pedoman pencegahan penyebaran corona virus · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal...

23
PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS 1500977 BankVictoriaID www.victoriabank.co.id bankvictoria

Upload: others

Post on 24-Jul-2020

9 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

PEDOMAN

PENCEGAHAN

PENYEBARAN

CORONA VIRUS

1500977 BankVictoriaIDwww.victoriabank.co.id bankvictoria

Page 2: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

DAFTAR ISI

DAFTAR ISI

01 03

06

05

08 09

11 14

15 16

20 21

04

07

Pengertian Corona Virus(Covid-19)

Angka Penyebaran Covid-19 di Dunia

Angka Penyebaran Covid-19 di Indonesia

Mengurangi PenyebaranVirus (Covid-19)

Status Covid-19 Gejala Corona Virus(Covid-19)

Jika Bepergian Jangan Lupa Membawa

Rumah Sakit RujukanCorona Virus (Covid-19)

Contact Center Penutup

Business Continuity Plan Bank Victoria

Media Work from Home

Cara Mencuci Tanganyang Benar

Work from Home

Page 3: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

01

APA PENGERTIAN CORONA VIRUS (COVID-19)?

Corona Virus adalah kumpulan virus yang bisa menginfeksi sistem

pernapasan. Pada banyak kasus, virus ini hanya menyebabkan infeksi

pernapasan ringan, seperti f lu. Namun, virus ini juga bisa

menyebabkan infeksi pernafasan berat, seperti infeksi paru-paru

(pneumonia), Middle East Respiratory Syndrome (MERS), dan Severe Acute

Respiratory Syndrome (SARS).

01PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 4: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

02

Infeksi virus ini disebut COVID-19 dan pertama kali ditemukan di kota

Wuhan, Cina, pada akhir Desember 2019. Virus ini menular dengan cepat

dan telah menyebar ke wilayah lain di Cina dan ke beberapa negara,

termasuk Indonesia.

WUHAN

HUBEI, CHINA

02PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 5: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

03

BERAPA BANYAK ANGKA PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID -19) DI DUNIA?

678,910 146,319 31,771kasus sembuh

SOURCE & DATE: WORLDOMETERS – 29 Maret 2020

wafat

03PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 6: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

04

BERAPA BANYAK ANGKA PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID -19) DI INDONESIA?

1,285 64 114kasus sembuh

SOURCE & DATE: KEMENKES – 29 Maret 2020

wafat

04PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 7: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

05

MARI KITA BANTU PENGURANGAN

PENYEBARAN VIRUS CORONA

DENGAN:

Hindari Berjabat

Tangan

tunda perjalanan

keluar kota/negeri

Jaga kebersihan

diri

Work from homeHindari

keramaian

05PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 8: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

06

STATUS TERKAIT RISIKO COVID-19

ODPorang dalam

pemantauan

pdp

suspect

positive covid-19

pasien dalam

PENGAWASAN

Seseorang dikatakan ODP apabila berkontak langsung dengan pasien positif Covid-19 atau habis melakukan perjalanan ke daerah yang terdapat kasus Covid-19.

PDP Adalah fase dimana orang akan merasakan gejala sakit seperti demam, batuk, pilek dan sesak nafas, dengan suhu tubuh mencapai 37,5 Derajat celcius

Adalah orang yang diduga kuat terjangkit insfeksi Covid-19 dengan menunjukan gejala virus corona seperti demam, batuk, pilek dan sesak napas.

Orang yang Positif Covid-19, dan sudah terkonfirmasi dengan pemeriksaan klinis dan laboratorium secara mikroskopis (pemeriksaan dengan mikroskop)

06PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 9: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

07

KENALI GEJALA CORONA VIRUS (COVID-19)

Tubuh demam

dan lelah

bersin

pilek

sakit tenggorokan

nafas pendek

sakit tenggorokan

menurunnya

fungsi ginjal

penurunan jumlah

sel darah putih

diare

07PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 10: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

08

JIKA TERPAKSA BERPERGIAN

JANGAN LUPA UNTUK BAWA DAN

GUNAKAN:

Dihimbau kepada masyarkat agar mengurangi aktivitas di luar rumah guna mencegah penyebaran virus corona (Covid-19). Jika memang dalam keadaan darurat dan harus keluar rumah, jangan lupa untuk membawa dan menggunakan :

Dan pastikan anda dalam keadaan sehat, cukup istirahat, dan tidak sakit atau kelelahan

Masker Hand Sanitizer Tissue Multivitamin

08PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 11: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

09

BERIKUT CARA MENCUCI TANGAN

YANG BENAR UNTUK MENCEGAH

VIRUS CORONA SESUAI DENGAN

STANDAR KEMENKES:

Basahi tangan menggunakan air dan

sabun secukupnya.

Gosokkan telapak dengan telapak.

Gosok-gosok telapak

tangan di atas punggung

tangan kiri dan telapak

kiri di atas punggung

tangan kanan.

Gosok telapak dengan telapak dan

jari saling terkait.

Letakkan punggung jari

pada telapak tangan

satunya dengan jari

saling mengunci.

09PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 12: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

Jempol kanan digosok

memutar oleh telapak kiri

dan sebaliknya.

Jari kiri menguncup, gosok

memutar, ke kanan dan kiri pada

telapak tangan dan sebaliknya.

Pegang pergelangan tangan

kiri dengan tangan kanan dan

sebaliknya, gerakan memutar.

Bilas tangan dengan

air mengalir hingga

bersih.

1010PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 13: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

11

BUSINESS CONTINUITY PLAN BANK VICTORIA TERKAIT CORONA VIRUS (COVID-19)

Ketentuan mengenai bekerja dari rumah (Work from

Home) akan dikeluarkan mengikuti ketentuan OJK

dan/atau BI yang akan dijabarkan dalam Petunjuk Teknis

(Juknis) terpisah.

02Langkah

01Langkah

Menjalankan Split Operation khusus untuk Unit Kerja

Kritikal. Unit kerja kritikal yang dimaksud adalah Treasury,

Accounting, HCM, Loan Admin, Operasional dan IT. Tata

cara Split Operation akan disampaikan secara terpisah

dalam bentuk Petunjuk Teknis (Juknis).

Pencatatan kehadiran melalui mesin absen jari (finger print)

tidak diberlakukan. Dengan demikian karyawan tidak perlu

melakukan tap in dan tap out. Pencatatan kehadiran

dilakukan secara manual serta atasan bertanggung jawab

melakukan monitoring terhadap kehadiran timnya.

03Langkah

11PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 14: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

12

Dilarang bepergian ke luar kota dalam negeri dan/atau

luar negeri kecuali mendesak dan mendapat izin Direksi. 04Langkah

Karyawan yang baru kembali dari perjalanan dalam

negeri maupun luar negeri terutama daerah/negara

yang terjangkit COVID-19 diharuskan untuk menjalankan

masa isolasi selama 14 hari di rumah.

05Langkah

Dilarang bertemu/meeting dengan Warga Negara Asing

(WNA) / Warga Negara Indonesia (WNI) yang baru kembali

dari perjalanan dalam negeri maupun luar negeri terutama

daerah/negara yang terjangkit COVID-19.

06Langkah

12PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 15: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

13

Karyawan yang mempunyai suhu tubuh > 38 derajat

celcius dilarang masuk kantor, dan segera dilakukan

pemeriksaan ke Rumah Sakit terdekat. 08Langkah

Karyawan yang terindikasi sakit Flu/Batuk/Demam

dengan suhu tubuh < 38 derajat celcius harus menggu-

nakan Masker di area kantor Bank Victoria.

09Langkah

13

Karyawan dapat menggunakan fasilitas video

conference untuk rapat Internal maupun rapat eksternal. 07Langkah

PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 16: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

14

WORK FROM HOME

Work From Home (WFH) atau istilah bekerja dari rumah sudah diterapkan oleh Bank Victoria

dalam mencegah penyebaran Corona Virus (Covid-19). Langkah ini diambil karena

di dalam menjalankan bisnisnya, perusahaan akan mengutamakan kesehatan

dan kenyamanan karyawan serta nasabah yang berada di lingkungan Bank Victoria.

Karyawan yang berada di Kantor Pusat Operasional dan Kantor Cabang akan

dibagikan jadwal bergilir untuk melakukan kegiatan WFH sesuai dengan instruksi

yang diberikan oleh pimpinan masing-masing.

CONFERENCING

VIDEO

CONFERENCE

E-MAIL

MENYUSUN

DOKUMEN

14PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 17: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

15

MEDIA WORK FROM HOME

Whatsapp

zoom

Media whatsapp dapat digunakan untuk

bertukar pesan singkat kepada rekan

kerja/kolega dan juga telfon dengan gratis.

Applikasi zoom dapat digunakan untuk

melakukan video conference meeting tatap

muka mulai dari dua sampai banyak orang.

E-mailSurat elektronik ini dapat dimanfaatkan untuk

mengirimkan berbagai jenis file dan dokumen

digital dengan ukuran tertentu yang telah

ditentukan, baik itu foto, video, teks, dan lain

sebagainya

Eric Napitupulu

last seen today at 13:25

Type a message

5:20 PM

5:20 PM

5:20 PM

5:18 PM

5:18 PM

5:18 PM

5:22 PM

Bagaimana dengan

dokumen kemarin

beres ?

Saya akan beri kabar

jika semua berjalan

lancar

Bisa, tapi karena corona

sepertinya kita harus

tunggu sebentar

oke pak

sekitar 2-3 hari

oke thx

Bisa kita proses?

@

15PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 18: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

16

RUMAH SAKIT RUJUKAN CORONA VIRUS (COVID-19)

RSU DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH

RSU CUT MEUTIA LHOKSEUMAWE

RSUP DR. M. JAMIL PADANG

RSU DR. ACHMAD MOCHTAR

ACEH

RSU H. ADAM MALIK MEDAN

RSU KABANJAHE

RSU DJASAMEN SARAGIH

RSU TARUTUNG

RSU PADANG SIDEMPUAN

RSU DR. ACHMAD MOCHTAR

RSU KOTA DUMAI

RSUD PURI HUSADA TEMBILAHAN

RSUD EMBUNG FATIMAH

RS BADAN PENGUSAHAAN BATAM

RSUD RAJA HMAD TABIB

RSUD KARIMUN

SUMATERA UTARA

RIAU

RSU RADEN MATTAHER JAMBI

JAMBI

KEPULAUAN RIAU

SUMATERA BARAT

16

RSUP DR. M. HOESIN PALEMBANG

RSU KAYU AGUNG

RSUD KABUPATEN LAHAT

RSUD SITI AISYAH LUBUH LINGGAU

RSUD SITI FATIMAH

RS DR. RIFAI ABDULLAH

SUMATERA SELATAN

RSU ABDUL MOELOEK

RSU KALIANDA

RSU MAYJEND HM RYACUDU

RSU AHMAD YANI

LAMPUNG

PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 19: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

1717

RSU DR. HASAN SADIKIN BANDUNG

RSTP DR. H. A. ROTINSULU BANDUNG

RSUD GUNUNG JATI CIREBON

RSUD SLAMET GARUT

RSUD SEKARWANGI SUKABUMI

RSUD KAB. INDRAMAYU

RS PARU GOENAWAN PARTOWIDGDO

RS TK. II DUSTIRA

RSU TANJUNG PANDAN

RSU PANGKAL PINANG

JAWA BARAT

BANGKA BELITUNG

RSPI DR. SULIANTI SAROSO

RSU PERSAHABATAN

RSPAD GATOT SUBROTO

RSUP FATMAWATI

RSUD TARAKAN

RSUD PASAR REBO

RS BHAYANGKARA SAID SOEKANTO

RSAL MINTOHARJO

DKI JAKARTA

BANTEN

RSUD KAB. TANGERANG

RSUD SERANG

RSUP DR. SARDJITO

RSUD PANEMBAHAN SENOPATI BANTUL

RSUD WONOSARI

RSUD WATES

DI YOGYAKARTA

RSUD SOEBANDI JEMBER

RS PARE

RSU DR. SOETOMO

RS DR. SOEDONO MADIUN

RSU DR. SAIFUL ANWAR

RS DR. R. KOESMA TUBAN

RSUD BLAMBANGAN

RSUD DR. S. DJATIKOESOEMO

RSUD ISKAK TULUNGAGUNG

JAWA TIMUR

RSUP SANGLAH

RSU SAJIWANI GIANYAR

RSUD TABANAN

RSUD KAB. BULELENG

BALI

BENGKULURSU DR. M. YUNUS BENGKULU

RSU ARGA MAKMUR

RSUD HASANUDDIN DAMRAH MANNA

PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 20: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

1818

RSU DR. KARIADI SEMARANG

RSU DR. SURAJI TIRTONEGORO

RSU PROF. DR. MARGONO SOEKARJO

RSUD PEKALONGAN

RSUD SOESELO SLAWI

RSUD RAA. SOEWONDO

RSUD TIDAR MAGELANG

RSUD MOEWARDI

RSUD BANYUMAS

RSU KUDUS

RS PARU DR. ARYO WIRAWAN

RSUD KOTA SEMARANG

RSUD KARDINAH TEGAL

JAWA TENGAH

RSUD NTB

RSUD KOTA BIMA

RSUD DR. SUDJONO

RSUD PRAYA

NUSA TENGGARA BARAT

RSU DR. SUDARSO PONTIANAK

RSU DR. ABDUL AZIZ SINGKAWANG

RSUD ADE MUHAMMAD DJOEN SINTANG

RSUD AGOESDJAM KETAPANG

RSUD SULTAN IMANUDIN PANGKALAN BUI

KALIMANTAN BARAT

KALIMANTAN SELATANRSUD ULIN BANJARMASIN

RSUD IDAMAN BANJARBARU

RSUD TANJUNG SELOR

RSU KOTA TARAKAN

KALIMANTAN UTARA

NUSA TENGGARA TIMUR

RSU PROF. DR. WZ JOHANES

RSU DR. TC HILLERS MAUMERE

RSUD KOMANDO LABUHAN BAJO

RSU DR. DORIS SYLVIANUS

PALANGKARAYA

RSU DR. MURJANI SAMPIT

KALIMANTAN TENGAH

RSU PANGLIMA SEBAYA

RSU TAMAN HUSADA BONTANG

RSU DR. KANUJOSO DJATIWIBOWO

RSU H. A. WAHAB SJAHRANIE

RSUD AJI MUHAMMAD PARIKESIT

KALIMANTAN TIMUR

PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 21: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

1919

RSU PROF. DR. H. ALOEI SABOE

GORONTALO

RSU PROF. DR. RD. KANDOU

RSU DR. SAM RATULANGI

RSU RATATOTOK BUYAT

RSUD KOTA KOTAMABAGU

SULAWESI UTARA

SULAWESI BARAT

RSUD PROVINSI SULAWESI BARAT

RS KENDARI

SULAWESI TENGGARA

MALUKU

RSU DR. M. HAULUSSY AMBON

RSUP LEIMENA

PAPUARSU JAYAPURA

RSU NABIRE

RSU MERAUKE

RSUD KOTA KOTAMABAGU

RSUD KAB. BANGGAI LUWUK

RSU MOKOPIDO TOLI-TOLI

RSUD KOLONEDALE

RSU ANUTAPURA PALU

SULAWESI TENGAH

RSU DR. WAHIDIN SUDIROHUSODO

RSU ANDI MAKKASAU PARE-PARE

RSU LAKIPADADA TANA TORAJA

RSU KAB. SINJAI

RS UNIVERSITAS HASANUDDIN

RSUD LABUANG BAJI

RS TK. II PELAMONIA

RS TADJUDDIN CHALID

SULAWESI SELATAN

MALUKU UTARA

PAPUA BARAT

RSU CHASAN BASOERI TERNATE

RSUD SOFIFI

RSUD MANOKWARI

RSUD KAB. SORONG

PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 22: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

2020

CONTACT CENTER

https://www.covid19.go.id/

https://infeksiemerging.kemkes.go.id/

https://corona.jakarta.go.id/

119 ext 9+62811 121 121 12 (DKI)

WEBSITE

call center

0813 6232 2238 (Davin)

0878 8941 3480 (Ruben)

0895 3536 166 63 (Yusuf)

bank victoria

PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)

Page 23: PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS · rsud pasar rebo rs bhayangkara said soekanto rsal mintoharjo dki jakarta banten rsud kab. tangerang rsud serang rsup dr. sardjito rsud

2121

LAWAN VIRUS CORONA

Disusun oleh :

Marketing Communication Bank Victoria

#DirumahAja

PEDOMAN PENCEGAHAN PENYEBARAN CORONA VIRUS (COVID-19)