pemerintah kabupaten lebak - epistema.or.idepistema.or.id/download/pemerintah_kab_lebak... · - 340...

31
PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK 1 RANGKASBITUNG, 27 MARET 2013

Upload: lekien

Post on 15-Feb-2018

226 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

Page 1: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK

1

RANGKASBITUNG, 27 MARET 2013

Page 2: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

RUANG LINGKUP PAPARAN

1. Pendahuluan

2. Kondisi Umum Kabupaten Lebak

3. Penataan Ruang Kab. Lebak

4. Posisi Kasepuhan dalam Revisi SK Menhut 175/2003 dan RTRW Kab. Lebak

5. Tinjauan Hukum ttg SK Menhut 175/2003

6. Upaya /langkah Strategis yang Telah dilakukan

7. Rekomendasi dan bahan diskusi

Page 3: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

PENDAHULUAN (1)

1. Penduduk 112.664 jiwa

2. Sarana Pendidikan 176 unit bangunan

3. Sarana Keagamaan 312 unit bangunan

4. Lahan Garapan 11.015,50 Ha

5. Pemukiman 1.118,50 Ha

(25.629 KK)

6. Sarana Pemerintahan 44 unit bangunan

7. Sarana Kesehatan 21 unit bangunan

8. Industri Kecil 1.002 UKM

Hal-hal yang masuk kedalam perluasan TNGHS

Page 4: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

PENDAHULUAN (2)Prinsip Pembangunan Keberlanjutan

Page 5: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

KONDISI UMUM

5

Pemerintah Kab. Lebak senantiasa memegang konsep Pembangunan berkelanjutan yang selalu mencari kesimbangan antara

3 aspek ekologi, ekonomi dan sosial (tidak berorientasi sektoral seperti ekologi saja);

Kabupaten Lebak yang masih tertinggal dan terutama bagi masyarakat yang termarjinalkan yang berada di sekitar hutan

perlu sumber daya untuk mendapatkan akses sarana, pemberdayaan dan infrastruktur demi kehidupan yang layak;

Pemkab. Lebak juga sangat concern terhadap perlindungan hutan dan konservasi alam, terbukti dengan dianugerahinya

Bupati Lebak sebagai Kepala Daerah yang Peduli terhadap Kelestarian alam dan hutan oleh Presiden RI (Penghargaan Wana

Lestari 2007)

Adanya perluasan Taman Nasional (TNGH TNGHS) melalui SK Menhut 175/Kpts-II/2003;

Tata batas kawasan yang tidak jelas dan belum ada pengukuhan perluasan Taman Nasional Gunung Halimun Salak

menimbulkan ketidakpastian;

Terdapat banyak Desa dan Kampung yang terletak di dalam dan di sekitar Taman Nasional;

PP 26 Tahun 2008 ttg RTRWN masih menyebutkan Taman Nasional Gunung Halimun (TNGH) bukan Taman Nasional Gunung

Halimun Salak (TNGH-S).

Perlu ada Mekanisme Kompensasi yang jelas terhadap Pemerintah dan Masyarakat yang berada di sekitar Taman Nasional

(Hutan) sehingga keseimbangan antara perlindungan/konservasi hutan dan kebutuhan ekonomi masyarakat dapat terwujud.

Kronologis Perluasan TNGHS

Page 6: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

LEBAK

TANGERANG

SUKABUMI

SERANG

PANDEGLANG

CILEGON

BOGOR

KONDISI UMUM

• Luas Wilayah : 304.472 Ha

(32% dari luas Propinsi Banten)

• Administrasi Pemerintahan :

- 28 Kecamatan

- 340 Desa dan 5 Kelurahan

• Jumlah Desa Tertinggal:

Tahun 2004 : 190 desaTahun 2012 : 44 desa

• Jumlah Penduduk

1.282.858 orang (tahun 2011)

• Jumlah KK Miskin (2011): 172.407 KK (49,03%)

635.114 JIWA

• Garis Pantai : 91,42 Km

• Jumlah Kasepuhan :

17 Kasepuhan

BANTEN

Page 7: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

Pendapatan per kapita Prop. Banten 2011

Kabupaten/Kota Adh. Berlaku (Rp.)

Kota Cilegon 57.228.821

Kota Tangerang 31.727.434

Tangerang 11.970.294

Kota Serang 9.653.564

Kota Tangsel 9.112.655

Serang 8.545.005

Pandeglang 6.788.139

Lebak 6.708.189

GAMBARAN UMUM (1)

Page 8: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

PDRB Per Kapita Kecamatan 2011

GAMBARAN UMUM (2)

Wilayah Kecamatan

yang masuk ke dalam

kawasan TNGHS

Sebagian besar wilayah

Kecamatan yang terletak disekitar / di dalam kawasan

TNGHS mempunyai PDRB per

kapita relatif rendah

4,295,080.32

4,703,212.33

4,959,013.12

4,959,013.12

4,981,011.35

5,156,490.82

5,246,418.81

5,465,445.67

5,814,131.88

6,154,664.58

6,185,227.32

6,185,227.32

6,654,603.70

6,736,927.10

6,790,873.60

7,276,298.31

7,781,011.14

7,788,610.41

8,069,830.40

8,311,328.73

8,696,258.56

8,816,723.85

9,350,706.38

9,393,068.04

9,469,228.72

9,785,237.83

10,036,829.61

13,960,170.64

Sobang

Cihara

Lw damar

Muncang

Cirinten

Cimarga

Maja

Cikulur

Sajira

Lebak Gedong

Warunggunung

Cibadak

Curug bitung

Gunung Kencana

Cileles

Cilograng

Bayah

Malingping

Cibeber

Banjarsari

Cipanas

Cigemblong

Panggarangan

Kalanganyar

Wansalam

Cijaku

Bojongmanik

Rangkasbitung

Page 9: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

PEMANFAATAN RUANG KABUPATEN LEBAK

ZONA INDUSTRICiteras, 2000 Ha

ZONA PERUMAHAN KOTA

KEKERABATAN MAJA

DAM KARIAN

KAWASAN CAGAR BUDAYA BADUY

TAMAN NASIONAL (TNGHS)

KAWASAN AGROPOLITAN

KAWASAN INDUSTRI SEMEN BORAL

Page 10: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

• Luas TNGH-S sebelum perluasan : 16.380,00 Ha (3 Kec. dan 13 desa)• Luas TNGH-S setelah perluasan : 42.925,15 Ha (10 kec. dan 44 desa)• Kecamatan yang termasuk ke dalam kawasan TNGH-S :

Leuwidamar, Muncang, Sobang, Cipanas, Lebakgedong, Cigemblong, Panggarangan, Cibeber, Sajira dan Bayah

Peta Perluasan TNGH-S

Ds. Kujangsari, Situmulya,Hegarmanah, Sinargalih,Cisungsang, Citorek Selatan, Citorek Barat,Citorek Timur, Citorek Tengah, Kujangjaya, GunungWangun, Sukamulya,Cihambali

Ds. Wangunjaya

Ds. Pasir Nangka, Leuwicoo,Karangcombong & Cikarang

Ds. Pasirhaur, Girilaya,Luhurjaya, Cipanas,Giriharja, Jayapura

Ds. Banjaririgasi, Banjarsari,Ciladaeun, Lebakgedong,Lebaksangka & Lebaksitu

Ds. Jatake, GunungGede

Ds. Majasari, Sindanglaya,Sobang, Citujah, Hariang, Sukamaju, Cilebang, Sukajaya, Cirompang, Sukaresmi

Ds. Kanekes

Ds. Maraya

Ds. CisurenKec. bayah

Page 11: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

Permukiman, Fasos dan Fasum di Wilayah TNGHS dengan rencana perluasan

Kondisi Eksisting (1)

Page 12: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

Jumlah Kecamatan / Desa yang Masuk Wilayah TNGHS

10 Kecamatan (44 Desa)

Kondisi Eksisting (2)

NO KECAMATAN DESA

I Cibeber 1 Sinargalih

2 Gunung wangun

3 Situmulya

4 Kujangsari

5 Cisungsang

6 Hegarmanah

7 Cihambali

8 Sukamulya

9 Citorek selatan

10 Citorek barat

11 Citorek Timur

12 Citorek Tengah

13 Kujangjaya

II Panggarangan 1 Jatake

2 Gunung Gede

3 Blok Cirotan

III Bayah 1 Cisuren

IV Cigemblong 1 Wangun Jaya

V Leuwidamar 1 Kanekes

VI Sajira 1 Desa Maraya

NO KECAMATAN DESA

VII Sobang 1 Sobang

2 Hariang

3 Cilebang

4 Sukajaya

5 Sindanglaya

6 Cirompang

7 Sukamaju

8 Citujah

9 Majasari

10 Sukaresmi

11 Blok Gunung Endut

VIII Muncang 1 Karangcombong

2 Pasirnangka

3 Leuwicoo

4 Cikarang

NO KECAMATAN DESA

IX Cipanas 1 Pasir Haur

2 Giriharja

3 Girilaya

4 Luhurjaya

5 Cipanas

X Lebakgedong 1 Banjaririgasi

2 Banjarsari

3 Ciladeun

4 Lebakgedong

5 Lebaksangka

6 Lebaksitu

Page 13: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

JUMLAH PENDUDUK YANG TERKENA DAMPAK PERLUASAN TNGHS

NO KECAMATANPemukiman Gedung

Pemerintahan(unit)

SaranaKesehatan

(unit)

Industri Kecil(unit)

Luas KK Pendk.

I Cibeber 79.69 8,301 32,824 13 4 348

II Panggarangan 779.00 474 2,372 2 1 399

III Cigemblong 4.82 502 1,917 1 - -

IV Leuwidamar* 38.03 - - - - -

V Sajira 9.42 981 4,418 - - -

VI Sobang 54.97 5,726 28,632 10 5 1

VII Muncang 11.50 1,198 6,272 3 2 22

VIII Cipanas 41.84 4,358 19,534 5 4 88

IX Lebakgedong 137.26 4,088 16.695 9 5 144

X Bayah - - - - - -

JUMLAH TOTAL 1,119 25,629 112,664 44 21 1,002

* Tidak ada pemukiman

Kondisi Eksisting (3)

Page 14: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

JUMLAH SARANA PENDIDIKAN YANG TERKENA DAMPAK PERLUASAN TNGHS

NO KECAMATANSARANA PENDIDIKAN

SD/MI SMP SMA PonPes Jumlah

I Cibeber 42 5 - - 47

II Panggarangan 3 - - - 3

III Cigemblong 3 - - - 3

IV Sajira 5 1 - 9 15

V Sobang 17 7 2 - 26

VI Muncang 10 2 1 6 19

VII Cipanas 14 2 1 1 18

VIII Lebakgedong 21 4 1 19 45

IX Leuwi Damar - - - - -

X Bayah - - - - -

JUMLAH TOTAL 115 21 5 35 176

Kondisi Eksisting (4)

Page 15: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

JUMLAH SARANA KEAGAMAAN YANG TERKENA DAMPAK PERLUASAN TNGHS

NO KECAMATAN

SARANA KEAGAMAAN

MASJID MUSHOLAMAJELIS

TAKLIMJumlah

I Cibeber 60 12 - 72

II Panggarangan 3 6 - 9

III Cigemblong 5 - - 5

IV Sajira 4 6 - 10

V Sobang 78 - - 78

VI Muncang 10 11 7 28

VII Cipanas 36 - - 36

VIII Lebakgedong 17 30 27 74

IX Leuwi Damar - - - -

X Bayah - - - -

JUMLAH TOTAL 213 65 34 312

Kondisi Eksisting (5)

Page 16: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

JUMLAH LAHAN GARAPAN YANG TERKENA DAMPAK PERLUASAN TNGHS

NO KECAMATANLAHAN GARAPAN (Ha)

SAWAH KEBUN LADANG KOLAM HR Jumlah

I Cibeber 5,475 1,030 790 - - 7,295

II Panggarangan 75 166 20 - - 261

III Cigemblong 288 23 - - - 311

IV Sajira 228 - - - - 228

V Sobang 2,200 1,653 - - - 3,853

VI Muncang 639 84 - - - 723

VII Cipanas 1,948 105 5 - - 2,059

VIII Lebakgedong 1,044 2,025 205 5 1,028 4,307

IX Leuwi Damar - - - - - -

X Bayah - - - - - -

JUMLAH TOTAL 11,898 5,086 1,020 5 1,028 19,036

Kondisi Eksisting (6)

Page 17: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

LUAS LAHAN POTENSI WKP PANAS BUMI GUNUNG ENDUT YANG

TERKENA DAMPAK PERLUASAN TNGHS

Kondisi Eksisting (7)

Potensi Wilayah Konsesi Pertambangan (WKP) Panas Bumi(Geothermal) 80 Mega Watt di Kawasan Gunung Endut seluas 25.670

Ha dan yang terkena dampak perluasan ± 9.643 Ha.

Luas lahan WKP Panas Bumi Gunung Endut Kabupaten Lebak

ditetapkan melalui Surat Keputusan Menteri Energi SumberDayaMineral (ESDM) RI Nomor : 1154K/30/MEM/2011

Page 18: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

TINJAUAN HUKUM SK MENHUT 175/2003

SK Menhut no. 175/Kpts-II/2003 (JUNI):tentang Penunjukan Kawasan Taman Nasional Gunung Halimun

dan Perubahan Fungsi Kawasan Lindung, Hutan Produksi tetap,

Hutan Produksi Terbatas pada Kelompok Hutan Gunung Halimun

dan Kelompok Hutan Gunung Salak seluas 113.357 Ha di

Provinsi Jawa Barat dan Banten menjadi Taman Nasional

Gunung Halimun-Salak (TNGHS)

Kepmenhut No. 419/Kpts-II/1999 tentang Penunjukan Kawasan Hutan di Wilayah Provinsi Jawa

Barat seluas 1.045.071 Ha, termasuk di dalamnya TNGH seluas

40.000 Ha

Luas TNGH di Kab. Lebak

16.380 Ha

Luas TNGHS di

Kab. Lebak

42.925 Ha

SK Menhut no. 195/Kpts-II/2003 (JULI) :tentang Penunjukan Kawasan Hutan di Wilayah Provinsi Jawa

Barat : ........” menyatakan bahwa Keputusan Menteri Kehutanan

Nomor 419/Kpts-II/1999 tanggal 15 Juni 1999 tetap berlaku

untuk penunjukan kawasan hutan di wilayah Provinsi Banten

(DIKTUM KETUJUH).

Page 19: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

TINJAUAN HUKUM SK MENHUT 175/2003

HAL YANG MENGGUGURKAN SK MENHUT 175/2003

Tergugurkan dengan terbitnya SK Menhut No.195/Kpts-II/2003 tentang Penunjukan Kawasan Hutandi Wilayah Provinsi Jawa Barat sebulan kemudian (Juli2003).

SK Menhut No. 195 tersebut secara materiil MERALATSUBSTANSI Keputusan Menhut No. 175 yang manapada Diktum ketujuh pada SK Menhut No. 195menyatakan bahwa Keputusan Menteri KehutananNomor 419/Kpts-II/1999 tanggal 15 Juni 1999 tetapberlaku untuk penunjukan kawasan hutan di wilayahProvinsi Banten.

Sesuai dengan azas bahwa “hukum yang barumengenyampingkan hukum yang lama dalammateriyang sama”. Berdasarkan Azas ini bahwa yang berlakuadalah Keputusan Menteri Kehutanan Nomor195/Kpts-II/2003.

HAL YANG MELEMAHKAN

Belum melakukan penataan batas danpemetaan sebagaimana diamanatkan dlm SKtersebut dan Pasal 15 UU 41/1999 tentangKehutanan, dimana untuk pengukuhan kawasanhutan harus melalui tahapan sbb :

1. Penunjukan kawasan hutan2. Penataan batas kawasan hutan3. Pemetaan kawasan hutan4. Penetapan kawasan hutan

Belum menyelesaikan permasalahan yang adadi areal perluasan;

Didalam Rencana Tata Ruang Wilayah Nasional(RTRWN) masih menggunakan istilah lamayaitu TNGH bukan TNGH-S.

Page 20: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

UPAYA DAN LANGKAH STRATEGIS

TANGGAL PERIHAL

17 Maret 2004 Surat Bupati Lebak No. 522.11/195-Ekon/2004 perihal Perluasan TNGHS, yang isinyaagar Menteri Kehutanan meninjau ulang Kepmenhut 175/Kpts-II/2003

19 Agustus 2006 Surat Bupati Lebak No. 522.52/Huk-159/2006 perihal Tanggapan atas PerluasanTNGHS

28 Februari 2007 Keputusan Bupati Lebak No. 522/Kep.115-Hutbun/2007 tentang PembentukanPanitia Tata Batas Kawasan Hutan Kabupaten Lebak

16 Januari 2008 Surat Bupati Lebak No.050/02-Bapp/2008 perihal Usulan Pengurangan RencanaPerluasan TNGHS

13 Februari 2008 Surat Bupati Lebak No. 050/10-Bapp/2008 perihal Permohonan Dukungan RencanaPerluasan TNGHS kepada Komisi IV DPR RI

5 Mei 2008 Surat Bupati Lebak No. 050/22-Bapp/2008 perihal Tindak Lanjut HarmonisasiKepmenhut 175/Kpts-II/2003

20 Mei 2011 Surat Bupati Lebak No. 522/447-Hutbun/2011 perihal Peninjauan SK Menhut175/Kpts-II/2003

15 Mei 2012 Surat Bupati Lebak No. 522/992-Hutbun/2012 perihal Usulan Revisi SK Menhut175/Kpts-II/2003

Page 21: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

PEMBAHASAN DENGAN DPR – RI

TANGGAL PERIHAL

6 Maret 2008 Rapat Dengar Pendapat Komisi IV DPR RI dengan Dirjen PHKA dan Kepala Baplan Dephut . Acara:Membahas sengketa kawasan konservasi TNGHS LebakKesimpulan :1. Komisi IV DPR-RI membentuk tim untuk melakukan kunjungan lapangan dan pendalaman

bersama Departemen Kehutanan, Perum Perhutani, Pemda Provinsi Banten, dan PemdaKabupaten Lebak untuk melihat dan mendengar aspirasi yang ada di lapangan untuk kemudianmenjadi dasar percepatan penyelesaian masalah Taman Nasional Gunung Halimun dan Salak.

2. Komisi IV DPR-RI meminta kepada Departemen Kehutanan RI untuk melakukan telaahhukum untuk merevisi Kemenhut Nomor : 175/Ktps-II/2003 tentang penunjukan KawasanTaman Nasional Gunung Halimun dan perubahan fungsi Kawasan Hutan Lindung, HutanProduksi Tetap dan kelompok Hutan Gunung Salak seluas ± 113.357 Ha di Provinsi Jawa Baratdan Provinsi Banten menjadi Taman Nasional Gunung Halimun-Salak, selambatnya 2 (dua)bulan sejak RDP tanggal 6 Maret 2008.

3. Apabila Kepmenhut Nomor : 175/Ktps-II/2003 tidak memungkinkan dilakukan revisi, makaKomisi IV DPR-RI merekomendasikan agar ditempuh dengan cara alih fungsi sesuai denganPasal19 UU Nomor : 41 Tahun 1999

Page 22: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

PEMBAHASAN DENGAN DPR – RI

TANGGAL PERIHAL

14 – 15 Maret 2008

Kunjungan Lapangan Komisi IV DPR RI ke Kabupaten Lebak

8 April 2008 Rapat Kerja Komisi IV DPR RI dengan Menteri Kehutanan RI

Kesimpulan :bahwa Komisi IV meminta kepada Departemen KehutananRI untuk segera melakukan harmonisasi Kepmenhut175/Kpts-II/2003 dengan Kepmenhut 195/Kpts-II/2003 danmemperhatikan hasil kunjungan tim Komisi IV DPR RI keKabupaten Lebak Provinsi Banten kaitannya dengan usulanBupati Lebak untuk pengurangan rencana perluasan TNGHS

Page 23: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

POSISI KASEPUHAN DALAM USULAN REVISI SK MENHUT No. 175/KPTS-II/2003

23

• Peraturan Daerah Nomor 32 Tahun 2001 tentang PerlindunganHak Ulayat Masyarakat Adat Baduy (luas 5.101 ha).

• Kasepuhan merupakan salah satu aset budaya Nasional yangtelah dikukuhkan keberadaannya oleh Pemerintah.

• Kasepuhan sebagai salah satu stakeholder yang turut berperandalam pembangunan kewilayahan.

• Sebagian besar wilayah Kasepuhan berada dalam kawasanTNGHS.

• Kasepuhan turut berperan aktif dalam tata ruang wilayahKabupaten Lebak.

Page 24: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

Pola Ruang dan Luasannya

24

Rencana Pemanfaatan Ruang Luas (Ha)

Prosentase

(Thdp Luas Total

Kab. Lebak)

Kawasan Lindung :- Kawasan yang memberikan perlindungan pada kawasan bawahannya

- Kawasan perlindungan setempat

- Kawasan Suaka alam & cagar budaya

- Kawasan Rawan Becana

Kawasan Budidaya :- Pertanian

- Non Pertanian

97.222

63.845

10.595

21.482

1.300

207.246

153.485

53.761

31,93

20,97

3,48

7,06

0,43

68,07

50,41

17,66

Page 25: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

Pola Ruang dan Luasannya

25

Rencana Pemanfaatan RuangLuas

(Ha)

Prosentase

(Thdp Luas Total

Kab. Lebak)

Kawasan Pertanian- Pertanian Lahan Basah (Padi sawah,

perikanan darat

- Pertanian Lahan Kering (Tanaman Pangan

Lahan Kering; Tanaman Keras Tahuan &Peternakan

Kawasan Non Pertanian- Kawasan Permukiman

- Kawasan Industri

- Kawasan Pariwisata

153.485

17.400

136.085

53.76146.271

3.040

4.450

50,41

5,71

44,70

17,6615,20

1,00

1,46

RENCANA PEMANFAATAN RUANG KAWASAN BUDIDAYA KABUPATEN LEBAK

Page 26: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

KESIMPULAN (1)

Pemerintah Kabupaten Lebak tetap pada pendirian agar dilakukan RevisiSK Menhut No. 175/Menhut-II/2003;

Sistem Zonasi Pada Kawasan TNGHS bisa dilakukan dengan ketentuan :

1. SK Menhut No. 175/Menhut-II/2003 telah direvisi sesuai dengan aspirasi masyarakatKabupaten Lebak dari Luasan 42.295,15 Ha menjadi 17.183,15 Ha;

2. Sistem Zonasi menguntungkan bagi PARA PIHAK dan dalam pelaksanaannya sesuaidengan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Wilayah Kasepuhan yang ada Penentuan tata batas secara riil di lapangandengan melibatkan pemerintah daerah dan masyarakat sekitar tamannasional;

Mengeluarkan wilayah Kasepuhan, lahan permukiman, fasilitas umum,fasilitas sosial, lahan garapan dan peruntukan lainnya dari kawasan TNGHSyang diperluas berdasarkan SK Menhut no. 175/Kpts-II/2003.

Page 27: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati

KESIMPULAN (2)

Masyarakat mengharapkan adanya kepastian status hukum tanahdengan penataan batas yang jelas;

Perlu adanya peninjauan kembali SK Menhut No. 175/Kpts-II/2003tentang Perluasan TNGHS;

Lebak adalah salah satu contoh Daerah Tertinggal yang memilikikawasan hutan. Oleh karena itu perlu penetapan MEKANISMEKOMPENSASI bagi Daerah Tertinggal yang memiliki kawasan hutanatau perairan sehingga perlindungan hutan bisa terjaga dan di lainpihak sosial ekonomi masyarakat sekitar hutan terjamin.

Page 28: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati
Page 29: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati
Page 30: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati
Page 31: PEMERINTAH KABUPATEN LEBAK - epistema.or.idepistema.or.id/download/Pemerintah_Kab_Lebak... · - 340 Desa dan 5 Kelurahan ... 17 Kasepuhan BANTEN. ... 19 Agustus 2006 Surat Bupati