referat gangguan psikotik singkat

6
7/21/2019 Referat Gangguan Psikotik Singkat http://slidepdf.com/reader/full/referat-gangguan-psikotik-singkat 1/6 BAB 1 PENDAHULUAN Gangguan psikotik singkat atau akut maupun sementara adalah istilah yang dipakai untuk menggambarkan gangguan yang ditandai oleh awitan gejala  psikotik akut seperti waham, halusinasi, dan gangguan persepsi, serta gangguan  perilaku umum yang berat, tanpa adanya penyebab organik. Penyebab gangguan psikotik singkat dipicu oleh stress ekstrim, seperti kecelakaan traumatis atau kehilangan orang yang dicintai. Pasien mungkin tidak menyadari perilaku anehnya. Berdasarkan hasil penelitian epidemiologi berskala internasional, insidensi gangguan psikotik singkat lebih tinggi 10 kali lipat pada negara berkembang dibandingkan negara industri. Beberapa ahli yakin bahwa gangguan ini paling sering terjadi pada kelas sosial ekonomi rendah, pasien dengan gangguan kepribadian, dan imigran. Gangguan paling umum pada pasien yang berusia 30-an akhir hingga awal 0-an. !nsidensi wanita " kali lipat dari laki-laki. BAB 2 TINJAUAN TEORI 2.1. DEFINISI Gangguan psikotik singkat atau akut maupun sementara adalah istilah yang dipakai untuk menggambarkan gangguan yang ditandai oleh awitan gejala  psikotik akut seperti waham, halusinasi, dan gangguan persepsi, serta gangguan 1

Upload: georgius-rudolf-alponso

Post on 05-Mar-2016

80 views

Category:

Documents


13 download

DESCRIPTION

Referat Gangguan Psikotik Singkat

TRANSCRIPT

Page 1: Referat Gangguan Psikotik Singkat

7/21/2019 Referat Gangguan Psikotik Singkat

http://slidepdf.com/reader/full/referat-gangguan-psikotik-singkat 1/6

BAB 1

PENDAHULUAN

Gangguan psikotik singkat atau akut maupun sementara adalah istilah

yang dipakai untuk menggambarkan gangguan yang ditandai oleh awitan gejala

 psikotik akut seperti waham, halusinasi, dan gangguan persepsi, serta gangguan

 perilaku umum yang berat, tanpa adanya penyebab organik.

Penyebab gangguan psikotik singkat dipicu oleh stress ekstrim, seperti

kecelakaan traumatis atau kehilangan orang yang dicintai. Pasien mungkin tidak 

menyadari perilaku anehnya.

Berdasarkan hasil penelitian epidemiologi berskala internasional, insidensi

gangguan psikotik singkat lebih tinggi 10 kali lipat pada negara berkembang

dibandingkan negara industri. Beberapa ahli yakin bahwa gangguan ini paling

sering terjadi pada kelas sosial ekonomi rendah, pasien dengan gangguan

kepribadian, dan imigran. Gangguan paling umum pada pasien yang berusia 30-an

akhir hingga awal 0-an. !nsidensi wanita " kali lipat dari laki-laki.

BAB 2

TINJAUAN TEORI

2.1. DEFINISI

Gangguan psikotik singkat atau akut maupun sementara adalah istilah yang

dipakai untuk menggambarkan gangguan yang ditandai oleh awitan gejala

 psikotik akut seperti waham, halusinasi, dan gangguan persepsi, serta gangguan

1

Page 2: Referat Gangguan Psikotik Singkat

7/21/2019 Referat Gangguan Psikotik Singkat

http://slidepdf.com/reader/full/referat-gangguan-psikotik-singkat 2/6

 perilaku umum yang berat, tanpa adanya penyebab organic. Gangguan mungkin

 berkaitan dengan stress akut.1

2.2. ETIOLOGIPenyebab gangguan psikotik singkat dipicu oleh stress ekstrim, seperti

kecelakaan traumatis atau kehilangan orang yang dicintai. Pasien mungkin tidak 

menyadari perilaku anehnya."

#ondisi ini paling sering mempengaruhi orang-orang yang berusia "0-an,

30-an, dan 0-an. $ereka yang memiliki gangguan kepribadian berisiko tinggi

mengalami psikosis reakti% singkat."

2.3. EPIDEMIOLOGIBerdasarkan hasil penelitian epidemiologi berskala internasional, insidensi

gangguan psikotik singkat lebih tinggi 10 kali lipat pada negara berkembang

dibandingkan negara industri. Beberapa ahli yakin bahwa gangguan ini paling

sering terjadi pada kelas sosial ekonomi rendah, pasien dengan gangguan

kepribadian, dan imigran. Gangguan paling umum pada pasien yang berusia 30-an

akhir hingga awal 0-an. !nsidensi wanita " kali lipat dari laki-laki. 3

2.4. TANDA DAN GEJALAGangguan psikotik singkat memiliki karakteristik dengan onset mendadak 

dari 1 atau lebih gejala berikut ini&1. 'aham". (alusinasi3. Perilaku aneh. Bicara tidak teratur.3

Gejala mungkin termasuk sebagai berikut&1. Gejala a%ekti% ".

)isorientasi3. Gangguan perhatian. Perilaku katatonik.3

Berikut ini juga sering ditemui pada gangguan psikotik singkat&1. *olatilitas emosional". Berperilaku dan berbusana yang aneh3. $enjerit dan kegaguan. Gangguan ingatan untuk peristiwa yang baru-baru saja terjadi.3

2.5. KLASIFIKASI

"

Page 3: Referat Gangguan Psikotik Singkat

7/21/2019 Referat Gangguan Psikotik Singkat

http://slidepdf.com/reader/full/referat-gangguan-psikotik-singkat 3/6

Pembagian gangguan psikotik singkat atau akut menurut PP)G+-!!! adalah

sebagai berikut ini&1. Gangguan psikotik polimor%ik akut tanpa gejala skio%renia.". Gangguan psikotik polimor%ik akut dengan gejala skio%renia.3. Gangguan psikotik ir-skio%renia schiophrenia-like/ akut.. Gangguan psikotik akut lainnya dengan predominan waham.. Gangguan psikotik akut dan sementara lainnya.. Gangguan 2sikotik akut dan sementara 44.

2.6. DIAGNOSIS

Pedoman diagnostik gangguan psikotik akut dan sementara berdasarkan

PP)G+ !!!&

F23 Gangguan P!"#$!" A"u$ %an S&'&n$a(a1. $enggunakan urutan diagnosis yang mencerminkan urutan prioritas

yang diberikan untuk ciri-ciri utama terpilih dari gangguan ini. 5rutan

 prioritas yang dipakai ialah&

a. 6nset yang akut dalam masa 2 '!nggu a$au "u(ang sama dengan

 jangka waktu gejala-gejala psikotik menjadi nyata dan mengganggu

sedikitnya )&)&(a*a a*&" "&+!%u*an %an *&"&(,aan &+a(!-+a(!

tidak termasuk periode prodormal yang gejalanya sering tidak jelas/

sebagai ciri khas yang menentukan seluruh kelompok.

). 7danya sindrom yang khas )&(u*a *#/!'#(0!" )&(an&"a (aga'

%an )&(u)a+ &*a$ a$au +!#*+(&n!a-/!"& g&,a/a "!#0(&n!" 

ang "+a/.

. A%ana $(& a"u$ ang )&("a!$an.

%. 4anpa diketahui berapa lama gangguan akan berlangsung.

". 4idak ada gangguan dalam kelompok ini yang memenuhi criteria

episode manic atau episode depresi%, walaupun perubahan emosional

dan gejala-gejala a%ekti% indi8idual dapat menonjol dari waktu ke waktu.3.

T!%a" a%a *&n&)a) #(gan!" &*&($! $(au'a "a*!$!, delirium ataudemensia. 4idak merupakan intoksikasi akibat penggunaan alcohol atau

obat-obatan.

F23. Gangguan P!"#$!" P#/!'#(0!" A"u$ $an*a G&,a/a S"!#0(&n!a1. 6nset harus akut dari suatu keadaan nonpsikotik sampai keadaan

 psikotik yang jelas dalam kurun waktu " minggu atau kurang/9". (arus ada beberapa jenis halusinasi atau waham yang berubah dalam

 jenis dan intensitasnya dari hari ke hari atau dalam hari yang sama.3.

(arus ada keadaan emosional yang sama beranekaragamnya9

3

Page 4: Referat Gangguan Psikotik Singkat

7/21/2019 Referat Gangguan Psikotik Singkat

http://slidepdf.com/reader/full/referat-gangguan-psikotik-singkat 4/6

. 'alaupun gejala-gejalanya beraneka ragam, tidak satupun dari gejala itu

ada secara cukup konsisten dapat memenuhi kriteria skio%renia atau

episode manik atau episode depresi%.

F23.1 Gangguan P!"#$!" P#/!'#(0!" A"u$ %&ngan G&,a/a S"!#0(&n!a1. $emenuhi kriteria a/, b/, dan c/ yang khas untuk gangguan psikotik 

 polimor%ik akut9". )isertai gejala-gejala yang memenuhi kriteria untuk diagnosis

skio%renia yang harus sudah ada untuk sebagian besar waktu sejak 

munculnya gambaran klinis psikotik itu secara jelas93. 7pabila gejala-gejala skio%renia menetap untuk lebih dari 1 bulan maka

diagnosis harus diubah menjadi skio%renia.

F23.2 Gangguan P!"#$!" L!(-"!#0(&n!a S+!#*+(&n!a-L!"&7 A"u$1. 6nset gejala psikotik harus akut " minggu atau kurang, dari

nonpsikosis psikosis/9". $emenuhi kriteria skio%renia, tetapi lamanya kurang dari 1 bulan93. 4idak memenuhi kriteria psikosis polimor%ik akut.

F23.3 Gangguan P!"#$!" A"u$ La!nna %&ngan P(&%#'!nan 8a+a'1. 6nset gejala psikotik harus akut " minggu atau kurang, dari

nonpsikosis psikosis/9". 'aham dan halusinasi93. Baik kriteria skio%renia maupun gangguan psikotik polimor%ik akut

tidak terpenuhi.

F23.9 Gangguan P!"#$!" A"u$ %an S&'&n$a(a La!nna

Gangguan psikotik akut lain yang tidak dapat diklasi%ikasikan ke dalam

kategori manapun.

F23.: Gangguan P!"#$!" A"u$ %an S&'&n$a(a ;TT

2.<. DIAGNOSIS BANDING

)iagnosis banding gangguan psikotik singkat adalah sebagai berikut ini&1.

)elirium

Page 5: Referat Gangguan Psikotik Singkat

7/21/2019 Referat Gangguan Psikotik Singkat

http://slidepdf.com/reader/full/referat-gangguan-psikotik-singkat 5/6

". Gangguan waham3. Gangguan disosiati% . Gangguan buatan yang dikenakan pada diri sendiri. Berpura-pura sakit.

Gangguan skioakti% :. ;kio%renia<. Gangguan ;kio%reni%orm.3

2.9. PENATALAKSANAAN

+ika gejala mengganggu, agent antipsikotik harus diberikan tetapi tidak 

lebih dari 1 bulan. Biasanya digunakan antipsikotik tipikal generasi pertama/

yang meliputi&- (aloperidol 10-00 mg= hari- 4hiothi>ene 10-30 mg= hari- 4hioridaine 10-00 mg= hari- ?luphenaine 10-1 mg= hari- @hlorpromaine 10-00 mg= hari.3, ,

+ika e%ek samping tidak dapat ditolerir, makan gunakan salah satu dari

antipsikotik atipikal generasi kedua/ berikut ini&- 6lanapine 10-"0 mg= hari- Auetiapine 0-00 mg= hari- iprasidone "0-10 mg= hari- Cisperidone "- mg= hari-

Paliperidone 3-1" mg= hari.3, ,

#etika serangan akut sudah berakhir, penatalaksanaan rawat inap tidak 

terlalu diperlukan. !ndi8idu, keluarga dan kelompok psikoterapi dapat

dipertimbangkan untuk membantu mengatasi stressor, mengatasi kon%lik, dan

meningkatkan rasa percaya diri.3

2.:. KOMPLIKASI

;ama seperti penyakit psikotik lainnya, kondisi ini dapat sangat

mengganggu kehidupan pasien dan mungkin dapat mengarah pada kekerasan dan

 bunuh diri."

2.1. PROGNOSIS

#ebanyakan orang dengan gangguan ini memiliki prognosis yang baik.

Dpisode yang berulang mungkin dapat terjadi sebagai respon terhadap stress."

;ecara umum, gangguan psikotik singkat bertahan hingga kurang dari 1

 bulan dan berdasarkan hasil penelitian di Dropa, 0-<0E pasien tidak memiliki

masalah psikiatrik mayor.3

Page 6: Referat Gangguan Psikotik Singkat

7/21/2019 Referat Gangguan Psikotik Singkat

http://slidepdf.com/reader/full/referat-gangguan-psikotik-singkat 6/6

DAFTAR PUSTAKA

1. 'orld (ealth 6rganiation. eksikon& !stilah #esehatan +iwa F Psikiatri, Dd

". Penerbit Buku #edokteran DG@.

". Berger ?#. "01. Brie% psychotic disorder. 78ailable %rom&

https&==www.nlm.nih.go8=medlineplus=ency=article=001".htm. 7ccessed "

)ecember "01.

3. $emon $7. "01. Brie% Psychotic )isorder. 78ailable %rom&

http&==emedicine.medscape.com=article="1-o8er8iew. 7ccessed "

)ecember "01.

. $aslim C. "013. Buku ;aku )iagnosis Gangguan +iwa PP)G+ H !!!. +akarta&

Bagian !lmu #edokteran +iwa ?# 5nika 7tma +aya.

. $aslim C. "00". Panduan Praktis Penggunaan #linis 6bat Psikotropik, Dd 3.

+akarta& Bagian !lmu #edokteran +iwa ?# 5nika 7tma +aya.

. 5ni8ersity (ealth ;ystem. "01. 4he 7ntipsychotic 7lgorithms %or treatment

o% ;chiophrenia. 78ailable %rom& http&==uni8ersityhealthsystem.com=%iles=11-7ntipsychoticE"0$edicationE"0)osingE"0andE"0;ideE"0D%%ects

E"04ables.pd%. 7ccessed " )ecember "01.