mp adyvan jaya

Upload: indra-hermawan-abagnale

Post on 26-Feb-2018

231 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/25/2019 Mp Adyvan Jaya

    1/5

    CV ADYVAN JAYA

    METODE PELAKSANAAN

    REHABILITASI SALURAN IRIGASI

    DESA PAGERSARI, KECAMATAN NGANTANG

    Setelah mempelajari data-data pada Pekerjaan Rehabilitasi Saluran Irigasi Desa

    Pagersari Kecamatan Ngantangbersama ini kami ajukan metode pelaksanaan pekerjaan

    sesuai dengan scope pekerjaan yang ada.

    1. Latar Belakang

    Mengikuti pengadaan barang/jasa pemerintah pada Kegiatan Rehabilitasi Saluran

    Irigasi Desa Pagersari Kecamatan gantang sesuai Peraturan Presiden o. !" #ahun$%&%.

    2. Mak!" "an T!#!an

    a. Menjadi penyedia jasa pekerjaan konstruksi pada Kegiatan Rehabilitasi SaluranIrigasi Desa Pagersari Kecamatan gantang.

    b. Memperoleh pengalaman kerja sebagai penyedia jasa konstruksi pada kegiatanRehabilitasi Saluran Irigasi Desa Pagersari Kecamatan gantang

    c. 'erperan akti( dalam kegiatan jasa konstruksi di Indonesia pada umumnya danPro)insi *a+a #imur pada khususnya.

    d. #urut berpartisipasi dalam program pembangunan di Indonesia.

    $. L%ka&

    ,okasi Kegiatan Kegiatan Rehabilitasi / Pemeliharaan *aringan Irigasi berada diDesa Pagersari Kecamatan gantang.

    I. PD0,0

    1. Ura&an

    a. Pekerjaan ini mencakup pelapisan sisi atau dasar saluran irigasi1 dan pembuatan

    2apron2 3lantai golak41 lubang masuk 3catch pits4 dan struktur saluran kecillainnya dengan menggunakan pasangan batu dengan mortar yang dibangun diatas suatu dasar yang telah disiapkan memenuhi garis1 ketinggian dan dimensiyang ditunjukkan pada 5ambar atau sebagaimana diperintahkan oleh DireksiPekerjaan.

    b. Pekerjaan ini juga mencakup pembuatan lubang sulingan 3+eep holes41 termasukpenyediaan dan pemasangan cetakan lubang sulingan atau pipa.

    c. Dalam beberapa hal1 bilamana mutu batu dan bentuknya cocok serta mutukerjanya tinggi1 Direksi Pekerjaan dapat memerintahkan penggunaan pasanganbatu dengan mortar sebagai pekerjaan pasangan batu untuk struktur dengandaya dukung yang lebih besar seperti goronggorong pelat1 tembok kepala

    gorong-gorong dan tembok penahan tanah.

    2. Pener'&tan Deta&l Pelakanaan

    Rehabilitasi Saluran irigasi Desa Pagersari Kecamatan Ngantang

    I. PD0,0

    I. 0M0M

  • 7/25/2019 Mp Adyvan Jaya

    2/5

    CV ADYVAN JAYA

    Detail pelaksanaan saluran irigasi1 baik yang dilapisi maupun tidak1 yang tidakdimasukkan dalam Dokumen Kontrak pada saat pelelangan akan diterbitkan olehDireksi Pekerjaan setelah Penyedia *asa menyerahkan hasil sur)ai lapangan sesuaidengan Seksi &.$ dari Spesi(ikasi ini.

    1. Stan"ar R!#!kanStandar asional Indonesia 3SI4 6SI &!-$%"7-&77" 6 Semen PortlandSI &!-89!7-&77! 6 Semen duk PasanganSI %8-:;;$-$%%$ 6 Spesi(ikasi Mortar 0ntuk Pekerjaan PasanganS#

  • 7/25/2019 Mp Adyvan Jaya

    3/5

    CV ADYVAN JAYA

    Sebelum mulai menggunakan setiap bahan batu yang diusulkan untuk

    pekerjaan pasangan batu dengan mortar1 Penyedia *asa harus mengajukankepada Direksi Pekerjaan dua contoh batu yang me+akili1 masing-masingseberat !% kg. Satu dari contoh batu akan disimpan oleh Direksi Pekerjaanuntuk rujukan selama periode Kontrak. anya batu yang disetujui oleh

    Direksi Pekerjaan akan digunakan dalam pekerjaan. Pekerjaan pasangan batu dengan mortar tidak boleh dimulai sebelum

    Direksi Pekerjaan menyetujui (ormasi yang telah disiapkan untukpelapisan.

    b. Kondisi #empat KerjaKetentuan yang disyaratkan dalam Pasal 8.&.$.!4 dari Spesi(ikasi ini tentangmenjaga tempat kerja agar senantiasa kering dan menjamin (asilitas sanitasiyang memadai tersedia di lapangan untuk para pekerja1 harus juga berlakuuntuk pekerjaan pasangan batu dengan mortar.

    1. Met%"a Peker#aana. Metoda pekerjaan saluran pasangan batu dengan mortar yang dilaksanakan

    setiap satuan +aktu harus dibatasi sesuai dengan tingkat kecepatanpemasangan yang menjamin agar seluruh pekerjaan pasangan batu hanyadipasang dengan adukan yang baru

    b. 'ilamana pasangan batu dengan mortar digunakan pada lereng sebagaipelapisan saluran irigasi1 mortar.maka pembentukan penampang saluran irigasipada tahap a+al harus dibuat seolah-olah seperti tidak akan ada pasangan batu

    dengan mortar. Pemangkasan tahap akhir hingga batas-batas yang ditentukanharus dilaksanakan sesaat sebelum pemasangan pasangan batu dengan

    2. Pen)&aan -%r(a& P%n"a&a. ?ormasi untuk pelapisan pasangan batu dengan mortar harus disiapkan sesuai

    dengan ketentuan Seksi $.& Saluran irigasi dan Saluran ir.b. Pondasi atau galian parit untuk tumit 3cut off wall4 dari pasangan batu dengan

    mortar atau untuk struktur harus disiapkan sesuai dengan ketentuan Seksi 8.&5alian.

    c. ,andasan tembus air dan kantung saringan 3filter pocket4 harus disediakanbilamana disyaratkan1 sesuai dengan ketentuan Seksi $."1 Drainase Porous.

    $. Pen)&aan Bat!a. 'atu harus dibersihkan dari bahan yang merugikan1 yang dapat mengurangi

    kelekatan dengan adukanb. Sebelum pemasangan1 batu harus dibasahi seluruh permukaannya dan diberikan

    +aktu yang cukup untuk proses penyerapan air sampai jenuh.

    +. Pe(aangan La&an Bat!a. Suatu landasan dari adukan semen paling sedikit setebal 8 cm harus dipasang

    pada (ormasi yang telah disiapkan. ,andasan adukan ini harus dikerjakansedikit demi sedikit sedemikian rupa sehingga permukaan batu akan tertanampada adukan sebelum mengeras.

    b. 'atu harus ditanam dengan kuat di atas landasan adukan semen sedemikianrupa sehingga satu batu berdekatan dengan lainnya sampai mendapatkan tebalpelapisan yang diperlukan dimana tebal ini akan diukur tegak lurus terhadap

    Rehabilitasi Saluran irigasi Desa Pagersari Kecamatan Ngantang

    IV. P,KS

  • 7/25/2019 Mp Adyvan Jaya

    4/5

    CV ADYVAN JAYA

    lereng. Rongga yang terdapat di antara satu batu dengan lainnya harus disiadukan dan adukan ini harus dikerjakan sampai hampir sama rata denganpermukaan lapisan tetapi tidak sampai menutupi permukaan lapisan.

    c. Pekerjaan harus dimulai dari dasar lereng menuju ke atas1 dan permukaanharus segeradiselesaikan setelah pengerasan a+al dari adukan dengan cara

    menyapunya dengan sapu yang kakud. Permukaan yang telah selesai dikerjakan harus dira+at seperti yangdisyaratkan untuk Pekerjaan 'eton dalam Pasal 9.&.8.$4 dari Spesi(ikasi ini.

    e. ,ereng yang bersebelahan dengan bahu jalan harus dipangkas dan dirapikanuntuk memperoleh bidang antar muka yang rapat dan halus dengan pasanganbatu dengan mortar sehingga akan memberikan drainase yang lancar danmencegah gerusan pada tepi pekerjaan pasangan batu dengan mortar

    (. Pemasangan batu kali harus dilaksanakan dengan cara pemasangan adukanmortar kemudian diikuti dengan batu sedemikian sehingga semua batu akanterlapisi dengan adukan mortar. Dalam hal apapun pelaksanaan pemasanganbatu tidak boleh dilakukan dengan cara menumpuk batu terlebih dahulu batukemudian dituangkan adukan mortar ke atasnya.

    . Pelakanaan Paangan Bat! "engan M%rtar Unt!k Peker#aan Str!kt!ra. #umit 3cut off wall4 dan struktur lainnya yang dibuat dalam galian parit dimana

    terdapat kestabilan akibat daya lekat tanah atau akibat disediakannyacetakan1 harus dilaksanakan dengan mengisi galian atau cetakan denganadukan setebal :% @ dari ukuran maksimum batu yang digunakan dan kemudiandengan segera memasang batu di atas adukan yang belum mengeras.Selanjutnya adukan harus segera ditambahkan dan proses tersebut diulangisampai cetakan tersebut terisi penuh. dukan berikutnya harus segeraditambahkan lagi sampai ke bagian puncak sehingga memperoleh permukaanatas yang rata.

    b. 'ilamana bentuk batu sedemikian rupa sehingga dapat saling mengunci dengankuat1 dan bilamana digunakan adukan yang liat1 pekerjaan pasangan batudengan mortar untuk struktur dapat pula dibuat tanpa cetakan1 sebagaimanayang diuraikan untuk Pasangan 'atu dalam Seksi 9.7 dari Spesi(ikasi ini.

    c. Permukaan pekerjaan pasangan batu dengan mortar untuk struktur yang ter-ekspos harus diselesaikan dan dira+at seperti yang disyaratkan di atas untukpelapisan batu.

    d. Penimbunan kembali di sekeliling struktur yang telah selesai dira+at harusditimbun sesuai dengan ketentuan Seksi 8.$ #imbunan atau Seksi $." DrainasePorous.

    1. Pener&(aan Ba*an

    'ahan yang diterima harus diperiksa oleh penga+as penerimaan bahan denganmengecek/memeriksa bukti tertulis yang menunjukkan bah+a bahan-bahan yangtelah diterima sesuai dengan ketentuan persyaratan bahan pada pasal $.$.$."4.

    2. Per'a&kan Ter*a"a Peker#aan )ang T&"ak Me(en!*& Ketent!an

    a. Pekerjaan pasangan batu dengan mortar yang tidak memenuhi toleransi yangdisyaratkan dalam Pasal $.$.$.84 dari Spesi(ikasi ini harus diperbaiki olehPenyedia *asa dengan biaya sendiri dan dengan cara yang diperintahkan oleh

    Direksi Pekerjaan.

    Rehabilitasi Saluran irigasi Desa Pagersari Kecamatan Ngantang

    V. P5D,I M0#0

  • 7/25/2019 Mp Adyvan Jaya

    5/5

    CV ADYVAN JAYA

    b. 'ilamana kestabilan dan keutuhan dari pekerjaan yang telah diselesaikanterganggu atau rusak1 yang menurut pendapat Direksi Pekerjaan diakibatkanoleh kelalaian Penyedia *asa1 maka Penyedia *asa harus mengganti denganbiayanya sendiri untuk setiap pekerjaan yang terganggu atau rusak. Penyedia*asa tidak bertanggungja+ab atas kerusakan yang timbul berasal dari alam

    seperti angin topan atau pergeseran lapisan tanah yang tidak dapatdihindarkan1 dengan syarat pekerjaan yang rusak tersebut telah diterima dandinyatakan secara tertulis oleh Direksi Pekerjaan telah selesai.

    $. Pe(el&*araan Peker#aan )ang Tela* D&ter&(a

    #anpa mengurangi ke+ajiban Penyedia *asa untuk melaksanakan perbaikanterhadap pekerjaan yang tidak memenuhi ketentuan atau gagal sebagaimanadisyaratkan dalam Pasal $.$.".&4 di atas1 Penyedia *asa juga harusbertanggungja+ab atas pemeliharaan rutin dari semua pekerjaan pasangan batudengan mortar untuk drainase yang telah selesai dan diterima selama sisa PeriodeKontrak termasuk Periode Pemeliharaan. Pekerjaan pemeliharaan rutin tersebutharus dilaksanakan sesuai dengan Seksi &%.& dari Spesi(ikasi ini dan harus dibayarterpisah menurut Pasal &%.&.9

    Demikian metode pelaksanaan yang dapat kami sampaikan1 apabila kami ditunjukuntuk melaksanakan pekerjaan ini kami akan melaksanakan pekerjaan konstruksiini sesuai metode yang kami ta+arkan1 dan kami menerima koreksi apabila metodepelaksanaan yang kami sampaikan terdapat kekurangan sesuai dengan spesi(ikasiteknis yang ditentukan. tas perhatiannya kami sampaikan terima kasih

    Malang1 $%&"

    C/. AD0/AN A0A

    CAH0O ADI INARNO

    Direktur

    Rehabilitasi Saluran irigasi Desa Pagersari Kecamatan Ngantang

    VI. P0#0P