praktikum4.tumor genital wanita.docx

3
TUMOR GENITAL WANITA 1. Condiloma accuminata 2. CIN 3. Cervical carcinoma 4. Endometrial hyperplasia 5. Endometrial carcinoma 6. Dermoid cyste Dermoid cyst (kista dermoid/ teratoma kistik matur) Klinis: Wanita 30 tahun, pembesaran abdomen sejak 5 th yll. Dari pemeriksaan fisik dan USG ditemukan kista ovarium. Makroskopik: Tumor kistik besar dari ovarium kanan. Diameter 10 cm. pada permukan potongan ditemukan ruang kistik diisi dengan materi kekuningan seperti mentega ( mungkin masa keratin atau sebum), rambut dan gigi. Mikroskopik: Rongga kistik dilapisi oleh lapisan sel squamosa berlapis matur, dengan kulit pelengkap, jaringan kartilago (tulang rawan), jaringan saraf (khususnya glial), dan jaringan traktus gastrointestinal. Tidak ada jaringan embrional atau tanda-tanda keganasan. 7. Mucinous cystadenocarcinoma of the ovary Klinis: Wanita 60 tahun dengan pembesaran abdomen dalam 3 tahun terakhir. Abdomen berfluktuasi (bergoncang).

Upload: stacey-baker

Post on 01-Jan-2016

7 views

Category:

Documents


3 download

DESCRIPTION

praktikum4.TUMOR GENITAL WANITA.docx

TRANSCRIPT

Page 1: praktikum4.TUMOR GENITAL WANITA.docx

TUMOR GENITAL WANITA

1. Condiloma accuminata2. CIN3. Cervical carcinoma4. Endometrial hyperplasia5. Endometrial carcinoma 6. Dermoid cyste

Dermoid cyst (kista dermoid/ teratoma kistik matur)

Klinis:

Wanita 30 tahun, pembesaran abdomen sejak 5 th yll. Dari pemeriksaan fisik dan USG ditemukan kista ovarium.

Makroskopik:Tumor kistik besar dari ovarium kanan. Diameter 10 cm. pada permukan potongan ditemukan ruang kistik diisi dengan materi kekuningan seperti mentega ( mungkin masa keratin atau sebum), rambut dan gigi.

Mikroskopik:Rongga kistik dilapisi oleh lapisan sel squamosa berlapis matur, dengan kulit pelengkap, jaringan kartilago (tulang rawan), jaringan saraf (khususnya glial), dan jaringan traktus gastrointestinal. Tidak ada jaringan embrional atau tanda-tanda keganasan.

7. Mucinous cystadenocarcinoma of the ovary

Klinis:

Wanita 60 tahun dengan pembesaran abdomen dalam 3 tahun terakhir. Abdomen berfluktuasi (bergoncang).

Makroskopik:

Kista ovarium besar, permukaan halus, dengan konsistensi padat dan kistik. Pada permukaan potongan terlihat kista diisi oleh material mucinous. Di beberapa area jaringan padat dan nekrotik ditemukan.

Mikroskopik:

Page 2: praktikum4.TUMOR GENITAL WANITA.docx

Tumor kistik malignant dibatasi oleh sel kolumner, tinggi, tidak bersilia, dengan bentuk atypical, polimorfik, sel padat berproliferasi. Beberapa tumor dengan pola papilari dan solid, menginvasi jaringan sekitarnya dan kapsul kista. Inti sel dengan kromatin banyak menonjol. Banyak ditemukan mitosis.

8. Hydatifor mole9. Choriocarcinoma

Klinis:Wanita 35 tahun dengan perdarahan vagina parah. Sekitar 3 tahun yang lalu dia menjalani kuretase karena perdarahan jg. Sekarang dilakukan hysterectomy.

Makroskopik:uterus dibedah, muncul area lembut, hemoragic nekrotik memenuhi seluruh rahim.

Mikroskopik:Tumor menunjukkan hiperplasi atypical sel syncitiotrophoblast dan giant sel dari tipe sel syncitiotrophoblast dengan inti besar atypical hiperkromatik, bercampur dengan sel syncitiotrophoblast atypical dengan inti jelas. Tumor menginvasi sekitar myometrium untuk menghasilkan jaringan nekrotik dan hemorrhagic. Banyak ditemukan mitosis abnormal.