menggagas mahasiswa cerdas menuju indonesia … pendidikan tinggi di indonesia (disparitas kualitas)...

34
Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia Emas DIDIN WAHIDIN DIREKTUR KEMAHASISWAAN DITJEN BELMAWA KEMENRISTEKDIKTI RAKERNAS BELMAWA – APRIL 2017

Upload: truongxuyen

Post on 02-Mar-2019

223 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Menggagas mahasiswa

Cerdas menuju Indonesia

Emas

DIDIN WAHIDINDIREKTUR KEMAHASISWAANDITJEN BELMAWA KEMENRISTEKDIKTIRAKERNAS BELMAWA – APRIL 2017

Page 2: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Indonesia – Posisi Strategis

• Populasi : >250 Juta

• Negara kunci ASEAN (total populasi >600 JUTA)

• Negara demokratis terbesar ke-3

• Kaya sumber daya alam (sumberdaya alam perkapita > China dan India)

Photo Credit: https://www.flickr.com/photos/maciejdakowicz/4155918193

Page 3: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Tujuan Nasional

Tujuan Nasional

Melindungi

Mensejahterakan

Mencerdaskan

Ketertiban dunia

Page 4: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

TRISAKTI BUNG KARNO

BERDAULAT SECARA POLITIK

BERDIKARI DALAM EKONOMI

BERKEPRIBADIAN DALAM

KEBUDAYAAN

Page 5: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

TANTANGAN UTAMA BANGSA KITA

ADIL & MAKMUR

MASIH JAUH

KEMISKINAN & KETIMPANGAN

KEBODOHAN DAN KETERBELAKANGAN

RADIKALISME, TERORISME,

NARKOBA, KKN

KOMITMEN KEBANGSAAN DAN

DAYA SAING BANGSA RENDAH

Page 6: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

PENDIDIKAN TINGGI SEBAGAI SALAH SATU ALTERNATIF PEMECAH MASALAH BANGSA … DENGAN BERBAGAI MASALAHNYA

Page 7: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Dapat diwujudkan melaluipendidikan tinggi (lulusannya), kualitas

peningkatan mutudan

efektivitas riset, dan teknologi yang akan menjadilandasan penting bagi tercapainya peningkatan dayasaing bangsa.

Visi MisiKemristekdikti

Visi Misi Presiden RI (Nawa Cita)

• Visi

- Terwujudnya pendidikan tinggi yang bermutu serta kemampuan IPTEK dan inovasi untuk mendukung daya saing bangsa.

• Misi

- Meningkatkan akses, relevansi, dan mutu Pendidikan Tinggi untuk menghasilkan SDM yang berkualitas.

- Meningkatkan kemampuan IPTEK dan inovasi untuk menghasilkan nilai tambah produk inovasi.

• Meningkatkan mutu hidup manusia Indonesia melalui peningkatan mutu pendidikan dan pelatihan.

• Melakukan revolusi karakter bangsamelalui kebijakan penataan kembalikurikulum pendidikan nasional.

Page 8: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

RISET, TEKNOLOGI, PENDIDIKAN TINGGI, DAN DAYA SAING BANGSA

Higher education andtraining

Science & Technology

Technological readiness & Innovation

GLOBAL COMPETITIVENESS

Page 9: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Visi Kemenristek Dikti

Terwujudnya Pendidikan tinggi yang bermutu serta Kemampuan IPTEK dan Inovasi untuk mendukung Daya Saing

Bangsa

Page 10: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Misi

1. Meningkatkan akses, relevansi, dan mutu Pendidikan Tinggi

untuk menghasilkan SDM yang berkualitas

2. Meningkatkan Kemampuan IPTEK dan Inovasi untuk

menghasilkan nilai tambah inovasi

Page 11: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Optimalisasi Peran Pendidikan Tinggi

Page 12: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

KELEMBAGAANRISET*)

AGENT OF EDUCATION

EKSPEKTASI MASYARAKAT

THD PERGURUAN

TINGGI

OTONOMI PENGELOLAAN

KEUANGAN

KEMAMPUAN MELAKUKAN PENELITIAN

ARAH PENGEMBANGAN PT DAN LEMBAGA RISET

AGENT OF RESEARCH AND DEVELOPMENT

AGENT OF CULTURE AND TECHNOLOGY

TRANSFER

AGENT OF ECONOMIC

DEVELOPMENT

TEACHING UNIVERSITYRESEARCH

UNIVERSITYENTREPRENEUERAL

UNIVERSITY

SATKER BLU PTN-BH

LEMBAGA PENELITIAN AKADEMIK

LEMBAGA PENELITIAN

INOVATIF

PUSAT UNGGULAN IPTEK (PUI)

SCIENCE AND TECHNO PARK

(STP)

*)Pengembangan lembaga yang dimaksud adalah lembaga penelitian yang bertujuan untuk menghasilkanproduk/sistem yang dapat dikomersialkan.

Page 13: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

ARAH KEBIJAKAN PEMBANGUNAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI

Meningkatkan Tenaga Terdidik dan

Terampil Berpendidikan Tinggi

Meningkatkan Kualitas Pendidikan

Tinggi dan Lembaga Litbang

KELEMBAGAAN

Meningkatkan Daya Saing &

Akreditasi Sumber Daya Litbang dan

Dikti

Meningkatkan produktivitas

penelitian dan pengembangan

Meningkatkan inovasi

TENAGA TERAMPIL DIKTI

SUMBER DAYA

PENELITIAN &PENGEMBANGAN

INOVASI

Arah KebijakanTantangan• APK Nasional Masih Perlu Ditingkatkan• Kesenjangan APK Antar Daerah (3T)• Sarjana Pengangguran Masih Banyak

• Masih sedikit Perguruan Tinggi masuk top 500 dunia;

• Masih sedikit Perguruan Tinggi berakreditasi A;• STP /SP/TP masih sedikit dan belum mature

• Belum banyak HKI• Publikasi internasional masih kecil • Belum banyak dihasilkan teknologi dalam bentuk

prototipe-prototipe laik industri

• 58% teknologi industri masih dari luar• Produk Inovasi masih kecil• Belum banyak lahir perusahaan pemula

berbasis teknologi

[AKSES & RELEVANSI]

[MUTU]

[MUTU & TATA KELOLA]

• Masih sedikit dosen berkualifikasi S3;• Masih minim SDM litbang berkualifikasi Master

dan Doktor;• Masih kekurangan sarpras Litbang dan Dikti dan

membutuhkan direvitalisasi

[DAYA SAING]

[DAYA SAING]

Page 14: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Permasalahan Pendidikan Tinggi diIndonesia (Disparitas Kualitas)

Keterbatasan Kapasitas/ Daya

Tampung PT

APK < 30%

• Sebaran PT• Biaya Kuliah +

Akomodasi

Terbatasnya Sumberdaya Pendidikan Berkualitas

PT Bermututerkonsentrasi di

P. Jawa

Belum setara dalam memberikan layanan pendidikan bermutu

Belum dapat menjamin memenuhi semua permintaan pendidikan tinggi bermutu

Kesetaraan

Keterjaminan

Ketersediaan Keterjangkauan Kualitas

4.413 Perguruan Tinggi (Forlap DIKTI, Mar 2016), melaksanakan 23.716 program studi, jumlah Mahasiswa ~ 7 juta, jumlah Dosen ~250.000 (S‐3: 26.688)

Page 15: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Desember 2015

Terakreditasi164 4%

Belum Terakreditasi

4.110 96%

4.274 PT74

69

21

C

B

A

WILAYAHPT TERAKREDITASI

PT TERAKREDITASIPT BELUM

DIAKREDITASITOTAL PT

A B C

LUAR JAWA 2 25 44 71 2.135 2.206

JAWA 19 44 30 93 1.975 2.068

TOTAL 21 69 74 164 4.110 4.274

Akreditasi Institusi

Page 16: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Terakreditasi19.047 88%

Belum Terakreditasi

2.610 12%

21.657 Prodi 9.577

7.685

1.785

C

B

A

WILAYAHPRODI TERAKREDITASI PRODI

TERAKREDITASI

PRODI BELUM

DIAKREDITASI

TOTAL

PRODIA B C

LUAR JAWA 507 3.620 5.567 9.694 1.052 10.746

JAWA 1.278 4.065 4.010 9.353 1.558 10.911

TOTAL 1.785 7.685 9.577 19.047 2.610 21.657

Desember 2015

Akreditasi Program Studi

Page 17: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Akreditasi Internasional

19 Prodi 14 Prodi27 Prodi 11 ProdiUGM ITB IPB UI

2 ProdiUB

UNPAD

UII

Page 18: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

• UU No. 14/2005 tentang Guru dan Dosen, mengamanatkan bahwa Dosen wajib memiliki kualifikasi akademik, kompetensi, sertifikat pendidik, sehat jasmani dan rohani, dan memenuhi kualifikasi lain yang dipersyaratkan satuan pendidikan tinggi tempat bertugas, serta memiliki kemampuan untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional. (Pasal 45)

• Kualifikasi akademik dosen, minimum:

– lulusan program magister untuk program diploma atau program sarjana; dan

– lulusan program doktor untuk program pascasarjana. (Pasal 46 Ayat 2)

Sumber: Laporan Tahun 2015 Kemristekdikti

Page 19: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Sertifikat pendidik untuk dosen sebagaimana dimaksud dalam Pasal 45 UU 14/2005, diberikan setelah memenuhi syarat sbb:a. memiliki pengalaman kerja sebagai

pendidik pada perguruan tinggi sekurang-kurangnya 2 (dua) tahun;

b. memiliki jabatan akademik sekurang-kurangnya asisten ahli; dan

c. lulus sertifikasi yang dilakukan oleh perguruan tinggi yang menyelenggarakan program pengadaan tenaga kependidikan pada perguruan tinggi yang ditetapkan oleh Pemerintah. (Pasal 47 Ayat 1)

Page 20: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Dosen Perguruan Tinggi

48.946

51.491

31.707

4.925

118.696

Asisten Ahli Lektor

Lektor Kepala Guru Besar

Tanpa Jabatan

Jumlah Dosen AktifPer-April 2016 = 255,765

Jabatan Akademik

Aktif CutiIzin

BelajarKeluar Pensiun

Tidak Aktif

Tugas Belajar

Tugas di Instansi

LainAlm. Total

Asisten Ahli

48,946 78 475 481 890 61 1,553 105 336 52,589

Lektor 51,491 69 555 162 2,680 24 1,896 145 842 57,022

Lektor Kepala

31,707 16 531 44 5,502 16 971 140 856 38,927

Guru Besar 4,925 5 4 5 1,394 0 7 44 152 6,384

Tanpa Jabatan

118,696 58 704 3,718 2,187 199 1,087 263 407 126,912

Total 255,765 226 2,269 4,410 12,653 300 5,514 697 2,593 281,834

Page 21: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Daya saing Perguruan Tinggi kita masih relatif Rendah…

Terkaitlangsung

Kemristek-dikti 4

21

Page 22: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

MEA(Single Market and production base)

FREE FLOW

OF

GOODS

SERVICES

CAPITAL

PROFESSIONAL

INVESTMENT

SKILLED LABOR

Page 23: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

GLOBALISASIDeveloping Asia (Asia Timur, Selatan dan Tenggara) akan menjadi Economic

Center of Gravity

Page 24: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

LALU BAGAIMANA … ?

Page 25: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

PENINGKATAN KOMITMEN PADA PENDIDIKAN UTUH …

• (PANCASILA, BHINEKA TUNGGAL IKA, NKRI DAN UUD45 (PBNU)

•SADAR GLOBALISASI

DAN DAYA SAING BANGSA

• KUASAI KOMPETENSI ABAD 21

• KNOWING,

FEELING,

DOING THE GOOD

• ONTOLOGI

• EPISTEMOLOGI

• AKSIOLOGI

KEILMUAN KERAKTER

KEINDONESIAAN

GLOBALISASI

Page 26: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

PENDIDIKAN BUKAN SEKEDAR UNTUK IJAZAH, GELAR DAN TRANSKRIP !!!

MAHASISWA

KURIKULER & KO KURIKULER

EKSTRA KURIKULER (KEGIATAN

KEMAHASISWAAN)

PENGEMBANGAN HARD &

SOFTSKILLS

(LIFE SKILLS)

TUJUAN NASIONAL/

TUJUAN PEND NASIONAL/

TUJUAN DIKTI

PROSES PENDIDIKAN di PT

Page 27: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

PROGRAM-PROGRAM KEMAHASISWAAN (SOFTSKILLS DEV.)

PENALARAN DAN KREATIVI

TAS

KESEJAHTERAAN DAN KEWIRAUS

AHAAN

MINAT,BAKAT, HOBI &

ORMAWA

HEKSAGONKEGIATAN

KEMAHASISWAAN

PENDIDIKANDAN DUNIA

KERJA

MENTALSPIRITUAL

& BELA NEGARA

GLOBALISASI

Page 28: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

BIMBINGAN KARIR Penyelarasan Dunia Kerja

Pengemb. Pusat Karier

Workshop Tracer Study

Pengembangan Sindikker

Page 29: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

PENGEMBANGAN SINDIKKER

MENYEDIAKAN INFORMASI TTG PENDIDIKAN TINGGI DAN DUNIA KERJA

MENJEMBATANI DUNIA PENDIDIKAN DENGAN DUNIA KERJA (RELEVANSI DIKTI)

FEEDBACK BAGI PERGURUAN TINGGI UNTUK PENGEMBANGAN KURIKULUMNYA

MENYEDIAKAN DATA UNTUK PEGAMBILAN KEBIJAKAN PENDIDIKAN

Page 30: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

PENGEMBANGAN PUSAT KARIR

MENJEMBATANI LULUSAN DENGAN DUNIA KERJA (PENGENALAN PEKERJAAN DAN PROFESI)

MENINGKATKAN EMPLOYABILITY LULUSAN MELALUI PELATIHAN -PELATIHAN

MELACAK KEBERADAAN DAN KIPRAH LULUSAN DI MASYARAKAT

FEEDBACK BAGI PENGEMBANGAN PT

PENGUMPULAN DATA NASIONAL UNTUK PENGEMBANGAN PT

Page 31: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Kontribusi Alumni PT…

THINKING BEYOND

THINK BIG

PROBLEM SOLVER

Page 32: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Jurusnya ….

KAIZEN VS QUANTUM LEAP …

BERAWAL DIAKHIR DAN BERAKHIR DI AWAL...

INOVASI, KONSISTENSI DAN SINERGI

Page 33: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Kerja Keras dan sungguh sungguh

Niat Istiqomah

Sabar Tawakkal

Page 34: Menggagas mahasiswa Cerdas menuju Indonesia … Pendidikan Tinggi di Indonesia (Disparitas Kualitas) Keterbatasan Kapasitas/ Daya Tampung PT APK < 30% • Sebaran PT • Biaya Kuliah

Ditjen Belmawa

KEMENTERIAN RISTEK DAN PENDIDIKAN TINGGI 2017 34