modul 2 ruang lingkup java

5
Prodi Sistem Komputer UNPAB | Bahasa Pemrograman Java 1 MODUL 2 1. PERTEMUAN : 2 (DUA) 2. JUDUL : RUANG LINGKUP PEMROGRAMAN JAVA 3. TUJUAN : a. Membuat program java menggunakan text editor dan console pada environment. b. Membedakan syntax-error dengan runtime error c. Membuat program java pada NetBeans 4. DASAR TEORI 4.1 Console a. Tempat untuk menulis perintah (command) b. Contoh : - Terminal (Linux) - MSDOS Command Prompt (Windows) 4.2 Text Editor Contoh : Notepad, Wordpad, Vi 4.3 Integrated Development Environment (IDE) - Environment pemrograman yang terintegrasi pada aplikasi. - Menyediakan developer GUI, text atau code editor, compiler/interpreter dan debugger. Seperti NetBeans, JCreator dan lain-lain. 4.4 Kesalahan a. Errors Syntax Error yang dihasilkan ketika terjadi kesalahan pengetikan. Kesalahan pada sintaks sering terjadi, jika: Salah mengeja perintah /command pada Java. Salah mengetik nama variable pada Java dan NetBeans. b. Run-time Error Error yang tidak akan ditampilkan sampai program dijalankan atau dieksekusi. Meskipun program dapat di-compile, tetapi program akan menampilkan jawaban yang salah, jika logika proses dan struktur program tidak benar-benar diperhatikan oleh programmer.

Upload: indie-mequtami

Post on 08-Feb-2016

41 views

Category:

Documents


4 download

TRANSCRIPT

Page 1: Modul 2 Ruang Lingkup Java

Prodi Sistem Komputer UNPAB | Bahasa Pemrograman Java 1

MODUL 2

1. PERTEMUAN : 2 (DUA)

2. JUDUL : RUANG LINGKUP PEMROGRAMAN JAVA

3. TUJUAN :

a. Membuat program java menggunakan text editor dan console pada environment.

b. Membedakan syntax-error dengan runtime error

c. Membuat program java pada NetBeans

4. DASAR TEORI

4.1 Console

a. Tempat untuk menulis perintah (command)

b. Contoh :

- Terminal (Linux)

- MSDOS Command Prompt (Windows)

4.2 Text Editor

Contoh : Notepad, Wordpad, Vi

4.3 Integrated Development Environment (IDE)

- Environment pemrograman yang terintegrasi pada aplikasi.

- Menyediakan developer GUI, text atau code editor, compiler/interpreter dan

debugger. Seperti NetBeans, JCreator dan lain-lain.

4.4 Kesalahan

a. Errors Syntax

Error yang dihasilkan ketika terjadi kesalahan pengetikan.

Kesalahan pada sintaks sering terjadi, jika:

– Salah mengeja perintah /command pada Java.

– Salah mengetik nama variable pada Java dan NetBeans.

b. Run-time Error

Error yang tidak akan ditampilkan sampai program dijalankan atau dieksekusi.

Meskipun program dapat di-compile, tetapi program akan menampilkan jawaban

yang salah, jika logika proses dan struktur program tidak benar-benar diperhatikan

oleh programmer.

Page 2: Modul 2 Ruang Lingkup Java

Prodi Sistem Komputer UNPAB | Bahasa Pemrograman Java 2

5. PERCOBAAN

Buat program variable diatas dengan menggunakan :

NetBeans

- Jalankan software Netbeans melalui klik start All Programs Netbeans

Netbeans IDE 7.3.1, maka akan tampil seperti berikut :

Gambar 1

- Pada menu klik File New Project, kemudian pada Categories pilih Java kemudian

klik Next

Gambar 2

Page 3: Modul 2 Ruang Lingkup Java

Prodi Sistem Komputer UNPAB | Bahasa Pemrograman Java 3

- Pada Project Name Isikan nama aplikasi yang akan dibuat : Modul 2, kemudian

hilangkan ceklist pada Set as Main Project dan Create Main Class kemudian klik

Finish

Gambar 3

- Pada default package klik kanan New, kemudian pilih JFrame Form

- Beri nama frame contoh “Lat1” dan nama package “gui”. Jangan menggunakan

spasi dalam setiap penamaan dalam project java.

Page 4: Modul 2 Ruang Lingkup Java

Prodi Sistem Komputer UNPAB | Bahasa Pemrograman Java 4

- kemudian klik Finish

- Desain Frame seperti pada gambar dibawah

Page 5: Modul 2 Ruang Lingkup Java

Prodi Sistem Komputer UNPAB | Bahasa Pemrograman Java 5

- Berikut adalah detail item-item yang diambil dari palette. Ganti variable name sesuai

dengan detail label dan textfield.

- Ketikkan code program pada button proses seperti dibawah.

- Compile program dengan mengklik menu Build> Build Main Project

- Run Program dengan mengklik menu Run> Run Main Project