perkembangan rom

1
ROM (READ ONLY MEMORY) ROM adalah memory yang hanya dapat dibaca, tidak dapat dihapus dan sudah di isi oleh pabrik pembuat computer (tidak bisa disetting kembali). Perintah pada ROM sebagian akan di pindahkan ke RAM. Perintah yang ada di ROM antara lain: Perintah untuk membaca system operasi dari disk. Perintah untuk mengecek semua peralatan yang ada di unit system Perintah untuk menampilkan pesan di layar Perkembangan ROM: 1. PROM ( Progamble ROM) Merupakan sebuah chip memory yang hanya dapat diisi data satu kali saja. Sekali saja program dimasukkan ke dalam sebuah PROM, maka program tersebut akan beradapada PROM seterusnya. Berbeda hanya dengan RAM, pada PROM data akan tetap aka nada walaupun computer dimatikan. 2. RPROM (Re-Programble ROM) RPROM yaitu ROM yang bisa kita program kembali dengan catatan hanya boleh satu kali perubahan setelah itu tidak dapat lagi diprogram . 3. EPROM (Eraseble Programble ROM) EPROM adalah jenis khusus PROM yang dapat dihapus dengan bantuan sinar ultra violet, setelah dihapus, EPROM dapat deprogram lagi. 4. EEPROM (Elektrically Eraseble Programble ROM) EEPROM adalah tipe khusus dari PROM yang bisa dihapus dengan memakai perintah elektris. EEPROM dapat menyimpan isi datanya bahkan saat listrik sudah mati.

Upload: ariefiandra-ariefiandra

Post on 14-Dec-2014

262 views

Category:

Education


1 download

DESCRIPTION

Disusun Oleh : Syaiful Arif SMK Negeri 1 Blega - Madura

TRANSCRIPT

Page 1: Perkembangan ROM

ROM (READ ONLY MEMORY)

ROM adalah memory yang hanya dapat dibaca, tidak dapat dihapus dan sudah di isi oleh pabrik pembuat computer (tidak bisa disetting kembali). Perintah pada ROM sebagian akan di pindahkan ke RAM. Perintah yang ada di ROM antara lain:

Perintah untuk membaca system operasi dari disk.

Perintah untuk mengecek semua peralatan yang ada di unit system

Perintah untuk menampilkan pesan di layar

Perkembangan ROM:

1. PROM ( Progamble ROM)

Merupakan sebuah chip memory yang hanya dapat diisi data satu kali saja. Sekali saja program dimasukkan ke dalam sebuah PROM, maka program tersebut akan beradapada PROM seterusnya. Berbeda hanya dengan RAM, pada PROM data akan tetap aka nada walaupun computer dimatikan.

2. RPROM (Re-Programble ROM)

RPROM yaitu ROM yang bisa kita program kembali dengan catatan hanya boleh satu kali perubahan setelah itu tidak dapat lagi diprogram.

3. EPROM (Eraseble Programble ROM) EPROM adalah jenis khusus PROM yang dapat dihapus dengan bantuan sinar ultra violet, setelah dihapus, EPROM dapat deprogram lagi.

4. EEPROM (Elektrically Eraseble Programble ROM)

EEPROM adalah tipe khusus dari PROM yang bisa dihapus dengan memakai perintah elektris. EEPROM dapat menyimpan isi datanya bahkan saat listrik sudah mati.