pertidaksamaan non linear

16
PERTIDAKSAMAAN NON LINEAR RODHIAH HANIFAH DJATMIKO X MIA 4 Tugas Tambahan Matematika Minat Bab 4

Upload: monich-rhd

Post on 07-Aug-2015

376 views

Category:

Education


28 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pertidaksamaan non linear

PERTIDAKSAMAAN NON LINEAR

RODHIAH HANIFAH DJATMIKOX MIA 4

Tugas Tambahan Matematika Minat Bab 4

Page 2: Pertidaksamaan non linear

Pertidaksamaan Kuadrat

Menentukan Himpunan Penyelesaian (HP) dari pertidaksamaan kuadrat

menggunakan langkah2 berikut :1. Ubahlah pertidaksamaan menjadi persamaan2. Tentukan akar2 dari persamaan kuadrat tersebut.3. Tentukan letak akar2 persamaan kuadrat pada garis bilangan.4. Tentukan daerah + dan daerah -5. Tulislah HP sesuai soal yang diminta

Page 3: Pertidaksamaan non linear

Contoh Soal

1. Tentukan HP dari pertidaksamaan berikut• 1. x2 – 2x - 3 ≤ 0• Jawaban :

a. x2 – 2x - 3 = 0• b. (x - 3) (x + 1) = 0,

maka x = 3,-1• c. dan d. Gambar disamping

        yang diminta (≤) maka daerahnya  (-)• e. HP {x│-1 ≤ x ≤ 3}

Page 4: Pertidaksamaan non linear

Contoh 2• x2 – 4x + 4 < 0• Jawaban :• a. x2 – 4x + 4 = 0• b. (x - 2)2 = 0• maka x = 2• misal x = 3 => (3 - 2)2 = 1 (+)• x = 1 => (1 - 2)2 = 1 (+)• c. dan d. gambar disamping

yang diminta (<) maka daerahnya  (-) 

• e. HP { } atau Himpunan Kosong

Page 5: Pertidaksamaan non linear

Pertidaksamaan Linear

Bentuk : ax+bContoh 1: 2x+3 < x-22x-x < -2-3X < -5 (kekiri)

Contoh 23x-6x ≤ 6x-103x-6x ≤ -10+4-3x ≤ -6X ≥ 2 (ke kanan)

-5

2

Page 6: Pertidaksamaan non linear

Pertidaksamaan Pecahan• Pertidaksamaan Pecahan• → ada pembilang dan penyebut

Penyelesaian:Ruas kanan dijadikan nol

• Samakan penyebut di ruas kiri• Faktorkan pembilang dan penyebut (jika bisa)• Cari nilai-nilai variabel yang menyebabkan pembilang dan penyebutnya sama

dengan nol (harga nol untuk pembilang dan penyebut)• Gambar garis bilangan yang memuat semua nilai yang didapatkan pada

langkah 4• Apapun tanda pertidaksamaannya, harga nol untuk penyebut selalu

digambar dengan titik putih (penyebut suatu pecahan tidak boleh sama dengan 0 agar pecahan tersebut mempunyai nilai)

• Tentukan tanda (+) atau (–) pada masing-masing interval

Page 7: Pertidaksamaan non linear

Contoh 1

Harga nol pembilang: –5x + 20 = 0–5x = –20 → x = 4Harga nol penyebut: x – 3 = 0 → x = 3Garis bilangan:→ x = 3 digambar menggunakan titik putih karena merupakan harga nol untuk penyebut

Jadi penyelesaiannya: {x | 3 < x ≤ 4}

Page 8: Pertidaksamaan non linear

Contoh 2Harga nol pembilang: x – 2 = 0 atau x + 1 = 0

x = 2 atau x = –1Harga nol penyebut: tidak ada, karena penyebut tidak dapat difaktorkan dan jika dihitung nilai diskriminannya:D = b2 – 4.a.c = 12 – 4.1.1 = 1 – 4 = –3Nilai D-nya negatif, sehingga persamaan tersebut tidak mempunyai akar real(Catatan: jika nilai D-nya tidak negatif, gunakan rumus abc untuk mendapat harga nol-nya)Garis bilangan:

Jadi penyelesaiannya: {x | x ≤ –1 atau x ≥ 2}

Page 9: Pertidaksamaan non linear

Pertidaksamaan Irasional/Bentuk Akar

• → variabelnya berada dalam tanda akarPenyelesaian:Kuadratkan kedua ruas

• Jadikan ruas kanan sama dengan nol• Selesaikan seperti menyelesaikan

pertidaksamaan linear/kuadrat• Syarat tambahan: yang berada di dalam setiap

tanda akar harus ≥ 0

Page 10: Pertidaksamaan non linear

Contoh 1Kuadratkan kedua ruas:

x2 – 5x – 6 < x2 – 3x + 2x2 – 5x – 6 – x2 + 3x – 2 < 0–2x – 8 < 0Semua dikali –1:2x + 8 > 02x > –8x > –4Syarat 1:x2 – 5x – 6 ≥ 0(x – 6).(x + 1) ≥ 0Harga nol: x – 6 = 0 atau x + 1 = 0x = 6 atau x = –1Syarat 2:x2 – 3x + 2 ≥ 0(x – 2).(x – 1) ≥ 0Harga nol: x – 2 = 0 atau x – 1 = 0x = 2 atau x = 1

Jadi penyelesaiannya: {x | –4 < x ≤ –1 atau x ≥ 6}

Garis Bilangan

Page 11: Pertidaksamaan non linear

Contoh 2

Kuadratkan kedua ruas:x2 – 6x + 8 < x2 – 4x + 4x2 – 6x + 8 – x2 + 4x – 4 < 0–2x + 4 < 0–2x < –4Semua dikalikan –12x > 4x > 2Syarat:x2 – 6x + 8 ≥ 0(x – 4).(x – 2) ≥ 0Harga nol: x – 4 = 0 atau x – 2 = 0x = 4 atau x = 2

Jadi penyelesaiannya: {x | x ≥ 4}

Garis Bilangan

Page 12: Pertidaksamaan non linear

Pertidaksamaan Nilai Mutlak

→ variabelnya berada di dalam tanda mutlak | ….. |(tanda mutlak selalu menghasilkan hasil yang positif, contoh: |3| = 3; |–3| = 3)Pengertian nilai mutlak:

Penyelesaian:Jika |x| < a berarti: –a < x < a, dimana a ≥ 0Jika |x| > a berarti: x < –a atau x > a, dimana a ≥ 0

Page 13: Pertidaksamaan non linear

Contoh 1&2Contoh 1:

|2x – 3| ≤ 5berarti:–5 ≤ 2x – 3 ≤ 5–5 + 3 ≤ 2x ≤ 5 + 3–2 ≤ 2x ≤ 8Semua dibagi 2:–1 ≤ x ≤ 4

Contoh 2:|3x + 7| > 2berarti:3x + 7 < –2 atau 3x + 7 > 23x < –2 – 7 atau 3x > 2 – 7x < –3 atau x > –5/3

Page 14: Pertidaksamaan non linear

Contoh 3

|2x – 5| < |x + 4|Kedua ruas dikuadratkan:(2x – 5)2 < (x + 4)2

(2x – 5)2 – (x + 4)2 < 0(2x – 5 + x + 4).(2x – 5 – x – 4) < 0 (Ingat! a2 – b2 = (a + b).(a – b))(3x – 1).(x – 9) < 0Harga nol: 3x – 1 = 0 atau x – 9 = 0x = 1/3 atau x = 9Garis bilangan:

Jadi penyelesaiannya: {x | 1/3 < x < 4}

Page 15: Pertidaksamaan non linear

Pertidaksamaan Tingkat Tinggi

→ Variabel berpangkat lebih dari 2Penyelesaian sama dengan pertidaksamaan kuadratContoh:(2x + 1)2.(x2 – 5x + 6) < 0(2x + 1)2.(x – 2).(x – 3) < 0Harga nol: 2x + 1 = 0 atau x – 2 = 0 atau x – 3 = 0x = –1/2 atau x = 2 atau x = 3

Page 16: Pertidaksamaan non linear

• Garis bilangan:menggunakan titik putih karena tanda pertidaksamaan <

• jika dimasukkan x = 0 hasilnya positif• karena 0 berada di antara –1/2 dan 2, maka daerah tersebut

bernilai positif• karena –1/2 adalah batas rangkap (–1/2 muncul sebanyak 2 kali

sebagai harga nol, jadi –1/2 merupakan batas rangkap), maka di sebelah kiri –1/2 juga bernilai positif

• selain daerah yang dibatasi oleh batas rangkap, tanda positif dan negatif berselang-seling

• karena tanda pertidaksamaan ³ 0, maka yang diarsir adalah yang positif

Jadi penyelesaiannya: {x | 2 < x < 3}