naskah akademik. naskah... · 2020. 10. 2. · naskah akademis rancangan peraturan daerahnomor...

42
NAS RANCA RENC PROVI TIM PENYUSU PROVI SKAH AKADEMIK ANGAN PERATURAN DAERA NOMOR TAHUN 2020 TENTANG CANA TATA RUANG WILAYAH INSI NUSA TENGGARA BARA TAHUN 2020–2040 DisusunOleh: UN RANCANGAN PERATURAN INSI NUSA TENGGARA BARA TAHUN2020 K AH H AT N DAERAH AT

Upload: others

Post on 23-Jan-2021

18 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMIKRANCANGAN PERATURAN DAERAH

NOMOR TAHUN 2020

TENTANG

RENCANA TATA RUANG WILAYAHPROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

TAHUN 2020–2040

DisusunOleh:

TIM PENYUSUN RANCANGAN PERATURAN DAERAHPROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

TAHUN2020

NASKAH AKADEMIKRANCANGAN PERATURAN DAERAH

NOMOR TAHUN 2020

TENTANG

RENCANA TATA RUANG WILAYAHPROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

TAHUN 2020–2040

DisusunOleh:

TIM PENYUSUN RANCANGAN PERATURAN DAERAHPROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

TAHUN2020

NASKAH AKADEMIKRANCANGAN PERATURAN DAERAH

NOMOR TAHUN 2020

TENTANG

RENCANA TATA RUANG WILAYAHPROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

TAHUN 2020–2040

DisusunOleh:

TIM PENYUSUN RANCANGAN PERATURAN DAERAHPROVINSI NUSA TENGGARA BARAT

TAHUN2020

Page 2: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-1-

KATAPENGANTAR

Syukur Alhamdulillah kami panjatkan kehadirat Tuhan YangMaha Esa atas segala limpahan rahmat dan hidayah-Nya, sehinggaNaskah Akademik Rancangan Peraturan Daerah tentang PerubahanAtas Peraturan Daerah Nomor 3 Tahun 2010 tentang Rencana TataRuang Wilayah (RTRW) Provinsi Nusa Tenggara Barat Tahun 2009-2029dapat diselesaikan. Naskah Akademik ini ditujukan sebagai acuan ataureferensi dalam penyusunan dan pembahasan Rancangan PeraturanDaerah dimaksud.

Pelaksanaan Revisi/PerubahanPerda RTRW Provinsi NTB Tahun2009-2029 berlandaskan pada Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007tentang Penataan Ruang dan Peraturan Pemerintah Republik IndonesiaNomor 15 Tahun 2010 tentang Pedoman Penataan Ruang. Disampingitu, dinamika pembangunan daerah di Provinsi NTB menuntut adanyapenyesuaian.

Untuk melengkapi dokumen teknis Revisi/Perubahan PerdaRTRW Provinsi NTB Tahun 2009-2029, maka disusunlah NaskahAkademis sebagai bahan masukan bagi pembuat Rancangan PeraturanDaerah dan dapat berguna bagi pihak-pihak yang berkepentingan.

Harapan penyusun dengan telah selesainya penulisan NaskahAkademik ini, dapat segera disusun Rancangan Peraturan Daerahtentang Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi Nusa TenggaraBarat Tahun 2020-2040 dalam rangka pelaksanaan ketentuan Pasal 26ayat (7) Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang PenataanRuang, yang menyatakan bahwa Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsiditetapkan dengan Peraturan Daerah Provinsi.

Menyadari masih terdapat banyak kekurangan dan kelemahanpada setiap bahasan, maka tidak ada ruang tertutup bagi setiap upayaperbaikan. Pada kesempatan ini, kepada semua pihak yang turutmemberikan bantuan, pengarahan, bimbingan serta dorongan bagikelancaran pelaksanaan kegiatan ini disampaikan terima kasih.

Mataram,2020

Tim Penyusun

Page 3: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-2-

DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR --------------------------------------------------------------------01DAFTAR ISI ------------------------------------------------------------------------------02

BABI PENDAHULUAN -------------------------------------------------------------03A. Latar Belakang --------------------------------------------------------03B. Identifikasi Masalah --------------------------------------------------06C. Tujuan dan Kegunaan Penyusunan Naskah Akademis---------07D. Metode ------------------------------------------------------------------08E. Sistematika-------------------------------------------------------------19

BABII KAJIAN TEORITIS DAN PRAKTEK EMPIRIS---------------------10A. Kajian Teoritis ---------------------------------------------------------10B. Kajian Terhadap Asas/Prinsip Terkait-----------------------------11C. Kajian Terhadap Praktek Penyelenggaraan -----------------------12D. Kajian Terhadap Implikasi Sosial, Politikdan Ekonomi ---------13

BABIII EVALUASI DAN ANALISIS PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN TERKAIT ----------------------------------------------- 15

BABIV LANDASAN FILOSOFIS, SOSIOLOGIS DAN YURIDIS ----------19A. Landasan Filosofis ----------------------------------------------------19B. Landasan Sosiologis --------------------------------------------------20C. Landasan Yuridis -----------------------------------------------------21

BABV JANGKAUAN, ARAH PENGATURAN DAN RUANG LINGKUPMATERI MUATAN ---------------------------------------------------- 32

BABVI PENUTUP -------------------------------------------------------------- 35A. Kesimpulan ------------------------------------------------------------35B. Saran--------------------------------------------------------------------36

DAFTAR PUSTAKA---------------------------------------------------------------------37TIM PENYUSUN -------------------------------------------------------------------------38

LAMPIRAN

Page 4: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-3-

BABIPENDAHULUAN

A. LATARBELAKANGProvinsi Nusa Tenggara Barat merupakan wilayah

administratif yang pembentukannya berlandaskan Undang-Undang Nomor 64 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerah-daerah Tingkat I Bali, Nusa Tenggara Barat dan Nusa TenggaraTimur (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1958 Nomor115, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor1649). Luas wilayah Provinsi Nusa Tenggara Barat berdasarkanperhitungan Badan Pusat Statistik adalah19.153,15km2 (sembilanbelas ribu seratus lima puluh tiga koma lima belas kilometerpersegi) yang terdiri dari10 (sepuluh) kabupaten/kota, 116(seratus enam belas) Kecamatan,1.141(seribu seratus empat uluhsatu) Kelurahan/Desa. Batas-batas wilayah ProvinsiNusa Tenggara Barat terdiri dari:

a. Sebelah Utara berbatasan dengan Laut Jawa dan LautFlores;

b. Sebelah Timur berbatasan dengan Selat Sape dan ProvinsiNTT;

c. Sebelah Selatan berbatasan dengan Samudera Hindia;d. Sebelah Barat berbatasan dengan Selat Lombok dan

Provinsi Bali.Pemerintah Provinsi NTB berwenang menetapkan Rencana

Tata Ruang Wilayah (RTRW) yang berfungsi sebagai arahanstruktur dan pola ruang, pemanfaatan sumberdaya danpembangunan di Provinsi NTB serta penyelaras kebijakan denganpenataan ruang Nasional, Provinsi dan Kabupaten/Kota yangberbatasan. Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW) Provinsi NTBjuga berfungsi sebagai pedoman dalam penyusunan RencanaPembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) Provinsi NTBdan pedoman penyusunan Rencana Pembangunan JangkaPanjang Daerah (RPJPD) Provinsi NTB.

Berdasarkan ketentuan Pasal 1 Undang-Undang Nomor 26Tahun 2007 tentang Penataan Ruang dinyatakan bahwa Ruang

Page 5: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-4-

adalah wadah yang meliputi ruang darat, ruang laut dan ruangudara, termasuk ruang didalam bumi sebagai satu kesatuanwilayah, tempat manusia dan makhluk hidup lain melakukankegiatan dan memelihara kelangsungan hidupnya. Sedangkanberdasarkan Pasal 1 angka 11 Undang-Undang Nomor 26 Tahun2007 tentang Pemanfaatan Ruang dinyatakan bahwaPerencanaan tata ruang adalah suatu proses untuk menentukanstruktur ruang dan pola ruang yang meliputi penyusunan danpenetapan rencana tata ruang. Dengan demikian perencanaantata ruang wilayah merupakan susunan unsur-unsur pembentuklingkungan secara hierarki dan saling berhubungan satu denganlainnya, sedangkan yang dimaksud dengan pola pemanfaatanruang adalah tata guna tanah, air, udara dan sumber daya alamlainnya dalam wujud penguasaan,penggunaan dan pemanfaatantanah, air, udara dan sumber daya alam lainnya.

Sesuai dengan ungsinya Rencana Tata Ruang WilayahRTRW) Provinsi Nusa Tenggara Barat harus dapat menjadipedoman dan dasar bagi penyusunan rencana dan programpembangunan di Provinsi NTB aik jangka menengah maupunjangka panjang. Dengan demikian, arahan dari rencana tataruang lebih lanjut perlu dioperasionalkan dalam penyusunanindikasi program pembangunan. Indikasi program pembangunandalam implementasi Rencana Tata Ruang Wilayah (RTRW)Provinsi NTB dimaksud kanse bagai panduan program yang harusdilaksanakan dalam rangka pencapaian tujuan penataanruang.Penyusunan indikasi program jangka menengah danjangka panjang didasarkan pada pertimbangan sebagai berikut:

a. tujuan,kebijakan dan strategi penataan tata ruang;b. rencana struktur dan polaruang;c. rencana penetapan kawasan strategis; dand. kemampuan Pemerintah Provinsi NTB dalam pembiayaan

pembangunan.Penyusunan program pembangunan tidak terlepas dari

kebijaksanaan pembangunan yang telah digariskan dalam visidan misi pembangunan di Provinsi NTB. Demikian pulaperumusan ini perlu memperhatikan program-program yang telahdisusun oleh instansi-instansi baik ditingkat pusat maupunditingkat daerah atau pada Provins NTB. Indikasi program-program pembangunan dalam Rencana Tata Ruang Wilayah(RTRW) Provinsi

Page 6: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-5-

NTBdijabarkansecarasektoraldiberbagaikawasanatauwilayahpengembangan.Jangkawaktuperencanaanprogramadalah20(duapuluh)tahunterhitungdaritahun2020sampaidengantahun2040,yangdijabarkandalam4(empat)kaliprogram.Program-programiniselanjutnyamenjadipanduanbagipenyusunanprogramdankegiatanpembangunan,terutamayangberskalabesar.

TujuanUmumPenataanRuangsebagaimanayangdiamanatkandalamUndang-UndangNomor26Tahun2007PenataanRuang,adalah:

a. aman,masyarakatdapatmenjalankanaktivitaskehidupannyadenganterlindungidariberbagaiancaman;

b. nyaman,memberikesempatanyangluasbagimasyarakatuntukmengartikulasikannilai-nilaisosialbudayadanfungsinyasebagaimanusiadalamsuasanayangtenangdandamai;

c. produktif,prosesproduksidandistribusiberjalansecaraefisiensehinggamampumemberikannilaitambahekonomiuntukkesejahteraanmasyarakatsekaligusmeningkatkandayasaing;dan

d. berkelanjutan,kualitaslingkunganfisikdapatdipertahankanbahkandapatditingkatkan,tidakhanyauntukkepentingangenerasisaatininamunjugagenerasiyangakandatang.Denganmelihatpotensiwilayahdanisustrategisbaikyangbers

ifatinternalsepertipermasalahanmaupunfaktor-faktoreksternalyangberkaitandenganbarbagaikondisiregionalsertauntukmenjawabberbagaiisupembangunanyangberkembang,makatujuanpenataanruangwilayahProvinsi NTBTahun2020 -2040adalahmewujudkan ruang wilayah provinsi yang maju danlestari melalui pengelolaan dan perlindungan sumber dayaalam yang berbasis daya dukung lingkungan dan mitigasibencana guna pengembangan kawasan unggulan agribisnis,pariwisata dan industri yang berdaya saingyang berarti harus:

1. mewujudkan keharmonisan antara lingkungan alam danlingkungan buatan;

2. mewujudkan keterpaduan dalam penggunaan sumberdaya alam dan sumberdaya buatan denganmemperhatikan sumber daya manusia; dan

3. mewujudkan perlindungan fungsi ruang dan pencegahandampak negatif terhadap lingkungan akibat pemanfaatanruang.

Page 7: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-6-

Pelaksanaan RTRW Provinsi NTB tentunya harus ditinjaukembali setiap 5(lima) tahun untuk memastikan penyelenggaraantata ruang sudah sesuai dengan rencana yang ditetapkan dansejalan dengan kebijakan yang ada. Dalam masa 5(lima) tahunpertama pemanfaatan rencana tataruang tersebut,terdapatbeberapa hal yang mempengaruhi kinerja pelaksanaan RTRWProvinsi NTB antara lain terhadap perubahan peraturanperundang-undangan, kebijakan skala Nasional, serta tuntutanpembangunan berkelanjutan. Dalam implementasi RTRW ProvinsiNTB selama kurun waktu 2009 -2019 diperkirakan telahmengalami berbagai perubahan dalam pemanfaatannya. Hal initercirikan dari semakin pesatnya perkembangan Provinsi NTByang Nampak dari perubahan dan perkembangan fisikwilayahnya yang tidak sesuai dengan arahan RTRW Provinsi NTBTahun 2009-2029.

Seiring dengan paradigma yang telah dipaparkan diatas,maksud seharusnya Pemerintah Provinsi NTB melakukanpenyesuaian atau revisi dan membentuk Rancangan PeraturanDaerah Provinsi NTB tentang Rencana Tata Ruang WilayahProvinsi NTB Tahun 2020 – 2040 dalam rangka meningkatkandan mewujudkan optimasi dan sinergi pemanfaatan ruangwilayah Provinsi NTB secara berkelanjutan dan berwawasanlingkungan bagi peningkatan kesejahteraan masyarakat diProvinsi NTB.

B. IDENTIFIKASIMASALAHBerdasarkanuraiandiatas,makadalamhalinidapatdiidentifi

kasipermasalahanyangtimbuladalah:1. perlunyamenetapkantujuan,kebijakandanstrategipenataa

nruangdiwilayahProvinsiNTByangefektifdanefisien,yangdiwujudkanmelaluiprosespenataanruangyangoptimal;

2. perlunyamengendalikansertamemanfaatkanruangdalampelaksanaanpembangunanuntukmencapaikondisiidealtataruangwilayahProvinsiNTByangdiharapkan,gunauntukkeserasianpembangunanwilayahProvinsiNTBdenganwilayahsekitarnyadanterwujudnyatataruangwilayahProvinsi NTByangberkualitas;

Page 8: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-7-

3. perludibentuknyasuatuPeraturanDaerahyangdapatmemberikankepastianhukumdalamrangkapemanfaatanruangwilayahProvinsi NTB;dan

4. perlunyamengikutsertakanmasyarakatdiProvinsiNTBdalamrangkapemberiandukungandanpartisipasiyanglebihkomprehensifterhadappenataanruang,halinidilakukandalamrangkaoptimalisasiperumusankebijakanperencanaantataruangProvinsiNTBagardapatdikeloladenganlebihberdayagunadanberhasilguna.

C. TUJUAN DAN KEGUNAAN PENYUSUNAN NASKAH AKADEMIKNaskah Akademik ini bertujuan untuk memberikan kajian

dan kerangka filosofis, sosiologis, dan yuridis tentang perlunyaRancangan Peraturan Daerah Provinsi NTBtentangRencanaTataRuang Wilayah Provinsi NTBTahun2020 - 2040.Gambaran yang tertulis diharapkan dapat menjadi panduan bagiDewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi NTBuntuk mengkajimateri Rancangan Peraturan Daerah tersebut ke depan.

Tujuan penulisanNaskah AkademikRancangan PeraturanDaerah Provinsi NTB tentang RencanaTataRuang WilayahProvinsi NTB Tahun2020 - 2040adalah:

1. memberikan landasan hukum, kerangka pemikiran danmasukan bagi Rancangan Peraturan Daerah ProvinsiNTB tentang RencanaTataRuang Wilayah Provinsi NTBTahun2020 - 2040;

2. mengkaji dan meneliti pokok-pokok materi yang harusada dalam Rancangan Peraturan Daerah Provinsi NTBtentang RencanaTataRuang Wilayah Provinsi NTBTahun2020 - 2040, serta keterkaitannya denganperaturan perundang-undangan lainnya;

3. merumuskan Rancangan Peraturan Daerah Provinsi NTBtentang RencanaTataRuang Wilayah Provinsi NTBTahun2020 - 2040 yang dikaji secara ilmiah danmencakup segala aspek teknis, ekonomis serta peransertamasyarakat.Secara umum, kegunaanpenulisannaskah

akademikadalahmemberikanmasukanyangdiharapkannantinyadapatdijadikan

Page 9: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-8-

sebagai pedomanatauacuan untukmeningkatkanpembangunanantarsektordanantarwilayahdalampemanfaatanruang diwilayahProvinsi NTB yang mengarah pada:

1. terkendalinya pembangunan di wilayah Provinsi NTB baikyang dilakukan oleh pemerintah maupun olehmasyarakat;

2. terciptanya keserasian antara pemnafaatan ruang padakawasan lindung dan kawasan budidaya;

3. tersusunnya rencana dan keterpaduan program-programpembangunan di wilayah Provinsi NTB;

4. terdorongnya minat investasi masyarakat dan duniausaha di wilayah Provinsi NTB; dan

5. terkoordinasinya pembangunan antar wilayah dan antarsektor pembangunan.

D. METODESecara umum Naskah Akademis ini disusun

menggunakan logika pemikiran filosofis positivisme pragmatis,hanya dengan mempelajari fakta, kenyataan, espektasi danaspirasi mengenai permasalahan yang ada dan menginternalisasi,merefleksikan nilai-nilai tersebut dalam proses legislasi, paralegislator dalam merencanakan, mempersiapkan, melalui teknikpenyusunan, perumusan, pembahasan dan pengesahanperaturan daerah ini.

Adapun metode atau pendekatan yang digunakan dalampenyusunanNaskah Akademikini adalahmetode deskriptif-analitissecara ilmiah, terstruktur dan sistematis, yaitu:

1. kajianpustakaterhadapperaturanperundang-undanganyangterkaitdenganRencanaTataRuang WilayahProvinsi NTB Tahun 2020 - 2040;

2. serangkaiankegiatandiskusi;3. kajiterappengalamandaerah laindalampemanfaatanruang

yang didapatkan melalui prosestelaahdokumen-dokumenatau literaturdari berbagaimedia(internet, prosesseminar, dan lain-lain);

4. survey;5. penelitian hukum (penelitian Yuridis Normatif);6. analisis dan evaluasimenyangkut data dan informasi

yang ada serta keterkaitannya dengan peraturan

Page 10: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-9-

perundang-undangan pada level yang sama maupunperaturan perundang-undangan di atasnya;dan

7. penyusunannaskah.PenyusunanmateriNaskahAkademikjugamemperhatikan

kaidah-kaidahhukum,kelembagaandanmempertimbangkanperansertamasyarakat.

E. SISTEMATIKANaskahAkademik inidisusundengansistematika yang

mengacu pada Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentangPembentukan Peraturan Perundang-Undangan, yaitu:

1. BabIPendahuluan,berisiuraiantentanglatarbelakang,identifikasimasalah,tujuandankegunaankegiatanpenyusunannaskahakademik,metodedansistematika.

2. BabII Kajian Teoritis danPraktekEmpiris, berisiuraiantentang kajianteoretis,kajian terhadap asas/prinsipyang terkait,kajian terhadap praktikpenyelenggaraan,kajian terhadap implikasisosial, politikdan ekonomi.

3. Bab IIIEvaluasi danAnalisisPeraturanPerundang-Undangan Terkait, berisi uraiantentanghasilkajianterhadap peraturan perundang-undanganterkait dengan materi dansusunanRancanganPeraturan Daerah Provinsi NTB tentangRencanaTataRuang Wilayah Provinsi NTB Tahun2020 -2040.

4. Bab IV LandasanFilosofis,Sosiologis dan Yuridis, berisiuraian tentanglandasan filosofis, landasansosiologis danlandasan yuridis.

5. Bab VJangkauan, Arah Pengaturan dan Ruang LingkupMateri Muatan, berisi uraian tentang sasaran yang akandiwujudkan, arah dan jangkauan pengaturan materi dansusunanRancangan Peraturan Daerah Provinsi NTBtentang RencanaTataRuang Wilayah Provinsi NTBTahun2020 - 2040.

6. BabVIPenutup, berisi kesimpulan dan saran hasilkajiananalisisNaskah Akademik.

Page 11: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-10-

7. Daftar Pustaka, memuat buku, peraturan perundang-undangan dan bahan-bahan yang diperoleh dari internet,yang menjadi sumber bahan penyusunan naskahakademik.

BAB IIKAJIAN TEORITIK DAN PRAKTEK EMPIRIS

A. KAJIAN TEORITISPenataanruang sebagaisuatu sistem perencanaan

tataruang, pemanfaatanruangdanpengendalianpemanfaatanruang merupakansatukesatuanyangtidakterpisahkan antarayangsatudenganyanglain dan harus dilakukansesuaidengankaidah penataanruang,sehingga diharapkan dapatmewujudkanpemanfaatanruang yang berhasilguna danberdayagunasertamampu mendukung pengelolaan lingkunganhidupyang berkelanjutansertatidakterjadi pemborosanpemanfaatan ruang dantidakmenyebabkanterjadinyapenurunankualitasruang. Penataanruangyang didasarkanpadakarakteristik, dayadukung dandayatampung lingkunganserta didukung olehteknologiyang sesuaiakan meningkatkankeserasian,keselarasandankeseimbangansubsistem.Halituberartiakandapatmeningkatkankualitasruangyang ada,dikarenakanpengelolaansubsistemyangsatuberpengaruhpada subsistemyanglaindanpadaakhirnyadapatmempengaruhisistem wilayahruangnasionalsecarakeseluruhan.Pengaturanpenataanruang menuntutdikembangkannyasuatusistemketerpaduansebagaiciri utama.

Halituberarti perluadanyasuatukebijakan nasionaltentangpenataanruang yang dapat memadukanberbagaikebijakanpemanfaatanruang. Seiring dengan maksudtersebut,pelaksanaanpembangunanyangdilaksanakan,baikolehPemerintah,PemerintahDaerahmaupun masyarakat,baik padatingkatpusat maupun padatingkatdaerah,harusdilakukansesuaidenganrencanatataruang

Page 12: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-11-

yang telah ditetapkan.Dengandemikian, pemanfaatan ruangolehsiapa pun tidak boleh bertentangandenganrencanatataruang.

Pemanfaatanruang merupakankegiatanmemanfaatkansumber dayayangtersediapadaruang,namundinamikaperubahanpemanfaatanruangtidakselalumengarahpadaoptimasipemanfaatan sumberdayayang ada, hal initerutamadisebabkanolehterus meningkatnyakebutuhan akan ruang sejalandenganperkembangankegiatanbudidayasementarakeberadaanruangbersifatterbatas.Dalammenyeimbangkankebutuhandanketersediaanakanlahanmenujukondisioptimal, makaperencanaanpemanfaatan ruangdilakukan melaluipendekatankomprehensifyang memadukanpendekatan sektoraldan pendekatan ruang.Dalamhaliniperencanaan tataruang merupakanupayauntukmemadukandan menyerasikankegiatanantarsektoragardapatsalingmenunjangsertauntukmengatasi konflik berbagai kepentingandalampemanfaatanruang.

B. KAJIAN TERHADAP ASAS / PRINSIP TERKAITPembentukan peraturan daerah yang baik selain

berpedoman pada asas-asas pembentukan peraturan perundang-undangan yang baik (beginselen van behoorlijke wetgeving), jugaperlu dilandasi oleh asas-asas hukum umum (algemenerechtsbeginselen), yang didalamnya terdiri dari asas Negaraberdasarkan atas hukum (rechtstaat), pemerintahan berdasarkansistem konstitusi, dan Negara berdasarkan kedaulatan rakyat.

Asas atau prinsip dalampembentukanPeraturan DaerahProvinsi NTBtentang Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi NTBTahun2020- 2040didasarkan pada 4(empat) asas,antara lain:

1. asasmanfaat, yaitumenjadikanwilayahProvinsiNTBmelalui pemanfaatanruangsecaraoptimalyangtercermindalampola pemanfaatanruang;

2. asaskeseimbangandankeserasian,yaitumenciptakankeseimbangan dankeserasianfungsidanintensitaaspemanfaatanruang;

3. asaskelestarian, yaitumenciptakanhubunganyangserasiantarmanusia dan lingkunganyang tercermin daripolaintensitaas pemanfaatanruang;dan

Page 13: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-12-

4. asasketerbukaan,yaitubahwasetiaporang/pihakdapatmemperolehketeranganmengenaiprodukperencanaantataruanggunaberperan sertadalamproses penataanruang.Selainasas-asassebagaimanatersebut

diatas,pembentukan Rancangan Peraturan Daerah Provinsi NTBtentang RencanaTataRuang Wilayah Provinsi NTB Tahun2020–2040 jugatelahmemenuhi persyaratanasaspembentukanperaturan perundang-undangan yangbaik,sebagaimanayangdiaturdalamPasal5Undang-UndangNomor12 Tahun2011 tentang PembentukanPeraturanPerundang-Undangan, yang meliputiasaskejelasantujuan, asaskelembagaanataupejabat pembentuk yangtepat,asas kesesuaianantara jenis, hierarki danmateri muatan,asasdapatdilaksanakan,asaskedayagunaan dan kehasilgunaan,asaskejelasanrumusan,danasasketerbukaan.

PembentukanPeraturan Daerah Provinsi NTB tentangRencana Tata Ruang Wilayah Provinsi NTBTahun 2020 -2040dilakukandalamrangkapelaksanaanketentuanPasal26ayat(7)Undang-UndangNomor26Tahun2007tentangPenataanRuang,yangmenyebutkanbahwaRencanaTataRuangWilayahProvinsiditetapkandenganPeraturanDaerahProvinsi.

C. KAJIAN TERHADAP PRAKTEK PENYELENGGARAANPerencanaantataruang dilakukan

untukmenghasilkanrencana umumtataruang danrencanarincitataruang.Rencanaumum tata ruangdisusunberdasarkan pendekatan wilayah administratif denganmuatansubstansimencakuprencanastrukturruangdanrencanapolaruang.Rencanatataruang wilayah disusunberdasarkanpendekatanwilayah administrasi kepulauan. Penyusunanrencanaumumtersebut kemudian dioperasionalisasikan dalam bentuk rencanatata ruang Kawasan Strategis Provinsi (KSP) yang selanjutnyaakan dijabarkan dalam bentuk indikasi peraturan zonasi.Peraturan zonasi merupakan ketentuan yang mengaturtentangpersyaratanpemanfaatanruang danketentuan

Page 14: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-13-

pengendaliannyasertadisusununtuk setiap peruntukanyangpenetapanzonanyadalamrencanatataruang KSP.

Rencanatata ruangKSPbesertaindikasiperaturanzonasinyamelengkapi RTRW ProvinsiNTBtersebutmenjadisalahsatudasar dalampengendalianpemanfaatan ruang sehingga pemanfaatan ruang dapat dilakukansesuaidenganrencanaumumtataruang danrencanarinci tataruang.

Pengendalian pemanfaatanruang tersebut dilakukanmelalui perizinan pemanfaatan ruang, pemberian insentifdandisinsentifserta pengenaan sanksi.Perizinanpemanfaatan ruangdimaksudkansebagai upayapenertibanpemanfaatanruangsehinggasetiappemanfaatan ruangharus dilakukansesuaidenganrencanatataruang.Izin pemanfaatanruangdiaturdanditerbitkanolehPemerintahdan PemerintahDaerahsesuaidengankewenangannyamasing-masing. Pemanfaatanruang yangtidaksesuai denganrencana tataruang,baik yang dilengkapidenganizinmaupunyang tidakmemilikiizin,dikenai sanksiadminstratif, sanksi pidana penjara dan/atau sanksi pidanadenda.

Pemberian insentifdimaksudkansebagai upayauntukmemberikan imbalan terhadap pelaksanaan kegiatan yang sejalandenganrencanatata ruang, baikyang dilakukanolehmasyarakatmaupunolehPemerintahDaerah. Bentukinsentiftersebut antaralaindapatberupakeringanan pajak, pembangunanprasaranadansarana (infrastruktur),pemberiankompensasi,kemudahanprosedur perizinan danpemberian penghargaan.Disinsentifdimaksudkansebagaiperangkat untuk mencegah,membatasi pertumbuhandan/ataumengurangikegiatanyangtidaksejalandenganrencanatataruang,yangantaralaindapatberupapengenaanpajakyangtinggi,pembatasanpenyediaan prasarana dan saranasertapengenaankompensasi danpenalti.

Pengenaansanksi, yangmerupakansalahsatuupayapengendalianpemanfaatanruangdimaksudkansebagai perangkattindakanpenertibanataspemanfaatanruang yangtidaksesuaidengan rencana tata ruang dan peraturan zonasi. Pengenaansanksi tidak hanyadiberikankepadapemanfaatruang yangtidaksesuai dengan ketentuanperizinanpemanfaatanruangakantetapijugadikenakan kepadapejabat pemerintahyang

Page 15: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-14-

berwenang,yang menerbitkan izin pemanfaatanruangyangtidaksesuai denganrencanatataruang.

D. KAJIAN TERHADAP IMPLIKASI SOSIAL, POLITIK & EKONOMIPembentukanPeraturan Daerah Provinsi NTB tentang

Rencana Tata Ruang Wilayah Provinsi NTBTahun 2020 -2040secara sosial,politik danekonomimerupakanbagianpengaturan dan penataanwilayah.Sesuai denganfungsi,kegunaandankedudukanRencanaTata Ruang Wilayah(RTRW)ProvinsiNTBharusdapatmenjadi pedoman dan dasar bagipenyusunanrencana dan program pembangunandi ProvinsiNTBbaikjangkamenengahmaupun jangka panjang. Dengandemikian, arahan darirencana tata ruang lebihlanjutperludioperasionalkan dalampenyusunanindikasi programpembangunan.

Indikasi program-programpembangunandalamRencanaTata RuangWilayah(RTRW)Provinsi NTBdijabarkansecara sektoral di berbagaikawasan atauwilayah pengembangan.Jangkawaktuperencanaanprogramadalah20(dua puluh)tahunterhitungdari tahun 2020sampai dengan tahun 2040, yang dijabarkandalam 4 (empat) kali program. Program-program ini selanjutnyamenjadi panduan bagi penyusunanprogramdan kegiatanpembangunan, terutamayangberskala besar.

Adapunimplikasi yangdapatdiperolehdaripembentukanPeraturan Daerah Provinsi NTB tentangRencana Tata Ruang Wilayah Provinsi NTBTahun 2020 -2040,antara lain:

1. penataan ruang wilayah Provinsi NTBmerupakan arahtindakan yang harus ditetapkan untuk mencapai tujuanpenataan ruang wilayah berdasarkan pemanfaatan ruangyang efektif dan efisien untukkepentinganmasyarakat;

2. penataan ruang wilayah Provinsi NTBbertujuan untukmengembangkansektorperdagangan danjasa,pemerintahan, pendidikan, industri dan pariwisata;

3. memberi arah yang jelas dalam proses pembangunanProvinsi NTB dengan wilayah sekitarnya dan terwujudnyatata ruang wilayah Provinsi NTByang berkualitas;

Page 16: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-15-

4. memberi pemahaman yang jelas tentang kedudukan danfungsi penataan ruang yang merupakan upaya untukmemadukan dan menyerasikan kegiatan antarsektor agardapat saling menunjang serta untuk mengatasi konflikberbagai kepentingan dalam pemanfaatanruang;dan

5. sebagai pedoman dalam menyusun program kerja yangkomprehensif,terpadu dantepatsasaransesuai denganvisidan misi untukmembanguntatanankehidupanmasyarakatdiProvinsiNTByangMaju, Religius dan Berbudaya.

BAB IIIEVALUASI DAN ANALISIS

PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN TERKAIT

Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang PemerintahanDaerah sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir denganUndang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua AtasUndang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerahtelah membawaperubahanterhadap paradigma penyelenggaraanpemerintahan,salah satu perubahan mendasaradalahdengan adanyapelaksanaanotonomi daerah,dimanadaerahdiberikewenanganuntukmenyelenggarakan otonomidaerahyang luas, nyata dan bertanggungjawab.

Page 17: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-16-

Urusanwajibyangmenjadikewenanganpemerintahanprovinsimerupakan urusanyangberskalaprovinsi, meliputi:

1. perencanaan,pemanfaatan,danpengawasan tataruang;2. perencanaandanpengendalianpembangunan;3. penyelenggaraanketertibanumum danketenteraman

masyarakat.Penataanruangpadahakekatnyadidasarkanpadakarakteristik,

daya dukung dan dayatampung lingkunganserta didukung olehteknologi yangsesuaiakanmeningkatkankeserasian,keselarasandankeseimbangansubsistem.Hal ini berarti akan dapatmeningkatkankualitasruangyangadakarenapengelolaansubsistemyangsatuberpengaruhpadasubsistem yang lain dan pada akhirnya dapatmempengaruhisistem wilayahruang nasionalsecarakeseluruhan,pengaturan penataanruang menuntut dikembangkannyasuatusistemketerpaduansebagai ciri utama.

SelanjutnyakewenanganPemerintahProvinsi NTB dalammenyelenggarakan Rencana TataRuang Wilayah(RTRW), baikperencanaan, pengaturan,penetapandanpemanfaatantataruangprovinsimemperhatikan:

1. karakteristik penduduk dan adatbudayasetempat;2. penyediaantanahuntukfasilitassosialdanumum,jaringan

prasaranajalan,pengairan, danutilitas;3. keberpihakankepadamasyarakatmiskin;4. daerah-daerahrawanbencana;5. penyediaanruangterbukahijausertapenetapan Lahan Pertanian

Pangan Berkelanjutan (LP2B);6. pengendalian pemanfaatan ruang melalui ketentuan umum

zonasi;7. pemberian insentif dan disinsentif; dan8. pemberian sanksi.

Dengandemikian, perluadanyasuatukebijakannasionaltentangpenataanruang yang dapat memadukanberbagaikebijakanpemanfaatanruang.Seiring dengan maksudtersebut,pelaksanaan pembangunanyangdilaksanakanolehPemerintah,PemerintahDaerahdanmasyarakat,baikpadatingkatpusat maupunpadatingkatdaerah,harusdilakukansesuaidenganrencanatataruangyangtelahditetapkan. Dengandemikian,pemanfaatanruang olehsiapa puntidak boleh bertentangandenganrencanatataruang.

Page 18: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-17-

Undang-UndangNomor26 Tahun2007 tentangPenataanruangsebagai dasarPemerintah Provinsi NTB dalam mengelolasertamemanfaatkanruangwilayahyangada.Pemanfaatanruangditujukanuntuk mewujudkanketerpaduanpembangunandalamwilayahdanuntukmewujudkan keserasian pembangunan wilayahProvinsiNTBdenganwilayahsekitarnya.

BerdasarkanketentuanPasal11Undang-UndangNomor26Tahun2007 tentangPenataanRuang,menyatakanbahwa:

1. Wewenangpemerintahdaerahprovinsidalampenyelenggaraanpenataanruangmeliputi:a. pengaturan,pembinaandanpengawasanterhadappelaksana

an penataanruang wilayahprovinsidankawasanstrategisprovinsi;

b. pelaksanaanpenataanruangwilayahprovinsi;c. pelaksanaanpenataanruangkawasanstrategis provinsi;dand. kerjasamapenataanruangantar-provinsi dan lintas

kabupaten/kota.2. Wewenangpemerintahdaerahprovinsidalampelaksanaan

penataanruang wilayahprovinsisebagaimana dimaksud padaayat(1) hurufbmeliputi:a. perencanaantataruangwilayahprovinsi;b. pemanfaatanruangwilayahprovinsi;danc. pengendalianpemanfaatanruangwilayahprovinsi.

3. Dalampelaksanaanpenataanruangkawasanstrategisprovinsisebagaimana dimaksud pada ayat(1) hurufc, pemerintahdaerahprovinsimelaksanakan:a. penetapankawasanstrategis kabupaten/kota;b. perencanaantataruangkawasanstrategis provinsi;c. pemanfaatan ruang kawasan strategis provinsi; dand. pengendalian pemanfaatan ruang kawasan strategis

provinsi.4. Dalammelaksanakankewenangansebagaimanadimaksudpadaay

at (1) dan ayat (2), pemerintah daerah provinsimengacu padapedomanbidang penataanruang danpetunjuk pelaksanaannya.

5. Dalampelaksanaanwewenangsebagaimanadimaksudpadaayat(1), ayat(2), ayat(3)danayat(4), pemerintahdaerahprovinsi:a. menyebarluaskaninformasiyangberkaitandenganrencanau

mum danrencanarincitata ruang dalamrangkapelaksanaanpenataan ruangwilayahprovinsi;dan

Page 19: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-18-

b. melaksanakanstandarpelayananminimalbidangpenataanruang.

6. Dalamhalpemerintahdaerahprovinsitidakdapatmemenuhistandar pelayananminimal bidangpenataanruang,pemerintahdaerahprovinsidapatmengambillangkahpenyelesaiansesuai denganketentuanperaturanperundang-undangan.Berdasarkan ketentuan diatas kedudukan Rencana Tata Ruang

Wilayah(RTRW)Provinsi NTBadalah:1. sebagaidasarpertimbangandalammenyusunrencanaprogramjangk

a panjang nasional danprovinsi,penyelaras bagikebijakanrencana tataruang nasional, provinsi, kotadanpedoman bagipelaksanaanperencanaan,pemanfaatanruangdan pengendalianpemanfaatan ruangdiProvinsi NTBsampaipadaRencanaTataRuang(RTR)Kawasan Strategis Provinsi;

2. sebagai dasar pertimbangan dalam penyelarasan penataanruang antarwilayah lainyangberbatasan dengan kebijakanpemanfaatanruang provinsi, lintas kabupaten/kotadan lintasekosistem serta kawasanstrategisProvinsi NTB.Berdasarkanevaluasi dananalisaperaturanperundang-

undangan sebagaimanatelahdikemukakandiatas,makasudahseharusnya PemerintahProvinsiNTBmembentukPeraturan Daerah Provinsi NTB tentang Rencana TataRuang Wilayah Provinsi NTBTahun 2020 -2040dalamrangkameningkatkan keserasian,keselarasandankeseimbangansubsistem,keterpaduanpembangunandalam wilayahProvinsi NTBdenganwilayahsekitarnyasertasebagai pedoman dandasarbagi penyusunanrencanadan programpembangunan di Provinsi NTBbaik jangkamenengahmaupunjangkapanjang.

Page 20: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-19-

BAB IVLANDASAN FILOSOFIS, SOSIOLOGIS DAN YURIDIS

A. LANDASAN FILOSOFISPemerintahProvinsi NTBmempunyaifungsiutama yang

harusdijalankan saatiniadalahPublicServiceFunction(fungsipelayananmasyarakat),developmentfunction(fungsipembangunan) danprotection function(fungsi perlindungan).Good Governanceakanterwujudapabilasetiapaparatpemerintahtelahmampumelaksanakan apayang disebutsebagaiobjective andsubjectiveresponsibility.Responsibilityobjectifbersumberkepadaadanyapengendaliandari

Page 21: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-20-

luar (externalcontrols)yang mendorong atau memotivasi aparatuntuk bekerjakerassehinggatujuanthree es (economy, efficiencyand effectiveness)dari organisasiperangkat daerah dapattercapai(Denhardt, 2003).

BerdasarkanketentuanPasal3Undang-UndangNomor26Tahun 2007 tentang PenataanRuangdinyatakanbahwa Penyelenggaraan penataanruangbertujuanuntuk mewujudkanruang wilayahnasionalyangaman,nyaman,produktifdanberkelanjutan berlandaskanwawasannusantara danketahanan nasional,dengan:

1. terwujudnyakeharmonisanantaralingkunganalamdanlingkungan buatan;

2. terwujudnyaketerpaduandalampenggunaan sumberdayaalamdan sumberdayabuatandenganmemperhatikansumber dayamanusia; dan

3. terwujudnyapelindunganfungsiruangdanpencegahandampak negatifterhadaplingkunganakibatpemanfaatanruang.PengembangandanpengelolaanRencanaTataRuang

Wilayah (RTRW) ProvinsimerupakankewenanganPemerintahProvinsiitusendiridengan memperhatikanstrukturruang yangtelahditetapkandalamRencanaTataRuang Wilayah(RTRW)ProvinsiyangsesuaidenganUndang-UndangNomor26Tahun2007tentang PenataanRuang.

Rencanastrukturruang wilayahprovinsimemuatrencanastrukturruang yang ditetapkan dalamRencanaTataRuangWilayah(RTRW)Provinsi.Strukturruangwilayahprovinsimerupakangambaran sistem pelayananwilayahprovinsidan jaringanprasarana wilayahprovinsiyangdikembangkanuntuk mengintegrasikanwilayahkabupaten/kotaselainuntuk melayanikegiatanskalaprovinsiyang meliputisistemjaringantransportasi,sistem jaringanenergi dan kelistrikan, sistem jaringan telekomunikasi dansistemjaringansumber daya air.

Dalamrencana tata ruangwilayahprovinsidigambarkansistempusatkegiatan wilayahprovinsidan peletakan jaringan prasarana wilayahyangberdasarkanperaturanperundang-undangan,pengembangan danpengelolaannya merupakankewenanganpemerintahdaerahprovinsi.Rencanastrukturruangwilayahprovinsimemuatrencanast

Page 22: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-21-

rukturruang yang ditetapkan dalamRencana Tata RuangWilayah(RTRW)Nasionalyangterkaitdenganwilayahprovinsiyangbersangkutan.

B. LANDASAN SOSIOLOGISSuatuperaturanperundang-undanganakanberlakusecara

efektifapabiladalam pembentukannyadilandasi olehpertimbangansosiologisyaitumenyangkut dengan kebutuhanmasyarakat/aparatur pemerintahterhadapperaturantersebut.Rancangan Peraturan Daerah Provinsi NTBtentang RencanaTataRuang Wilayah Provinsi NTB Tahun2020–2040 menjawab permasalahantentangpenyelenggaraanpembangunansertapemanfaatanruang yang adasesuaidengankebutuhanwilayahdaerahdanberdasarkanperaturan perundang-undangan.

Dilihatdariaspeksosiologis,hakdankewajibanmasyarakatdalam penataan ruangsebagaimana diamanatkan dalamUndang- Undang Nomor26 Tahun2007tentangPenataanRuangadalah bahwasetiaporang,kelompokdanbadanhukummemiliki hakdankewajibandalampenataanruang,baikpadatahappenyusunanrencanatataruang,pemanfaatanruangmaupuntahappengendalianpemanfaatan ruang.Dalamhal inipartisipasimasyarakatadalahuntuk berperansertadalampenataanruangmenunjukkanadanyapeningkatankesadarantanggungjawab terhadappelaksanaanpembangunan.

Berdasarkan hal tersebutmaka pembentukanPeraturanDaerah tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020-2040merupakan pelaksanaanpembangunan untukmencapaikondisiidealtataruang wilayahProvinsi NTByangdiharapkan dalam berbagai aspek.

C. LANDASAN YURIDISLandasanyuridis merupakan

pertimbangansecarahukumbahwa Peraturan Daerah tentangRTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040mempunyailandasanhukum yang kuatuntuk diberlakukandiProvinsi

Page 23: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-22-

NTB.Peraturan perundang-undanganyangdapatdijadikansebagaidasar hukum pembentukanPeraturanDaerah tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040adalah:

1. Pasal 18 ayat (6) Undang-Undang Dasar Negara RepublikIndonesia Tahun 1945 perubahan kedua;

2. Undang-Undang Nomor 64 Tahun 1958 tentangPembentukan Daerah-daerah Tingkat I Bali, NusaTenggara Barat dan Nusa Tenggara Timur (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 1958 Nomor 115,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor1649);

3. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1960 tentang PeraturanDasar Pokok-pokok Agraria (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 1960 Nomor 104, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 2043);

4. Undang-Undang Nomor 8 Tahun 1981 tentang HukumAcara Pidana (Lembaran Negara Tahun 1981 Nomor 76,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor3209);

5. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1990 tentang KonservasiSumber daya Alam Hayati dan Ekosistemnya (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 1990 Nomor 49,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor3419);

6. Undang-Undang Nomor 5 Tahun 1992 tentang BendaCagar Budaya (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 1992 Nomor 27, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 3470);

7. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1992 tentang SistemBudidaya Tanaman (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 1992 Nomor 46, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 1992 Nomor 3478);

8. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 1996 tentang Pangan(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1996 Nomor99, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 3656);

9. Undang-Undang Nomor 36 Tahun 1999 tentangTelekomunikasi (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 1999 Nomor 154, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 3881);

Page 24: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-23-

10. Undang-Undang Nomor 41 Tahun 1999 tentangKehutanan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun1999 Nomor 167, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 3888);

11. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2001 tentang Minyakdan Gas Bumi (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2001 Nomor 136);

12. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2002 tentang PertahananNegara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2002Nomor 3, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 1469).

13. Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2003 tentang PanasBumi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003Nomor 115, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4327);

14. Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2004 tentang SumberDaya Air (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2004 Nomor 32, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4377);

15. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2004 tentangPerkebunan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2004 Nomor 84);

16. Undang-Undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang SistemPerencanaan Pembangunan Nasional (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104);

17. Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2004 tentang Perikanan(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor118);

18. Undang-Undang Nomor 38 Tahun 2004 tentang Jalan(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor132, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 4444);

19. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2007 tentang RencanaPembangunan Jangka Panjang Nasional Tahun 2005-2025(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor33);

20. Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2007 tentangPenanggulangan Bencana (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2007 Nomor 66, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4723.);

Page 25: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-24-

21. Undang-Undang Nomor 26 Tahun 2007 tentang PenataanRuang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007Nomor 68, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4725);

22. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2007 tentang Energi(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2007 Nomor96);

23. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2008 tentang Pelayaran(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor64, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 4849);

24. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2008 tentangPengelolaan Sampah (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2008 Nomor 69, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4851)

25. Undang-Undang Nomor 43 Tahun 2008 tentang WilayahNegara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008Nomor 117, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 48925).

26. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2009 tentangPenerbangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2009 Nomor 1, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4956);

27. Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2009 tentangPertambangan Mineral dan Batubara (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2009 Nomor 4, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4959);

28. Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2009 tentangKepariwisataan (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2009 Nomor 11, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 4966);

29. Undang-Undang Nomor 18 Tahun 2009 tentangPeternakan dan Kesehatan Hewan (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2009 Nomor 84, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5015);

30. Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang LaluLintas dan Angkutan Jalan (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2009 Nomor 96, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 5025);

Page 26: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-25-

31. Undang-Undang Nomor 30 Tahun 2009 tentangKetenagalistrikan (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2009 Nomor 133, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 5052).

32. Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentangPerlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor10, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 5059);

33. Undang-Undang Nomor 39 Tahun 2009 tentang KawasanEkonomi Khusus (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2009 Nomor 147);

34. Undang-Undang Nomor 41 Tahun 2009 tentangPerlindungan Lahan Pertanian Pangan Berkelanjutan(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor149, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 5068);

35. Undang-Undang Nomor 45 Tahun 2009 tentang Perikanan(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor154, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 5073).

36. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2010 tentang CagarBudaya (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2010 Nomor 130);

37. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2011 tentang Perumahandan Permukiman (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 1992 Nomor 23, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 5188);

38. Undang-undang Nomor 4 tahun 2011 tentang InformasiGeospasial;

39. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentangPembentukan Peraturan Perundang-undangan (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 53,Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2011 Nomor 82);

40. Undang-Undang Nomor 2 Tahun 2012 tentang PengadaanTanah Bagi Pembangunan untuk Kepentingan Umum(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor22);

Page 27: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-26-

41. Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2014 Tentang PerubahanAtas Undang-Undang Nomor 27 Tahun 2007 TentangPengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil;

42. Undang-Undang Nomor 3 Tahun 2014 tentangPerindustrian (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 1984 Nomor 22, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 5492);

43. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentangPemerintahan Daerah (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2014 Nomor 244).

44. Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun 1969 tentangPelaksanaan Undang-undang Nomor 11 Tahun 1967tentang Ketentuan-ketentuan Pokok Pertambangan(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1969 Nomor22, Tambahan Lembaran Negara Republik IndonesiaNomor 2831);

45. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 1992 tentangPerubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun1969 tentang Pelaksanaan Undang-undang Nomor 11Tahun 1967 tentang Ketentuan-ketentuan PokokPertambangan (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 1962 Nomor 129, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 3510);

46. Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 1993 tentangBenda Cagar Budaya (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 1993 Nomor 14, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 3516);

47. Peraturan Pemerintah Nomor 27 Tahun 1999 tentangAnalisis Mengenai Dampak Lingkungan (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 1999 Nomor 59, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 3838);

48. Peraturan Pemerintah Nomor 75 Tahun 2001 tentangPerubahan Kedua Peraturan Pemerintah Nomor 32 Tahun1969 tentang Pelaksanaan Undang-undang Nomor 11Tahun 1967 tentang Ketentuan-ketentuan PokokPertambangan (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2001 Nomor 141, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 4154);

49. Peraturan Pemerintah Nomor 82 Tahun 2001 tentangPengelolaan Kualitas Air dan Pengendalian Pencemaran

Page 28: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-27-

Air (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2001Nomor 153);

50. Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 2004 tentangPenatagunaan Tanah (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2004 Nomor 45, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4385);

51. Peraturan Pemerintah Nomor 44 Tahun 2004 tentangPerencanaan Hutan (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2004 Nomor 146, Tambahan Lembaran NegaraRepublik Indonesia Nomor 4452);

52. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2004 tentangPerlindungan Hutan (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2004 Nomor 147, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4453);

53. Peraturan Pemerintah Nomor 16 Tahun 2005 tentangSistem Penyediaan Air Minum (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2005 Nomor 33, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4490).

54. Peraturan Pemerintah Nomor 79 Tahun 2005 tentangPedoman Pembinaan dan Pengawasan PenyelenggaraanPemerintahan Daerah (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2005 Nomor 165, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4593);

55. Peraturan Pemerintah Nomor 20 Tahun 2006 tentangIrigasi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006Nomor 46, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4624);

56. Peraturan Pemerintah Nomor 34 Tahun 2006 tentangJalan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2006Nomor 86, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4655);

57. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2007 tentangPembagian Urusan Pemerintahan antara Pemerintah,Pemerintahan Daerah Provinsi, dan Pemerintahan DaerahKabupaten/Kota (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2007 Nomor 82);

58. Peraturan Pemerintah Nomor 50 Tahun 2007 tentang TataCara Pelaksanaan Kerjasama Daerah (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2007 Nomor 112, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4761);

Page 29: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-28-

59. Peraturan Pemerintah Nomor 59 Tahun 2007 tentangKegiatan Usaha Panas Bumi (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2007 Nomor 132, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4777)

60. Peraturan Pemerintah Nomor 60 Tahun 2007 tentangKonservasi Sumber daya Ikan (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2007 Nomor 134, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4779).

61. Peraturan Pemerintah Nomor 21 Tahun 2008 tentangPenyelenggaraan Penanggulangan Bencana (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 42);

62. Peraturan Pemerintah Nomor 42 Tahun 2008 tentangPengelolaan Sumber daya Air (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2008 Nomor 82, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4858);

63. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2008 tentang AirTanah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008Nomor 83, Tambahan Lembaran Negara RepublikIndonesia Nomor 4859).

64. Peraturan Pemerintah Nomor 45 Tahun 2008 tentangPedoman Pemberian Insentif dan Pemberian KemudahanPenanaman Modal di Daerah (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2008 Nomor 88, Tambahan LembaranNegara Republik Indonesia Nomor 4861);

65. Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2009 tentangKawasan Industri (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2009 Nomor 47);

66. Peraturan Pemerintah Nomor 34 Tahun 2009 tentangPedoman Pengelolaan Kawasan Perkotaan (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 68);

67. Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2009 tentangKepelabuhanan (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2009 Nomor 151);

68. Peraturan Pemerintah Nomor 10 Tahun 2010 tentang TataCara Perubahan Peruntukan dan Fungsi Kawasan Hutan(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor15);

69. Peraturan Pemerintah Nomor 15 Tahun 2010 tentangPenyelenggaraan Penataan Ruang (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2010 Nomor 21);

Page 30: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-29-

70. Peraturan Pemerintah Nomor 22 Tahun 2010 tentangWilayah Pertambangan (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2010 Nomor 28);

71. Peraturan Pemerintah Nomor 23 Tahun 2010 tentangPelaksanaan Kegiatan Usaha Pertambangan Mineral danBatubara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun2010 Nomor 29);

72. Peraturan Pemerintah Nomor 24 Tahun 2010 tentangPenggunaan Kawasan Hutan (Lembaran Negara RepublikIndonesia Tahun 2010 Nomor 30);

73. Peraturan Pemerintah Nomor 36 Tahun 2010 tentangPengusahaan Pariwisata Alam di Suaka Margasatwa,Taman Nasional, Taman Hutan Raya, dan Taman WisataAlam (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010Nomor 44);

74. Peraturan Pemerintah Nomor 62 Tahun 2010 tentangPemanfaatan Pulau-Pulau Kecil Terluar (Lembaran NegaraRepublik Indonesia Tahun 2010 Nomor 101);

75. Peraturan Pemerintah Nomor 64 Tahun 2010 tentangMitigasi Bencana di Wilayah Pesisir dan Pulau-Pulau Kecil(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor109);

76. Peraturan Pemerintah Nomor 68 Tahun 2010 tentangBentuk dan Tata Cara Peran Masyarakat dalam PenataanRuang (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010Nomor 118);

77. Peraturan Pemerintah Nomor 2 Tahun 2011 tentangPenyelenggaraan Kawasan Ekonomi Khusus (LembaranNegara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 3);

78. Peraturan Pemerintah Nomor 28 Tahun 2011 tentangPengelolaan Kawasan Suaka Alam dan KawasanPelestarian Alam (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2011 Nomor 56);

79. Peraturan Pemerintah Nomor 38 Tahun 2011 tentangSungai (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011Nomor 74);

80. Peraturan Pemerintah Nomor 8 tahun 2013 tentangKetelitian Peta Rencana Tata Ruang

81. Peraturan Pemerintah Nomor 52 Tahun 2014 tentangKawasan Ekonomi Khusus Mandalika (Lembaran Negara

Page 31: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-30-

Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 146, TambahanLembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5551);

82. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentangPerangkat Daerah (Lembaran Negara Republik IndonesiaTahun 2016 Nomor 114);

83. Peraturan Pemerintah Nomor 13 Tahun 2017 TentangPerubahan Atas Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun2008 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Nasional;

84. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 36 tahun2005 tentang Pengadaan Tanah bagi PelaksanaanPembangunan bagi Kepentingan Umum

85. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 78 tahun2005 tentang Pengelolaan Pulau-Pulau Kecil Terluar

86. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 5 tahun2006 tentang Kebijakan Energi Nasional

87. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 32 tahun2011 tentang Masterplan Percepatan dan PerluasanPembangunan Ekonomi Indonesia 2011-2025

88. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 33 tahun2011 tentang Kebijakan Nasional Pengelolaan SumberDaya Air

89. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 75 tahun2014 tentang Percepatan Penyediaan InfrastrukturPrioritas

90. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 3 tahun2016 tentang Percepatan Pelaksanaan Proyek StrategisNasional

91. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 4 Tahun2016 tentang Percepatan Pembangunan InfrastrukturKetenagalistrikan.

92. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 51 tahun2016 tentang Batas Sempadan Pantai

93. Keputusan Presiden Nomor 32 Tahun 1990 tentangPengelolaan Kawasan Lindung;

94. Keputusan Presiden Nomor 33 Tahun 1990 tentangPenggunaan Tanah Bagi Kawasan Industri;

95. Keputusan Presiden Nomor 4 Tahun 2009 tentang BadanKoordinasi Penataan Ruang Nasional;

96. Keputusan Presiden Nomor 26 Tahun 2011 tentangPenetapan Cekungan Air Tanah;

Page 32: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-31-

97. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 8 Tahun 1998tentang Penyelenggaraan Penataan Ruang di Daerah.

98. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 28 Tahun 2008tentang Tata Cara Evaluasi Rancangan Peraturan Daerahtentang Rencana Tata Ruang Daerah;

99. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 13 Tahun 2016tentang Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentangRencana Tata Ruang Daerah;

100. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor15/PRT/M/2009 tentang Pedoman Penyusunan RencanaTata Ruang Wilayah Provinsi;

101. Peraturan Menteri Agraria Dan Tata Ruang/ Kepala BadanPertanahan Nasional Republik Indonesia Nomor 6 Tahun2017 Tentang Tata Cara Peninjauan Kembali RencanaTata Ruang Wilayah

102. Peraturan Menteri Agraria Dan Tata Ruang/ Kepala BadanPertanahan Nasional Republik Indonesia Nomor 8 Tahun2017 Tentang Pedoman Pemberian Persetujuan Substansidalam Rangka Penetapan Peraturan Daerah tentangRencana Tata Ruang Provinsi dan Rencana Tata RuangKabupaten/Kota

103. Peraturan Menteri Energi dan Sumber Daya MineralNomor 50 Tahun 2017 tentang Pemanfaatan SumberEnergi Terbarukan untuk Penyediaan Tenaga Listrik

104. Peraturan Daerah Nomor 5 Tahun 2007 tentangPerlindungan Hutan, Flora dan Fauna Provinsi NusaTenggara Barat (Lembaran Daerah Tahun 2007 Nomor 5);

105. Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2008 tentangPengelolaan Wilayah Pesisir dan Pulau-pulau Kecil(Lembaran Daerah Tahun 2008 Nomor 31, TambahanLembaran Daerah Nomor 31);

106. Peraturan Daerah Nomor 3 Tahun 2008 tentang RencanaPembangunan Jangka Panjang Daerah Provinsi NusaTenggara Barat Tahun 2005-2025 (Lembaran DaerahTahun 2008 Nomor 32);

107. Peraturan Daerah Nomor 2 tahun 2014 tentang RencanaPembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi NusaTenggara Barat tahun 2013-2018

Page 33: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-32-

DenganadanyaPeraturan Daerah tentang RTRW ProvinsiNTB Tahun 2020 - 2040memberikan kepastian hukumterhadappembangunan wilayah dalam Provinsi NTB.DipihaklaindenganadanyaPeraturan Daerah tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020- 2040 masyarakat akanmemahamipentingnya perencanaan.

BAB VJANGKAUAN, ARAH PENGATURAN

DAN RUANG LINGKUP MATERI MUATAN

Page 34: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-33-

Arahdanjangkauan pengaturanmateri dansusunanRancanganPeraturan Daerah tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 -2040,antara lain:

1. Bab I Ketentuan UmumBabinimemuat ketentuan-ketentuan dan pengertian-pengertiandari istilah-istilahyang akandigunakanlebihdari satukali dalampasal-pasal dari batangtubuh dalamRancangan PeraturanDaerah tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040.

2. BAB II Wilayah PerencanaanBab ini memuat dua ruang lingkup, yakni lingkup wilayah danlingkup substansi dari isi Peraturan Daerah terkait RTRW.Lingkup wilayah memuat luas, batas dan cakupan wilayahadministrasi Provinsi NTB

3. BAB III Pendekatan Pengembangan Wilayah ProvinsiBab ini memuat konsep dasar pengembangan Pulau Lombokdan Pulau Sumbawa sebagai pulau utama di Provinsi NTB.Dengan dua konsep yang berbeda, maka terdapat rumusan arahpengembangan atau strategi operasional dari kedua pulautersebut.

4. BABIV Tujuan, Kebijakan dan Strategi Penataan RuangWilayahBab ini memuat tujuanpenataanruangRTRWProvinsi NTB, yaitumewujudkanwilayahProvinsi NTByang maju dan lestari melaluipenataan ruang untuk mendorong wilayah provinsi yangberdaya saing secara ekonomi dan sosial dengan upayamelindungi kelestarian lingkungan hidup dan sumber daya alamberbasis mitigasi dan adaptasi terhadap bencana. Di dalam Babini juga menjelaskanrumusan kebijakan dan strategipenataanruang untuk mencapai tujuan penataan ruang ProvinsiNTB.

5. Bab V Rencana Struktur Ruang Wilayah ProvinsiBab ini memuat rencana sistem perkotaan Provinsi yang terdiridari Pusat Kegiatan Nasional (PKN), Pusat Kegiatan Wilayah(PKW), dan Pusat Kegiatan Lokal (PKL). Sistem pusat pelayananterintegrasi dengan sistem jaringan prasarana utama (sistemtransportasi), sistem jaringan energi dan kelistrikan,telekomunikasi, sumberdaya air, serta sistem jaringanprasarana lainnya (jaringan air minum, persampahan, sanitasi).

6. Bab VI Rencana Pola Ruang Wilayah Provinsi

Page 35: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-34-

Bab ini memuat rencana pengembangan peruntukan ruang bagikawasan peruntukan lindung dan kawasan peruntukanbudidaya dalam fungsi dominasi kawasan serta tertuang didalam peta dengan kedalaman skala 1 : 250.000 (satu bandingdua ratus lima puluh ribu).

7. Bab VII Penetapan Kawasan Strategis ProvinsiBab ini memuat kawasan-kawasan di dalam Provinsi NTB yangmemiliki nilai strategis dari sudut kepentingan pertumbuhanekonomi, sosial budaya, serta fungsi dan daya dukunglingkungan hidup.

8. Bab VIII Arahan Pemanfaatan Ruang Wilayah ProvinsiBab ini berisi arahan pemanfaatan ruang wilayah Provinsi NTBpada rencana struktur dan pola ruang yang disusunberdasarkan indikasi program utama lima tahunan.

9. BAB IXArahan Pengendalian Pemanfaatan RuangBab ini berisi ketentuan umum pengendalian pemanfaatanruangProvinsi NTBsebagai alat penertiban penataan ruangmelalui indikasi arahanketentuan umum peraturan zonasi,arahan perizinan, arahan pemberian insentif dan disinsentif danarahan sanksi (sanksi administrasi dan pidana).

10. Bab XPeran Masyarakat dan KelembagaanBab ini berisi hak, kewajiban, peran serta masyarakat dalamproses perencanaan tata ruang, pemanfaatan ruang, danpengendalian pemanfaatan ruang. Bab ini juga menjelaskankedudukan Tim Koordinasi Penataan Ruang Daerah (TKPRD)Provinsi sebagai lembaga ad hoc yang mengkoordinasipenyelenggaraan penataanruangdan kerja samaantarsektor/antardaerahbidangpenataanruang

11. Bab XIPembiayaanBab ini berisi sumber-sumber pembiayaan dalammenyelenggarakan tata ruang di Provinsi NTB.

12. Bab XII Pembinaan dan PengawasanBab ini berisi bentuk-bentuk pembinaan dan pengawasan dalammenyelenggarakan tata ruang di Provinsi NTB.

13. Bab XIIISanksi AdministrasiBab ini berisi jenis sanksi administrasi yang dapat diberikanpada pelanggaran tata ruang di Provinsi NTB.

14. Bab XIVKetentuan Penyidikan

Page 36: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-35-

Bab ini berisi ketentuan penyidikan, dimana Pejabat PegawaiNegeri Sipil (PPNS) Penataan Ruang dilingkungan pemerintahdaerah diberi kewenangan khusus kepada penyidik sebagaipenyidik untuk melakukan penyidikan tindak pidana di bidangpenataan ruang.

15. Bab XVSanksi PidanaBab ini berisi jenis sanksi pidan yang dapat diberikan padapelanggaran berat tata ruang di Provinsi NTB.

16. Bab XVI Ketentuan PeralihanBab ini menjelaskan pelaksanaan yang berkaitan denganpenataan ruang daerah yang telah ada dinyatakan tetap berlakusepanjang tidak bertentanagan dengan dan/atau belum digantiberdasarkan perda ini.

17. Bab XVII Ketentuan PenutupBab ini berisi bahwa Peraturan Daerah tentang RTRW ProvinsiNTB Tahun 2020–2040berlaku20(duapuluh)Tahundanditinjaukembali1(satu)kalidalam5(lima)tahun.

BAB VIP E N U T U P

Page 37: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-36-

Dari uraian seluruh bab sebelumnya serta kristalisasi hasilanalisis data yang ditemukan baik data primer maupun sekunder, makadapat dirumuskan kesimpulan dan saran sebagaimana yang disebutkanberikut ini.

A. KESIMPULAN1. pembentukan Peraturan Daerah tentang RTRW Provinsi NTB

Tahun 2020 - 2040merupakanpelaksanaanketentuanPasal26 ayat(7)Undang- UndangNomor26Tahun2007tentangPenataanRuang,yang menyatakanbahwa“RencanaTataRuangWilayahProvinsiNTBditetapkandenganPeraturanDaerahProvinsi”;

2. penataanruangmerupakanupayauntukmewujudkanrencanastrukturdanpemanfaatanruang dalam penyusunanRencanaPembangunanJangkaMenengah Daerah(RPJMD)ProvinsiNTBdan pedomanpenyusunanRencanaPembangunanJangka Panjang Daerah (RPJPD)ProvinsiNTBdanpenataanruangwilayah ProvinsiNTBmerupakansalahsatuupayaPemerintah ProvinsiNTBuntukmelakukanpengembangandalampelaksanaanpembangunanuntukmencapaikondisiidealtataruang wilayahProvinsiNTByangdiharapkan;

3. arahan pengembangan dan pola pemanfaatan ruang ProvinsiNTB merupakanpedomanbagi penggunaanruang disetiapwilayahpengembanganProvinsi NTByang didasari padaprinsip pemanfaatansumberdaya alamberasaskankeseimbangan lingkungandanpembangunanyangberkelanjutan.Arahanini diharapkan dapat menciptakanpertumbuhan dan perkembanganantarkegiatanbagianwilayahProvinsi NTByanglebihberimbangdan proporsional tanpamengganggukelestarianlingkungan; dan

4. perludibentuknyaRancangan Peraturan Daerah tentangRTRW Provinsi NTB Tahun 2020 -2040dalamrangkapenyusunanRencana Pembangunan

Page 38: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-37-

Jangka MenengahDaerah (RPJMD)ProvinsiNTBdanpedomanpenyusunan Rencana PembangunanJangka Panjang Daerah (RPJPD) Provinsi NTB, sertamengkomodir perubahan kebijakan penataan ruang diatasnya.

B. SARAN1. perencanaantataruangwilayahProvinsi NTBharus

berdasarkan peraturanperundang-undangansertasemuaaspirasi masyarakat diProvinsiNTB.Dalampengelolaandan pengendalian, PemerintahProvinsiNTB beserta pihak swastadan masyarakatdapatberperanaktifserta menjagasemuayangterkandungdidalamnyabaik sumber dayaalammaupunbuatan sehinggaterciptanyalingkunganyangkondusifsertakesejahteraanmasyarakatdapattercapaidenganbaik.

2. pembentukanPeraturan Daerah tentang RTRW Provinsi NTBTahun 2020–2040mengacukepada:a. RTRW Nasional, RTR Kepulauan, RPJM Nasional;b. pedoman

danpetunjukpelaksanabidangpenataanruang;danc. rencana pembangunanjangkapanjangdaerah (RPJPD

Provinsi).3. pembentukanPeraturan Daerah tentang RTRW Provinsi NTB

Tahun 2020 - 2040 yang telah direvisi diharapkan dapatmenjadi sebuah alternatif baru dalam mewujudkanpelaksanaan pembangunan di Provinsi NTBdalam berbagaiaspekkhususnya dalam mencapaikondisi ideal tata ruangwilayahProvinsi NTB;dan

4. pembentukanPeraturan Daerah tentang RTRW Provinsi NTBTahun 2020 - 2040 yang telah direvisidiharapkandapatmenjadi sebuahsolusi dalam menujuProvinsi NTByangefektifdanefisien dalam penyelenggaraanpemerintahan,pembangunan dan kemasyarakatan,sehinggadengansendirinyadapatmeningkatkandanmengoptimalkankesejahteraanmasyarakat di Provinsi NTB.

Page 39: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-38-

DAFTARPUSTAKA

A. BUKU-BUKUBagirManan,Dasar-dasarKonstitusionalPeraturanPerundang-

undanganNasional,FakultasHukumUniversitasAndalas,Padang,1994

H.RojidiRanggawijaya,PengantarIlmuPerundang-undanganIndonesia,MandarMaju,Bandung,1998

HamzahHalimdanKemalRedindoSyahrulPutera,CaraPraktisMenyusun&MerancangPeraturanDaerah;SuatuKajianTeoritis&PraktisDisertaiManual;KonsepsiTeoritisMenujuArtikulasiEmpiris,KencanaPrenadaMediaGroup,Jakarta,2010

MahendraPutraKurniadkk,PedomanNaskahAkademikPERDAPartisipatif(urgensi,strategi,danprosesbagipembentukanPerdayangbaik),TotalMedia,Yogyakarta,2007

Rahimullah,HukumTataNegaraIlmuPerundang-UndanganVersiAmandemenUUD1945,PT.Gramedia,Jakarta,2007.

SukoWiyono,OtonomiDaerahDalamNegaraHukumIndonesia,PembentukanPeraturanDaerahPartisipatif,FazaMedia,Jakarta,2006

Yuliandri,Asas-asasPembentukanPeraturanPerundang-UndanganyangBaik;GagasanPembentukanUndang-undangBerkelanjutan,PT.RajaGrafindoPersada,Jakarta,2009

B. PERATURAN PERUNDANG-UNDANGAN1. Undang-UndangDasar Negara Republik IndonesiaTahun1945.2. Undang-UndangNomor26Tahun2007tentangPenataanRuang.3. Undang-UndangNomor12Tahun2011tentangPembentukan

Peraturan Perundang-Undangan.4. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang

Pemerintahan Daerah jo Undang-Undang Nomor 9 Tahun2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah.

Page 40: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-39-

5. PeraturanPemerintahRepublik IndonesiaNomor26Tahun2008tentangRencanaTataRuangWilayahNasional Tahun 20108-2028 jo Peraturan Pemerintah RepublikIndonesia Nomor 13 Tahun 2017 tentang PerubahanPeraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 26 Tahun2008 tentang Rencana Tata Ruang Wilayah Nasional Tahun20108-2028.

6. PeraturanPemerintahRepublik Indonesia Nomor15Tahun2010tentangPenyelenggaraanPenataanRuang.

7. Peraturan Daerah ProvinsiNTBNomor3Tahun2010tentangRencana Tata RuangWilayahProvinsi NTBTahun 2009 - 2029.

Page 41: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-40-

TIM PENYUSUN RANCANGAN PERATURAN DAERAHBagian Hukum Setda Provinsi NTB

1. H. RUSLAN ABDUL GANI, SH., MH.(Kepala Biro Hukum Setda Provinsi NTB)

2. MUHAMMAD NUR, SH., MH(Kepala Bagian Perundang-Undangan)

3. SITI HADIIJAH, SH., MH(Kepala Sub Bidang Rancangan Peraturan Daerah)

Page 42: NASKAH AKADEMIK. NASKAH... · 2020. 10. 2. · NASKAH AKADEMIS Rancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020 Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040-10-7. Daftar Pustaka, memuat

NASKAH AKADEMISRancangan Peraturan DaerahNomor Tahun 2020Tentang RTRW Provinsi NTB Tahun 2020 - 2040

-41-

LAMPIRAN