plagiat merupakan tindakan tidak terpuji pdf/f. farmasi/farmasi/088114099.pdf · penelitian ini...

2
xviii INTISARI Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan sifat fisika sediaan tablet sublingual ekstrak daun tembakau meliputi bobot rata-rata tablet, keseragaman bobot tablet, kekerasan tablet, kerapuhan tablet, waktu hancur tablet dan wetting time tablet dengan variasi Ac-Di-Sol® sebagai superdisintergrant dan magnesium stearat sebagai lubricant. Rancangan penelitian dibuat kedalam dua jenis formula dengan Ac-Di- Sol® dan magnesium stearat sebagai faktor dan terdapat dua level konsentrasi untuk masing-masing faktor yaitu level rendah dan level tinggi. Evaluasi formula dilakukan dengan uji T tidak berpasangan untuk data yang diasumsikan berdistribusi normal dan uji Wilcoxon untuk data yang diasumsikan berdistribusi tidak normal. Data dianalisis menggunakan software R 2.14.1. Hasil penelitian menunjukkan formula a (Ac-Di-Sol® level rendah dan magnesium stearat tinggi) dan formula b (Ac-Di-Sol® level ringgi dan magnesium stearat rendah) berbeda signifikan pada respon kekerasan tablet dan respon waktu hancur sedangkan untuk respon bobot rata-rata dan kerapuhan tablet tidak berbeda signifikan. Kata kunci: tablet sublingual, tablet ekstrak tembakau, lubricant, superdisintegrant PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Upload: others

Post on 19-Sep-2019

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PDF/F. Farmasi/Farmasi/088114099.pdf · Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan sifat fisika sediaan tablet sublingual ekstrak

xviii

INTISARI

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan sifat fisika sediaantablet sublingual ekstrak daun tembakau meliputi bobot rata-rata tablet,keseragaman bobot tablet, kekerasan tablet, kerapuhan tablet, waktu hancur tabletdan wetting time tablet dengan variasi Ac-Di-Sol® sebagai superdisintergrant danmagnesium stearat sebagai lubricant.

Rancangan penelitian dibuat kedalam dua jenis formula dengan Ac-Di-Sol® dan magnesium stearat sebagai faktor dan terdapat dua level konsentrasiuntuk masing-masing faktor yaitu level rendah dan level tinggi. Evaluasi formuladilakukan dengan uji T tidak berpasangan untuk data yang diasumsikanberdistribusi normal dan uji Wilcoxon untuk data yang diasumsikan berdistribusitidak normal. Data dianalisis menggunakan software R 2.14.1.

Hasil penelitian menunjukkan formula a (Ac-Di-Sol® level rendah danmagnesium stearat tinggi) dan formula b (Ac-Di-Sol® level ringgi danmagnesium stearat rendah) berbeda signifikan pada respon kekerasan tablet danrespon waktu hancur sedangkan untuk respon bobot rata-rata dan kerapuhan tablettidak berbeda signifikan.

Kata kunci: tablet sublingual, tablet ekstrak tembakau, lubricant,superdisintegrant

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJIPLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Page 2: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI PDF/F. Farmasi/Farmasi/088114099.pdf · Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan sifat fisika sediaan tablet sublingual ekstrak

xix

ABSTRACT

This study aims to know the difference of physical properties of extracts oftobacco leaf of sublingual tablets, which includes the tablet weight average, theweight uniformity, hardness, friability, disintegration time and wetting time oftablets with variation of Ac-Di-Sol® as superdisintegrant and magnesium stearateas lubricant.

The study was designed into two types of formulas with Ac-Di-Sol® andmagnesium stearate as factors and there were two concentration levels for eachfactor which were low level and high level. Evalution of formula were performedwith unpaired T-test for normal distribution assumed data and Wilcoxon test fornormal distribution not assumed data. Data were analyzed using the R.2.14.1software.

The results showed that formula a (low level Ac-Di-Sol® and high levelmagnesium stearat) and formula b (high level Ac-Di-Sol® and low levelmagnesium stearat) significantly different for hardness response anddisintegration time response while for the weight average response and friabilityresponse were not significantly different.

Keywords: sublingual tablet, tobacco extract tablet, lubricant, superdisintegrant

PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJIPLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI