akses pelayanan air minum;

5. Peningkatan fasilitas umum pertamanan dan pemakaman;

6. Peningkatan infrastruktur penerangan jalan umum.

5.2. Kebijakan

Setelah melakukan telaah pada berbagai aspek dan penentuan dan penetapan isu-isu strategis

sebagaimana yang telah dikemukakan sebelumnya, maka langkah penyusunan alternative strategi

dilakukan berdasarkan analisis pada berbagai factor penghambat dan pendukung implementasi

program/kegiatan pembangunan dan isu strategis yang telah ditetapkan. Setiap organisasi akan

menghadapi masalah lingkungan eksternal. Lingkungan internal merupakan faktor yang berpengaruh

pada kinerja pelayanan OPD yang dapat dikendalikan secara langsung, sedangkan lingkungan

eksternal merupakan faktor yang berpengaruh tapi diluar kendali.

Dalam rangka melaksanakan kebijakan Kota Semarang, kebijakan yang dilakukan oleh

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman adalah dari strategi di atas adalah :

1. Meningkatkan kualitas lingkungan permukiman melalui fasilitasi penyediaan prasarana, sarana

dasar permukiman, yang memadai dan terpadu dalam rangka mewujudkan kawasan tanpa

permukiman kumuh;

2. Meningkatkan kinerja dalam pengelolaan administrasi perencanaan, pengawasan dan evaluasi

pelaksanaan pembangunan;

3. Meningkatakan kualitas dan kuantitas pembangunan sanitasi di lingkungan permukiman dalam

rangka mewujudkan sanitasi sehat yang dapat diakses seluruh lapisan masyarakat

4. Meningkatkan pembangunan infrastruktur sarana prasarana layanan air minum yang berkualitas

dan memadai;

5. Meningkatkan kualitas sarana prasarana pertamanan dan pemakaman untuk menunjang

ketersediaan ruang terbuka hijau publik;

6. Meningkatkan kualitas dan kuantitas penerangan jalan umum untuk mewujudkan lingkungan

permukiman perkotaan yang berkualitas.

Secara tabulasi keterkaitan antara tujuan, sasaran, strategi, dan arah kebijakan yang

mendukung visi dan misi Pemerintah Kota Semarang adalah sebagai berikut :

Page 57: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman V-3

Tabel V.1

Tujuan, Sasaran, Strategi dan Kebijakan

VISI : Semarang Kota Perdagangan dan Jasa yang Hebat Menuju Masyarakat Semakin Sejahtera

MISI 3 : Mewujudkan Kota Metropolitan yang Dinamis dan Berwawasan Lingkungan

TUJUAN SASARAN STRATEGI ARAH KEBIJAKAN

Terwujudnya sarana

prasarana dasar

permukiman yang

berkualitas

1. Menurunnya

luasan kawasan

kumuh

1. Peningkatan kualitas

lingkungan

permukiman dan

jumlah rumah layak

huni

2. Peningkatkan

administrasi dalam

pelaksanaan

pembangunan

1. Meningkatkan kualitas

lingkungan permukiman melalui

fasilitasi penyediaan prasarana,

sarana dasar permukiman, yang

memadai dan terpadu dalam

rangka mewujudkan kawasan

tanpa permukiman kumuh

2. Meningkatkan kinerja dalam

pengelolaan administrasi

perencanaan, pengawasan dan

evaluasi pelaksanaan

pembangunan

2. Meningkatnya

kualitas sarana

dan prasarana

dasar

permukiman

perkotaan.

1. Peningkatan akses

layanan sanitasi

2. Peningkatan

infrastruktur akses

pelayanan air minum

3. Peningkatan fasilitas

umum pertamanan

dan pemakaman

4. Peningkatan

infrastruktur

penerangan jalan

umum

1. Meningkatakan kualitas dan

kuantitas pembangunan sanitasi

di lingkungan permukiman dalam

rangka mewujudkan sanitasi

sehat yang dapat diakses seluruh

lapisan masyarakat

2. Meningkatkan pembangunan

infrastruktur sarana prasarana

layanan air minum yang

berkualitas dan memadai

3. Meningkatkan kualitas sarana

prasarana pertamanan dan

pemakaman untuk menunjang

ketersediaan ruang terbuka hijau

publik

4. Meningkatkan kualitas dan

kuantitas penerangan jalan umum

untuk mewujudkan lingkungan

permukiman perkotaan yang

berkualitas

Selain strategi, arah kebijakan dan program prioritas tersebut, dalam Renstra Dinas

Perumahan dan Kawasan Permukiman yang mengacu pada Perubahan RPJMD Tahun 2016-2021

diprioritaskan juga dukungan terhadap program dan kegiatan strategis jangka menengah nasional

maupun provinsi Jawa Tengah, antara lain :

1. Pembangunan SPAM Kota Kecamatan Semarang Barat,

2. Penyediaan rumah bagi masyarakat berpenghasilan rendah,

3. Program penyediaan air minum dan sanitasi berbasis masyarakat (pamsimas) dari Kementerian

Pekerjaan Umum Direktorat Jenderal Cipta Karya,

4. Kota tanpa kumuh (Kotaku) oleh Direktorat Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum

dan Perumahan Rakyat (PUPR),

5. Neighborhood Upgrading and Shelter Project (NUSP) yang merupakan kegiatan dari Direktorat

Jenderal Cipta Karya Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR),

6. Sanitasi berbasis masyarakat (Sanimas) oleh Direktorat Jenderal Ciptakarya Kementerian PUPR,

7. Kegiatan hibah sanitasi,

8. Program Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) dari provinsi melalui program perbaikan Rumah Tidak

Layak Huni.

Page 58: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-1

BAB VI

RENCANA PROGRAM DAN KEGIATAN

SERTA PENDANAAN

Pada bab ini akan disampaikan mengenai gambaran rencana program dan kegiatan, indikator

kinerja, kelompok sasaran, dan pendanaan indikatif Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota

Semarang. Secara garis besar direncanakan beberapa program utama sebagai langkah untuk mencapai

visi dan misi Pemerintah Kota Semarang.

Untuk mengimpletasikan kebijakan prioritas pembangunan Urusan Pekerjaan Umum dan

Penataan Ruang, serta Urusan Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Kota Semarang akan

melaksanakan Program pembangunan, sebagai berikut :

1) Program Penyediaan dan Pengelolaan Air Minum

2) Program Penerangan Jalan Umum

3) Program Perencanaan Tata Ruang

4) Program Pengelolaan Ruang Terbuka Hijau

5) Program Peningkatan Kualitas dan Jangkauan Air Limbah

6) Program Pelayanan Administrasi Perkantoran

7) Program Peningkatan Sarana dan Prasarana Aparatur

8) Program Peningkatan Kapasitas Sumber Daya Aparatur

9) Program Peningkatan Pengembangan Sistem Pelaporan Capaian Kinerja dan Keuangan

10) Program Lingkungan Sehat Perumahan

11) Program Pengelolaan Areal Pemakaman

12) Program Sarana Prasarana Lingkungan Permukiman

Sedangkan pada Tabel 6.1 berikut akan disampikan mengenai detail rencana strategis Dinas

Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, dimana akan disampaikan mengenai detail

Tujuan, Sasaran, Indikator Sasaran, Program Kegiatan, Indikator Kegiatan, serta tahapan target

pencapaian tujuan selama 5 (lima) tahun kedepan yang diwakili dengan kondisi capaian pada tahun

perencanaan.

Page 59: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-2

Tabel VI. 1

Rencana Strategis Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang Tahun 2016-2021

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

016)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

Terwujud

nya

sarana

dan

prasarana

dasar

permukim

an yang

berkualita

s

Menuru

nnya

Luasan

Kawasa

n

Kumuh

Persentase

luas

lingkungan

permukima

n kumuh

I. Program

Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Cakupan

pelayanan

administrasi

perkantoran

(%)

100 100 2.956.904.

000

100 2.987.647.9

50

100 2.987.641.

950

100 10.730.59

1.000

100 11.801.081.

000

100 31.463.865

.900

1 Penyediaan

Jasa Surat

Menyurat

Jumlah jasa

surat

menyurat

(Surat)

0 1295 6.000.000 1480 6.000.000 1695 10.935.000 1940 13.127.00

0

2188 11.801.081.

000

2188 11.837.143

.000

2 Penyediaan

Jasa

Komunikasi,

Sumber Daya

Air dan Listrik

Jumlah jasa

komunikasi,

sumber daya

air dan listrik

(Tagihan)

0 4 303.750.0

00

5 307.312.50

0

6 1.454.609.

000

7 1.522.800.

000

8 1.700.220.0

00

8 5.288.691.

500

3 Penyediaan

jasa

pemeliharaan

dan perizinan

kendaraan

dinas/operasio

nal

Jumlah jasa

pemeliharaan

dan perizinan

kendaraan

dinas

operasional

(Unit)

0 125 40.200.00

0

133 43.183.950 140 559.777.00

0

145 468.700.0

00

150 379.005.00

0

150 1.490.865.

950

4 Penyediaan

jasa

kebersihan

kantor

Jumlah alat

kebersihan

kantor (Jenis)

0 25 32.500.00

0

29 33.375.000 35 80.900.000 37 90.335.00

0

39 100.000.00

0

39 337.110.00

0

Page 60: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-3

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

5 Penyediaan

Alat Tulis

Kantor

Jumlah alat

tulis kantor

(Jenis)

0 180 168.753.0

00

190 169.065.35

0

200 829.418.00

0

210 956.565.0

00

200 825.000.00

0

200 2.948.801.

350

6 Penyediaan

Barang

Cetakan dan

Penggandaan

Jumlah

barang

cetakan dan

penggandaan

(Jenis)

0 19 120.000.0

00

21 121.101.00

0

23 778.538.00

0

25 825.910.0

00

26 706.061.00

0

26 2.551.610.

000

7 Penyediaan

Komponen

Instalasi

Listrik /

Penerangan

Bangunan

Kantor

Jumlah

komponen

instalasi

listrik/penera

ngan

bangunan

kantor (Jenis)

0 11 24.000.00

0

12 24.208.000 15 300.740.00

0

17 579.501.0

00

18 321.900.00

0

18 1.250.349.

000

8 Penyediaan

Peralatan dan

Perlengkapan

Kantor

Jumlah

peralatan dan

perlengkapan

kantor (Jenis)

0 7 420.500.0

00

8 425.825.00

0

9 1.375.948.

000

10 1.462.300.

000

11 1.480.145.0

00

11 5.164.718.

000

9 Penyediaan

Peralatan dan

Rumah

Tangga

Jumlah

peralatan dan

rumah tangga

(Jenis)

0 18 20.000.00

0

20 20.500.000 22 96.450.000 26 110.418.0

00

30 109.000.00

0

30 356.368.00

0

Page 61: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-4

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

10 Penyediaan

Bahan Bacaan

dan Peraturan

Perundang-

Undangan

Buku bahan

bacaan dan

peraturan

perundang-

undangan

(Buku)

0 2 5.000.000 2 5.000.000 2 13.612.500 2 15.500.00

0

2 14.060.000 2 53.172.500

11 Penyediaan

Makanan dan

Minuman

Jumlah

makanan dan

minuman

(Makanan)

0 2 114.600.0

00

2 117.000.00

0

2 885.558.50

0

2 974.000.0

00

2 852.100.00

0

2 2.943.258.

500

12 Rapat-Rapat

Koordinasi

dan

Konsultasi ke

Luar Daerah

Rapat

Koordinasi

dan

Konsultasi ke

Luar Daerah

(Bulan)

0 12 795.453.0

00

12 795.550.95

0

12 1.585.000.

000

12 1.700.000.

000

12 1.780.000.0

00

12 6.656.003.

950

13 Rapat-Rapat

Koordinasi

dan

Konsultasi ke

Dalam Daerah

Rapat

Koordinasi

dan

Konsultasi ke

Dalam

Daerah

(Bulan)

0 12 75.000.00

0

12 85.000.000 12 260.000.00

0

12 300.000.0

00

12 274.000.00

0

12 994.000.00

0

Page 62: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-5

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

14 Belanja Jasa

Penunjang

Administrasi

Perkantoran

Belanja Jasa

Penunjang

Administrasi

Perkantoran

0 12 733.148.0

00

12 733.820.20

0

12 1.569.500.

000

12 1.814.925.

000

12 1.800.000.0

00

12 6.651.393.

200

15 Peningkatan

Sistem

Informasi

Kepegawaian

Terwujudnya

peningkatan

sistem

informasi

kepegawaian

0 1 98.000.00

0

1 100.700.00

0

1 929.605.00

0

1 949.000.0

00

1 920.350.00

0

1 2.997.655.

000

II. Program

Peningkatan

Sarana dan

Prasarana

Aparatur

Cakupan

pelayanan

sarana dan

prasarana

aparatur (%)

100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100 100

1 Pembangunan

Gedung

Kantor

Jumlah

gedung

kantor

(Gedung)

0 0 - 0 - 0 - 1 1.000.000.

000

1 1.000.000.0

00

1 2.000.000.

000

2 Pengadaan

Kendaraan

Dinas /

Operasional

Jumlah

pengadaan

kendaraan

dinas/

operasional

(Unit)

0 27 500.000.0

00

27 500.000.00

0

27 400.000.00

0

27 500.000.0

00

27 272.726.00

0

27 2.172.726.

000

3 Pengadaan

Perlengkapan

Gedung

Kantor

Pengadaan

perlengkapan

gedung

kantor

(Bulan)

0 12 100.000.0

00

12 55.000.000 12 52.250.000 12 66.027.00

0

12 44.000.000 12 317.277.00

0

Page 63: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-6

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

4 Pengadaan

Peralatan dan

Perlengkapan

Kantor

Jumlah

pengadaan

peralatan dan

perlengkapan

kantor (Jenis)

0 5 100.000.0

00

5 100.000.00

0

5 100.000.00

0

5 100.000.0

00

5 100.000.00

0

5 500.000.00

0

5 Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Gedung

Kantor

Jumlah

pemeliharaan

rutin/berkala

gedung

kantor

(Kegiatan)

0 2 97.500.00

0

3 78.959.050 4 58.500.000 5 67.075.00

0

5 49.000.000 5 351.034.05

0

6 Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Kendaraan

Dinas/Operasi

onal

Jumlah

belanja

perawatan

dan bahan

bakar

kendaraan

operasional

(Unit)

0 200 2.949.548.

000

218 2.401.980.2

00

230 1.000.000.

000

240 800.000.0

00

250 389.000.00

0

250 7.540.528.

200

7 Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Perlengkapan

Gedung

Kantor

Jumlah

pemeliharaan

rutin/berkala

perlengkapan

gedung

kantor (Jenis)

0 7 53.125.00

0

8 61.093.750 9 30.200.000 10 80.730.00

0

12 92.839.000 12 317.987.75

0

Page 64: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-7

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

8 Pemeliharaan

Rutin/Berkala

Peralatan

Gedung

Kantor

Peralatan

gedung

kantor

terpelihara

rutin/berkala

(Bulan)

0 12 500.000.0

00

12 172.500.00

0

12 154.216.00

0

12 228.000.0

00

12 262.200.00

0

12 1.316.916.

000

9 Pemeliharaan

Rutin/ Berkala

Mebelair

Mebelair

terpelihara

rutin/ berkala

(Bulan)

0 12 75.000.00

0

12 86.250.000 12 37.187.000 12 114.100.0

00

12 131.215.00

0

12 443.752.00

0

10 Rehabilitasi

Sedang/ Berat

Kendaraan

Dinas/

Operasional

Rehabilitasi

sedang/berat

kendaraan

dinas/

operasional

(Bulan)

0 12 301.847.0

00

12 277.124.05

0

12 163.500.00

0

12 563.025.0

00

12 377.000.00

0

12 1.682.496.

050

11 Pengadaan

pakaian kerja

lapangan

Jumlah

pakaian

tersedia

(Pakaian)

0 210 100.000.0

00

0 - 0 - 0 - 0 - 0 100.000.00

0

III. Program

Peningkatan

Kapasitas

Sumber Daya

Aparatur

Cakupan

peningkatan

kapasitas

sumber daya

aparatur (%)

0 100 100.000.0

00

100 100.000.00

0

100 105.000.00

0

100 110.250.0

00

100 115.763.00

0

100 531.013.00

0

1 Sosialisasi

Peraturan

Perundang -

undangan

Kegiatan

sosialisasi

(Kegiatan)

0 1 100.000.0

00

100 100.000.00

0

100 105.000.00

0

100 110.250.0

00

100 115.763.00

0

100 531.013.00

0

Page 65: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-8

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

IV

.

Program

Peningkatan

Pengembanga

n Sistem

Pelaporan

Capaian

Kinerja dan

Keuangan

Terwujudnya

pelaporan

capaian

kinerja PA,

PPK,

Bendahara,

dan Pembantu

(%)

100 100 859.461.0

00

100 598.497.00

0

100 628.422.00

0

100 659.843.0

00

100 692.835.00

0

100 3.439.058.

000

1 Penunjang

Kinerja PA,

PPK,

Bendahara

dan Pembantu

Honorarium

penunjang

kinerja PA,

PPK,

Bendahara,

dan Pembantu

(Bulan)

0 12 505.906.0

00

12 205.890.60

0

12 260.122.00

0

12 274.630.0

00

12 276.922.00

0

12 1.523.470.

600

2 Penyusunan

LKPJ SKPD

Dokumen

LKPJ

(Dokumen)

0 1 29.435.00

0

1 33.567.250 1 35.500.000 1 37.275.00

0

1 39.500.000 1 175.277.25

0

3 Penyusunan

LAKIP

Dokumen

LAKIP

(Dokumen)

0 1 29.435.00

0

1 27.850.100 1 29.050.000 1 30.562.50

0

1 38.200.000 1 155.097.60

0

4 Penyusunan

Laporan

Capaian

Kinerja dan

Ikhtisar

Realisasi

Kinerja SKPD

Laporan

capaian

kinerja dan

ikhtisar

realisasi

kinerja

(Dokumen)

0 1 29.435.00

0

1 27.850.250 1 29.800.000 1 31.620.00

0

1 35.313.000 1 154.018.25

0

Page 66: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-9

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

5 Penyusunan

Pelaporan

Keuangan

Akhir Tahun

Laporan

penerimaan

dan

pengeluaran

keuangan

akhir tahun

(Buku)

0 1 29.435.00

0

1 33.850.250 1 35.900.000 1 36.098.00

0

1 37.400.000 1 172.683.25

0

6 Penyusunan

Pelaporan

Keuangan

Semester

Laporan

semesteran

realisasi

anggaran

(Buku)

0 1 27.895.00

0

1 32.079.250 1 33.850.000 1 34.377.50

0

1 36.269.000 1 164.470.75

0

7 Penyusunan

Pelaporan

Prognosis

Realisasi

Anggaran

Laporan

prognosis

realisasi

anggaran

(Buku)

0 1 27.895.00

0

1 32.079.250 1 33.500.000 1 34.975.00

0

1 36.200.000 1 164.649.25

0

8 Penyusunan

pelaporan

target

pendapatan

Laporan

target

pendapatan

(buku)

0 1 36.183.00

0

1 41.610.450 1 42.850.000 1 43.027.50

0

1 45.200.000 1 208.870.95

0

9 Penyusunan

Renja SKPD

Dokumen

Renja

(Dokumen)

0 1 35.738.00

0

1 41.098.700 1 42.250.000 1 43.337.50

0

1 52.400.000 1 214.824.20

0

10 Penyusunan

RKA dan

DPA Murni

Dokumen

RKA dan

DPA Murni

(Dokumen)

0 1 36.183.00

0

1 41.010.450 1 42.800.000 1 45.970.00

0

1 47.215.500 1 213.178.95

0

Page 67: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-10

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

11 Penyusunan

RKA

Perubahan &

DPA

Perubahan

Dokumen

RKA dan

DPA

Perubahan

(Dokumen)

0 1 36.183.00

0

1 41.610.450 1 42.800.000 1 47.970.00

0

1 48.215.500 1 216.778.95

0

12 Revisi

Rencana

Strategis

Dokumen

Renstra

(Buku)

0 1 35.738.00

0

0 - 0 - 0 - 0 - 1 35.738.000

IV

.

Program

Lingkungan

Sehat

Perumahan

Persentase

rumah layak

huni (%)

90,9

4

90.94 135.569.2

00.000

96 128.497.02

2.782

98 124.335.50

2.600

100 145.483.1

85.000

100 156.004.86

3.000

100 689.889.77

3.382

Persentase

capaian

pengentasan

luas kawasan

kumuh (%)

99,2

1

99,3 135.569.2

00.000

99,5 128.497.02

2.782

99,7 124.335.50

2.600

100 145.483.1

85.000

100 156.004.86

3.000

100 689.889.77

3.382

1 Updating Data

Perumahan

dan

Permukiman

Database

RTLH

(Dokumen)

0 1 350.000.0

00

1 350.000.00

0

1 400.000.00

0

1 450.000.0

00

1 450.000.00

0

1 2.000.000.

000

2 Penanganan

dan Penataan

Permukiman

Kumuh dan

Permukiman

Nelayan

Perbaikan

jalan paving,

jalan aspal,

dan saluran

(Kecamatan)

0 16 30.000.00

0.000

16 30.000.000.

000

16 28.000.000

.000

16 32.000.00

0.000

16 38.000.000.

000

16 158.000.00

0.000

Page 68: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-11

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

3 Peningkatan

dan

Penanganan

Sarana

Prasarana

Lingkungan

Permukiman

Sarana

prasarana

lingkungan

permukiman

yang nyaman

dan bersih

(Kecamatan)

0 16 50.000.00

0.000

16 48.000.000.

000

16 48.000.000

.000

16 60.000.00

0.000

16 60.000.000.

000

16 266.000.00

0.000

4 Optimalisasi

Pengelolaan

Sarpras

lingkungan

Permukiman

Kegiatan

pengelolaan

sarpras

lingkungan

permukiman

(Bulan)

0 16 200.000.0

00

16 201.250.00

0

16 221.500.00

0

16 266.225.0

00

16 306.158.75

0

16 1.195.133.

750

5 Pemeliharaan

dan Perbaikan

Sarana

Prasarana

Lingkungan

Permukiman

Pemeliharaan

jalan

lingkungan di

Kota

Semarang

(Kecamatan)

0 16 30.000.00

0.000

16 25.195.772.

782

16 22.964.002

.600

16 26.016.96

0.000

16 30.498.704.

250

16 134.675.43

9.632

6 Rumah Tidak

Layak Huni

(RTLH)

Rehabilitasi

RTLH

(Kecamatan)

0 16 25.019.20

0.000

16 23.000.000.

000

16 23.000.000

.000

16 25.000.00

0.000

16 25.000.000.

000

16 121.019.20

0.000

Page 69: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-12

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

7 Inventarisasi

dan

Penyerahan

Prasarana dan

Sarana Utilitas

Perkotaan

Terinventaris

nya PSU

perumahan

yang

diserahkan di

Kota

Semarang

(Perumahan)

0 0 - 3 250.000.00

0

3 250.000.00

0

3 250.000.0

00

3 250.000.00

0

12 1.000.000.

000

V. Program

Pengelolaan

Areal

Pemakaman

Persentase

ketersediaan

lubang

pemakaman

(lubang

makam dibagi

jumlah

penduduk)

(%)

42,7

2

44,6 8.720.000.

000

47,2 11.377.530.

000

49,8 11.946.407

.000

52,4 12.543.72

7.000

55 13.170.913.

000

55 57.758.577

.000

1 Kajian TPU

dan

Pengadaan

Pemakaman

Tersusunnya

dokumen

pengembanga

n lokasi

pemakaman

(laporan)

0 1 600.000.0

00

10 450.000.00

0

10 200.000.00

0

10 250.000.0

00

10 250.000.00

0

10 1.750.000.

000

Page 70: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-13

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

2 Registrasi

Makam

Buku her

registrasi dan

peneng/ plat

nomor

makam

(Buku)

0 1 200.000.0

00

1 200.000.00

0

1 200.000.00

0

1 200.000.0

00

1 200.000.00

0

1 1.000.000.

000

3 Monitoring

Pengendalian

dan

Pengawasan

Penyelenggara

an

Pemakaman

Terlaksanany

a kegiatan

monitoring,

pengendalian,

dan

pengawasan

penyelenggar

aan

pemakaman

(TPU)

0 16 100.000.0

00

16 100.000.00

0

16 100.000.00

0

16 100.000.0

00

16 100.000.00

0

16 500.000.00

0

4 Pemeliharaan

TPU Pemkot

Semarang

TPU Wilayah

I, II, III, dan

IV terpelihara

(TPU)

0 0 - 0 - 16 1.000.000.

000

16 1.600.000.

000

16 1.600.000.0

00

16 4.200.000.

000

Page 71: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-14

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

5 Pengadaan

Lahan TPU

Terlaksanany

a kegiatan

monitoring,

pengendalian,

dan

pengawasan

penyelenggar

aan

pemakaman

(TPU)

0 1 1.000.000.

000

1 4.577.530.0

00

1 3.000.000.

000

1 4.893.727.

000

1 4.520.913.0

00

1 17.992.170

.000

6 Pemeliharaan

TPU

Pemerintah

Kota

Semarang

Wilayah I

Terlaksanany

a

pemeliharaan

TPU Wilayah

I Kota

Semarang

(TPU)

0 6 400.000.0

00

6 400.000.00

0

0 - 0 - 0 - 6 800.000.00

0

7 Pemeliharaan

TPU

Pemerintah

Kota

Semarang

Wilayah II

Terlaksanany

a

pemeliharaan

TPU Wilayah

II Kota

Semarang

(TPU)

0 6 400.000.0

00

6 400.000.00

0

0 - 0 - 0 - 6 800.000.00

0

Page 72: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-15

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

8 Pemeliharaan

TPU

Pemerintah

Kota

Semarang

Wilayah III

Terlaksanany

a

pemeliharaan

TPU Wilayah

III Kota

Semarang

(TPU)

0 2 300.000.0

00

2 300.000.00

0

0 - 0 - 0 - 2 600.000.00

0

9 Pemeliharaan

TPU

Pemerintah

Kota

Semarang

Wilayah IV

Terlaksanany

a

pemeliharaan

TPU Wilayah

IV Kota

Semarang

(TPU)

0 2 300.000.0

00

2 300.000.00

0

0 - 0 - 0 - 2 600.000.00

0

10 Optimalisasi

Pelayanan

Pemakaman

Terlaksanany

a kegiatan

pelayanan

pemakaman

(Bulan)

0 12 220.000.0

00

12 270.000.00

0

12 270.000.00

0

12 300.000.0

00

12 300.000.00

0

12 1.360.000.

000

11 Pembangunan

Sarpras TPU

se Kota

Semarang

Pembangunan

sarpras TPU

dan makam

warga Kota

Semarang

(Lokasi)

0 11 5.000.000.

000

33 4.000.000.0

00

50 19.764.070

.000

50 5.000.000.

000

50 6.000.000.0

00

50 39.764.070

.000

Page 73: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-16

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

12 Sistem

Informasi

Management

(SIM)

Pemakaman

Terbangunny

a sistem

informasi

pemakaman

(Sistem)

0 1 200.000.0

00

1 200.000.00

0

1 200.000.00

0

1 200.000.0

00

1 200.000.00

0

1 1.000.000.

000

13 Pembangunan

Krematorium

Terlaksanany

a kajian

krematorium

(Laporan)

0 0 - 3 180.000.00

0

0 - 0 - 0 - 0 180.000.00

0

Pembangunan

krematorium

(Lokasi)

0 0 - 0 - 2 5.000.000.

000

2 - 2 - 2 5.000.000.

000

VI

.

Program

Sarana

Prasarana

Lingkungan

Permukiman

Persentase

jalan dan

saluran

permukiman

dalam kondisi

baik (%)

70 75 7.567.000.

000

80 7.813.724.0

00

90 8.204.410.

000

100 8.614.631.

000

100 14.045.363.

000

100 46.245.128

.000

1 Pembangunan

dan

Peningkatan

Sarpras

Rusun,

Rusunawa dan

Rumah

Pondok

Boro/Sosial

Pembangunan

dan

peningkatan

sarpras

Rusun,

Rusunawa

(Lokasi)

0 4 5.000.000.

000

4 5.000.000.0

00

4 5.150.000.

000

4 5.400.000.

000

4 9.500.000.0

00

4 30.050.000

.000

Page 74: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-17

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

2 Pemeliharaan

Rusun,

Rusunawa dan

Rumah

Pondok

Boro/Sosial

Terpeliharany

a bangunan

dan sarpras

Rusun,

Rusunawa,

dan Rumah

Pondok Boro/

Sosial

(Lokasi)

0 8 2.072.000.

000

8 2.318.724.0

00

8 2.509.410.

000

8 2.619.631.

000

8 3.750.363.0

00

8 13.270.128

.000

3 Intensifikasi

Pendapatan

Rumah Sewa /

Rusunawa

Peningkatan

pendapatan

daerah

melalui sewa

rusun

(Lokasi)

0 8 100.000.0

00

8 100.000.00

0

8 150.000.00

0

8 150.000.0

00

8 250.000.00

0

8 750.000.00

0

4 Kajian

Perencanaan

Rumah Susun

Tersusunnya

Raperda

Rumah Susun

(Dokumen)

0 1 300.000.0

00

1 300.000.00

0

1 300.000.00

0

1 350.000.0

00

1 450.000.00

0

1 1.700.000.

000

5 Pembinaan

Penghuni

Rumah Sewa /

Rusunawa

Pelaksanaan

pembinaan

penghuni

Rusun /

Rusunawa

(Lokasi)

0 8 45.000.00

0

8 45.000.000 8 45.000.000 8 45.000.00

0

8 45.000.000 8 225.000.00

0

Page 75: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-18

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

6 Peringatan

Hari

Perumahan

Nasional

Pelaksanaan

peringatan

hari habitat

dan hari kota

dunia

(Kegiatan)

0 1 50.000.00

0

1 50.000.000 1 50.000.000 1 50.000.00

0

1 50.000.000 1 250.000.00

0

Meningk

atnya

kualitas

sarana

dan

prasaran

a dasar

permuki

man

perkotaa

n

Persentase

kualitas

sarana dan

prasarana

dasar

perkotaan

VI

I.

Program

Penerangan

Jalan Umum

Persentase

penerangan

jalan umum

(%)

93,1

8

95,27 46.667.00

0.000

97,52 45.720.995.

000

99,78 48.007.045

.000

100 50.407.39

7.000

100 52.927.767.

000

100 243.730.20

4.000

1 Pendataan

Survey

Lapangan

Pemasangan

PJU

Data survey

(Kecamatan)

0 8 263.000.0

00

8 300.000.00

0

0 - 0 - 0 - 8 563.000.00

0

Data survey

(Rayon)

0 0 - 0 - 2 400.000.00

0

2 400.000.0

00

2 400.000.00

0

2 1.200.000.

000

2 Pemasangan

Lampu High

Mast

Terlaksanany

a pemasangan

lampu high

mast (Titik)

0 0 - 3 369.000.00

0

3 400.000.00

0

3 400.000.0

00

3 400.000.00

0

3 1.569.000.

000

3 Tambah Daya

/ Kwh meter

baru

Tambah Daya

(Titik)

0 16 400.000.0

00

16 500.000.00

0

16 600.000.00

0

16 700.000.0

00

16 800.000.00

0

16 3.000.000.

000

Pasang Baru

(Titik)

0 5 5 5 5 5 5

Page 76: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-19

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

4 Pemasangan

Lampu PJU

Pembangunan

baru lampu

penerangan

jalan (Titik)

0 1.681 9.900.000.

000

1700 11.247.564.

000

1.800 12.679.000

.000

1.900 13.515.47

3.000

2.000 14.494.590.

000

2.000 61.836.627

.000

5 Optimalisasi

Lampu PJU

Optimalisasi

PJU (Titik)

0 897 4.700.000.

000

500 6.640.000.0

00

600 7.768.000.

000

700 8.421.600.

000

800 9.745.920.0

00

800 37.275.520

.000

6 Operasional

dan

Pemeliharaan

PJU

Pemeliharaan

lampu PJU

(Kecamatan)

0 16 5.500.000.

000

16 5.575.888.5

00

16 5.820.000.

000

16 5.998.000.

000

16 6.095.107.0

00

16 28.988.995

.500

7 Pengadaan

Peralatan

Opersional

PJU

Terlaksanany

a pengadaan

peralatan

operasional

PJU

(Komponen)

0 50.000 200.000.0

00

50.00

0

490.000.00

0

50.000 400.000.00

0

50.000 450.000.0

00

50.00

0

50.000.000 50.000 1.590.000.

000

8 Pengadaan

Lampu PJU

Terlaksanany

a pengadaan

lampu dan

komponen

PJU (Lampu)

0 2.897 25.704.00

0.000

2.000 20.598.542.

500

2.200 20.030.045

.000

2.400 20.565.82

4.000

2.600 20.500.000.

000

2.600 107.398.41

1.500

VI

II.

Program

Pengelolaan

Ruang

Terbuka Hijau

Persentase

ruang terbuka

hijau (%)

43,7

6

44,26 85.942.75

0.000

44,76 55.180.000.

000

45,26 57.939.000

.000

45,76 60.835.95

0.000

46,26 70.549.029.

861

46,26 330.446.72

9.861

Page 77: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-20

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

1 Pemeliharaan

RTH

Pemeliharaan

ruang terbuka

hijau

(Kecamatan)

0 16 8.025.000.

000

16 14.000.000.

000

16 12.000.000

.000

16 15.000.00

0.000

16 16.000.000.

000

16 65.025.000

.000

2 Penghijauan

Jalan

Penghijauan

jalan

(Kecamatan)

0 16 5.000.000.

000

0 - 0 - 0 - 0 - 5.000.000.

000

3 Pemeliharaan

Sarana

Prasarana

Taman Kota

Pemeliharaan

sarana

prasarana

taman

(Lokasi)

0 112 4.282.500.

000

130 4.180.000.0

00

130 3.939.000.

000

130 4.180.000.

000

130 5.549.029.8

61

130 22.130.529

.861

4 Pemeliharaan

Pohon

Pelindung

Turus Jalan

Pemeliharaan

pohon

pelindung

turus jalan

(Kecamatan)

0 16 62.500.00

0

0 - 0 - 0 - 0 - 16 62.500.000

5 Rehabilitasi

Pemeliharaan

Taman-Taman

Rehabilitasi

dan

pemeliharaan

taman kota

(Lokasi)

0 12 1.100.000.

000

28 5.000.000.0

00

30 6.000.000.

000

32 13.000.00

0.000

34 15.000.000.

000

34 40.100.000

.000

Page 78: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-21

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

6 Pembangunan

Taman-Taman

Baru

Pembangunan

baru ruang

terbuka hijau

publik

(Lokasi)

0 18 55.500.00

0.000

19 20.000.000.

000

10 22.700.000

.000

10 10.155.95

0.000

10 10.000.000 10 108.365.95

0.000

7 Pemeliharaan

dan

Pengembanga

n Dekorasi

Kota

Pemeliharaan

dan

pengembanga

n dekorasi

(Lokasi)

0 112 1.360.250.

000

130 200.000.00

0

130 2.000.000.

000

130 5.000.000.

000

130 9.000.000.0

00

130 17.560.250

.000

8 Peningkatan

Dekorasi Kota

Tersusunnya

dokumen

DED

peningkatan

dekorasi kota

(Dokumen)

0 2 7.800.000.

000

0 - 0 - 0 - 0 - 2 7.800.000.

000

Peningkatan

dekorasi

taman kota

(Lokasi)

0 0 - 2 8.000.000.0

00

4 9.000.000.

000

4 10.000.00

0.000

5 10.400.000.

000

5 37.400.000

.000

9 Inventarisasi

Pohon

Data

inventarisasi

pohon se

Kota

Semarang

(Kecamatan)

0 16 250.000.0

00

16 200.000.00

0

0 - 0 - 0 - 16 450.000.00

0

Page 79: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-22

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

10 Pengadaan

CCTV

Terpasangnya

CCTV (Titik

Lokasi)

0 15 2.000.000.

000

0 - 0 - 0 - 0 - 15 2.000.000.

000

11 Pemeliharaan

Penghijauan

Turus Jalan

Pemeliharaan

penghijauan

turus jalan

(Kecamatan)

0 0 - 16 1.800.000.0

00

16 2.300.000.

000

16 3.500.000.

000

16 4.600.000.0

00

16 12.200.000

.000

IX

.

Program

Peningkatan

Kualitas dan

Jangkauan Air

Limbah

Persentase

rumah tangga

bersanitasi

(%)

85,8

7

88 10.775.00

0.000

92 7.400.000.0

00

96 7.770.000.

000

100 8.158.500.

000

100 8.566.425.0

00

100 42.669.925

.000

1 Pendampingan

Fasilitas

Prog.Urban

Sanitasi And

Rural

Infrastruktur

(USRI) Suport

to PNPM

Terwujudnya

lingkungan

permukiman

yang sehat,

bersih,

nyaman

(Kegiatan)

0 1 125.000.0

00

1 120.000.00

0

1 120.000.00

0

1 120.000.0

00

1 120.000.00

0

1 605.000.00

0

Page 80: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-23

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

2 Pendampingan

Kegiatan

Neighborhood

Urban Shelter

Project

(NUSP)

Terwujudnya

lingkungan

permukiman

yang sehat,

bersih,

nyaman

(Lokasi)

0 3 3.000.000.

000

3 2.000.000.0

00

2 2.000.000.

000

1 2.000.000.

000

1 3.000.000.0

00

1 12.000.000

.000

3 Infrastruktur

Sanitasi

Pembangunan

IPAL

Komunal dan

SR (SR)

0 756 4.500.000.

000

300 2.000.000.0

00

500 2.000.000.

000

0 - 0 - 500 8.500.000.

000

Perawatan

IPAL

Komunal dan

SR (SR)

0 0 - 0 - 0 - 50 2.000.000.

000

50 2.000.000.0

00

50 4.000.000.

000

4 Pembangunan

dan Perbaikan

MCK

Pembangunan

MCK (Unit)

0 0 3.000.000.

000

8 3.120.000.0

00

12 3.490.000.

000

20 3.878.500.

000

10 3.286.425.0

00

10 16.774.925

.000

5 Monitoring

dan Evaluasi

IPAL

Komunal

Skala

Kawasan

Penyusunan

website dan

buku (Sistem)

0 0 150.000.0

00

1 160.000.00

0

1 160.000.00

0

1 160.000.0

00

1 160.000.00

0

1 790.000.00

0

X. Program

Penyediaan

Dan

Pengelolaan

Air Minum

Persentase

rumah tangga

yang terlayani

air minum

(%)

88 90 - 94 2.600.000.0

00

98 2.730.000.

000

100 2.866.500.

000

100 3.009.825.0

00

100 11.206.325

.000

Page 81: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-24

Tujuan Sasaran Indikator

Sasaran

Program dan

Kegiatan

Indikator

Kinerja

Program (out

Come) dan

Kegiatan

(Output)

Dat

a C

apai

an P

ada

Tah

un A

wal

Per

enca

naa

n (

Tah

un 2

01

6)

Target Kinerja Program dan Kerangka Pendanaan

Tahun 2017 Tahun 2018 Tahun 2019 Tahun 2020 Tahun 2021 Kondisi akhir Kinerja

periode Renstra

Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp Target Rp

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14 15 16 17 18

1 Pembangunan

Sumur-Sumur

Air Tanah

Terbangunny

a sumur-

sumur air

tanah (Unit)

0 0 - 12 2.600.000.0

00

20 2.730.000.

000

0 - 0 - 20 5.330.000.

000

Perawatan

sumur-sumur

(Unit)

0 0 - 0 - 0 - 20 2.866.500.

000

20 3.009.825.0

00

20 5.876.325.

000

Page 82: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-25

Tabel VI. 2

Indikator Kinerja Eselon III dan IV

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

Meningkatkan

kinerja dalam

pengelolaan

administrasi dan

pelaksanaan

pembangunan

Persentase Tertib

Administrasi & Barang/

aset daerah

Sekretaris Program

Pelayanan

Administrasi

Perkantoran

Persentase Tertib

Administrasi

Perkantoran (%)

Sub Bagian Keuangan dan

Aset

Penyediaan Jasa Surat

Menyurat

Terwujudnya Jasa Surat

Menyurat (%)

Penyediaan Jasa Komunikasi,

Sumber Daya Air dan Listrik

Terwujudnya Jasa

Komunikasi, Sumber Daya

Air dan Listrik (%)

Penyediaan jasa pemeliharaan

dan perizinan kendaraan

dinas/operasional

Terwujudnya jasa

pemeliharaan dan perizinan

kendaraan dinas/operasional

(%)

Penyediaan jasa kebersihan

kantor

Terwujudnya jasa kebersihan

kantor (%)

Penyediaan Alat Tulis Kantor Terwujudnya Penyediaan

Alat Tulis Kantor (%)

Penyediaan Barang Cetakan

dan Penggandaan

Terwujudnya Barang

Cetakan dan Penggandaan

(%)

Penyediaan Komponen Instalasi

Listrik / Penerangan Bangunan

Kantor

Terwujudnya Komponen

Instalasi Listrik / Penerangan

Bangunan Kantor(%)

Penyediaan Peralatan dan

Perlengkapan Kantor

Terwujudnya Peralatan dan

Perlengkapan Kantor (%)

Penyediaan Peralatan dan Terwujudnya Peralatan dan

Page 83: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-26

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

Rumah Tangga Rumah Tangga (%)

Penyediaan Bahan Bacaan dan

Peraturan Perundang-Undangan

Terwujudnya Bahan Bacaan

dan Peraturan Perundang-

Undangan (%)

Penyediaan Makanan dan

Minuman

Terwujudnya Penyediaan

Makanan dan Minuman (%)

Rapat-Rapat Kordinasi dan

Konsultasi ke Luar Daerah

Terwujudnya Rapat

Kordinasi dan Konsultasi ke

Luar Daerah (%)

Belanja Jasa Penunjang

Administrasi Perkantoran

Terwujudnya Belanja

Penunjang Administrasi

Perkantoran (%)

Sub Bagian Umum dan

Kepegawaian

Peningkatan Sistem Informasi

Kepegawaian

Terwujudnya Peningkatan

Sistem Informasi

Kepegawaian (%)

Persentase Tertib

Administrasi & Barang/

aset daerah

Sekretaris Program

Peningkatan

Sarana dan

Prasarana

Aparatur

Terwujudnya Sarana

dan Prasarana

Aparatur yang

berkualitas (%)

Sub Bagian Keuangan dan

Aset

Pengadaan Perlengkapan

Gedung Kantor

Terwujudnya Pengadaan

Perlengkapan Gedung Kantor

(%)

Pemeliharaan Rutin/Berkala

Gedung Kantor

Terwujudnya Pemeliharaan

Rutin/Berkala Gedung

Kantor (%)

Pemeliharaan Rutin/Berkala Terwujudnya Pemeliharaan

Page 84: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-27

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

Kendaraan Dinas/Operasional Rutin/Berkala Kendaraan

Dinas/Operasional (%)

Pemeliharaan Rutin/Berkala

Perlengkapan Gedung Kantor

Terwujudnya Pemeliharaan

Rutin/Berkala Perlengkapan

Gedung Kantor (%)

Pemeliharaan Rutin/Berkala

Peralatan Gedung Kantor

Terwujudnya Pemeliharaan

Rutin/Berkala Peralatan

Gedung Kantor (%)

Pemeliharaan Rutin/ Berkala

Mebelair

Terwujudnya Pemeliharaan

Rutin/ Berkala Mebelair (%)

Rehabilitasi sedang/ berat

kendaraan Dinas/ Operasional

Terwujudnya Rehabilitasi

Kendaraan Dinas/

Operasional (%)

Sub Bagian Umum dan

Kepegawaian

Sosialisasi Peraturan

Perundang-Undangan

Terwujudnya Sosialisasi

Peraturan Perundang-

Undangan (%)

Persentase Tertib

Administrasi & Barang/

aset daerah

Sekretaris Program

Peningkatan

Pengembangan

Sistem Pelaporan

Capaian Kinerja

dan Keuangan

Terwujudnya

Pelaporan Capaian

Kinerja dan

Keuangan yang

Akuntable dan

Berkualitas (%)

Sub Bagian Perencanaan

dan Evaluasi

Penunjang Kinerja Pa,Ppk,

Bendahara Dan Pembantu

Terwujudnya Penunjang

Kinerja Pa,Ppk, Bendahara

Dan Pembantu (%)

Penyusunan LKPJ SKPD Terwujudnya Dokumen

Page 85: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-28

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

LKPJ SKPD (dokumen)

Penyusunan LAKIP Terwujudnya Dokumen

LAKIP (dokumen)

Penyusunan Laporan Capaian

Kinerja dan Ikhtisar Realisasi

Kinerja SKPD

Terwujudnya Laporan

Capaian Kinerja dan Ikhtisar

Realisasi Kinerja SKPD (%)

Sub Bagian Keuangan dan

Aset

Penyusunan Pelaporan

Keuangan Akhir Tahun

Terwujudnya Laporan

Keuangan Akhir Tahun (%)

Penyusunan Pelaporan

Keuangan Semesteran

Terwujudnya Laporan

Keuangan Semesteran (%)

Penyusunan Pelaporan

Prognosis Realisasi Anggaran

Terwujudnya Laporan

Prognosis Realisasi

Anggaran (%)

Penyusunan Pelaporan Target

Pendapatan

Terwujudnya Laporan Target

Pendapatan (%)

Sub Bagian Perencanaan

dan Evaluasi

Penyusunan Renja SKPD Terwujudnya Dokumen

Renja SKPD (dokumen)

Penyusunan RKA dan DPA

murni

Terwujudnya RKA dan DPA

murni (%)

Penyusunan RKA Perubahan

dan DPA Perubahan

Terwujudnya RKA dan DPA

Perubahan (%)

Revisi Rencana Strategis Dokumen Renstra (dokumen)

Page 86: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-29

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

Menurunnya

luasan kawasan

kumuh

Persentase kawasan

kumuh

Bidang Rumah

Umum dan

Rumah Swadaya

(RURS)

Program

Lingkungan

Sehat Perumahan

Persentase rumah

layak huni

Seksi Pendataan dan

Perencanaan RURS

Updating Data Perumahan Dan

Permukiman

Data jumlah RTLH dan

jumlah pengembang di Kota

Semarang (%)

Bidang

Permukiman

Program

Lingkungan

Sehat Perumahan

Persentase rumah

layak huni

Seksi Perencanaan dan

Pengembangan

Permukiman

Penanganan dan penataan

Permukiman Kumuh dan

Permukiman Nelayan

Perbaikan Jalan Paving, jalan

aspal dan Saluran (%)

Seksi Pembangunan dan

Pemeliharaan Lingkungan

Peningkatan dan penanganan

sarana prasarana lingkungan

permukiman

Peninggian, Pavingisasi dan

Saluran jalan lingkungan

permukiman (Kecamatan)

Sekretaris Program

Lingkungan

Sehat Perumahan

Persentase rumah

layak huni

Sub Bagian Umum dan

Kepegawaian

Optimalisasi pengelolaan

sarpras lingkungan permukiman

pelaksanaan pengelolaan

sarpras lingkungan

permukiman (%)

Bidang

Permukiman

Program

Lingkungan

Sehat Perumahan

Persentase rumah

layak huni

Seksi Pengawasan dan

Pengendalian Permukiman

Pemeliharaan dan perbaikan

sarana prasarana Lingkungan

Permukiman

Pemeliharaan jalan

lingkungan di Kota

Semarang (Kecamatan)

Bidang Rumah

Umum dan

Rumah Swadaya

(RURS)

Program

Lingkungan

Sehat Perumahan

Persentase rumah

layak huni

Seksi Pendataan dan

Perencanaan RURS

Rehabilitasi Rumah Tidak

Layak Huni

Rehab RTLH (Kecamatan)

Page 87: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-30

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

Rasio ketersediaan

lubang makam

Bidang

Pertamanan dan

Pemakaman

Program

Pengelolaan

Areal Makam

Persentase

ketersediaan lubang

pemakaman (%)

Seksi Penyelengaraan

Pemakaman

Kajian TPU dan Pengadaan

Lahan Pemakaman

Dokumen pengembangan

lokasi pemakaman (%)

Registrasi Makam Buku Herregistrasi dan Plat

Nomor Makam/Peneng (%)

Seksi Perencanaan,

Pengawasan dan

Pengendalian Pertamanan

dan Pemakaman

Monitoring, Pengendalian dan

Pengawasan Penyelenggaraan

Pemakaman

terlaksananya

penyelenggaraan pemakaman

di Kota Semarang yang

terpantau dengan tertib (%)

Seksi Penyelengaraan

Pemakaman

Pengadaan lahan TPU pelaksanaan pengadaan lahan

TPU milik pemerintah Kota

Semarang

UPTD Pemakaman

Wilayah I

Pemeliharaan TPU Pemerintah

Kota Semarang Wilayah I

pelaksanaan pemeliharaan

TPU wilayah I Kota

Semarang (%)

UPTD Pemakaman

Wilayah II

Pemeliharaan TPU Pemerintah

Kota Semarang Wilayah II

pelaksanaan pemeliharaan

TPU wilayah II Kota

Semarang (%)

UPTD Pemakaman

Wilayah III

Pemeliharaan TPU Pemerintah

Kota Semarang Wilayah III

pelaksanaan pemeliharaan

TPU wilayah III kota

Page 88: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-31

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

semarang (%)

UPTD Pemakaman

Wilayah IV

Pemeliharaan TPU Pemerintah

Kota Semarang Wilayah IV

pelaksanaan pemeliharaan

TPU wilayah IV Kota

Semarang (%)

Sekretaris Program

Pengelolaan

Areal Makam

Persentase

ketersediaan lubang

pemakaman (%)

Sub Bagian Umum dan

Kepegawaian

Optimalisasi pelayanan

pemakaman

pelaksanaan pelayanan

pemakaman (%)

Bidang

Pertamanan dan

Pemakaman

Program

Pengelolaan

Areal Makam

Persentase

ketersediaan lubang

pemakaman (%)

Seksi Penyelengaraan

Pemakaman

Pembangunan sarpras TPU Se

Kota Semarang

pelaksanaan pembangunan

sarpras TPU se Kota

Semarang (%)

Seksi Perencanaan,

Pengawasan dan

Pengendalian Pertamanan

dan Pemakaman

Sistem Informasi Managemen (

SIM ) Pemakaman

Terbangunnya informasi

pemakaman yang cepat dan

akurat (%)

Pembangunan Krematorium Terlaksananya Pembangunan

Krematorium (%)

Menurunnya

luasan kawasan

kumuh

Persentase kawasan

kumuh

Bidang Rumah

Umum dan

Rumah Swadaya

(RURS)

Program Sarana

Prasarana

Lingkungan

Permukiman

Persentase jalan dan

saluran permukiman

dalam kondisi baik

Seksi Penyediaan dan

Pelaksanaan RURS

Pembangunan Dan Peningkatan

Sarpras Rusun, Rusunawa Dan

Rumah Pondok Boro / Sosial

pelaksanaan pembangunan

dan peningkatan sarpras

rusun, rusunawa dan rumah

pondok boro / sosial (%)

Pemeliharaan Rusun, pelaksanaan pemeliharaan

Page 89: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-32

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

Rusunawa Dan Rumah Pondok

Boro / Sosial

bangunan dan sarpras rusun,

rusunawa dan rumah pondok

boro / sosial (%)

Sekretaris Program Sarana

Prasarana

Lingkungan

Permukiman

Persentase jalan dan

saluran permukiman

dalam kondisi baik

Sub Bagian Keuangan dan

Aset

Intensifikasi Pendapatan

Rumah Sewa / Rusunawa

Peningkatan Pendapatan

Daerah melalui sewa rusun

(%)

UPTD Rumah Susun Sewa Kajian Perencanaan Rumah

Susun

Tersusunya Dokumen NA

dan Raperda rusun (%)

Bidang Rumah

Umum dan

Rumah Swadaya

(RURS)

Program Sarana

Prasarana

Lingkungan

Permukiman

Persentase jalan dan

saluran permukiman

dalam kondisi baik

Seksi Pengawasan dan

Pengendalian RURS

Pembinaan Penghuni Rumah

Sewa / Rusunawa

pelaksanaan pembinaan

penghuni Rusun / Rusunawa

(%)

Sekretaris Program Sarana

Prasarana

Lingkungan

Permukiman

Persentase jalan dan

saluran permukiman

dalam kondisi baik

Sub Bagian Perencanaan

dan Evaluasi

Peringatan Hari Perumahan

Nasional

Pelaksanaan Upacara

Peringatan Hari Perumahan

Nasional (%)

Meningkatnya

akses layanan

sanitasi

Persentase rumah tangga

yang terlayani air minum

Bidang Prasarana,

Sarana, dan

Utilitas Umum

Program

Penyediaan dan

Pengelolaan Air

Minum

Persentase rumah

tangga yang terlayani

air minum (%)

Seksi Penyehatan

Lingkungan Permukiman

Pembangunan Sumur-Sumur

Air Tanah

Terlaksananya Pembangunan

Sumur-Sumur air tanah (%)

Menurunnya Persentase kawasan Bidang Prasarana, Program Persentase Seksi Perencanaan dan Pendataan Survey lapangan Data survey (%)

Page 90: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-33

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

luasan kawasan

kumuh

kumuh Sarana, dan

Utilitas Umum

Penerangan Jalan

Umum

penerangan jalan

umum (%)

Pengendalian PSU Pemasangan PJU

Seksi Penyelenggaraan,

Pemanfaatan dan

Pemeliharaan PSU

Pemasangan Lampu High Mast Lampu Highmast terpasang

()

Seksi Perencanaan dan

Pengendalian PSU

Tambah Daya/ Kwh Meter baru Terlaksananya penambahan

Daya/kwh Meter Baru (%)

Seksi Penyelenggaraan,

Pemanfaatan dan

Pemeliharaan PSU

Pemasangan lampu PJU Jumlah PJU Terpasang (titik)

Optimalisasi Lampu PJU Jumlah Optimalisasi lampu

Pju (%)

Operasional dan pemeliharaan

PJU

lampu PJU yang terpelihara

(bulan)

Pengadaan Peralatan

Operasional PJU

Pengadaan Peralatan

Operasional PJU (%)

Seksi Perencanaan dan

Pengendalian PSU

Pengadaan Lampu pju Terlaksananya Pengadaan

lampu PJU (%)

Seksi Penyelenggaraan,

Pemanfaatan dan

Pemeliharaan PSU

Pemeliharaan sarpras UPTD

penerangan jalan umum

pelaksanaan pemeliharaan

sarpras PJU Kota Semarang

(%)

Menurunnya Persentase kawasan Bidang Prasarana, Program Persentase dokumen Seksi Perencanaan dan Inventarisasi dan Penyerahan Tersedianya data

Page 91: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-34

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

luasan kawasan

kumuh

kumuh Sarana, dan

Utilitas Umum

Perencanaan Tata

Ruang

perencanaan tata

ruang yang tersusun

Pengendalian PSU Prasarana Sarana Utilitas

Perkotaan

inventarisasi dan serah terima

prasarana sarana utilitas

perkotaan

Luas taman yang

berfungsi optimal (m2)

Bidang

Pertamanan dan

Pemakaman

Program

Pengelolaan

Ruang Terbuka

Hijau

Persentase ruang

terbuka hijau

Seksi Penyelenggaraan

Pertamanan

Pemeliharaan RTH Terlaksananya Pemeliharaan

Ruang Terbuka Hijau Publik

(%)

Penghijauan Jalan Meningkatnya penghijauan

jalan (%)

Sekretaris Program

Pengelolaan

Ruang Terbuka

Hijau

Persentase ruang

terbuka hijau Sub Bagian Keuangan dan

Aset

Pemeliharaan Sarana dan

Prasarana Taman Kota

Terpeliharanya sarana

prasarana taman kota (bulan)

Bidang

Pertamanan dan

Pemakaman

Program

Pengelolaan

Ruang Terbuka

Hijau

Persentase ruang

terbuka hijau

Seksi Penyelenggaraan

Pertamanan

Pemeliharaan Pohon Pelindung

Turus Jalan

Terpeliharanya pohon-pohon

pelindung turus jalan (%)

Seksi Perencanaan,

Pengawasan dan

Pengendalian Pertamanan

dan Pemakaman

Rehabilitasi pemeliharaan

taman-taman

Terehabilitasi dan

terpeliharanya taman-taman

kota (%)

Page 92: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-35

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

Seksi Perencanaan,

Pengawasan dan

Pengendalian Pertamanan

dan Pemakaman

Pembangunan taman-taman

baru

Terbangunnya taman-taman

baru Kota Semarang (lokasi)

Sekretaris Program

Pengelolaan

Ruang Terbuka

Hijau

Persentase ruang

terbuka hijau

Sub Bagian Keuangan dan

Aset

Pemeliharaan dan

Pengembangan Dekorasi Kota

Terpelihara dan

berkembangnya dekorasi

kota (%)

Bidang

Pertamanan dan

Pemakaman

Program

Pengelolaan

Ruang Terbuka

Hijau

Persentase ruang

terbuka hijau

Seksi Perencanaan,

Pengawasan dan

Pengendalian Pertamanan

dan Pemakaman

Peningkatan Dekorasi Kota Terwujudnya Peningkatan

Dekorasi Kota yang

berkualitas (%)

Seksi Penyelenggaraan

Pertamanan

Inventarisasi Pohon Tersedianya data

inventarisasi pohon (%)

Pengadaan CCTV Terpasangnya cctv (%)

Meningkatnya

akses layanan

sanitasi

Persentase rumah tangga

bersanitasi

Bidang Rumah

Umum dan

Rumah Swadaya

(RURS)

Program

Peningkatan

Kualitas dan

Jangkauan Air

Limbah

Persentase rumah

tangga bersanitasi

(%)

Seksi Pengawasan dan

Pengendalian RURS

Pendampingan Fasilitas Prog.

Urban Sanitasi And Rural

Infrastruktur (usri) Suport To

Pnpm

Pelaksanaan pendampingan

sarpras lingkungan

permukiman (%)

Page 93: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-36

Sasaran Indkator Kinerja Jabatan Eselon

III Program Indikator Program Jabatan Eselon IV Kegiatan Indikator Kegiatan

1 2 3 4 5 6 7 8

Seksi Pendataan dan

Perencanaan RURS

Pendampingan Kegiatan

Neighborhood Urban Shelter

Project (nusp)

Pelaksanaan pendampingan

di Kawasan Permukiman

Kumuh di Kota Semarang

(%)

Bidang Prasara,

Sarana, dan

Utilitas Umum

Program

Peningkatan

Kualitas dan

Jangkauan Air

Limbah

Persentase rumah

tangga bersanitasi

(%)

Seksi Penyehatan

Lingkungan Permukiman

Infrastruktur Sanitasi Pelaksanaan penyambungan

SR USRI (unit)

Pendampingan Infrastruktur

Sanitasi

Terlaksananya

Pendampingan Infrastruktur

Sanitasi (%)

Pembangunan Dan Perbaikan

Mck

Pembangunan dan perbaikan

MCK (%)

Monitoring Dan Evaluasi Ipal

Komunal Skala Kawasan

Pelaksanaan Monitoring dan

evaluasi sanitasi komunal

(%)

Page 94: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-37

Tabel VI. 2

Keselarasan Tujuan, Sasaran , Strategi Dan Arah Kebijakan Jangka Menengah Pelayanan Perangkat Daerah Dalam Rencana Strategis Dinas Perumahan dan

Kawasan Permukiman Kota Semarang Tahun 2016-2021

NO. SASARAN RPJMD

TERKAIT TUJUAN SASARAN

INDIKATOR

KINERJA SATUAN

TARGET INDIKATOR KINERJA

PADA TAHUN STRATEGI ARAH

KEBIJAKAN 2016 2017 2018 2019 2020 2021

1 Terwujudnya sarana

dan prasarana dasar

permukiman yang

berkualitas

Terwujudnya Sarana

dan Prasarana Dasar

Permukiman yang

Berkualitas

Menurunnya Luasan

Kawasan Kumuh

Persentase Luas

Lingkungan Permukiman

Kumuh

% 0,79 0,70 0,50 0,30 0,00 0,00 Peningkatan

kualitas

lingkungan

permukiman

dan jumlah

rumah layak

huni

Meningkatkan

kualitas

lingkungan

permukiman

melalui fasilitasi

penyediaan

prasarana, sarana

dasar

permukiman,

yang memadai

dan terpadu

dalam rangka

mewujudkan

kawasan tanpa

permukiman

kumuh

Peningkatkan

administrasi

dalam

pelaksanaan

pembangunan

Meningkatkan

kinerja dalam

pengelolaan

administrasi

perencanaan,

pengawasan dan

evaluasi

pelaksanaan

pembangunan

Page 95: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-38

NO. SASARAN RPJMD

TERKAIT TUJUAN SASARAN

INDIKATOR

KINERJA SATUAN

TARGET INDIKATOR KINERJA

PADA TAHUN STRATEGI ARAH

KEBIJAKAN 2016 2017 2018 2019 2020 2021

Meningkatnya akses

layanan sanitasi

Persentase Kualitas

Sarana dan Prasarana

Dasar Perkotaan

% 66,81 68,53 70,87 73,21 74,54 75,32 Peningkatan

infrastruktur

penerangan

jalan umum

Meningkatkan

kualitas dan

kuantitas

penerangan jalan

umum untuk

mewujudkan

lingkungan

permukiman

perkotaan yang

berkualitas

Peningkatan

akses layanan

sanitasi

Meningkatakan

kualitas dan

kuantitas

pembangunan

sanitasi di

lingkungan

permukiman

dalam rangka

mewujudkan

sanitasi sehat

yang dapat

diakses seluruh

lapisan

masyarakat

Page 96: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VI-39

NO. SASARAN RPJMD

TERKAIT TUJUAN SASARAN

INDIKATOR

KINERJA SATUAN

TARGET INDIKATOR KINERJA

PADA TAHUN STRATEGI ARAH

KEBIJAKAN 2016 2017 2018 2019 2020 2021

Peningkatan

fasilitas umum

pertamanan dan

pemakaman

Meningkatkan

kualitas sarana

prasarana

pertamanan dan

pemakaman

untuk

menunjang

ketersediaan

ruang terbuka

hijau publik

Peningkatan

infrastruktur

akses pelayanan

air minum

Meningkatkan

pembangunan

infrastruktur

sarana prasarana

layanan air

minum yang

berkualitas dan

memadai

Page 97: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VII-1

BAB VII

KINERJA PENYELENGGARAAN BIDANG URUSAN

Indikator kinerja adalah ukuran keberhasilan yang dicapai pada unit kerja, indikator kinerja

atau indikator keberhasilan untuk setiap jenis pelayanan pada bidang-bidang kewenangan yang

diselenggarakan oleh unit organisasi perangkat daerah dalam bentuk standar pelayanan yang

ditetapkan oleh masing-masing daerah.

Indikator kinerja adalah ukuran kuantitatif dan atau kualitatif yang menggambarkan tingkat

pencapaian suatu sasaran atau tujuan yang telah ditetapkan. Indikator kinerja merupakan sesuatu

yang akan dihitung dan diukur serta digunakan sebagai dasar unutk menilai atau melihat tingkatan

kinerja yang baik dalam tahap perencanaan (ex ente), tahap pelaksanaan (on going), maupun tahap

setelah kegiatan selesai dan berfungsi (ex post).

Indikator kinerja yang baik akan menghasilkan informasi kinerja yang memberikan indikasi

yang lebih baik dan lebih menggambarkan mengenai kinerja organisasi. Selanjutnya apabila didukung

dengan suatu sistem pengumpulan dan pengolahan data kineja yang memadai, maka kondisi ini akan

dapat membimbing dan mengarahkan organisasi Perangkat Daerah pada hasil pengukuran yang handal

mengenai hasil apa saja yang telah diperoleh selama periode aktivitasnya.

Sistem akuntabilitas kinerja instansi pemerintah merupakan suatu instrument

pertanggungjawaban yang terdiri dari berbagai indikator dan mekanisme kegiatan pengukuran,

penilaian dan pelaporan kinerja secara menyeluruh dan terpadu untuk memenuhi kewajiban

pemerintah dalam mempertanggungjawabkan keberhasilan atau kegagalan pelaksanaan tugas, fungsi

dan misi organisasi. Penetapan indikator kinerja Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman

ditunjukan untuk memberikan gambaran ukuran keberhasilan pencapaian visi dan misi Pemerintah

Kota Semarang, yang secara khusus mengukur keberhasilan pembangunan dari sisi pelaksanaan

urusan wajib Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang, serta urusan wajib Perumahan Rakyat dan

Kawasan Permukiman di Kota Semarang.

Prestasi Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang 5 (lima) tahun kedepan

dapat digambarkan dan ditetapkan secara kualitatif dan kuantitatif yang mencerminkan gambaran

capaian indikator kinerja program (outcome /hasil) yang mencerminkan berfungsinya keluaran

kegiatan jangka menengah dan indikator kegiatan (output / keluaran).

Berdasarkan analisis dan evaluasi atas capaian kinerja tahun sebelumnya yang masing-

masing bidang masih melekat pada Organisasi Perangkat Daerah (OPD) yang lama, serta indikator

kinerja Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang yang termuat dalam RPJMD,

maka secara rinci indikator kinerja yang mengacu pada Tujuan dan Sasaran RPJMD untuk lima tahun

kedepan 2016 – 2021 dapat diuraikan pada Tabel 7.1.

Page 98: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VII-1

Tabel VII.1

Indikator Kinerja Perangkat Daerah yang mengacu pada Tujuan dan Sasaran RPJMD

No. Indikator

Kondisi Kinerja Pada Awal

Periode Renstra

Target Capaian SetiapTahun

Kondisi Kinerja

Pada Akhir

Periode Renstra 2015 2016 2017 2018 2019 2020 2021

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Urusan Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman

1. Persentase – Lingkungan permukiman sehat 85,87% 91,17% 92,43% 95,17% 97,90% 100% 100% 100%

2. Luas lingkungan permukiman kumuh 0,99% 0,79% 0,70% 0,50% 0,30% 0% 0% 0%

3. Persentase rumah layak huni 91,69% 90,94% 94% 96% 98% 100% 100% 100%

4. Rasio TPU per 1000 satuan penduduk

34,35 37,85 34,5 33,55 34,6 34,65 34,7 34,7

Urusan Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang

5. Persentase rumah tangga bersanitasi 85,78% 85,87% 88,00% 92,00% 96,00% 100% 100% 100%

6. Persentase - rumah tangga yang terlayani air

minum

87,00% 87,58% 90,00% 94,00% 98,00% 100% 100% 100%

7. Persentase - luas ruang terbuka hijau (RTH) 43,26% 43,76% 44,26% 44,76% 45,26% 45,76% 46,26% 46,26%

Page 99: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VII-1

NO. SASARAN RPJMD

TERKAIT TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA SATUAN

TARGET INDIKATOR KINERJA

PADA TAHUN STRATEGI ARAH

KEBIJAKAN 2016 2017 2018 2019 2020 2021

1 Terwujudnya sarana

dan prasarana dasar

permukiman yang

berkualitas

Terwujudnya Sarana

dan Prasarana Dasar

Permukiman yang

Berkualitas

Menurunnya Luasan

Kawasan Kumuh

Persentase Luas

Lingkungan Permukiman

Kumuh

% 0,79 0,70 0,50 0,30 0,00 0,00 Peningkatan

kualitas

lingkungan

permukiman

dan jumlah

rumah layak

huni

Meningkatkan

kualitas

lingkungan

permukiman

melalui fasilitasi

penyediaan

prasarana, sarana

dasar

permukiman,

yang memadai

dan terpadu

dalam rangka

mewujudkan

kawasan tanpa

permukiman

kumuh

Peningkatkan

administrasi

dalam

pelaksanaan

pembangunan

Meningkatkan

kinerja dalam

pengelolaan

administrasi

perencanaan,

pengawasan dan

evaluasi

pelaksanaan

pembangunan

Page 100: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VII-2

NO. SASARAN RPJMD

TERKAIT TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA SATUAN

TARGET INDIKATOR KINERJA

PADA TAHUN STRATEGI ARAH

KEBIJAKAN 2016 2017 2018 2019 2020 2021

Meningkatnya akses

layanan sanitasi

Persentase Kualitas

Sarana dan Prasarana

Dasar Perkotaan

% 66,81 68,53 70,87 73,21 74,54 75,32 Peningkatan

infrastruktur

penerangan

jalan umum

Meningkatkan

kualitas dan

kuantitas

penerangan jalan

umum untuk

mewujudkan

lingkungan

permukiman

perkotaan yang

berkualitas

Peningkatan

akses layanan

sanitasi

Meningkatakan

kualitas dan

kuantitas

pembangunan

sanitasi di

lingkungan

permukiman

dalam rangka

mewujudkan

sanitasi sehat

yang dapat

diakses seluruh

lapisan

masyarakat

Page 101: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VII-3

NO. SASARAN RPJMD

TERKAIT TUJUAN SASARAN INDIKATOR KINERJA SATUAN

TARGET INDIKATOR KINERJA

PADA TAHUN STRATEGI ARAH

KEBIJAKAN 2016 2017 2018 2019 2020 2021

Peningkatan

fasilitas umum

pertamanan dan

pemakaman

Meningkatkan

kualitas sarana

prasarana

pertamanan dan

pemakaman

untuk menunjang

ketersediaan

ruang terbuka

hijau publik

Peningkatan

infrastruktur

akses pelayanan

air minum

Meningkatkan

pembangunan

infrastruktur

sarana prasarana

layanan air

minum yang

berkualitas dan

memadai

Page 102: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VIII-1

BAB VIII

PENUTUP

Tersusunnya Rencana Strategis Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang

yang berpedoman pada Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJMD) Kota

Semarang Tahun 2016-2021 merupakan dokumen yang dijadikan pedoman, penentu arah, sasaran dan

tujuan Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman dalam ikut mewujudkan visi Kota Semarang,

yaitu Semarang kota perdagangan dan jasa yang hebat menuju masyarakat semakin sejahtera. Dalam

mewujudkan kondisi tersebut tentunya membutuhkan peran Dinas Perumahan dan Kawasan

Permukiman sebagai institusi Pemerintah yang berkewajiban untuk memenuhi kebutuhan infrastruktur

dasar masyarakat berdasarkan tugas pokok dan fungsi khususnya urusan pemerintahan bidang

perumahan dan kawasan permukiman, bidang pekerjaan umum, dan penataan ruang.

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman mempunyai komitmen yang kuat untuk

menciptakan infrastruktur yang bisa menunjang terwujudnya visi Kota semarang tersebut, dengan :

Meningkatkan fasilitasi ketersediaan dan kualitas perumahan yang layak huni serta prasarana dan

sarana permukiman;

Mengembangkan sistem penerangan jalan umum kota yang hemat energi, ramah lingkungan dan

berestetika;

Meningkatkan pengelolaan dan penataan pemakaman, pertamanan, serta dekorasi kota yang

nyaman dan asri dalam mendukung pembangunan kota yang berwawasan lingkungan.

Proses pencapain visi Kota semarang melalui Rencana Strategis (Renstra) Perangkat Daerah

Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Tahun 2016-2021 tentu membutuhkan dukungan sumber

daya yang handal antara lain terdiri dari :

1. Sumber daya manusia

2. Sumber daya keuangan

3. Sumber daya sistem / prosedur

Sumber daya yang berkinerja bertugas menjabarkan Rencana Strategis yang telah disusun

yang dituangkan dalam rencana kerja setiap tahunannya sebagai wujud pelaksanaan program dan

kegiatan sehingga implementasi dari rencana strategis dapat dirasakan kemanfaatannya.

Upaya untuk mencapai suatu harapan tentunya tidak selalu berjalan mulus, berbagai kendala

mungkin akan menghadang perjalanan pembangunan selama kurun lima tahun mendatang. Berbagai

kendala akan dipandang sebagai tantangan yang harus dihadapi dan diselesaikan dengan arif dan

penuh pertimbangan untuk kebaikan semua pihak yang kemudian dapat dijadikan sebagai evaluasi

kinerja dinas. Oleh karena itu, keberhasilan dan kegagalan pelaksanaan Renstra ini tergantung

pada komitmen bersama antara dinas terkait lainnya dalam lingkup Pemerintah Kota Semarang.

Selanjutnya Rencana Strategis (Renstra) ini diharapkan mampu memberikan manfaat, dan

dapat memperkecil atau menghilangkan dampak-dampak negatif yang akan mengancam

kesinambungan operasionalisasi organisasi. Untuk itu diperlukan dukungan penuh dari semua

Page 103: RENCANA STRATEGIS (RENSTRA)...Rencana Strategis (Renstra) Tahun 2016-2021 Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman Kota Semarang, sebagai pedoman utama pembangunan di Kota Semarang selama

Rencana Strategis |Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman VIII-2

stakeholder dan terutama seluruh pegawai Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman. Seluruh

sasaran yang ingin dicapai telah dirumuskan dalam dokumen rencana strategis ini diharapkan juga

dapat tercapai pada akhir tahun perencanaan.

Semarang, April 2018

KEPALA DINAS PERUMAHAN DAN

KAWASAN PERMUKIMAN

KOTA SEMARANG,

Drs. MUTHOHAR, MM

Pembina Utama Muda

NIP. 19611227 198503 1 009