rapat kerja program pemberdayaan perempuan dan keluarga berencana 28 desember 2011

83
RAPAT KERJA PROGRAM PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN KELUARGA BERENCANA 28 DESEMBER 2011

Upload: lucien

Post on 09-Jan-2016

138 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

RAPAT KERJA PROGRAM PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN KELUARGA BERENCANA 28 DESEMBER 2011. KEPALA BADAN. SEKRETARIAT. BAGAN STRUKTUR ORGANISASI BADAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN KELUARGA BERENCANA. SUB BAGIAN UMUM & KEPEGAWAIAN. SUB BAGIAN KEUANGAN & PROGRAM. KELOMPOK JABATAN FUNGSIONAL. - PowerPoint PPT Presentation

TRANSCRIPT

RAPAT KERJA PROGRAM PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN KELUARGA BERENCANA

28 DESEMBER 2011

SUB BIDANGKETAHANAN &

PEMBERDAYAANEKONOMI KELUARGA

BIDANG PEMBERDAYAAN

PEREMPUAN

SUB BIDANG PERLINDUNGAN

KESEHATAN REPRODUKSI

BIDANG PENGENDALIAN KB &

KESEHATAN REPRODUKSI

SUB BIDANG PEMBERDAYAAN &

PARTISIPASI PERAN SERTAMASY & ORG PEREMPUAN

SUB BIDANG PERLINDUNGAN HAK PEREMPUAN & ANAK

SUB BIDANG INFORMASI KELUARGA

BIDANGKETAHANAN &

PEMBERDAYAAN KELUARGA

SUB BIDANGKELEMBAGAAN

KELUARGA KECIL

UPT

BAGAN STRUKTUR ORGANISASI BADAN PEMBERDAYAAN PEREMPUAN DAN KELUARGA BERENCANA

KEPALA BADAN

SEKRETARIAT

KELOMPOKJABATAN

FUNGSIONAL

SUB BAGIANUMUM &

KEPEGAWAIAN

SUB BAGIANKEUANGAN &

PROGRAM

Tugas Pokok, Fungsi dan Kewenangan BPPKB Tugas Pokok, Fungsi dan Kewenangan BPPKB

Sesuai Perda Nomor 12 Tahun 2007, tugas pokok Badan Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana Kota Bandung adalah ”Pelaksanaan kebijakan daerah di bidang Pemberdayaan Perempuan dan Keluarga Berencana”

Tugas Pokok

Fungsi

1. Perumusan kebijakan teknis bidang pemberdayaan perempuan dan keluarga berencana

2. Pembinaan dan pelaksanaan pemberdayaan perempuan dan keluarga berencana yang meliputi pemberdayaan perempuan, pengendalian keluarga berencana dan kesehatan reproduksi, serta ketahanan dan pemberdayaan keluarga

3. Pelaksanaan pelayanan teknis administrasi badan

4. Pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh Walikota sesuai dengan tugas dan fungsinya

Melaksanakan pengelolaan Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak juga Keluarga Berencana dan Keluarga Sejahtera di Kota Bandung sesuai Permendagri No.13 Tahun 2006 yang mencakup 14 Program dan 51 Kegiatan

Kewenangan

Kebijakan : Program BPPKBKebijakan : Program BPPKB

Permendagri

No. 13/2006Yo.to 59 /

2007

Permendagri

No. 13/2006Yo.to 59 /

2007

UR

US

AN

WA

JIB

KB

1. Program Keluarga Berencana 2. Program Kesehatan Reproduksi

Remaja 3. Program Pelayanan Kontrasepsi 4. Program Pembinaan Peran Serta

Masyarkat dalam Pelayanan KB-KR Yang Mandiri

5. Program Promosi Kesehatan Ibu, Bayi dan Anak melalui Kegiatan Kelompok di Masyarakat

6. Program Pengembangan Pusat Pelayanan Informasi dan Konseling KRR

7. Program Peningkatan Penanggulangan Narkoba, PMS termasuk HIV/AIDS

8. Program Pengembangan Bahan Informasi tentang Pengasuhan dan Pembinaan Tumbuh Kembang Anak

9. Program Penyiapan Tenaga Pendamping Kelompok Bina Keluarga

10. Program Pengembangan Model Operasional BKB-Posyandu-PADU

1. Keserasian Kebijakan Peningkatan Kualitas Anak dan Perempuan

2. Penguatan Kelembagaan Pengarusutamaan Gender dan Anak

3. Peningkatan Kualitas Hidup dan Perlindungan Perempuan

4. Peningkatan Peran Serta dan Kesetaraan Gender dalam Pembangunan

PP

33Kegiatan33

Kegiatan

12Kegiatan12

Kegiatan

Pola Pikir Rencana Badan PPKB Pola Pikir Rencana Badan PPKB

RPJMD Kota Bandung2009-2013

RPJMD Kota Bandung2009-2013

Rencana Kerja (Renja)Tahunan

Rencana Kerja (Renja)Tahunan

Renstra BPPKB Kota Bandung2009-2013

Renstra BPPKB Kota Bandung2009-2013

Program dan KegiatanTahunan

Program dan KegiatanTahunan

Isu strategis Potensi, kendala, peluang & tantangan Kebutuhan & kemampuan daerah

Isu strategis Potensi, kendala, peluang & tantangan Kebutuhan & kemampuan daerah

Past Performance2008

Past Performance2008

Misi Jangka Menengah BPPKBMisi Jangka Menengah BPPKB

1. Mengendalikan TFR melalui peningkatan partisipasi masyarakat dalam program KB

2. Mengembangkan Pusat Pelayanan Informasi dan Konseling KRR

3. Meningkatkan kesejahteraan masyarakat kategori Pra-Sejahtera dan Sejahtera-1 melalui program ekonomi produktif

4. Meningkatkan partisipasi masyarakat dan memperkuat kelembagaan pengarusutamaan gender

5. Meningkatkan pengetahuan dan wawasan tentang kesetaraan gender dan pemberdayaan perempuan

6. Meningkatkan perlindungan dan ketrampilan bagi perempuan dan anak

7. Menjadikan Kota Bandung sebagai Kota Layak Anak (KLA)

BPPKBKota Bandung

Kebijakan Pemda Kota Bandung Bidang BPPKBKebijakan Pemda Kota Bandung Bidang BPPKB

Misi Sasaran

1. Meningkatnya kualitas dan peran serta posisi perempuan dalam kehidupan bermasyarakat

2. Meningkatnya kualitas hidup anak

Meningkatnya kualitas hidup melalui pengendalian jumlah

kelahiran

Memantapkan kesehatan Warga Kota Bandung

Mewujudkan kesetaraan dan keadilan gender serta perlindungan anak dalam kehidupan berkeluarga, bermasyarakat dan bernegara

Mengembangkan Sumber Daya Manusia (SDM) yang sehat, cerdas, profesional dan berdaya saing

Tujuan

Isu dan Masalah PPKB Kota BandungIsu dan Masalah PPKB Kota Bandung

1. Masih rendahnya pemahaman dan kesadaran masyarakat tentang hak dan kesehatan reproduksi remaja

2. Masih rendahnya usia kawin pertama perempuan

3. Masih rendahnya tingkat partisipasi pria dalam mengikuti program KB

4. Masih tingginya jumlah keluarga dengan kategori Pra-Sejahtera dan Sejahtera-I

1. Masih rendahnya kualitas hidup dan perlindungan perempuan

2. Masih tingginya tindak kekerasan terhadap perempuan

3. Maraknya perdagangan perempuan dan anak, eksplorasi perempuan termasuk pornografi dan pornoaksi

4. Kesejangan gender di beberapa bidang kehidupan.

5. Rendahnya kesejahteraan dan perlindungan anak, seperti eksplorasi terhadap anak, penelantaran dan kekerasan terhadap anak

6. Masih rendahnya pemahaman masyarakat akan konsep kesetaraan dan keadilan gender

7. Masih lemahnya kelembagaan dan jaringan pengarusutamaan gender dan anak

8. Terbatasnya data pembangunan terpilah menurut jenis kelamin sehingga sulit untuk menemukenali masalah-masalah gender dan dan anak

9. Belum maksimalnya partisipasi masyarakat dalam mengkatkan kualitas hidup dan kesejahteraan perempuan serta perlindungan anak

PER

MA

SA

LA

HA

N

Keluarga Keluarga BerencanaBerencana

Pemberdayaan Pemberdayaan PerempuanPerempuan

Program Pemberdayaan Perempuan Program Pemberdayaan Perempuan

Perumusan kebijakan peningkatan peran dan posisi perempuan dibidang politik dan jabatan publik Fasilitasi pengembangan Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan, yang telah menangani kasus sebanyak 34 kasus Mengambangkan materi dan pelaksanaan KIE tentang kesetaraan dan keadilan gender Mengembangkan sistem informasi gender dan anak Pemberdayaan lembaga berbasis gender Peningkatan kapasitas dan jaringan kelembagaan pemberdayaan perempuan dan anak Pelatihan (TOT) bagi SDM pelayanan dan pendampingan korban KDRT Sosialisasi dan advokasi kebijakan perlindungan tenaga kerja perempuan Membina organisasi perempuan Penyuluhan bagi Ibu Rumah Tangga dalam membangun keluarga sejahtera Pameran hasil karya perempuan di bidang pembangunan

Meningkatnya kualitas hidup perempuan dan anak

Meningkatnya peran dan posisi perempuan dalam kehidupanbermasyarakat

Sasaran

Program Kegiatan

Sasaran Program Keluarga BerencanaSasaran Program Keluarga Berencana

PUS

Peningkatan jumlah peserta KB Baru dan KB Aktif PUS secara sadar dan sukarela mengikuti program KB, sehingga diharapkan setiap keluarga mampu merencanakan keluarga melalui pembatasan jumlah anak yang ideal

Remaja

Program Reproduksi Remaja melalui pembentukan PIK-KRR langkah promosi dan advokasi Kesehatan Reproduksi Remaja

Pra-KS dan KS-1

Pengembangan kualitas penduduk program ekonomi produktif melalui kemitraan dengan UPPKS

SA

SA

RA

N

Optimalisasi Dukungan PASI Optimalisasi Dukungan PASI ( Politis,Anggaran,SDM, Interalasi SKPD)( Politis,Anggaran,SDM, Interalasi SKPD)

AnggaranAnggaran

SDM

DukunganPolitis

InterelasiSKPD

Dukungan Anggaran PPKBDukungan Anggaran PPKB

Tahun 2006 : 2.351.749.000,-

Tahun 2007 : 3.058.765.355,-

Tahun 2008 : 2.619.144.760,-

Tahun 2009 : 2.281.206.000,-

Tahun 2010 : 1.661.318.000,-

Tahun 2011 : 1.446.300.000,-

SU

MB

ER

APB

D II

AnggaranAnggaran

Sumber Daya Manusia PPKBSumber Daya Manusia PPKB

TENAGA PPKBNO

TAHUN STRUKTUR

AL

PKB PLKB PELAKSAN

A

TPK JML

1 2004 13 177 12 72 274

2 2005 13 129 10 49 201

3 2006 13 113 10 47 183

4 2007 13 83 4 39 139

5 2008 15 73 5 49 142

6 2009 15 66 1 36 118

7 2010 15 62 1 32 28 138

7 2011 15 56 1 27 52 152

SDM

Out Put

PENGARUSUTAMAAN GENDER

• EVALUASI PELAKSANAAN PUG:dilaksanakan setiap tahun

• SOSIALISASI KKGbekerjasama dengan BPPKB PROP JBR, melalui media tradisional “Pojok si Cepot” dg sasaran 400 org siswa-siswi SMA.N 8 Bdg

PKHP• BIDANG PENDIDIKAN - Sosialisasi KKG di BAPAS kepada pe- rempuan binaan BAPAS. - Menjadi penyelenggara pelatihan kelompok usaha penguatan jejaring perempuan membangun UMKM; kerjasama dg BPPKB Prop Jbr, dengan sasaran PRIMA Kota Bandung & Cimahi, Kab Bandung, Garut dan Banjar

• BIDANG KESEHATAN - Menjadi peserta Talk Show “ASI EKS- KLUSIF” bersama AIMI dan BPPKB Prop. Jabar - Menjadi Pokja Sanitasi Kota Bandung; mulai dari kegiatan Rakor, Lokakarya s/d Seminar Percepatan Pembangunan Sanitasi di Pemukinan - Mengikuti giat FGD Penyusunan Pedoman PP dlm penyelenggaraan Perumahan Swadaya (Kementerian Perumahan Rakyat)

• BIDANG EKONOMI

- PEKKA TULIP BDG di RW 01 Kel Karasak Kec Astanaanyar (modal Rp 15.000.000.-)

- PRIMA : 18 Kelompok (diberi permodalan msg2 Rp 20.000.000,-) - GELAR PRODUK: 1. Penilaian APE tingkat Nasional di Prop 2. Rangkaian PHI tk. Prop Jbr 3. PHI tk. Kota Bdg - Mengikuti Pembahasan RAPERDA Energi & Ketenagalistrikan.

• BIDANG POLITIK

Bekerjasama dengan KPPI Kota Bdg dlm momentum PHI ke 83 tk. Kota Bdg; melaksanakan Pembinaan Organisasi Wanita dlm upy PKHP di Bidg Politik;sasaran 100 org - 50 org dari organisasi wanita- 1 5 org pengurus kppi- 35 org kdr peremp dari parpol

Nara Sumber dari DPRD Kota Bdg, KPPI Jbr dan BPPKB Kota Bdg.

PEMBINAAN ORGANISASI PEREMPUAN

• REFRESHING & EVALUASI KEGIATAN

PUSAT LAYANAN INFORMASI DAN KONSULTASI PERLINDUNGAN HAK PEREMPUAN;

sasaran 10 organisasi wanita:

GOW, DHARMA PERTIWI, PASI, HWK, PERIPKA, DWP, PIA ARDHYA GARINI, WARAKAWURI,PIA, BHAYANGKARI

• BEKERJASAMA DG TP PKK KOTA BDG

MELAKSANAKAN PEMBINAAN PROGRAM PP (SOSIALISASI KKG) KE PADA TP PKK KEC & TP PKK KEL DI 10 KEC; DLM MOMENTUM KESRAK PKK KB-KES:Kec Andir, Antapani, Arcamanik, Buah Batu, Cicendo, Gede Bage, Kiara-

condong, Mandalajati, Regol, dan Rancasari.

Layanan yang dilaksanakan oleh UPT P2TP2A

• Layanan kepada klien korban KDRT :• Konseling/mediasi• Pendampingan ke Pengadilan• Outreach Layanan terhadap Anak :• Konseling dan terapi• Pendampingan Ke Pengadilan• Outreachb

JENIS /KEGIATAN BIMBINGAN/KETERAMPILAN YANG PERNAH DILAKUKAN

Bimbingan/Pelatihan kurun waktu 2005 - 2011- Pelatihan Tata Boga diikuti oleh 40 orang.- Pelatihan Tata Busana diikuti oleh 45 orang.- Pelatihan Sale Pisang diikuti oleh 30 orang- Pelatihan Tata Rias Rambut diikuti oleh 20 orang.- Pelatihan Manajemen Kewirausahaan diikuti oleh 20

orang.- Pelatihan Baby Sitter diikuti oleh 10 orang- Pelatihan Tata Busana diikuti oleh 20 orang( tahun

2009)- Pelatihan Tata Busana diikuti oleh 20 orang( tahun

2010)- Pelatihan Tata Busana diikuti oleh 20 orang (tahun

2011)

Bimbingan/Pelatihan kurun waktu 2005 - 2011- Pelatihan Tata Boga diikuti oleh 40 orang.- Pelatihan Tata Busana diikuti oleh 45 orang.- Pelatihan Sale Pisang diikuti oleh 30 orang- Pelatihan Tata Rias Rambut diikuti oleh 20 orang.- Pelatihan Manajemen Kewirausahaan diikuti oleh 20

orang.- Pelatihan Baby Sitter diikuti oleh 10 orang- Pelatihan Tata Busana diikuti oleh 20 orang( tahun

2009)- Pelatihan Tata Busana diikuti oleh 20 orang( tahun

2010)- Pelatihan Tata Busana diikuti oleh 20 orang (tahun

2011)

DATA BERDASARKAN JENIS KASUS

TAHUN Jenis Kasus

Jumlah Klien

KTI KTA Pel. Seks

KTP KTPr

KTS KDP

KDK Traffiking

2008 30 0 0 2 0 0 0 0 0 32

2009 48 8 2 5 0 0 0 0 0 63

2010 36 4 0 5 1 1 6 1 8 62

2011* 37 0 0 3 0 0 3 1 3 47

Ket. * : sampai dengan 30 November 2011

JUMLAH klien yang KONSULTASI ke upt p2tp2a per kecamatan

s/d 30 November 2011

NO KECAMATAN KELURAHAN JUMLAH

1 BABAKAN CIPARAY CARINGIN 1

2 BANDUNG KULON WARUNG MUNCANG 1

3 BATUNUNGGAL KEBON GEDANG 1

4 BOJONGLOA KALERMENGGER 1

KOPO 1

5 CIBEUNYING KALERCIGADUNG 1

SUKALUYU 1

6 CIBEUNYING KIDULPADASUKA 1

PASIRLAYUNG 2

7 CIBIRU PALASARI 1

8 CIDADAPHEGARMANAH 2

CIUMBULEUIT 5

9 CINAMBO CISARANTEN WETAN 1

LANJUTAN

NO KECAMATAN KELURAHAN JUMLAH

10 COBLONGDAGO 1

SADANG SERANG 2

11 KIARACONDONG BABAKAN SURABAYA 1

12 LENGKONG

TURANGGA 1

LINGKAR SELATAN 1

CIJAGRA 1

13 RANCASARI MEKARJAYA 1

DATA PEMULANGAN KORBAN TRAFFICKING DARI PROVINSI JAWA BARAT YANG DIFASILITASI

OLEH UPT P2TP2A (JANUARI 2010 – 30 NOVEMBER 2011

NO KELURAHAN KECAMATAN

2010 2011 2010 2011

1 CIGADUNG - CIBEUNYING KALER -

2 PASIR BIRU - CIBIRU -

3 CIPADUNG - CIBIRU -

4 SUKAMAJU - CIBEUNYING KIDUL -

5 BABAKAN TAROGONG

JAMIKA BOJONGLOA KALER BOJONGLOA KALER

6 TAMANSARI - BANDUNG WETAN -

7 GUMURUH - BATUNUNGGAL -

8 PAJAJARAN - CICENDO -

9 - WARUNG MUNCANG

- BANDUNG KULON

10. - MARGAHAYU UTARA

- BABAKAN CIPARAY

BULANJUMLAH PESERTA KB BARU

KKB PEMERINTAH / SWASTA / DBSIUD MOW MOP KDM IMP STK PIL JML

PPM 2011 9.167

898

31

2.116

705

33.552 9.343

55.812

KKB PEM 5.991

735

13

759

494

10.419 2.554

20.965

% 65,35

81,85

41,94

35,87

70,07

31,05 27,34

37,56

KKB SWASTA 1.622

172

-

1.254

121

2.239 595

6.003

% 17,69

19,15

-

59,26

17,16

6,67 6,37

10,76

DOKTER 726

50

-

20

3

1.806 368

2.973

% 7,92

5,57

-

0,95

0,43

5,38 3,94

5,33

BIDAN 1.635

95

68

14.362 3.550

19.710

% 17,84

4,49

9,65

42,81 38,00

35,31

JUMLAH 9.974

957

13

2.128

686

28.826 7.067

49.651

PROSENT 108,80

106,57

41,94

100,57

97,30

85,91 75,64

88,96

PENCAPAIAN AB SD NOVEMBER 2011

PENCAPAIAN PESERTA KB AKTIF

PER MIX KONTRASEPSI

NOMIX

KONTRASEPSI PPM PENCAPAIAN %

PUS 406.345 77,12

1 I U D 98.292 99.139 100,86

2 MOW 12.179 11.373 93,38

3 MOP 1.148 1.025 89,29

4 KONDOM 4.248 3.339 78,60

NON HORMONAL 115.867 114.876 99,14

5 IMPLANT 4.768 4.864 102,01

6 SUNTIK 155.920 141.780 90,93

7 PIL 54.249 51.842 95,56

HORMONAL 214.937 198.486 92,35

JUMLAH 330.804 313.362 94,73

Dampak

DAMPAKPROGRAM KB TERHADAP LPP/LPPA/TFR

MOBILITASPENDUDUK

PROG. KB

LPPA( Lahir-Mati)

MIGRASI(Mig in – Mig out)

TH. 1970 =

TH. 2010 =

PENDUDUK :

PERTAMBAHAN PENDUDUK

(LPP : 1,15 %)

TAHUN LPP LPPA TFR

1970 2,15 2,03 5.50

1980 2,20 2,19 5.25

1990 3,47 1,56 2.24

2000 0,37 1,15 1.88

2010 1,15 1,07 1.77

TH. 1980 =TH. 1990 =TH. 2000 =

(TAHUN 2010)

1.201.7301.461.4072.058.6492.136.2602,392.552

Penduduk Menurut Kelompok Umur dan Jenis KelaminHasil SP2010

KOTA BANDUNG

Umur Laki-laki Perempuan Total

0-4 106,027 100,657 206,684 5-9 106,126 100,014 206,140

10-14 95,218 91,819 187,037 15-19 108,521 111,137 219,658 20-24 126,792 120,067 246,859 25-29 128,753 118,794 247,547 30-34 114,393 105,913 220,306 35-39 99,136 94,047 193,183 40-44 84,672 82,737 167,409 45-49 68,938 70,337 139,275 50-54 58,568 57,993 116,561 55-59 44,864 42,103 86,967 60-64 26,394 27,743 54,137 65-69 20,687 22,585 43,272 70-74 13,295 15,152 28,447 75+ 11,615 17,455 29,070 TT 1,349 972 2,321

Total 1,213,999 1,178,553 2,392,552

KELUARGA SEJAHTERA

TAHAPAN 2008 2009 2010

PRA KS ALEK 11.031 11,009 8.158

PRA KS BULEK 4.177 4,469 10.636

JML PRA KS 15.208 15,478

KS I ALEK 66.817 64,842 48.658

KS I BULEK 92.114 94,967 121.753

JML KS 1 158.931 159,809

KS II 152.772 153,756 156.978

KS III 135.389 132,150 95.428

KS III PLUS 39.308 42,475 86.438

JUMLAH 501.608 503,668 528.049

Belum dapat memenuhi satu atau lebih dari 6 indikator KS I KELUARGA PRASEJAHTERAKELUARGA PRASEJAHTERA

21 Indikator Tahapan KELUARGA SEJAHTERA

14.PUS dengan anak 2 atau lebih menggunakan alat kontrasepsi

13.Seluruh anggota keluarga umur 10-60 th bisa baca tulisan latin

12. Ada anggota keluarga yang bekerja untuk memperoleh penghasilan

11.Tiga bulan terakhir keluarga dalam keadaan sehat 10. Luas lantai rumah paling kurang 8m2 untuk setiap

penghuni rumah *) 9. Memperoleh paling kurang satu stel pakaian baru

dalam setahun *) 8. Paling kurang sekali seminggu makan daging/ ikan/

telur *) 7. Melaksanakan Ibadah agama dan kepercayaan

masing-masing

KS II

19. Memperoleh informasi dari surat kabar, radio, TV, majalah

18. Mengikuti kegiatan masyarakat17. Makan bersama paling kurang sekali seminggu untuk

berkomunikasi16. Sebagian penghasilan keluarga ditabung dalam bentuk

uang maupun barang *]15. Keluarga berupaya meningkatkan pengetahuan agama

KS III

21. Aktif sebagai pengurus Orgnisasi kemasyarakatan20. Memberikan sumbangan materil secara teratur KS III Plus

6. Semua anak umur 7-15 th dalam keluarga bersekolah *)5. PUS ingin ber KB ke sarana pelayanan kontrasepsi 4. Bila ada anggota keluarga yang sakit dibawa ke sarana

kesehatan *)3. Rumah yang ditempati mempunyai atap, lantai dan

dinding yang baik* ]2. Memiliki pakaian yang berbeda *)1. Makan dua kali sehari atau lebih *)

KS I

KLASIFIKASI KECAMATAN BERDASARKANSEGMEN KELUARGA PRA KS ALEK DAN KS I ALEK

0 - 5 %  3Cibeumying

KidulCibeunying

KalerLengkong

5 - 15 %  13Sukasari, Cidadap, Smr Bdg

Sukajadi, Coblong,

Mandala-Jt

Arcamanik, antapani,Rancasari

Buah Batu, Bdg Kidul,

Penyileukan,Cinambo

15 - 25 %  10Cicendo,

Andir

Banwet, Astanaanyar Bdg. Kulon

Regol,Bt.Nunggal,

Uber

Gd.Bage, Bacip

25 - 35 %  4

Boj.Kaler, Boj.Kidul

Kiaracondong

Cibiru

35 - 45 %  9 Kel.

Kel.Pasir Biru,

Bbk.Asih, Ciseureuh

Kel.Cisurupan

Cicaheum, Cibaduyut,

Mekarwangi, Cibaduyut

Wetan.

Kbn.Kangkung

1. PENDUDUK KOTA BANDUNG: PEREMPUAN : 49,01 % (1.163.648) LAKI-LAKI : 50,99 % (1.210.550) SEX RATIO : 104.03 IPG : 75,78

2. PENDIDIKAN ANGKA PARTISIPASI KASAR

SD : 31,58 % SMP : 99,53 % SMU : 73,63 %

KEMAMPUAN BACA TULIS : P 98,83 % TIDAK DAPAT MEMBACA : P 0.55 %

3. KESEHATAN AHH : P 73,39 TAHUN

4. EKONOMI TPAK : P 43,47 % KESEMPATAN KERJA : P 83,6 %

5. PEMBINAAN 62 ORANG WANITA MELALUI GOW6. PEMBENTUKAN FKPPI 7. PEMBENTUKAN SATGAS PUG,

Partispasi PerempuanPartispasi Perempuan

Target Capaian Kinerja Tahun 2011 (1) Target Capaian Kinerja Tahun 2011 (1)

BIDANG PROGRAM INDIKATOR TARGET

Keluarga Berencana Keluarga Berencana Cakupan PA/PUS 72,45%

Meningkatkan kemandirian ber-KB 75,18%

Menurunkan Unmet need 69%

Meningkatkan cakupan peran pria 2,4%

Cakupan PA/PUS Gakin 68,92%

Kesehatan Reproduksi Remaja

Rata-rata usia kawin pertama bagi perempuan 20,18

Pemberdayaan Keluarga Partisipasi Bina Keluarga Balita 23,35%

Partisipasi Bina Keluarga Remaja 10,59%

Partisipasi Bina Keluarga Lansia 18,73%

Partisipasi keluarga, keluarga Pra-KS dan KS Alek dalam poktan UPPKS

38,29%

Penguatan Kelembagaan Keluaraga Kecil Berkualitas

Rata-rata jumlah jiwa dalam keluarga 4,01 jiwa

Institusi masyarakat pengelola program KB aktif

83,31%

Mandirinya institusi pengelola program KB 45,00%

Pengembangan Sistem Informasi dan Mikro Keluarga

RT, RW, Kelurahan, Kecamatan memiliki data mikro keluarga (80%)

91,89%

Cakupan laporan pelkon/dalap 96,08%

Target Capaian Kinerja Tahun 2011 (2) Target Capaian Kinerja Tahun 2011 (2)

BIDANG PROGRAM INDIKATOR TARGET

Pemberdayaan Perempuan

Penguatan Kelembagaan Pengarusutamaan Gender dan Anak

Meningkatnya kapasitas dan jaringan kelembagaan PUG dan anak

26 GFP

Terbentuknya Forum Peduli Anak 181 FPA

Peningkatan Peran Serta dan Kesetaraan Gender dalam Pembangunan

Perempuan di Parlemen 16%

Perempuan sebagai Tenaga Kerja 58%

Perempuan dalam Angkatan Kerja yang bekerja

36%

Angka Harapan Hidup Laki-laki 73,72

Angka Harapan Perempuan 73.72

Rata-rata Lama Sekolah laki-laki 11,34

Rata-rata Lama Sekolah Perempuan 11,34

Angka Melek Huruf Laki-laki 99,76

Angka Melek Huruf Perempuan 99,76

Keserasian Kebijakan Peningkatan Kualitas Anak dan Perempuan

Tersedianya rumusan kebijakan perlindungan anak

1 Perda

Peningkatan Kualitas Hidup dan Perlindungan Perempuan

Meningkatnya pendidikan dan pelatihan manajemen usaha bagi perempuan

70%

Ver 1.1