pbl1 teofanus2 1

2
Pendahuluan Manusia membutuhkan energi dalam melakukan aktifitas mereka, energi tersebut mereka dapatkan dalam berbagai sumber bahan makanan. Adapun makanan yang terutama dalam menghasilkan sumber energi kita adalah yang mengandung karbohidrat. Selain karbohidrat, terdapat sejumlah zat dalam makanan yang penting juga dalam tubuh kita, yaitu protein, lemak, vitamin dan mineral. Semua zat makanan tersebut memiliki fungsinya masing-masing, dan dapat pula diubah menjadi energi jika dalam keadaan yang memungkinkan seperti lemak dan protein dapat diubah menjadi pengganti karbohidrat. Semua zat makanan tersebut diperlukan dalam tubuh dalam jumlah yang seimbang atau tidak berlebihan ataupun kekurangan. Jika kelebihan dapat menimbulkan penyakit, jika kekurangan juga dapat menimbulkan penyakit dan tidak bertenaga. Makanan tersebut akan dipecah menjadi molekul yang lebih kecil oleh proses metabolisme dan akan diserap dalam tubuh. Dalam makalah ini akan membahas mengenai gizi makanan, proses metablisme makanan tersebut dan gizi seimbang untuk tubuh kita. Pembuatan makalah ini bertujuan agar kita mengetahui kandungan gizi pada makanan dan gizi seimbang untuk tubuh kita. Skenario Seorang perempuan 45 tahun bekerja sebagai manager sebuah perusahaan terkemuka datang ke dokter Spesialis gizi klinik karena merasa kelebihan berat badannya. Pada pemeriksaan fisik didapatkan BB 62 kg, TB 155 cm.

Upload: delphine

Post on 01-Feb-2016

216 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: PBL1 Teofanus2 1

Pendahuluan

Manusia membutuhkan energi dalam melakukan aktifitas mereka, energi tersebut mereka

dapatkan dalam berbagai sumber bahan makanan. Adapun makanan yang terutama dalam

menghasilkan sumber energi kita adalah yang mengandung karbohidrat. Selain karbohidrat,

terdapat sejumlah zat dalam makanan yang penting juga dalam tubuh kita, yaitu protein, lemak,

vitamin dan mineral. Semua zat makanan tersebut memiliki fungsinya masing-masing, dan dapat

pula diubah menjadi energi jika dalam keadaan yang memungkinkan seperti lemak dan protein

dapat diubah menjadi pengganti karbohidrat. Semua zat makanan tersebut diperlukan dalam

tubuh dalam jumlah yang seimbang atau tidak berlebihan ataupun kekurangan. Jika kelebihan

dapat menimbulkan penyakit, jika kekurangan juga dapat menimbulkan penyakit dan tidak

bertenaga. Makanan tersebut akan dipecah menjadi molekul yang lebih kecil oleh proses

metabolisme dan akan diserap dalam tubuh. Dalam makalah ini akan membahas mengenai gizi

makanan, proses metablisme makanan tersebut dan gizi seimbang untuk tubuh kita. Pembuatan

makalah ini bertujuan agar kita mengetahui kandungan gizi pada makanan dan gizi seimbang

untuk tubuh kita.

Skenario

Seorang perempuan 45 tahun bekerja sebagai manager sebuah perusahaan terkemuka

datang ke dokter Spesialis gizi klinik karena merasa kelebihan berat badannya. Pada

pemeriksaan fisik didapatkan BB 62 kg, TB 155 cm.

Rumusan Masalah

Perempuan 45 tahun kelebihan berat badan, BB 62 kg, TB 155cm

Page 2: PBL1 Teofanus2 1

Mind Map

Perempuan 45 tahun kelebihan berat badan, BB 62 kg, TB 155cm

Zat pada makanan

Metabolisme KH, protein, lemak, mineral dan vitamin

Daftar bahan maka