rencana pembelajaran semester disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/contoh rps...

22
STIKes PANTI WALUYA MALANG RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh Diperiksa oleh Disetujui oleh Nomor Register Dokumen RPS PJMK KPS Wakil Ketua I Ns. Ellia Ariesti, M.Kep Emy Sutiyarsih, S.Kep.,Ns, M.Kes Ns. Ellia Ariesti, M.Kep Revisi ke- Tgl. 1 PRODI DIII KEPERAWATAN Mulai Berlaku Semester (gasal/genap) /tahun Gasal 2018/2019 (tandatangan) (tandatangan) (tandatangan) A. IDENTITAS MATA KULIAH 1. Nama Mata Kuliah Keperawatan Jiwa 2. Kode Mata Kuliah KEP 2.2.6 3. Beban Studi (sks) T1 =1 P = 2 K= 0 4. Semester IV (Empat) 5. Jurusan/Prodi Program Studi DIII Keperawatan 6. Capaian Pembelajaran Lulusan Sikap: 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religious 2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama,moral, dan etik 3. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal orang lain 4. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik Ketrampilan Umum: 1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya 2. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada dibawah tanggung jawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri Ketrampilan Khusus: 1. Mampu menegakkan diagnosis keperawatan dengan kedalaman dan keluasan terbatas berdasarkan analisis data, informasi, dan hasil kajian dari berbagai sumber untuk menetapkan prioritas asuhan keperawatan 2. Mampu menyusun perencanaan asuhan keperawatan sesuai standar asuhan keperawatan dan kode etik perawat, yang peka budaya, menghargai keragaman etnik, agama dan faktor lain dari klien individu, keluarga dan masyarakat 3. Menguasai asuhan keperawatan sesuai standar asuhan keperawatan dan kode etik perawat

Upload: others

Post on 21-Nov-2020

5 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

STIKes PANTI WALUYA MALANG

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh Diperiksa oleh Disetujui oleh Nomor Register

Dokumen

RPS PJMK KPS Wakil Ketua I

Ns. Ellia Ariesti, M.Kep Emy Sutiyarsih, S.Kep.,Ns,

M.Kes Ns. Ellia Ariesti, M.Kep Revisi ke-

Tgl. 1

PRODI DIII KEPERAWATAN

Mulai Berlaku Semester

(gasal/genap) /tahun

Gasal 2018/2019

(tandatangan)

(tandatangan)

(tandatangan)

A. IDENTITAS MATA KULIAH

1. Nama Mata Kuliah Keperawatan Jiwa

2. Kode Mata Kuliah KEP 2.2.6

3. Beban Studi (sks) T1 =1 P = 2 K= 0

4. Semester IV (Empat)

5. Jurusan/Prodi Program Studi DIII Keperawatan

6. Capaian Pembelajaran Lulusan Sikap: 1. Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa dan mampu menunjukkan sikap religious 2. Menjunjung tinggi nilai kemanusiaan dalam menjalankan tugas berdasarkan agama,moral, dan etik 3. Menghargai keanekaragaman budaya, pandangan, agama, dan kepercayaan, serta pendapat atau temuan orisinal

orang lain 4. Menginternalisasi nilai, norma, dan etika akademik Ketrampilan Umum: 1. Mampu menerapkan pemikiran logis, kritis, sistematis, dan inovatif dalam konteks pengembangan atau implementasi

ilmu pengetahuan dan teknologi yang memperhatikan dan menerapkan nilai humaniora yang sesuai dengan bidang keahliannya

2. Mampu melakukan proses evaluasi diri terhadap kelompok kerja yang berada dibawah tanggung jawabnya, dan mampu mengelola pembelajaran secara mandiri

Ketrampilan Khusus: 1. Mampu menegakkan diagnosis keperawatan dengan kedalaman dan keluasan terbatas berdasarkan analisis data,

informasi, dan hasil kajian dari berbagai sumber untuk menetapkan prioritas asuhan keperawatan 2. Mampu menyusun perencanaan asuhan keperawatan sesuai standar asuhan keperawatan dan kode etik perawat, yang

peka budaya, menghargai keragaman etnik, agama dan faktor lain dari klien individu, keluarga dan masyarakat 3. Menguasai asuhan keperawatan sesuai standar asuhan keperawatan dan kode etik perawat

Page 2: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

4. Menguasai teknik komunikasi terapeutik 5. Mampu melakukan studi kasus dengan cara refleksi, telaah kritis, dan evaluasi Pengetahuan: 1. Menganalisis konsep teori keperawatan 2. Menjelaskan konsep teori ilmu biomedik 3. Menjelaskan teknik, prinsip dan prosedur pelaksanaan asuhan dan praktik keperawatan pada bidang keilmuan

keperawatan dasar, keperawatan klinik, keperawatan komunitas dan keperawatan bencana 4. Menganalisis konsep dan teknik penegakkan diagnosis asuhan keperawatan 5. Menjelaskan konsep, prinsip, dan teknik penyuluhan kesehatan sebagai bagian dari upaya pencegahan penularan

penyakit pada level primer, sekunder dan tertier 6. Menguasai konsep dan prinsip manajemen keperawatan secara umum dan dalam pengelolaan asuhan keperawatan

kepada klien 7. Menguasai kode etik keperawatan

7. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah Program Studi 1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien dengan 5 diagnosa gangguan jiwa 2. Mampu mendemonstrasikan proses asuhan keperawatan pada kasus jiwa

Mata Kuliah 1. Mahasiswa mampu memahami konsep dasar pasien dengan gangguan jiwa 2. Mahasiswa mampu memahami konsep dasar sehat jiwa, resiko, dan gangguan jiwa 3. Mahasiswa mampu mendemonstrasikan SP setiap diagnose keperawatan jiwa

8. Deskripsi Mata Kuliah Mata kuliah ini membahas tentang konsep kesehatan jiwa, konsep keperawatan kesehatan jiwa, masalah kesehatan jiwa dalam rentang sehat jiwa sampai gangguan kesehatan jiwa dan penekannya pada upaya primer, sekunder dan tertier kesehatan jiwa. Ditujukan untuk pasien dengan masalah psikososial sampai dengan gangguan kesehatan jiwa berat dengan menggunakan pendekatan proses keperawatan jiwa, penggunaan diri secara terapeutik serta aplikasi berbagai terapi modalitas dalam keperawatan jiwa. Pengalaman belajar diperoleh melalui pengalaman belajar ceramah, penelaahan kasus, simulasi, role play, praktik laboratorium, praktik klinik, praktik lapangan dan penugasan perorangan maupun kelompok untuk meningkatkan pemahaman dan ketrampilan klinis mahasiswa dalam memberikan asuhan keperawatan kesehatan jiwa ditatanan pelayanan kesehatan

9. Prasyarat (bila ada) Psikologi, Komunikasi, Etika Keperawatan, Keperawatan Dasar, Promosi Kesehatan, KMB I, KMB II, Farmakologi, Dokumentasi Keperawatan

10. Penanggung Jawab Ns. Ellia Ariesti, M.Kep

11. Dosen Pengampu Ns. Ellia Ariesti, M.Kep Ns. Yafet Pradikatama P, M.Kep Nanik Dwi Astutik S.Kep.,Ns, M.Kes

B. PROGRAM PEMBELAJARAN

Page 3: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

MInggu 1 Mahasiswa

memahami Rencana Pembelajan Semester (RPS) keperawatan jiwa

Memahami konsep dasar keperawatan jiwa

1. Rencana Pembelajaran Semester (RPS)

2. Konsep Dasar Keperawatan Jiwa : Pengertian jiwa Pengertian

keperawatan kesehatan jiwa

Perkembangan keperawatan kesehatan jiwa

Model konseptual keperawatan kesehatan jiwa

Model stres adaptasi

3. Sejarah & paradigma kesehatan Jiwa

4. Perkembangan Sistem Pelayanan Kesehatan Jiwa di Indonesia Gangguan jiwa yang

lazim terjadi di Indonesia

Kebijakan pemerintah lintas program

Sistem Pelayanan Kesehatan Jiwa dan

CTJ. Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

4 x 50 menit

1. Mahasiswa memperhatikan dosen

2. Mahasiswa bertanya kepada dosen

3. Mahasiswa mengerjakan makalah kelompok

Mahasiswa mampu: Menjawab soal

tes tulis dengan benar dan tepat

Mengumpulkan tugas dengan benar dan tepat

Menjelaskan konsep dasar keperawatan jiwa

Menjelasakan sejarah dan paradigm kesehatan jiwa

Menjelaskan perkembangan sistem pelayanan kesehatan jiwa di Indonesia

Mencari, menjelaskan dan mengumpulkan secara individu trend

10% 5,6,9,10,14,15

Page 4: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Kolaborasi Interdisiplin

Upaya preventif, deteksi dini dan upaya promotif untuk mencegah terjadinya gangguan jiwa

Trend dan Isue dalam keperawatan jiwa

dan issu dalam keperawatan jiwa

Minggu 1 Mahasiswa memahami Trend dan Isue dalam keperawatan jiwa saat ini

Trend dan Isue dalam keperawatan jiwa

Seminar Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer 4. Makala

h Presentasi

2 x 50 menit

Mahasiswa Presentasi makalah kelompok

Mahasiswa mampu: Menjelaskan trend dan issu dalam keperawatan jiwa

10% 5,6,9,10,14,15

Page 5: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Minggu

1 Menjelaskan konsep, Kegawatdaruratan Psikiatri, dan Proses Asuhan Keperawatan Jiwa

1. Kegawatdaruratan Psikiatri

2. Proses asuhan Keperawatan Jiwa (rawat inap dan rawat jalan/poli) Pengkajian Diagnosa

Keperawatan Jiwa Rencana keperawatan

jiwa Implementasi

keperawatan jiwa Evaluasi keperawatan

jiwa 3. Kode etik, standar asuhan dan dokumentasi keperawatan jiwa

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

1 x 90 menit

1. Mahasiswa memperhatikan dosen

2. Mahasiswa bertanya kepada dosen

Mahasiswa mampu: Menjawab soal

tes tulis dengan benar dan tepat

Mengumpulkan tugas dengan benar dan tepat

Menjelaskan konsep kegawatdaruratan psikiatri Menjelaskan konsep asuhan keperawatan jiwa

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 6: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Minggu

2 Memahami Strategi dan teknik Komunikasi Terapeutik pada pasien dengan gangguan jiwa

Strategi dan teknik Komunikasi Terapeutik pada pasien dengan gangguan jiwa

Pre test, CTJ, Diskusi,

Penugasan, Post Test

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x50 menit

1. Mahasiswa memperhatikan dosen

2. Mahasiswa bertanya kepada dosen

3. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

4. Mahasiswa mampu melakukan komunikasi terapeutik

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan Strategi dan teknik Komunikasi Terapeutik pada pasien dengan gangguan jiwa

10% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Minggu 2

Memahami asuhan keperawatan pada pasien dengan masalah psikososial; Masalah krisis dan kecemasan

1. Pengkajian klien dengan masalah masalah krisis dan kecemasan

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan a. Manajemen stres, b. Psikoterapi

suportif c. Pendidikan

kesehatan dan tindakan

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x50 menit

1. Mahasiswa memperhatikan dosen

2. Mahasiswa bertanya kepada dosen

3. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan masalah psikososial; Masalah krisis

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 7: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 kolaboratif pada pasien dengan masalah piko sosial;

4. Implementasi keperawatan

5. Evaluasi

dan kecemasan

Minggu 2

Menjelaskan asuhan keperawatan pada pasien dengan masalah konsep diri: Harga Diri Rendah

1. Pengkajian klien dengan masalah gangguan konsep diri: Harga Diri Rendah

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

4. Implementasi keperawatan

5. Evaluasi

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x50 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan gangguan konsep diri: Harga Diri Rendah

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Minggu 2

Mampu memahami cara Penggolongan Diagnosa Gangguan Jiwa (PPGDJ dan DSM IV dan menjelaskan

1. Penggolongan Diagnosa Gangguan Jiwa menurut PPDGJ & DSM IV

2. Konsep keperawatan pasien dengan gangguan jiwa berat (psikotik)

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

1x60 menit

1. Mahasiswa memperhatikan dosen

2. Mahasiswa bertanya kepada dosen

3. Mahasiswa menjawab

Mahasiswa mampu: Menjawab soal

tes tulis dengan benar dan tepat

Menyebutkan penggolongan

1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 8: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x40 menit

60 menit

pertanyaan post test terkait materi

diagnose gangguan jiwa menurut PPGDJ dan DSM IV Menjelaskan konsep keperawatan pasien dengan gangguan jiwa berat (psikotik)

Minggu 3

Menjelaskan asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan persepsi sensori: Halusinasi dan waham

1. Pengkajian klien dengan gangguan persepsi sensori: Halusinasi dan waham

2. Diagnosa keperawatan 3. Intervensi

keperawatan 4. Implementasi

keperawatan 5. Evaluasi

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x50 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan gangguan persepsi sensori: Halusinasi, waham

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 9: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Minggu

3 Mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada pasien dengan masalah Isolasi Sosial

1. Pengkajian klien dengan masalah isolasi sosial

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

4. Implementasi keperawatan

5. Evaluasi

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x50 Menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan masalah isolasi social

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Minggu 3

Mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada pasien dengan deficit perawatan diri

1. Pengkajian klien dengan deficit perawatan diri

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

4. Implementasi keperawatan

5. Evaluasi

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x50 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis

dengan benar

dan tepat

Menjelaskan

proses asuhan

keperawatan

jiwa pada

pasien dengan

deficit

perawatan diri

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 10: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Minggu

3

Memahami konsep Keperawatan gangguan Jiwa Lanjut usia. Pengkajian psikogeriatri

1. Pengkajian klien dengan gangguan jiwa lanjut usia (pengkajian psikogeriatri)

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

4. Implementasi keperawatan

5. Evaluasi

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

1x60 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan gangguan jiwa lanjut usia

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Minggu 3

Memahami Asuhan keperawatan pada klien dengan penyalahgunaan NAPZA

1. Pengertian

2. Macam NAPZA

3. Gejala klien dengan

penyalahgunaan

napza

4. Pengkajian klien

dengan

penyalahgunaan

NAPZA

5. Diagnosa

keperawatan

6. Intervensi

keperawatan

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x40 menit

60

menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan penyalahgunaan NAPZA

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 11: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 7. Implementasi

keperawatan

8. Evaluasi

Minggu 4

Mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada pasien dengan masalah perilaku kekerasan

1. Pengkajian klien dengan masalah perilaku kekerasan (diri sendiri, orang lain dan lingkungan)

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan - Restrain

4. Implementasi keperawatan

5. Evaluasi

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x50 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan masalah perilaku kekerasan

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Minggu 4

Mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada pasien dengan Gangguan alam perasaan

1. Pengkajian klien dengan masalah gangguan alam perasaan

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawata 4. Implementasi

keperawatan 5. Evaluasi

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD

2x50 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan gangguan alam perasaan

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 12: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 3. Pointer post test

terkait materi

Minggu 4

Mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada pasien gangguan jiwa pada anak dan remaja

1. Pengkajian klien dengan gangguan jiwa pada anak, remaja.

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

4. Implementasi keperawatan Evaluasi

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x50 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan gangguan jiwa pada anak, remaja.

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Minggu 4

Melaksanakan terapi modalitas dan tindakan kolaboratif pada pasien dengan masalah gangguan jiwa; Masalah

ekspresi marah/perilaku kekerasan

Perilaku merusak diri

1. Terapi aktivitas kelompok

2. Terapi keluarga 3. Terapi lingkungan

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD

1x60 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan dan melaksanakan terapi modalitas dan tindakan kolaboratif

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 13: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 (bunuh diri), orang lain dan lingkungan

Gangguan alam perasaan

Gangguan berhubungan sosial

Gangguan kognitif

3. Pointer post test terkait materi

pada pasien gangguan jiwa

Minggu 4

Melaksanakan terapi dan tindakan kolaboratif pada pasien dengan masalah gangguan jiwa; Masalah

perilaku kekerasan

Perilaku merusak diri (bunuh diri), orang lain dan lingkungan

Gangguan alam perasaan

Gangguan berhubungan sosial

1. Terapi okupasi 2. Terapi somatik

(Psikofarmaka dan ECT)

3. Peran perawat dalam terapi okupasi dan somatik

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x40 menit

60

menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Melaksanakan terapi dan tindakan kolaboratif pada pasien dengan masalah gangguan jiwa;

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 14: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

Gangguan kognitif

Minggu 5

Mampu memahami asuhan keperawatan pada pasien dengan masalah psikososial: kehilangan dan berduka

1. Pengkajian klien dengan masalah kehilangan dan berduka

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

4. Implementasi keperawatan

5. Evaluasi

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x50 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab soal

tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan masalah psikososial: kehilangan dan berduka

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Minggu 5

Mampu menjelaskan asuhan keperawatan pada pasien dengan masalah psikososial dengan Penyakit kronikdan Terminal (DM, MI, Gagal ginjal Kronik dengan

1. Pengkajian klien dengan Penyakit kronik dan Terminal (DM, MI, Gagal ginjal Kronik dengan Hemodialisa, Kanker, dll)

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop

2x50 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen Mahasiswa menjawab pertanyaan

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien dengan masalah

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 15: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Hemodialisa, Kanker, dll)

4. Implementasi keperawatan

5. Evaluasi

2. LCD 3. Pointer

post test terkait materi

psikososial dengan Penyakit kronik dan Terminal (DM, MI, Gagal ginjal Kronik dengan Hemodialisa, Kanker, dll)

Minggu 5

Memahami konsep Keperawatan gangguan jiwa anak, remaja.

1. Pengkajian klien dengan Gangguan jiwa anak dan remaja

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

4. Implementasi keperawatan Evaluasi

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

1x60 menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu: Menjawab

soal tes tulis dengan benar dan tepat

Menjelaskan proses asuhan keperawatan jiwa pada pasien anak dan remaja

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Page 16: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Minggu

5 Memahami Konsep Terapi Modalitas dan gangguan klinis kondisi lainnya dalam psikiatri

1. Terapi Modalitas 2. Gangguan klinis

kondisi lainnya dalam psikiatri a. Gangguan

kepribadian b. Retardasi Mental

CTJ, Diskusi, Penugasan

Software :

1. Microsoft Power point

2. Microsoft word

Hardware :

1. Laptop 2. LCD 3. Pointer

2x40 menit

60

menit

1. Mahasiswa presentasi terkait materi

2. Mahasiswa memperhatikan dosen

3. Mahasiswa bertanya kepada dosen

4. Mahasiswa menjawab pertanyaan post test terkait materi

Mahasiswa mampu 1. Menjelaskan

dan mempraktikkan contoh terapi modalitas

2. Menjelaskan gangguan klinis kondisi lainnya dalam psikiatri (gangguan kepribadian dan RM)

30% 1,2,3,4,5,6,9,10,13,

14

Minggu 6

Melakukan asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan persepsi sensori: Halusinasi/ waham

1. Pengkajian klien dengan gangguan persepsi sensori: Halusinasi/ waham

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

4. Implementasi keperawatan

5. Evaluasi

Role Play Naskah role play

2x50 menit

Mahasiswa mempraktekkan role play SP pasien halusinasi/waham

Mahasiswa mampu melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien dengan gangguan persepsi sensori: Halusinasi/ waham

10% 3,6,14

Minggu 6

Melakukan asuhan keperawatan

1. Pengkajian klien dengan harga diri rendah

Role Play Naskah role play

2x50 menit

Mahasiswa mempraktekkan role play SP

Mahasiswa mampu melaksanakan

10% 3,6,14

Page 17: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 pada pasien dengan gangguan konsep diri: Harga Diri Rendah

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

4. Implementasi keperawatan Evaluasi

pasien harga diri rendah

asuhan keperawatan pada pasien dengan harga diri rendah

Minggu 7

Melakukan asuhan keperawatan pada pasien dengan masalah Isolasi Sosial: menarik diri

1. Pengkajian klien dengan masalah isolasi sosial menarik diri

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

4. Implementasi keperawatan Evaluasi

Role play Naskah role play

2x50 menit

Mahasiswa mempraktekkan role play SP pasien menarik diri

Mahasiswa mampu melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien dengan masalah Isolasi Sosial: menarik diri

10% 3,6,14

Minggu 7

Melakukan Terapi Aktifitas Kelompok

Terapi Aktivitas Kelompok (TAK)

Role Play Naskah role play

2x50 menit

Mahasiswa mempraktekkan role play terapi aktivitas kelompok (TAK)

Mahasiswa mampu melakukan Terapi Aktifitas Kelompok (TAK)

10% 3,6,14

Minggu 7

Melakukan asuhan keperawatan pada pasien dengan deficit perawatan diri

1. Pengkajian klien dengan deficit perawatan diri

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan

Role Play Naskah role play

2x50 menit

Mahasiswa mempraktekkan role play SP pasien DPD

Mahasiswa mampu melaksanakan asuhan keperawatan pada pasien

10% 3,6,14

Page 18: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

Minggu ke-

Kemampuan Akhir yang

diharapkan di setiap tahapan pembelajaran (Sub-Capaian Mata Kuliah)

(C, A, P)

Bahan Kajian

Metode Pembelajara

n (bentuk

pembelajaran)

Media Wakt

u

Pengalaman belajar

mahasiswa

Kriteria Penilaian dan

Indikator (hard dan soft

skills)

Bobot Nilai Ref.

(nomor)

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 4. Implementasi

keperawatan 5. Evaluasi

dengan deficit perawatan diri

Minggu 8

Melakukan asuhan keperawatan pada pasien dengan masalah perilaku kekerasan (diri sendiri, orang lain dan lingkungan)

1. Pengkajian klien dengan masalah perilaku kekerasan (diri sendiri, orang lain dan lingkungan)

2. Diagnosa keperawatan

3. Intervensi keperawatan : restrain

4. Implementasi keperawatan

5. Evaluasi

Role play Naskah role play

50x2 menit

Mahasiswa mempraktekkan role play SP pasien PK

keperawatan pada pasien dengan masalah perilaku kekerasan (diri sendiri, orang lain dan lingkungan

10% 3,6,14

Minggu 9

Melakukan Terapi Aktivitas Kelompok

Terapi Aktifitas Kelompok (TAK)

Praktikum Role play 60 menit

Mahasiswa mempraktekkan terapi aktivitas kelompok pasien gangguan jiwa

Mahasiswa mampu melakukan Terapi Aktifitas Kelompok (TAK)

10% 3,6,14

C. DESKRIPSI TUGAS

Metode Pembelajaran

Deskripsi Tugas Kriteria Indikator Bobot penilaian

(1) (2) (3) (4) (5) 1. Penelusuran sumber

dari buku maupun jurnal online

Satu kelas dibagi menjadi 4 kelompok :

1. Jenis tulisan : Tulisan times new roman

2. Ukuran font : 12

1. Makalah tersusun dengan baik

2. tidak plagiasi

Makalah dikumpulkan dan Presentasi tanggal 5 maret 2019

10%

Page 19: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

2. Konsultasi dengan dosen penampu terkait tugas yang diberikan

Mengerjakan tugas trend dan issue keperawatan jiwa saat ini (di dunia dan Indonesia)

3. Spasi :1,5 4. Jenis kertas : A4 5. Margin : atas : 2, kanan : 2, bawah : 2,

kiri : 3 6. Makalah dijilid menggunakan mika

warna bening 7. Daftar pustaka menggunakan format

APA edisi ke 5 8. Menggunakan sumber yang dapat

dipercaya dalam penggunaan referensi (buku, jurnal)

9. Dilarang keras melakukan praktek PLAGIASI !!

3. sistematika penulisan baik

4. format referensi sesuai

1. Penelusuran sumber dari buku maupun jurnal online

2. Konsultasi dengan dosen penampu terkait tugas yang diberikan

3. Role play SP setiap diagnose keperawatan jiwa resiko maupun aktual

Satu kelas dibagi menjadi 14 kelompok : Mengerjakan makalah : 1. Askep jiwa

ansietas/kecemasan 2. Askep jiwa harga diri rendah

(HDR) 3. Askep jiwa halusinasi 4. Askep Jiwa Waham 5. Askep jiwa isolasi sosial 6. Askep jiwa deficit perawatan

diri 7. Askep gangguan jiwa pada

lanjut usia 8. Askep jiwa pada pasien dengan

penyalahgunaan NAPZA 9. Askep jiwa perilaku kekerasan 10. Askep jiwa gangguan alam

perasaan 11. Askep gangguan jiwa pada

anak dan remaja 12. Askep pada kehilangan dan

berduka 13. Askep jiwa pada pasien dengan

penyakit kronis

1. Jenis tulisan : Tulisan times new roman

2. Ukuran font : 12 3. Spasi :1,5 4. Jenis kertas : A4 5. Margin : atas : 2, kanan : 2, bawah : 2,

kiri : 3 6. Makalah dijilid menggunakan mika

warna bening 7. Daftar pustaka menggunakan format

APA edisi ke 5 8. Menggunakan sumber yang dapat

dipercaya dalam penggunaan referensi (buku, jurnal)

9. Dilarang keras melakukan praktek PLAGIASI !!

10. Di lampiran makalah tambahkan naskah role play pelaksanaan SP sesuai dengan kasus makalah

1. Makalah tersusun dengan baik

2. tidak plagiasi 3. sistematika

penulisan baik 4. format referensi

sesuai Makalah tersusun dengan baik

5. tidak plagiasi 6. sistematika

penulisan baik 7. format referensi

sesuai 8. Melakukan

komunikasi terapeutik antara perawat dan pasien gangguan jiwa

9. Mempraktekkan salah satu SP diagnose resiko maupun gangguan sesuai dengan

1. Makalah dikumpulkan saat presentasi

2. Presentasi sesuai jadwal yang telah ditentukan (sesuai silabus)

30%

Page 20: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

14. Askep jiwa pada pasien retradasi mental (RM)

makalah yang telah dibuat

Role Play Terapi Aktivitas Kelompok (TAK)

Satu kelas dibagi menjadi 4 kelompok untuk melakukan TAK : 1. TAK Sosialisasi 2. TAK orientasi realita 3. TAK stimulasi 4. TAK sensori

1. Membuat modul mengenai TAK yang akan dilakukan

2. Konsutasi dengan dosen MK Keperawatan Jiwa

3. Role play dilakukan saat akhir mata kuliah (sesuai jadwal di silabus)

1. Kerapihan modul 2. Ketepatan isi

modul 3. Ketepatan

Referensi yang digunakan

4. Proses konsultasi 5. Penilaian Role play

10%

D. KRITERIA PENILAIAN UAS (25%) UTS (25%) Ujian Praktikum (15%) Penugasan (25%) Softskill (10%) Total = 100%

E. SKORING ATRIBUT SOFTSKILL 1. Disiplin

Definisi : Ketepatan waktu dalam menghadiri perkuliahan Indikator : Kehadiran di kelas Skor : Nilai 1 artinya : Tidak hadir di kelas

Nilai 2 artinya : Datang terlambat 10-15 menit Nilai 3 artinya : Datang terlambat 5-10 menit Nilai 4 artinya : Datang tepat waktu 2. Etika

Definisi : Tata perilaku (berdasarkan norma) dalam kegiatan perkuliahan Indikator : Sopan santun (berbicara dengan teman) Skor : Nilai 1 artinya : Berperilaku tidak sopan santun di dalam kelas (Selalu)

Nilai 2 artinya : Berperilaku kurang sopan santun di dalam kelas (Sering) Nilai 3 artinya : Berperilaku sopan santun dengan baik dalam kegiatan perkuliahan (Jarang) Nilai 4 artinya : Berperilaku sopan santun dengan sangat baik dalam kegiatan perkuliatan (Tidak Pernah) 3. Partisipasi

Definisi : Keikutsertaan secara aktif di dalam kegiatan perkuliahan Indikator : Penyampaian pendapat (bertanya, menjawab, menyampaikan ide) Skor : Nilai 1 artinya : Tidak mampu menyampaikan pertanyaan dan atau tidak mampu menjawab pertanyaan yang diberikan

Nilai 2 artinya : Mampu menyampaikan pertanyaan Nilai 3 artinya : Mampu menjawab pertanyaan yang diberikan

Nilai 4 artinya : Mampu menyampaikan pertanyaan dan atau mampu menjawab pertanyaan yang diberikan

Page 21: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

F. DAFTAR REFERENSI

1. Barry, Patricia (1996), Psychological Nursing Care of Phisically ill Patient and her Families 3ed.Philadelphia, Lippincot Raven 2. Beck,CM, Rawlins and Williams, S.R (1996) Mental Health Psychiatric 3. Carpenito Linda Juall (1995), Buku saku Diagnosa Keperawatan (ed.Indonesia).Jakarta EGC 4. Fortinash,CN and Holoday,P.A (1991).Psychiatric Nursing Care Plan.St Louis, Mosby Year Book 5. Keliat BA.(1998) Keperawatan Kesehatan Jiwa 6. Keliat BA.(2004). Keperawatan Jiwa, Terapi Aktivitas Kelompok,EGC 7. Kneisl, C.R,Wilson, H.S Trigoboff,E (2004), Contenporary Psychiatric-Mental Health Nursing, Pearson Education, Upper Saddle River, New Jersey 8. ________(1997), Gangguan Koping, Citra Tubuh,dan Seksual pada Klien Kanker, Jakarta.EGC 9. Maramis, WF (1999).Ilmu Keperawatan Jiwa.Surabaya,Airlangga University Press 10. Maslim Rusdi, (1998), Diagnosis Gangguan Jiwa (PPDGJ III) 11. Mc. Farland,G.Thompsom M.D (1991) Psychiatric Mental Health: Nursing application of the Nursing process, Philadelphia, JB.Lipincot 12. Nursing: A Holistic life-Cycle Approach, St Louis, Mosby Co 13. Stuard, G.W and sundeen S.J (1995). Princhiples and Practice of Psychiatric Nursing. St.Louis Mosby Year Book 14. ________(1998), Buku Saku ; Keperawatan Jiwa. Alih Bahasa : Achir Yani, Jakarta : EGC 15. Townsen, Mary (1998) Buku Saku : Diagnosa Keperawatan Psikiatri. Alih Bahasa Novi Helena, Jakarta : EGC

G. PENILAIAN KELOMPOK PENYAJI DALAM SMALL GROUP DISCUSSION

No. Aspek yang dinilai Prosentase

1. Kemampuan mengemukakan intisari makalah Nilai 1-10

2. Kemampuan menggunakan media dan IT Nilai 1-10

3. Semua anggota aktif dalam menjawab pertanyaan Nilai 1-10

4. Kemampuan berdiskusi Nilai 1-10

5. Kemampuan menerima saran dari audiens Nilai 1-10

6. Persiapan kelompok Nilai 1-10

7. Pemerataan pembagian peran Nilai 1-10

9. Kekompakan kelompok Nilai 1-10

10. Informasi tersampaikan Nilai 1-10

Nilai minimal 5, Nilai maksimal 100

Page 22: RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER Disiapkan oleh …repository.stikespantiwaluya.ac.id/425/72/Contoh RPS KEP Jiwa 2019.pdf1. Mampu menjelaskan dan menyusun asuhan keperawatan pada pasien

H. MATERI PRAKTIKUM Mahasiswa dibagi dalam 14 kelompok, untuk melaksanakan praktikum: 1. Komunikasi terapeutik pada diagnose resiko dan gangguan jiwa 2. Melaksanakan SP pada diagnose resiko dan gangguan jiwa