pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

15

Upload: yudith-tae

Post on 22-Jul-2015

97 views

Category:

Presentations & Public Speaking


5 download

TRANSCRIPT

Page 1: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika
Page 2: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika
Page 3: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

pendekatan saintifik adalah proses pembelajaran yang dirancangsedemikian rupa agar peserta didik secara aktif mengonstruk konsep, hukum atau prinsip melalui tahapan-tahapan mengamati (untukmengidentifikasi atau menemukan masalah), merumuskanmasalah, mengajukan atau merumuskan hipotesis, mengumpulkandata dengan berbagai teknik, menganalisis data, menarik kesimpulandan mengomunikasikan konsep, hukum atau prinsip yang “ditemukan”.

Page 4: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

Pembelajaran dengan metode saintifik memiliki karakteristiksebagai berikut:

1) berpusat pada siswa.

2) melibatkan keterampilan proses sains dalam

mengonstruksi konsep, hukum atau prinsip.

3) melibatkan proses-proses kognitif yang potensial dalam

merangsang perkembangan intelek, khususnya

keterampilan berpikir tingkat tinggi siswa.

4) dapat mengembangkan karakter siswa.

Page 5: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

1) untuk meningkatkan kemampuan intelek,

khususnya kemampuan berpikir tingkat tinggi siswa.

2) untuk membentuk kemampuan siswa dalam

menyelesaikan suatu masalah secara sistematik.

3) terciptanya kondisi pembelajaran dimana siswa

merasa bahwa belajar itu merupakan suatu kebutuhan.

4) diperolehnya hasil belajar yang tinggi.

5) untuk melatih siswa dalam mengomunikasikan

ide-ide, khususnya dalam menulis artikel ilmiah.

6) untuk mengembangkan karakter siswa.

Page 6: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

1) pembelajaran berpusat pada siswa

2) pembelajaran membentuk student’s self concept

3) pembelajaran terhindar dari verbalisme

4) pembelajaran memberikan kesempatan pada siswa untuk mengasimilasi

dan mengakomodasi konsep, hukum, dan prinsip

5) pembelajaran mendorong terjadinya peningkatan kemampuan berpikir

siswa

6) pembelajaran meningkatkan motivasi belajar siswa dan motivasi mengajar

guru

7) memberikan kesempatan kepada siswa untuk melatih

kemampuan dalam komunikasi

8) adanya proses validasi terhadap konsep, hukum, dan prinsip

yang dikonstruksi siswa dalam struktur kognitifnya.

Page 7: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

Mengamati

Menanya

Mengumpulkan informasi

mengolah informasi

mengkomunikasikan

Page 8: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

Kegiatan pendahuluan

1. Mengucapkan salam

2. Guru mengingatkan kembali tentang

konsep-konsep yang telah dipelajari oleh

siswa yang berhubungan dengan materi baru

yang akan dipelajari. Sebagai contoh dalam

mapel jenis-jenis dan sifat-sifat bangun datar.

3. memotivasi siswa terhadap kegunaan

mempelajari materi.

4. Menyampaikan tujuan pembelajaran

menghitung luas bangun datar tidak beraturan

dan segi empat.

Page 9: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

Kegiatan Inti

1. Mengamati:

Dalam mata pelajaran Matematika, siswa diminta untuk mengamati dua jenis gambar bangun datar yang telah disediakan dengan memberi tanggapan terhadap masalah yang diajukan.

2. Menanya:

Dalam mata pelajaran Matematika, siswamengajukan pertanyaan tentang mengapa gambar tersebut dinamakan bangun datar ?

Page 10: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

3. Mengumpulkan data:

Dalam hal ini, siswa mengumpulkan data atau guru memberikan data tentangjenis – jenis serta sifat – sifat bangun datar. Selain itu siswa menganalis data yang diberikan oleh guru. Konsep-konsep ini dihubungkan dengan informasi atau data awal, pertanyaan dan hipotesis, serta data yang terkumpul

Page 11: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

4. Menalar/mengolah informasi

Siswa menarik kesimpulan berdasar hasil analisis yang merekalakukan. Sebagai contoh siswa menyimpulkan bahwa bangun datar terdiri atas beberapa jenis dan tidak sama dengan bangun ruang meskipun keduanya sama – sama memiliki sisi.

Page 12: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

5. Mengomunikasikan:

Pada langkah ini, siswa dapatmenyampaikan hasil kerjanyasecara lisan maupun tertulis, misalnya melalui presentasi

kelompok, diskusi, dan tanyajawab.

Page 13: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

Kegiatan Penutup:

Guru bersama siswa mengambil kesimpulan mengenai bangun datar

yang telah mereka pelajari.

Page 14: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika

Jadi kesimpulannya pendekatan saintifik dalam pembelajaran matematika adalah : pembelajaran yang mendorong siswa untuk lebih memahami konsep 5M dengan interaksi antar siswa dan guru dengan berbagai metode agar pembelajaran dapat lebih efektif dan efisien

Page 15: Pendekatan saintifik dalam proses pembelajaran matematika