new aplikasi stop breast cancer (sbc) untuk … · 2020. 1. 16. · kanker payudara adalah penyakit...

13
SKRIPSI APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK PENINGKATAN PENGETAHUAN TENTANG DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA PADA REMAJA PUTRI DI SMAN 1 SANDEN, BANTUL Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar Sarjana Terapan Kebidanan TATA WARDIYANTI PUTRI P07124215033 PRODI SARJANA TERAPAN KEBIDANAN JURUSAN KEBIDANAN POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN YOGYAKARTA TAHUN 2019

Upload: others

Post on 01-Nov-2020

6 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol

SKRIPSI

APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK

PENINGKATAN PENGETAHUAN TENTANG DETEKSI DINI

KANKER PAYUDARA PADA REMAJA PUTRI DI

SMAN 1 SANDEN, BANTUL

Diajukan sebagai salah satu syarat untuk memperoleh gelar

Sarjana Terapan Kebidanan

TATA WARDIYANTI PUTRI

P07124215033

PRODI SARJANA TERAPAN KEBIDANAN

JURUSAN KEBIDANAN

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN

YOGYAKARTA

TAHUN 2019

Page 2: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol
Page 3: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol
Page 4: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol
Page 5: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol

STOP BREAST CANCER(SBC) APPLICATION FOR INCREASED

KNOWLEDGE ABOUT EARLY DETECTION OF BREAST CANCER AT

TEENAGE GIRL

IN SHS 1 SANDEN BANTUL

Tata Wardiyanti Putri*, Endah Marianingsih Theresia**, Hesty Widyasih***

Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

Jl. Tatabumi No.3 Banyuraden, Gamping, Sleman

Email : [email protected]*, [email protected]**,

[email protected]***

ABSTRACT

Background : breast cancer is the main killer of women both in globally and

regionally. limited resources and weak health system cause women to be diagnosed

at the final stage. breast cancer is a disease that occurs as a result from excessive

growth or uncontrolled development of breast tissue cells.

Objective : to determine the impact of Stop Breast Cancer (SBC) application

for increased knowledge about early detection of breast cancer at teenage girl in

SHS 1 Sanden Bantul

Method : The type of this study was a quasi-experimental pre post test with

control group design. The research was conducted from November 2018 to Mei

2019, The number of subjects from this study is 30 respondent for experiment

group and 30 respondent for control group 1 from SHS 1 Sanden and 30 respondent

for the other control group (control group 2) from SHS 1 Pundong. . The data was

analyzed using parametric test one way anova.

Result : average score of knowledge from three group has a significant value

0,000(0,000<0,05). The results of the difference in average knowledge in the

experimental and control groups 1 had a difference of 8.73 with a significant

increase in p 0.023 <0.05. in the experimental and control groups 2 had a difference

of 7.3 with an increase not significantly p 0.067 <0.05.

Conclusion : there are increased knowledge about early detection of breast cancer

at teenage girl with SBC application

Keywords : SBC application to increase knowledge of early detection of breast

cancer

Page 6: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol

APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK PENINGKATAN

PENGETAHUAN

TENTANG DETEKSI DINI KANKER PAYUDARA PADA REMAJA PUTRI

DI SMAN 1 SANDEN, BANTUL

Tata Wardiyanti Putri*, Endah Marianingsih Theresia, Hesty Widyasih

Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

Jl. Tatabumi No.3 Banyuraden, Gamping, Sleman

Email : [email protected]*, [email protected]**,

[email protected]***

ABSTRAK

Latar Belakang : Kanker payudara adalah pembunuh utama wanita baik

secara global maupun regional. Sumber daya yang terbatas dan sistem kesehatan

yang lemah menyebabkan wanita terdiagnosis pada stadium akhir. Kanker

payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau

perkembangan yang tidak terkontrol pada sel-sel jaringan payudara

Tujuan Penelitian : Mengetahui pengaruh “Aplikasi Stop Breast Cancer (SBC)

untuk peningkatan pengetahuan tentang deteksi dini kanker payudara pada remaja

putri di SMAN 1 Sanden.

Metode Penelitian : jenis penelitian ini adalah quasi eksperimen dengan pre test

post test design with control group. Penelitian ini dilaksanakan pada dari bulan

November sampai bulan Mei 2019. Jumlah sampel yang diambil sebanyak 30

responden pada kelompok eksperimen, 30 responden pada kelompok kontrol 1 di

SMAN 1 Sanden dan 30 responden pada kelompok kontrol 2 di SMAN 1 Pundong.

Analisis data mengunakan parametrik one way anova.

Hasil Penelitian : Rata-rata skor pengetahuan pada tiga kelompok memiliki

nilai signifikasi 0,000 (0,000<0,05). Dari data tersebut dapat disimpulkan bahwa

terdapat peningkatan pengetahuan yang bermakna setelah dan sebelum diberikan

intervensi. Hasil selisih rata-rata pengetahuan pada kelompok eksperimen dan

kontrol 1 memiliki selisih 8,73 dengan peningkatan bermakna p 0,023<0,05. pada

kelompok eksperimen dan kontrol 2 memiliki selisih 7,3 dengan peningkatan tidak

bermakna p 0,067>0,05

Kesimpulan : ada peningkatan pengetahuan tentang deteksi dini kanker

payudara pada remaja putri dengan media aplikasi stop breast cancer (SBC)

Kata Kunci : Aplikasi Stop Breast Cancer (SBC) untuk peningkatan

pengetahuan deteksi dini kanker payudara.

Page 7: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol

KATA PENGANTAR

Puji syukur penulis panjatkan kepada ALLAH SWT, karena atas limpahan

rahmat dan hidayah-Nya, sehingga dapat menyelesaikan Skripsi dengan judul

“Aplikasi SBC (Stop Breast Cancer) untuk Peningkatan Pengetahuan Tentang

Deteksi Dini Kanker Payudara pada Remaja Putri di SMAN 1 Sanden, Bantul”.

Skripsi ini disusun sebagai salah satu syarat untuk mencapai gelar Sarjana

Terapan Kebidanan pada Program Studi Sarjana Terapan Jurusan Kebidanan

Poltekkes Kemenkes Yogyakarta.

Skripsi ini terwujud atas bimbingan, pengarahan dan bantuan dari berbagai

pihak yang tidak tidak bisa penulis sebutkan satu persatu, dan oleh karena itu pada

kesempatan ini penulis menyampaikan penghargaan dan terimakasih kepada:

1. Joko Susilo,SKM, M.Kes,selaku direktur Poltekkes Kemenkes Yogyakarta

atas kebijakannya sehingga penyusunan usulan penelitian ini dapat

terlaksana.

2. Dr.Yuni Kusmiyati,SST,MPH selaku Ketua Jurusan Kebidanan Poltekkes

Kemenkes Yogyakarta atas kebijakannya sehingga penyusunan usulan

penelitian ini dapat terlaksana.

3. Yuliasti Eka Purnamaningrum,SSiT.,MPH selaku Ketua Prodi Sarjana

Terapan Jurusan Kebidanan Poltekkes Kemenkes Yogyakarta atas

kebijakannya sehingga penyusunan usulan penelitian ini dapat terlaksana.

4. Endah Marianingsih Theresia, SIP, APP, M.Kes selaku dosen pembimbing

utama yang telah membimbing dari awal penyusunan, dan telah

memberikan arahan serta masukan kepada penulis.

5. Hesty Widyasih, SST,M.Keb selaku dosen pembimbing pendamping yang

telah membimbing dari awal penyusunan, dan telah memberikan arahan

serta masukan kepada penulis.

6. Drs. Witarso selaku kepala sekolah SMAN 1 Srandakan yang telah

memberikan izin pada penulis untuk melakukan uji validitas, serta guru

yang telah membantu dalam pelaksanaan.

Page 8: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol

7. Dra. Wiwik Heruriyanti,M.M selaku kepala sekolah SMAN 1 Sanden yang

telah memberikan izin pada penulis untuk melakukan penelitian, serta guru

yang telah membantu dalam pelaksanaan penelitian.

8. Drs.Suhana,M.Hum Selaku kepala sekolah SMAN 1 Pundong yang telah

memberikan izin pada penulis untuk melakukan penelitian, serta guru yang

telah membantu dalam pelaksanaan penelitian.

9. Teman-teman Mahasiswa Sarjana Terapan Kebidanan Poltekkes Kemenkes

Yogyakarta yang selalu memberikan bantuan dan dukungan.

10. Orangtua dan keluarga penulis atas dukungan material dan moral.

11. Semua pihak yang tidak dapat penulis sebutkan satu persatu yang telah

berpartisipasi dalam penyusunan usulan penelitian ini.

Mengingat keterbatasan pengetahuan dan pengalaman, penulis

menyadari bahwa penulis skripsi ini masih belum sempurna. Oleh karena

itu,penulis mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari

semua pihak. Akhir kata, penulis berharap semoga skripsi ini bermanfaat

bagi semua pihak.

Yogyakarta, Mei 2019

Penulis

Page 9: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol

DAFTAR ISI

Halaman

HALAMAN JUDUL…………………………………………………. i

HALAMAN PERSETUJUAN PEMBIMBING……………………… ii

HALAMAN PENGESAHAN................................................................. iii

HALAMAN PERNYATAAN ORISINALITAS……………...……... iv

HALAMAN PERNYATAAN PERSETUJUAN PUBLIKASI KARYA

ILMIAH UNTUK KEPENTINGAN AKADEMIS……………………..

v

ABSTRACT…………………………………………………………… vi

ABSTRAK…………………………………………………………… vii

KATA PENGANTAR………………………………………………….. viii

DAFTAR ISI…………………………………………………………. x

DAFTAR GAMBAR…………………………………………………… xii

DAFTAR TABEL……………………………………………………. xiii

DAFTAR LAMPIRAN………………………………………………. xiv

BAB I PENDAHULUAN…………………………………………… 1

A. Latar

Belakang…………………………………………………..

B. Rumusan

Masalah……………………………………………….

C. Tujuan Penelitian……………………………………………...

D. Ruang Lingkup………………………………………………..

E. Manfaat Penelitian…………………………………………….

F. KeaslianPenelitian……………………………………………

1

5

5

6

7

8

BAB II TINJAUAN PUSTAKA………………………………………

A. Telaah Pustaka………………………………………………...

B. Kerangka Teori………………………………………………..

C. Kerangka

Konsep………………………………………………..

D. Hipotesis………………………………………………………

13

13

20

20

21

BAB III METODE PENELITIAN…………………………………

A. Jenis Dan Desain Penelitian…………………………………..

B. Populasi Dan Sampel…………………………………………

C. Waktu Dan Tempat………………………………...…………

D. Variable Penelitian……………………………………………

E. Definisi Operasional Variable Penelitian…………………......

F. Jenis Dan Teknik Pengumpulan Data………………………...

G. Instrumen Dan Bahan Penelitian…………………………..….

H. Uji Validitas Dan Realibilitas…………………………………

I. Prosedur Penelitian……………………………………………

22

22

23

25

25

26

27

27

28

31

Page 10: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol

J. Manajemen Data…………………………………………..…..

K. Etika Penelitian…………………………………………..……

L. Kelemahan Penelitian…………………………………………

34

37

38

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN

A. Hasil Penelitian…………………………………………………

B. Pembahasan…………………………………………………….

39

39

43

BAB V KESIMPULAN DAN SARAN

A. Kesimpulan…………………………………………………….

B. Saran…………………………………………………………...

46

46

47

DAFTAR PUSTAKA……………………………………………….. 48

LAMPIRAN……………………………………………………………

.

51

Page 11: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol

DAFTAR GAMBAR

Halaman

Gambar 1 Kerangka Teori…………………………………………. 20

Gambar 2 Kerangka Konsep……………………………………….. 20

Gambar 3 Sistematika Desain Penelitian…………………………... 22

Page 12: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol

DAFTAR TABEL

Halaman

Tabel 1 Definisi Operasional Variabel Penelitian………………….. 26

Tabel 2 Kisi-Kisi Kuesioner Pengetahuan…………………………. 28

Tabel 3 Pengkodean pada variabel ………………………………… 35

Tabel 4 Distribusi Frekuensi ………………………………………. 40

Tabel 5 Rata-rata Skor Pengetahuan……………………………….. 41

Tabel 6 Selisih Peningkatan kelompok eksperimen dan kontol 1 ....... 42

Tabel 7 Selisih peningkatan kelompok eksperimen dan kontrol 2....... 43

Page 13: New APLIKASI STOP BREAST CANCER (SBC) UNTUK … · 2020. 1. 16. · Kanker payudara adalah penyakit yang terjadi akibat pertumbuhan yang berlebihan atau perkembangan yang tidak terkontrol

DAFTAR LAMPIRAN

Halaman

Lampiran 1 Anggaran Penelitian………………………………….. 51

Lampiran 2 Jadwal Kegiatan Penelitian…………………………… 52

Lampiran 3 Persetujuan Setelah Penjelasan (PSP)……………… 53

Lampiran 4 Lembar Permohonan Menjadi Responden……………. 55

Lampiran 5 Informed Consent…………………………………….. 56

Lampiran 6 Kuesioner…………………………………………….. 57

Lampiran 7 Kunci Jawaban……………………………………….. 62

Lampiran 8 Uji Validitas dan Reabilitas………………………….. 63

Lampiran 9 Master Tabel………………………………………….

Lampiran 10 Distribusi Frekuensi…..…………………………….. 64

Lampiran 11 Hasil Uji 2 Variabel……………………………….... 68

Lampiran 12 Aplikasi SBC (Stop Breast Cancer)………………… 81

Lampiran 13 Buku Saku………………….……………………...... 90

Lampiran 14 Uji Validitas Konstruksi Media…………………….. 93

Lampiran 15 Uji Validitas Isi Media……………………………… 96

Lampiran 16 Surat Persetujuan Komisi Etik……………………… 101

Lampiran 17 Surat Uji Validitas………………………………...... 102

Lampiran 18 Surat Ijin Penelitian………………………………… 104

Lampiran 19 Surat Pengantar Penelitian…………………………. 107

Lampiran 20 Surat Keterangan Pengambilan Data………………. 108

Lampiran 21 Dokumentasi Penelitian……………………………. 110