mengenal pedosfer

11

Click here to load reader

Upload: rosmalia-eva

Post on 20-Jun-2015

3.012 views

Category:

Education


3 download

TRANSCRIPT

Page 1: Mengenal pedosfer

MENGENAL PEDOSFER

Page 2: Mengenal pedosfer

PEDOSFER

Ilmu tanah adalah ilmu yang mempelajari seluk beluk tanah. Tanah adalah lapisan yang menyeliputi bumi antara litosfer (batuan yang membentuk kerak bumi) dan atmosfer. Tanah adalah tempat tumbuhnya tanaman dan mendukung hewan dan manusia.Tanah berasal dari pelapukkan batuan dengan bantuan tanaman dan organisme, membentuk tubuh unik yang menyelaputi lapisan batuan. Proses pembentukan tanah dikenal sebagai pedogenesis

Page 3: Mengenal pedosfer

Lapsian tanah

lapisan tanah atas (top soil), lapisan tanah bawah (subsol), batuan induk terlapuk (regolith), batuan induk (bed rock).

Page 4: Mengenal pedosfer

Faktor-faktor berubahnya batuan dan zat organik menjadi tanah

Pemanasan matahari pada siang hari dan pendinginan pada malam hari

Batuan yang sudah retak, pelapikan dipercepat oleh air Akar-akar tumbuhan dapat menerobos dan memecah

batuan-batuan sehingga hancur Binatang-binatang kecil seperti cacing tanah, rayap

yang membuat lubang dan mengeluarkan zat-zat yang dapat menghancurkan batuan

Pemadata dan tekanan pada sisa-sisa zat organik akan mempercepat terbentuknnya tanah

Page 5: Mengenal pedosfer

Macam-macam tanah ada 8 macam diantaranya:

Tanah podzolik merah kuning Tanah organosol Tanah aluvial Tanah kapur Tanah vulkanis Tanah pasir Tanah humus (bunga tanah) Tanah laterit

Page 6: Mengenal pedosfer

Adapun ciri-ciri tanah subur diantaranya:Tekstur dan tanahnya baik yaitu butiran

tanah tidak terlalu besar dan kecilBanyak mengandung garam yang berguna

untuk makanan Banyak mengandung air untuk melarutkan

garam-garaman.

Page 7: Mengenal pedosfer

Peranan tanah bagi kehidupan manusia

Digunakan untuk tempat tinggal dan tempat melakukan kegiatan

Sebagai tempat tyumbuhnya vegetasi yang sangat berguna bagi kepentingan hidup manusia

Mengandung barang tambang atau bahan galian yang berguna bagi manusia

Sebagai tempat berkembangnya hewan yang sangat berguna bagi kepentingan hidup manusia

Page 8: Mengenal pedosfer

Erosi tanah adalah tanah yang lapuk dan mudah mengalami penghancuran

Page 9: Mengenal pedosfer

Sebab–sebab erosi tanah karena beberapa hal berikut :

Tanah gundul atau tidak ada tanamannya;

Tanah miring tidak dibuat teras–teras dan guludan sebagai penyangga air dan tanah yang lurus;

Tanah tidak dibuat tanggul pasangan sebagai penahan erosi;

Pada tanah di kawasan hutan rusak karena pohon–pohon ditebang secara liar sehingga hutan menjadi gundul;

Pada permukaan tanah yang berlumpur digunakan untuk pengembalaan liar sehingga tanah atas semakin rusak

Page 10: Mengenal pedosfer

Sebagai usaha untuk mengurangi erosi tanah dapat dilakukan upaya–upaya konservasi. Tujuan konservasi tanah adalah untuk menjaga agar tanah tidak tererosi. Usaha–usaha konservasi tanah ditujukan untuk menjegah kerusakan, memperbaiki dan meningkatkan produktifitas tanah agar dapat dipergunakan secara lestari.

Konservasi tanah dapat dilakukan dengan 3 metode yaitu : Metode Vegetatif Metode Mekanik, dan Metode Kimia

Page 11: Mengenal pedosfer

TERIMAKASIH