modul 1 sosiologi kb 3

15
Masyarakat Semester 02 Kegiatan Belajar III SOSIOLOGI Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya Manusia Pusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan Jakarta 2013 Prodi Keperawatan Modul 1 http://2.bp.blogspot.com/_DS8c3a1ou-8/TP0dhe9OwrI/AAAAAAAAAGw/8CZ1p2ngeQA/s1600/masyarakat+majemuk.JPG

Upload: uwes-chaeruman

Post on 10-Jul-2015

728 views

Category:

Documents


2 download

TRANSCRIPT

Page 1: Modul 1 sosiologi kb 3

Masyarakat

Semester 02

Kegiatan Belajar IIISOSIOLOGI

Badan Pengembangan dan Pemberdayaan Sumber Daya ManusiaPusat Pendidikan dan Pelatihan Tenaga Kesehatan

Jakarta 2013

Prodi Keperawatan

Modul 1

http://2.bp.blogspot.com/_DS8c3a1ou-8/TP0dhe9OwrI/AAAAAAAAAGw/8CZ1p2ngeQA/s1600/masyarakat+majemuk.JPG

Page 2: Modul 1 sosiologi kb 3

Tahukah Kamuyang dimaksud dengan MASYARAKAT

http://en.hdyo.org/assets/ask-question-1-ca45a12e5206bae44014e11cd3ced9f1.jpg

Page 3: Modul 1 sosiologi kb 3

Pengertian MasyarakatIstilah masyarakat merupakan terjemahan dari kata Society (inggris). Sedangkan istilah Society berasal dari socius (latin) yang berarti kawan.

http://ujiansma.com/wp-content/uploads/2013/06/Pengertian-Budaya-Demokrasi.jpg

Page 4: Modul 1 sosiologi kb 3

Koencoroningrat (2001), Masyarakat adalahkesatuan hidup manusia yang berinteraksi menurutsuatu sistem adat-istiadat tertentu yang berkesinambungan dan terikat oleh suatu rasa identitas bersama.JL. Gillin dan JP. Gillin, Masyarakat adalahkelompok manusia yang terbesar mempunyaikebiasaan, tradisi, sikap, dan perasaan yang sama.Abdulsyani (1992), Masyarakat adalah wadah hidupbersama dari individu-individu yang terjalin dannterikat dalam hubungan interaksi serta relasi sosial.

Pengertian Masyarakat

Page 5: Modul 1 sosiologi kb 3

Unsur-unsur MasyarakatManusia yang hidup bersama dan terjalin ikatanyang kuat untuk saling membantu.Saling berinteraksi dalam waktu yang cukup lama.Selalu tolong-menolong.Saling menghormati, menghargai satu sama lain, yang tua dan yang muda mempunyai ikatan batinyang kuat.Mematuhi norma-norma yang menjadikesepakatan bersama, dan memberikan sangsi bilasalah satu anggotanya tidak mematuhi aturan yang telah disepakati baik secara tertulis maupun tidak.Menghasilkan suatu kebudayaan tertentu

http://y4nu4r.blogdetik.com/files/2010/12/tim-kompak_2.jpg

Page 6: Modul 1 sosiologi kb 3

Ciri-ciri MasyarakatAda sejumlah orang, tinggal dan menetap dalamsuatu daerah tertentu.Saling mengadakan hubungan yang teratur danmembentuk sistem hubungan antar manusia.Mereka terikat karena memiliki kepentingan bersamadan mempunyai tujuan bersama.Menyadari ketergantungan satu sama lain, danmempunyai perasaan solidaritas.Membentuk norma-norma dan kebudayaan bersama.

(Anderson dan Parker)

http://www.cruse.org.uk/sites/default/files/default_images/people.png

Page 7: Modul 1 sosiologi kb 3

Manusia tidak dapat hidup sendiri,

Dorongan untuk melangsungkan keturunan,

Dorongan untuk mempertahankan diri,

Dorongan untuk memenuhi kebutuhan fisik dan psikis

(makan, pergaulan, dll), dan

Naluri manusia untuk selalu hidup berdampingan dengan

orang lain

Manusia adalah Makhluk Sosialyang Hidup Bersama

KARENA

http://sontajayanti.files.wordpress.com/2012/04/ngobrol_dengan_wisatawan_asing.jpg

Page 8: Modul 1 sosiologi kb 3

Kelompok Sosial

Anggota menyadari bagian dari kelompokyang bersangkutan,Ada hubungan timbal balik antara anggota, Ada faktor-faktor yang dimiliki bersama olehanggota sehingga menimbulkan hubunganyang erat

sekumpulan manusia yang mempunyaihubungan sosial satu sama lain di antaraanggotanya.

Persyaratan Kelompok Sosial

Page 9: Modul 1 sosiologi kb 3

Masyarakat Desadan

Masyarakat Kota

http://dedihumas.bnn.go.id/_multimedia/photo/2011/10/10/20111010114544-test.jpg

Page 10: Modul 1 sosiologi kb 3

adalah sekelompok orang yang hidupbersama, bekerjasama, dan berhubunganerat dengan sifat-sifat yang hampir samapada daerah tertentu dengan matapencaharian di sektor agraris.

Masyarakat Desa

http://2.bp.blogspot.com/-gybR5-p0Y5A/TsD6hhIhlyI/AAAAAAAAABY/JKT_xfjlPOs/s1600/1501.jpg

Page 11: Modul 1 sosiologi kb 3

Pengertian masyarakat kota lebih

ditekankan pada sifat-sifat dan ciri-ciri

kehidupannya yang berbeda dari

masyarakat desa.

Masyarakat Kota

http://zakariazeky.files.wordpress.com/2012/02/sudirman.jpg

Page 12: Modul 1 sosiologi kb 3

2Urbanisasifaktor pendorong pendudukdesa meninggalkan daerahnya, dan faktor penarik dari kota

Faktor Penyebab

http://4.bp.blogspot.com/-TIT6ZYNRlaw/UChJ1PcN0ZI/AAAAAAAABxg/nM6PEMqyNNg/s320/urbanisasi3.jpg

Page 13: Modul 1 sosiologi kb 3

Kurangnya lapangan pekerjaan di desa.Penduduk desa (kaum muda) merasatertekan dengan adat istiadat yang ketat(cara hidup yang monoton).Di desa tidak banyak kesempatan untukmenambah pengetahuan/pendidikan.Kurangnya tempat rekreasi.Terbatasnya pemasaran produksi di desa(bagi masyarakat desa non agraris)

Faktor PendorongPenduduk Desa meninggalkan daerahnya

http://www.pushpullsigns.com/images/Push-Door-Sign-Sticker.jpg

Page 14: Modul 1 sosiologi kb 3

Anggapan di kota banyak pekerjaan danpenghasilan.Dikota lebih banyak kesempatan untukmendirikan perusahaan/industriKelebihan modal di kota lebih banyakPendidikan lebih banyak di kota dengandemikian lebih mudah didapat.Tingkat kebudayaan lebih tinggi, dantempat pergaulan dengan berbagailapisan masyarakat.Lebih menguntungkan untukmengembangkan jiwa seluas-luasnya.

Faktor Penarik KotaPenduduk kota semakin padat, banyakorang-orang desa pindah ke kota.

http://www.pushpullsigns.com/images/Push-Door-Sign-Sticker.jpg

Page 15: Modul 1 sosiologi kb 3

PengangguranNaiknya kriminalitasPersoalan perwismaanKenakalan, kejahatan anak-anakPersoalan rekreasi

URBANISASIDampak Negatif

Urbanisasi menimbulkan suatu fenomenatersendiri di perkotaan. Dampak negatifurbanisasi antara lain;

http://mentalwod.com/wp-content/uploads/2012/11/man-with-stop-sign-04.png