penilaian komunikasi dokter

2
PENILAIAN KOMUNIKASI DOKTER – PASIEN PADA DOKTER RESIDEN DI POLIKLNIK PENYAKIT DALAM RSUP Dr. MOHAMMAD HOESIN PALEMBANG 2014 DENGAN MENGGUNAKAN CHECKLIST RINGKAS CALGARY CAMBRIDGE GUIDE. Bapak/Ibu/Saudara yang terhormat, Dengan surat ini, saya Dipika Awinda mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Sriwijaya, sedang melakukan penelitian mengenai “Penilaian Komunikasi Dokter – Pasien pada Dokter Residen di Poliklinik Penyakit Dalam RSUP Dr. Mohammad Hoesin Palembang 2014 dengan menggunakan Checklist Ringkas Calgary Cambridge Guide”. Penelitian ini bertujuan untuk menilai komunikasi dokter – pasien pada residen penyakit dalam. Dalam penelitian ini akan dilakukan temu pakar untuk meringkas checklist Calgary Cambridge Guide. Penelitian ini dilakukan secara sukarela. Hal-hal pribadi dari responden yang berhubungan dengan penelitian ini akan dijaga kerahasiaannya oleh peneliti. Peneliti mengharapakan bantuan dari Bapak/Ibu agar bersedia memilih bagian yang penting dari checklist Calgary Cambridge Guide. Anda berhak menolak atau mengundurkan diri selama penelitian berlangsung. Apabila setelah membaca penjelasan di atas Bapak/Ibu bersedia untuk meringkas checklist dan ikut serta dalam penelitian ini, silahkan menandatangani lembar informed consent ini sebagai bukti persetujuan. Atas perhatian dan partisipasi dari Bapak/Ibu, saya sampaikan terima kasih. Apabila Bapak/Ibu ada kendala dalam proses pengerjaan, dapat menghubungi nomor saya 085208929492.

Upload: dipika-awinda

Post on 26-Dec-2015

7 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PENILAIAN  KOMUNIKASI DOKTER

PENILAIAN KOMUNIKASI DOKTER – PASIEN PADA DOKTER RESIDEN DI

POLIKLNIK PENYAKIT DALAM RSUP Dr. MOHAMMAD HOESIN PALEMBANG

2014 DENGAN MENGGUNAKAN CHECKLIST RINGKAS CALGARY CAMBRIDGE

GUIDE.

Bapak/Ibu/Saudara yang terhormat,

Dengan surat ini, saya Dipika Awinda mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas

Sriwijaya, sedang melakukan penelitian mengenai “Penilaian Komunikasi Dokter – Pasien

pada Dokter Residen di Poliklinik Penyakit Dalam RSUP Dr. Mohammad Hoesin Palembang

2014 dengan menggunakan Checklist Ringkas Calgary Cambridge Guide”. Penelitian ini

bertujuan untuk menilai komunikasi dokter – pasien pada residen penyakit dalam. Dalam

penelitian ini akan dilakukan temu pakar untuk meringkas checklist Calgary Cambridge

Guide.

Penelitian ini dilakukan secara sukarela. Hal-hal pribadi dari responden yang

berhubungan dengan penelitian ini akan dijaga kerahasiaannya oleh peneliti. Peneliti

mengharapakan bantuan dari Bapak/Ibu agar bersedia memilih bagian yang penting dari

checklist Calgary Cambridge Guide. Anda berhak menolak atau mengundurkan diri selama

penelitian berlangsung.

Apabila setelah membaca penjelasan di atas Bapak/Ibu bersedia untuk meringkas

checklist dan ikut serta dalam penelitian ini, silahkan menandatangani lembar informed

consent ini sebagai bukti persetujuan. Atas perhatian dan partisipasi dari Bapak/Ibu, saya

sampaikan terima kasih. Apabila Bapak/Ibu ada kendala dalam proses pengerjaan, dapat

menghubungi nomor saya 085208929492.

Palembang,………………… 2014

Responden

(………..……………………….)