realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan...

14
i TESIS REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ TERDAKWA SEBAGAIMANA DIATUR DALAM UNDANG UNDANG NOMOR : 16 TAHUN 2004 TENTANG KEJAKSAAN REPUBLIK INDONESIA Disusun Oleh : LEXI CHRISTOVERY Nomor Mahasiswa : 115201588/PS/MIH. PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU HUKUM PRORAM PACASARJANA UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA 2013

Upload: habao

Post on 12-Mar-2019

228 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

  i

TESIS

REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ TERDAKWA SEBAGAIMANA DIATUR DALAM UNDANG ‐ 

UNDANG NOMOR : 16 TAHUN 2004 TENTANG KEJAKSAAN REPUBLIK INDONESIA 

Disusun Oleh :

LEXI CHRISTOVERY

Nomor Mahasiswa : 115201588/PS/MIH.

PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU HUKUM PRORAM PACASARJANA

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA 2013

Page 2: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

  ii

UNIVERSITAS ATMA JAYA YOGYAKARTA PROGRAM PASCASARJANA PROGRAM STUDI MAGISTER ILMU HUKUM

PENGESAHAN TESIS

Nama : LEXI CHRISTOVERY Nomor Mahasiswa : 115201588/PS/MIH Konsentrasi : Hukum Bisnis Judul Tesis : Realisasi Jaminan Kesehatan Bagi Tersangka/

Terdakwa Sebagaimana Diatur Dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan Republik Indonesia

Nama Pembimbing Tanggal Tanda Tangan

Dr. Paulinus Soge, Drs., SH., M.Hum. ……………. …………………

Ch. Medi Suharyono, SH., M. Hum. …………… …………………

Page 3: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

 

NNKJ

N D(

C( A(

Nama Nomor MahKonsentrasJudul Tesis

Nama Peng

Dr. Paulinu(Ketua)

Ch. Medi Su(Sekertaris)

Anny Retno(anggota)

UNIVEPROPROG

hasiswa si

guji

us Soge, Drs

uharyono, S)

owati, SH., M

B

ERSITASOGRAMGRAM ST

PENGE

: LEXI CH: 11520158: Hukum B: Realisasi

Terdakwundang NRepublik

s., SH., M.H

SH., M. Hum

M.Hum.

Ketua

B. Bambang

iii

S ATMA JM PASC

UDI MAG

SAHAN T

HRISTOVE88/PS/MIHBisnis i Jaminan

wa SebagaimNomor 16

k Indonesia

Ta

Hum. ……

m. ……

……

a Program S

g Riyanto, S.

JAYA YOGCASARJGISTER I

TESIS

ERY

Kesehatamana DiatTahun 200

anggal

………….

…………

…………

Studi

.H., M.Hum

GYAKARJANA LMU HU

n Bagi Ttur Dalam 4 tentang K

Tanda Tan

……………

……………

……………

m.

RTA

KUM

Tersangka/ Undang-

Kejaksaan

ngan

………

………

………

Page 4: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

D

R

S

T

h

k

a

s

 

 

Dengan ini

REALISASI

SEBAGAIM

TAHUN 20

hasil karya

karya penuli

ataupun plag

sanksi akade

SU

penulis men

I JAMINAN

MANA DIA

04 TENTAN

asli penulis

is lain. Jika

giasi dari ha

emik dan/ at

URAT PERN

nyatakan bah

N KESEHA

ATUR DALA

NG KEJAK

, bukan me

Penulisan H

asil karya p

au sanksi hu

     

iv

NYATAAN

hwa Penulis

ATAN BAG

AM UNDA

SAAN REP

rupakan dup

Hukum/ Tesi

penulis lain,

ukum yang b

                       

KEASLIAN

san Hukum/

GI TERSAN

ANG - UND

PUBLIK IND

plikasi ataup

is ini terbukt

maka penu

berlaku. 

  Yogyakarta

Ya

Le

 

N

Tesis, yang

NGKA/ TER

DANG NOM

DONESIA, m

pun plagiasi

ti merupakan

ulis bersedia

a, 06 Februa

ang menyatak

 

 

exi Christov

g berjudul :

RDAKWA

MOR : 16

merupakan

i dari hasil

n duplikasi

menerima

ary 2013

kan,

very

Page 5: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

v

INTISARI

Penulisan hukum/tesis ini berjudul “realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan Republik Indonesia”. Permasalahan hukum dalam penulisan hukum/tesis ini adalah apakah jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan Republik Indonesia telah dapat direalisasikan, dan apakah ditemukan adanya kendala dalam merealisasikan jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan Republik Indonesia. Penulisan hukum yang dilakukan oleh penulis bertujuan untuk mengetahui dan mengkaji realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan Republik Indonesia, serta mengetahui dan mengkaji kendala dalam merealisasikan jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan Republik Indonesia.

Jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian hukum normatif yaitu jenis penelitian yang berfokus pada norma (law in the book), dan Penelitian ini menitikberatkan pada data sekunder serta data primer sebagai penunjang. Kajian dari jenis penelitian hukum ini adalah sosiologi hukum dan politik hukum. Lokasi penelitian yang dipilih oleh peneliti adalah Kejaksaan Tinggi Yogyakarta, Kejaksaan Negeri Yogyakarta, dan Kejaksaan Negeri Sleman. Data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. Data primer meliputi data yang diperoleh dari wawancara dengan narasumber dari Kejaksaan Tinggi Yogyakarta, Kejaksaan Negeri Yogyakarta, dan Kejaksaan Negeri Sleman. Data sekunder diperoleh dari bahan hukum primer, yang meliputi: norma hukum positif berupa undang-undang, bahan hukum sekunder, yang meliputi: buku-buku literatur yang relevan dengan permasalahan yang diteliti oleh penulis, dan bahan hukum tertier berupa Kamus Hukum Indonesia, serta Kamus Besar Bahasa Indonesia.

Metode pengumpulan data dilakukan melalui wawancara, dan studi kepustakaan. Data yang diperoleh dari hasil penelitian, dikumpulkan dan dianalisis secara kualitatif. Dari analisis yang penulis lakukan maka dapat diambil suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun 2004 tentang Kejaksaan Republik Indonesia belum optimal.

Kata kunci: Jaminan Kesehatan, Tersangka/terdakwa dan Kejaksaan Republik Indonesia.

Page 6: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

vi

ABSTRACT

Legal writing / thesis was entitled "The realization of health insurance for the suspect / defendant as stipulated in Law No. 16 Year 2004 on the Prosecutor of the Republic of Indonesia". Legal issues in legal writing / thesis is whether health insurance for the suspect / defendant as stipulated in Law No. 16 Year 2004 on the Prosecutor of the Republic of Indonesia has to be realized, and if found any obstacles in realizing health care for the suspect / defendant as set forth in Law No. 16 Year 2004 on the Indonesian Attorney. Writing law made by the author aims to identify and assess the realization of health insurance for the suspect / defendant as stipulated in Law No. 16 Year 2004 on the Attorney General of Indonesia, as well as identify and assess obstacles in realizing health care for the suspect / defendant as stipulated in the Act Law Number 16 Year 2004 on the Indonesian Attorney.

Type of research is the type of normative legal research studies that focus on norms (law in the books), and research has focused on secondary data and primary data as a supporter. Studies of this type of legal research is the sociology of law and political law. Research locations selected by the researchers is the High Court of Yogyakarta, Yogyakarta State Attorney and State Attorney Sleman. The data used in this study is primary data and secondary data. Primary data includes data obtained from interviews with informants from the High Court of Yogyakarta, Yogyakarta State Attorney and State Attorney Sleman. Secondary data were obtained from primary legal materials, which include: the norms of positive law in the form of legislation, secondary legal materials, which include: literature books that are relevant to the problems studied by the author, and legal materials in the form of tertiary Indonesian Law Dictionary and Dictionary Big Indonesian.

Method of data collection through interviews and library research. Data obtained from the study, collected and analyzed qualitatively. From the analysis of the author, it can be concluded that the realization of health insurance for the suspect / defendant as stipulated in Law No. 16 Year 2004 on the Indonesian Attorney have not optimal. Keywords: Health Insurance, suspect / accused and the Prosecutor of the Republic of Indonesia.

Page 7: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

  vii

HALAMAN PERSEMBAHAN

Hasil karya ini kupersembahkan kepada,

Sang Sumber Kesuksesan Sejati, yaitu Tuhan Yesus Kristus.

Berkat sentuhan kasih, tuntunan,

dan peneranganNya, penulis dapat menyelesaikan

Penulisan Hukum/ Tesis yang sangat sederhana ini.

&

Yang tak tergantikan dan yang terbaik

yang diberikan Tuhan Yesus kepadaku

Papa, Mama, sosok orang tua tersabar

kakak-adikku tercinta, sumber inspirasi

dan semangatku

Page 8: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

  viii

KATA PENGANTAR

Segala puji syukur kehadirat Allah yang penulis sembah dalam nama

Yesus Kristus, atas segala rahmat dan kebijaksanaan yang Dia berikan sehingga

penulis dapat menyelesaikan penulisan yang berjudul “REALISASI JAMINAN

KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ TERDAKWA SEBAGAIMANA

DIATUR DALAM UNDANG-UNDANG NOMOR 16 TAHUN 2004

TENTANG KEJAKSAAN REPUBLIK INDONESIA”.

Prasyarat kelulusan bagi penulis sekaligus tugas akhir dari penulis guna

memperoleh gelar magister hukum dari Universitas Atmajaya Yogyakarata.

Banyak kekurangan baik dari segi sistematisasi penulisan, materi, serta

penggunaan bahasa yang masih kurang sempurna. Penulis mengakui hal itu

sebagai kekurangan dari penulis, namun dari ketidaksempurnaan itu menjadikan

penulis selalu terdorong untuk menyelesaikan penulisan. Tidak lupa penulis juga

berterimakasih atas bimbingan, dukungan moril maupun materiil yang penulis

dapatkan sampai terlihat hasil dari penulisan ini. Hanya ucapan terimakasih dari

hati terdalam yang bisa penulis sampaikan walaupun tentunya tidak setimpal

dengan apa yang telah penulis terima dan rasakan. Penuh rendah hati ucapan

terimaksih ini penulis dedikasikan kepada :

1. Kedua orang tua penulis, Pdt. Johan, MA dan Ni Kadek Puspa

Negari Yokanan, STh yang selalu memberikan semangat dan

materi untuk menyelesaikan pendidikan. Kakak dan adikku

tersayang, Tripoza Christariana dan Iin Priska Christina, serta Siwi

Page 9: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

  ix

Nugraheni dan keluarga tercinta, terima kasih atas segala dukungan

dan kasih sayang yang diberikan.

2. Bpk Dr. R. Maryatmo., MA., selaku Rektor Universitas Atma Jaya

Yogyakarta, yang telah memberikan kesempatan kepada penulis

untuk belajar dan menimbah ilmu di Universitas Atma Jaya

Yogyakarta.

3. Bpk. Drs. M. Parnawa Putranta, MBA., Ph.D., selaku Direktur

Program Pascasarjana Universitas Atma Jaya Yogyakarta, yang

telah memberikan kesempatan kepada penulis untuk belajar dan

menimbah ilmu di Universitas Atma Jaya Yogyakarta.

4. Bpk. Bambang Riyanto,S.H.,M.Hum., selaku Ketua Program Studi

Magister Ilmu Hukum, Program Pascasarjana Universitas Atma

Jaya Yogyakarta, yang telah memberikan kesempatan kepada

penulis untuk belajar dan menimbah ilmu di Universitas Atma Jaya

Yogyakarta.

5. Bpk. Dr. Drs. Paulinus Soge, S.H., M.Hum., selaku dosen

pembimbing tesis penulis, yang telah membimbing penulis dalam

menyelesaikan Penulisan hukum ini.

6. Bapak Ch. Medi Suharyono, SH. M.Hum., selaku dosen sekaligus

pembimbing penulis dalam menyelesaikan tulisan ini, trima kasih

atas masukan serta arahan kepada penulis. .

7. Semua dosen dan karyawan Program Pascasarjana Atma Jaya

Yogyakarta, terima kasih untuk dedikasi Bapak Ibu dosen dan

Page 10: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

  x

karyawan Program Studi Magister Ilmu Hukum Atma Jaya

Yogyakarta.

8. Ibu Yusnita Ritonga, SH, M.H., selaku Kasi Keamanan Negara dan

Ketertiban Umum Pada Asisten Bidang Tindak Pidana Umum

Kejaksaan Tinggi Yogyakarta.

9. Ibu Sri Anggraeni, SH., selaku Jaksa Fungsional Pada Kejaksaan

Tinggi Yogyakarta.

10. Ibu Priyatiningrum, SE, SH., selaku Staf Pidana Umum Kejaksaan

Tinggi Yogyakarta.

11. Bapak Krisna Pramono, selaku Kasi Intelijen Kejaksaan Negeri

Yogyakarta.

12. Ibu Jumiati, selaku Staf Pidana Umum bagian Eksekusi Kejaksaan

Negeri Slemana.

13. Bapak Drs. Pariata Westra, SH, SE., yang bersedia berbagi ilmu

dan pengetahuan dengan penulis.

14. Para sahabatku Gibson, Qupon, Iwan, Brian, Wahyu, Cahaya,

Rontos, Wahyu Donri, dan Nobert, trima kasih untuk pengalaman

indah bersama, semoga persahabatan kita bertahan selamanya.

15. Teman-teman kuliah pascasarjana penulis, serta teman-teman

Burjo Syukur dan anak Kos Tuan Creb Jl. Nologaten Gg.

Temulawak No. 47, kalian semua luar biasa.

Penulis tidak dapat membalas budi atas semua yang telah diberikan, tetapi

harapan penulis jika kita menabur kebaikan tentunya kebaikan juga yang akan di

Page 11: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

  xi

tuai. Adanya hasil penulisan ini, penulis berharap juga bisa bermanfaat bagi

pihak-pihak yang membutuhkan. Apabila ada saran dan kritik, semoga menjadi

saran dan kritik yang membangun bagi penulis.

Yogyakarta, 06 February 2013

Penulis,

Lexi Christovery

Page 12: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

xii  

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL

HALAMAN JUDUL ................................................................................. i

HALAMAN PENGESAHAN BIMBINGAN TESIS ............................. ii

HALAMAN PENGESAHAN TIM PENGUJI ....................................... iii

PERNYATAAN KEASLIAN ................................................................... iv

INTISARI .................................................................................................. v

ABSTRACT ............................................................................................... vi

HALAMAN PERSEMBAHAN ............................................................... vii

KATA PENGANTAR ............................................................................... viii

DAFTAR ISI .............................................................................................. xii

BAB I PENDAHULUHAN .................................................................... 1

A. Latar Belakang Permasalahan ................................................ 1

B. Rumusan Masalah ................................................................. 6

C. Batasan Konsep ...................................................................... 6

D. Keaslian Penelitian ................................................................ 8

E. Manfaat Penelitian ................................................................. 8

1. Manfaat Teoritis ........................................................ 8

2. Manfaat Praktis ......................................................... 8

F. Tujuan Penelitian ................................................................... 10

G. Sistematika Penulisan ............................................................ 10

Page 13: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

xiii  

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ............................................................... 12

A. Tinjauan Hukum Kesehatan ................................................... 12

B. HAM Terkait Jaminan Kesehatan

Bagi Tersangka/ Terdakwa… ................................................ 16

C. Tinjauan tentang Kejaksaan Republik Indonesia……… ....... 21

1. Sejarah Lembaga Kejaksaan ................................. 21

2. Pengertian Jaksa .................................................... 30

3. Pengertian Kode Etik Jaksa ................................... 33

D. Landasan Teori ....................................................................... 35

BAB III METODOLOGI PENELITIAN ............................................... 39

A. Jenis Penelitian ...................................................................... 39

B. Pendekatan Penelitian ............................................................ 39

C. Sumber Data .......................................................................... 39

D. Lokasi Penelitian .................................................................... 41

E. Metode Pengumpulan Data .................................................... 41

F. Metode Analisis Data ............................................................. 42

BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN ......................... 43

A. Bentuk Jaminan Kesehatan Bagi Tersangka/ Terdakwa ....... 43

B. Pelaksanaan Pembantaran Bagi Tersangka/ Terdakwa ......... 48

C. Biaya Jaminan Kesehatan Bagi Tersangka/ Terdakwa ......... 53

D. Kode Etik Jaksa Sebagai Landasan Pelaksanaan

Tugas dan Wewenang ........................................................... 60

Page 14: REALISASI JAMINAN KESEHATAN BAGI TERSANGKA/ … · suatu kesimpulan bahwa realisasi jaminan kesehatan bagi tersangka/terdakwa sebagaimana diatur dalam Undang-undang Nomor 16 Tahun

xiv  

1. Tugas dan Wewenang Jaksa ...................................... 60

2. Dasar Adanya Kode Etik Jaksa ................................. 67

3. Tujuan Adanya Kode Etik Jaksa ............................... 71

E. Kendala Jaksa Dalam Merealisasikan

Jaminan Kesehatan Bagi Tersangka/ Terdakwa ................... 78

BAB V PENUTUP ................................................................................... 83

A. Kesimpulan ........................................................................... 83

B. Saran ..................................................................................... 85

DAFTAR PUSTAKA ............................................................................... 87

LAMPIRAN