pedoman pemilihan pai teld 2014-edit hp1000

26
PEDOMAN PEMILIHAN PENYULUH AGAMA ISLAM TELADAN TINGKAT PROVINSI TAHUN 2014 SEKSI PENERANGAN DAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM BIDANG PENAIS, ZAKAT DAN WAKAF KANWIL KEMENTERIAN AGAMA PROV. SULSEL TAHUN 2014

Upload: mukhlisin-hatba

Post on 26-Dec-2015

54 views

Category:

Documents


2 download

DESCRIPTION

Penyuluh teladan

TRANSCRIPT

Page 1: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

PEDOMAN

PEMILIHAN PENYULUH AGAMA ISLAM TELADAN

TINGKAT PROVINSI TAHUN 2014

SEKSI PENERANGAN DAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM

BIDANG PENAIS, ZAKAT DAN WAKAFKANWIL KEMENTERIAN AGAMA PROV. SULSEL

TAHUN 2014

Page 2: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Penyuluh Agama Islam Fungsional merupakan salah satu jabatan fungsional

yang terdapat di wilayah Kementerian Agama. Keberadaan Penyuluh Agama Islam

amatlah penting dalam menyampaikan pesan-pesan pembangunan dan

keagamaan kepada masyarakat melalui bahasa agama. Penyuluh agama dapat

berperan sebagai penyambung lidah pemerintah dan sebagai pendakwah.

Sifat dan tugas Penyuluh Agama Islam Fungsional yang langsung terjun

ditengah-tengah masyarakat merupakan tugas terberat, karena seorang penyuluh

tidak hanya dituntut memiliki kemampuan keilmuan dan keahlian dalam bertutur

kata, tetapi dituntut pula menjadi teladan bagi umat. Keteladanan yang dimiliki

oleh Penyuluh Agama Islam inilah, perlu diberikan penghargaan sehingga perlu

adanya suatu sistem seleksi dalam memberikan penghargaan atas keteladanan

yang telah dimiliki dalam pelaksanaan tugas.

Sistem Seleksi dalam pemberian penghargaan atas keteladanan Penyuluh

Agama Islam Fungsional diharapkan dapat memberikan motivasi bagi Penyuluh

Agama untuk meningkatkan ketekunan dan pengabdian dalam pembinaan serta

pelayanan kepada masyarakat.

B. Tujuan

1. Tersusunnya Panduan pemilihan Penyuluh Agama Islam Fungsional Teladan

Tingkat Provinsi.

2. Terpilihnya Penyuluh Agama Islam Fungsional Teladan Tingkat Provinsi.

3. Termotivasinya seluruh Penyuluh Agama Islam Fungsional untuk melaksanakan

tugas Bimbingan dan Penyuluhan Agama pada Masyarakat dengan penuh

ketekunan dan pengabdian.

4. Terjalinnya ukhuwah Islamiyah di antara para Penyuluh Agama Islam

Fungsional.

C. Pengertian Umum

1. Penyuluh Agama Islam Fungsional adalah Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang

diberi tugas, tanggungjawab, wewenang serta hak secara penuh oleh pejabat

yang berwenang untuk melakukan kegiatan Bimbingan, Penyuluhan dan

Pendidikan Agama Islam pada Masyarakat serta Bimbingan dan Penyuluhan

Pembangunan melalui bahasa agama;

2. Penyuluh Agama Islam Fungsional Teladan Tingkat Provinsi adalah Penyuluh

Agama Islam Fungsional yang ditetapkan oleh pejabat yang berwenang

menjadi Penyuluh Agama Islam Fungsional Teladan Tingkat Provinsi setelah

melalui proses penilaian;

3. Tim Seleksi Penyuluh Agama Islam Fungsional Teladan Tingkat Provinsi adalah

Tim yang dibentuk dan ditetapkan dengan Keputusan Kepala Kantor Wilayah

Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Selatan yang berwenang untuk menilai

dan menetapkan Penyuluh Agama Islam yang diusulkan oleh Kepala Kantor

Page 3: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

Kementerian Agama Kabupaten/Kota sebagai Penyuluh Agama Islam

Fungsional Teladan Tingkat Kabupaten/Kota.

4. Kelompok sasaran adalah kelompok atau anggota masyarakat yang berada

dalam suatu wilayah kerja seseorang penyuluh agama.

5. Kelompok Binaan adalah unsur kelompok masyarakat yang berada dalam

kelompok sasaran yang telah terbentuk dalam suatu kelompok yang

terorganisir dalam jumlah 10-20 orang dan telah memiliki program pembinaan

yang terarah dan sistematis.

6. Pengabdian pada masyarakat adalah kegiatan penyuluh agama dalam rangka

pengamalan ilmu pengetahuan, teknologi, dan kesenian untuk peningkatan

wawasan, pengetahuan, nilai dan sikap, keterampilan serta kegiatan dan

kesejahteraan masyarakat.

7. Pengembangan Profesi adalah kegiatan penyuluh agama dalam rangka

pengamalan ilmu pengetahuan, teknologi dan keterampilan untuk

meningkatkan mutu baik bagi kegiatan bimbingan dan penyuluhan dan

profesionalisme tenaga penyuluh maupun dalam rangka menghasilkan sesuatu

yang bermanfaat bagi penyuluh agama.

8. Keanggotaan dalam organisasi profesional adalah kedudukan seorang

penyuluh agama dalam organisasi yang bertujuan meningkatkan

kemampuannya yang dibuktikan dengan kartu anggota atau keputusan dari

pejabat yang berwenang.

9. Kepengurusan dalam kegiatan masyarakat adalah kedudukan dalam

kepengurusan seorang penyuluh agama dalam organisasi kemasyarakatan

yang telah melembaga dan dibuktikan dengan kartu anggota atau keputusan

pejabat berwenang.

10.Menjadi delegasi pertemuan keagamaan adalah mengikuti pertemuan

keagamaan sebagai wakil negara, atau provinsi, atau kebupaten, atau

kelompok profesi dalam rangka pengembangan atau saling tukar informasi

masalah-masalah keagamaan.

11.Buku yang dipublikasikan adalah buku yang diterbitkan oleh suatu penerbit

yang memiliki legalitas, atau lembaga pemerintah dan disebarluaskan kepada

masyarakat.

BAB II

PENYELENGGARAAN PEMILIHAN PENYULUH AGAMA ISLAM TELADAN

TINGKAT NASIONAL

A. Penyelenggara

Penyelenggara kegiatan ini adalah Bidang Penais, Zakat dan Wakaf Kanwil

Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Selatan dengan susunan panitia sebagai

berikut:

1. Pengarah : Kepala Bidang Penais, Zakat dan Wakaf

2. Ketua : Kepala Seksi Penerangan dan Penyuluhan Agama Islam

3. Sekretaris : Pelaksana pada Seksi Penerangan dan Penyuluhan Agama Islam

Page 4: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

4. Anggota : Pelaksana pada Seksi Penerangan dan Penyuluhan Agama Islam

B. Waktu dan Tempat Pelaksanaan :

Penyelenggaraan Pemilihan Penyuluh Agama Islam Fungsional teladan tingkat

Provinsi Sulawesi Selatan rencana dilaksanakan pada bulan Juli 2014 di Makassar.

C. Metode Kegiatan

Kegiatan ini dilaksanakan menggunakan 3 (Tiga) metode:

1. Seminar, yaitu penyampaian materi dari para narasumber.

2. Penilaian, yaitu kegiatan penilaian yang meliputi 3 (tiga) kriteria: penilaian

berkas, Penilaian Penulisan naskah, dan penilaian presentasi.

3. Kunjungan / Peninjauan pada Lokasi dan Kelompok Binaan masing-masing

peserta.

D. Pembiayaan

Pembiayaan kegiatan ini dibebankan kepada DIPA Bidang Penais, Zakat dan

Wakaf.

BAB III

PESERTA, NARASUMBER DAN DEWAN JURI

A. PESERTA

1. Ketentuan Peserta

a. Peserta Pemilihan Penyuluh Agama Islam Teladan Tingkat Provinsi adalah

Penyuluh Agama Islam Teladan tingkat Kabupaten yang ditetapkan oleh

Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten/Kota setelah melalui proses

penilaian.

b. Peserta Pemilihan Penyuluh Agama Islam Teladan Tingkat Provinsi

merupakan utusan dari Kabupaten/Kota masing-masing yang ditetapkan

melalui Surat Tugas dari Pejabat yang berwenang.

c. Jumlah peserta Pemilihan Penyuluh Agama Islam sebanyak 23 (Dua puluh

tiga) peserta.

2. Persyaratan Peserta

a. Berstatus sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS) yang dibuktikan melalui SK

Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) dan SK Terakhir.

b. Aktif sebagai Penyuluh Agama Islam Fungsional minimal 3 (tiga) tahun yang

dibuktikan dengan SK pengangkatan sebagai Penyuluh Agama Islam

Fungsional.

c. Ditetapkan sebagai Penyuluh Agama Islam Fungsional Teladan Tingkat

Kabupaten/Kota yang dibuktikan dengan SK penetapan dari Pejabat

berwenang.

3. Persyaratan Administrasi Peserta

a. Membawa Surat Tugas dari Kepala Kantor Kementerian Agama

Kabupaten/Kota.

Page 5: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

b. Membawa Bukti Fisik sesuai dengan Unsur Penilaian sebanyak 1 (satu)

lembar/unsur. (Unsur penilaian sebagaimana tercantum dalam form

penilaian)

c. Fhoto ukuran 3x4 sebanyak 2 (dua) lembar.

d. Mengisi biodata yang disiapkan Panitia.

B. Narasumber

Adapun narasumber dalam Kegiatan Pemilihan Penyuluh Agama Islam Teladan Tk.

Provinsi berasal dari unsur; Kanwil Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Selatan dan

Praktisi Dakwah.

C. Dewan Juri

Dewan juri adalah unsur Kanwil Kementerian Agama Provinsi Sulawesi Selatan,

yang memiliki kompetensi di bidang dakwah/penyuluhan. Berdasarkan unsur

penilaian, komposisi dewan juri sebagai berikut: Dewan juri penilaian berkas, dewan

juri penilaian penulisan naskah, dan dewan juri penilaian presentasi.

BAB IV

MEKANISME LOMBA

1. Pendaftaran

a. Peserta melaporkan kedatangan kepada panitia disaat tiba ditempat kegiatan.

b. Peserta mendaftarkan diri dengan mengisi formulir pendaftaran.

c. Peserta menyerahkan persyaratan administrasi yang ditetapkan panitia.

d. Peserta menyerahkan fhoto copy makalah 3 (tiga) rangkap dan bahan

presentasi Babak Penyisihan beserta softcopy disaat pendaftaran.

e. Peserta menyerahkan berkas bukti fisik sesuai dengan unsur-unsur penilaian

sebanyak 1 (satu) berkas setiap unsur.

2. Penilaian Berkas

a. Berkas yang dinilai adalah berkas bukti fisik yang diserahkan kepada Panitia

pada saat pendaftaran.

b. Berkas berisikan refleksi kegiatan Bimbingan dan Penyuluhan selama 3 (tiga)

tahun terakhir.

c. Tim Juri memberikan penilaian berkas ditinjau dari 3 (tiga) aspek: Aspek

Kegiatan Bimbingan dan Penyuluhan, Aspek Kesetiaan Dalam Tugas, dan

Aspek Kegiatan Penunjang.

3. Penilaian Penulisan Naskah

a. Naskah yang dinilai adalah naskah yang diserahkan kepada panitia pada saat

pendaftaran.

b. Tim Juri memberikan penilaian naskah dengan kriteria penilaian sebagai

berikut: Bobot materi, kaidah dan gaya bahasa, logika, dan kekayaan referensi.

4. Penilaian Presentasi

a. Babak Penyisihan

1) Setiap penampilan terdiri dari 3 (tiga) peserta.

2) Durasi waktu presentasi setiap peserta selama 10 menit.

3) Peserta mendapatkan pertanyaan dari setiap Tim Juri tentang Pemahaman

Tugas, Pengembangan Metodologi Dakwah, dan Materi Dakwah.

Page 6: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

4) Tim Juri Babak Penyisihan akan memilih 6 (enam) peserta finalis sesuai

urutan nilai tertinggi.

b. Babak Final

1) Babak Final diikuti oleh 6 (enam) peserta

2) Setiap penampilan terdiri dari 1 (satu) peserta.

3) Durasi waktu presentasi setiap peserta selama 10 menit.

4) Penilaian Babak Final terbatas pada penilaian penulisan presentasi.

5) Materi yang dipresentasikan pada Babak Final berbeda dengan materi pada

Babak Penyisihan.

6) Peserta mendapatkan pertanyaan dari setiap Tim Juri tentang Pemahaman

Tugas, Pengembangan Metodologi Dakwah, dan Materi Dakwah.

7) Tim Juri Babak Final akan menentukan: Juara I, II , III, serta harapan I, II , III.

BAB V

BIDANG PENILAIAN

Penilaian dalam seleksi Penyuluh Agama Islam Fungsional Tingkat Provinsi meliputi

3 (tiga) kategori, yaitu penilaian berkas, penulisan naskah, dan kualitas presentasi.

A. Kategori Penilaian Berkas

Aspek-aspek yang dinilai dalam penilaian berkas Penyuluh Agama Islam Teladan

Tingkat Provinsi adalah sebagai berikut:

1. Aspek kegiatan Bimbingan dan Penyuluhan, terdiri dari:

a. Unsur Jumlah Kelompok Binaan Tetap yang menjadi tanggungjawab

b. Unsur jumlah kelompok binaan tidak tetap

c. Unsur Frekwensi Bimbingan dan Penyuluhan per bulan kepada seluruh

kelompok binaan tetap.

d. Unsur frekwensi pelaksanaan bimbingan dan penyuluhan per bulan kepada

kalangan profesi.

e. Unsur frekwensi pelaksanaan bimbingan dan penyuluhan per bulan di LP,

rumah sakit, dan panti sosial.

f. Bimbingan dan Penyuluhan dalam bentuk naskah (Booklet/leaflet, makalah,

terjemah, dan buku yang dipublikasikan)

2. Aspek Kesetiaan dalam melaksanakan tugas, terdiri dari:

a. Unsur Masa kerja sebagai Pegawai Negeri Sipil (PNS)

b. Unsur Pengalaman jabatan sebagai Penyuluh Agama Islam

c. Unsur pengalaman Tempat Tugas

3. Aspek Pengembangan Profesi dan Penunjang, terdiri dari:

a. Unsur Jumlah Ormas yang aktif diikuti

b. Unsur Jabatan pada ormas yang aktif diikuti

c. Unsur Penghargaan/tanda jasa dalam bidang tertentu.

d. Unsur Menjadi anggota delegasi misi keagamaan dan kemanusiaan

Page 7: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

e. Unsur pelaksanaan bimbingan dan penyuluhan melalui media cetak (Koran,

majalah, dan lain sebagainya)

f. Unsur pelaksanaan bimbingan dan penyuluhan melalui media elektronik

(internet, radio, dan televisi lokal)

4. Bobot Penilaian

Bobot Penilaian pada setiap aspek adalah sebagai berikut:

a. Aspek Kegiatan Bimbingan dan Penyuluhan = 50 %

b. Aspek Kesetiaan dalam melaksanakan tugas = 30 %

c. Aspek Pengembangan Profesi dan Penunjang = 20 %

B. Kategori Penulisan Naskah

1. Kriteria Tulisan

Adapun kriteria tulisan naskah sebagai berikut:

a. Reflektif, yaitu menggambarkan segala aktivitas bimbingan dan penyuluhan

selama 2 (dua) tahun terakhir yang meliputi 3 (tiga) hal, yaitu Identifikasi

Wilayah, Pelaksanaan Program BP, dan Evaluasi/pelaporan.

b. Tema tulisan tentang kegiatan Bimbingan dan Penyuluhan Agama Islam

pada 1 (satu) Kelompok Binaan Tetap.

c. Tulisan bersifat populer bukan tematis ilmiah.

d. Tulisan bersifat faktual, yaitu tentang kegiatan rill yang dilakukan oleh PAI

kepada kelompok binaan

e. Panjang tulisan minimal 10 halaman ukuran kertas A4 dengan spasi 1,5.

2. Aspek Penilaian Tulisan :

a. Bobot Materi:

1) Relevansi materi dengan judul

2) Gagasan aktual

3) Eksplorasi wawasan

4) Kekayaan Referensi

b. Kaidah dan gaya Bahasa :

1) Ketepatan tata bahasa

2) Ketepatan tanda baca

3) Ketepatan ragam bahasa

4) Pilihan kata ( diksi ) dan ungkapan.

c. Logika :

1) Keteraturan berpikir

2) Mutu berfikir

3) Sistematika gagasan

4) Alur tulisan

C. Kategori Penilaian Presentasi

Penilaian Presentasi terdiri dari 2 (dua) sessi:

1. Sesi Presentasi

Aspek Penilaian sesi presentasi meliputi:

a. Sistematika isi presentasi ini terdiri dari judul, biodata, daftar isi dan slide.

b. Cara penyampaian

Page 8: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

c. Kualitas grafis adalah menempatkan setiap gambar, diagram dan tulisan

maupun suara dengan suatu maksud yang jelas.

d. Tiga point tersebut akan diberikan penilaian oleh seluruh dewan juri presentasi

2. Sesi Tanya Jawab

Aspek Penilaian sesi tanya jawab ini meliputi:

a. Akurasi Jawaban, yaitu kualitas jawaban atas pertanyaan dari Tim Juri yang

meliputi unsur kejelasan, ketepatan, tepat dan tidak membingungkan.

b. Detail jawaban, yaitu apakah jawaban yang disampaikan oleh peserta bersifat

pendek – to the point atau panjang yang disertai dengan contoh-contoh dan

ilustrasi.

c. Cara menjawab, yaitu sikap peserta terhadap berbagai pertanyaan yang

diajukan oleh tim juri dengan mengedepankan kesantunan dan kesopanan

serta menghindari arogansi dan kesombongan tanpa mengesampingkan sikap

kritis.

d. Pada sesi ini setiap anggota tim juri akan mengajukan beberapa pertanyaan

dan pandangannya terkait dengan materi yang disampaikan sesuai dengan

bidang tugasnya masing-masing.

e. Adapun bidang-bidang tugas anggota tim juri sebagai berikut:

(1) Bidang Pemahaman Tugas Penyuluh Agama Islam

Pertanyaan yang diajukan meliputi tugas PAI yang terdiri dari Persiapan,

Pelaksanaan Tugas, Pelaporan, Monitoring dan Evaluasi.

(2) Bidang Metode Bimbingan dan Penyuluhan Islam

Pertanyaan yang diajukan terkait dengan metode dan pendekatan sesuai

dengan materi dan obyek bimbingan dan penyuluhan.

(3) Bidang Materi Bimbingan dan Penyuluhan Agama Islam

Pertanyaan yang diajukan meliputi wawasan al-Qur’an, al-Hadits dan ilmu-

ilmu keislaman sesuai dengan konteks materi yang dipresentasikan oleh

peserta.

Demikian, pedoman Pemilihan Penyuluh Agama Fungsional Teladan Tk. Provinsi tahun

2014 agar menjadi acuan penyelenggaraan untuk di Tingkat Kabupaten/Kota.

Makassar, 03 Maret 2014

Kepala Bidang Penais, Zakat & Wakaf

Drs. H. AHMAD JAUHARI, M. Si

Drs. H. Abdul Wahid, SH,MHNIP. 19620602 198203 1 004

Page 9: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

Lampiran 1

DAFTAR PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI ASPEK KEGIATAN BIMBINGAN DAN PENYULUHAN

NAMA LENGKAP

UTUSAN

NO UNSUR SUB UNSUR VOLUME JUMLAH KETERANGAN

a.Jumlah Kelompok Binaan

Binaan Tetap ……. x 5Melampirkan Surat Tugas kepada kelompok binaan tertentu

Binaan Tidak Tetap ……. x 5Melampirkan Surat Tugas kepada kelompok binaan tertentu

b.

Frekwensi bimbingan dan penyuluhan per bulan pada kelompok binaan dan kelompok binaan khusus

1) Kelompok Binaan ……. x 2Melampirkan Jadwal kegiatan yang diketahui oleh pimpinan kelompok binaan, dan surat tugas dari kepala Kemenag. 2) Kalangan Profesi ……. x 2

3) LP, RS, panti sosial, dan lembaga sosial

……. x 2

c.Bimbingan dan Penyuluhan dalam bentuk naskah

1) Makalah .….. x 15- Melampirkan bukti fisik

berupa naskah.- Perhitungan makalah

maksimal 3 judul.

2) Buku Terjemah ……. x 20

3) Buku ……. x 25

Jumlah nilai Prestasi Seluruh Unsur =

Page 10: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

Jumlah nilai aspek = (Jumlah nilai unsur x bobot nilai (50 %))

……………………………………………………. 2014Mengetahui,Juri 1

……………………………………………………………(Nama Lengkap)

Lampiran 2

DAFTAR PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI ASPEK KESETIAAN DALAM MELAKSANAKAN TUGAS

NAMA LENGKAP

UTUSAN

NO UNSUR SUB UNSUR NILAI MAX NILAI KETERANGANa. Masa Kerja

sebagai PNS1) 3 s.d 10 tahun 10 Melampiran SK CPNS dan

SK Terakhir2) 11 s.d 20 tahun 20

b. Jabatan sebagai Penyuluh Agama Islam Fungsional

1) 3 d.d 5 tahun 5Melampirkan SK sebagai Penyuluh Agama Fungsional

2) 6 s.d 15 tahun 15

c. Tempat Tugas Bimbingan dan Penyuluhan

1) Perkotaan 5 Melampirkan SKtugas dari Kemenag.2) Pedesaan 10

3) Suku terasing 15

4) Daerah terpencil 20

d.

Penunjukan sebagai Tim Penilai Angka Kredit

1) Tingkat Kab/Kota 5Melampirkan SKPengangkatan sebagai Tim2) Tingkat Provinsi

10

Jumlah Nilai Prestasi Seluruh Unsur =

Jumlah nilai aspek = (Jumlah nilai unsur x bobot nilai (30 %))

Page 11: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

……………………………………………………. 2014

Juri 2

……………………………………………………………(Nama Lengkap)

Lampiran 3

DAFTAR PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSIASPEK PENGEMBANGAN PROFESI DAN PENUNJANG

NAMA LENGKAP

UTUSAN

NOKRITERIA

PENILAIANINDIKATOR

NILAI (Nilai Min

x jml ormas)

JUMLAH Keterangan

a. Keaktifan dalam ormas keagamaan

1) Tingkat KecamatanMelampirkan SKKepengurusan

a) Ketua 5 x ….

b) Sekretaris/Bendahara 4 x ….

c) Ketua Bidang/Seksi 3 x ….

d) Anggota Aktif 2 x ….

2) Tingkat Kabupaten/KotaMelampirkan SK Kepengurusan

a) Ketua 6 x ….

b) Sekretaris/Bendahara 5 x ….

c) Ketua Bidang/Seksi 4 x ….

Page 12: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

d) Anggota Aktif 3 x ….

3) Tingkat ProvinsiMelampirkan SKKepengurusan

a) Ketua 7 x ….

b) Sekretaris/Bendahara 6 x ….

c) Ketua Bidang/Seksi 5 x ….

d) Anggota Aktif 4 x ….

b.

Meraih penghargaan dalam bidang tertentu

1) Kabupaten/Kota 5

Melampiran sertifikat atau tanda jasa.

2) Provinsi 10

3) Nasional 15

4) Internasional 20

c.

Menjadi anggota delegasi kemanusiaan

1) Kabupaten/Kota 5

Melampirkan SK dari Organisasi/instansi pengirim.

2) Provinsi 15

3) Nasional 20

4) Internasional 25

d.

Bimbingan dan Penyuluhan melalui media cetak

1) Koran 2 x …Melampirkan fhoto copy naskah terkait.

2) Majalah 4 x …

3) Jurnal 6 x …

e.

Bimbingan dan Penyuluhan melalui media elektronik

1) Internet 1 x … Melampirkan fhoto copy naskah dan CD siaran2) Radio 3 x …

3) TV 5 x …

Jumlah Nilai Prestasi Seluruh Unsur =

Jumlah nilai aspek = (Jumlah nilai unsur x bobot nilai (20 %))

……………………………………………………. 2014

……………………………………………………………

(Nama Lengkap)

Lampiran 4

REKAPITULASI PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI TAHUN 2014

KATEGORI PENILAIAN BERKAS

NO NAMA PESERTA PROVINSI ASPEK 1 ASPEK 2 ASPEK 3 JUMLAH1 2 3 4 5 6 7

Page 13: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

1

2

3

4 Dan seterusnya

……………………………………………………. 2014Tim Juri Tingkat PusatKetua,

……………………………………………………………(Nama Lengkap)

Lampiran 5

BLANKO PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI TAHUN 2014

FORMULIR PENILAIAN PRESENTASIBIDANG : PEMAHAMAN TUGAS PENYULUH AGAMA ISLAM

NO PESERTA :

UTUSAN :

Page 14: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

A. Sessi PresentasiNilai

Maksimal

Perolehan Nilai

Catatan

1 Aspek Perencanaan 50

2 Aspek Pelaksanaan Program 50

3 Aspek Evaluasi 50

B. Sessi Tanya Jawab

1 Akurasi Jawaban 25

2 Detail Jawaban 20

3 Cara Menjawab 15

A. Jumlah Nilai

……………………………………………………. 2014

Juri 1

………………………………………………………(Nama Jelas)

Lampiran 6

BLANKO PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI TAHUN 2014

FORMULIR PENILAIAN PRESENTASIBIDANG : METODE BIMBINGAN DAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM

NO PESERTA :

UTUSAN :

Page 15: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

A. Sessi PresentasiNilai

Maksimal

Perolehan Nilai

Catatan

1 Aspek Metode Penyuluhan 50

2 Aspek Obyek Penyuluhan 50

3 Aspek Materi Penyuluhan 50

B. Sessi Tanya Jawab

1 Akurasi Jawaban 25

2 Detail Jawaban 20

3 Cara Menjawab 15

B. Jumlah Nilai

……………………………………………………. 2013

Juri 2

………………………………………………………(Nama Jelas)

Lampiran 7BLANKO PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN

TK. PROVINSI TAHUN 2014

FORMULIR PENILAIAN PRESENTASIBIDANG : KUALITAS PRESENTASI

NO PESERTA :

UTUSAN :

Page 16: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

A. Sessi PresentasiNilai

Maksimal

Perolehan Nilai

Catatan

1 Aspek Kualitas Paparan 20

2 Penggunaan Bahasa Tutur Yang Baku

10

3 Kualitas Grafis 15

4 Penguasaan Teknologi Informasi

10

5 Ketepatan Waktu 5

B. Sessi Tanya Jawab

1 Akurasi Jawaban 25

2 Detail Jawaban 20

3 Cara Menjawab 15

C. Jumlah Nilai

……………………………………………………. 2014

Juri 3

………………………………………………………(Nama Jelas)

Lampiran 8

REKAPITULASI PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI TAHUN 2014

KATEGORI PENILAIAN PRESENTASI

NO NAMA PESERTA PROVINSI J. 1 J.2 J. 3 JUMLAH

Page 17: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

1 2 3 4 5 6 7

1

2

3

4 Dan seterusnya

……………………………………………………. 2014Tim Juri Tingkat PusatKetua,

……………………………………………………………(Nama Lengkap)

Lampiran 9

BLANKO PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI TAHUN 2014

FORMULIR PENILAIAN PENULISAN NASKAH BIDANG : BOBOT MATERI

Page 18: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

NO PESERTA :

UTUSAN :

NO A S P E K Nilai Minimal

Nilai Maksimal

PEROLEHAN N I L A I

CATATAN

1 Relevansi materi dengan judul

10 25

2 Gagasan aktual 10 25

3 Eksplorasi wawasan

10 25

4 Kekayaan Referensi 10 25

Nilai Akhir

……………………………………………………. 2014

Juri 1

………………………………………………………(Nama Jelas)

Lampiran 10

BLANKO PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI TAHUN 2014

FORMULIR PENILAIAN PENULISAN NASKAHBIDANG : KAIDAH DAN GAYA BAHASA

Page 19: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

NO PESERTA :

UTUSAN :

NO A S P E K Nilai Minimal

Nilai Maksimal

PEROLEHAN N I L A I

CATATAN

1 Ketepatan tata bahasa

15 30

2 Ketepatan tanda baca

10 25

3 Ketepatan ragam bahasa

10 25

4 Pilihan kata ( diksi ) dan ungkapan

5 15

Nilai Akhir

……………………………………………………. 2014

Juri 2

………………………………………………………(Nama Jelas)

Lampiran 11

BLANKO PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI TAHUN 2014

FORMULIR PENULISAN NASKAH BIDANG : LOGIKA

NO PESERTA :

Page 20: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

UTUSAN :

NO A S P E K Nilai Minimal

Nilai Maksimal

PEROLEHAN N I L A I

CATATAN

1 Keteraturan berpikir

15 30

2 Mutu berfikir 10 25

3 Sistematika gagasan

10 25

4 Alur tulisan 5 15

Nilai Akhir

……………………………………………………. 2014

Juri 3

………………………………………………………(Nama Jelas)

Lampiran 12

REKAPITULASI PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI TAHUN 2014

KATEGORI PENULISAN NASKAH

Page 21: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

NO NAMA PESERTA PROVINSI J. 1 J. 2 J. 3 JUMLAH1 2 3 4 5 6 7

1

2

3

4 Dan seterusnya

……………………………………………………. 2014Tim Juri Tingkat PusatKetua,

……………………………………………………………(Nama Lengkap)

Lampiran 13

BLANKO PENILAIAN PENYULUHAN AGAMA ISLAM FUNGSIONAL TELADAN TK. PROVINSI TAHUN 2014

REKAPITULASI NILAI/PERORANGAN

Page 22: Pedoman Pemilihan Pai Teld 2014-Edit Hp1000

1. NAMA LENGKAP :

2. TEMPAT TANGGAL LAHIR :

3. NIP/NOMOR SERI KARPEG :

4. JENIS KELAMIN :

5. PENDIDIKAN TERAKHIR :

6. PANGKAT/GOL. RUANG/TMT :

7. JABATAN PENYULUH AGAMA/TMT :

NO KATEGORI PENILAIAN J. I J. II J. III JUMLAH

1 BERKAS BUKTI FISIK

2 PENULISAN NASKAH

3 PRESENTASI

TOTAL NILAI

……………………………………………………. 2014

Ketua Panitia

………………………………………………………(Nama Jelas)