presentation1

10

Click here to load reader

Upload: elin-frisrinia

Post on 08-Jul-2015

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Presentation1

presentasi

sejarah perkembangankomputer

&PENGANTAR TEKNOLOGI

INFORMASI

Page 2: Presentation1

sejarah perkembangan komputerKomputer

• Istilah Komputer berasal dari bahasa latincomputare yang berarti alat hitung, karenaawalnya komputer lebih digunakan sebagaiperangkat bantu dalam hal penghitungan angka- angka sebelum akhirnya menjadi perangkatmultifungsi. Komputer saat ini adalah hasilevolusi panjang dari komputer zaman dahulu, yang mulanya adalah alat mekanik danelektronik.

Page 3: Presentation1

Generasi komputer

• 1.Era komputer mekanikUntuk mempermudah aktifitas hidupnya, manusiamembutuhkan alat bantu hitung, bahkan itu sudahdiakui sejak dulu. Perbintangan, perdagangan, ataupekerjaan lain yang sangat membutuhkan adanyaalat bantu hitung. Jaman dulu alat hitung yang digunakan hanya berupa batu kerikil, lidi, tulang, dan lain-lain.

Page 4: Presentation1

Abacus

• Sempoa atau Abacus adalah alat kuno untuk penghitungan yang terbuat dari rangka kayu dangan sederetan poros yang berisi manik - manik yang bisa di geser

Page 5: Presentation1

2.Era komputer elektronik

Sejak ditemukannya listrik oleh M. Faraday, berkembang alat-alat yang menggunakan tenaga listrik termasukkomputer. Rancangan komputerelektronik pertama kali dibuat oleh John Atanasoff dari AS pada tahun 1942. danberkembang hingga sekarang.

Page 6: Presentation1

PENGANTAR TEKNOLOGI INFORMASI

• Secara umum, teknologi informasi adalah alatelektronik yang telah dirancang khusus untukmembantu bahkan menggantikan pekerjaanmanusia baik dalam kehidupan sehari-hari, bisnis, pendidikan, dan lain sebagainya

Page 7: Presentation1

Pengertian, Penjelasan Dan FungsiTeknologi Informasi

• Mengatur informasi

• Meng-akses data

Page 8: Presentation1

Fungsi-fungsi lainnya,

• 1. Meringankan beban kerja

• 2. Efisien dan menghemat waktu dan tenaga staf

• 3. Meningkatkan jasa perpusdokinfo dan fungsi-fungsi baru.

• 4. Menbangun jaringan kerja dan kerjasama.

Page 9: Presentation1

Dampak teknologi informasi secaraumum

• 1. Bila tidak terjadi perluasan kesempatan kerja, akan terjadi pengangguran.

• 2. Tidak ada perlindungan data

• 3. Karena adanya arus informasi melewatiperbatasan negara (Transborder Data Flow), termasuk informasi sensitif akan menimbulkandampak negatif terhadap bidang ekonomi, danbudaya.

• 4. Hak cipta tidak terlindungi

• 5. Sukar melakukan kontrol kearsipan.

Page 10: Presentation1

selesai