metode gauss siedel dan metode gauss jordan

Upload: pitminmarsella

Post on 22-Feb-2018

232 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 7/24/2019 Metode Gauss Siedel Dan Metode Gauss Jordan

    1/8

    BAB I

    PENDAHULUAN

    I.1 Latar Belakang

    Metode Gauss-Seidel adalah metode yang menggunakan proses iterasi

    hingga diperoleh nilai-nilai yang berubah-ubah. Metode iterasi Gauss-Seidel

    dikembangkan dari gagasan metode iterasi pada solusi persamaan tak linier. untuk

    menyelesaikan sistem persamaan linear (SPL) berukuran besar dan proporsi

    koefisien nolnya besar, seperti sistem-sistem yang banyak ditemukan dalam

    sistem persamaan diferensial. Metode iterasi Gauss-Seidel dikembangkan dari

    gagasan metode iterasi pada solusi persamaan tak linier.

    Metode Gauss adalah suatu metode untuk mengoperasikan nilai-nilai di

    dalam matriks sehingga menjadi matriks yang lebih sederhana lagi. engan

    melakukan operasi baris sehingga matriks tersebut menjadi matriks yang baris. !ni

    dapat digunakan sebagai salah satu metode penyelesaian persamaan linear dengan

    menggunakan matriks. "aranya dengan mengubah persamaan linear tersebut ke

    dalam matriks teraugmentasi dan mengoperasikannya. Setelah menjadi matriksbaris, lakukan substitusi balik untuk mendapatkan nilai dari #ariabel-#ariabel

    tersebut. Pengembangan dari Metode Gauss $ordan yang hasilnya lebih sederhana

    lagi. "aranya adalah dengan meneruskan operasi baris dari eliminasi Gauss

    sehingga menghasilkan matriks yang %selon-baris. !ni juga dapat digunakan

    sebagai salah satu metode penyelesaian persamaan linear dengan menggunakan

    matriks.

    LABORATORIUM TEKNIK KIMIAFAKULTAS TEKNOLOGI INDUSTRI

    UPN VETERAN !A"A TIMURPraktikum & M'%M'!' %*! !M!'

    Per+obaan & M%% G'SS S!%%L '*

    M%% G'SS $'*

    anggal & /0 M'% /123Pembimbing & !. * 4'PS'!, M

    *ama & S5'6!! M'S%LL'

    *PM7Semester & 2882121192 7 !:

    omb.7Grup & : 7 ;

    *PM7eman Praktek & 2882121180 7

    DRAFT

    %*

  • 7/24/2019 Metode Gauss Siedel Dan Metode Gauss Jordan

    2/8

    $adi , dalam praktikum kali ini akan membahas tentang Metode Gauss

    $ordan dan Metode Gauss Siedel . ntuk memahami pengaplikasian perhitungan

    Metode Gauss $ordan dan Metode Gauss Siedel dengan menggunakan M'L';.

    I.# T$%$an

    2. ntuk mengetahui bagaimana +ara pengaplikasian Metode Gauss Siedel.

    /. ntuk mengetahui pengaplikasian Metode Gauss $ordan.

    8. ntuk dapat mengetahui pengertian Metode Gauss Siedel dan Metode

    Gauss $ordan.

    I.& Man'aat

    2. Mahasis=a dapat mengetahui pengaplikasian perhitungan Metode Gauss

    Siedel.

    /. Mahasis=a dapat mengaplikasikan Metode $ordan.

    8. Mahasis=a dapat mamahami pengertian Metode Gauss Siedel dan Metode

    Gauss $ordan.

  • 7/24/2019 Metode Gauss Siedel Dan Metode Gauss Jordan

    3/8

    BAB II

    TIN!AUAN PUSTAKA

    II.1 Se(ara U)$)

    METODE GAUSS SIEDEL

    ekurangan dan elebihan

    Metode eliminasi gauss-seidel digunakan untuk menyelesaikan

    SPL yg berukuran ke+il karena metode ini lebih efisien. engan metode

    iterasi Gauss-Seidel sesatanpembulatan dapat diperke+il karena dapatmeneruskan iterasi sampai solusinya seteliti mungkin sesuai dengan batas

    sesatan yang diperbolehkan.

    elemahan dari metode ini adalah masalah pi#ot (titik

    tengah) yang harus benar>benar diperhatikan, karena penyusun yang salah

    akan menyebabkan iterasi menjadi di#ergen dan tidak diperoleh hasil yang

    benar.

    (http&77id.=ikipedia.org7=iki7Metode?Gauss-Seidel)

    Algoritma Iterasi Gauss-Seidel

    ntuk menyelesaikan sistem persamaan linier '@ A b dengan ' adalah matriks

    koefisiennBn, b #ektor konstantanB 2 , dan @ #ektornB 2 yang perlu di

    +ari.

    !*P & n, ', b dan hampiran a=al 5 A (y2y/y8...yn)T, batas toleransi Tdan

    maksimum iterasiN.

    P & @ A (C2C/C8...Cn)Tatau pesan DgagalD.

    L'*G'4-L'*G'4 &

    2. Set penghitung iterasi kA 2

    (a) 6 iA 2, /, 8, ..., n, hitung &

    (b) Set @ A (C2C/C8...Cn)T

    (+) !6 EE@ - 5EE F 4%* SP

    (d) ambah penghitung iterasi, kA k 2

    http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Sesatan&action=edit&redlink=1http://id.wikipedia.org/w/index.php?title=Sesatan&action=edit&redlink=1
  • 7/24/2019 Metode Gauss Siedel Dan Metode Gauss Jordan

    4/8

    (e) 6 iA 2, /, 8, ..., n, Set yiA Ci

    (f) Set 5 A (y2y/y8...yn)T

    8. ulis pesan Dmetode gagal setelah * iterasiD

    9. SP.

    Implementasi dengan MATLAB

    fun+tion H@2,g,4I A seidel(',b,@1,,*)

    4 A @1JK

    n A length(b)K

    @2 A @1 K

    for kA2&*,

    for iA2&n,

    SAb(i)-'(i,2&i-2)@2(2&i-2)-'(i,i2&n)@1(i2&n)K

    @2(i)AS7'(i,i)Kend

    gAabs(@2-@1)K

    errAnorm(g)K

    relerrAerr7(norm(@2)eps)K

    @1A@2K

    4AH4,@1JIK

    if(err

    end

    (http&77kienedi.blogspot.+o.uk7/12171/7iterasi-gauss-seidel.html)

    METODE GAUSS !ORDAN

    $ika eliminasi Gauss-$ordan diterapkan dalam matriks persegi, metode

    tersebut dapat digunakan untuk menghitung in#ers dari matriks. %liminasi Gauss-

    $ordan hanya dapat dilakukan dengan menambahkan dengan matriks identitas

    dengan dimensi yang sama, dan melalui operasi-operasi matriks&

  • 7/24/2019 Metode Gauss Siedel Dan Metode Gauss Jordan

    5/8

    $ika ' +ontoh matriks persegi yang diberikan&

    emudian, setelah ditambahkan dengan matriks identitas&

    %liminasi Gauss-$ordan pada menghasilkan bentuk yang tereduksi&

    engan melakukan operasi baris dasar pada matriks sampai ' menjadi

    matriks identitas, maka didapatkan hasil akhir&

    (http&77id.=ikipedia.org7=iki7%liminasi?Gauss-$ordan)

  • 7/24/2019 Metode Gauss Siedel Dan Metode Gauss Jordan

    6/8

    "ontoh&

    C y / A N

    /C 9y - 8 A 28C 0y - 3 A 1

    Solusi system diperoleh dengan teknik penyulihan mundur sebagai berikut&

    Melakukan pertukaran baris untuk menghindari pi#ot yang bernilai nol

    adalah +ara pi#oting yang sederhana (simple pivoting). Masalah ini dapat juga

    timbul bila elemen pi#ot sangat dekat ke nol, karena jika elemen pi#ot sangat

    http://4.bp.blogspot.com/-c6p9FpBM3q4/Uq8mGndOJpI/AAAAAAAAAVs/pfYoXp1y8Eg/s1600/mn8.jpghttp://2.bp.blogspot.com/-0TmFd6hlNzk/Uq8mGrWl7KI/AAAAAAAAAVo/mT-vu7YfujI/s1600/mn7.jpg
  • 7/24/2019 Metode Gauss Siedel Dan Metode Gauss Jordan

    7/8

    ke+il dibandingkan terhadap elemen lainnya, maka galat pembulatan dapat

    mun+ul.

    (http&77fauiahnurulhakiOi.blogspot.+o.uk7/12872/7metode-numerik-metode-

    eliminasi-gauss.html)

  • 7/24/2019 Metode Gauss Siedel Dan Metode Gauss Jordan

    8/8

    DAFTAR PUSTAKA

    http&77id.=ikipedia.org7=iki7Metode?Gauss-Seidel

    http&77kienedi.blogspot.+o.uk7/12171/7iterasi-gauss-seidel.html

    http&77id.=ikipedia.org7=iki7%liminasi?Gauss-$ordan

    http&77fauiahnurulhakiOi.blogspot.+o.uk7/12872/7metode-numerik-metode-

    eliminasi-gauss.html