politik islam

7
POLITIK ISLAM oleh = Galang Setyoko 061240411468

Upload: indar

Post on 17-Jan-2016

17 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

politik islam

TRANSCRIPT

Page 1: Politik Islam

POLITIK ISLAM

oleh =Galang Setyoko

061240411468

Page 2: Politik Islam

Apa itu politik ? Secara etimologis, politik berasal dari kata Yunani polis yang berarti kota atau negara kota. Kemudian arti itu berkembang menjadi polites yang berarti warganegara, politeia yang berarti semua yang berhubungan dengan negara, politika yang berarti pemerintahan negara dan politikos yang berarti kewarganegaraan

Secara umum dapat dikatakan bahwa politik adalah kegiatan dalam suatu system politik atau Negara yang menyangkut proses penentuan tujuan dari system tersebut dan bagaimana melaksanakan tujuannya.

Page 3: Politik Islam

POLITIK ISLAM • Politik dalam agama islam dikenal dengan istilah siyasah• Jadi, asalnya makna siyasah (politik) tersebut diterapkan pada

pengurusan dan pelatihan terhadap kehidupan bermasyarakat dalam suatu negara.

• Rasullah SAW bersabda : “Seseorang yang ditetapkan Allah (dalam kedudukan) mengurus kepentingan umat, dan dia tidak memberikan nasihat kepada mereka (umat), dia tidak akan mencium bau surga” (HR. Bukhari dari Ma’qil bin Yasar ra).

• Dan juga firman ALLAH swt dalam kitab suci al-qur’an yaitu ;• "Hai orang-orang beriman! Taatilah Allah dan taatilah Rasulullah,

dan mereka yang memegang kekuasaan di antara kamu. Jika kamu berselisih mengenai sesuatu, kembalikanlah kepada Allah dan Rasul-Nya, kalau kamu beriman kepada Allah dan hari kemudian. Itulah yang terbaik dan penyelesaian yang tepat. "(An-Nisaa’ [4]: 59)

Page 4: Politik Islam

PELAKU POLITIK

NEGARA

MASYARAKAT

PARTAI POLITIK

Page 5: Politik Islam

PERAN POLITIK ISLAM DI INDONESIA

Mewujudkan cita-cita nasional suatu negara.

Menjaga dan memelihara keutuhan bangsa.

Mengembangkan kehidupan demokrasi dalam suatu negara.

Mewujudkan kesejahteraan bagi seluruh masyarakat dalam suatu negara.

Page 6: Politik Islam

KESIMPULAN

Politik Islam adalah pengaturan urusan umat manusia dalam segala bidang kegiatan berdasarkan hukum Islam

Dalam agama islam politik dikenal dengan siyasah yang berarti mengurusi kepentingan masyarakat

Pelaku politik adalah Negara, Partai politik, dan masyarakat.

Politik islam berperan untuk mewujudkan cita – cita dalam segala bidang.

Page 7: Politik Islam

Terimakasih