proposal skripisi ifr

18
PENGARUH TINGKAT PROFITABILITAS, UKURAN PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN SAHAM OLEH PUBLIK, LEVERAGE DAN KELOMPOK INDUSTRI TERHADAP TINGKAT INTERNET FINANCIAL REPORTING (IFR) Disusun oleh: ANANDA SUCITRAWAN NIM. 108082000187 JURUSAN AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH

Upload: ananda-sucitrawan

Post on 12-Dec-2014

110 views

Category:

Documents


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Proposal Skripisi IFR

PENGARUH TINGKAT PROFITABILITAS, UKURAN

PERUSAHAAN, KEPEMILIKAN SAHAM OLEH PUBLIK,

LEVERAGE DAN KELOMPOK INDUSTRI TERHADAP TINGKAT

INTERNET FINANCIAL REPORTING (IFR)

Disusun oleh:

ANANDA SUCITRAWANNIM. 108082000187

JURUSAN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH

JAKARTA

2012

Page 2: Proposal Skripisi IFR

PENGARUH COMPANY SIZE, LEVERAGE, DAN FREE CASH FLOW

TERHADAP EARNING MANAGEMENT

(Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar

di Bursa Efek Indonesia Periode 2005-2009)

Skripsi

Diajukan kepada Fakultas Ekonomi dan Bisnis

Untuk Memenuhi Syarat-syarat untuk Meraih Gelar Serjana Ekonomi

Disusun Oleh:

SILVY RAMALIANIM. 107082003602

Di bawah Bimbingan:

Pembimbing I Pembimbing II

Dr. Amilin, M.Si., Ak Yessi Fitri, SE., M.Si., AkNIP. 197306152005011009 NIP. 197609242006042002

JURUSAN AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SYARIF HIDAYATULLAH

JAKARTA

2011

Page 3: Proposal Skripisi IFR

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

A. IDENTITAS PRIBADI

Nama : Silvy Ramalia

Tempat, Tanggal Lahir : Palembang, 24 September 1987

Jenis Kelamin : Perempuan

Alamat Tinggal : Jl. Semanggi 2 No. 9C Ciputat, Tangerang 15412

Alamat Rumah :Jl. Letnan Murod No.1967A RT. 36 RW. 11

Sukarami, Palembang 30153

Agama : Islam

Kewarganegaraan : Indonesia

Nama Orang Tua : Ayah : Drs. H. Solehan Ismail

Ibu : Hj. Siti Khodijah

Email : [email protected]

B. PENDIDIKAN

1. MIN 2 Palembang (1993-1999)

2. MTsN 2 Palembang (1999-2002)

3. TMI Al-Amien Prenduan Sumenep (2002-2006)

C. PENGALAMAN ORGANISASI

1. Anggota OSIS MTsN 2 Palembang

2. Ketua divisi keilmuan dan bahasa organisasi santri TMI Al-Amien

Prenduan Sumenep

3. Pimpinan redaksi majalah “GABRELLA” TMI Al-Amien Prenduan

Sumenep

4. Sekretaris umum organisasi asrama putri UIN Syarif Hidayatullah Jakarta

5. Staff P-R Foreign Laguage Association (FLAT) UIN Syarif Hidayatullah

Jakarta

6. Anggota Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) UIN Syarif

Hidayatullah Jakarta

Page 4: Proposal Skripisi IFR

ABSTRACT

This research aims to analyze the influence of company size, leverage, and free cash flow in earning management. Earning management uses a discretionary accruals basic measurement and implied by asymmetric information of agency theory. The method of research analysis was used by multiple regression analysis. The population of this research is manufacture companies which are listed in Indonesian Stock Exchange for period on 2005-2009 with sample number are 19 companies that acquired by using purposive sampling method. The data of this research was obtained from companies annual report that available in Indonesian Stock Exchange for period on 2005-2009. The result of this research show that company size, leverage, and free cash flow have simultaneously and significantly effect on earning management. Company size has significantly positive influence in earning management. Same as company size, leverage also has significantly positive influence in earning management, but free cash flow has significantly negative influence in earning management.

Keyword: Agency theory, company size, leverage, free cash flow, and earning management.

Page 5: Proposal Skripisi IFR

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisa pengaruh company size, leverage, dan free cash flow terhadap earning management. Earning management menggunakan pengukuran berbasis discretionary accrual dan diimplikasi oleh adanya asimetri informasi yang terdapat dalam sebuah agency theory. Metode analisis penelitian yang digunakan adalah metode analisis regresi berganda. Populasi dalam penelitian ini adalah perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada periode 2005-2009 dengan sampel sebanyak 19 perusahaan yang ditentukan berdasarkan metode purposive sampling. Data dalam penelitian ini diperoleh dari laporan keuangan perusahaan yang tersedia di Bursa Efek Indonesia periode 2005-2009. Hasil penelitian menunjukkan bahwa company size, leverage, dan free cash flow berpengaruh secara simultan dan signifikan terhadap earning management. Company size berpengaruh positif signifikan terhadap earning management. Sama halnya dengan Company size, leverage juga berpengaruh positif signifikan terhadap earning management, sedangkan free cash flow berpengaruh negatif signifikan terhadap earning management.

Kata kunci: Agency theory, company size, leverage, free cash flow, dan earning management.

Page 6: Proposal Skripisi IFR

KATA PENGANTAR

Alhamdulillahirabbil’alamien, segala puji bagi Allah SWT, Tuhan semesta

alam yang Maha Pengasih lagi Maha Penyayang. Dialah Tuhan Penguasa segala

ilmu, Sang Maha Benar atas segala ilmu. Shalawat beserta salam semoga terus

tercurah kepada Rasulullah Muhammad SAW, beserta keluarga, sahabat, serta

pengikut-pengikutnya yang senantiasa istiqomah dalam menjalankan ajaran-

ajarannya.

Penulis sangat bersyukur atas selesainya penyusunan skripsi ini. Disamping

itu, penulis juga menyadari bahwa penyusunan skripsi ini masih sangat jauh dari

nilai sempurna. Hal ini dikarenakan keterbatasan kemampuan dan pengetahuan

yang penulis miliki. Untuk itu, kiranya pembaca dapat memaklumi kelemahan dan

kekurangan yang terdapat dalam skripsi ini. Inilah hasil kerja maksimal yang

dapat penulis berikan. Pada kesempatan ini, penulis ingin mengucapkan terima

kasih sebesar-besarnya kepada semua pihak yang telah membantu dalam

penyelesaian skripsi ini.

1. Ayahanda dan ibunda tercinta yang selalu memberikan limpahan kasih

sayang, perhatian, dan do’a yang tak pernah putus-putusnya untuk Ananda,

serta adik-adikku tersayang dan seluruh keluarga yang telah memberikan

keceriaan dan semangat untuk terus berusaha memberikan yang terbaik.

2. Bapak Prof. Dr. Abdul Hamid, MS, selaku Dekan Fakultas Ekonomi dan

Bisnis Universitas Islam Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta.

3. Bapak Dr. Amilin, M.Si., Ak., selaku Dosen Pembimbing I yang telah

meluangkan waktunya untuk memberi bimbingan, arahan, dan ilmu

pengatahuannya kepada penulis selama penyusunan skripsi hingga akhirnya

skripsi ini bisa terselesaikan.

4. Ibu Yessi Fitri, M.Si., Ak., selaku Dosen Pembimbing II yang telah banyak

meluangkan waktunya untuk memberi bimbingan, arahan, semangat, dan ilmu

pengatahuannya kepada penulis selama penyusunan skripsi hingga akhirnya

skripsi ini bisa terselesaikan.

Page 7: Proposal Skripisi IFR

5. Seluruh Dosen Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam Negeri Syarif

Hidayatullah Jakarta yang telah memberikan bekal ilmu pengetahuan yang

sangat luas kepada penulis selama perkuliahan, semoga menjadi ilmu yang

bermanfaat dan menjadi amal kebaikan bagi kita semua.

6. Seluruh Staff Tata Usaha Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Islam

Negeri Syarif Hidayatullah Jakarta yang telah membantu penulis dalam

mengurus segala kebutuhan administrasi dan lain-lain.

7. Special thank for my beloved man (Uda Fakhrur Rozi) who always motivates

me and prays for my successful study, thanks so much for always being there

and giving best every moment, thanks for your love, spirit, and best smile.

8. Teman-teman seperjuangan yang sama-sama berjuang dan saling membantu

dalam menyelesaikan tugas-tugas akhir kuliah. Seluruh sahabat terbaik terima

kasih atas bantuan, semangat dan do’anya.

9. Pihak-pihak yang tidak dapat disebutkan satu per satu yang telah banyak

membantu dan memberi inspirasi bagi penulis, suatu kebahagiaan telah

dipertemukan dan diperkenalkan dengan kalian semua, terima kasih banyak.

Sesuai dengan kemampuan dan keterbatasan yang ada pada diri ini,

penulis telah berusaha semaksimal mungkin dalam menyelesaikan skripsi ini

dengan sebaik-baiknya. Dengan kerendahan hati, penulis mengharapkan saran dan

kritik yang membangun demi penyempurnaan hasil penelitian ini.

Penulis berharap semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat bagi

semua pihak, bagi pengembangan diri penulis khususnya dan pembaca budiman

pada umumnya. Akhirnya, segala urusan hanya dapat penulis pasrahkan kepada

Dzat yang Maha Mengetahui lagi Maha Bijaksana. Semoga Allah SWT senantiasa

melimpahkan berkah dan rahmatNya kepada kita semua. Amien…

Jakarta, Februari 2011

Penulis,

Silvy Ramalia

DAFTAR ISI

Page 8: Proposal Skripisi IFR

Keterangan Halaman

BAB I. PENDAHULUAN ...............................................................................1

A. Latar Belakang Penelitian ...............................................................1

B. Perumusan Masalah .........................................................................6

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian ........................................................7

D. Manfaat Penelitian ...........................................................................7

BAB II. TINJAUAN PUSTAKA ......................................................................8

A. Tinjauan Literatur ............................................................................8

B. Penelitian-penelitian Terdahulu .......................................................31

C. Kerangka Pemikiran ........................................................................34

BAB III. METODE PENELITIAN ....................................................................35

A. Ruang Lingkup penelitian ..............................................................35

B. Metode Penentuan Sampel .............................................................36

C. Metode Pengumpulan Data ............................................................37

D. Metode Analisis Data .....................................................................37

1. Statistik Deskriptif .....................................................................37

2. Uji Asumsi Klasik.......................................................................37

3. Analisis Regresi...........................................................................37

4. Uji Statistik t ...............................................................................38

E. Operasionalisasi Variabel ...............................................................39

1. Profitabilitas(X1) ........................................................................39

2. UKURAN Perusahaan (X2) ........................................................39

3. Pemilikan Saham Publik (X3) ....................................................40

4. Laverage(Y) ..............................................................................40

5. Kelompok Industri.......................................................................41

6. Internet Financial Report (Y) ......................................................41

DAFTAR PUSTAKA .........................................................................................42

LAMPIRAN EMITEN INDEKS LQ-45 2012

Page 9: Proposal Skripisi IFR

DAFTAR TABEL

Nomor

Keterangan Halaman

2.1 Penelitian-penelitian Terdahulu 43

4.1 Rincian Perolehan Sampel Penelitian 61

4.2 Sampel Perusahaan Manufaktur 62

4.3 Hasil Uji Statistik Deskriptif 63

4.4 Hasil Uji Multikolonieritas 65

4.5 Hasil Uji Autokorelasi 66

4.6 Hasil Uji Koefisien Diterminasi 71

4.7 Hasil Uji Statistik t 72

Page 10: Proposal Skripisi IFR

4.8 Hasil Uji Statistik F 74

DAFTAR GAMBAR

Nomor

Keterangan Halaman

2.1 Model Penelitian 47

4.1 Hasil Uji Heterokedastisitas Menggunakan Grafik Scatterplot 68

4.2 Hasil Uji Normalitas Menggunakan Grafik P-Plot 70

Page 11: Proposal Skripisi IFR

DAFTAR LAMPIRAN

Nomor

Keterangan Halaman

Lampiran 1 Sampel Perusahaan Manufaktur 89

Lampiran 2 Hasil Perhitungan Variabel Company Size 90

Lampiran 3 Hasil Perhitungan Variabel Leverage 91

Lampiran 4 Hasil Perhitungan Variabel Free Cash Flow 92

Lampiran 5 Hasil Perhitungan Variabel Earning Management 93

Page 12: Proposal Skripisi IFR

Lampiran 6 Hasil Uji Statistik Deskriptif 94

Lampiran 7 Hasil Uji Multikolonieritas Sebelum Transformasi 95

Lampiran 8 Hasil Uji Multikolonieritas Setelah Transformasi 96

Lampiran 9 Hasil Uji Autokorelasi Sebelum Transformasi 97

Lampiran 10 Hasil Uji Autokorelasi Setelah Transformasi 98

Lampiran 11 Hasil Uji Heterokedastisitas Sebelum Transformasi 99

Lampiran 12 Hasil Uji Heterokedastisitas Setelah Transformasi 100

Lampiran 13 Hasil Uji Normalitas Sebelum Transformasi 101

Lampiran 14 Hasil Uji Normalitas Setelah Transformasi 102

Lampiran 15 Hasil Uji Koefisien Diterminasi Sebelum Transformasi 103

Lampiran 16 Hasil Uji Koefisien Diterminasi Setelah Transformasi 104

Lampiran 17 Hasil Uji Statistik t Sebelum Transformasi 105

Lampiran 18 Hasil Uji Statistik t Setelah Transformasi 106

Lampiran 19 Hasil Uji Statistik F Sebelum Transformasi 107

Lampiran 20 Hasil Uji Statistik F Setelah Transformasi 108