peralatan spektro

Upload: bagazrinaldy

Post on 06-Mar-2016

237 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

PERALATAN SPEKTROFOTOMETRI UV-VISSumber cahaya > monokromator > kuvet > detektor > amplifier > recorder/read out Sumber cahaya Lampu D2 / Deuterium / hidrogen Lampu wolfram / tungstenTujuan > karena pengukuran absorbsi molekuler memerlukan sumber cahaya yang kontinu yang mempunyai energi tidak mengalami perubahan yang drastis pada daerah panjang gelombang yang diinginkan.

Lampu D2 : berwarna putih, menghasilkan spektrum kontinu pada daerah UV (190-380 nm) menggunakan kuvet kuarsa (silika) kenapa? Karena yang kaca hanya bisa mengabsorbsi vis yang terserap absorbsi sampel. Umur lifetime D2 : 500 jam pemakaian. Umur lifetime wolfram : 1000 jam pemakaian

Lampu tungsten : berwarna kuning (oren), jarang dipakai karena umumnya cahaya yang dihasilkan dia terjadi pada penyerapan daerah visible > IR

Monokromator Tujuan > memisahkan radiasi cahaya putih polikromatis menjadi cahaya monokromatis 4 bagian sangat penting Prisma/ alat pendispersi Slit/ celah Kolimator/ kisi difraksi Lensa / cermin pemusat Monokromator Monokromator prisma : terbuat dari bahan kuarsa/ silika dan bisa digunakan untuk daerah UV - VIS atau IR. Prisma cornu : prisma utuh didalam spektro sehingga sinar yang terdispersi (disebar) akan diteruskan ke sampel.Prisma Littrow : berupa setengah bangunan prisma yang dibelakangnya terdapat cermin sehingga sinar yang terdispersi akan dipantulkan kembali baru diterima ke sampel. Monokromator grating (kisi) : lebih praktis, karena sinar polikromatis lebih banyak yang menyebar. Terbuat dari bahan kaca. Kuvet Kuvet kuarsa, plastik, kaca. Kuvet harus terbuat dari bahan yang dapat meneruskan sinar. Kuarsa : UV-VisKaca : Vis Plastik : Vis. Tidak boleh terbuat dari bahan yang korosif karena dapat bereaksi dengan sampel yang mungkin sifatnya korosif. Kenapa kuvet harus sepasang? 1. Akan sangat penting untuk penggunaan pada spektrofotometer UV Vis double beam 2. Sangat penting untuk analisis kuantitatif(dapat dihitung ketika analisa kulaitatifnya sama) dan analisis kualitatif (pada panjang gelombang yang sama dia memberikan spektrum yang sama)

Kebersihan kuvet 1. Dilarang menggosok permukaan kuvet kuat-kuat pada bagian untuk menyerap sinar (kuarsa)2. Setelah selesai melakukan pengukuran kuvet harus dicuci dengan aquadest kemudian direndam dengan asam lemak co: asam kromat, atau campuran HCl pekat dengan alkohol 96% dengan perbandingan yang sama. 3. Jangan membiarkan sampel berada terlalu lama di dalam kuvet, karena dikhawatirkan ada pengotor. 4. Jangan menyentuh bagian luar kuvet yang digunakan untuk penyerapan sinar. Jangan meletakkan kuvet terbalik. 5. Usahakan cairan uji tidak mengotori atau melebihi kuvet. Paling banyak .