pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

109
Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif Page1 Taufik Ridwan, M.Hum. Membahas Media Pembelajaran Online, Offline dan Integratif

Upload: dhita-rurin-adistyaningsih

Post on 25-Oct-2015

52 views

Category:

Documents


6 download

TRANSCRIPT

Page 1: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e1

Taufik Ridwan, M.Hum.

Membahas Media Pembelajaran Online,

Offline dan Integratif

Page 2: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e2

BAB 1

Apa Itu Internet

1.1 Sejarah Internet

Internet merupakan jaringan komputer yang dibentuk oleh Departemen Pertahanan

Amerika Serikat di tahun 1969, melalui proyek ARPA yang disebut ARPANET

(Advanced Research Project Agency Network), dimana mereka mendemonstrasikan

bagaimana dengan hardware dan software komputer yang berbasis UNIX, kita bisa

melakukan komunikasi dalam jarak yang tidak terhingga melalui saluran telepon. Proyek

ARPANET merancang bentuk jaringan, kehandalan, seberapa besar informasi dapat

dipindahkan, dan akhirnya semua standar yang mereka tentukan menjadi cikal bakal

pembangunan protokol baru yang sekarang dikenal sebagai TCP/IP (Transmission Control

Protocol/Internet Protocol).

Tujuan awal dibangunnya proyek itu adalah untuk keperluan militer. Pada saat itu

Departemen Pertahanan Amerika Serikat (US Department of Defense) membuat sistem

jaringan komputer yang tersebar dengan menghubungkan komputer di daerah-daerah vital

untuk mengatasi masalah bila terjadi serangan nuklir dan untuk menghindari terjadinya

informasi terpusat, yang apabila terjadi perang dapat mudah dihancurkan. Pada mulanya

ARPANET hanya menghubungkan 4 situs saja yaitu Stanford Research Institute,

University of California, Santa Barbara, University of Utah, di mana mereka membentuk

satu jaringan terpadu di tahun 1969, dan secara umum ARPANET diperkenalkan pada

bulan Oktober 1972. Tidak lama kemudian proyek ini berkembang pesat di seluruh

daerah, dan semua universitas di negara tersebut ingin bergabung, sehingga membuat

ARPANET kesulitan untuk mengaturnya. Oleh sebab itu ARPANET dipecah manjadi dua,

yaitu "MILNET" untuk keperluan militer dan "ARPANET" baru yang lebih kecil untuk

keperluan non-militer seperti, universitas-universitas. Gabungan kedua jaringan akhirnya

dikenal dengan nama DARPA Internet, yang kemudian disederhanakan menjadi Internet.

1.2 Pengaruh dan Dampak Internet

Pada tahun 1999, jumlah komputer yang telah dihubungkan dengan internet di

seluruh dunia mencapai lebih dari 40 juta dan jumlah ini terus bertambah setiap hari. Saat

ini jumlah situs web mencapai jutaan, bahkan mungkin trilyunan, isinya memuat

bermacam-macam topik. Tentu saja, situs-situs itu menjadi sumber informasi baik yang

positif ataupun negatif. Informasi dikatakan positif apabila bermanfaat untuk penelitiaan.

Di bawah ini akan dijelaskan dampak-dampak positif maupun negatif dari penggunaan

internet :

Page 3: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e3

1.2.1 Dampak Positif:

1. Internet sebagai media komunikasi, merupakan fungsi internet yang paling banyak

digunakan dimana setiap pengguna internet dapat berkomunikasi dengan pengguna

lainnya dari seluruh dunia.

2. Media pertukaran data, dengan menggunakan email, newsgroup, ftp dan www (world

wide web – jaringan situs-situs web) para pengguna internet di seluruh dunia

3. dapat saling bertukar informasi dengan cepat dan murah.

4. Media untuk mencari informasi atau data, perkembangan internet yang pesat,

menjadikan www sebagai salah satu sumber informasi yang penting dan akurat

Kemudahan memperoleh informasi yang ada di internet sehingga manusia tahu apa

saja yang terjadi.

5. Bisa digunakan sebagai lahan informasi untuk bidang pendidikan, kebudayaan dan

lain-lain

6. Kemudahan bertransaksi dan berbisnis dalam bidang perdagangan sehingga

tidak perlu pergi menuju ke tempat penawaran/penjualan.

1.2.2 Dampak Negatif

1. Pornografi Anggapan yang mengatakan bahwa internet identik dengan pornografi,

memang tidak salah. Dengan kemampuan penyampaian informasi yang dimiliki

internet, pornografi pun merajalela.Untuk mengantisipasi hal ini, para produsen

‘browser’ melengkapi program mereka dengan kemampuan untuk memilih jenis

home-page yang dapat di-akses.Di internet terdapat gambar-gambar pornografi dan

kekerasan yang bisa mengakibatkan dorongan kepada seseorang untuk bertindak

kriminal.

2. Violence and Gore Kekejaman dan kesadisan juga banyak ditampilkan. Karena segi

bisnis dan isi pada dunia internet tidak terbatas, maka para pemilik situs menggunakan

segala macam cara agar dapat ‘menjual’ situs mereka. Salah satunya dengan

menampilkan hal-hal yang bersifat tabu.

3. Penipuan Hal ini memang merajalela di bidang manapun. Internet pun tidak luput dari

serangan penipu. Cara yang terbaik adalah tidak mengindahkan hal ini atau

mengkonfirmasi informasi yang Anda dapatkan pada penyedia informasi tersebut.

4. Carding Karena sifatnya yang ‘real time’ (langsung), cara belanja dengan

menggunakan Kartu kredit adalah carayang paling banyak digunakan dalam dunia

internet. Para penjahat internet pun paling banyak melakukan kejahatan dalam bidang

ini. Dengan sifat yang terbuka, para penjahat mampu mendeteksi adanya transaksi

(yang menggunakan Kartu Kredit) on-line dan mencatat kode Kartu yang digunakan.

Untuk selanjutnya mereka menggunakan data yang mereka dapatkan untuk

kepentingan kejahatan mereka.

Page 4: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e4

5. Perjudian Dampak lainnya adalah meluasnya perjudian. Dengan jaringan yang

tersedia, para penjudi tidak perlu pergi ke tempat khusus untuk memenuhi

keinginannya. Yang perlu dihindari situs seperti ini, karena umumnya situs

perjudian tidak agresif dan tidak memerlukan banyak persetujuan dari

pengunjungnya.

a. Mengurangi sifat sosial manusia karena cenderung lebih suka berhubungan

lewat internet daripada bertemu secara langsung (face to face).

b. Dari sifat sosial yang berubah dapat mengakibatkan perubahan pola masyarakat

dalam berinteraksi.

c. Kejahatan seperti menipu dan mencuri dapat dilakukan di internet (kejahatan

juga ikut berkembang).

d. Bisa membuat seseorang kecanduan, terutama yang menyangkut pornografi

dan dapat menghabiskan uang karena hanya untuk melayani kecanduan

tersebut.

Jadi internet tergantung pada pemakainya bagaimana cara mereka dalam

menggunakan teknologi itu, namun semestinya harus ada batasan-batasan dan norma-

norma yang harus mereka pegang teguh walaupun bersentuhan dengan internet atau di

dalam dunia maya.

Page 5: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e5

BAB 2

KEYWORD INTERNET DASAR

2.1 Apa Itu Keyword

Keyword adalah kata kunci merupakan frase yang digunakan dalam Internet agar

website dapat ditemukan dengan mudah oleh mesin pencari Internet (interconnection-

networking) secara harfiah merupakan sistem global dari seluruh jaringan komputer yang

saling terhubung menggunakan str Internet Protocol Suite (TCP/IP) untuk melayani

miliaran pengguna di seluruh dunia. Manakala Internet (huruf 'I' besar) ialah sistem

komputer umum, yang berhubungan secara global dan menggunakan TCP/IP sebagai

protocol pertukaran paket (packet switching communication protocol). Rangkaian Internet

yang terbesar dinamakan Internet. Cara menghubungkan rangkaian dengan kaedah ini

dinamakan internet working.

Di dalam penggunaan Internet banyak sekali perihal yang bisa kita dapati dari

pengaksesan yang bersifat negative serta positif tergantung bagaimana admin

memanfaatkan Internet itu sendiri. Sekarang kita tahu bagaimana kehebatan dari Internet

itu sendiri yang sekarang menjadi kitab diseluruh dunia dengan berbagai fitur yang

support (pendukung) seperti google, yahoo, dsb, Untuk menjadi search engine (mesin

pencari) sekarang kita tengok kehebatan dari pada Internet itu sendiri.

Dalam penggunaan Internet, perlu pencarian khusus sehingga apa yang diharapkan

sesuai dengan keinginan. Oleh karena itu peran keyword ini sangat penting untuk

menjelajahi dunia Internet.

2.2 15 Keyword Internet Dasar

1. Network/Jaringan

Jaringan adalah sebuah himpunan

komputer yang dihubungkan dengan

kabel sehingga komputer satu dengan

komputer lainnya dapat saling

komunikasi, bertukar informasi sharing

file, printer, dan lain-lain.

Jenis – Jenis Jaringan Berdasarkan

Jangkauan

Page 6: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e6

a. Local Area Networking (LAN)

Yaitu Jaringan yang dibatasi oleh area yang relatif

kecil, umumnya dibatasi oleh area lingkungan

seperti sebuah perkantoran di sebuah gedung, atau

sebuah sekolah, dan biasanya tidak jauh dari sekitar

1 km persegi.

b. Metropolitan Area Networking (MAN)

Yaitu Jaringan yang lebih luas dari LAN,

MAN biasanya meliputi area yang lebih

besar seperti area propinsi, antar gedung.

Mengapa MAN itu dikatakan lebih luas dari

LAN? Yah, karena jaringan MAN itu

terhubung dari beberapa jaringan LAN yang

dihubungkan melalui switch lagi.

c. Wide Area Networking (WAN).

Yaitu Jaringan yang lingkupnya biasanya

sudah menggunakan sarana Satelit

ataupun kabel bawah laut sebagai contoh

keseluruhan jaringan BANK BNI yang

ada di Indonesia ataupun yang ada di

Negara-negara lain. Menggunakan sarana

WAN, sebuah Bank yang ada di Bandung

bisa menghubungi kantor cabangnya yang

ada di Hongkong, hanya dalam beberapa menit. Biasanya WAN agak rumit dan

sangat kompleks, menggunakan banyak sarana untuk menghubungkan antara

LAN dan WAN ke dalam Komunikasi Global seperti Internet.

2. Link

Link atau di sebut juga hyperlink adalah sebuah acuan dalam dokumen hiperteks

(hypertext) ke dokumen yang lain atau sumber lain. Seperti hal nya suatu kutipan di

dalam literatur. Dikombinasikan dengan sebuah jaringan data dan sesuai dengan

protokol akses, sebuah komputer dapat diminta untuk memperoleh sumber yang

direferensikan.

Page 7: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e7

Link merupakan suatu kata, sederetan kata (kalimat) atau gambar dalam suatu web

yang tehubung dengan suatu halaman web, baik itu halaman web dari dalam web itu

sendiri atau pun halaman web pihak lain.

3. Website

Website atau situs dapat diartikan sebagai

kumpulan halaman-halaman yang digunakan

untuk menampilkan informasi teks, gambar

diam atau gerak, animasi, suara, dan atau

gabungan dari semuanya itu baik yang bersifat

statis maupun dinamis yang membentuk satu

rangkaian bangunan yang saling terkait dimana

masing-masing dihubungkan dengan jaringan-jaringan halaman (hyperlink).

4. Search Engine

Seartch Engine adalah fasilitas yang terdapat

dalam sebuah website yang berfungsi untuk

membantu memudahkan pencarian informasi

apapun yang ada didalam Internet. Search engine

juga sering disebut dengan mesin pencari. Pada

mesin pencari ini dapat digunakan untuk

pencarian alamat web, gambar, video, berita, dll.

5. Browser

Browser merupakan software navigasi yang

berfungsi sebagai petunjuk dan penuntun

sekaligus menampilkan apa yang dijumpai di

Internet dengan mengikuti link yang ada di

halaman web. Web Browser atau

(Indonesia:Penjelajah web), disebut juga

peramban. Web sendiri adalah kumpulan

Page 8: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e8

jaringan berisi dokumen dan tersambung satu dengan yang lain, yang dikenal sebagai

World Wide Web. (wikipedia)

Setidaknya ada beberapa browser yang bisa digunakan untuk surfing dalam dunia

maya.

a. Internet Explorer (IE)

Internet Explorer adalah web browser yang gratis dari

Microsoft. versi yang terbaru saat ini adalah IE 8.

Fitur yang di sediakan:

Accelerator

Search suggestions

Visual suggestions

Better Find On Page Increased performance

Smarter Address Bar

b. Opera Browser

Opera browser merupakan web browser yang tersedia

dalam berbagai macam platform. Windows, Mac, Solaris,

FreeBSD dan Linux. Opera browser juga menyediakan

browser untuk perangkat mobile yang disebut juga

operamini dan operamobile.

Keunggulan opera:

Menjelajah lebih cepat

Navigasi lebih mudah

Fitur yang canggih

Kustomisasi

Security

Dukungan pengembangan, versi terbarunya adalah opera 10 dan bisa

mendownloadnya di www.opera.com

c. Firefox

Sebuah browser web yang kecil, cepat, simpel, dan sangat bisa dikembangkan

alias open source. keunggulan dari firefox web browser :

Pemblokir Pop-up

(extension) untuk menambah fungsionalitas tambahan

Kustomisasi Huruf (font) dan warna

Kompatibilitas dengan Teknologi Aksesibilitas (Assistive

Technologies)

Tombol Pintas (Shortcut)

Page 9: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e9

d. Chrome

Chrome adalah sebuah browser buatan google,

aplikasi ini gratis dan versi terbarunya adalah

chrome 9, bisa mendownloadnya di

http://google.com/chrome. Nama chrome sendiri

diberikan untuk memberikan gambaran mengenai

frame Graphicals User Interface (GUI) yang

memang terlihat lebih dominan pada browser

tersebut.

Beberapa Keunggulan Chrome :

Minimal desain dengan kecanggihan teknologi

One box for everything (alternatif pencarian pada kotak alamat)

Kotak alamat juga berfungsi sebagai search engine

Thumbnails of your top sites

Crash Control, Incognito Mode, Safe Browsing

Instant Bookmarks, Importing Settings, Simpler Downloads

e. Safari

Safari browser adalah browser buatan Apple inc yang awalnya hanya digunakan

untuk sistem operasi mac OS. Untuk versi terbaru dari safari browser yaitu safari 5

dan bisa mendownload di http://www.apple.com/safari/. Fitur dari safari 5:

Dukung HTML5 + CSS3 + Kecepatan 30% lebih kencang

Nitro Engine (Mengelola Aplikasi web lebih cepat)

Cover Flow (Tampilan bookmark dan history lebih

nyaman)

Smart Address Field

Smart Search Field

6. Domain

Domain adalah nama unik yang diberikan untuk

mengidentifikasi nama server komputer seperti

webserver atau e-mail server diinternet.

Domain memberikan kemudahan pengguna di internet

untuk melakukan akses ke server dan mengingat server

yang dikunjungi dibandingan harus mengenal deretan

nomor atau yang dikenal IP.

Domain adalah alamat yang di gunakan untuk menuju

tempat penempatan data dan file tersebut.

Dalam analogi sederhana :

Domain = Nomer kartu selular (081xxxxxxxx)

Page 10: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

Level Domain

Top Level Domain adalah deretan kata dibelakang nama domain seperti:

1. .com ( baca; dot com ) : yaitu untuk website bersifat komersil

2. .org : untuk website organisasi

3. .info : untuk website berisi informasi

4. .biz : untuk website bisnis

5. .tv : untuk website stasiun televisi

6. .gov : untuk website milik pemerintah ( goverment )

Untuk website yang berada di indonesia di beri akhiran .id

7. .co.id : untuk situs komersial di Indonesia

8. .net.id : untuk situs infrastruktur jaringan di Indonesia

9. .mil.id : untuk situs militer di Indonesia

10. .go.id : untuk situs pemerintahan di Indonesia

11. .or.id : untuk situs organisasi di Indonesia

12. .ac.id : untuk situs intitusi pe ndidikan di Indonesia

13. .sch.id : untuk situs sekolah di indonesia.

14. .web.id : untuk situs web di Indonesi

7. Load

Load Time Website adalah waktu yang diperlukan oleh browser

untuk menampilkan website secara keseluruhan. Banyak hal

yang mempengaruhi kecepatan tersebut, seperti elemen-elemen

CSS, elemen-elemen HTML, elemen-elemen javascript,

kecepatan akses internet, image dsb.

8. E-mail

E-Mail merupakan salah satu layanan di internet yang sering digunakan untuk

bertukar informasi dengan cepat. Selain mengirimkan

dalam bentuk teks, e-mail juga dapat mengirim file-file

berupa program , gambar, grafik dan lain sebagainya. Bisa

disebut juga electronic mail “surat elektronik “, semacam

surat yang dikirim melalui media elektronik seperti laptop

atau komputer

Page 11: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e11

9. Hosting

Hosting adalah tempat atau jasa Internet untuk membuat halaman website yang telah

buat menjadi online dan bisa diakses oleh orang lain. Sedangkan Hosting itu sendiri

adalah : jasa layanan Internet yang menyediakan sumber daya server-server untuk

disewakan sehingga memungkinkan organisasi atau individu menempatkan informasi

di Internet berupa HTTP, FTP, E-MAIL atau DNS.

10. Download

Download adalah proses transmisi sebuah file

dari sebuah sistem komputer ke sistem komputer

yang lainnya. Dari Internet, user yang

melakukan proses download adalah proses

dimana seorang user meminta / request sebuah

file dari sebuah komputer lain (website, server

atau yang lainnya) dan menerimanya. Dengan

kata lain, download adalah transmisi data dari internet ke komputer client/pemakai.

Arti istilah Download dianggap berkaitan erat dengan pengertian berikut :

Menerima file dari komputer lain ke komputer . Kegiatan penerimaan data (berupa

file) dari komputer lainnya ke komputer lokal yang terhubung dalam sebuah network.

11. Upload

Upload adalah juga proses transmisi sebuah file dari

sebuah sistem komputer ke sistem komputer yang lainnya

dengan arah yang berkebalikan dengan download. Dari

internet, user yang melakukan proses upload adalah proses

dimana user mengirimkan file ke komputer lain yang

memintanya.

Arti istilah Upload dianggap berkaitan erat dengan

Page 12: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e12

pengertian berikut : Mengirim file dari komputer ke komputer lain. Kegiatan

pengiriman data (berupa file) dari komputer lokal ke komputer lainnya yang

terhubung dalam sebuah network.

12. Update

Update adalah layanan yang membantu tetap berhubungan dengan teman dan

keluarga. Update adalah berita yang dibagikan kepada dan teman-teman untuk

mengabarkan apa yang sedang lakukan di jejaring

social internet, seperti Facebook. bisa menentukan

sendiri update mana yang ingin bagikan. dapat

memberi tahu teman ketika menayangkan foto di

Yahoo! Pulse, memilih "Buzz up" untuk sebuah

berita di Yahoo! News, dan banyak lagi lainnya.

juga bisa mengetahui aktivitas online terbaru dari

teman .

13. Chatting

Chatting adalah suatu feature / program dalam

internet untuk berkomunikasi langsung sesama

pemakai internet yang sedang online (yang

sedang sama-sama menggunakan Internet)

secara real time. Komunikasi bisa berupa teks

(text chat) atau suara (voice chat). mengirim

pesan dengan teks atau suara kepada orang lain

yang sedang online, kemudian orang yang dituju membalas pesan dengan teks atau

suara, demikian seterusnya.

Page 13: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e13

14. Share / sharing

Sharing adalah suatu fasilitas yang

digunakan untuk membagi suatu

file, perangkat dan koneksi internet

untuk digunakan secara bersama-

sama dengan tujuan untuk

menghemat biaya dan perangkat.

Sharing dapat dilakukan terhadap

File Dokumen/Software dalam drive atau folder, atau dalam CD-Rom, sharing

perangkat: Printer dan CD-Room dan sharing jaringan koneksi internet.

Untuk melakukan Sharing ada beberapa hal yang harus diperhatikan diantaranya:

a. Jaringan sudah tekoneksi dengan baik.

b. Protokol sharing file dan printer sudah terinstal.

c. Setting Sharing dengan dengan benar

15. Post

Dalam bahasa aslinya, menurut Merriam-

Webster, post mempunyai artian suatu tempat

untuk berjaga atau suatu posisi. Namun, seiring

dengan maraknya jejaring sosial, kata post ini

lebih mengacu pada tulisan yang dibubuhkan

dalam account pengguna situs sosial media. Kata post awalnya digunakan oleh

Facebook.

Posting adalah kegiatan untuk membuat artikel agar muncul di dalam media tersebut,

yakni media internet. Kata-kata posting tidak hanya di gunakan dalam artikel dalam

blog, tapi status dalam jejaring sosial seperti facebook dan tweet dalam twitter juga

termasuk posting. Biasanya posting bermanfaat untuk memberi informasi.

Page 14: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e14

BAB 3

MEDIA PEMBELAJARAN ONLINE

3.1 PENGERTIAN

Media pembelajaran Online adalah salah satu bentuk media pembelajaran jarak jauh

dengan menggunakan fasilitas internet sehingga mereka dapat saling bertukar informasi

dan menciptakan suatu modul pembelajaran yang dapat di publikasikan di dunia internet.

3.2.FASILITAS MEDIA PEMBELAJARAN ONLINE

3.2.1 E-mail

E-mail adalah surat melalui media elektronik.Sebenarnya e-mail merupakan

singkatan dari “Electronic mail”. Melalui e-mail kita dapat mengirim surat elektronik baik

berupa teks maupun gabungan dengan gambar, yang dikirimkan dari satu alamat e-mail

ke alamat lain di jaringan internet. Apabila kita mengirim surat melalui e-mail kita dapat

memperoleh beberapa keuntungan. Antara lain, dengan menggunakan e-mail surat

(informasi) yang kita kirim ke alamat e-mail lain akan secara langsung diterima, selain itu

biaya yang kita keluarkan cukup murah. Sebuah alamat e-mail biasanya memiliki format

semacam [email protected]. Saat ini ISP yang menyediakan layanan pembuatan e-

mail secara gratis adalah yahoo.com dan plasa.com. Sebagai contoh kita membuat e-mail

melalui yahoo.com. Perlu diketahui masih ada ratusan situs dengan berbagai layanan

yang berbeda di Internet. Dan syarat wajib sebelum bergabung dengan salah satu dari

mereka adalah memiliki e-mail. Di buku ini akan di jelaskan pembuatan e-mail

menggunakan pelayanan jasa google mail atau biasa di sebut gmail. Karena banyak sekali

kelebihan yang di miliki gmail di bandingkan ISP yang lain.

a. Kelebihan Gmail

Lebih sedikit spam

Gmail akan menangkap e-mail spam sebelum sampai ke kotak masuk.

Kotak pencarian

Kotak pencarian di dalam Gmail untuk menemukan pesan yang inginkan.

Tampilan percakapan

Pesan dikelompokkan dengan tanggapan yang relevan, sehingga selalu dapat

melihat pesan dalam konteks.

Fitur chatting

dapat chatting di Gmail atau berbicara tatap muka dengan voice chat dan video.

Support mobile

Akses Gmail dapat dilakukan dari ponsel.

Page 15: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e15

Kapasitas penyimpanan besar

Kapasitas untuk menampung e-mail memiliki 7701 MB dengan maksimal

lampiran berkas 25 MB per kirim.

Pengelompokan e-mail Masing-masing e-mail dapat memiliki beberapa label,

sehingga tidak dipaksa untuk memilih satu map tertentu untuk e-mail.

Prioritas kotak masuk E-mail penting secara otomatis terpisah dari segala sesuatu

yang lain dan fokus pada apa yang sebenarnya penting.

Aman

Sama seperti web untuk bank, Gmail menggunakan enkripsi HTTPS untuk

menjaga keamanan E-mail.

Gratis

bisa memiliki Gmail dengan gratis tanpa membayar sedikitpun.

b. Pembuatan E-mail dengan Gmail

1. Langkah awal membuat e-mail dari Google buka tautan ini

http://mail.google.com/.

2. Pada halaman depan Google Mail klik tombol [CREATE AN ACCOUNT].

3. Kemudian akan disodorkan dengan form pengisian data pribadi. Lakukan

pengisian sesuai dengan data pribadi . Lihat contoh gambar dibawah.

Choose your username: pilih nama untuk gmail, seperti

[email protected]

4. Masih pada halaman yang sama, jangan lupa beri t √ pada ( I agree to the Google

Terms of Service and Privacy Policy ) dilanjutkan tekan tombol (Next step] untuk

ke tahap berikutnya.

Page 16: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e16

5. Kemudian akan muncul halaman How you’ll appear seperti contoh gambar

dibawah, klik tombol [Next step ] untuk melanjutkan.

6. Kemudian akan muncul halaman sambutan, dan pada tahap ini e-mail telah

berhasil buat. Silahkan klik tombol [Continue to Gmail] untuk melanjutkan.

7. Selanjutnya akan dibawa pada halaman Inbox, yang artinya e-mail 100% telah

berhasil buat dan siap gunakan.

Page 17: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e17

8. Untuk keluar dari akun E-mail , klik foto profil dan pilih tombol [Sign out].

Gunakan e-mail sebaik-baiknya dan jangan sampai password e-mail diketahui

orang lain. Sebaiknya lakukan penggantian password e-mail secara periodik dan

kombinasikan password dengan karakter yang unik (angka, huruf besar, huruf kecil) agar

password susah untuk di jebol.

3.2.2 Blogger

Blog adalah situs pribadi. Berbeda dengan website yangg setiap memposting harus

susah payah memakai kode ekstensi .html .php, .asp, dan lain-lain, blog merupakan

otomatisasi dari semua ekstensi tersebut. Sehingga karena sudah diotomatisasi.

Karena kemudahan inilah, maka semua orang yang tahu internet dapat membuat blog

atau situs pribadi; sama halnya dengan memiliki e-mail. Tak heran apabila pemilik blog

bervariasi: mulai dari pembantu rumah tangga, ibu rumah tangga, tukang jualan sayur di

pasar klewer, cewek-cewek "ramah" di pasar senggol, sampai profesor dan menteri-

menteri.

Adapun cara mudah membuat blogger ialah:

Page 18: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e18

- Daftar di Blogger.com

1. membuka alamat www.Blogger.com, lalu klik bagian kanan atas yang bertuliskan

sign up atau daftar.

2. Isi data-data sesuai keinginan :

e-mail : e-mail GMAIL yang kita buat tadi di tahap 1

Password : pilihlah password minimal 8 karakter

Display Name (nama tampilan) : Merupakan nama yang digunakan sebagai

nama kita di akun blog nanti. Misal pilih nama "ayead gaptek" maka nama

yang akan muncul ketika aku posting nanti ialah "posted by ayead gaptek atau

diposting oleh ayead gaptek"

Gender (Jenis Kelamin) : pilih kelamin sesuai kenyataan atau kalau ragu pilih

"other atau lainnya"

Page 19: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e19

Birthday (tanggal lahir) : masukan dengan format tanggal/bulan/tahun misal

jika tanggal lahir 17 agustus 1945 maka yang dimasukkan = 17/08/1945 jika

dalam format bahasa inggris seperti gambar di bawah maka format tanggalnya

ialah bulan/tanggal/tahun

Word Verification (verifikasi) : masukan karakter yang terdapat di bawah

Lalu centang Acceptance of terms (penerimaan peryaratan)

Klik continue / Lanjutkan

3. Cara Membuat Blog

Sampai proses di atas, Anda sudah selesai cara membuat akun Blogger, sekarang

saatnya membuat BLOGnya.

4. Membuat akun

Di akun blogger klik "Blog baru" untuk membuat blog. Lalu akan muncul

halaman untuk memilih Judul, Alamat Blog dan Template.

Cara Membuat Blogger : memilih Judul, Alamat dan template

5. Pilih Judul dan Alamat blog.

o Judul digunakan sebagai penama blog, misal untuk blog ini diberi judul

Blognya Ayead Tergaptek

o Alamat merupakan URL alamat blog yang diinginkan misal alamat blog

blogayead.blogspot.com

Page 20: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e20

Saran : dalam memilih judul dan nama blog jangan pilih yang aneh atau susah

dieja maupun menggunakan simbol yang aneh-aneh. Pilih yang mudah diingat

orang lain dan tidak membingungkan.

6. Memilih Template Blog

Ada berbagai template bawaan dari blogger yang tersedia, Anda bisa memilih

terserah sesuai dengan yang disuka lalu klik 'Buat Blog'

Saran: Dalam memilih template blog awal, lebih baik dengan template 'AWESOM

E' karena lebih terlihat simpel tanpa banyak background gambar. Template yang

namanya 'Simple' justru sebenarnya tidak simpel seperti namanya karena

menggunakan background dalam bentuk gambar sehingga berat untuk dibuka.

7. Blog Sudah Jadi

Selamat ! sampai disini blog sudah berhasil dibuat, namun masih kosong. Setelah

ini akan ada beberapa hal yang perlu di setting sebelum melakukan posting.

Blog yang dibuat masih kosong

8. Melihat blog

Untuk melihat blog yang baru dibuat bisa langsung mencoba dengan langsung

mengetikan alamat blog yang baru dibuat tadi di browser contoh :

blogayead.blogspot.com

9. Cek E-mail

Jangan lupa cek e-mail yang didaftarkan tadi untuk memverifikasi akun google

kita. Di e-mail yang kita daftarkan pada tahap 1 nanti akan ada Google E-mail

Verification buka dan klik link yang ada di dalam e-mail tersebut

10. Hal yang dilakukan setelah membuat blog

Sebelum posting ada beberapa hal yang menurutku perlu di atur dahulu dari

blognya diantaranya:

Panduan awal blogging di blospot (1): ' draft blogger '

Cara Merubah Bahasa Blog (Blogspot)

Page 21: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e21

3 Setting komentar yang perlu diubah di Blog (Blogspot)

Cara termudah membuat readmore di blog (blogspot)

cara mudah membuat related post (artikel terkait) di blog

Widget blogspot bagus dan tidak penting menurut blogger

Cara submit sitemap ke webmaster (Google, Yahoo dan Bing)

Apabila anda ingin mencoba template lain, bisa anda download di penyedia

template gratis di template blogspot lengkap lalu upload template tersebut

caranya ada di cara upload template blogger di tampilan terbaru.

11. Blog Siap Dipakai

Keterangan :

1. Membuat Postingan / Tulisan Baru

2. Melihat Postingan / mengedit post

3. Mengatur Widget

4. Setting

5. Mengatur Tampilan Template : warna dan lain-lain

6. Blog Baru, Satu akun blogger bisa digunakan untuk membuat banyak blog jadi

anda bisa menambah blog lain cukup dengan 1 akun blogger saja.

3.2.3 Jejaring Sosial

Jejaring sosial adalah suatu struktur sosial yang dibentuk dari simpul-simpul (yang

umumnya adalah individu atau organisasi) yang dijalin dengan satu atau lebih tipe relasi

spesifik seperti nilai, visi, ide, teman, keturunan dan lain-lain.

Analisis jaringan jejaring sosial memng hubungan sosial sebagai simpul dan

ikatan.Simpul adalah aktor individu di dalam jaringan, sedangkan ikatan adalah hubungan

antar aktor tersebut.Bisa terdapat banyak jenis ikatan antar simpul. Penelitian dalam

berbagai bidang akademik telah menunjukkan bahwa jaringan jejaring sosial beroperasi

pada banyak tingkatan, mulai dari keluarga hingga negara, dan memegang peranan

Page 22: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e22

penting dalam menentukan cara memecahkan masalah, menjalankan organisasi, serta

derajat keberhasilan seorang individu dalam mencapai tujuannya.

Dalam bentuk yang paling sederhana, suatu jaringan jejaring sosial adalah peta semua

ikatan yang relevan antar simpul yang dikaji.Jaringan tersebut dapat pula digunakan

untuk menentukan modal sosial aktor individu. Konsep ini sering digambarkan dalam

diagram jaringan sosial yang mewujudkan simpul sebagai titik dan ikatan sebagai garis

penghubungnya.

Adapun macam–macam jejaring sosial yang banyak dimiliki oleh orang-orang adalah:

1. Twitter

Twitter adalah sebuah situs web yang dimiliki dan dioperasikan oleh Twitter

Inc., yang menawarkan jejaring sosial berupa mikroblog sehingga memungkinkan

penggunanya untuk mengirim dan membaca pesan yang disebut kicauan (tweets).

Kicauan adalah teks tulisan hingga 140 karakter yang ditampilkan pada halaman

profil pengguna. Kicauan bisa dilihat secara luar, namun pengirim dapat membatasi

pengiriman pesan ke daftar teman-teman mereka saja. Pengguna dapat melihat

kicauan penulis lain yang dikenal dengan sebutan pengikut ("follower").

Semua pengguna dapat mengirim dan menerima kicauan melalui situs Twitter,

aplikasi eksternal yang kompatibel (telepon seluler), atau dengan pesan singkat (SMS)

yang tersedia di negara-negara tertentu.Situs ini berbasis di San Bruno, California

dekat San Francisco, di mana situs ini pertama kali dibuat. Twitter juga memiliki

server dan kantor di San Antonio, Texas dan Boston, Massachusetts.

Sejak dibentuk pada tahun 2006 oleh Jack Dorsey, Twitter telah mendapatkan

popularitas di seluruh dunia dan saat ini memiliki lebih dari 100 juta pengguna. Hal

ini kadang-kadang digambarkan sebagai "SMS dari internet".

Twitter memiliki logo berupa seekor burung berwarna biru yang bernama

"Larry the "Bird", dinamai setelah nama seorang mantan pemain basket NBA, Larry

Bird.

a. Membuat twitter

1. Kunjungi situs www.twitter.com

2. Akan muncul tampilan situs seperti tampak pada gambar dibawah ini:

Page 23: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e23

Pada bagian yang dilingkari warna merah, atau tepatnya pada kolom

"New to Twitter? Sign up" silahkan teman-teman memasukkan data-data yang

dibutuhkan, seperti:

- Pada bagian "Full Name" silahkan isikan nama lengkap.

- Pada bagian "e-mail" silahkan isikan dengan alamat e-mail.

- Pada bagian "Password" silahkan isi password sesuai yang kehendaki.

3. Setelah mengisi ketiga data-data diatas, maka selanjutnya klik tombol "Sign up

for Twitter"

4. Kemudian akan muncul tampilan situs seperti yang tampak pada gambar

dibawah ini:

Pada bagian ini silahkan sesuaikan data-data yang perlu dirubah,

seperti mengganti Nama, Alamat E-mail, Password, dan juga Username

ketika menggunakan Twitter nantinya. Bila data-data dianggap tidak perlu

dirubah, maka bisa melanjutkan pendaftaran Twitter ke step ke-5

5. Klik tombol "Create my account"

Dengan mengakhiri langkah yang ke-5, maka sebenarnya akun Twitter

sudah jadi. Namun agar akun Twitter tersebut secara resmi sudah ter-aktivasi,

maka langkah selanjutnya yang harus dilakukan adalah membuka e-mail yang

sebelumnya digunakan untuk mendaftarkan Twitter. Pada e-mail yang

gunakan untuk mendaftarkan Twitter akan terkirim sebuah e-mail

aktivasi akun Twitter yang dikirimkan sendiri oleh pihak Twitter.

Klik-lah sebuah link aktivasi yang terkirim dari Twitter ke e-mail

seperti yang terlihat pada gambar berikut ini:

Page 24: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e24

Setelah mengikuti step-by-step cara membuat Twitter dari langkah 1 sampai 6,

maka sekarang akun Twitter sudah jadi. Bagaimana cara menggunakan

Twitter yang baru saja buat.

2. Facebook

Facebook adalah sebuah layanan jejaring sosial dan situs web yang

diluncurkan pada bulan Februari 2004 yang dimiliki dan dioperasikan oleh

Facebook, Inc.[3] Pada Mei 2012, Facebook memiliki lebih dari 900 juta

pengguna aktif, lebih dari separuhnya menggunakan peralatan bergerak.[4]

Pengguna harus mendaftar sebelum dapat menggunakan situs ini. Setelah itu,

pengguna dapat membuat profil pribadi, menambahkan pengguna lain sebagai

teman, dan bertukar pesan, termasuk pemberitahuan otomatis ketika mereka

memperbarui profilnya. Selain itu, pengguna dapat bergabung dengan grup

pengguna dengan ketertarikan yang sama, diurutkan berdasarkan tempat kerja,

sekolah atau perguruan tinggi, atau ciri khas lainnya, dan mengelompokkan

teman-teman mereka ke dalam daftar seperti "Rekan Kerja" atau "Teman Dekat".

Nama layanan ini berasal dari nama buku yang diberikan kepada mahasiswa pada

tahun akademik pertama oleh beberapa pihak administrasi universitas di Amerika

Serikat dengan tujuan membantu mahasiswa mengenal satu sama lain. Facebook

memungkinkan setiap orang berusia minimal 13 tahun menjadi pengguna terdaftar

di situs ini Facebook didirikan oleh Mark Zuckerberg bersama teman sekamarnya

dan sesama mahasiswa ilmu komputer Eduardo Saverin, Dustin Moskovitz dan

Chris Hughes.

a. Cara membuat facebook

1. Yang pertama adalah mengunjungi alamat situs facebook yaitu

www.facebook.com atau http://facebook.com.

Page 25: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e25

Lalu muncul halaman di bawah ini.

Gambar di atas halaman facebook sudah dalam bahasa indonesia,

jika facebook yang buka masih dalam bahasa inggris, ubahlah menjadi

bahasa indonesia. Caranya perhatikan pada bagian kiri bawah halaman.di

situ terdapat tulisan Bahasa Indonesia. Klik bahasa indonesia, maka sesaat

kemudian halaman akan berubah menjadi bahasa indonesia seperti contoh

gambar di atas.

2. jika sudah muncul halaman seperti gambar pada nomor satu di atas, isilah

kolom pendaftaran yang sudah tersedia,

Pada kolom “Nama depan” : masukkan nama lengkap, pada kolom “Nama

Belakang” : masukkan nama belakang, pada kolom “E-mail ” : masukkan

alamat e-mail, Pada kolom masukkan ulang e-mail : masukkan alamt e-

mail sama dengan atasnya pada kolom “kata sandi baru” : masukkan sandi

untuk login nanti (buat sesuai keinginanmu, tulislah sandi yang mudah

ingat) pada kolom “saya” : pilih jenis kelamin Pada kolom “tanggal lahir”:

tentukan tanggal lahir, bulan, dan tahun.

Page 26: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e26

Jika sudah diisi semua, silahkan klik tombol mendaftar. Untuk lebih

jelasnya silahkan perhatikan gambar di bawah ini

3. Setelah meng klik tombol Mendaftar akan dibawa ke halaman

selanjutnya, diminta untuk memasukkan huruf yang tampil di atasnya.

4. Perhatikan contoh gambar di bawah ini. masukkan sesuai dengan

contohnya, huruf besar atau huruf kecil harus sama, masukkan pada kolom

Text in the box.jika mengalami kesulitan membaca kode kata yang

tampil itu, bisa menggantinya dengan kode yang lain. dengan cara klik

coba kata lain atau Try different words . jika sudah diisi klik Mendaftar

atau Sign Up. terkadang kalau di pisah dengan spasi kode dianggap salah,

bisa coba menulis tanpa spasi, atau dua kata tersebut ditulis nempel.

Page 27: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e27

5. Setelah klik mendaftar atau sign up, tampilan halaman selanjutnya akan

sepertti gambar di bawah ini. jika menemui gambar seperti di bawah ini,

telah berhasil mendaftar di facebook. Agar proses pendaftaran di facebook

lebih mudah, lewati saja langkah satu ini, dengan cara klik pada tombol

[lewati langkah ini]

6. Pada langkah kedua, akan muncul halaman informasi profil sederhana.

seperti gambar di bawah ini. masukkanlah nama sekolah, universitas, dan

tempat kerja. gambar di bawah ini juga sudah diberikan contoh

pengisiannya. tapi jika tidak ingin mengisi juga tidak apa apa. jika sudah

diisi klik pada tombol [simpan dan lanjutkan], tapi jika

tidak ingin di isi klik tombol [Lewati]

7. Pada langkah ketiga, terdapat halaman untuk upload foto. silahkan upload

dengan cara klik Unggah foto. jadi pada langkah ketiga ini langsung klik

tombol simpan dan lanjutukan

Page 28: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e28

8. Setelah melewati beberapa langkah tadi, akan diminta untuk melakukan

konfirmasi akun di e-mail. maka harus mengecek kotak masuk e-mail yang

digunakan untuk mendaftar facebook tadi. Jika pengguna e-mail yahoo,

silahkan login ke mail.yahoo.com, jika yang gunakan adalah gmail,

silahkan login ke gmail.com.

9. Silahkan cek kotak masuk e-mail, pada kotak masuk e-mail akan

mendapatkan dua buah e-mail dari facebook. yang pertama berupa

sambutan, dan yang kedua berisi e-mail konfirmasi.buka e-

mail konfirmasi.

10. Isi e-mail konfirmasi dari facebook seperti gambar di bawah ini. Klik pada

link konfirmasi facebook.sesaat setelah klik link tersebut, akan di bawa

pada halaman facebook yang telah aktif.

Page 29: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e29

11. Jika menjumpai halaman seperti gambar di bawah ini, berati telah

berhasil melakukan verifikasi e-mail facebook .

12. Verifikasi akun facebook dengan nomor ponsel

Terkadang facebook juga meminta nomor ponsel untuk keperluan

verifikasi lewat sms. Jadi bukan hanya verifikasi lewat e-mail saja. Namun

jangan khawatir karena untuk verifikasi dengan nomor ponsel ini sangat

mudah.

13. Biasanya jendela permintaan verifikasi atau konfirmasi nomor telepon

akan tampak seperti gambar di bawah ini. Sebelum memasukkan nomor

ponsel, pastikan kolom bagian negara sudah terpilih Indonesia, jika sudah

indonesia silahkan masukkan nomor ponsel, kemudian tekan tombol

Lanjutkan.

Page 30: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e30

14. Setelah itu tunggu beberapa saat sampai dapat sms dari facebook ke

ponsel, biasanya tidak berlangsung lama kok. Setelah mendapatkan sms

kode dari facebook, masukkan kode tersebut pada kolom yang telah

disediakan seperti gambar di bawah ini. Selanjutnya tekan atau klik tombol

Lanjutan.

15. Selanjutnya akan menjumpai halaman seperti gambar di bawah ini.

Hilangkan t centang pada dua kotak yang tertera agar lebih nyaman dan

aman.Lalu klik tombol Kirim.

Setelah berhasil melakukan konfirmasi nomor ponsel, bisa melanjutkan

tahapan selanjutnya seperti pada bab pertama mengenai cara mendaftar

facebook di atas.dan facebook siap di gunakan.

Page 31: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e31

3. Google+

Google+ atau Google Plus adalah jejaring sosial yang dioperasikan oleh

Google Inc. Google+ diluncurkan pada 28 Juni2011 dengan sistem undangan

untuk diuji coba. Di hari tersebut, pengguna Google+ diijinkan untuk

mengundang teman di atas 18 tahun, untuk membuat akun. Namun, ini segera

dihentikan sehari kemudian setelah pembuatan akun semakin membeludak.

Google+ mengintegrasikan layanan sosial seperti Google Profile dan Google

Buzz, dan memperkenalkan layanan baru seperti Circles, Hangouts, Sparks, and

Huddles. Google+ juga akan tersedia dengan berbagai aplikasi desktop dan aplikasi

ponsel, tetapi hanya pada Android dan sistem operasi iOS. Media massa seperti The

New York Times telah menyatakan bahwa Google+ adalah upaya terbesar Google

untuk menyaingi jaringan sosialFacebook, yang telah mempunyai lebih dari 750 juta

pengguna pada tahun

Page 32: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e32

BAB 4

MEDIA PEMBELAJARAN OFFLINE

4.1. Media Pembelajaran

Media pembelajaran secara umum adalah alat bantu proses belajar mengajar. Segala

sesuatu yang dapat dipergunakan untuk merangsang pikiran, perasaan, perhatian dan

kemampuan atau ketrampilan siswa belajar sehingga dapat mendorong terjadinya proses

belajar yang baik. Batasan ini cukup luas dan mendalam mencakup pengertian sumber,

lingkungan, manusia dan metode yang dimanfaatkan untuk tujuan pembelajaran / pelatihan.

Karena proses pembelajaran merupakan proses komunikasi dan berlangsung dalam

suatu sistem, maka media pembelajaran menempati posisi yang cukup penting sebagai salah

satu komponen sistem pembelajaran. Tanpa media, komunikasi tidak akan terjadi dan proses

pembelajaran sebagai proses komunikasi juga tidak akan bisa berlangsung secara optimal.

Media pembelajaran adalah komponen integral dari sistem pembelajaran.

Dari pendapat di atas disimpulkan bahwa media pembelajaran adalah segala sesuatu

yang dapat menyalurkan pesan, dapat merangsang fikiran, perasaan, dan kemauan peserta

didik sehingga dapat mendorong terciptanya proses belajar pada diri peserta didik.

Hakikatnya bukan media pembelajaran itu yang menentukan hasil belajar.

keberhasilan menggunakan media pembelajaran dalam proses pembelajaran untuk

meningkatkan hasil belajar tergantung pada (1) isi pesan, (2) cara menjelaskan pesan, dan (3)

karakteristik penerima pesan. Dengan demikian dalam memilih dan menggunakan media,

perlu diperhatikan ketiga faktor tersebut. Apabila ketiga faktor tersebut mampu disampaikan

dalam media pembelajaran tentunya akan memberikan hasil yang maksimal.

4.2. Media Pembelajaran Berbasis Komputer

Komputer merupakan jenis media yang secara virtual dapat menyediakan respon yang

segera terhadap hasil belajar yang dilakukan oleh siswa. Lebih dari itu, komputer memiliki

kemampuan menyimpan dan memanipulasi informasi sesuai dengan kebutuhan.

Perkembangan teknologi yang pesat saat ini telah memungkinkan komputer memuat dan

menayangkan beragam bentuk media di dalamnya.

Saat ini teknologi komputer tidak lagi hanya digunakan sebagai sarana komputasi dan

pengolahan kata (word processor) tetapi juga sebagai sarana belajar multi media yang

memungkinkan peserta didik membuat desain dan rekayasa suatu konsep dan ilmu

pengetahuan.

Sajian multimedia berbasis komputer dapat diartikan sebagai teknologi yang

mengoptimalkan peran komputer sebagai sarana untuk menampilkan dan merekayasa teks,

grafik, dan suara dalam sebuah tampilan yang terintegrasi. Dengan tampilan yang dapat

mengkombinasikan berbagai unsur penyampaian informasi dan pesan, komputer dapat

Page 33: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e33

dirancang dan digunakan sebagai media teknologi yang efektif untuk mempelajari dan

mengajarkan materi pembelajaran yang relevan misalnya rancangan grafis dan animasi.

Multimedia berbasis komputer dapat pula dimanfaatkan sebagai sarana dalam

melakukan simulasi untuk melatih keterampilan dan kompetensi tertentu. Misalnya,

penggunaan simulator kokpit pesawat terbang yang memungkinkan peserta didik dalam

akademi penerbangan dapat berlatih tanpa menghadapi risiko jatuh. Contoh lain dari

penggunaan multimedia berbasis komputer adalah tampilan multimedia dalam bentuk

animasi yang memungkinkan mahasiswa pada jurusan eksakta, biologi, kimia, dan fisika

melakukan percobaan tanpa harus berada di laboratorium.

Media dalam pembelajaran memiliki fungsi sebagai alat bantu untuk memperjelas

pesan yang disampaikan guru. Media juga berfungsi untuk pembelajaran individual dimana

kedudukan media sepenuhnya melayani kebutuhan belajar siswa (pola bermedia). Dalam

buku ini dibahas tentang cara pembuatan media pembelajaran tersebuat yang berbasis

komputer.

4.3. Software Penunjang Media Pembelajaran

Software Penunjang Media Pembelajaran merupakan aplikasi-apliksi komputer

multimedia yang digunakan untuk membuat sekaligus menunjang media pembelajaran yang

dalam hal ini adalah aplikasi computer offline atau tanpa koneksi internet. Berikut beberapa

software Penunjang Media Pembelajaran.

4.3.1 Microsoft power point

1. Microsoft power point 2007

Microsoft power point merupakan perangkat lunak media presentasi

yang mudah dan sering digunakan dalam membuat media pembelajaran.

2. Membuat Media PembelajaranInteraktifMenggunakan Ms. Power Point

Di dalam Power Point terdapat menu menu yang memungkinkan

pengguna untuk membuat dan mengembangkan media pembelajaran

lebih menarik, lebih interaktif dan menyenangkan.

Manfaat Presentasi dengan Menu-Menu:

Yang melihat Presentasi kita akan tahu dan bisa memprediksi materi- materi apa saja

yang akan kita sajikan nantinya.

Kita juga akan mudah lompat dari menu satu ke menu lainnya.

Page 34: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e34

Kita bisa memilih materi-materi mana saja yang disajikan atau tidak.

a. Tampilan

Buka Program PowerPoint dengan cara: Start > Programs > Microsoft Office - Microsoft

Office PowerPoint 2007.

Tampilan pertama jendela powerPoint 2007 adalah:

b. Membuat master

Master sangat berguna apabila kita bekerja dibanyak halaman, istilahnya membuat

satu layout untuk semua, jadi jika kita merubah master maka semua yang menggunakan

master tersebut otomatis akan berubah.

Page 35: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e35

- Membuat Master 1

Pada menubar pilih view > slide master.

Slide master 1 bagian 3 sampai akir di delete.

Pada bagian 2 Klik kanan >

Format Background > picture or

texture fill > insert from file >

cari dan pilih filenya > close.

Page 36: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e36

- Membuat Master 2

Insert Slide master.

Slide master 2 bagian 3 sampai akir di delete.

Page 37: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e37

Pada bagian 2 klik kanan > format background > picture or texture fill > insert from

file > cari dan pilih filenya > close. Sama dengan langkah di master 1.

Pada Click to add title tulis Sub Judulnya yaitu “Gambar” (dengan huruf Tahoma, 35,

Italik, effek shadow rata kiri). Tapi bisa diubah sesuai kebutuhan.

c. Membuat tombol

- Membuat tombol dengan cara:

Pada menu > Insert > shapes > action buttons > action buttons custom.

Kemudian drag pada area work

Kemudian edit tombolnya dengaan cara klik kanan tombol > format shape >

kemudian pada color pilih warna yang sesuai misal warna biru

Kemudian beri bayangan klik shadow > pada preset pilih effeknya misal pilih klik

pojok kiri atas.

Page 38: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e38

Kemudian namai tombolnya: klik kanan tombol > edit text > tulis sesuai topik yang

akan bahas misalnya “Gambar” kemudian warna tulisannya sesuaikan dengan warna

tombol agar jelas keterbacaannya, karena tadi warna tombolnya biru maka warna

tulisannya kita ganti dengan warna putih.

- Kemudian tombol kita duplikasi:

klik kanan tombol > copy

klik kanan area work > paste (sebanyak tombol yg kita butuhkan).

Karena nanti kita akan berlatih insert objek maka tombol-tombol tersebut namanya

kita ganti dengan (Suara, Video, Flash).

Khusus tombol exit rubah font besarnya menjadi 16 begitu juga besar kotaknya

sesuaikan dengan font.

- Kemudian buat tempat objek:

Pada menu pilih Insert > Shapes > rectangles > rounded rectangles.

Kemudian drag pada area work disisi tombol-tombol.

Edit warnanya: klik kanan > format shapes > fill > color pilih putih dengan

transparency 25%.

Tempat ini adalah tempat dimana kita meletakkan isi presentasi kita.

Contoh tampilan Slide Master

Page 39: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e39

d. Membuat halaman utama

- Kembali ke halaman utama

Halaman utama adalah tempat utama kita membuat presentasi

Pada menubar view > slide normal/normal.

- Halaman Utama Slide 1

Pada Click to add title tulis Judul Presentasi , misalnya: “Belajar PowerPoint” bawahnya

”oleh nama masing” dan buat rata tengah.

- Halaman Utama Menambah Slide.

Pada Slide Area > klik Kanan > new slide

Slide 2 > klik Kanan > layout > pilih layout 2.

Pada Area Slide 2 > klik kanan > duplicate slide; (sejumlah tombol/slide yang kita

butuhkan) misal 4x.

Kemudian Judul ganti sesuai tombol atau sesuai dengan topik yang akan bahas.

Disini judul sesuaikan dengan tombol yaitu slide 2 (Gambar), slide 3 (Sound), Slide

4 (Video) dan Slide 5 (Animasi Flash).

e. Insert & hyperlink

- Insert Objek / MenampilkanObjek

Suatu tampilan kurang menarik jika tanpa adanya objek, karena objek gunanya untuk

penyeimbang, pemanis dan kesannya tidak monoton atau membosankan.

Selain itu isi presentasi di tiap halaman harus konsisten dan proporsional baik tombol,

objek maupun text dan untuk mengisi text pilih home > text box

Objek Gambar :

1. Insert > Picture > cari file gambarnya > Insert.

2. Untuk mengecilkan objek klik objek sambil menekan shift tarik ke tengah

objek sesuai ukuran yang inginkan kemudian lepas.

Objek Suara:

Insert > Sound > sound from file > cari file suara/ musik > ok

Kemudian ketika muncul window baru pilih automatically jika ingin suara

jalan ketika masuk halaman itu dan pilih When Clicked, jika ingin suara baru

jalan ketika di klik .

Supaya simbol sound tidak muncul maka ( ) klik simbol > options > Hide

During Show.

Page 40: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e40

Objek Movie:

Insert > movie > movie from file > cari file videonya > ok

Kemudian ketika muncul window baru pilih automatically jika ingin movie

langsung jalan ketika masuk slide atau pilih When Clicked jika ingin movie

baru jalan ketika di klik .

- Import Animasi Flash:

Kita bisa menambahkan file animasi dengan jenis file SWF.

Install software iSpring Free

Akan tampil pada menu toolbars iSpring Free

iSpring Free > Flash > pilih file SWF > open.

f. Hyperlink

Hyperlink digunakan untuk menghubungkan slide presentasi dengan slide -slide , file

yang lain maupun dengan Web.

Klik kanan pada tombol atau objek yang akan kita link > Hyperlink

Page 41: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e41

Pada kotak dialog Insert Hyperlink klik > Place in This Document dan Pilih Slide >

OK.

Ulangi langkah tersebut untuk tombol menu yang lain.

Setelah semua tombol diberi link dan supaya ketika mengklik hanya bereaksi pada

tombol saja, jangan lupa:

Pada area slide yang ada link klik > Pada menu pilih Animations > advance slide >

pada on mouse click contreng diilangin.

Lakukan hal serupa pada slide yang lain.

Khusus pada slide 1 (seleksi dulu slide 1), karena tidak ada tombol maka contreng

tetap.

Apabila menginginkan ketika presentasi dijalankan tanpa di klick otomatis langsung

menuju slide 2 maka pada advance slide contreng pada automatically after kemudian

angkanya misalnya kita memberi 3 detik (00:03).

g. Package for CD

Kegunaan Package for CD adalah untuk menyatukan atau memaket file presentasi

agar autorun ketika dimasukkan ke PC.

Langkah pembuatan packaging adalah sebagai berikut:

Klik Icon Office Button > Publish > Pilih Package For CD

Klik OK

Page 42: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e42

• Add files untuk mengambil file yang akan kita publish.

Klik Copy to Folder > Drive untuk menyimpan filenya.

Lihat di Windows Explorer > Folder hasil publish tersebut selanjutnya Burning

dengan Nero Burning. (tidak dijelaskan dalam buku ini)

Page 43: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e43

4.3.2 Windows Movie Maker

4.3.2.1 Apa itu Windows Movie Maker

Windows Movie Maker adalah software untuk membuat atau mengedit vi-

deo, yang terdapat dalam Microsoft Windows. Software ini berisi fitur

seperti efek, transisi, judul / kredit, audio track, timeline narasi, dan Auto

Movie. Dimana editing video tersebutdigunakansebagai media

pembelajaran.

4.3.2.2 Membuat Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Windows Movie Maker

Dalam materi movie maker ini dibahas tentang cara pembuatan media

pembelajaran interakti dengan media video dan slide-slide video yang

menarik.

a. Movie Maker Media Video

1. Bukalah aplikasi Microsoft Windows Movie Maker. Perhatikan gambar di bawah

ini !

Page 44: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e44

2. Lalu, impor video yang dibutuhkan.Caranya dengan mengklik tombol Import

video yang berada pada section Capture Video di sisi sebelahkiriaplikasi.

Padakotak dialog yang muncul, pilihlah video yang inginkan. Perhatikan

gambar di bawah ini!

3. Setelahitu, drag and drop video tersebutkedalam storyboard yang terletak di

bagian bawah aplikasi. Perhatikan gambar di bawah ini!

4. Lakukan langkah ke-2

dan ke-3 untuk video-video yang dibutuhkan selanjutnya.

Page 45: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e45

5. Saatnya untuk menambahkan judul dan kredit untuk video yang dibuat kali ini.

Caranya klik tombol Make titles or credits pada section Edit Movie.

Perhatikanlah gambar di bawah ini!

6. Karena kita akan membuat judul video terlebih dahulu, maka klik tombol Add

title at the beginning of the movie pada pilihan yang muncul.

Page 46: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e46

7. Lalu tulislah sebuah kalimat pada kotak yang disediakan.Bila sudah, klik

tombol Done, add title to movie. Perhatikan gambar berikut ini!

8. Maka secara otomatis, judul tersebut akan ditaruh di awal permulaan video

yang akan dibuat pada storyboard. Perhatikan gambar di bawah ini!

9. Lakukan hal serupa dengan langkah ke-5 sampai ke-8 untuk menambahkan

judul-judul untuk video selanjutnya.

Page 47: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e47

10. sekarang saatnya untuk membuat kredit.Caranya yaitu klik tombol Make titles

or credits pada section Edit Movie.Lalu, pilih klik tombol Add credits at the

end of the movie pada pilihan yang muncul. Setelah itu, tulislah teks pada

kotak-kotak yang telah disediakan di sana. Perhatikan gambar di bawah ini!

11. Setelah itu, klik tombol Done, add title to movie untuk menambahkan kredit

kedalam video yang akan dibuat ini. Maka secara otomatis, kredit tersebut

akan disisipkan kedalam video tersebut.

12. Selanjutnya kita bisa menambahkan video transisi untuk mempercantik video

yang akan dibuatini. Caranya mudah yaitu cukup klik tombol View video

transitions pada section Edit Movie. Selanjutnya, pilih video transisi yang

diinginkan. Lalu, drag and drop pada kotak kecil di antara video yang ada

pada storyboard. Perhatikan gambar di bawah ini!

Page 48: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e48

13. Setelah semua dirasa cukup, maka sekarang saatnya untuk menyimpan video

ini. Caranya klik menu File - Save Movie File... (Ctrl+P).

14. Pilih lokasi tempat untuk video tersebutdi simpan. Klik tombol Next untuk

melanjutkan.

Page 49: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e49

15. Setelahm itu, tentukan nama dan direktori untuk video ini. Jika sudah, klik

tombol Next

16. Lalu, pilihlah setting untuk video ini. Pada contoh ini, memakai setting

default-nya saja yaitu Test Quality for playback on my computer

(recommended). Klik tombol Next untuk melanjutkan.

Page 50: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e50

17. Makaseketikaitu pula, file video yang dibuat tersebut akan segera disimpan.

Perhatikan gambar di bawah ini!

18 Bila sudah, klik tombol Finish untuk mengakhiri pembuatan video tersebut

b. Movie Maker Media Slide

1. Pada desktop computer ,

klik START >> PROGRAMS >> Pilih Windows movie maker, atau jika

tidak ada Start >> Program >> ACCESSORIES, dan terkhir adalah pilih

WINDOWS MOVIE MAKER. Maka akan masuk ke aplikasi tersebut

kemudian, ikuti langkah berikut:

Page 51: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e51

2. Jika aplikasi sudah mendukung, klik FILE dan klik NEW PROJECT (ctrl+N),

untuk memulai aplikasi tersbut.

3. Kemudian klik FILE lalu klik OPEN PROJECT untuk mengambil gambar di

folder yang akan kita edit di Windows Movie Maker .

Page 52: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e52

4. Sesudah itu, munculah kotak dialog. Pilih gambar yang akan di edit lalu klik

OPEN. Munculah gambar tersebut di Windows movie maker.

Dalam Windows Movie Maker, merekam atau mengimpor dari media

lain dan dapat mengeditnya secara langsung sebelum hasil rekaman tersebut

disimpan. Proses editing ini di lakukan dalam tampilan STORYBOARD atau

TIMELINE.

5. Dalam menggunakan Windows Movie Maker ini, menggunakan proses editing

dalam tampilan STORYBOARD. Dengan cara klik kanan, dan klik ADD

STORYBOARD, maka akan menampilkan gambar tersebut dalam dalam

tampilan storyboard. Perhatikan gambar di bawah ini.

Page 53: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e53

6. Jika kita ingin mengeditnya lebih bagus lagi, bisa menambahkan Video

Transitions dalam movie yang akan dibuat, dengan cara klik COLLECTIONS,

lalu klik VIDEO TRANSITIONS. Maka akan muncul kotak dialog yang berisi

macam – macam video transitions dalam berbagai bentuk.

Page 54: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e54

7. Pilih salah satu bentuk, misalnya transitions BARS atau CHECKERBOARD

ACROSS, dan contohnya akan muncul, seperti yang di bawah ini :

8. Kemudian dalam bentuk transitions checkerboard across, klik kanan lalu copy

ketampilan Storyboard dan akan sendirinya bentuk itu terpaste ketampilan

tersebut .

Page 55: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e55

9. Jika ingin melihat hasil dari bentuk transitions tersebut, lihatlah di samping,

maka hasilnya adalah sebagai berikut .

10. Movie telah selesai. Apabila ingin menyimpannya, maka langkah-lagkahnya

adalah sebagai berikut :

• Klik FILE

• Klik SAVE MOVIE FILE, maka akan muncul kotak dialog seperti di

bawah ini.

• Dan terakhir ,klik NEXT dan maka movie yang buat akan tersimpan secara

otomatis .

Page 56: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e56

11. Dan terakhir, sesudah menyimpan movie yang telah dibuat, secara otomatis

akan muncul WINDOWS MEDIA PLAYER, dan akan menampilkan movie

yang telah dibuat.

Page 57: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e57

4.3.3 Picasa

4.3.3.1 Apa itu Picasa

Picasa adalah perangkat lunak image viewer dari

Google Selain sebagai image viewer, Picasa juga memiliki

fitur image editing strd yang dapat digunakan untuk mengedit g

ambar gambar seperti memperbaiki komposisi warna,

memberikan effect, membuat photo collage, membuat poster,

membuat menjadi album CD, dan lain-lain.

4.3.3.2 Cara Menggunakan Picasa

Dalam materi ini dijelaskan cara editing video menggunakan

picasa

a. Membuat foto menjadi video dengan picasa

1. Silahkan download softwarenya dari picasa.google.com

2. Silakan kelompokkan dahulu foto-foto yang ingin jadikan video dalam sebuah

folder. Kemudian jalankan Picasa. Pilih folder yang tadi dibuat dari daftar folder

disebelah kiri. Kemudian klik Movie di menu kanan bawah.

Page 58: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e58

3. Lalu Akan muncul setingan untuk membuat video sebagai berikut

o Untuk menambahkan lagu klik Load

o Ini setingan untuk audionya, kalau bagusnya pilih yang Fit photos into audio

(Foto akan sesuai dengan durasi audio)

o Setingan untuk transisi. Silakan pilih sesuai keinginan . Ada setingan yang

unik, yaitu efek Pan and Zoom – Face. Efeknya berupa zoom in/out dari wajah

orang yang ada di dalam foto. Jadi otomatis mengenali posisi wajah. Tidak

perlu susah-susah lagi bikin efek zoom ke wajah seseorang.

o bisa memilih besarnya ukuran dimensi video. Selain itu jika ingin foto full

dalam layar silakan centang Full Frame Photo Crop

o Klik Create Movie. Atau jika ingin diupload langsung ke Youtube bisa klik

tombol Youtube

Video akan diproses. Prosesnya akan terlihat di kotak kecil di kanan layar . Biasanya

video tersimpan di folder My Documents – My Pictures – Picasa – Movies.

Formatnya adalah wmv, jika ingin diubah ke vcd/dvd maka bisa

Page 59: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e59

memakai software seperti Nero vision atau converter (any video – total video dll).

Selain itu bisa bikin banyak foto bertumpuk menjadi satu gambar dengan fitur

Picture Collage. Fitur ini ada di menu Create. Silakan diutak atik sendiri.

b. Cara Sederhana Membuat Film Foto Dengan Menggunakan Picasa

Buka program Picasa kemudian pilih “file” dan kemudian pilih “add folder to

picasa” dimana disitu ada tiga t yaitu t yang pertama berupa t centang betul yang

berwarna hijau yang bertuliskan “scan once” yang berarti folder yang ditambahkan

hanya sekali proses saja jadi kalau ada foto-foto baru yang akan ditambahkan di

folder tersebut tidak akan bertambah di picasa, yang kedua t silang warna merah

yang bertuliskan “remove from picasa” yang berarti bahwa folder gambar akan

dihapus dari picasa, t yang ketiga yaitu anak panah yang berbentuk lingkaran yang

bertuliskan “scan always’”berarti jika di folder tersebut ditambahkan gambar atau

foto baru maka secara otomatis akan ditambahkan kepicasa. Lalu klik folder foto

Page 60: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e60

yang akan dibuat film slide fotonya kemudian pilih t ketiga yang berupa t panah

yang berbentuk lingkaran yang bertuliskan “scan always” maka folder foto tersebut

akan melakukan scan penambahan foto kedalam picasa, tunggu sampai scan selesai

dan folder foto tersebut sudah ada di picasa.

Kemudian buka folder foto yang sudah ditambahkan tadi, maka foto-foto tersebut

akan tambil di dinding sebelah kanan dan di atasnya pilih perintah ”create movie

presentation’.

Page 61: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e61

Muncul sebuat layar fim di sebelah kanan dan disebelah kirinya ada 3 kolom yang

bertuliskan “movie “yaitu untuk membuat film foto tersebut menjadi cantik dapat

ditambahkan lagu dengan cara pilih”load” untuk memilih lagu yang diinginkan ke

dalam film tersebut. Dan menu options ada 3 pilihan yaitu truncate audio, fit photos

into audio dan loop photos to match audio yang semuanya itu beguna untuk

menentukan durasi lamanya film foto itu ditayangkan. Contoh film foto ini memakai

fit photos into audio. Menu transition style merupkan menu untuk memilih bentuk

tampilan film foto yang diinginkan, misal dipilih pan and zoom face. waktu dan juga

ukuran film, misal ukuran film 640 x 480.Sementara itu di kolom ke-2 bertuliskan

“slide” yaitu untuk membuat tulisan di awal film, dan biasanya akan dengan

sendirinya bertuliskan tanggal pembuatan folder foto-foto yang dijadikan film dan

juga nama folder asal foto-foto tersebut. Tulisan di awal film dapat diganti sesuai

dengan judul yang diinginkan dan disitu ada pengaturan huruf, warna sehingga tulisan

dapat lebih indah di kolom ke-3 yang bertuliskan “clips” yaitu untuk menambahkan

foto-foto lagi.

Page 62: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e62

Kemudian pilih “Create Movie”, disitu akan tampil garis lurus yang berwarna

dibawahnya ada tulisan Making Movies dan persen yang menunjukkan film sedang

diproses jadi tunggu beberapa saat sampai proses pembuatan film 100% itu tnya fim

foto telah selesai dan tersimpan dengan format wmp. Film yang dibuat akan dengan

sendirinya tersimpan di folder program picasa dan di dalamnya ada folder movie,

disitu film tersebut disimpan.

4.3.4 Flash

4.3.4.1 Apa Itu Flash

Macromedia Flash (selanjutnya hanya disebut Flash) adalah sebuah

perangkat lunak yang dapat digunakan untuk menambahkan aspek dinamis

sebuah web atau membuat film animasi interaktif.

Flash juga dapat digunakan sebagai salah satu media untuk pembelajaran.

Karena selain kemampuan animasi, Flash juga mampu menangani aspek interaktif antara

film Flash dengan pengguna.

4.3.4.2 Membuat Media Pembelajaran Interaktif Menggunakan Flash

Dalam materi ini dijelaskan cara membuat animasi objek bergerak dengan

pergeseran tempat, membesar atau mengecil, berputar, perubahan bentuk

dan membuat karakter gambar bergerak kemudian mempublish dan

mengekspor hasil.

Cara Membuat Animasi Objek Bergerak

a. Animasi Gerak dengan Pergeseran Tempat

Untuk membuat animasi sebuah objek yang dapat bergerak/ bergeser dari suatu tempat ke

tempat lain (ke samping , ke atas, ke bawah dan sebagainya) langkah-langkahnya sebagai

berikut:

Page 63: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e63

1. Setelah membuat file baru, pilih Oval tool ( ) pada toolbar (atau tool yang lain

sesuai bentuk objek yang akan dibuat).

2. Buat sebuah lingkaran pada layar kerja.

3. Pilih Selection tool ( ), kemudian double-klik pada lingkaran untuk mengaktifkan

lingkaran.

4. Pilih Modify > Convert to symbol

5. Pada kotak dialog yang tampil isikan seperti berikut:

6. Pilih OK

7. Klik mouse di frame 30 pada Timeline, kemudian pilih Insert > Timeline >

Keyframe atau Klik kanan mouse pilih Insert Keyframe.

8. Klik mouse pada lingkaran, kemudian geser lingkaran ke sembarang tempat ( sebagai

contoh di sini digeser ke arah kanan )

9. Blok pada Timeline dari frame 1 hingga frame 30.

10. Pilih jendela Properties, pada pilihan Tween pilih Motion.

Page 64: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e64

Atau

Klik kanan mouse pada Timeline pilih Create Motion tween

Sekarang coba jalankan animasinya dengan cara pilih Control > Play atau tekan

Enter pada keyboard

Catatan :

dapat merubah gerakan awal dan akhir dengan cara:

Klik mouse pada frame 1 (untuk awal gerakan) kemudian ubah letak lingkaran pada

layar, dan klik mouse pada frame 30 (untuk akhir gerakan) kemudian ubah letak

lingkaran.

Untuk mempercepat gerakan animasi geser keyframe akhir ke kiri (<30) dan untuk

memperlambat geser ke kanan (>30).

b. Animasi Gerak dengan Pembesaran atau Pengecilan Bentuk

Untuk membuat animasi gerak dengan pembesaran atau pengecilan bentuk, lakukan

langkah yang sama dengan pembuatan animasi pergeseran tempat hingga langkah ke 10.

Kemudian klik frame 30 pada Timeline.

Pilih Free Transform Tool ( ) , arahkan kursor ke salah satu titik sudut yang

muncul di gambar lingkaran. Sambil menekan tombol Shift pada keyboard, Klik

mouse pada titik tersebut dan geser ke arah luar hingga lingkaran membesar.

Kemudian lepaskan mouse.

Jalankan animasi dengan menekan tombol Enter.

Catatan:

Untuk membuat objek mengecil, saat menggeser

sebuah titik pada lingkaran arahkan ke dalam

hingga lingkaran mengecil.

Page 65: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e65

c. Animasi Gerak dengan berputar

Untuk membuat animasi gerak dengan berputar, lakukan langkah yang sama dengan

pembuatan animasi pergeseran tempat hingga langkah ke 10.

Pilih Selection tool ( ), kemudian double-klik pada lingkaran atau klik kanan

mouse pada lingkaran, pilih Edit in Place.

Pilih Paint Bucket Tool ( )

Pilih Window > Color Mixer

Pada jendela Color Mixer pilih Radial pada pilihan Type

Kemudian arahkan kursor ke lingkaran (jangan ditengah-tengah) dan klik mouse.

Catatan:

Langkah di atas bertujuan agar saat lingkaran diputar terlihat gerakkannya.

Tutup jendela lingkaran dan kembali ke jendela Scene 1 dengan cara klik pada tab

Scene 1.

Page 66: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e66

Kemudian klik frame 30 pada Timeline.

Pilih Modify > Transform > Rotate and Scale

Pada jendela Scale and Rotate isi kolom Rotate dengan 180 (angka ini menunjukkan

berapa derajat objek akan berputar)

Pilih OK

Jalankan animasi

Catatan:

Untuk membuat animasi yang dapat bergerak berputar sambil membesar atau mengecil,

dapat mengisikan nilai Scale dan Rotate secara bersamaan pada jendela Scale and

Rotate.

d. Animasi Perubahan Bentuk

Buat sebuah file baru.

Dengan menggunakan Oval Tool ( ) buatlah sebuah bentuk oval.

Klik di frame 40 pada timeline, klik kanan mouse pilih Insert Blank Keyframe.

Di posisi frame ke-40, buatlah sebuah persegi.

Klik mouse pada bagian tengah timeline, pilih jendela Properties, pada opsi Tween

pilih Shape.

Jalankan animasi.

Page 67: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e67

Untuk memperoleh animasi yang gerakannya lebih teratur, dapat digunakan Shape

Hints. Sebagai contoh dapat dipraktekkan pada animasi yang baru saja kita buat.

Klik mouse pada frame pertama.

Pilih Modify > Shape > Add Shape Hint, akan muncul bulatan kecil berwarna

merah.

Ulangi sebanyak tiga kali kemudian drag masing- masing titik a, b, c, d sesuai

gambar.

Klik mouse pada frame terakhir.

Page 68: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e68

Pindahkan masing-masing titik a, b, c dan d, sesuai gambar. Titik akan berubah

menjadi hijau.

Klik kembali mouse pada frame pertama. Dapat dilihat bahwa titik berubah menjadi

kuning, artinya, Shape Hint telah berhasil.

Jalankan animasi.

Membuat Animasi Siklus Hidup Kupu-Kupu

a. Menyiapkan File Baru

Buat File baru dengan setting properties sebagai berikut.

Kemudian buat empat layer pada Timeline masing-masing dengan nama, kupu-kupu,

telur, ulat dan kepompong.

Page 69: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e69

b. Membuat Gambar

Pada frame 1 layer kupu-kupu beri gambar kupu-kupu (

dapat mengimpor atau membuat gambar sendiri).

Pada frame 1 layer telur beri gambar telur.

Pada frame 1 layer ulat beri gambar ulat.

Serta pada frame 1 layer kepompong beri gambar kepompong.

Kemudian atur agar posisi gambar sebagai berikut.

Buat layer baru di antara layer kupu-kupu dan layer telur, beri

nama panah1. Pada frame 1 nya beri gambar panah seperti berikut.

Page 70: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e70

Buat layer baru lagi di antara layer telur dan layer ulat, beri nama panah2. Pada frame

1 nya beri gambar panah seperti berikut.

Buat layer baru lagi di antara layer ulat dan layer kepompong, beri

nama panah3. Pada frame 1 nya beri gambar panah seperti berikut.

Buat layer baru lagi di atas layer kepompong, beri nama panah4.

Pada frame 1 nya beri gambar panah seperti berikut.

Kemudian atur agar semua gambar posisisnya sebagai berikut.

Pastikan posisi urutan layer seperti pada gambar.

c. Mengatur Gerakan Animasi

Geser frame 1 pada layer kupu-kupu ke frame 5.

Geser frame 1 pada layer panah1 ke frame 10, dan pada frame 20 lakukan insert

keyframe.

Page 71: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e71

Kemudian buat layer baru di atas layer panah1, beri nama penutup1.

Pada frame 10 insert blank keyframe.

Klik mouse pada frame 10 layer penutup1, dengan menggunakan rectangle tool ( ),

buat sebuah kotak di stage dengan ukuran menutupi gambar panah 1. Warna terserah.

Klik mouse dua kali pada gambar kotak, kemudian pilih Modify > Convert to

symbol.

Page 72: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e72

Pada jendela dialog yang muncul, atur sebagai berikut.

Pilih OK.

Klik mouse pada frame 20 layer penutup1, insert keyframe.

Klik mouse di frame 10 pada layer penutup1.

Pilih Free Transform Tool ( ), Klik mouse pada gambar kotak, geser lingkaran

putih kecil yang di tengah gambar ke pojok kiri bawah gambar.

Atur besarnya gambar kotak seperti pada gambar berikut.

Klik mouse pada frame 20 layer penutup1.

Pilih Free Transform Tool ( ), Klik mouse pada gambar kotak, geser lingkaran

putih kecil yang di tengah gambar ke pojok kiri bawah gambar.

Klik mouse pada frame 10 layer penutup1, tekan tombol shift, klik mouse pada frame

20 layer penutup1, lepas tombol shift.

Pilih Insert > Timeline > Create Motion Tween.

Page 73: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e73

Klik kanan mouse pada kotak kecil di layer penutup1, pilih Mask.

Maka posisi pada layer akan berubah seperti berikut.

Apabila animasi dijalankan, maka panah1 akan muncul secara perlahan.

Setelah animasi panah1 berhasil, selanjutnya menganimasikan munculnya gambar telur

secara dissolve.

Geser frame 1 pada layer telur ke frame 21. Kemudian Klik mouse pada gambar telur,

pilih Modify > Convert to Symbol (atau tekan tombol F8). Pada jendela dialog yang

muncul atur sebagai berikut.

Pilih OK.

Klik kanan mouse di frame 25 pada layer telur, pilih insert keyframe.

Page 74: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e74

Klik mouse di frame 21 pada layer telur.

Klik pada gambar telur di stage. Pada jendela properties pilih color pada posisi Alpha

dengan 0%.

Klik mouse di frame 21 pada layer telur, tekan tombol shift, klik mouse di frame 25

pada layer telur, lepas tombol shift.

Pilih Insert > Timeline > Create Motion Tween.

Apabila animasi dijalankan, maka akan muncul gambar kupu-kupu, garis panah, dan

gambar telur secara disslove.

Selanjutnya dapat menganimasikan panah 2.

Geser frame 1 pada layer panah 2 ke frame 26, dan pada frame 36 lakukan insert

keyframe.

Kemudian buat layer baru di atas layer panah 2, beri nama penutup2.

Pada frame 26 insert blank keyframe.

Page 75: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e75

Dari jendela Library, pilih tutup 1, klik dan geser hingga menutupi gambar panah 2

pada stage.

Klik mouse di frame 35 pada layer penutup2, Klik kanan mouse > Insert Keyframe.

Klik mouse di frame 26 pada layer penutup2.

Pilih Free Transform Tool ( ), Klik mouse pada gambar kotak, geser lingkaran

putih kecil yang di tengah gambar ke pojok kiri atas gambar.

Atur besarnya gambar kotak seperti pada gambar berikut.

Klik mouse di frame 35 pada layer penutup 2.

Pilih Free Transform Tool ( ), Klik mouse pada gambar kotak, geser lingkaran

putih kecil yang di tengah gambar ke pojok kiri atas gambar.

Klik mouse di frame 26 layer penutup2, tekan tombol shift, klik mouse pada frame 35

layer penutup2, lepas tombol shift.

Pilih Insert > Timeline > Create Motion Tween.

Page 76: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e76

Animasi panah2 sudah selesai, selanjutnya membuat animasi munculnya ulat.

Geser frame 1 pada layer ulat ke frame 36. Kemudian Klik mouse pada gambar ulat,

pilih Modify > Convert to Symbol (atau tekan tombol F8). Pada jendela dialog yang

muncul atur sebagai berikut.

Pilih OK.

Klik kanan mouse di frame 40 pada layer ulat, pilih insert keyframe.

Klik mouse di frame 36 pada layer ulat.

Klik pada gambar ulat di stage. Pada jendela properties pilih color pada posisi Alpha

dengan 0%.

Klik mouse di frame 36 pada layer ulat, tekan tombol shift, klik mouse di frame 40 pada

layer ulat, lepas tombol shift.

Pilih Insert > Timeline > Create Motion Tween.

Selanjutnya dapat menganimasikan panah 3.

Geser frame 1 pada layer panah3 ke frame 41, dan pada frame 50 lakukan insert

keyframe.

Kemudian buat layer baru di atas layer panah 3, beri nama penutup 3.

Pada frame 41 insert blank keyframe.

Page 77: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e77

Dari jendela Library, pilih tutup 1, klik dan geser hingga menutupi gambar panah 3

pada stage.

Klik mouse di frame 50 pada layer penutup 3, Klik kanan mouse > Insert Keyframe.

Klik mouse di frame 41 pada layer penutup 3.

Pilih Free Transform Tool ( ), Klik mouse pada gambar kotak, geser lingkaran

putih kecil yang di tengah gambar ke pojok kanan atas gambar.

Atur besarnya gambar kotak seperti pada gambar berikut.

Page 78: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e78

Klik mouse di frame 50 pada layer penutup 3.

Pilih Free Transform Tool ( ), Klik mouse pada gambar kotak, geser lingkaran

putih kecil yang di tengah gambar ke pojok kanan atas gambar.

Klik mouse di frame 41 layer penutup 3, tekan tombol shift, klik mouse pada frame

50 layer penutup 3, lepas tombol shift.

Pilih Insert > Timeline > Create Motion Tween.

Animasi panah3 sudah selesai, selanjutnya membuat animasi munculnya kepompong.

Geser frame 1 pada kepompong ulat ke frame 51. Kemudian Klik mouse pada gambar

kepompong, pilih Modify > Convert to Symbol (atau tekan tombol F8). Pada jendela

dialog yang muncul atur sebagai berikut.

Pilih OK.

Klik kanan mouse di frame 55 pada layer kepompong, pilih insert keyframe.

Klik mouse di frame 51 pada layer kepompong.

Klik pada gambar kepompong di stage. Pada jendela properties pilih color pada posisi

Alpha dengan 0%.

Page 79: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e79

Klik mouse di frame 51 pada layer kepompong, tekan tombol shift, klik mouse di frame

55 pada layer kepompong, lepas tombol shift.

Pilih Insert > Timeline > Create Motion Tween.

Terakhir menganimasikan panah 4.

Geser frame 1 pada layer panah4 ke frame 56, dan pada frame 65 lakukan insert

keyframe.

Kemudian buat layer baru di atas layer panah 4, beri nama penutup 4.

Pada frame 56 insert blank keyframe.

Dari jendela Library, pilih tutup 1, klik dan geser hingga menutupi gambar panah 4

pada stage.

Klik mouse di frame 65 pada layer penutup4, Klik kanan mouse > Insert Keyframe.

Page 80: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e80

Klik mouse di frame 56 pada layer penutup 4.

Pilih Free Transform Tool ( ), Klik mouse pada gambar

kotak, geser lingkaran putih kecil yang di tengah gambar ke pojok

kanan bawah gambar.

Atur besarnya gambar kotak seperti pada gambar berikut.

Klik mouse di frame 65 pada layer penutup 4.

Pilih Free Transform Tool ( ), Klik mouse pada gambar

kotak, geser lingkaran putih kecil yang di tengah gambar ke pojok

kanan bawah gambar.

Klik mouse di frame 56 layer penutup 4, tekan tombol shift, klik

mouse pada frame 65 layer penutup4, lepas tombol shift.

Pilih Insert > Timeline > Create Motion Tween.

Selanjutnya, Klik mouse di frame 70 pada layer kupu-kupu, tekan tombol shift, tahan,

klik mouse frame 70 pada layer penutup4. Klik kanan mouse pilih Insert Frame.

Page 81: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e81

Maka pada layar monitor akan menjadi seperti gambar berikut.

Coba jalankan animasi dengan menekan tombol Ctrl dan Enter secara bersamaan.

Simpan file dengan nama Kupu-kupu.

Selesai sudah animasi siklus hidup kupu-kupu.

Mempublish Dan Mengekspor File

Flash 8 mempunyai kemampuan untuk mengekspor/mempublish file ke format lain,

dengan tujuan agar hasilnya dapat dijalankan tanpa tergantung software flash atau dapat

diintegrasikan dengan software lain.

a. Mempublish file

Buka file yang akan di publish (sebagai contoh

file kupu-kupu).

Pilih File > Publish Settings

Pada jendela dialog yang muncul pilih:

Flash (.swf) apabila ingin mempublish file yang

berjalan dengan menggunakan flash player. File

ini dapat digunakan untuk diupload ke internet.

Page 82: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e82

HTML (.html) apabila ingin mempublish file dalam bentuk html. File ini dapat

digunakan untuk diupload ke internet.

Gif Image (.gif) apabila ingin mempublish file dalam bentuk animasi gif. File ini

dapat digunakan untuk diupload ke internet.

JPEG Image (.jpg) apabila ingin mempublish file dalam bentuk file image/gambar

dengan format JPEG. File ini dapat digunakan untuk diupload ke internet.

PNG(.png) apabila ingin mempublish file dalam bentuk image/gambar dengan format

PNG. File ini dapat digunakan untuk diupload ke internet.

Windows Projector (.exe) apabila ingin mempublish file yang dapat berjalan sendiri

(stlone).

Macintosh Projector apabila ingin mempublish file yang dapat berjalan sendiri

(stlone) di komputer Macintosh.

QuickTime (.mov) apabila ingin mempublish file dalam bentuk movie yang berjalan

dengan menggunakan QuickTime player.

Setelah memilih format file (untuk latihan ini pilih Flash (.swf) ), selanjutnya

menentukan nama dan lokasi penyimpanannya.

Pilih Ikon yang terdapat di samping tipe format file yang dipilih.

Pada jendela dialog yang muncul isikan nama file pada kolom File name. Untuk lokasi

penyimpanan, pilih Browse Folders, kemudian tentukan direktori foldernya.

Pilih Save.

Pilih Publish

Pilih OK

Page 83: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e83

b. Mengekspor File

Selain menggunakan fasilitas publish, flash 8 juga menyediakan fungsi export untuk

mengirim file ke dalam format lain.

Fungsi export hanya dapat mengirim file kedalam file image/gambar dan movie saja,

tidak dapat mengirim file ke dalam format .exe (stlone).

Untuk menggunakan fungsi export image:

Klik mouse pada bagian frame yang akan diexport.

Pilih File > Export > Export Image

Pada jendela dialog Export Image yang muncul berikan nama filenya, serta pilih

format file yang diinginkan. Untuk lokasi penyimpanan, pilih Browse Folders,

kemudian tentukan direktori foldernya.

Pilih Save.

Untuk menggunakan fungsi export movie:

Pilih File > Export > Export Movie

Pada jendela dialog Export Movie yang muncul berikan nama filenya, serta pilih

format file yang diinginkan. Untuk lokasi penyimpanan, pilih Browse Folders,

kemudian tentukan direktori foldernya.

Pilih Save.

Page 84: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e84

BAB 5

TEKNIK PENELUSURAN INFORMASI

5.1. Pendahuluan

Di abad 21 ini lembaga pendidikan mulai dari jenjang dasar sampai dengan

pendidikan tinggi yang mulai, sedang dan telah membangun program literasi informasi.

Literasi informasi yang merupakan terjemahan dari information literacy dalam pengertian

ringkas diartikan sebagai keberaksaraan informasi atau kemelekan informasi. Penguasaan

literasi informasi dipng sangat penting dalam proses pembelajaran sehingga menjadi bagian

dari program pendidikan. Dalam lingkup yang lebih luas, bahwa program literasi informasi

sebenarnya adalah program pemberdayaan masyarakat khususnya dalam bidang informasi.

Literasi informasi berhubungan erat dengan tugas pokok pelayanan perpustakaan.

Dalam perkembangannya, para pustakawan terutama pustakawan pada perpustakaan sekolah

dan perguruan tinggi, umumnya memng keterampilan yang hendak dikembangkan dalam

program literasi informasi adalah berupa keterampilan yang tidak memng permasalahan (non-

problematis). Artinya, bahwa kemampuan seseorang untuk mencari dan menemukan

informasi adalah berupa serangkaian keterampilan yang dipindahkan dari pustakawan kepada

pengguna untuk tujuan memudahkan pelayanan dan agar tidak merepotkan pustakawan.

Selanjutnya, setelah seorang siswa atau mahasiswa memperolah keterampilan itu, ia

diharapkan dapat mengembangkan kemampuan berpikir kritis dan menyelesaikan masalah,

serta pada gilirannya menambah motivasi untuk belajar. Akan tetapi dalam perkembangan

selanjutnya, program-program pelatihan literasi informasi diperluas menjadi pelatihan

tentang dunia teks pada umumnya yaitu bagaimana cara yang efektif dan efisien untuk

mencari dan menemukan dokumen dari perpustakaan, selanjutnya ditambah dengan

penumbuhan budaya digital agar mampu dan terbiasa melakukan akses terhadap berbagai

sumber daya informasi elektronik. Akses terhadap sumberdaya informasi elektronik saat ini

sudah keharusan mengingat volume informasi dalam format elektronik yang tersedia saat ini

diperkirakan jauh melebihi informasi yang tersedia dalam format tercetak. Akibatnya, proses

pembelajaran harus memanfaatkan informasi dalam format elektronik.

Salah satu hal penting yang menjadi bagian tak terpisahkan dari penyediaan

dan pemanfaatan informasi elektronik adalah adanya proses temu balik informasi

(information retrieval) yang secara spesifik menyangkut penelusuran informasi secara

online (online searching). Temu balik informasi merupakan kegiatan yang bertujuan

untuk menyediakan dan memasok informasi bagi pemakai sebagai jawaban atas

permintaan atau berdasarkan kebutuhan pemakai (Sulistyo-Basuki, 1992). “Temu

balik informasi” merupakan istilah generic yang mengacu pada temu balik dokumen atau

sumber daya informasi yang dimiliki oleh unit informasi (vendor) dann/atau perpustakan

baik yang berada di dalam maupun di luar gedung. Penelusuran informasi secara online

merupakan bahagian dari proses temu balik informasi yang dilakukan untuk memenuhi

kebutuhan informasi pengguna.

Page 85: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e85

Esensi dari penelusuran informasi secara online adalah bagaimana

memangil/ mendapatkan informasi yang tersedia dalam suatu database dan/atau web untuk

memenuhi informasi yang diminta oleh pemakai; bagaimana menemukan

informasi yang diminta pemakai; dan bagaimana memberikan solusi kepada pemakai

untuk menemukan informasi yang dikehendaki. Oleh karena itu teknik penelusuran

secara online sangat penting. Teknik itu mencakup mekanisme dan/atau proses

penelusuran informasi, formulasi query dan teknik pengembangannya, serta

pengenalan akan situs dan/atau lokasi (alamat URL) dari berbagai sumber informasi

menjadi penting untuk menghasilkan sebuah temuan informasi (dokumen) yang relevan,

akurat dan tepat. Selain itu, kemampuan menggunakan peralatan penelusuran

dengan baik akan menghasilkan informasi yang tepat pula.

5.2. Teknik – teknik penelusuran Informasi

Teknik Mencari informasi bisa ke perpustakaan, toko buku, pusat-pusat informasi,

Internet dan lain-lain. Menelusur adalah upaya untuk menemukan kembali informasi yang

yang telah disimpan. Kalau mencari informasi ke Internet perlu alat telusur yang sering

disebut dengan search engine.

Salah satu search engine yang sangat terkenal dan tidak asing lagi adalah google, yang

memungkinkan pengguna untuk menjelajah dunia maya sejauh mungkin. Mari kita

berkenalan dengan google, untuk efektifitas dan efisiensi pencarian informasi kita bisa

memaksimalkan teknologi yang dimiliki google.

Bagi pengguna internet Google merupakan mesin pencari yang paling umum dan

mudah digunakan setiap hari untuk berbagai keperluan, dari pekerjaan hingga sekolah,

penelitian hingga berbelanja, untuk menonton film, mendengar lagu, sampai mencari berita

dan gosip, maka Google adalah yang pertama kali dibuka. Mungkin sudah terbiasa

mengetikkan sebuah kata atau kalimat yang cari pada kolom pencari di google, lalu melihat

hasil pencariannya satu per satu. Tetapi sebetulnya ada beberapa cara pencarian yang efisien

dan mempercepat untuk mendapatkan apa yang cari. Ada tiga teknik dalam penelusuran

sering dan jarang orang lakukan yaitu:

1. Penelusuran Sederhana

Google secara normal akan mencari halaman-halaman yang berisi beberapa kata

yang ketik di dalam kotak pencarian, namun biasanya kata-kata itu dicari dalam satu

halaman sekaligus. Tetapi jika menghendaki beberapa istilah muncul dalam halaman yang

berbeda-beda, maka pergunakan operator “or” dengan simbol “|” (tombol shift + \ atau

backslash).

Contoh: [ aku||dia ], maka ketiga kata akan ditemukan pada judul halaman yang berbeda-

beda.

2. Penelusuran spesifik

Jika ingin mencari sebuah frasa (gabungan kata) atau kalimat yang benar tepat

(spesifik) apa adanya, maka pergunakan t kutip pada kata yang akan cari.

Page 86: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e86

Contoh: [ “artis dunia terkenal” ] hanya menemukan frasa atau kalimat dengan tepat

secara keseluruhan, sedangkan [ artis “dunia terkenal” ] akan menemukan halaman-halaman

yang berisi kata “artis” dan frasa “orang kecil” secara terpisah.

Catatan: t “[]” bukan termasuk operator, hanya merupakan pembeda dari kalimat biasa.

Ataupun jika tidak menghendaki sebuah kata atau frasa, maka pergunakan t negatif atau “-“.

Contoh: [ -artis dunia terkenal ], maka hanya akan mendapatkan halaman yang berisi

kata “dunia” dan “terkenal”, tetapi tidak memuat kata “artis”. Pergunakan simbol “~” untuk

mencari istilah yang serupa atau sinom atau mempunyai arti yang mirip.

Contoh: [ artis dunia ~popular -popular ], artinya sinonim kata popular namun kata

popular tidak dicari, maka akan didapatkan halaman yang berisi frasa “artis dunia top”.

3. Penelusuran dengan teknik

Di dalam penelusuran sering kita mendapati suatu hasil yang masih belum relevan

maka dari itu untuk mengoptimalkan hasil searching di bawah akan di contohkan beberapa

penelusuran menggunakan teknik yaitu:

a. DEFINE: Mencari definisi dari sebuah terminologi. Dari contoh di bawah, hasil yang

didapat adalah berbagai definisi tentang e-learning dari berbagai sumber

define:e-learning

b. CACHE: Menampilkan situs web yang telah diindeks oleh Google meskipun sudah tidak

aktif lagi. Contoh di bawah akan menghasilkan pencarian kata php pada situs

ilmukomputer.com yang ada di indeks Google.

cache:ilmukomputer.com php

c. LINK: Menampilkan daftar link yang mengarah ke sebuah situs. Contoh di bawah akan

menampilkan daftar link yang mengarah ke situs ilmukomputer.com

link:ilmukomputer.com

d. INFO: Menampilkan informasi yang Google ketahui tentang sebuah situs

info:romisatriawahono.net

e. FILE TYPE: Menampilkan hasil pencarian berupa suatu jenis (ekstensi) file tertentu.

Jenis file yang bisa dicari adalah: doc, xls, rtf, swf, ps, lwp, wri, ppt, pdf, mdb, txt, dsb.

Contoh di bawah akan menampilkan hasil pencarian berupa file

PDF yang mengandung keyword software engineering

software engineering filetype:pdf

f. INURL: Menampilkan satu kata yang dicari di dalam URL. Contoh di bawah akan

menghasilkan daftar URL yang mengandung kata java dan isi

halaman yang mengandung kata enterprise

inurl:java enterprise

Pencarian yang kita lakukan akan semakin efektif apabila kita mencoba

menggabungkan beberapa operator baik yang ada di fitur pencarian dasar maupun lanjut.

Misalnya, kita ingin mencari file-file PDF yang ada di situs

www.pdii.lipi.go.id. Maka kita gabungkan dua operator menjadi:

filetype:pdf site:www.pdii.lipi.go.id

Page 87: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e87

Dewasa ini permainan query pencarian Google banyak digunakan para hacker

dan cracker untuk mencari berbagai informasi, file, dan konfigurasi yang memiliki

lubang keamanan. Aktifitas ini terkenal dengan sebutan Google Hacking. Kapan-

kapan kita bahas tentang yang satu ini, setelah kita mahir bermain-main dengan

berbagai operator pencarian Google.

5.3 Alamat atau situs penting

1. Situs Berita Update

www.detik.com

www.liputan6.com

www.kompas.com

www.metrotvnews.com

www.kapanlagi.com

2. Situs Ekonomi

www.wartaekonomi.com

3. Situs Motivasi/Penyemangat

www.dahsyat.com

www.andriewongso.com

www.zigziglar.com

www.stephencovey.com

Page 88: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e88

4. Situs Penyejuk Hati

www.manajemenqalbu.com

www.pkpu.or.id

www.dompetdhuafa.or.id

5. Situs Forum Komunitas

www.kaskus.com

www.indosiar.com

www.duskusiweb.com

6. Situs e-book Free

http://duniadownload.com/

http://www.rajaebookgratis.com/2011/01/koleksi-ebook-islam-gratis-42.html

http://bukuserbagratis.wordpress.com/category/buku-komputer/

http://pakdenono.com

http://shirotholmustaqim.wordpress.com/download-ebook-komputer-gratis/

http://ebook-komputer-gratis.blogspot.com/

http://ilma95.net/

http://khabibkhan.wordpress.com/download/

7. Situs beasiswa

http://www.beasiswa.unpad.ac.id

http://www.beasiswa.itb.ac.id/

http://www.mahasiswa.ui.ac.id

http://www.amerikaserikat.com

http://bidikmisi.kemdikbud.go.id/portal

http://www.uin-suka.ac.id/beasiswa/arsip

http://www.djarumbeasiswaplus.org/beswandjarum/12/3/

http://www.alkhoirot.net/2011/09/beasiswa-depag-kemenag-pendidik-

tenaga.html

Page 89: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e89

BAB 6

PROGRAM-PROGRAM PENUNJANG INTERNET

6.1.Pengertian

Dalam hal ini, penulis menyajikan gambaran umum tentang berbagai jenis utama dari

SOFTWARE tempat kita bergantung ketika kita bekerja dengan computer dan ketika

mengakses jaringan komputer. Juga dibahas berbagai karakteristik dan tujuan mereka serta

member beberapa contoh mengenai dunia SOFTWARE dalam bisnis yang selalu berubah.

Mari kita menengok SOFTWARE dengan melihat gambaran umum atas berbagai jenis dan

fungsi utama dari SOFTWARE aplikasi dan SOFTWARE system yang tersedia bagi para

pemakai komputer, seperti diperlihatkan pada gambar di bawah ini.Gambar ini meringkas

kategori-kategori utama dari SOFTWARE system dan aplikasi yang ada saat ini. Tentu saja,

ini adalah ilustrasi konseptual. Jenis-jenis SOFTWARE yang akan dihadapi terutama

bergantung pada jenis-jenis computer dan jaringan yang digunakan, dan pada tugas khusus

apa yang ingin dicapai. Kita akan membahas SOFTWARE aplikasi, dan juga jenis-jenis

SOFTWARE system penunjang berselancar di dunia maya.

Gambar tersebut di atas menunjukkan bahwa SOFTWARE aplikasi meliputi berbagai jenis

program yang dapat dibagi kedalam aplikasi umum dan khusus. Program aplikasi umum

adalah program yang melakukan program pemrosesan informasi umum bagi para pemakai

akhir.Contohnya, program pengolah kata (word processing), program kertas

kerja(spreadsheet), program manajemen database, program grafik, adalah program-program

yang terkenal di antara para pemakai mikro computer untuk pemakaian rumah, pendidikan,

bisnis, keilmuan dan banyak tujuan lainnya. Oleh karena mereka secara signifikan

Page 90: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e90

meningkatkan produktivitas para pemakai akhir, mereka kadangkala disebut sebagai paket

SOFTWARE untuk produktivitas.

Contoh-contoh lainnya meliputi penjelajah web, e-mail, dan groupware, yang membantu

mendukung komunikasi dan kerjasama antar kelompok dan berbagai tim.

6.2.Fitur Penunjang

6.2.1 Tentang Googlebook

Dengan kemajuan teknologi maka akses informasi semakin lebih mudah, serta

berbagai bahan, ebook, makalah, jurnal, artikel informasi dapat diperoleh secara gratis

dengan hanya bermodalkan koneksi internet. Salah satu situs yang menyediakan buku-buku

gratis di internet adalah google books. Mungkin ada diantara teman yang kesulitan untuk

download buku yang ada di google book, ada beberapa cara yang bisa lakukan untuk

mendownload ebook dari google book.

Ada beberapa cara download ebook di google books. Yaitu:

1. Dengan menggunakan software gratisan seperti Google book downloader

2. Dengan memanfaatkan cache browser internet seperti firefox atau internet

explorer

3. Dengan menggunakan greasemonkey dan google book downloader user script

4. Dengan Menggunakan Tools clickbook

6.2.2 Menggunakan google book downloader

Page 91: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e91

1. Instal software google book downloader di komputer , jika belum punya bisa

download disini Google Book Downloader

Catatan:

Jika Operating system Windows XP, maka harus terlebih dahulu menginstal

Microsoft .NET Framework 3.5 SP1.

Jika Operating sistem Windows 7 maka software ini bisa langsung berjalan (karena

Microsoft .NET Framework 3.5 SP1 telah terintegrasi dalam windows 7)

2. Buka situs google book pilih salah satu buku yang akan didownload dalam contoh ini

menggunakan link:

http://books.google.co.id/books?id=wyw2Oaqo1AC&printsec=frontcover&dq

=membuat+website&hl=id&ei=QuthTev5NcWyrAfN-

9TLAg&sa=X&oi=book_result&ct=result&resnum=3&ved=0CEMQ6AEwA

g#v=onepage&q&f=false

3. Jalankan aplikasi Google Book Downloader, Masukkan kode buku

Catatan: Kode buku dapat dilihat di addres bar browser

Misalnya:

http://books.google.co.id/books?id=wyw2Oaqo-

1AC&printsec=frontcover&dq=membuat+website&hl=id&ei=QuthTev5NcWyrAfN-

9TLAg&sa=X&oi=book_result&ct=result&resnum=3&ved=0CEMQ6AEwAg#v=on

epage&q&f=false

Kode bukunya adalah kode yang berada diantara huruf ?id= dan &pg= , jadi

dalam contoh ini kode bukunya adalah wyw2Oaqo-1AC

Di bagian book code masukkan kode buku. contoh : wyw2Oaqo-1AC Klik

Tombol Check

4. Jika berhasil didownload, maka akan tampak progress seperti di bawah ini;

Di bagian weblogs akan tampak retrieving xxxxxxx bytes.

Di bagian Received akan tampak ukuran data yang akan didownload dalam

ukuran byte, Setelah proses check selesai, klik Tombol Download all, selanjutnya klik

tombol save entire book as.

Page 92: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e92

Lamanya proses download buku di google books tergantung pada besar file yang

akan diunduh, banyaknya pengguna yang mengunduh ebook dalam waktu yang sama, dan

kecepatan koneksi internet yang digunakan.

Hasil downloadan pada aplikasi ini bisa disimpan dalam bentuk pdf, tetapi biasanya

ada halaman yang blank, karena ada beberapa halaman yang sengaja tidak ditampilkan

oleh penerbitnya. misalnya buku ada 150 halaman, mungkin 50 halaman blank, 100 yang

terisi penuh, tetapi saat didownload akan terdownload 150 halaman , halaman kosongnya

juga terdownload. Halaman yang kosong saat di preview di google book pasti halaman

tersebut kosong saat didownload. Jadi isi buku yang terlihat saat dipreview akan sama

hasilnya dengan yang didownload.

6.2.3 Memanfaatkan Cache Browser

Pada kesempatan kali ini kami akan memperagakan mendownload google book

dengan menggunakan cache browser. Browser yang kebetulan pergunakan kali ini adalah

mozila firefox.

1. Bersihkan file temporer browser agar nantinya file ebook yang akan di download

tidak berbaur dengan file temporary lainnya yang ada di direktori penyimpanan cache

firefox. Jika kesulitan membersihkan file temporary firefox caranya.

- Tekan ctrl+shift+del atau klik tools/alat>bersihkan riwayat terakhir akan tertampil

spt gambar di bawah. Pilih jangka waktunya Hari ini/todays. Lalu klik

clearnow/bersihkan sekarang.

2. Buka situs Google Book, pilih salah satu buku yang akan didownload. tunggu hingga

semua halaman terbuka dengan sempurna, bisa gunakan scrollbar untuk menggeser ke

halaman yang lain. Setelah semua halaman terbuka sempurna, maka secara otomatis

browser firefox akan menyimpan file-file gambar (screenshot) dari buku tersebut di

cachenya

3. Untuk melihat file screenshot tersebut bisa lakukan langkah berikut.

- Di Menu bar firefox , pilih alat > Informasi halaman > tab media

- Pilih gambarnya trus klik Save as / simpan dengan nama

- Tentukan folder untuk menyimpan dan beri nama. Saran sih namanya yang urut

ya seperti 001.jpg 002.jpg dst ato yang laen yang penting ntar akhirnya bisa tau

urutan halamannya.

Setelah semuanya tersimpan dan terdownload bisa membuka folder tempat

menyimpan file gambar tersebut. kemudian membukanya di software image viewer seperti

MS Paint , Irfanvew , atau ACDsee

Catatan: Dengan metode chache browser ini file yang dihasilkan akan berbentuk file

gambar jadi 1 halaman 1 gambar.

Page 93: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e93

6.2.4. Menggunakan Grease Monkey Dan Googlebook Downloader User Script

Metode ini menggunakan sebuah metode java script yang akan mendeteksi file

preview gambar pada google downloader, jadi halaman 2 tersebuat dapat kita download

dengan sekali klik. Metode ini hanya bisa dilakukan dengan menggunakan browser mozila

firefox.

Buka Firefox , kemudian install addons Greasemonkey, Klik Add to Firefox Klik Di

sini tuk mendownloadnya

Klik Install Now, kemudian GreaseMonkey akan terinstall di Firefox .

Kemudian Firefox akan kembali Running (muncul) dan perhatikan di Pojok Kanan

Bawah. Apakah melihat gambar dibawah ini, jika iya berarti Grease Monkey sudah

terisntal.

Tambahkan script Google Book Downloader, Download Di Sini, kemudian Klik

Install

Kemudian akan keluar Popup, dan Klik Install lagi.

Semua persiapan untuk Mendownload sudah selesai terinstall. Kemudian saatnya uji

coba, Cara menggunakannya :

a. Buka URL ebook yang akan download. Misal 101 Tip Dan Trik BlogspotBy

Dominikus Juju & Matamaya Studio (hanya contoh)

http://books.google.com/books?id=plE-

x7d7TAcC&printsec=frontcover&source=gbs_v2_summary_r&cad=0

b. Perhatikan di sisi sebelah kiri, Klik Download This Book, Kemudian akan keluar

pilihan Download from page : , jika ingin mendownload semua pilih mulai dari

paling atas. Kemudian Klik Download

Page 94: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e94

c. Semakin banyak jumlah Halaman Ebook, akan membutuhkan waktu untuk

memunculkan link download hingga semuanya. Tunggu hingga keluar Popup Done.

d. Untuk Mendownloadnya, Klik kanan Pada link diatas. Open New Tab.

e. Maka akan terbuka di Tab baru sebuah gambar dari ebook tersebut. Kemudian Pilih

File – Save Page As. Untuk memberi nama pada file, berikan saja angka supaya file

ebook nantinya berurutan dan memudahkan membaca.

Lakukan langkah no.5 untuk semua link pada no.4 hingga semua bagian-bagian ebook

terdownload.

Note : Ebook hasil download akan berupa file gambar (JPG) sehingga tidak bisa di

copy paste isi dari text ebook tersebut.

6.3. Menggunakan software converter

a. Cara Convert data dengan Omnipage

1. Klik Start => ScanSoft Omnipage 16 => OmniPage Profesional 16 lihat gambar di

bawah

2. Setelah program terbuka Select startup option bisa pilih sesuka untuk

penulisan ini rekomendasikan Calssic View

3. kemudian akan terbuka dan untuk langkah selanjutnya Mengubah Image Jadi Doc

dengan ScanSoft Omnipage sekarang klik load file kemudian pilih file yang akan

ubah menjadi Doc.

4. di langkah ke empat ini setelah pilih image yang akan di convert ke doc sekarang

klik gambar 123 kiri atas program untuk memproses Image Jadi Doc

dengan ScanSoft Omnipage 5. Setelah proses selesai klik page ready kemudian akan muncul konfirmasi OCR

Proofreading complete klik OK

Page 95: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e95

6. Langkah berikut tinggal menyimpan hasil covert tadi dengan memberikan nama dan

klik ok seperti terlihat gambar di bawah ini

7. Berikutnya lihat hasilnya di tempat menyimpan tadi cek dulu sebelum menggunakan

hasil

b. Convert pdf dengan wondershare

1) Format yang didukung Input: Adobe PDF 1.0 - 1.7 formats (.pdf)

Output: Microsoft Word 2003/2007/2010(.doc, .docx), Microsoft Excel

2003/2007/2010(.xls, .xlsx), PowerPoint 2003/2007/2010 ( .ppt, .pptx), EPUB format

(.epub), HTML format (.html), Text format (.txt)

2) langkah – langkahnya menggunakan wondershare

a. Buka wondershare dr menu start atau desktop, maka akan muncul tampilan

berikut, jika muncul tampilan online updater close.

- Klik add files untuk menambahkan file yang akan di convert

Page 96: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e96

- Pilih file kemudian open

- File sudah masuk ke daftar list, Klik word untuk mengubah pdf ke format doc

Page 97: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e97

- Pilih customize untuk menentukan output foldernya, kemudian klik convert

- Klik ok pada conversion finished, klik open atau klik pada status untuk

melihat hasilnya

Page 98: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e98

c. Cara mengkonversi Video menggunakan Format Factory

Multimedia converter yang satu ini memang tidak usah diragukan lagi

kemampuannya. Sebagai program gratis Format factory memiliki banyak fitur dan

kegunaan. Seperti mengubah berbagai macam format file video seperti WMV, MKV,

MPG, VOB, MOV, FLV, SWF, GIF, MP4, AVI, 3GP, RVMB, dan mobile device.

Format Factory juga bisa mengubah berbagai macam format file audio seperti MP3,

WMV,FLAC, AAC, MMF, AMR, M4A, M4R, OGG, MP2, WAV, dan

WavPack.Mengubah file picture juga bisa di kerjakan dengan Format Factory seperti

JPG, PNG, ICO, BMP, GIF, TIF, PCX,dan TGA.

Cara mengkonversi Video menggunakan Format Factory

1. Buka aplikasi format factory, Misalkan kita akan konversi file mp4 ke AVI,

maka pilih tombol all to AVI

Page 99: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e99

2. Pilih Add File

3. Pilih file yang akan di convert misalnya The Wang and Only – Nothin on

you – Video Lucu berformatkan mp4, kemudian pilih Open

Page 100: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

0

4. Pilih OK

5. Untuk memulai proses mengkonvert video pilih Start

Page 101: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

1

6. Tunggu proses mengkonvert video sampai selesai

Page 102: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

2

7. Untuk melihat hasil konversi, klik kanan pada file yang ada dalam list,

kemudian pilih Open Output Folder.

8. Proses mengkonvert video telah selesai, untuk menjalankan video bisa

menggunakan Video Player pada komputer

d. Pdf keyremover

Sering berkutak dengan file-file berformat pdf? Terkadang, beberapa file berbentuk

pdf yang kita download dari dunia maya (jurnal, e-book dsb.) terproteksi, sehingga file

tersebut harus dibuka dengan menggunakan password, ataupun teks pada dokumen pdf tidak

dapat kita copy.

Hal tersebut memang sengaja dilakukan oleh sang pemilik dokumen/file dengan

berbagai alasan, salah satunya mungkin berkaitan dengan hak cipta. Namun, saat kita sangat

memerlukan dokumen tersebut untuk keperluan tugas sekolah, kuliah dll., pastinya kesal kan

dengan permasalahan seperti itu. Salah satu solusinya adalah dengan pdf keyremover.

Page 103: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

3

6.4. Menggunakan Software Downloader

a. Internet Download Manager

Langkah langkah untuk mendowloadnya;

1. Untuk Pertama kalinya harus mendownload Software IDM terlebih dahulu.

2. Lakukan lah instalasi software IDM tersebut, setelah selesai instalasi. Buka kembali

browser, kemudian arahkan pada address bar kemudian ketik; www.youtube.com

3. Setelah itu cari video yang ingin download.

4. Setelah menemukan video yang ingin download, di sebelah kanan atas video diatas

biasanya mucul gambar seperti di bawah ini.

5. klik “Download This Video”. maka akan muncul seperti gambar dibawah ini.

Page 104: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

4

6. Klik “Start Download”, untuk melakukan download video tersebut.

7. Biasanya IDM membuat folder baru yang berada di ; C:\Documents and

Settings\Administrator\My Documents\Downloads

8. Setelah selesai melakukan download video tersebut, cari lah sesuai folder yang sudah

dibuat oleh IDM. Jika mendownload Video maka akan berada di folder Video.

Page 105: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

5

BAB 7

PLAGIASI

7.1. Apa itu Plagiasi ?

Plagiat merupakan pengambilan karangan (pendapat, dsb) orang lain dan

menjadikannya seolah-olah karangan (pendapat dsb) sendiri, misalnya

menerbitkan karya tulis orang lain atas nama dirinya sendiri; jiplakan.

Secara etimologis Plagiasi berasal dari bahasa Inggris Plagiarism

yang apabila dirunut sebenarnya berasal dari bahasa Yunani yaitu Plagiarius berarti penculik

atau pencuri karya tulis. Kemudian di s Longman Dictionary of English Language and

Culture plagiarism didefinisikan sebagai pengambilan gagasan dari karya orang lain

kemudian menggunakan gagasan tersebut dalam karyanya sendiri tanpa memberi

penghargaan terhadap penulis aslinya. Yudi Cahyono memberikan pengertian bahwa

plagiarism adalah pengambilan gagasan orang lain dan diakui sebagai gagasanya sendiri.

Maka, kita dapat menyimpulkan bahwa ketika kita mengambil ide, kata-kata dan tulisan

orang lain dalam tulisan kita banyak ataupun sedikit kemudian kita tidak memberitahukan

bahwa itu adalah ide orang lain maka kita bisa disebut dengan plagiator.

Perbuatan plagiasi sebagaimana dijelaskan di atas tidak hanya merugikan orang yang

mempunyai ide utamanya, karena hasil karyanya bisa mungkin lebih baik dari yang diplagiat.

Tetapi juga pelanggaran etika dalam proses penciptaan sebuah karya. Karya seorang plagiator

pada hakekatnya adalah sebuah karya tipuan karena menyamarkan keaslian gagasan dalam

karyanya. Pembaca akan tertipu karena yang dikira tulisan itu adalah hasil karyanya ternyata

hanya merupkan jiplakan dari gagasan atau ide orang lain.

7.2. Upaya yang dapat dilakukan

1. Upaya yang dapat dilakukan untuk menghindari atau membuang budaya plagiasi:

Peraturan tentang plagiasi. Dalam regulasi tersebut harus ada definisi yang jelas tentang

filosofi plagiasi serta hukuman bagi yang melakukanya, sehingga civitas akademika atau

semua orang yang berkompeten dengan urusan tulis menulis akan mempunyai persepsi

yang sama terhadap plagiasi. Adanya Permen plagiasi yang segera akan diundangkan

adalah upaya positif untuk meminimalisir tindakan plagiasi. Dengan peraturan itu

diharapkan pelaku (plagiator) akan takut untuk melakukanya karena ada konsekwensi

berat terhadap tindakanya, seperti denda, dan pencabutan wewenang atau gelar yang

melekat dari seseorang yang diketahui diperoleh melalui tindakan plagiasi. Peraturan ini

akan efektif bila setelah disahkan segera disosialisasikan kepada semua civitas akademika

serta masyarakat yang kompeten terhadap urusan ini.

2. Dorongan untuk meningkatkan budaya menulis pada semua level pendidikan kita. Upaya

ini mutlak dilakukan karena terbukti budaya menulis kita pada hampir semua karya baik

akademik maupun non akademik masih sangat lemah dibandingkan dengan Negara lain.

Dorongan budaya menulis ini perlu dibarengi dengan penekanan menulis secara benar

Page 106: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

6

dan jauh dari budaya plagialis. Ditengarai banyaknya plagialis yang terjadi di Negara kita

dilakukan karena mereka tidak mempunyai budaya menulis yang bagus. Sehingga mereka

tidak sengaja atau malah tidak tahu kalau mereka telah menjadi plagiator.

7.3. Sanksi Plagiat Untuk Mahasiswa

Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2010 tentang

Pencegahan dan Penanggulangan Plagiat di Perguruan Tinggi sanksi plagiat untuk dosen /

peneliti / tenaga kependidikan:

1. Pimpinan Perguruan Tinggi harus membuat persandingan antara karya ilmiah

dosen/peneliti/tenaga kependidikan tersebut dengan karya (ilmiah) yang diduga

merupakan sumber yang dijiplak oleh dosen/ peneliti/tenaga kependidikan

tersebut.

2. Pimpinan Perguruan Tinggi meminta senat akademik/organ lain yang sejenis

untuk memberikan pertimbangan secara tertulis tentang kebenaran plagiasi yang

diduga telah dilakukan oleh dosen/peneliti/ tenaga kependidikan tersebut

3. Sebelum senat akademik/organ lain yang sejenis memberikan pertimbangan, senat

akademik/organ lain yang sejenis meminta komisi etik dari senat akademik/organ

lain yang sejenis untuk melakukan telaah tentang kebenaran plagiat dan proporsi

karya (ilmiah) pihak lain yang diakui sebagai karya ilmiah dosen/peneliti/tenaga

kependidikan yang diduga sebagai plagiator.

4. Senat akademik/organ lain yang sejenis menyelenggarakan sidang dengan acara

membahas hasil telaah komisi etik, dan mendengar pertimbangan dari para

anggota senat akademik/organ lain yang sejenis, serta merumuskan pertimbangan

yang akan disampaikan kepada pimpinan Perguruan Tinggi.

5. Dosen/peneliti/tenaga kependidikan yang diduga melakukan plagiat diberi

kesempatan untuk melakukan pembelaan di hadapan senat akademik/ organ lain

yang sejenis.

6. Apabila berdasarkan persandingan dan hasil telaah telah terbukti terjadi plagiat,

maka senat akademik/organ lain yang sejenis merekomendasikan sanksi untuk

dosen/peneliti/tenaga kependidikan sebagai plagiator kepada pimpinan Perguruan

Tinggi.

7. Apabila salah satu dari persandingan atau hasil telaah ternyata tidak terbukti

adanya plagiasi, maka sanksi tidak dapat dijatuhkan dan harus dilakukan

pemulihan nama baik terhadap dosen/peneliti/tenaga kependidikan tersebut.

8. Sanksi bagi dosen/peneliti/tenaga kependidikan yang terbukti melakukan plagiat

secara berurutan dari yang paling ringan sampai dengan yang paling berat terdiri

atas:

a. Teguran

b. Peringatan tertulis

c. Penundaan pemberian hak dosen/peneliti/tenaga kependidikan

d. Penurunan pangkat dan jabatan akademik/fungsional

Page 107: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

7

e. Pencabutan hak untuk diusulkan sebagai guru besar/profesor/ ahli peneliti

utama bagi yang telah memenuhi syarat

f. Pemberhentian dengan hormat dari status sebagai dosen/peneliti/ tenaga

kependidikan

g. Pemberhentian tidak dengan hormat dari status sebagai dosen/ peneliti/tenaga

kependidikan

h. Pembatalan ijazah yang diperoleh dari Perguruan Tinggi yang bersangkutan

Page 108: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

8

Daftar Pustaka

Buku

Andono, Nurtantio Pulung dan Edi Noersasongko. (2010). Mengenal Dunia Komputer.

Jakarta: PT Elex Media Komputindo.

Arsyad, Azhar. (2011). Media Pembelajaran. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada.

Bambang, sutjipto dan cecep kustandi. (2011). Media Pembelajaran Manual dan Digital.

Bogor: Ghalia Indonesia.

Daryanto. (2011). Media Pembelajaran. Bandung: PT. Sarana tutorial nurani sejahtera.

Ismail, Arif, Mohd dan Isjoni. (2008). Model-Model Pembelajaran Mutakhir. Yogyakarta:

Pustaka Pelajar.

Lamatenggo, Nina dan Hamzah B. (2010). Teknologi Komunikasi & Informasi

Pembelajaran. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Riyana, Cepi dan Rudi Susilana. (2009). Media Pembelajaran. Bandung: CV Wacana Prima.

Supriyanto, Aji. (2005). Pengantar Teknologi Informasi. Jakarta: Salemba Infotek.

Sutrisn. (2011). Pengantar Pembelajaran Inovatif Berbasis Teknologi Informasi &

komunikasi. Jakarta: Gaung Persada (GP) Press Jakarta.

Suyatno. (2009). Menjelajah pembelajaran Inovatif. Sidoarjo: Masmedia Buana Pustaka. Aingindra, 2012. Cara membuat Blog gratis dengan mudah dan cepat, di akses pada tanggal 28

Oktober 2012 pada:

http://www.aingindra.com/2012/03/cara-membuat-blog-gratis.html

Infoqueues, 2012. Pengertian Email, di akses pada tanggal 28 Oktober 2012 pada

http://infoqueues.blogspot.com/2012/08/pengertian-apa-itu-email.html

Karodalnet, 2012. Cara membuat Twitter baru. Di akses pada tanggal 28 Oktober pada :

http://karodalnet.blogspot.com/2012/05/cara-membuat-twitter-baru.html

Kumorotomo, Wahyudi dan Subandono Agus Margono. (1999). Sistem Informasi Manajemen dalam

Organisasi Publik. Yogyakarta; Gadjah Mada University Press.

Wahyoku, 2012. Pembuatan Blog Baru, diakses pada tanggal 28 Oktober 2012 pada

http://wahyokku.blogspot.com/2007/05/pembuatan-blog-baru.html

Wikipedia, 2012. Jejaring social. Di akses pada tanggal 28 Oktober 2012 pada

http://id.wikipedia.org/wiki/Jejaring_sosial

Wikipedia, 2012. Twitter. Di akses pada tanggal 28 Oktober 2012 pada :

http://id.wikipedia.org/wiki/Twitter

Wikipedia, 2012. Facebook. Di akses pada tanggal 28 Oktober 2012 pada :

http://id.wikipedia.org/wiki/Facebook

Wikipedia, 2012. Google+. Di akses pada tanggal 28 Oktober 2012 pada :

http://id.wikipedia.org/wiki/Google%2B

Elektronik

- http://pusatberbagi.com/apa-itu-domain-dan-hosting/

- http://bloggingly.com/apa-itu-domain-name-nama-domain/

- http://kopi-paste.com/2010/12/12/pengertian-browser-dan-berbagai-jenis-browser/

- http://rohimahyati.wordpress.com/2010/05/21/pengertian-hosting/

- http://orunning.wordpress.com/2011/03/02/pengertian-loading-time/

- http://kirtam.blogspot.com/2011/08/pengertian-sharing.html

- http://eviandrianimosy.blogspot.com/2010/04/pengertian-upload-dan-download.html

- http://3mcr.wordpress.com/pengertian-networkjaringan/

Page 109: pembelajaranonlineofflinedanintegratif-121220195746-phpapp02

Media Pembelajaran Offline, Online dan Integratif

Pag

e10

9

- http://sari-rahmadhanixi.blogspot.com/2011/11/pengertian-chatting.html

- http://forum.kompas.com/lainnya/201986-12-kata-biasa-di-dunia-nyata-namun-populer-di-dunia-

maya.html

- http://lenterakecilku.blogspot.com/2012/10/pengertian-keyword-density.html

- http://mesin-penelusur.blogspot.com/2010/01/definisi-keyword.html

- http://berbagilinkblog.blogspot.com/2012/09/pengertian-link.html

- http://delevdiel.wordpress.com/2011/12/05/pengertian-posting-2/

- http://nurmanto.com/wp-content/uploads/2011/02/iamges.jpg

- http://www.google.com/intl/en/help/basics.html

- http://www.google.com/intl/en/help/operators.html

- http://tartojogja.files.wordpress.com/2012/02/literasiinformasi2007abc.pdf

- http://repository.usu.ac.id/bitstream/123456789/13518/1/10E00255.pdf

- http://www.wikimu.com/news/displaynews.aspx?id=15257http://www.wikimu.com/news/display

news.aspx?id=15257