nilai-nilai dakwah dalam film animasi

2
1 A. Judul NILAI-NILAI DAKWAH DALAM FILM ANIMASI UPIN DAN IPIN EPISODE TEMA RAMADHAN B. Latar Belakang Masalah Aktivitas dakwah muncul semenjak Islam dihadirkan Allah kepada manusia. Dakwah mempunyai arti; penyiaran, propaganda, seruan untuk mempelajari dan mengamalkan ajaran agama Islam. Dakwah juga berarti suatu proses upaya mengubah dari situasi kepada situasi lain yang lebih baik sesuai ajaran agama Islam atau suatu proses mengajak manusia ke jalan Allah. Menurut Thoha Yahya Omar, dakwah Islam adalah mengajak manusia dengan cara kebijaksanaan kepada jalan yang benar sesuai dengan perintah Tuhan, untuk kemaslahatan dan kebahagiaan mereka di dunia dan akhirat. Lapangan dakwah meliputi semua aktivitas manusia dalam hubungannya secara totalitas, sebagai individu, sebagai anggota masyarakat, bahkan sebagai makhluk alam semesta. Orang yang mengaku dirinya sebagai muslim, maka dia menjadi seorang juru

Upload: bornuth-mahbara

Post on 08-Apr-2016

53 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Nilai-Nilai Dakwah Dalam Film Animasi

1A. Judul

NILAI-NILAI DAKWAH DALAM FILM ANIMASI UPIN DAN IPIN EPISODE TEMA

RAMADHAN

B. Latar Belakang Masalah

Aktivitas dakwah muncul semenjak Islam dihadirkan Allah kepada manusia.

Dakwah mempunyai arti; penyiaran, propaganda, seruan untuk mempelajari dan

mengamalkan ajaran agama Islam. Dakwah juga berarti suatu proses upaya mengubah

dari situasi kepada situasi lain yang lebih baik sesuai ajaran agama Islam atau suatu

proses mengajak manusia ke jalan Allah.

Menurut Thoha Yahya Omar, dakwah Islam adalah mengajak manusia dengan

cara kebijaksanaan kepada jalan yang benar sesuai dengan perintah Tuhan, untuk

kemaslahatan dan kebahagiaan mereka di dunia dan akhirat. Lapangan dakwah meliputi

semua aktivitas manusia dalam hubungannya secara totalitas, sebagai individu, sebagai

anggota masyarakat, bahkan sebagai makhluk alam semesta. Orang yang mengaku

dirinya sebagai muslim, maka dia menjadi seorang juru dakwah, sebagaimana yang

diajarkan dan diperintahkan oleh Nabi Muhammad saw yang mengatakan:

(4J;46 1 y1 y~;,le i yJ~

ballighuu annii walau ayat

Artinya : "Sampaikanlah dari padaku walaupun satu ayat". (H.R. AZBuchary)1

' Drs. Samsul Munir,M.A, Ilmu Dakwah, (Jakarta: Hamzah, 2009), h.vii.