psikopatologi gangguan jiwa

19
[email protected] 081334455881

Upload: dhonat-flash

Post on 21-Nov-2015

202 views

Category:

Documents


1 download

DESCRIPTION

PSIKOPATOLOGI GANGGUAN JIWA

TRANSCRIPT

  • [email protected]

  • PSIKOPATOLOGI GANGGUAN JIWA (GEJALA-GEJALA GANGGUAN JIWA)Dr. Yuniar Sunarko, SpKJRSJ Dr. Radjiman WediodiningratLanang

  • 1. GANGGUAN KESADARAN

    KESADARAN KEMAMPUAN INDIVIDU UNTUK MENGADAKAN HUBUNGAN DENGAN LINGKUNGAN SERTA DIRINYA (MELALUI PANCA INDRA) & PEMBATASAN TERHADAP LINGKUNGAN SERTA DIRINYA (MELALUI PERHATIAN)KESADARAN (N) ATAU BAIKORIENTASI BAIK (WAKTU, TEMPAT, ORANG)PENGERTIAN (+)INFORMASI MASUK SECARA EFEKTIF (+) MELALUI INGATAN, PERTIMBANGAN

  • GGN. KESADARAN: MENURUN: APATISOMNOLENSOPORSUBKOMAKOMATIDURMENINGKATBERKABUT: TRANCE misalnya pada EPILEPSI PSIKOMOTORMENYEMPIT: HIPNOSABERUBAH: misalnya pada SKIZOFRENIA

  • 2. GANGGUAN INGATAN3 PROSES INGATAN REGISTRASIRETENSIRECALLGGN. INGATAN PADA SALAH SATU PROSES TERSEBUT

    AMNESIARETRO/ANTERO GRADE

    PARAMNESIAINGATAN KELIRU DISTORSIPADA RECALLDJ VUJAMAIS VUKONFABULASI

    HIPERMNESIARETENSI & RECALL >>> BAIK

  • 3. GANGGUAN AFEK - MOODMood : NADA PERASAANAfek : MANIFESTASI MOOD KELUAR

    GGN. AFEK EMOSIDEPRESI (AGITASI >< MENARIK DIRI)KECEMASAN (FREE FLOATING ANXIETY, AGITASI, PANIKEFORIA: GEMBIRA BERLEBIHAN, ELASIEKSALTASIANHEDONIADANGKAL (DATAR, TUMPUL, DINGIN)LABILAMBIVALENSIAPATIAMARAH/PERMUSUHAN DALAM BENTUIK AGRESIKESEPIAN

  • 4. GANGGUAN ORIENTASIORIENTASI: KEMAMPUAN UNTUK MENGENAL LINGKUNGAN SERTA HUBUNGAN DENGAN WAKTU, TEMPAT, ORANG/DIRINYAGGN. ORIENTASI: DISORIENTASI (WAKTU, TEMPAT, ORANG)

  • 5. GANGGUAN PSIKOMOTORPSIKOMOTOR: GERAKAN BADAN YANG DIPENGARUHI JIWA GGN. PSIKOMOTOR TERDIRI DARI:MENURUN/LAMBAT:HIPOKINESIASUBSTUPOR KATATONIKKATALEPSIFLEKSIBILITAS SEREAPENINGKATAN:HIPERKINESIAGADUH GELISAH KATATONIKGRIMASSTEREOTIPIPELAGAKAN (MANERISM)EKOPRAKSIAKOMPULSI

  • 6. GANGGUAN PROSES BERPIKIRGGN. PROSES BERPIKIR TERDIRI ATAS:GGN. BENTUK PIKIRAN: SEMUA PENYIMPANGAN DARI PEMIKIRAN RASIONAL, LOGIK & TERARAH PADA TUJUANDEREISTIKOTISTIKNON REALSITIK

  • 2. GGN. ARUS PIKIRAN: GGN PADA LAJU PROSES ASSOSIASI PEMIKIRANPERSEVERASIASSOSIASI LONGGARINKOHERENSIKECEPATAN BICARAIRELEVANSISIRKUMSTANSIALITIBENTURAN/BLOCKINGLOGOREAFLIGHT OF IDEASASS. BUNYINEOLOGISMEAFASIA

  • 3. GGN. ISI PIKIRAN (VERBAL, NON VERBAL)EKSTASI (GEMBIRA BERLEBIH)FANTASIFOBIA (AGORA, KLAUSTRO, AKRO, NIKTO)OBSESIPREOKUPASIPIKIRAN TAK MEMADAI (INADEKUAT)PIKIRAN HUBUNGAN (IDEA OF REFERENCE)WAHAM (KEJARAN, DOSA)

  • 7. GANGGUAN PERSEPSIPERSEPSI: DAYA MENGENAL SESUATU, SETELAH PANCA INDERA DIRANGSANGGGN. PERSEPSI:HALUSINASI (PANCAINDERA, HISTERIK, KINESTETIK)ILUSIDEPERSONALISASIDEREALISASIGGN. SOMATOSENSORIK PADA REAKSI KONVERSIANESTESI, PARESTESIMAKRO-MIKROPSIAGGN. PSIKO FISIOLOGIK: GANGGUAN FISIK YANG DISARAFI OLEH SUSUNAN SARAF VEGETATIF OLEH KARENA FAKTOR EMOSI/PSIKIS

  • 8. GANGGUAN INTELIGENSIAINTELIGENSI: KEMAMPUAN UNTUK MENYELESAIKAN MASALAH BARU MELALUI PEMIKIRAN & PERTIMBANGAN GGN. INTELIGENSI:RETARDASI MENTALDEBILIMBESILIDIOTBORDERLINESANGAT SUPERIOR

  • INTELIGENSIAKEMAMPUAN UNTUK MENYELESAIKAN MASALAH YANG BARU MELALUI PEMIKIRAN DAN PERTIMBANGAN

  • CARA PEMERIKSAAN INTELIGENSIA (SEDERHANA)

    INFORMASI UMUM/PENGETAHUAN UMUMKEMAMPUAN UNTUK KONSENTRASIKEMAMPUAN BERHITUNGPENGERTIAN ABSTRAKPENGERTIAN BANDINGPANDANGAN TERHADAP MASALAH/PEMECAHAN MASALAH

  • 9. GANGGUAN KEPRIBADIANKEPRIBADIAN: POLA PIKIR, PERASAN, PERILAKU KHAS DARI INDIVIDU YANG DIGUNAKAN TERUS MENERUS DALAM PENYESUAIAN DIRI

    GGN. KEPRIBADIAN: POLA KHAS TERSEBUT MENGGANGGU DIRI DAN LINGKUNGANPARANOIDSKIZOIDHISTRIONIKANTISOSIAL/DISSOSIALEMOSIONAL TAK STABILANANKASTIKCEMAS/MENGHINDARDEPENDEN

  • 10. GANGGUAN PENAMPILANTERLALU REWEL, KRITIS, TELITICARA BERPAKAIAN KEKANAK-KANAKAN EKSHIBISIONISTIKBAU BADAN TIDAK ENAKMEMAKAI KACAMATA HITAM, TOPITERUS MEMBUNGKUK-BUNGKUKKAN BADAN

  • 11. GANGGUAN POLA HIDUP & RELASIMENCAKUP DALAM HUBUNGAN ANTAR MANUSIA & SIFAT DALAM KELUARGA, PEKERJAAN, MASYARAKAT.MISALNYA: SUAMI DIHARAPKAN:PERAN SUAMI (SEKSUAL)PERAN PENCARI NAFKAHPERAN PELINDUNGPERAN TEMAN DISKUSIDLL.

  • REFERENSIMaramis,W.F., Buku Ilmu Kedokteran JiwaKaplan & Sadocks Synopsis of Psychiatry, 9th edition