pusat penelitian kimia

4
5/25/2018 PusatPenelitianKimia-slidepdf.com http://slidepdf.com/reader/full/pusat-penelitian-kimia 1/4 Pusat Penelitian Kimia Kimia merupakan salah satu subjek yang diteliti di Puspiptek. Pusat Penelitian Kimia ini diresmikan oleh Prof. Dr.Habibie Pusat penelitian kimia ini terdapat di Puspiptek Serpong dan Puspiptek Bandung Rencananya pada tahun 2016 seluruh Pusat Penelitian Kimia akan dipindahkan ke Bandung semua. Objek Penelitian Secara analitik dan standar: -analisa kimia -analisa kandungan logam -analisa kandungan makanan -analisa senyawa acuan Hasil Penelitian: -Tema utamanya adalah Bioenergi (energi alternatif) dan bahan pangan farmasi -energi alternatif yang sedang sibuk diteliti adalah bioetanol Penelitian Bahan Pangan Farmasi Bahan pangan farmasi diteliti di laboratorium oleh peneliti yang berjumlah sekitar 5-10 orang. Lama waktu penelitian bisa memakan waktu seminggu bahkan bisa sampai 6 bulan. Bahan alam yang diteliti contohnya adalah jahe dan lengkuas yang diteliti manfaat dan khasiatnya. Biasanya hasil percobaan akan diujikan ke mencit. Hasil Penelitian Bioetanol Bioetanol  (C2H5OH) adalah cairan biokimia dari proses fermentasi gula dari sumber karbohidrat menggunakan bantuan mikroorganisme. Produk bioetanol yang memenuhi standar, hampir bisa dikatakan tidak mempunyai efek samping yang merugikan selama dipakai memenuhi kriteria.Bioetanol dapat menggantikan bensin. Bensin yang ramah lingkungan.

Upload: nadya-aulia-vitriastuti

Post on 15-Oct-2015

15 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

kimia

TRANSCRIPT

Pusat Penelitian Kimia Kimia merupakan salah satu subjek yang diteliti di Puspiptek.Pusat Penelitian Kimia ini diresmikan oleh Prof. Dr.Habibie Pusat penelitian kimia ini terdapat di Puspiptek Serpong dan Puspiptek BandungRencananya pada tahun 2016 seluruh Pusat Penelitian Kimia akan dipindahkan ke Bandung semua. Objek Penelitian Secara analitik dan standar:-analisa kimia -analisa kandungan logam -analisa kandungan makanan -analisa senyawa acuan Hasil Penelitian:-Tema utamanya adalah Bioenergi (energi alternatif) dan bahan pangan farmasi -energi alternatif yang sedang sibuk diteliti adalah bioetanol Penelitian Bahan Pangan Farmasi Bahan pangan farmasi diteliti di laboratorium oleh peneliti yang berjumlah sekitar 5-10 orang.Lama waktu penelitian bisa memakan waktu seminggu bahkan bisa sampai 6 bulan.Bahan alam yang diteliti contohnya adalah jahe dan lengkuas yang diteliti manfaat dan khasiatnya.Biasanya hasil percobaan akan diujikan ke mencit. Hasil PenelitianBioetanol Bioetanol (C2H5OH) adalah cairan biokimia dari proses fermentasi gula dari sumber karbohidrat menggunakan bantuan mikroorganisme. Produk bioetanol yang memenuhi standar, hampir bisa dikatakan tidak mempunyai efek samping yang merugikan selama dipakai memenuhi kriteria.Bioetanol dapat menggantikan bensin. Bensin yang ramah lingkungan. Bioetanol dapat dibuat dari singkong dan kelapa sawit PROSES PRODUKSI BIOETANOLTeknologi Pengolahan Bioetanol Secara umum, produksi bioethanol ini mencakup 3 (tiga) rangkaian proses, yaitu: 1. Persiapan Bahan Baku Bahan baku untuk produksi biethanol bisa didapatkan dari berbagai tanaman, baik yang secara langsung menghasil kangula sederhana semisal tebu atau yang menghasilkan tepung seperti jagung, singkong dan gandum disamping bahan lainnya. Pembuatan bioetanol melibatkan proses fermentasi yang menghasilkan etanol dan limbah organik. Selama proses pengolahan limbah memenuhi kriteria yang telah ditentukan, tidak ada dampak lingkungan yang akan tercemari. Persiapan bahan baku beragam bergantung pada bahan bakunya, tetapi secara umum terbagi menjadibeberapa proses, yaitu : Tebudan Gandum manis harus digiling untuk mengektrak gula Tepung dan material selulosa harus dihancurkan untuk memecahkan susunan tepungnya agar bisa berinteraksi dengan air secara baik Pemasakan, Tepung dikonversi menjadi gula melalui proses pemecahan menjadi gula kompleks (liquefaction) dansa karifikasi (Saccharification) dengan penambahan air, enzyme serta panas (enzimhidrolisis). Pemilihan jenis enzim sangat bergantung terhadap supplier untuk menentukan pengontrolan proses pemasakan. 2. Tahap Liquefaction memerlukan penanganan sebagai berikut : Pencampuran dengan air secara merata hingga menjadi bubur. Pengaturan pH agar sesuai dengan kondisi kerja enzim. Penambahan enzim (alpha-amilase) dengan perbandingan yang tepat. Pemanasan bubur hingga kisaran 80 sd 90 C, dimana tepung-tepung yang bebasakan mengalami gelatinasi (mengental seperti Jelly) seiring dengan kenaikan suhu, sampai suhu optimum enzim bekerja memecahkan struktur tepung secara kimiawi menjadi gula komplek (dextrin). Proses Liquefaction selesai ditandai dengan parameter dimana bubur yang diproses menjadi lebih cair seperti sup. 3. Tahap sakarifikasi (pemecahan gula komplek semen jadi gula sederhana) melibatkan proses sebagai berikut : Pendinginan bubur sampai suhu optimum enzim sakarifikasi bekerja. Pengaturan pH optimum enzim. Penambahan enzim (glukoamilase) secara tepat. Mempertahankan pH dan temperature pada rentang 50 sd 60 C sampai proses sakarifikasi selesai (dilakukan dengan pengetesan gula sederhana yang dihasilkan).

Pemanfaatan Bioetanol Pemanfaatan Bioetanol :Sebagai bahan bakar substitusi BBM pada motor berbahan bakar bensin; digunakan dalam bentuk neat 100% (B100) atau dicampur dengan premium (EXX). Gasohol* s.d E10 bisa digunakan langsung padamobil bensin biasa (tanpa mengharuskan mesin dimodifikasi). Keterangan : Gasohol campuran bioetanol kering/absolut terdena-turasi dan bensin pada kadar alkohol s/d sekitar 22 %-volume. Istilah bioetanol identik dengan bahan bakar murni. Program Teknologi Proses dan Katalisis 1. Proses Rekayasa KimiaPengembangan proses perekayasaan kimia:-Sistem kontinyu GMO, fraksionasi,pengembangan natural polymer dari kelapa sawit, serta pengembangan bioproses untuk esterifikasi dengan enzim esterase.- Pengembangan senyawa turunan minyak atsiri dan perekayasaaan sistem fraksionasi 2.Teknologi Katalis pengembangan katalis padat.Isolasi Katekin dari Uncaria untuk Industri Farmasi dan Kosmetik Keunggulan -Katekin adalah senyawa polifenol yang mempunyai sifat anti oksidan tinggi dan dapat menginhibisi sel kanker. Aplikasi dan manfaat -untuk sediaan anti oksidan, anti kanker dan kosmetika.Pengguna Industri kosmetik dan farmasi.

Kosmetik anti selulit dari ekstrak jahe dan daun pegagan Keunggulan:Terbuat dari bahan alam Aman dan terbukti berkhasiat Mudah diserap Aplikasi dan manfaat:Mengurangi selulit pada tubuh Pengguna:Industri kosmetik Tahap Pengujian Penelitian Skala laboratorium-- skala pilot -skala industri