media asing soroti kasus penodaan agama

12
Bersambung ke Halaman 11 5 - 19 DESEMBER 2016 TAHUN KE-III EDISI LXXVIII www.terbittop.com instagram.com/terbittop facebook.com/terbittop terbittop [email protected] Harga Rp5500 (Luar Kota + Ongkos Kirim) Medsos pintu masuk terorisme. Ancaman global sulit dielakkan bro!!! Bang TOP... JAKARTA (TERBITTOP) — Mabes Polri mengungkapkan alasan tidak me- lakukan penahanan terhadap dela- pan orang aktivis yang diduga akan melakukan tindakan makar. ”Penilaian subjektif penyidik, dini- lai kooperatif dan lebih pada ala- san kemanusian,” ujar Kadiv Humas Polri, Irjen Pol Boy Rafli Amar di Ma- bes Polri, Sabtu pekan lalu. Pelepasan terhadap delapan orang dilakukan setelah dilakukan pemeriksaan selama 1x24 jam. Penyi- dik juga tak mempermasalahkan dengan tidak dilakukannya penaha- nan. Penyidik menyatakan seorang tersangka tak harus dilakukan pena- hanan. ”Yang penting penyidik tidak merasa dipersulit,” ungkap Boy. Sementara tiga orang yang dita- han yakni, Jamran dan Rizal Kobar diduga melanggar Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik. Sedangkan, Sri Bintang Pamungkas Dugaan Melakukan Makar INI ALASAN POLISI LEPASKAN 8 AKTIVIS Bersambung ke Halaman 11 DALAM suasana peri- ngatan Hari Pahlawan 2016, minggu lalu dalam suasana Hari Pahlawan bulan 10 November, bertempat di Plaza Ke- menterian Pendidikan dan Kebudayaan di Jakarta, diadakan Se- minar Bedah Sejarah Sultan Agung Mata- ram 1629, sekaligus tentang bagaimana membaca sejarah masa lalu untuk mem- bangun ketahanan mental dan semangat anak bangsa. Salah satu yang tadinya tera- sa janggal adalah bahwa seminar tersebut mengambil topik tokoh Pahlawan Nasional Oleh: Prof Dr Haryono Suyono Mengubah Pendekatan Membaca Sejarah Sultan Agung Mataram dengan latar bela- kang peristiwa heroik di 1628-1629 tatkala secara gigih Sultan Agung Mataram mela- wan kekuasaan VOC Belanda di Batavia. Untuk sebagian orang periode tokoh na- sional ini sudah sangat lama dan tidak ada satu saksi sejarah yang masih ada dewasa ini. Keturunan beliau Ibu Dr Mooryati Sudibyo yang berusia 99 tahun tidak pernah melihat nenek moyangnya. Suatu periode pada za- man penjajahan Belanda yang hampir pasti tidak mudah diingat. Bahkan tokoh yang menjadi figur dalam Seminar itu pada waktu diusulkan di angkat menjadi Pahlawan Na- sional menimbulkan kontroversi antara para anggota Dewan Tanda Jasa karena catatan sejarah yang tidak lengkap di Tanah Air. Teta- pi kemudian dapat lolos karena ternyata dalam catatan di Negeri Belanda tokoh terse- but disebut dengan jelas sebagai musuh yang sangat merepotkan pada zamannya. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RI Prof Dr Muhadjir Effendy yang membuka se- minar yang sangat menarik itu justru de- ngan gamblang mengungkapkan secara jelas betapa tokoh yang menjadi sorotan JAKARTA (TERBITTOP) — Se- jumlah media asing membe- ritakan kasus dugaan penis- taan agama ini. Harian asal Inggris, The Telegraph me- ngutip kantor berita asal Amerika Serikat, Associated Press (AP) yang mengulas tentang penetapan Ahok sebagai tersangka. Berita tersebut menuliskan bahwa penetapan Ahok sebagai tersangka dalam penyelidi- kan dugaan penistaan aga- ma ini merupakan ujian be- sar bagi reputasi bangsa In- donesia dalam toleransi ber- agama. UJIAN REPUTASI DALAM TOLERANSI AGAMA Media Asing Soroti Kasus Penodaan Agama Bersambung ke Halaman 11 BOGOR (TERBITTOP) — Penampilan sang Kapten Timnas Indo- nesia, Boaz Solossa, dengan brilian me- ngantarkan Indonesia AP menyebutkan bahwa penetapan Ahok sebagai tersangka merupakan ha- diah bagi politisi lain yang ju- ga mencalonkan diri dalam Pilkada DKI Jakarta. ”Ahok disukai oleh masyarakat dari kelas menengah, namun ju- ga banyak menuai musuh karena ketegasannya da- lam menentang korupsi ser- ta program perkotaannya yang kemudian menggusur ribuan kaum akar rumput,” ulas AP, pekan lalu. Lain hal dengan kantor berita Al Jazeera yang da- lam laporannya lebih terfo- ”Sekarang masuknya nilai-nilai itu melalui me- dia sosial. Kita tidak bisa menjamin semuanya clear," kata Suhardi da- lam Sosialisasi Opersional Prosedur Penanganan Aksi Terorisme pada Ob- jek Vital Nasional Sektor Ketenagalistrikan di Ba- tam, Kamis pekan lalu. Ia mengatakan untuk situs-situs mengandung unsur radikalisme dan te- rorisme yang mengan- cam keamanan global sudah banyak diblokir. Namun tidak ada jami- nan 100 persen semua- nya bebas dari nilai-ni- lai radikalisme dan te- rorisme. ”Untuk website dan si- tus-situs sudah banyak yang kami blokir. Na- adalah saat sekelompok orang sudah merancang aksi menyerang Marina Bay Singapura dari Batam beberapa waktu lalu. Beruntung rencana aksi tersebut segera bisa dike- tahui sehingga rencana penyerangan tersebut bi- sa digagalkan. Upaya deradikalisasi pa- da masyarakat yang ter- libat kegiatan terorisme, kata dia, juga melibatkan berbagai pihak termasuk peran masyarakat lain da- lam menerima kembali. ”Penerimaan yang baik oleh masyarakat pada mereka yang pernah terli- bat juga akan menentu- kan. Jika tidak ada pene- rimaan yang baik, bisa jadi mereka akan kembali melakukan aksi. Sama hal- nya pada mantan pe- candu obat terlarang yang kembali ke masyarakat namun tidak diterima seh- ingga kembali lagi men- jadi pecandu,” kata dia. Teroris asing Di tempat terpisah De- puti Bidang Penindakan dan Pembinaan Kemam- puan BNPT Irjen Pol Arief Dharmawan di Jakarta, Kamis lalu mengatakan Indonesia perlu instrumen hukum untuk melakukan tindakan hukum terhadap teroris asing (Foreign Ter- rorist Fighter /FTF) dan uja- ran kebencian (hate speech) terkait terorisme, kata pejabat Badan Na- sional Penanggulangan Terorisme (BNPT). ”FTF be- lum bisa dihukum karena undang-undangnya be- lum ada,” kata Irjen Pol Arief Dharmawan. Saat ini, kata dia, se- dang berjalan revisi UU Nomor 15 Tahun 2003 ten- tang Pemberantasan Tin- dak Pidana Terorisme. ”Tapi belum tahu kapan selesainya. Saya ber- harap revisi itu cepat sele- sai dan segera menjadi UU. Jangan sampai kasus bom Thamrin terulang la- gi, sementara kita belum memiliki instrumen hukum untuk menangani aksi te- rorisme ini,” katanya. Persoalan FTF, kata Arief, harus segera dicarikan BATAM (TERBITTOP) — Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Komjen Pol Suhardi Alius mengatakan, media sosial menjadi salah satu pintu masuknya faham radikalisme dan terorisme. mun ini kan sudah menja- di ancaman global, perlu upaya semua pihak me- meranginya,” kata dia. Dalam kegiatan yang juga dihadiri Kapolda Ke- pri Brigjen Pol Sam Budi- gusdian tersebut, Suhardi mengatakan, untuk me- ngantisipasi ancaman te- rorisme di Indonesia tidak bisa diserahkan pada pi- hak keamanan saja. ”Masyarakat juga harus berperan aktif. Kalau ada kejanggalan dan sesuatu yang tidak lazim segera laporkan. Karena kepe- dulian masyarakat juga sangat membantu dalam mengantisipasi teroris- me,” kata Suhardi. Ia mencontohkan salah satu upaya aksi terorisme yang berhasil digagalkan Bersambung ke Halaman 11 Komjen Pol Suhardi Alius Ustaz Arifin Ilham Gerah Diserang Haters Ayu Ting Ting Unggah Ayat Suci Al-Quran JAKARTA (TERBITTOP) — Ayu Ting Ting mungkin gerah dengan banyaknya hater yang selalu menyerangnya. Tak hanya soal penampilannya, tapi juga selalu dikait-kaitkan dengan Raffi Ahmad. Boleh jadi hal itulah yang membuatnya mengunggah foto ayat suci Al- Quran. Dan jika kamu memberikan balasan, maka balaslah de- ngan balasan yang sama de- ngan siksaan yang ditimpa- kan kepadamu. Akan teta- pi jika kamu bersabar, se- sungguhnya itulah yang lebih baik bagi orang-or- ang sabar,” demikian arti Surat An-Nahl ayat 126, seperti yang diunggah Ayu sebagaimana dilan- sir bintang.com , Selasa (22/11). Bisnis kontrakan, salah satu in- vestasi Ayu Ting Ting yang dibantu dikelola orangtuanya. Ribuan komentar membanjiri laman akun Instagram Ayu. Me- reka berharap Ayu selalu sabar dengan komentar nyinyir para hater. ”Semoga selalu diberi ke- sabaran kak Ayu??????,” harap akun @uyunkwidya. ”Sabar yu.. mengalah bu- kan berarti merendahkan martabat kita... justru itu menunjukkan kedewa- saan kita. Usia bukan jadi tolak ukur orang itu berpikiran dewa- sa,” sambung akun @lisazaka. (bntg) BOAZ SOLOSSA Buka Peluang Indonesia ke Final Piala AFF 2016 kus pada proses hukum Ahok. Al Jazeera menilai bahwa kepolisian Indonesia sangat berhati-hati dalam menyelesaikan kasus du- gaan penistaan agama ini dan menyebutkan bahwa langkah hukum penetapan Ahok sebagai tersangka me- rupakan langkah formal da- lam sistem hukum di Indo- nesia. Selain itu, Kantor Berita asal Inggris, BBC, turut mem- beritakan dugaan kasus pe- nistaan agama yang dilaku- kan oleh Ahok. Salah satu media ternama di Turki, Yenisafak, memberitakan demo yang melibatkan massa dalam jumlah besar di Jakarta, Jumat (14/10/2016). Demo satu juta orang tersebut bertujuan untuk menyuarakan aksi protes terhadap Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok atas pernyataannya yang menghina Al-Quran. FOKUSISLAM.COM jalan keluarnya karena bahaya terorisme selalu mengintai. Kondisi tersebut juga telah menjadi per- soalan yang mengglobal sehingga diperlukan siner- gi antarnegara dan antarinstitusi tanpa harus terjadi saling intervensi ant- ara satu dengan lainnya. BNPT sendiri melalui Ke- deputian Bidang Peninda- kan dan Pembinaan Ke- mampuan telah mengge- lar diskusi kelompok tera- rah (Focus Group Discus- sion/FGD) tentang FTF dan ’hate speech’ dalam pe- nanganan tindak pidana terorisme untuk membuat rumusan hukum. FGD yang digelar di Ja- karta, Rabu (30/11), itu di- ikuti perwakilan BNPT, Ko- misi III DPR-RI, Densus 88, Kejaksaan Agung, Hakim, Imigrasi, Satgas Kimia Bio- logi, Radioaktif, dan Nuk- lir, serta perwakilan dari International Centre For Counter Terrorism (ICCT) Dr Christophe Paulussen, Sangita Jaghai, dan Rene Elkerbout. Ayu Ting Ting Bersambung ke Halaman 11 membuka peluang lo- los ke final Piala AFF 2016. Boaz berhasil membobol gawang Vietnam yang dikawal Nguyen Manh Tran da- ri titik putih pada semifinal leg pertama di Stadion Pa- kansari, Bo- gor, Sabtu (3/12) ma- lam. Bersambung ke Halaman 11 Boaz Solossa Ustaz Arifin Ilham BERSEDIA BERI DAKWAH UNTUK AHOK BOGOR (TERBITTOP) — Ustaz Arifin Ilham me- ngungkapkan kasus pe- nistaan Al-Quran Surat Al- Maidah ayat 51 yang di- lakukan Gubernur DKI Ja- karta nonaktif Basuki Tja- haja Purnama alias Ahok sebagai momentum me- nyatukan ulama dan or- mas Islam di seluruh ne- geri. ”Karena Al-Maidah 51, ulama dan ormas Islam di seluruh negeri semakin merapatkan barisan, se- makin kuat kaidah kita dan kuat untuk memper- tahankan negeri ini,” tu- tur Ustaz Arifin saat me- mimpin istigasah dan ta- blik akbar di Ma- polresta Bogor Kota, Jawa Ba- rat, Kamis. Menurut Ari- fin, hikmah Al-Maidah 51 telah menya- darkan umat Is- lam untuk kembali menta- daburkan (mempelajari) Al-Quran, sesuai dengan tuntutan yang benar. Ge- rakan mempelajari Al- Quran semakin bergeliat di berbagai daerah. Pimpinan Masjid Az- Zikra tersebut mengajak umat Islam untuk men- doakan Gubernur Ahok agar mendapatkan hida- yah, agar bi- sa mera- sakan in- dahnya iman, dan Is- lam.

Upload: lytram

Post on 24-Jan-2017

318 views

Category:

Documents


12 download

TRANSCRIPT

Bersambung ke Halaman 11

5 - 19 DESEMBER 2016 TAHUN KE-III EDISI LXXVIII

www.terbittop.cominstagram.com/terbittopfacebook.com/terbittop terbittop [email protected]

Harga Rp5500 (Luar Kota + Ongkos Kirim)

Medsos pintu masuk terorisme.

Ancaman global sulit dielakkanbro!!!

Bang TOP...

JAKARTA (TERBITTOP) — Mabes Polrimengungkapkan alasan tidak me-lakukan penahanan terhadap dela-pan orang aktivis yang diduga akanmelakukan tindakan makar.

”Penilaian subjektif penyidik, dini-lai kooperatif dan lebih pada ala-san kemanusian,” ujar Kadiv HumasPolri, Irjen Pol Boy Rafli Amar di Ma-bes Polri, Sabtu pekan lalu.

Pelepasan terhadap delapanorang dilakukan setelah dilakukanpemeriksaan selama 1x24 jam. Penyi-dik juga tak mempermasalahkandengan tidak dilakukannya penaha-nan. Penyidik menyatakan seorangtersangka tak harus dilakukan pena-hanan. ”Yang penting penyidik tidakmerasa dipersulit,” ungkap Boy.

Sementara tiga orang yang dita-han yakni, Jamran dan Rizal Kobardiduga melanggar Undang-UndangInformasi dan Transaksi Elektronik.Sedangkan, Sri Bintang Pamungkas

Dugaan Melakukan MakarINI ALASAN POLISI

LEPASKAN 8 AKTIVIS

Bersambung ke Halaman 11

DALAM suasana peri-ngatan Hari Pahlawan2016, minggu lalu dalamsuasana Hari Pahlawanbulan 10 November,bertempat di Plaza Ke-menterian Pendidikan

dan Kebudayaan di Jakarta, diadakan Se-minar Bedah Sejarah Sultan Agung Mata-ram 1629, sekaligus tentang bagaimanamembaca sejarah masa lalu untuk mem-bangun ketahanan mental dan semangatanak bangsa. Salah satu yang tadinya tera-sa janggal adalah bahwa seminar tersebutmengambil topik tokoh Pahlawan Nasional

Oleh: Prof Dr Haryono Suyono

Mengubah Pendekatan Membaca SejarahSultan Agung Mataram dengan latar bela-kang peristiwa heroik di 1628-1629 tatkalasecara gigih Sultan Agung Mataram mela-wan kekuasaan VOC Belanda di Batavia.

Untuk sebagian orang periode tokoh na-sional ini sudah sangat lama dan tidak adasatu saksi sejarah yang masih ada dewasaini. Keturunan beliau Ibu Dr Mooryati Sudibyoyang berusia 99 tahun tidak pernah melihatnenek moyangnya. Suatu periode pada za-man penjajahan Belanda yang hampir pastitidak mudah diingat. Bahkan tokoh yang

menjadi figur dalam Seminar itu pada waktudiusulkan di angkat menjadi Pahlawan Na-sional menimbulkan kontroversi antara paraanggota Dewan Tanda Jasa karena catatansejarah yang tidak lengkap di Tanah Air. Teta-pi kemudian dapat lolos karena ternyatadalam catatan di Negeri Belanda tokoh terse-but disebut dengan jelas sebagai musuhyang sangat merepotkan pada zamannya.

Menteri Pendidikan dan Kebudayaan RIProf Dr Muhadjir Effendy yang membuka se-minar yang sangat menarik itu justru de-ngan gamblang mengungkapkan secarajelas betapa tokoh yang menjadi sorotan

JAKARTA (TERBITTOP) — Se-jumlah media asing membe-ritakan kasus dugaan penis-taan agama ini. Harian asalInggris, The Telegraph me-ngutip kantor berita asalAmerika Serikat, AssociatedPress (AP) yang mengulastentang penetapan Ahoksebagai tersangka. Beritatersebut menuliskan bahwapenetapan Ahok sebagaitersangka dalam penyelidi-kan dugaan penistaan aga-ma ini merupakan ujian be-sar bagi reputasi bangsa In-donesia dalam toleransi ber-agama.

UJIAN REPUTASI DALAM TOLERANSI AGAMA

Media Asing Soroti Kasus Penodaan Agama

Bersambung ke Halaman 11

BOGOR (TERBITTOP) —Penampilan sangKapten Timnas Indo-nesia, Boaz Solossa,dengan brilian me-

ngantarkanIndonesia

AP menyebutkan bahwapenetapan Ahok sebagaitersangka merupakan ha-diah bagi politisi lain yang ju-ga mencalonkan diri dalamPilkada DKI Jakarta. ”Ahokdisukai oleh masyarakat darikelas menengah, namun ju-ga banyak menuai musuhkarena ketegasannya da-lam menentang korupsi ser-ta program perkotaannyayang kemudian menggusurribuan kaum akar rumput,”ulas AP, pekan lalu.

Lain hal dengan kantorberita Al Jazeera yang da-lam laporannya lebih terfo-

”Sekarang masuknyanilai-nilai itu melalui me-dia sosial. Kita tidak bisamenjamin semuanyaclear," kata Suhardi da-lam Sosialisasi OpersionalProsedur PenangananAksi Terorisme pada Ob-jek Vital Nasional SektorKetenagalistrikan di Ba-tam, Kamis pekan lalu.

Ia mengatakan untuksitus-situs mengandungunsur radikalisme dan te-rorisme yang mengan-cam keamanan globalsudah banyak diblokir.Namun tidak ada jami-nan 100 persen semua-nya bebas dari nilai-ni-lai radikalisme dan te-rorisme.

”Untuk website dan si-tus-situs sudah banyak

yang kami blokir. Na-

adalah saat sekelompokorang sudah merancangaksi menyerang MarinaBay Singapura dari Batambeberapa waktu lalu.

Beruntung rencana aksitersebut segera bisa dike-tahui sehingga rencanapenyerangan tersebut bi-sa digagalkan.

Upaya deradikalisasi pa-da masyarakat yang ter-libat kegiatan terorisme,kata dia, juga melibatkanberbagai pihak termasukperan masyarakat lain da-lam menerima kembali.

”Penerimaan yang baikoleh masyarakat padamereka yang pernah terli-bat juga akan menentu-kan. Jika tidak ada pene-rimaan yang baik, bisa jadimereka akan kembalimelakukan aksi. Sama hal-nya pada mantan pe-candu obat terlarang yangkembali ke masyarakatnamun tidak diterima seh-ingga kembali lagi men-jadi pecandu,” kata dia.

Teroris asingDi tempat terpisah De-

puti Bidang Penindakan

dan Pembinaan Kemam-puan BNPT Irjen Pol AriefDharmawan di Jakarta,Kamis lalu mengatakanIndonesia perlu instrumenhukum untuk melakukantindakan hukum terhadapteroris asing (Foreign Ter-rorist Fighter /FTF) dan uja-ran kebencian (hatespeech) terkait terorisme,kata pejabat Badan Na-sional PenanggulanganTerorisme (BNPT). ”FTF be-lum bisa dihukum karenaundang-undangnya be-lum ada,” kata Irjen PolArief Dharmawan.

Saat ini, kata dia, se-dang berjalan revisi UUNomor 15 Tahun 2003 ten-tang Pemberantasan Tin-dak Pidana Terorisme.”Tapi belum tahu kapanselesainya. Saya ber-harap revisi itu cepat sele-sai dan segera menjadiUU. Jangan sampai kasusbom Thamrin terulang la-gi, sementara kita belummemiliki instrumen hukumuntuk menangani aksi te-rorisme ini,” katanya.

Persoalan FTF, kata Arief,harus segera dicarikan

BATAM (TERBITTOP) — Kepala BadanNasional Penanggulangan TerorismeKomjen Pol Suhardi Alius mengatakan,media sosial menjadi salah satu pintumasuknya faham radikalisme danterorisme.

mun ini kan sudah menja-di ancaman global, perluupaya semua pihak me-meranginya,” kata dia.

Dalam kegiatan yangjuga dihadiri Kapolda Ke-pri Brigjen Pol Sam Budi-gusdian tersebut, Suhardimengatakan, untuk me-ngantisipasi ancaman te-rorisme di Indonesia tidakbisa diserahkan pada pi-hak keamanan saja.

”Masyarakat juga harusberperan aktif. Kalau adakejanggalan dan sesuatuyang tidak lazim segeralaporkan. Karena kepe-dulian masyarakat jugasangat membantu dalammengantisipasi teroris-me,” kata Suhardi.

Ia mencontohkan salahsatu upaya aksi terorismeyang berhasil digagalkan Bersambung ke Halaman 11Komjen Pol Suhardi Alius

Ustaz Arifin Ilham

Gerah Diserang Haters

Ayu Ting Ting Unggah Ayat Suci Al-QuranJAKARTA (TERBITTOP) — Ayu Ting Tingmungkin gerah dengan banyaknyahater yang selalu menyerangnya.Tak hanya soal penampilannya,tapi juga selalu dikait-kaitkandengan Raffi Ahmad. Boleh jadihal itulah yang membuatnyamengunggah foto ayat suci Al-Quran.

”Dan jika kamu memberikanbalasan, maka balaslah de-ngan balasan yang sama de-ngan siksaan yang ditimpa-kan kepadamu. Akan teta-pi jika kamu bersabar, se-sungguhnya itulah yanglebih baik bagi orang-or-ang sabar,” demikian artiSurat An-Nahl ayat 126,seperti yang diunggahAyu sebagaimana dilan-

sir bintang.com , Selasa (22/11).Bisnis kontrakan, salah satu in-

vestasi Ayu Ting Ting yang dibantudikelola orangtuanya.

Ribuan komentar membanjirilaman akun Instagram Ayu. Me-reka berharap Ayu selalu sabardengan komentar nyinyir parahater.

”Semoga selalu diberi ke-sabaran kak Ayu??????,”harap akun @uyunkwidya.”Sabar yu.. mengalah bu-kan berarti merendahkanmartabat kita... justru itu

menunjukkan kedewa-saan kita. Usia bukanjadi tolak ukur orangitu berpikiran dewa-

sa,” sambung akun@lisazaka. (bntg)

BOAZ SOLOSSABuka Peluang Indonesiake Final Piala AFF 2016

kus pada proses hukumAhok. Al Jazeera menilaibahwa kepolisian Indonesiasangat berhati-hati dalammenyelesaikan kasus du-gaan penistaan agama inidan menyebutkan bahwalangkah hukum penetapanAhok sebagai tersangka me-rupakan langkah formal da-lam sistem hukum di Indo-nesia.

Selain itu, Kantor Beritaasal Inggris, BBC, turut mem-beritakan dugaan kasus pe-nistaan agama yang dilaku-kan oleh Ahok.

Salah satu media ternama di Turki, Yenisafak, memberitakandemo yang melibatkan massa dalam jumlah besar di Jakarta,Jumat (14/10/2016). Demo satu juta orang tersebut bertujuan untukmenyuarakan aksi protes terhadap Basuki Tjahaja Purnama atauAhok atas pernyataannya yang menghina Al-Quran.

FOKUSISLAM.COM

jalan keluarnya karenabahaya terorisme selalumengintai. Kondisi tersebutjuga telah menjadi per-soalan yang mengglobalsehingga diperlukan siner-gi antarnegara danantarinstitusi tanpa harusterjadi saling intervensi ant-ara satu dengan lainnya.

BNPT sendiri melalui Ke-deputian Bidang Peninda-kan dan Pembinaan Ke-mampuan telah mengge-lar diskusi kelompok tera-rah (Focus Group Discus-sion/FGD) tentang FTF dan’hate speech’ dalam pe-nanganan tindak pidanaterorisme untuk membuatrumusan hukum.

FGD yang digelar di Ja-karta, Rabu (30/11), itu di-ikuti perwakilan BNPT, Ko-misi III DPR-RI, Densus 88,Kejaksaan Agung, Hakim,Imigrasi, Satgas Kimia Bio-logi, Radioaktif, dan Nuk-lir, serta perwakilan dariInternational Centre ForCounter Terrorism (ICCT)Dr Christophe Paulussen,Sangita Jaghai, dan ReneElkerbout.

Ayu Ting Ting

Bersambungke Halaman 11

membuka peluang lo-los ke final Piala AFF2016. Boaz berhasilmembobol gawangVietnam yang dikawalNguyen Manh Tran da-

ri titik putih padasemifinal leg

pertama diStadion Pa-kansari, Bo-gor, Sabtu(3/12) ma-lam.

Bersambungke Halaman 11Boaz Solossa

Ustaz Arifin IlhamBERSEDIA BERI DAKWAH UNTUK AHOKBOGOR (TERBITTOP) —Ustaz Arifin Ilham me-ngungkapkan kasus pe-nistaan Al-Quran Surat Al-Maidah ayat 51 yang di-lakukan Gubernur DKI Ja-karta nonaktif Basuki Tja-haja Purnama alias Ahoksebagai momentum me-nyatukan ulama dan or-mas Islam di seluruh ne-geri.

”Karena Al-Maidah 51,ulama dan ormas Islam diseluruh negeri semakinmerapatkan barisan, se-makin kuat kaidah kitadan kuat untuk memper-tahankan negeri ini,” tu-tur Ustaz Arifin saat me-mimpin istigasah dan ta-blik akbar di Ma-polresta BogorKota, Jawa Ba-rat, Kamis.

Menurut Ari-fin, hikmahAl-Maidah51 telahm e n y a -d a r k a numat Is-lam untukkembalimenta-

daburkan (mempelajari)Al-Quran, sesuai dengantuntutan yang benar. Ge-rakan mempelajari Al-Quran semakin bergeliatdi berbagai daerah.

Pimpinan Masjid Az-Zikra tersebut mengajakumat Islam untuk men-doakan Gubernur Ahokagar mendapatkan hida-

yah, agar bi-sa mera-sakan in-

dahnyai m a n ,dan Is-

lam.

2laporan utama

EDISI KETUJUHPULUH DELAPAN / TH III5 - 19 DESEMBER 2016

Sehubungan dengan banyaknya pengaduan ke Redaksi, dengan ini kamiberitahukan bahwa wartawan Koran TERBITTOP adalah yang tercantum di boxredaksi, dan dalam melaksanakan peliputan selalu dilengkapi ID Card TERBITTOP.Narasumber wajib menanyakan identitas wartawan yang melakukan wawancara.Kami tidak bertanggung jawab atas tindakan para pihak yang mengaku-ngakuwartawan Koran TERBITTOP, tetapi namanya tidak tercantum di box RedaksiKoran TERBITTOP edisi terbaru.

HOTLINE REDAKSI: 0822-9946-6193

PEMBERITAHUAN

JAKARTA (TERBITTOP) — Tidak berapa lama lagiGubernur DKI Jakarta nonaktif Basuki Tjahaja

Purnama atau kerap disapa Ahok akan duduk di kursipesakitan dengan ancaman sebagai terdakwa kasus

penistaan agama terkait ucapan yang dilontarkansaat melakukan kunjungan kerja ke Kepulauan

Seribu pada 27 September 2016. Berkasnya sudahlengkap, dan Kejaksaan telah menunjuk 13 jaksa

dalam menangani kasus yang menghebohkanbaik di Indonesia bahkan di luar negeri. Berbagaimedia asing menurunkan laporan secara khusus

kasus Ahok yang menimbulkan pro kontra.

Sebagai seorang Nasrani danberasal dari keturunan Tionghoa,Ahok dianggap menafsirkan se-suatu yang bukan ’miliknya’, se-mentara ayat yang dia pakai ad-alah ’milik’ umat Islam yang sakral.Sebagian besar masyarakat Mus-lim kemudian marah dan unjukrasa, menuntut proses hukum du-gaan penistaan agama yang di-lakukan Ahok. Ratusan ribu ma-syarakat dengan pakaian serbaputih turun ke jalan di pusat kotaJakarta, melakukan aksi damai.

”Pasal yang dikenakannya Pasal156 dan 156a KUHP,” ujar Jampi-dum Kejaksaan Agung Dr NoorRachmad SH, MH kepada warta-wan, Rabu lalu seraya menambah-kan bahwa jaksa yang meyakinipasal tersebut sudah memenuhipersyaratan untuk dinyatakanlengkap. Dia menegaskan dari ha-sil penelitian dari jaksa peneliti bah-wa menyatakan berkasnya sudahmemenuhi syarat formal dan ma-teril hingga memenuhi syarat un-tuk dibawa ke pengadilan.

”Sesuai berkas, pasal yang di-sangkakan adalah 156 dan 156aKUHP,” kata Noor Rachmad. Tidakdikenakannya Undang-Undang(UU) ITE dalam berkas Ahok, iamenyatakan sangkaan itu sesuaidengan berkas yang diberikanoleh kepolisian. Fakta-fakta yangterungkap dari hasil penyidikan diberkas itu, menggambarkan bah-wa perbuatan yang dapat dike-

nakan hanya Pasal 156 dan 156aKUHP,” katanya.

”Jaksa sudah meyakininya bah-wa dengan pasal itu sudah’mengcover’ semua yang adadalam berita acara perkara,” ka-tanya. Langkah selanjutnya, katadia, tentu akan diambil sikap ka-pan Ahok harus dibawa ke peng-adilan. ”Tentu dalam rangka me-lengkapi semua persyaratan, mi-salnya surat dakwaannya sesege-ra mungkin. Semuanya akan di-percepat,” katanya.

Meja hijauSekretaris Umum Pengurus Pusat

Muhammadiyah Abdul Mu’ti ber-harap Jaksa Agung selektif dalammemilih jaksa untuk menangani ka-sus penistaan agama yang didugadilakukan oleh calon gubernur Ja-karta Basuki Tjahaja Purnama.

”Pertarungan di ’meja hijau’ itutak sederhana dan harus disiapkanjaksa penuntu umum yang terbaik.Jangan asal tunjuk karena jika taksesuai harapan masyarakat, bisamenimbulkan aksi-aksi lainnya,”kata Sekretaris Umum PP Muham-madiyah Abdul Mu’ti seperti dilan-sir Antara di Tangerang, Selasa.

Ia menjelaskan, kasus dugaanpenistaan agama kini ditangan ke-jaksaan dan segera disidangkan.Maka itu, harus disiapkan benarsegalanya, termasuk jaksa yangmenangani kasus ini. Apalagi, di-rinya mendapat kabar jika Basuki

Tjahaja Purnama telah melakukankomunikasi dengan berbagaitokoh, termasuk dari Muhamma-diyah sebagai penasihat untukmembantu menangani kasus ini.”Dengan kondisi yang seperti ini,Jaksa Agung harus benar-benarserius dan fokus. Sebab perjuanganyang sangat luar biasa,” ujarnya.

Polri menerima 14 laporan polisiterkait kasus dugaan penistaanagama, yakni Quran Aurat Al-Maidah ayat 51 yang dilakukanAhok. Empat belas laporan terse-but diterima polisi pada rentangwaktu 6, 7, 9 dan 12 Oktober 2016.Ahok diduga menghina Islam pa-da kunjungan kerjanya ke PulauPramuka, Kepulauan Seribu, pa-da 27 September 2016.

Polri menyelidiki dengan me-meriksa barang bukti video digitalsecara laboratoris dan disimpul-kan bahwa video yang diserah-kan pelapor dalam keadaan aslipada 10 Oktobe 2016. Selanjut-nya memeriksa 29 orang saksi,baik dari pelapor maupun terla-

por dan pihak-pihak lainnya yangmemiliki informasi yang relevanatas kasus ini.

Penyidik juga mewawancara39 orang ahli dari tujuh bidang ke-ahlian, yakni ahli hukum pidana,ahli bahasa Indonesia, ahli aga-ma, ahli psikologi, ahli antropolo-gi, ahli digital forensik dan ahli le-gal drafting.

Tekanan publikKetua Lembaga Kajian dan Pe-

ngembangan Sumber Daya Ma-nusia Nahdlatul Ulama (Lakpes-dam NU) Rumadi Ahmad menutur-kan penegakan hukum terhadapAhok berdasarkan tekanan publik.

”Penegakan hukum terkait peno-daan dan penistaan agama itu se-lalu subjektif dan penegak hukumbiasanya mengikuti selera, sertatuntutan dari massa yang mem-permasalahkan itu," kata Rumadidi Jakarta, beberapa waktu lalu.

Rumadi menyebutkan kasuspenistaan agama pertama kaliterjadi ketika penerbitan buku

Dikenakan Pasal 156 dan 156a KUHP

’Babak Akhir Kasus Penodaan Agama’156 ayat (1) KUHP dan Undang-Undang Pencegahan Penyalah-gunaan dan/atau PenodaanAgama digunakan untuk menje-rat pelaku kasus penodaan aga-ma, namun belum mengakomo-dasi unsur penistaan agama.

Sementara Direktur Setara Insti-tute Ismail Hasani menyatakanpenistaan agama tidak dikenaldalam pandangan hak azasimanusia (HAM) karena munculpada agama monoestik. ”KonsepHAM itu melindungi manusia da-lam kebebasan berpikir dan ber-agama,” ujar Ismail.

Setelah reformasi, dikatakan Is-mail, beberapa kaum kapitalmengeksploitasi dan mempoliti-sasi agama. Bahkan, kasus peno-daan agama kerap ditunggangitekanan massa dan politik yangrawan ditunggangi pihak lain.

Tak Sama Ahli hukum pidanaAsep Iwan Iriawan mengutarakanpenanganan dugaan kasus pe-nistaan agama tidak dapat disa-makan seperti kasus Ahok de-ngan Lia Eden atau Ahmad Mu-sadeq yang memiliki perbedaan.

Asep menyebutkan kasus Ahokdipermasalahkan ucapannya, se-dangkan Musadeq dan Lia Edenkarena perbuatan yang menista-kan agama.

Lebih lanjut, Asep menambah-kan kasus Ahok akan menitikbe-ratkan pada pendapat saksi ahlisehingga akan muncul perbeda-an pendapat atau penafsiran.

Pakar pidana umum itu menga-takan majelis hakim akan berpa-tokan terhadap saksi dan ahliyang mempersepsikan pernya-taan Ahok, termasuk kategori me-nodai agama atau tidak.

Sebelumnya Jaksa Agung HMPrasetyo mengatakan, pihaknyasegera menuntaskan kasus Ahokdan melimpahkan ke pengadilan.Berkasnya sudah lengkap dan se-gera dilanjutkan penyerahan ter-sangka dan barang bukti kemu-dian pembuatan surat dakwaanuntuk dilimpahkan ke penga-dilan. (berbagai sumber/ant/ris)

”Langit Makin Mendung” karya KiPandjikusmin.

Saat itu, pemerintah menghu-kum HB Jassin selama dua tahunpenjara yang menyembunyikansosok Ki Pandjikusmin.Selanjutnya,menurut Rumadi, massa jugamempersoalkan kasus Lia Ami-nuddin alias Lia Eden yang diang-gap menistakan agama.

Perkara lainnya, penulis dan war-tawan Tabloid Monitor ArswendoAtmowiloto dijebloskan ke penjaraselama 4,5 tahun terkait survei le-bih 33.000 kartu pos dari pembacapada 1990. Dalam survei tokoh pi-lihan pembaca tersebut, PresidenSoeharto kala itu berada padatempat pertama, sedangkan NabiMuhammad SAW di urutan ke-11sehingga massa bereaksi.

Sama halnya dengan kasusAhok, kemudian Rumadi menga-takan, publik mendesak dan me-nuntut Polri memproses hukum ter-hadap petahana Gubernur DKIJakarta itu. Rumadi mengung-kapkan selama ini Pasal 156 dan

TARI

F IK

LAN

DISK

ON

KONTAK PEMASANGAN:BUNGARIA SAPUTRI0822 9946 6193

TARIF IKLAN ADVETORIALHITAM PUTIH (BW)1 Halaman Dalam : Rp10.000.000½ Halaman Dalam : Rp 7.000.000¼ Halaman Dalam : Rp 3.000.000

BERWARNA (FC)1 Halaman Belakang : Rp12.500.000½ Halaman Belakang : Rp 7.500.000¼ Halaman Belakang : Rp 5.000.000

TARIF IKLAN DISPLAY UMUMBERWARNA (FC)1 Halaman Belakang : 7 kolom x 530 mm x Rp 7.500 = Rp 27.825.000½ Halaman Belakang : 7 kolom x 260 mm x Rp 7.500 = Rp 13.650.000¼ Halaman Belakang : 3½ kolom x 260 mm x Rp 7.500 = Rp 6.825.000¼ Halaman Depan : 3½ kolom x 260 mm x Rp15.000 = Rp 13.650.000Halaman Depan (Kuping) : Rp 4.000.000HITAM PUTIH (BW)1 Halaman Dalam : 7 kolom x 530 mm x Rp 5.000 = Rp 18.550.000½ Halaman Dalam : 7 kolom x 260 mm x Rp 5.000 = Rp 9.100.000¼ Halaman Dalam : 3½ kolom x 260 mm x Rp 5.000 = Rp 4.550.000Iklan Keluarga/Duka : Rp 3.000/mm kolomTarif Iklan Display Berwarna: Rp16.000/mm kolom

Hitam Putih : Rp 9.000/mm kolomSosial : Rp 6.000/mm kolom

teks politik, pernyataan AmirSyamsuddin itu bisa kontrapro-duktif dan berkonotasi negatif,karena nuansa poltik dalam kasuspidana yang kemudian memba-wa Antasari Azhar pada posisi se-bagai narapidana, tidak terlepasdari hubungan politik kekuasaanyang tidak harmonis antara An-tasari Azhar dan SBY pada posisimasing-masing pada ketika SBYsebagai presiden dan AntasariAshar sebagai ketua KPK.

Dikatakan, sebagai partai poli-tik, maka Partai Demokrat secaramoral seharusnya ikut memberi-kan rasa nyaman bagi AntasariAzhar dan keluarganya bahkanharus mendorong Antasari Azharmelaksanakan hak-hak dan ke-wajibannya sebagai warga ne-gara termasuk keinginan publikagar Antasari Azhar membongkartindak pidana korupsi masa laluyang belum terselesaikan

Menurut Petrus, dalam kasuspembunuhan yang dituduhkankepada Antasari Azhar, semuakonsekuensi sudah dipenuhi ter-

JAKARTA (TERBITTOP) — Koordina-tor TPDI (Tim Pembela DemokrasiIndonesia) Petrus Selestinus SHmenilai sekelumit pernyataanAmir Syamsudin SH, mantan Men-kumham sekaligus ketua DewanKehormatan DPP Partai Demokratyang berisi permintaan AntasariAzhar ’menjaga ucapan’ karenamasih berstatus bebas bersyaratmemberi pesan kepada publikbahwa Antasari masih menjadiancaman serius bagi Susilo Bam-bang Yudhoyono dan Partai De-mokrat.

”Dalam konteks pertemanan,pernyataan Amir Syamsuddinyang meminta Antasari Asharmenjaga dan menjauhi ucapan-ucapan atau pernyataan yangbisa mengganggu posisinya se-bagai narapidana bebas bersya-rat, hal itu sangat positif karenabermakna sebagai tanggung ja-wab moral seorang sahabat ter-hadap sahabatnya yang sedangbermasalah,” kata Petrus Selesti-nus SH kepada wartawan, Senin.

Tetapi, lanjut Petrus, dalam kon-

masuk harus menjalani masa hu-kuman yang sudah dijatuhkanoleh pengadilan.

”Dengan demikian pemberianpembebasan bersayarat dansaat ini dijalani oleh Antasari Az-har, hal itu sepenuhnya menjadihak Antasari Ashar sebagai nara-pidana untuk menjalani bebasbersyarat,” ujarya.

Artinya hanya dengan meme-nuhi Kedua syarat ini, maka se-orang narapidana baru boleh di-berikan haknya untuk menjalanihidup di luar lembaga pemasya-rakatan selama kurun waktu terten-tu dengan syarat wajib lapor se-cara periodik, hingga pelaksanaanmasa hukuman dinyatakan sudahterpenuhi secara paripurna. (ris)

Demokrat Harusnya DorongAntasari Buka Kasus Lama

jelas dan transparan. Hingga ma-syarakat yang sudah mau lahantanahnya dipakai untuk menyuk-seskan proyek pemerintah itu ja-ngan sampai dirugikan apalagidipermainkan. Semuanya saat iniharus jelas. Karena sudah tidakzamannya lagi main petak um-pet,” tandas Sony seperti dilansirbreaking news.com.

Seperti diberitakan TERBITTOP.-COM, pekan lalu, kantor pengaca-ra Hartono Tanuwidjaja SH, MSi, MH,mensomasi keras Ketua Tim Guber-nur Untuk Percepatan pembangu-nan Provinsi DKI Jakarta, Moham-mad Yusuf, karena menyebarkan/menandatangi undangan yangpenuh kebohongan kepada sege-nap pemilik tanah yang terkenaproyek MRT (Mass Rapid Transit).

Surat undangan tersebut men-catut nama klien Hartono Tanuwi-djaja, yakni Mahesh Lalmalani. Dimana pada surat undangan dise-but, seolah pertemuan atas per-mintaan lisan Lalmalani. Padahal,Lalmalani tidak pernah diajak

JAKARTA (TERBITTOP) — Pelaksanatugas (Plt), Gubernur DKI Jakarta,Soni Sumarsono,menginginkanpergantian lahan warga yangterkena proyek MRT, harus dilaku-kan dengan transparan.

Oleh karenanya, Soni dengan te-gas mengatakan akan memang-gil semua pihak yang terlibatdalam percepatan pembangu-nan MRT Lebak Bulus-Bundaran Ho-tel Indonesia, guna mempercepatmekanisme ganti rugi lahan yangakan dibebaskan secara transpa-ran dan tidak lagi seperti selamaini main petak umpet seakanmembeli kucing dalam karung.

”Sudah saatnya semua meka-nisme pergantian tanah yang di-pakai oleh mega proyek itu harus

apalagi diundang dalam rapatpertemuan dengan pihak panitiaterkait pembahasan ganti rugi ta-nah yang dijadikan lahan ProyekMRT oleh Pemprov DKI Jakarta.

Karenanya, Mahesh Lalmalanimelalui kuasa hukumnya advokatHartono Tanuwidjaja, melayang-kan somasi kepada MohammadYusuf (ketua tim Gubernur DKIJakarta).

Sebab, akibat pencatutan na-ma Mahesh Lalmani, membuatsebagian pemilik tanah hadir pa-da rapat pembahasan pergan-tian tanah yang sarat denganspekulasi dan terindikasi ada pe-nyimpangan tersebut.

Oleh karenanya, Hartono seca-ra tegas akan mengambil langkahhukum jika pihak Pemprov DKI tidakmemberikan klarifikasi yang telahmerugikan kliennya. ”Jika masihmengabaikan juga, saya gunakanmedia massa untuk persoalkanundangan yang sarat dengan ma-nipulasi itu” ungkap Hartono kepa-da pers di Jakarta. (dolat munthe)

DALAM sebuah obrolan di pesawat Citilinkketika terbang menuju Pulau BelitungProvinsi Bangka Belitung, belum lama ini,

saya ditegur seorang pengusaha. Dia tahu sayalahir dari Pulau Belitung, di mana Gubernur DKInonaktif Basuki Tjahaja Purnama juga berasaldari daerah itu. Dia pun bertanya apa perasaansaya ketika DKI dipimpin seorang gubernur yangberasal dari satu daerah dinilai ’cukup gaduh’dalam pemerintahannya. Bahkan kini terjeratmenjadi tersangka kasus penodaan agama.Saya jawab, saya tidak suka dengan pemimpingaduh, bagi saya cukuplah sekali DKI Jakartamemiliki pemimpin seperti itu. Saya juga tidakpercaya jika Kejaksaan Agung menahan Ahoksemisalnya, maka Indonesia akan runtuh.

Sebuah pepatah Arab menga-takan, ”Tidak ada kejayaan tanpakekuatan, tidak ada kekuatan tan-pa persatuan, dan tidak ada per-satuan tanpa kemuliaan ahklak”.Artinya mulainya darimana? Akh-lak! Menyitir ucapan Ridwan Saidiseorang budayawan asal Betawimenyebut, masyarakat mengi-nginkan pemimpin Jakarta yangmembuat tentram dan damai, ti-dak membuat gaduh. Pemimpinsekarang ini tidak menggambar-kan harapan warga Ibu Kota. ”Be-risik pemimpin sekarang ini,” kataRidwan dalam sebuah diskusi.

Kegaduhan apa pun yang ada di tengahbangsa ini berawal dari mulut. Seperti yang dilon-tarkan oleh seorang Ahok ini menjadi gaduh se-antero Nusantara. Semestinya itu tak pantas dariseorang pemimpin, yang seharusnya mampumengontrol ucapannya. Apalagi menyangkutmasalah agama, yang bisa menimbulkan berba-gai macam tanggapan yang akhirnya timbul ke-gaduhan seperti ini.

Lalu saya bertanya benarkah reaksi umat Islamterhadap penistaan Al-Quran ada kaitandengan politik, ternyata tidak benar. Sebab ka-lau hanya soal politik, umat Islam tidak akan me-nyatu bereaksi seperti ini. Ini adalah soal peno-

daan agama. Kepolisian dan Kejaksaan Agungtelah bergerak cepat,kita tunggu saja persida-ngan kasus ini dengan mengedepankan asaspraduga tak bersalah.

Saya pun berpikir lagi apakah karena pelakun-ya non-muslim juga ternyata tidak tepat, sebabbanyak teman saya non-muslim memahami pe-rasan umat Islam dan mengakui tidak dapat me-nerima penistaan Al-Quran. Kemudian apa kare-na pelaku penistaan dari etnis Tionghoa ternyatajuga kurang benar karena kalangan etnis Tiong-hoa pun merasa tindak penistaan Al-Quran, me-mang tidak pantas. Saya kemudian menjadi lebihbingung apa benar negeri ini dalam keadaanbahaya, karena tiba-tiba saja banyak kalanganmeneriakkan slogan persatuan kebhinnekaan dan

siapa yang merusaknya???Bahkan karena kegaduhan itu

negeriku ini banyak mengeluarkanenergi harus melibatkan banyakpakar, kiai, ulama, banyak modalyang dilakukan dengan reaksiagar dibawa ke ranah hukum danditerapkan secara adil. Masyara-kat Jakarta sekarang resah kare-na dipertontonkan kegaduhanakibat ulah pemimpinnya. Permin-taan warga DKI sederhana, butuhpemimpin yang bisa menciptakankedamaian, bukan semata me-ngedepankan pembangunan.”Kembalikan kedamaian kepada

kami, kami nggak tahan saban hari dengar mu-lut-mulut teriak, muka beringas marah sana sini.’Cukuplah sekali’ punya pemimpin seperti itu!”

Pada 15 Februari 2017 nanti warga DKI akan me-lakukan pemungutan dan penghitungan suara. Pil-kada itu akan menjadi ’pesta’ yang lebih semarak,khususnya oleh jumlah pasangan calon gubernurdan wakil gubernur yang telah siap berlaga. Iniakan menjadi pilgub ketiga bagi DKI Jakarta sete-lah era penunjukan langsung berakhir. Marilah me-milih kawan, untuk Jakarta yang lebih sejahterayang damai dan tentram dan kembalikan kemu-liaan itu dengan hadirnya pemimpin baru. (Penu-lis wartawan TERBITTOP/mantan Pengurus PWI Pusat)

’Cukup Sekali Saja’TOP SOROT

Haris Fadillah

”Kembalikan kedamaiankepada kami, kami

nggak tahan saban haridengar mulut-mulut

teriak, muka beringasmarah sana sini.

’Cukuplah sekali’ punyapemimpin seperti itu!

AKAN DIADILI — Calon Gubernur DKI Jakarta nomor urut 2, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok (tengah)bersama tim advokasi dan pemenangannya. Setelah berkasnya dilimpahkan ke persidangan, Ahok akandiadili sebagai tersangka dugaan penodaan agama.

VIVA.CO.ID

Plt Gubernur Janji PergantianLahan Proyek MRT Transparan

Petrus Selestinus SH

Soni Sumarsono

3hukum & korupsi

EDISI KETUJUHPULUH DELAPAN/ TH III5 - 19 DESEMBER 2016

DIBUTUHKAN KORESPONDEN DI SUBANG, PURWAKARTA,KARAWANG, BEKASI, BOGOR, SUKABUMI DAN CIANJURKoran TERBITTOP membuka kesempatan bagi Anda yang inginbergabung. Layangkan Surat Lamaran ke Divisi HRD TERBITTOP.

STOP

PRE

SS

Telp: (021) 93116962, 99746839Email: [email protected] atauKontak Person Haris Fadillah - 082299466193

BOGOR (TERBITTOP) — Denganmengambil tema ’MengusungInstansi Kejaksaan Modern Me-nuju Penegakan Hukum yangProfesional, Bebas Korupsi, Ber-martabat dan Terpercaya’, Ra-kernas Kejaksaan RI dibuka danberlangsung selama empat haridi Hotel Novotel Bogor Golf Re-sort Convention Center, Kota Bo-gor, Jawa Barat, Selasa (15/11).Pada rakernas dipaparkan pen-capaian kinerja selama 2016tantangan yang dihadapi tar-get di tahun mendatang sertastrategis untuk meraihnya. Ra-kernas diikuti seluruh kajati, per-wakilan kejaksaan di luar negeri,jaksa agung muda serta Kaba-diklat.

Rakernas 2016 dibuka olehJaksa Agung HM Prasetyo SH,MH, dilanjutkan dengan sambu-tan Ketua Umum Rakernas 2016R Widyopramono, yang menja-bat sebagai jaksa agung mudapengawasan (Jamwas).

Jaksa Agung HM Prasetyo SHberharap rakernas bukan seremo-nial belaka, namun harus dapatdimanfaatkan sebagai saranamencari solusi terbaik atas berba-gai permasalahan yang terjadibaik di pusat maupun daerah.

”Kejaksaan sebagai lembagapemerintah dan penegak hu-kum dituntut untuk selalu ber-benah diri mengingat perkem-bangan zaman yang serba mo-dern dan dinamis, yang menga-kibatkan penegakan hukum

dan Mengamankan Pembangu-nan Nasional”, dilanjutkan Kepa-la BNN Budi Waseso dengan ma-teri bertema ”Koordinasi dan Ker-ja Sama Pencegahan serta Pen-cegahan Narkoba”.

Dalam rakernas, Ketua KPKAgus Rahardjo berbagi soal siner-gi penegakan hukum dalam pen-cegahan dan pemberantasankorupsi. Men-PAN-RB Asman Ab-nur berbicara soal pelaksanaanreformasi birokrasi untuk terben-tuknya pemerintahan yang kuat.Sementara Menteri ESDM IgnatiusJonan memberikan makalah soalstrategi mengelola lembaga pub-

menjadi muda,” jelasnyasaat membuka rakernas.

Prasetyo menegaskan, ra-kernas dapat dimanfaatkansebagai momentum untukmempererat jalinan silaturah-mi agar semakin meningkat-kan semangat solidaritas danmemperkokoh jalinan keber-samaan di tengah suasanakekayaan di antara segenapwarga korps Adhyaksa.

Dia menekankan, SatgassusPenanganan dan Penye-lesaian Perkara Tindak PidanaKorupsi (P3TPK) harus berhasilmenangani korupsi besaryang mampu menarik per-hatian masyarakat. ”Satgas-sus P3TPK juga harus berhasilmenangani berbagai tindakpidana korupsi yang tergolongbig fish,” ungkapnya.

Dikatakan jajarannya agar me-lakukan pembenahan agar da-pat mengikuti perkembangandan dinamika yang terjadi di te-ngah masyarakat, khususnya da-lam bidang penegakan hukum.Selain itu, performa dan profesio-nalisme sebagai bagian daripembenahan internal kejaksaan.Kejaksaan telah membentuk TimPengawal dan Pengaman Peme-rintah dan Pembangunan Pusatdan Daerah (TP4P dan TP4D) .

Apalagi telah diluncurkan pro-gram Jaksa Masuk Sekolah (JMS)

yang bertujuan untuk memberi-kan kesadaran dan pemahamankepada generasi muda Indone-sia mengenai bahaya tindak pi-dana korupsi. Pada Rakernas se-luruh jaksa agung muda membe-rikan pemaparan mengenai pen-capaian kinerja, strategi, serta tar-get tahun depan.

SeremonialRakernas Kejaksaan 2016 juga

menghadirkan beberapa pembi-cara dari kementerian lain. Men-ko Polhukam Wiranto memberi-kan ceramah ”Reformasi Hukumdalam Mendukung, Mengawal

lik dan membangun keperca-yaan masyarakat.

Terdapat pula tim perumusyang akan menyampaikanrekomendasi dari setiapbidang. Dengan rakernas inidiharapkan kejaksaan bisamerumuskan strategi untukmencapai kinerja yang lebihbaik di tahun mendatang.

Beberapa wartawan peliputkejaksaan sendiri melihat daridulu rakernas selalu men-gagendakan hal-hal normatifdan seremonial. Pembahasanrakernas membahas yang itu-itu saja, ceramah, evaluasi,rapat, diskusi, laporan, dankurang fokus membahas kon-disi nyata di kejaksaan yangmemang menjadi masalah.

Padahal, rakernas itu pentingdan strategis namun perlu adasemacam evaluasi terhadap se-tiap agenda rakernas, cermatibaik-baik untuk memilih agendayang memang penting dan sub-stansial, yang kontekstual. Hal ituharus sesuai dengan perkemba-ngan, sesuai kebutuhan, apa sajamasalah nyata untuk dibahasyang dihadapi internal kejaksaandan apa sebenarnya yang di-inginkan masyarakat dari kejak-saan.

Untuk itu rakernas diharapkanbisa menghasilkan putusan danrekomendansi yang jelas dan di-

laksanakan seluruh jajaran ke-jaksaan. Ke depan Jaksa Agungperlu membentuk tim untuk me-monitoring implementasinya,dari hasil rakernas dan dijalan-kan selama setahun ke depan,bila perlu ada tim khusus yangmemonitor agar terlaksana de-ngan baik. Sehingga pada akhirrakernas diharapkan didapat so-lusi konkret maupun strategi ap-likatif dalam penyusunan pro-gram kerja.

Pada rakernas dipamerkanberbagai pemanfaatan teknolo-gi dalam penegakan hukumyang modern dan berkualitasmenjadi materi dalam rakernas,dan ada beberapa kejaksaantinggi seperti Jawa Barat mema-merkan berbagai inovasi dalamaplikasi penanganan perkara.Tetapi penggunaan sistem terse-but belum seluruh kejaksaantinggi menggunakan, dan ka-dang pula selalu berakhir apabi-la terjadi pergantian kajati, se-hingga ini harus menjadi agendatetap digunakan sehingga apli-kasi seperti itu diterapkan semuakejaksaan tinggi.

Oleh sebab itu rakernas 2016bisa menjadi momentum bagi ja-jaran kejaksaan menyiapkan diridalam memberi arah yang kuatdi dalam penegakan hukumyang kontekstual sesuai dengansemangat zaman terutama harusseirama dengan program peme-rintahan Jokowi-Jusuf Kalla dalampenegakan hukum. (haris)

Harapan dari Rakernas Kejaksaan 2016

”Ini jumlah yang lumayanuntuk dana pembangunankarena upaya penanga-nan korupsi secara refresifjuga diarahkan kepadapengembalian kerugiannegara atau perekono-mian negara,” kata JaksaAgung HM Prasetyo SH, MHdidampingi Jampidsus DrArminsyah SH, MSi kepadawartawan di sela Raker Ke-jaksaan Agung di Bogor,pekan lalu.

Selain itu dia juga mene-gaskan, penyelamatandan pengembalian terha-dap kerugian negara mu-lai Januari sampai denganOktober 2016 di tahap pe-nyidikan dan penuntutansebesar Rp275.589.789,97.Sementara dalam pelak-sanaan eksekusi uang

pengganti yang telah dise-tor ke kas negara sebesarRp212.280.219.546,00. Pe-nyelamatan kerugian nega-ra dari hasil eksekusi pidanadenda yang telah disetor-kan Rp41.646.866.660 sertadari hasil pengoperasianbarang rampasan sebesarRp1.113.907.351.628.

Prasetyo mengatakan, Ke-jaksaan Agung berupayauntuk selalu mencegah,memulihkan dan mengem-balikan aset negara yangtelah dijarah oleh pelaku tin-dak pidana korupsi mes-kipun aset tersebut sudah di-putuskan di pengadilan danberkekuatan hukum tetap.

Selain itu, ia juga mene-gaskan, Kejaksaan Agungberupaya untuk mengem-balikan aset yang berada

di luar negeri melalui per-temuan bilateral denganJaksa Agung Swiss dan Jak-sa Agung Singapura.

Ia menjelaskan, kejaksaandi Swiss akan berusahamembantu Kejagung untukmendapatkan informasi se-kali pun terhadap ketatnyarahasia dari bank.

Sebelumnya, KejaksaanAgung juga melakukan ke-sepakatan bersama de-ngan kejaksaan di Tiongkokdan kejaksaan di negaraanggota ASEAN untuk me-mudahkan pengembalian

aset ke dalam negeri.”Kami juga melakukan

kesepakatan bersama anta-ra jaksa agung ASEAN danTiongkok. Mereka akanmemberikan bantuan untukmengembalikan aset yangdibawa ke luar negeri, na-mun seringkali kita terkenda-la oleh sistem hukum yangberbeda,” ujar Prasetyo.

Di bagian lain dia me-ngungkapkan, Satuan Tu-gas Khusus Penanganandan Penyelesaian PerkaraTindak Pidana Korupsi (Sat-gassus P3TPK) kejaksaan se-

panjang Januari-Oktober2016 mengeksekusi badan1.557 orang terpidana ka-sus korupsi .

Selain itu, kata dia, satgas-sus juga telah menyelidiki1.451 perkara, 1.392 perkarapenyidikan, dan 2.066 per-kara penuntutan atau 806 diantaranya berasal dari pe-nyidikan Polri. Bidang perda-ta dan TUN periode Januari-Oktober 2016, menyelamat-kan keuangan dan pemuli-han keuangan negara se-besar Rp20,3 triliun, pemuli-han keuangan/kekayaan

Kejagung Kembalikan Aset Negara Rp1,7 Triliunsaan mencapai Rp1,7 triliunatau 889,94 persen dari tar-get Rp197,7 miliar.

Upaya penanganan ko-rupsi secara represif, katadia, juga diarahkan kepa-da pengembalian keua-ngan negara atau pereko-nomian negara.

Ia menyebutkan, kejak-saan tidak hanya sekadarmelakukan penindakansaja, namun juga melaku-kan pencegahan denganmembentuk Tim Pengawaldan Pengaman Pemerin-tah dan Pembangunan Pu-sat (TP4P) di Kejagung dandi kejati serta kejari seluruhIndonesia.

Tim TP4P dibentuk pada1 Oktober 2015, kegiatanpendampingan dan pe-ngamanan oleh TP4P telahdilakukan secara berkesi-nambungan terhadap be-berapa proyek yang dila-kukan oleh pemerintah da-lam berbagai bidang.

Antara lain, pembangu-nan infrastruktur kelistrikan,pelaksanaan infrastrukturstrategis, bidang kelautandan pemberdayaan perta-nian dan peternakan. Pe-laksanaan TP4P, kata dia, ti-dak hanya memastikan ja-lannya proyek sesuai per-aturan perundang-unda-ngan namun juga berhasilmeningkatkan penyerapananggaran kementerian/lembaga pemerintahandaerah hingga 74 persenpada 2016. (ris)

BOGOR (TERBITTOP) — Sejak terbentuknyaSatgassus P3TPK Bidang Pidana KhususKejaksaan Agung pada 8 Januari 2015

telah memberikan hasil yang positifdalam pemberantasan korupsi

sekaligus menuntaskan perkara yangmenjadi tunggakan selama ini. Dengan

kerja keras seluruh jajaran, Jaksa AgungHM Prasetyo SH, MH memberikan apresiasiatas pencapaian Satgassus P3TPK berhasil

mengembalikan aset negara dari hasilpidana korupsi sebesar Rp1,7 triliun lebih.

negara sebesar Rp49,2 miliarserta pendapat hukum danpendampingan hukum ter-hadap proyek/aset bernilaiRp232,4 triliun dan 264,8 ribudolar AS. Sementara sejakJanuari-Oktober PNBP Kejak-

BOGOR (TERBITTOP) — Tim Satgassus Penanganan dan Pe-nyelesaian Perkara Tindak Pidana Korupsi (P3TPK) diharap-kan mampu membongkar kasus korupsi ’big fish’ dan me-narik perhatian masyarakat.

”Satgasus P3TPK juga harus berhasil menangani berba-gai tindak pidana korupsi yang tergolong ’big fish’,” kataJaksa Agung HM Prasetyo SH, MH dalam Rapat Kerja Na-sional (Rakernas)Kejaksaan 2016 di Bogor, belum lama ini.

Hal tersebut merupakan bagian dari tindakan represifterhadap pemberantasan tindak pidana korupsi.

Ia menjelaskan, pencegahan dan pemberantasan tin-dak pidana korupsi masih menjadi salah satu programprioritas pemerintah saat ini.

Kejaksaan sebagai salah satu lembaga penegak hukum,kata dia, diharapkan dapat menunjukkan kinerjanya secaraoptimal dalam pencegahan dan pemberantasan tipikor.

Berkaitan dengan pencegahan tipikor, kejaksaan telahmembentuk Tim Pengawal dan Pengaman Pemerintahdan Pembangunan Pusat dan Daerah (TP4P dan TP4D).

”TP4P dan TP4D merupakan sebuah strategi preventif un-tuk mengantisipasi terjadinya tindak pidana korupsi di ins-tansi pemerintah. Sekaligus sebagai bentuk komitmenbahwa kejaksaan senantiasa mendukung program per-cepatan pembangunan nasional,” katanya.

Sejak dibentuk 1 Oktober 2015, kegiatan pendampingandan pengamanan oleh TP4 telah dilakukan secara berke-sinambungan terhadap beberapa proyek yang dilakukanoleh pemerintah dalam berbagai bidang antara lain pem-bangunan infrastruktur kelistrika, pelaksanaan inftrastrukturstrategis bidang kelautan maupun pemberdayaan perta-nian dan peternakan.

”Pelaksanaan TP4 tidak hanya memastikan jalannnyaproyek sesuai dengan peratuan perundang-undngan na-mun juga berhasil meningkatkan penyerapan anggarankementerian/lembaga maupun pemerintahan daerahhingga 74 persen pada tahun 2016. (ris)

BOGOR (TERBITTOP) — Op-timalisasi pengawasan de-ngan menempatkan seba-gai prime mover kinerja ke-jaksaan secara keseluru-han dinilai telah mendo-rong pelaksanaan rewardand punishmen secarakonsisten. Hal itu tergambardari jumlah sanksi yang di-jatuhkan sebanyak 17orang dibebaskan dari ja-batan fungsional jaksa, 17dibebaskan dari jabatanstruktural, 23 orang dihenti-kan dengan hormat dan 20orang dihentikan dengantidak hormat serta 17 diber-hentikan sementara seba-gai PNS.

Secara konsisten sejak2015 Badan Diklat telahmengadakan diklat revolu-si mental yang khusus peja-bat eselon II dilakukan tigaangkatan serta untuk peja-

bat eselon III yang tekah di-ikuti tujuh angkatan. Selainitu juga telah dilakukan dik-lat TOT Revolusi Mental se-bagai satu angkatan.

Kejaksaan, kata JaksaAgung HM Prasetyo, secarakonsiten melaksanakanpendidikan dan pelatihanbaik tehnis fungsional mau-pun manajemen kepemim-pinan serta selalu menjagadan meningkatkan akredi-tasinya dalam LembagaAdministrasi Negara (DiklatPIM III, IV dan Prajabatanterakreditasi A selama limatahun dam Diklat TeknisFungsional terkreditasi A se-lama lima tahun. Di sam-ping kerja sama programbeasiswa guna meningkat-kan kualitas pembelajarandengan berbagai lembagabaik dalam dan luar negeri.

Untuk pembenahan dan

konsolidasi di lingkungan in-ternal kejaksaan telah disu-sun road map RB Kejaksaantahun 2015-2019 yang meli-puti delapan area peruba-han yakni manajemen pe-rubahan, penguatan sistempengawasan, penguatanakuntabilitas kinerja, pe-nguatan kelembagaan,penguatan tata laksanapenguatan sistem manaje-men SDM ASN, penguatanperundang-undangan danpeningkatan kualitas pela-yanan publik.

Kegiatan percepatan di-lakukan dengan memben-tuk TP4P dan TP4D, JaksaMasuk Sekolah (JMS), ke-mudahan membayar ti-lang, pengembalian ba-rang bukti, dialog hukumonline bagi pengacara ne-gara dan pelayanan primakepada saksi. (ris)

BOGOR (TERBITTOP) — Korps Ahdyaksa juga berusaha men-ciptakan generasi muda sdar hukum dengan Jaksa MasukSekolah (JMS). Jaksa Agung HM Prasetyo SH, MH menyebut-kan program JMS sudah dimulai sejak akhir 2015 denganberhasil dilakukan terhadap 48 sekolah dari tingkat SD hing-ga perguruan tinggi, dan telah diikuti 6.243 pendengar.

”Untuk semester pertama di 2016 telah berhasil dilaku-kan terhadap 36 sekolah,145 SMP, 429 SMA, tujuh SekolahMadrasah Aliyah dan empat universitas dengan jumlahpeserta keseluruhan 94.574 orang,” ungkap HM Prasetyo.

Dia menambahkan, diluncurkan program JMS bertujuanuntuk memberikan kesadaran dan pemahaman kepadagenerasi muda Indonesia mengenai bahaya tindak pida-na korupsi. ”JMS untuk memberikan kesadaran dan pe-mahaman kepada generasi muda Indonesia akan baha-ya korupsi,” tegasnya.

Bahkan untuk mendukung reformasi hukum khususnyapemberantasan pungutan liar yang tengah digalakkanpemerintah, kejaksaan telah bergabung dengan SatuanTugas Sapu Bersih Pungutan Liar (Satgas Saber Pungli). Sat-gas ini dibentuk sesuai Peraturan Presiden No 87 Tahun 2016.

Ditambahkan, kejaksaan secara proaktif mengindentifi-kasi dan memetakan tempat-tempat yang seringkali digu-nakan oleh oknum untuk melakukan pengli/suap. Untukkejaksaan telah menyediakan akses bagi masyarakat me-lalui sarana [email protected] atau PO Box 369.

Di dalam pemberantasan narkoba telah melaksanakaneksekusi terakhir terhadap empat terpidana kasus narkoti-ka. Dalam tahun 2016 rentang waktu Januari-Oktober, lan-jutnya, kejaksaan sudah menangani perkara pidana umumdi antaranya penerimaan SPDP sebanyak 139.360 perkara,penerimaan berkas tahap pertama sebanyak 135.627 perka-ra, dan penuntutan sebanyak 120.208 perkara.

Untuk pemanfaatan sarana AMC (Adhyaksa MonitoringCentre) sejak 2015 sampai Oktober 2016 telah berhasilmenangkap 146 buronan. Keberhasilan pengamananburonan seperti Hartawan Aluwi, La Nyalla Mattaliti danSamadikun Hartono dianggap mampu memberikan rasakeadilan dan kepastian hukum dan pesan ”tidak ada tem-pat yangaman bagi pelaku kejahatan”. (ris)

Pengawasan dan Diklat Revolusi Mental

145 Buronan Berhasil DicidukTangani Korupsi ’Big Fish’

RAKERNAS KEJAKSAAN 2016 — Rapat Kerja Nasional Kejaksaan Republik Indonesia tahun 2016 resmi dibuka Jaksa AgungHM Prasetyo di Hotel Novotel, Kota Bogor, Jawa Barat, Rabu (23/11). Rakernas yang mengambil tema ”Membangun InstitusiKejaksaan Modern Menuju Penegakan Hukum yang Profesional, Bebas Korupsi, Bermartabat dan Terpercaya”. Dalam acararakernas tahun 2016 itu, Jaksa Agung memberi apresiasi kepada penyelenggara yang telah kerja keras mempersiapkansegala sesuatu terkait terselenggaranya rakernas ini. Nampak suasana ketika pejabat kejaksaan mengikuti raker tersebut.

IST

HARIS FADILLAHPAMERAN APLIKASI MANAJEMEN — Sejumlah jaksa dan pengunjung sedangmelihat pameran aplikasi manajemen yang diterapkan Kejaksaan TinggiJawa Barat dalam Rakernas Kejaksaan yang berlangsung di Hotel NovotelBogor belum lama ini.

4opini

EDISI KETUJUHPULUH DELAPAN / TH III5 - 19 DESEMBER 2016

AJUK RENCANATMakna Kembalinya

Novanto Pimpin DPRPELANTIKAN kembali Setya Novanto sebagai

ketua DPR menggantikan Ade Komarudinsesuai ketentuan Undang-Undang Nomor 17

Tahun 2014 tentang MPR, DPR, DPD dan DPRD, me-mang tidaklah menjadi masalah. Berdasarkan keten-tuan UU MD3, Ketua DPR bisa diganti oleh kader laindari parpol yang sama dengan ketua sebelumnyaasalkan diusulkan oleh fraksi parpol yang bersangku-tan dan disetujui oleh mayoritas anggota DPR dalamrapat paripurna.

Namun demikian, peristiwa pergantian pemimpinlembaga wakil rakyat itu dari Ade Komarudin kepadaSetya Novanto yang sama-sama kader Partai Golkaritu, tentu memunculkan tanda tanya besar dari publik.Betapa tidak. Selain karena pelantikan Setya Novantomenjadi Ketua DPR itu terkesan terburu-buru setelahMKD (Majelis Kehormatan Dewan) DPR secara tiba-tibamemberhentikan Ade Komarudin sebagai ketua DPRakibat akumulasi dua pelanggaran ringan, juga kare-na penggantian itu dilakukan setelah adanya demoAksi Bela Islam 4 November 2016 dan menjelang pel-aksanaan demo Aksi Bela Islam 2 Desember 2016.

Seperti diketahui, pada demo Aksi Bela Islam 4 No-vember 2016, Ade Komarudin selaku Ketua DPR dini-lai telah menyatakan simpati kepada aksi umat Islamyang menuntut keadilan hukum atas kasus penistaanagama yang diduga dilakukan oleh Gubernur DKIJakarta nonaktif Basuki Tjahaja Purnama (Ahok). Pa-dahal, parpol asal Ade Komarudin, yaitu Partai Gol-kar, merupakan anggota koalisi parpol bersama PDIPerjuangan, Partai Hanura, dan Partai NasDem. yangmendukung Ahok sebagai calon gubernur petaha-na dalam Pilkada DKI Jakarta 2017.

Bertolak dari hal di atas, jelaslah bahwa pergan-tian Ketua DPR itu sesungguhnya bukan karena posisipemimpin lembaga wakil rakyat yang terhormat itukosong karena Ade Komarudin diberhentikan olehMKD. Sebaliknya, pergantian itu terjadi karena MKD’dipaksa’ oleh pihak-pihak yang berkepentingan un-tuk memberhentikan Ade Komarudin akibat sikapyang bersangkutan dinilai menyimpang dari garis po-litik partai berkuasa. Apalagi, saat sekarang PartaiGolkar tidak hanya sebagai anggota koalisi pendu-kung Ahok, tetapi juga sebagai parpol yang mendu-kung pemerintahan Jokowi-JK.

Jadi, pergantian Ketua DPR yang terjadi saat inibukan juga karena tuntutan kebutuhan dari lembagawakil rakyat itu, melainkan karena adanya kepenti-ngan politik dari penguasa baik di lembaga DPRmaupun di pemerintahan. Sebab, sesungguhnyaSetya Novanto secara etika politik tidak pantas lagimemimpin lembaga DPR yang terhormat itu, karenayang bersangkutan pernah diberhentikan oleh MKDDPR akibat melakukan pelanggaran etika berat saatSetya Novanto diduga terlibat dalam kasus ‘PapaMinta Saham’ PT Freeport Indonesia.

Namun demikian, setelah Setya Novanto meme-nangkan pemilihan ketua umum Partai Golkar danmenyatakan partai yang dipimpinnya keluar dariKMP (Koalisi Merah Putih) serta bergabung denganpartai pendukung pemerintahan Jokowi-JK, yangbersangkutan seolah mendapatkan ’napas’ kembaliuntuk berkiprah secara optimal dalam dunia politikyang berafiliasi dengan partai-partai pendukungJokowi-JK. Karena itu, tentu wajar jika publik saat se-karang mempertanyakan agenda politik di balikkembalinya Setya Novanto memimpin lembaga DPRyang kini didominasi pendukung Jokowi. (*)

COCA-COLA Foundation Indonesia,bekerja sama dengan Bill & Melinda GateFoundation dari Amerika, setelah berhasil

membangun jaringan perpustakaanPerpuseru di sekitar 18 provinsi

di Indonesia, tersebar sekitar302 perpustakaan di tingkat kabupaten/

kota dan sekitar 234 perpustakaan desa/kelurahan/TBM, beberapa hari lalu mereka

menggelar suatu pertemuan untuk salingberbagi yang berhasil meriah di Makassar. Pertemuan itumenghasilkan kekompakan dan rasa kebanggaan para

anggota pengelola perpustakaan yang tergabung dalamPerpuseru di seluruh kawasan Indonesia bagian timur.

Perpuseru Menggebrak Ibu Kota

K eberhas i lanp e r t e m u a npara sahabatseperjuangandari kawasan

timur Indonesia itu memberiinspirasi agar pertemuanyang lebih luas bisa diada-kan untuk mendorong ko-mitmen yang lebih tinggi la-gi dari stakeholder yang le-bih banyak lagi. Pertemuanitu dimaksudkan sebagaiajakan membangun komit-men guna membangunbangsa secara cerdas, kon-sisten dan berkelanjutan di-sertai kerja keras dan tuntasdemi masa depan bangsayang bahagia dan sejah-tera secara merata.

Seperti pada pertemuanyang pertama di Makassar,pertemuan yang diadakandi Jakarta itu diundang ber-kumpul para bupati, wakilbupati, para pimpinan danpembina perpustakaandaerah serta relawan yangbekerja bersama berbagaiperpustakaan di daerah-nya, atau mereka yang di-

anggap berhasil dan me-ngalami perubahan karenakegiatan mereka meman-faatkan kegiatan perpusta-kaan yang mengalami pe-rubahan karena mendapatdorongan inovasi atau inter-vensi oleh kegiatan Perpu-seru atau E-Library yangmemperkenalkan berbagaitemuan dan rekayasa baruguna menarik minat parapeminat menggunakanperpustaan dengan baik.

Para bupati atau wakilbupati yang dianggapmemberi dukungan ataumemberi kesempatan per-pustakaan di daerah ber-kembang maju telah diberipenghargaan berupa pla-ket dari Kementerian DalamNegeri yang diserahkanoleh seorang pejabat pene-litian dari Bappenas yangkhusus hadir di Makassar. Didalam pertemuan di Jakar-ta peristiwa yang merang-sang tersebut diulang kem-bali dengan lebih banyakpenghargaan yang diserah-kan kepada para pemang-

ku kegiatan penyebar lua-san minat penggunaan per-pustakaan.

Ibu Erlyn Sulistyaningsih,wanita muda yang bertin-dak sebagai Program Direk-tur kegiatan ini dengan ge-sit telah ikut memimpin per-temuan di Makassar bertin-dak lebih percaya diri da-lam pertemuan yang lebihbesar di Jakarta. Kegiatandi Jakarta dengan scopeyang lebih besar menda-tangkan para pelaku pem-bangunan jaringan perpus-takaan yang lebih banyakdan lebih bervariasi.

Para tokoh perpustakaanmodel baru yang membuatperpustakaan menjadi wa-hana untuk saling bertemudan ’menemukan’ sesuatuyang ternyata mengan-dung nilai ratna mutu mani-kam yang sangat berhargasaling berbagi pengalamanyang unik dan kadang me-ngejutkan. Perpustakaanyang di masa lalu dikenaldengan simpanannya beru-pa buku dalam rak-rak tidak

menarik, mendadak menja-di suatu kumpulan dari ber-bagai catatan dalam ber-bagai bentuk yang menarikdan hidup seakan ada dimuka kita dan setiap pemi-natnya bisa mengadakandialog langsung secara me-nakjubkan.

Para pelanggan perpus-takaan modern yang diajakberkenalan kembali melaluiPerpuseru betul-betul bisamengadakan dialog yang’seru’ karena kalau berun-tung bisa bertemu denganpara penulis atau pengga-gas suatu inovasi seakan se-cara langsung karena jari-ngan yang ada bisa denganmudah menghubungkanpeminat dengan ’person’yang nampak jelas dalamlayar yang secara instan ter-sambung dalam jaringan in-ternet yang sangat maju.

Kesempatan yang tidakmungkin di masa lalu men-jadi sesuatu yang biasa dandengan mudah diatur se-suai kebutuhan peminat-nya, bukan kebutuhan alat-nya. Imaginasi seorang pe-minat tidak lagi imaginasikosong, bahkan dalam hu-bungan yang lebih lang-geng, tanpa harus melaluiPerpuseru mendadak seor-ang pelanggan bisa menja-di ’jatuh cinta’ kepada ido-lanya yang ternyata gaga-sannya mendatangkan ke-tenangan batin yang selamaini dicarinya dengan tekun.

Suatu keajaiban teknolo-gi yang berkembang sa-ngat cepat melebihi kece-patan imaginasi manusiayang biasa dikenal hanyadalam film-film kanak-ka-nak di jaman dulu seperti’Flash Gordon’ dan lainnya.Dunia maya dan imajinasiyang bisa dengan mudahdisambung dalam jaringanPerpuseru yang menjadikanperpustakaan suatu me-

dium baru untuk berkenalandengan teknologi baru da-lam berbagai disiplin ilmuyang ada di muka bumi.

Kesempatan baru itu ter-jadi karena pertemuanyang digelar di Makassar,dan lebih-lebih di Jakarta itudilengkapi dengan pening-katan mutu para pustaka-wan dengan pengenalanteknologi internet yang me-mungkinkan setiap pengun-jung perpustakaan meng-gunakan komputer yang di-lengkapi jaringan internetyang merupakan terobosanbaru untuk mendapatkanbahan yang paling mutakhirdari khasanah dunia ham-pir tanpa batas.

Setiap pengunjung tidaksaja bisa berhubungan de-ngan koleksi suatu perpusta-kaan di tempat mereka ber-kunjung, tetapi secara prak-tis bisa berkunjung ke seluruhperpustakaan dunia denganadanya dukungan Bill & Me-linda Gates Foundation yangtelah membeli hak pakai dariberbagai buku yang semulaharus dibeli oleh setiap pemi-natnya. Suatu kesempatanhampir tanpa batas.

Jaringan internet denganpengenalan sumber primerbisa juga menghubungkansetiap peminat dengan pa-ra penghasil gagasan ino-vatif yang dengan cara mu-dah dapat dihubungi, ka-dang dapat mengadakandialog langsung tanpa ba-tas waktu, yang menghasil-kan sinergi yang mengun-tungkan berbagai pihak se-cara simultan. Suatu dialogantarpemakai dan sumbergagasan dan ilmu yangtidak ada lagi batasannya.Perpuseru menggebrak In-donesia memasuki abadbaru tanpa ada batasnya.Alhamdulillah. (Penulis ada-lah sosiolog mantan MenkoKesra dan Taskin)

Oleh: Prof Dr Haryono Suyono

DITERBITKAN OLEH:Karya Panjang Mediatama

SIUP: 0716/10-27/PK/XII/2013NPWP: 03.350.979.5-412.000

TDP: 10.27.3.46.05022Website: TERBITTOP.com

Email: [email protected]

Penasihat/PelindungTarman Azzam (2014-2016)

Penasihat HukumPetrus Selestinus SH

Pemimpin Umum/PenjabHaris Fadillah

Pemimpin PerusahaanAswi Matrawi

Pemimpin RedaksiEndang Suherman

Redaktur PelaksanaDolat MuntheManajer ITEndang SRedaktur

Mat Nur, TopanDewan Redaksi

Tarman Azzam, Haris Fadillah,Endang Suherman, Mustopa Abas

Staf RedaksiUjang Susanto, Sulastri

Sekretaris dan Administrasi RedaksiTheos Pormes, Bungaria Saputri, Topan Husanda

Manajer Iklan/PemasaranMulyadi

Desain GrafisBudhi Permana

SirkulasiKarno, Yudi Permana Sandhi, Zulaila, Bima Kamandanu

KorespondenDepok: Abdul Azis. Tangerang Selatan: Muhammad Nur.

Lebak: Gunawan. Cirebon: Titik Sulaksana (Kokab Cirebon),Sudirdja (Cirebon). Lampung: Agus Salim.

Palembang: Wawan Setiadi. Pekanbaru: Ikhsan.Bangka Belitung: Yustami, Belitung Timur: Eko Jssd.

Pontianak: Ruslan. Bengkulu: Heri. Bangkalan: MuhammadArifin. Pasuruan: Muhammad Toha, Cilacap: Mashudi.

Purbalingga: Sumarlin. Jember: Sumardi.Brebes: Sunarto. Majalengka: Mulyadi. Banyuwangi: Muksin.

Tarif Iklan: Hitam Putih Rp9.000 (per-mm kolom), Warna(Full Color) Rp16.000 (per-mm kolom). Iklan Baris Rp9.000

(per-baris). Tarif di atas belum termasuk diskon.Bank: BRI 7202-01-002432-50-3.

Alamat RedaksiKavling BBM Asri

Jl H Dimun Blok B-30 SukmajayaDepok, Jawa Barat 16412

Hotline: 082299466193Alamat Korespondensi

Cibubur Village C-3-1Jl Harjamukti Cibubur, Jakarta Timur

PercetakanPT Wahana Semesta Inter Media

(isi di luar tanggung jawab percetakan)

Seluruh wartawan dan korespondenKoran TERBITTOP adalah yang tercantumdi dalam boks redaksi edisi terbaru. Di luarnama-nama yang dimuat, apabila mengaku

sebagai wartawan Koran TERBITTOPbukan tanggung jawab redaksi.

U ntuk itu perlu ada-nya semacam tem-pat atau wadah

untuk berdiskusi yang lebihrileks, santai dan diperlukanadanya jembatan yang bisamembuat hubungan antarapimpinan dengan karyawanmenjadi lebih harmonis.

Untuk menekankan lebihjauh otonomi serta keper-cayaan yang ditempatkankepada karyawan, seorangpemimpin sebaiknya men-ciptakan sebuah mediumyang dengan jelas mengi-zinkan karyawan untuk me-makai pertimbangan mere-ka sendiri dalam memberi-kan pelayanan kepada ma-syarakat atau kepada mi-tranya. Pendekatan sema-cam ini, merupakan pende-katan yang lebih manis danmenguntungkan organisasi,seperti halnya karyawanmengambil keputusan un-tuk memecahkan masalahdan meningkatkan penga-lamannya. Karyawan ataubawahan sebaiknya jugadiberikan kewenangan un-tuk menggunakan peni-laiannya sendiri tanpa harusmeminta izin terlebih dahu-lu kepada atasannya. Ini

merupakan penjelmaan ke-percayaan dan kekuasaanyang diberikan kepada kar-yawan, meskipun banyakyang berpikir bahwa pem-berdayaan semacam initidak bijaksana atau tidakbertanggung jawab, na-mun sebenarnya keperca-yaan yang ditaruh oleh pim-pinan seperti ini adalah ke-percayaan yang memilikidasar yang cukup kuat. De-ngan demikian alih-alihmemboroskan sumber dayayang dipercayakan kepa-da karyawan cenderungamat berhati-hati, karenakepemimpinan telah mena-namkan pemahaman akanpentingnya tanggung-ja-wab dan kelanggengan or-ganisasi atau perusahaan.

Karyawan bila diberi ke-sempatan untuk member-dayakan dirinya dan diberikesempatan atau wewe-nang untuk memperbaikisituasi, maka mereka akandapat menggunakan sum-ber daya yang ada untukmemberikan pelayananyang terbaik kepada ma-syarakat atau mitranya, danbahkan kadang-kadang bi-sa melampaui harapan. Ke-

lebihan dari pemberian we-wenang kepada karyawantidak perlu menunda pem-berian respons dengan me-ngajukan ke peringkat yanglebih tinggi dari organisasi,mereka dapat mengambilinisiatif tanpa harus memintaizin untuk membuat penga-laman yang semakin indah.Pemberdayaan kepada kar-yawan bukan sekedar pem-berian uang untuk hal-halyang sederhana, atau untukkelengkapan menjamu pe-langgan atau mitra kerja, te-tapi mampu mengembang-kan loyalitas yang tinggi tan-pa harus mendapat penga-wasan dari atasannya.

Seorang Wakil PresidenThe Ritz-Carlton Hotel Com-pany, yang bernama VivianDeuschl mengatakan, ”Sa-ya belajar bahwa solusi de-ngan biaya paling rendahadalah solusi yang diberi-kan segera. Semakin lamadan semakin tinggi sebuahkeluhan pelanggan dalamorganisasi, semakin beratkeluhan untuk tumbuh”. Ar-tinya pada waktu sebuahkeluhan dari pelangganatau mitranya sampai ke-pada pimpinan tertinggi di

dalam organisasi, maka or-ganisasi itu secara tidaklangsung akan menurunkankredibilitasnya. Keperca-yaan terhadap organisasiyang dulunya sangat tinggi,berubah menjadi merosot,bahkan kalau tidak hati-hatinama organisasinya punakan hilang. Bila terjadi iklimkerja yang negatif dan di-warnai ketidakpercayaan,maka akan menurunkanmoral serta berdampak ku-rang baik bagi organisasi.Pendekatan pemimpin or-ganisasi dalam memberda-yakan melalui keperca-yaan, itu merupakan hasilyang diberikan pendekatankepada pelanggan dan mi-tra kerja serta sesuatu yangmembanggakan yang per-lu terus-menerus ditanam-kan, sehingga akan menim-bulkan dampak yang posi-tif dalam menciptakan ling-kungan kerja yang kondusifdan menunjukkan sikap sa-ling percaya dan respek.

Keuntungan tak kasatmata dari adanya pember-dayaan melalui keperca-yaan kepada karyawan da-pat ditemukan dalam tin-dakan setiap karyawanapabila kepuasan pelang-gan atau mitranya dapatdipenuhi dengan baik. Se-kecil apa pun kepuasan pe-langgan menjadi nomor sa-tu dan bisa menjalin ataumembangun hubungan se-umur hidup. Apa yang se-baiknya yang dapat dipe-cahkan bila muncul hal-halseperti itu ? Menurut JosephA Michelli dalam bukunyaberjudul ”The New GoldStandard” Pimpinan harusmempercayai karyawandalam menciptakan hubu-ngan jangka panjang de-ngan pelanggan atau mi-tranya, masuk akal jika pim-pinan meminta karyawanmemakai penilaian merekadalam mengembangkanloyalitas pelanggan atau

mitranya tanpa harus dia-wasi secara berlebihan olehpimpinannya.

Kegagalan dalam mem-berikan komunikasi dan pe-layanan kepada pelang-gan maupun mitranya, bia-sanya terjadi karena ku-rangnya sumber daya ma-nusia yang unggul yang di-miliki organisasi tersebut,dan itu merupakan hal yangtidak bisa dihindari. Namun,bila iklim saling percaya di-hidupkan, maka akan men-dorong karyawan untuk de-ngan cepat meluruskan ke-salahan dan melangkah se-cara konstruktif ke arah reso-lusi permasalahan. Setiapmanusia berpeluang untukmelakukan kesalahan, bah-kan bisa setiap hari, namunstruktur apabila dalam mem-bangun perekrutan, budayaorganisasi, dan pelatihanakan mampu memperbaikidan tidak mudah untukmembuat kesalahan. Yangperlu diyakini adalah bahwaorganisasi bisa digerakkanoleh karyawan yang memili-ki dedikasi yang tinggi dalampelayanan dan komunikasiserta tiada henti berbuatyang terbaik untuk organisa-sinya, dan segala sesuatuakan bisa berjalan denganbenar ’on the track’ dalamsetiap interaksi dengan pe-langgan dan mitranya.

Yang perlu diperhatikanadalah, untuk meraih suksesdi semua peringkat, setiaporang dalam jajaran organi-sasi perlu memiliki keterampi-lan, pelatihan, kepercayaandiri, dan di atas segalanyaadalah keyakinan kepemim-pinan guna sepenuh hatidan konsisten turun tanganguna memecahkan perma-salahan dengan kreatif keti-ka ada sesuatu yang diang-gap salah atau keluar dari ja-lur. (Penulis adalah Dosen Pas-casarjana dan Anggota SenatUniversitas Satyagama danUniversitas Trilogi, Jakarta)

Oleh: Dr Mulyono D Prawiro

Mengubah KepercayaanMenjadi Pemberdayaan

BIASANYA di dalam lingkungan kerja,baik itu di perusahaan swasta maupun

di organisasi pemerintahan, ada saja hubunganyang tidak harmonis, baik itu hubungan antara

satu pimpinan dengan pimpinan lainnya,ataupun hubungan antara bawahan dengan

bawahan, sehingga sering muncul adanya tidaksaling percaya satu sama lainnya. Apalagi

bawahan atau karyawan menyaksikanpimpinannya satu sama lain juga tidak

menunjukkan komitmennya secara jelas dantegas. Situasi kerja membuatnya menjadi tidak kondusif, sehingga

dalam melaksanakan tugasnya karyawan kadang membuatkesalahan yang mengakibatkan terjadi kerugian bagi organisasi.

KIRIM TULISAN OPINI ATAU SUARA ANDA: Anda punya gagasan dan opini atau keluhan tentang kebijakan pelayanan publik? Kiriman tulisan Anda keRedaksi Koran TERBITTOP maksimal 5.000 karakter melalui email: [email protected], ditandatangani dan identitas lengkap.�

5nusantara

EDISI KETUJUHPULUH DELAPAN / TH III5 - 19 DESEMBER 2016

Kajati Sumsel: Jaksa BerbuatPungli Akan Ditindak

Berhasil tidak kejaksaandalam mereformasi danpembenahan internal akansangat tergantung kepadakomitmen melaksanakanpembenahan tersebut se-cara sungguh sungguh.

”Saya minta seluruh Jaksadan karyawan untuk men-jauhi praktik pungli. Pimpi-nan tidak akan mentolerirtindakan jaksa yang me-langgar undang-undangapalagi melakukan pelang-garan etik yang mengarahkepada perbuatan pungli,”tegas Susdiarto Agus Prap-tono SH, MH saat melantiksejumlah pejabat di anta-ranya Aspidsus Agnes TrianiSH, MH, Koordinator Hardijo-no Sidayat SH, Kajari MusiBanyuasin Maskur SH danKajari Penukal Abad Lema-tag Ilir Yunita Arifin SH, MH di

Aula Gedung Kejati di Pale-mbang, belum lama ini.

Menurut Susdiarto, kejak-saan dewasa ini menjadi so-rotan, tumpuan serta hara-pan masyarakat pencari ke-adilan karena tugasnya ber-sentuhan dengan kehidu-pan masyarakat. ”Penanga-nan kasus yang berlarut-la-rut dan terkesan lambanhendaknya dihindari,” kataSusdiarto.

Dia mengingatkan, selainakan menimbulkan berba-gai kecurigaan dan penafsi-ran yang negatif dapat me-ngakibatkan kehilanganmomentum sehingga tidakmemberi dampak positif ter-hadap upaya mengembali-kan citra Korps Adhyaksa.

Mengutip pernyataanJaksa Agung saat melantikjaksa baru, Susdiarto mene-

gaskan, penegakan hukumharus sesuai dengan keadi-lan serta memproses hukumsecara baik dan benar.

”Sesuai dengan edaran NoB-174/A/C.9/11/2016 tanggal7 November 2016 yang intin-ya jajaran kejaksaan men-dukung optimalisasi PerpresNo 87 Tahun 2016 tentang Sa-ber Pungli,” tegasnya.

Pencegahan dan penindakanDikatakan, untuk menindak

perbuatan pungli, bidangpengawasan akan mela-kukan pencegahan dan pe-nindakan terhadap praktikpungli baik di kejati, kejaridan cabjari. Selain mengi-dentifikasi area yang berpo-tensi pungli serta mengambillangkah efektif memberantaspungli baik dalam penanga-nan perkara dan pelayananadminitrasi lainnya.

”Jaksa, pegawai ataupunpihak yang mengatasna-makan aparatur kejaksaanbaik yang melakukan, me-nyuruh, turut serta, membu-juk dan menganjurkan prak-tik pungli akan ditindak te-gas,” kata Susdiarto.

Untuk itu para jaksa dan

pegawai hendaknya mem-berikan pelayanan berbasisteknologi informasi untukmengurangi pertemuanlangsung antara pemberidan penerima layanan. Pe-ngendalian dan peningka-tan waskat dan wasnal, ka-ta Susdiarto, harus dijalan-kan secara baik,melakukansosialisasi komitmen anti-pungutan liar dengan ben-tuk seperti membuat stikeratau baliho.

Selain itu masyarakat bisamenyampaikan informasipraktik pungli melalui Saber-pungl [email protected]. idatau surat kepada PO Box369 termasuk dalam tugasoptimalisasi peran TP4D da-lam mencegah praktikpungli di setiap proyek pem-bangunan nasional.

Dia berharap pejabat ba-ru yang dilantik akan mening-katkan etos kerja efektivitasdan produktivitas kerja untukkeberhasilan tugas rutin danpenegakan hukum. Acarapelantikan dihadiri wakajatiDedi Siswadi SH, MH, asisten,kajari dan cabjari serta ibu-ibu Ikatan Adhyaksa Dhar-makarini Kejati Sumsel. (ris)

PALEMBANG (TERBITTOP) — Kepala KejaksaanTinggi Sumatera Selatan Susdiarto AgusPraptono SH, MH mengingatkan seluruh jaksadan jajaran karyawan di lingkungannyauntuk menjauhi perbuatan praktik punglidalam tugas penegakan hukum serta dapatmenjadi panutan di dalam masyarakat.

CIREBON (TERBITTOP)— Bupati Cirebon Sun-jaya Purwadisastramembantah meng-gerakkan massa tan-dingan untuk meng-hadapi masyarakatAliansi Cirebon Bersih(ACB) yang melaku-kan istigosah, kemarin(28/11). Sunjaya jugamengaku tidak tahumenahu kalau istghot-sah itu berakhir ricuhkarena ada bentrokmassa ACB dengan

massa yang pro Bupati Sunjaya.”Dari sekian LSM, ada yang pro Bupati dan ada

yang kontra dengan Bupati. Itu dinamika politik. Yangpenting sebagai bupati saya minta aman, kondusifdan nyaman,” kata Sunjaya kepada wartawan.

Sunjaya juga mengaku sebagai bupati dirinya ne-tral, tidak memihak kepada LSM tertentu. “Sebagaibupati, saya adalah pembina dari OKP atau LSM. Ja-di saya tidak memihak,” katanya.

Bupati Sunjaya juga mengingatkan, bahwa dirinyatidak antikritik. Namun semestinya arah dan tujuan-nya itu tidak untuk menghujat dan menjatuhkan pim-pinan. Karena saya jadi bupati dipilih oleh rakyat,”katanya. (ts)

Bupati Cirebon BantahGerakkan Massa Tandingan

17 Desa di BeltimSiap Gelar PilkadesBELITUNG (TERBITTOP) —Sedikitnya ada 17 desa diBelitung, Provinsi BangkaBelitung siap menyeleng-garakan pilkades seren-tak. Untuk itu sebelum di-gelar pilkades harus di-tunjuk pejabat (Pj) kades.

Kepala BPMPD Kabu-paten Beltim Ikhwan Fah-rozi mengatakan, tercatat17 desa yang siap me-laksanakan pilkades se-rentak. Berarti tersisa 22desa dari total 49 desayang tersebar di tujuh ke-camatan di Beltim.

Ihkwan mengatakan,penunjukan Pj kades, me-rupakan usulan dari BPDke camat. Lalu dari ca-mat berkonsultasi ke BKDdan BPMPD untuk mene-tapkan PNS yang yang la-yak. Bisa dari staf keca-matan atau dari SKPD.

Ke-17 desa tersebutadalah: Desa Balok (KecDendang), Desa SimpangPesak, Dukong, Batu Itam(Kec Simpang Pesak), De-sa Limbongan, JangkarAsam, Batu Penyu (KecGantung), Desa Lntang,Aik Madu (Kec SimpangRenggiang), Desa Ben-taian Jaya, Lalang Jaya,Desa Mekar Jaya, Lalang,Buku, Limau, Baru (KecManggar), Desa Senyu-bok (Kec Kelapa Kampit,dan Desa Mempay (KecDamar). (eko jssd)

PANGKALPINANG (TERBIT-TOP) — Komisi PemilihanUmum Daerah (KPUD) Pro-vinsi Kepulauan Bangka Be-litung menyerahkan 878 alatperaga kampanye (APK)kepada masing-masing timkampanye pasangan calonkepala daerah sebagai me-dia sosialisasi.

”Kami memfasilitasi pa-sangan calon Gubernur danWakil Gubernur untuk sosiali-sasi visi misi kepada masya-rakat,” kata KomisionerKPUD Kepulauan Babel Da-vitri di Pangkalpinang, Senin.

Ia menjelaskan, 878 APKyang diserahkan kepadamasing-masing tim kam-panye yaitu 21 baliho ber-ukuran 4x6 meter, 470 um-bul-umbul ukuran 90x250centimeter, dan 387 span-duk ukuran 1x5 meter.

”Baliho akan dipasangoleh pihak ke tiga yang te-lah ditunjuk KPU, sedangkanspanduk dan umbul-umbulakan dipasang oleh PPSmaupun PPK yang dapat di-koordinasikan oleh tim ma-sing-masing pasangan,”

ujarnya.Menurut dia, pasangan

calon dapat mencetak APKsebanyak 150 persen darijumlah yang telah ditetap-kan KPU, dengan syarat de-sain maupun ukuran tidakjauh berbeda dengan APKyang difasilitasi KPU.

”Perawatan, pembersi-han, dan penurunan APKmerupakan tanggung ja-wab dari tim pasangan ca-lon, sehingga apabila terja-di kerusakan dapat segeradiganti dengan persetujuanpihak KPU terlebih dahulu,"katanya.

Ia mengimbau tim ma-sing-masing pasangan ca-lon untuk menaati keten-tuan pemasangan APKyang telah disepakati bersa-ma, agar Pilkada 2017 da-pat berjalan jujur, adil, danbermartabat.

”Kami bekerja sama de-ngan Bawaslu akan menga-wasi dan menertibkan pe-masangan APK yang me-nyalahi peraturan dan kese-pakatan yang disepakati,”ujarnya. (ant)

KPUD Babel Serahkan878 Alat Peraga Kampanye

an yang baik sehingga Kafi-lah Cikulur menjadi juaraumum,” ujarnya lagi.

Hal senada juga dikata-kan Ustaz Holil Jalaludin,pengasuh Pondok PesantrenDarul Jalal Desa Muaradua,prestasi yang telah terukir itumerupakan bukti keberhasi-lan yang akan terkenang se-lamanya, dan akan tercatatpada catatan sejarah.

”Menjadi juara umumMTQ itu salah satu bukti Ca-mat berhasil membina kafi-lah,” kata Ustaz Holil.

Bupati Lebak Hj Iti Octavia

Masyarakat Apresiasi Kafilah Cikulur Juara Umum MTQLEBAK (TERBITTOP) — Seti-daknya akan membawa ha-rum Cikulur, setelah di ajangbergengsi tahunan ini KafilahKecamatan Cikulur menjadijuara umum pada Musa-baqah Tilawatil Quran (MTQ)XXXV Tingkat KabupatrenLebak Tahun 2016 yang dise-lenggarakan di KecamatanBanjarsari, belum lama ini.

Piala bergilir yang ber-gengsi itu sebelumnya bera-da di Kecamatan Bayahberhasil disabet Kafilah Ke-camatan Cikulur, disusul Ka-filah Kalanganyar dan Ba-

yah yang menduduki pe-ringkat kedua dan ketiga.

Keberhasilan Kafilah Ciku-lur pada MTQ kali ini menda-pat apresiasi dari seluruhmasyarakat Kecamatan Ci-kulur. Masyarakat banggaatas keberhasilan kafilahCikulur, bukan hanya seka-dar apresiasi tapi ini patut disyukurinya.

”Ini adalah bukti keberha-silan Cikulur yang harus kitaapresiasi dan syukuri, tidaksemudah yang dibayang-kan untuk menoreh prestasibergengsi ini,” ujar H Kawar-

ta, tokoh masyarakat Ci-goong Utara, Cikulur.

Menurut H Kawarta, se-jauh ini masyarakat Cikulurakan semakin percaya ter-hadap kinerja Camat Ciku-lur, selain menjalankan pe-merintahan yang baik jugatelah mampu membina pa-ra kafilah yang ada di Keca-matan Cikulur, sehingga Ci-kulur menjadi juara umumMTQ tahun ini.

”Cikulur gudangnya kafi-lah sudah sejak lama, danalhamdulillah Camat Cikulurtelah melakukan pembina-

Jayabaya juga mengucap-kan selamat kepada KafilahCikulur atas prestasinyayang telah diraih, semogaprestasinya dapat ditingkat-kan sampai ke tingkat pro-vinsi pada tahun 2017 yangakan datang.

”Terima kasih kepada se-luruh masyarakat yang telahmembantu menyukseskanMTQ di Kecamatan Banjar-sari pada 2016 ini. Bagi yangberprestasi semoga dapatditingkatkan sampai MTQtingkat provinsi menda-tang,” ungkap Bupati. (gun)

Satgas Saber Pungli Provinsi Jambi Dikukuhkan

GUNAWANJUARA MTQ TINGKAT KABUPATEN LEBAK — Camat Cikulur(kiri) menerima piala bergilir dari Bupati Lebak Hj Iti OctaviaJayabaya, setelah Kafilah Kecamatan Cikulur menjadi juaraumum Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) XXXV TingkatKabupatren Lebak Tahun 2016 yang diselenggarakan diKecamatan Banjarsari, belum lama ini.

JAMBI (TERBITTOP) — Kepala Kejak-saan Tinggi Jambi John WalingsonPurba SH, MH menghadiri penguku-han Satgas Sapu Bersih PungutanLiar (Saber Pungli) Provinsi Jambi diAuditorium Rumah Dinas GubernurJambi.

Pengukuhan ini dipimpin oleh Gu-bernur Jambi Zumi Zola. Asintel, Aspi-dum, Aspidsus, Aswas, KoordinatorIntelijen, Kasi I, Kasi II, Kasi Penyidi-kan serta Kasi Penuntutan KejatiJambi masuk dalam Tim Satgas Sa-ber Pungli Provinsi Jambi.

Dalam sambutannya, GubernurJambi Zumi Zola mengatakan, pung-li sudah ada sejak pada zaman pen-jajahan dahulu. Oleh sebab itu, iaberharap dengan adanya SatgasSaber Pungli dapat menyapu bersihpungli, karena praktek pungli ba-nyak merugikan negara terutama diProvinsi Jambi. ”Saya berharap ke-pada Satgas Saber Pungli dapat be-kerja secara maksimal,” ucapnya.

Pengukuhan Tim Saber Pungli me-

rupakan bentuk komitmen dalammemberantas pungli di Provinsi Jam-bi. Dalam upacara pengukuhan ter-sebut, Zumi Zola menyatakan ke-beradaan tim ini dibentuk berdasar-kan instruksi dari Presiden RI Joko Wi-dodo beberapa waktu yang lalu.

”Satgas ini baru dikukuhkan padahari ini, agar efektivitas kerja maksi-mal. Tim ini kami informasikan kepa-da publik bahwa lebih serius untukmenghalangi dan memberantaspungli di seluruh instansi di Jawa Ba-rat,” kata Zumi.

Zumi Zula meminta dengan tegasagar seluruh intansi pemerintah diJambi bisa mengawal Tim SaberPungli ini. Dia menilai masyarakat saatini mulai dewasa apalagi menyikapisoal keberadaan pungli. Masyarakatlebih baik melakukan pembayaransecara resmi di mana uangnya ma-suk ke dalam kas negara.

Dengan dibentuknya Tim SaberPungli ini, diharapkan nanti ke de-pannya secara bertahap bisa me-minimalisir terjadinya praktek punglidi bidang pelayanan publik di Pro-vinsi Jambi seperti di bidang perizi-nan, pendidikan, perhubungan, ad-ministrasi kependudukan, imigrasi,kepegawaian, pertanahan, pene-gakan hukum dan lain-lain, sehing-ga bisa menghadirkan sebuah laya-nan publik yang betul-betul bebasdari pungli, bebas dari kerusakan,bebas dari moral yang buruk yangsecara akumulatif merupakan se-buah tindakan yang merugikanorang banyak. (kejatijambi/ris)

DOK HUMAS KEJATI JAMBISatgas Saber Pungli Provinsi Jambi foto bersama usai pengukuhan.

CIREBON (TERBITTOP) — War-ga meminta pemerintah un-tuk mendistribusikan berasmiskin (raskin) yang kondisi-nya layak konsumsi. Jangansampai, raskin yang dibagi-kan kondisinya berbau danpecah-pecah.

Kuwu Desa Muara Sudar-mo mengakui, kondisi raskinyang selama ini dibagikanke warga kurang layak. Se-lain berasnya pecah-pecah,baunya pun apek.

”Saya dan warga mintasupaya raskin yang diberi-kan ke warga itu, kualitas-nya baik. Terkadang sayakasihan melihat raskin seper-ti ini,” ujar Sudarmo

Sudarmo mengakui, tidaksetiap bulan desanya men-dapatkan beras miskin yangkurang baik. Kadang jelek,tetapi juga sering dapatyang bagus.

Dia pun mengatakan,hingga saat ini pihaknya be-

lum mendengar warganyayang terkena penyakit aki-bat mengonsumsi raskin.”Belum ada laporan. Tapikami minta supaya raskin kedepan bisa baik kondisi-nya,” ungkapnya.

Sudarmo mengatakan, ti-dak bisa berbuat banyak ke-tika menerima raskin yangkondisinya kurang layak. ”Ka-lau sudah datang ke desa,saya bagikan raskinnya. Ma-sa saya tahan gara-gara kua-litasnya kurang baik, kannggak mungkin,” katanya.

Di lain tempat, Jarkoni,warga Desa Muara yangmendapatkan bantuan ras-kin mengeluhkan kualitasberas yang tidak layak danberbau apek, warnanya ju-ga sudah menguning danpecah-pecah tapi denganterpaksa dikonsumsi juga ka-rena memang dapat ba-gian dari pemerintah walauharus membayar. (dj)

Warga Minta KualitasRaskin Layak Dimakan

Sunjaya Purwadisastra

BERI UCAPAN SELAMAT — Kajati Sumatera Selatan Susdiarto Agus Praptono SH, MH (kiri), memberi ucapan selamat kepada Agnes Triani SH, MH, usaidilantik menjadi Aspidsus Kejati Sumsel di Aula Gedung Kejati di Palembang, belum lama ini.

IST

6nusantara

EDISI KETUJUHPULUH DELAPAN / TH III 5 - 19 DESEMBER 2016

Berdasarkan informasiyang dihimpun, kedua ter-sangka korupsi tersebut beri-nisial J (laki-laki) dan S (pe-rempuan). Tersangka J meru-pakan mantan kepala desa(Kades) Serang Kulon, Keca-matan Babakan, KabupatenCirebon, dibantu S telah me-nyalahgunakan uang nega-ra sebesar Rp597.300.000.

Uang tersebut seharusnyadibelikan tanah penggantikas desa atau titisara seba-gai kompensasi pembangu-nan Tol Kanci-Pejagan pada2010.

Kapolres Cirebon Ajun Ko-misaris Besar Sugeng Hari-yanto melalui WakapolresKompol Boni Facius Suranomenyatakan, kedua tersang-ka telah melakukan pen-cairan cek giro dana ganti ru-gi pelepasan tanah kas DesaSerang Kulon, di Bank BJBCabang Ciledug sebanyakenam kali penarikan dengantotal Rp811.500.000, terhitungsejak Januari-Mei 2010.

Namun penarikan yangdilakukan tanpa rekomen-dasi Bupati sesuai denganPeraturan Bupati Nomor 38

Tahun 2007 tentang Pedo-man Pengelolaan SumberPendapatan Desa dari uangganti rugi pelepasan tanahkas desa. Uang tersebut se-harusnya untuk membelitanah pengganti karena te-lah dibeli pihak pengelolaTol Kanci-Pejagan untukpembangunan jalan tol.

”Namun yang dibelikantanah pengganti hanya se-luas 1,5 hektare dengan har-ga Rp183.000.000 dan sisa-nya Rp597.300.000 diguna-kan untuk kepentingan pri-badi tersangka J dan S. Se-lain itu, ada dana sebesarRp31.200.000 yang merupa-kan bunga bank dari danaganti rugi tanah kas desayang penggunaannya tidakdapat dipertanggungja-wabkan,” kata Boni dalamjumpa pers, di Mapolres se-tempat, Selasa (22/11).

Barang buktiUntuk dapat menetapkan

kedua tersangka sebagaipelaku tindak pidana korup-

Akibat Korupsi Uang TitisaraMantan Kades Diciduk PolisiCIREBON (TERBITTOP) — Jajaran SatuanReskrim (Satreskrim) Kepolisian Resort(Polres) Cirebon, mengamankan duatersangka kasus tindak pidana korupsisenilai ratusan juta rupiah. Dua tersangkaini diduga menyalahgunakan uang negaraterkait jual beli tanah titisara desa.

si atas uang ganti rugi tanahkas desa tersebut, aku Boni,pihaknya telah mengumpul-kan banyak barang bukti.Seperti di antaranya dualembar print out rekening gi-ro, lima akta jual beli tanahpengganti Desa Serang Ku-lon, satu lembar surat per-nyataan saudara J tertang-gal 2013 perihal kesanggu-pan membeli tanah peng-ganti kas desa.

Kemudian satu lembarnotulen rapat verif ikasipengganti Jalan Tol Kanci-Pejagan seluas 2,6 hektare,dua lembar berita acara ter-tanggal 21 November 2009,satu bendel dokumen pele-pasan tanah Desa SerangKulon, dua lembar surat Gu-bernur Jawa Barat, satu lem-bar surat Kuwu Serang Kulon,APBDes Serang Kulon tahunanggaran 2008-2013.

Kemudian empat lembarkuitansi tanda terima uangdengan total sebesarRp180.000.000 dari saudari Skepada Titin, empat akta

jual beli tanah yang belumdibayar kepada para pen-jual tanah, empat lembarkuitansi penyerahan uangdari saudara Diman kepadapara pemiliki tanah, dualembar kuitansi penyerahanuang dari saudara Wirto un-tuk pembayaran pinjamansementara, satu lembarkuitansi penyerahan uangdari Enda kepada Asupinuntuk pembayaran titipansementara, lima bendel ak-ta jual beli tanah oleh J un-tuk tanah pengganti tanahkas Desa Srang Kulon, dansatu bendel dokumen pen-gajuan rencana penga-daan tanah pengganti kasDesa Serang Kulon.

”Atas perbuatan keduatersangka yang telah me-langgar Pasal 2 jo Pasal 3 UUNomor 31 Tahun 1999 joPasal 8 UU Nomor 20 Tahun2011 tetang PemberantasanTindak Pidana Korupsi de-ngan ancaman hukumanmaksimal 20 tahun kuru-ngan,” kata Boni. (***)

CIREBON (TERBITTOP) — Pas-ca diterbitkannya Perbuptentang Pembebasan BiayaSanksi Kependudukan atauDenda Pembuatan Akta La-hir, animo masyarakat untukmembuat akta lahir di Kabu-paten Cirebon melonjak sig-nifikan.

”Ya alhamdulillah, wargasangat antusias dan banyaksekali yang buat akta lahir.Bahkan kami juga terka-dang keteteran,” jelas KabidPencatatan Sipil DisdukcapilKabupaten Cirebon Yadi Wi-karsa.

Menurut Yadi, persentasewarga yang sudah membuatakta lahir sangat tinggi. Untukdata SIAK sekarang hingga56 persen dari sebelum adaperbup hanya 40 persen.

Namun, data non SIAK se-dang dilakukan konversi. Ka-lau digabung dengan datanon SIAK, kini di atas 80 pers-en yang sudah memiliki aktalahir. Itu membuktikan, kalaurespons masyarakat atas per-bup menjadi sangat positif.

”Respons masyarakat sa-ngat bagus. Bahkan masya-rakat banyak aktif menanya-kan tentang akta lahir pascaada perbup tersebut. Kendatidemikian, kita juga tetap te-rus melakukan sosialisasi per-bup tersebut,” ujar Yadi.

Dia membeberkan, perbe-daan sebelum dan setelahperbup keluar. Kalau sebelumada perbup, biasanya satubulan antara satu atau duapersen warga yang buat aktalahir. Sementara saat ini, da-lam dua bulan sudah 10 per-sen lebih kenaikkannya. Bah-kan sudah 15 persen.

Yadi mengungkapkan,dalam waktu dekat Disduk-capil akan bekerja sama de-ngan para bidan untuk bisamembuat akta lahir secaraonline. Para bidan akan di-ikutkan dalam bimtek.

”Kalau sekarang kan sis-temnya sama manual, jadimereka datang ke sini bawaberkas. Kalau nanti mahenggak, mereka punya PCsendiri, diberikan hak untukakses dan bisa login ke dataonline,” sebut Yadi.

Menurut Yadi, tidak hanyabidan saja yang diberikanakses online pembuatanakta lahir, namun pemdesjuga sama.

”Nanti tidak hanya bidan,desa juga akan kita berikankewenangan akses buatakta lahir secara online. Se-hingga masyarakat tidakperlu jauh-jauh ke disduk-capil, cukup ke desa atau-pun bidan yang menolongpersalinan,” imbuhnya. (ts)

Perbup PermudahPembuatan Akta Lahir

LEBAK (TERBITTOP) — Peri-ngatan Hari Anak NasionalTingkat Kabupaten Lebaktahun 2016 dengan tema”Akhiri Kekerasan padaAnak, Ciptakan GenerasiBerlian” yang dilaksanakandi Pendopo Kabupaten Le-bak, belum lama ini.

Acara yang dihadiri seba-nyak 400 anak yang terdiridari 100 anak Taman Kanak-Kanak (TK/PAUD) 100 anakSekolah Dasar (SD) 100 anakSMP/MTS dan 100 siswa SMA/SMK memenuhi area Pendo-po Kabupaten Lebak de-ngan mempersembahkanberagam kreasi dan seni se-perti teater antikekerasandan pembacaan aspirasisuara anak. Selanjutnya pe-nandatanganan deklarasikomitmen penghapusan per-kawinan anak dan kekerasanterhadap anak oleh para ca-mat se-Kabupaten Lebak.

Bupati Lebak Iti Octavia Ja-yabaya dalam sambutannyamengatakan, anak adalahanugerah dan amanah dariAllah Swt yang wajib kita sa-yangi dan lindungi.

Menurut Bupati Lebak,

anak adalah generasi pe-nerus bangsa yang memilikimakna, bahwa dalam dirianak melekat dengan har-kat, martabat, dan hak ma-nusia seutuhnya dalammemperoleh perlindungandari segala bentuk keke-rasan dan diskriminasi.

Sementara itu Kepala Ba-dan Pemberdayaan Perem-puan dan Keluarga Berenca-na Kabupaten Lebak H EkaDarma mengatakan, usahapembinaan anak sangatdiperlukan guna menggugahdan meningkatkan kesada-ran pada hak, kewajiban dantanggung jawab orang tua,masyarakat, bangsa dannegara.

Eka menambahkan, kegia-tan ini bertujuan agar ke-sejahteraan anak dapat di-wujudkan oleh seluruh kom-ponen bangsa Indonesia me-liputi negara, pemerintah,masyarakat, keluarga danorang tua dengan caramenghormati dan memberi-kan hak-hak anak serta jami-nan terhadap kebutuhannyatanpa kekerasan dan per-lakuan diskriminatif. (gun)

Peringatan Hari AnakNasional di Lebak

Laporan: Titik Sulaksana

Kejati Jawa Barat Juara Pameran Inovasi AplikasiBOGOR (TERBITTOP) — AplikasiManajemen Kejati Jawa Baratyang dibangun untuk membantuproses penanganan perkara dantupoksi jaksa di wilayah ini telahmenjadi ikon menarik pengun-jung dalam Pameran Inovasi Apli-kasi Rakernas Kejaksaan RI 2016yang berlangsung di Hotel Novo-tel Bogor, pekan lalu.

Model perangkat lunak yangdipamerkan Kejati Jawa Barat inimendapat juara pertama danpenghargaan langsung diserah-

ka oleh Jaksa Agung HM PrasetyoSH, MH kepada Kajati Jawa BaratSetia Untung Arimuladi SH MHumdi arena rakernas.

Selama pameran puluhan jaksadan pegawai mendapat penje-lasan dari petugas Kejati JawaBarat bagaimana manfaat dariinovasi aplikasi yang dipamerkandi arena rakernas. Sedikitnya adasepuluh kejaksaan tinggi mengi-kuti pameran inovasi. Selain Ap-likasi Manajemen Kejaksaanyang ditampilkan dalam Pame-

ran Inovasi Kejaksaan 2016, KejatiJawa Barat juga menampilkaninovasi lainnya berupa penera-pan aplikasi Senayan Library Ma-nagement System (SLiMS), Delive-ry Order Buku, Kejaksaan Goes ToCampus dan Mobile Law Appli-cation.

TERBITTOP ikut menyaksikansistem aplikasi tersebut menda-patkan penjelasan dari petugaspameran manpaat aplikasi terse-but. ”Di sini pimpinan kajati danasisten bisa menjalankan fungsipengendalian dan monitoringperkara yang ditangani oleh jak-

sa dengan menggunakan modulmonitoring perkara yang ditanga-ni jaksa,” kata petugas PameranKejati Jawa Barat.

Aplikasi Manajemen Kejaksaanyang dibangun sebagai manaje-men perkara yang bertujuan un-tuk membantu proses bisnis pen-anganan perkara dan tupoksi jak-sa. Perangkat lunak Aplikasi Ma-najemen Kejaksaan menekankanpada pengolahan dokumen-do-kumen perkara yang meliputi pro-ses pembuatan, pengeditan, pe-nyimpanan dan pencetakan do-kumen.

Kajati Jawa Barat Setia UntungArimuladi SH, MHum terus berkomit-men untuk melaksanakan instruksiPresiden No 10 Tahun 2016 tentangAksi Pencegahan dan Pemberan-tasan Korupsi tahun 2016 dan 2017.”Aplikasi inovasi ini bertujuan untukmewujudkan visi Kejaksaan RI se-bagai lembaga penegak hukumyang bersih, efektif, efisien transpa-ran dan akuntabel,” kata Setia Un-tung Arimuladi.

Aplikasi perangkat manajemenkejati jabar ini menekankan kepa-da pengolahan dokumen-doku-men perkara yang meliputi proses

pembuatan, pengeditan, penyim-panan dan pencetakan dokumenyang jumlahnya bisa ratusan jenisdengan kode barkod yang bisa di-tampilkan dalam surat.

Hasil dari proses pengolahan ituberupa data yang tersimpan da-lam database yang bisa diolahsebagai alamat monitoring lapo-ran statistik dan kebutuhan lain-nya. Diharapkan sistem aplikasi inibisa ditiru oleh kejaksaan tinggilainnya sehingga menjadi kesa-maan dalam penggunaan apli-kasi untuk menunjung pekerjaandi jajaran kejaksaan. (ris)

Sejumlah jaksa dan pegawai saat mendengarkan penjelasan tentangAplikasi Manajemen Kejaksaan dari petugas Kejati Jawa Barat dalamPameran Inovasi Aplikasi Rakernas Kejaksaan RI 2016 yangberlangsung di Hotel Novotel Bogor, pekan lalu.

CIREBON (TERBITTOP) — Dinas Cip-ta Karya dan Tata Ruang (DCKTR)menjanjikan pengadaan lahanTPA dilakukan secepat mungkin ditahun 2017. Sehingga, masalahsampah di Kabupaten Cirebon bi-sa segera tuntas.

Kepala DCKTR Kabupaten Cire-bon Sukma Nugraha MM mengata-kan, pihaknya ingin secepat mung-kin pengadaan lahan TPA di tahun2017 mendatang. ”Ya, kita ingin se-cepatnya. Begitu ada anggaran,kita langsung saja,” ujar pria yangakrab dengan panggilan Agas ini.

Begitupun dengan memfungsi-kan TPA baru tersebut, pihaknyaingin di awal tahun juga bisa dila-kukan. ”Ngapain akhir tahun mem-fungsikan TPA baru, awal tahun ju-ga bisa. Pada prinsipnya, kita ingin

agar masalah sampah segera se-lesai,” tegasnya.

Agas mengungkapkan, tidakmembutuhkan waktu yang lamaproses dari pengadaan hinggamemfungsikan TPA. ”Cepat, nggaklama. Paling prosesnya hanya satubulan,” imbuhnya.

Namun, Agas masih enggan me-nyebutkan tiga lokasi calon TPAyang baru. ”Pokoknya kita ingin ti-ga, satu timur, satu barat dan satu-nya lagi di tengah,” bebernya.

Tidak hanya DCKTR yang inginsecepatnya dalam pengadaanlahan TPA. Bupati Cirebon Drs HSunjaya Purwadisastra MM, MSijuga ingin agar pengadaan lahanTPA bisa dipercepat. ”Saya sudahperintahkan langsung Pak Agas(kepala DCKTR-red) dan Kabag

Perlengkapan untuk bisa bergerakcepat. Sehingga, pengadaan la-han TPA bisa segera diselesaikandi tahun 2017,” ungkapnya.

Hingga 20 tahunMeskipun pengadaan lahan TPA

bisa dilakukan di tahun 2017 men-datang, namun Sunjaya meng-inginkan agar mulai dari sekarangsudah dilakukan langkah-langkahpengadaan lahan TPA. ”Sekarangbikin PPJB (Pengikatan PerjanjianJual Beli), tahun 2017 dibayar. Se-karang diikat dulu supaya harga-nya tidak naik. Nah, itu yang harusdilakukan. Sehingga, nanti ketikaanggaran tersedia di tahun 2017kita bisa langsung,” tambahnya.

Ke depan, pihaknya memilikikonsep agar daya tampung TPA

bisa dirasakan dalam waktu 20tahun yang akan datang. Pihak-nya berkeinginan, agar TPA nanti,tidak hanya bisa menampung tigasampai 10 tahun, tapi hingga 20tahun yang akan datang. Sehing-ga nanti akan bisa berfungsi lama.

Sunjaya mengungkapkan, su-dah ada tiga calon TPA yang di-bidik. ”Untuk barat di Desa Cipa-nas, Kecamatan Palimanan. Baikkuwu maupun BPD-nya sangatmendukung dan siap. Di Desa Ci-panas, ada 12 hektare lahan yangsudah tersedia. Sedangkan di te-ngah, di Desa Sinarancang, Keca-matan Mundu. Kemudian di timur,di Desa Sumurkondang, Kecama-tan Karangwareng. ”Mudah-mudahan semuanya bisa segeraterealisasi,” pungkasnya. (ts)

GUNAWANHARI ANAK NASIONAL — Bupati Lebak Iti Octavia Jayabayasedang bercerita di depan sejumlah anak Taman Kanak-kanak yang hadir saat memperingati Hari Anak Nasionalyang digelar di Pendopo Kabupaten Lebak.

Pemkab Cirebon Siapkan Tiga Lokasi untuk TPA

TITIK SULAKSANABUKTI KASUS DUGAAN KORUPSI — Penyidik Polres Cirebon membongkar kasus dugaan korupsi penyelewengan jual beli tanah Titisara Desa, danmengamankan dua tersangka. Nampak penyidik sedang menunjukkan kepada media sejumlah bukti-bukti yang telah disita.

7nusantara

EDISI KETUJUHPULUH DELAPAN / TH III5 - 19 DESEMBER 2016

”Jelas pengerjaan proyek tersebutmengganggu tamu yang akan ber-kunjung ke Benda saat Maulid NabiSAW. Karena, pelaksanaan MaulidNabi SAW di Benda itu bisa sampaisatu bulan penuh. Mereka banyakyang menginap di Benda. Jumlah-nya tidak sedikit, tahun lalu itu sam-pai 15 ribu orang. Tahun lalu saja se-belum ada pengerjaan proyek, par-kir mobil pengunjung sampai ke La-pangan Kebon Pelok, dan Peng-gung. Kalau sekarang ada penger-jaan proyek, ini jelas sangat meng-ganggu,” tutur Kiai Ismail didampi-ngi sejumlah santri dan Ketua RW 11Benda Kerep, Rosyadi.

Karenanya, kiai dan para santriPonpes Benda meminta pihak pe-laksana proyek bisa menuntaskan

Kiai Benda Kerep Protes Proyek BetonisasiCIREBON (TERBTTOP) — Sejumlah kiaisepuh Pondok Pesantren Benda Ke-rep, Kelurahan Argasunya, Kecama-tan Harjamukti, Kota Cirebon, mem-protes pengerjaan proyek betonisasijalan raya menuju Kampung Bendasepanjang 300 meter. Sebab, proyektersebut dikerjakan justru menjelangpelaksanaan Maulid Nabi Muham-mad SAW.

Kondisi itu akan menimbulkankemacetan yang sulit diurai, kesem-rawutan dan kebuntuan lalu lintas,sebab tamu yang akan berkunjungmencapai 20 ribu orang dari berba-gai daerah di Indonesia denganmenggunakan mobil pribadi mau-pun bus. Keluhan sekaligus protestersebut disampaikan KH Ismail,Rabu (23/11).

pekerjaan betonisasi sebelum me-masuki bulan Maulid.

”kami minta, paling telat 5 Desem-ber 2016, proyek harus sudah kelar,rapih dan bekas-bekas pengerjaantidak mengganggu lalu lintas ken-daraan. Kemudian, jalannya jugaharus bisa digunakan dua arah, ka-rena kalau hanya untuk satu arah,itu berbahaya dan membuat ke-tidaknyamanan,” paparnya.

Proyek betonisasi peningkatan jalansepanjang 300 meter tersebut dilak-sanakan oleh CV Utama Putra de-ngan menggunakan dana alokasikhusus (DAK) sebesar Rp1.020.000.000.Proyek tersebut digelar di Jalan RayaSumur Wuni dan jalan tembus menu-ju Kedung Krisik. Saat ini, pembetonanbaru dilakukan untuk sebelah jalan,

sehingga arus lalu lintas tidak bisauntuk dua arah. Waktu pelaksanaanproyek sendiri terhitung sejak 7 Okto-ber hingga 22 Desember 2016.

Pelaksana proyek dari CV UtamaPutra, Yudi yang ditemui KC di lokasipengerjaan betonisasi jalan SumurWuni, cukup terkejut karena proyekyang ia kerjakan bertepatan denganmomentum Maulid Nabi. Namundemikian, ia berjanji akan memenuhipermintaan para kiai Benda Kerep.

”Ya, kami akan kebut pengerjaan-nya. Kami upayakan sebelum 5 De-sember 2016, pengerjaan untuk se-belah jalan sudah kelar. Dan peker-jaan akan dilanjutkan setelah Mau-lid Nabi SAW. Kemudian, jalannyapun bisa dilalui untuk mobil dari duaarah,” tuturnya. (ts)

CIREBON (TERBITTOP) — Puluhan aparatur sipil negara(ASN) di lingkungan Pemerintah Kabupaten Cirebonmangkir dari tes urine yang digelar Badan NarkotikaNasional (BNN) Kota Cirebon, Selasa (22/11) , di AulaNyi Mas Gandasari.

BNN Kota Cirebon digandeng dalam tes urine inikarena di Kabupaten Cirebon belum dibentuk BNN.Berdasarkan catatan buku hadir ASN yang mengikutites urine ini, ASN di sekretariat daerah tercatat 192orang, namun yang ikut tes urine hanya 147 orangsaja. Sisanya, dari beberapa organisasi perangkatdaerah lain belum diketahui berapa yang tidak hadir.

Namun, diperkirakan jika digabungkan jumlahnya cu-kup banyak, karena ada sebagian dari mereka yangsedang bertugas ke luar kota, sisanya tidak diketahuialasan mangkir dari tes urine tersebut. Tes urine ini hanyauntuk 500 ASN di tujuh OPD saja, di antaranya sekretariatdaerah, inspektorat, Bina Marga, Pemberdayaan Sum-ber Daya Air dan Pertambangan, Dinas Cipta Karyadan Tata Ruang, Dinas Perhubungan, serta Badan Ke-pegawaian Pendidikan dan Pelatihan Daerah (BKPPD).

”Kami memang baru pertama kalinya mengggan-deng BNN dalam tes urine ini, dan baru tujuh OPDyang ASN-nya dilakukan tes urine, karena terkait ang-garan, tapi mungkin nanti kita juga akan menyasarASN lainnya di lingkungan Pemkab Cirebon,” tutur Ke-pala Bidang Pembinaan dan Kesejahteraan PegawaiBKPPD Sri Darmanto.

Sri Darmanto menambahkan, pihaknya segera mela-porkan kepada Bupati H Sunjaya Purwadisastra terkaittes urine tersebut, termasuk bagi ASN yang mangkir darites urine. ”Nanti kita dalami, apakah memang diperlu-kan untuk di tes urine susulan atau tidak,” ucapnya.

Menurutnya, tes urine ini sebagai bentuk tanggungjawab Pemkab Cirebon atas pemberantasan narko-ba. Jika terbukti ada ASN yang menggunakan apala-gi menjadi pengedar, Sri menyebut Pemkab Cirebontidak akan melindungi ASN tersebut. ”Kita gunakanPeraturan Pemerintah Nomor 53 Tahun 2010 tentangDisiplin PNS, yang paling ringan diberikan teguran, danyang paling berat dipecat dari posisinya,” tukasnya.

Tes urine di lingkungan Pemkab Cirebon ini bukanyang pertama kalinya digelar di 2016. Beberapawaktu lalu, ratusan ASN juga dites urine oleh Labora-torium Kesehatan Daerah. Namun, hingga kini belumdiketahui hasil tes urine tersebut.

”Saat itu Pemkab Cirebon memang sengaja tidakmembuka terkait hasil tes urine tersebut, tapi bukan-nya ingin menyembunyikan hasilnya, kami pastinyaakan langsung memberikan sanksi jika terbukti ada ASNyang menggunakan narkoba,” ucapnya. (dj)

Banyak ASN CirebonMangkir Tes Urine

� Kenapa Yah…???

PALEMBANG (TERBITTOP) — Ke-ikutsertaan jaksa dalam pelati-han singkat di ILEA (Internation-al Law Enforcement Academy)Bangkok sangat penting, danmemberikan banyak manfaatdalam menambah wawasanpengetahuan hukum interna-

sional khususnya kawasan nega-ra ASEAN dalam menanggulan-gi terorisme global, bahaya pe-redaran narkoba dan kejahatanlintas batas negara yang da-tang mengancam.

”Pelatihan singkat yakni kursuspengembangan kepemimpinan

penegak hukum (Law Enforce-ment Leadership DevelopmentCourse (LELDC) berdasarkankonsep penegakan hukum ber-skala internasional itu sangatbermanfaat. Kami dididik ba-gaimana mengatasi kejahatanglobal antarnegara dan sepertiterorisme global, bahaya pere-daran narkoba ,kejahatan sertatambahan kegiatan olahragadan ’Amazing Bangkok’,” ung-kap Koordinator Bidang IntelijenKejati Sumatera Selatan AdityoGunawan SH pada acara sosiali-sasi hasil kursus pengembangankepemimpinan di Aula GedungKejati Sumsel, belum lama ini.

Menurut Adityo yang mengiku-ti kursus singkat itu berlangsungsejak 12 September-21 Oktober

2016 diikuti 11 negara yang terdi-ri sembilan negara anggotaASEAN yaitu, Indonesia, Malay-sia, Myanmar, Kamboja, Laos, Fil-ipina, Vietnam, Timor Leste danThailand, serta Jepang danHongkong. Delegasi Indonesiaterdiri empat orang jaksa dansatu orang anggota kepolisian.

Acara sosialisasi hasil kursus diILEA Bangkok dibuka oleh KajatiSusdiarto Agus Praptono SH, MHdihadiri Wakajati Dedi SiswadiSH, MH, para asisten, kajari dancabjari serta sejumlah jaksa dilingkungan Kejati Sumsel. Keja-gung secara rutin selalu mengi-rimkan jaksa untuk mengikuti kur-sus pelatihan di ILEA Bangkok.

Dalam pemaparannya, AdityoGunawan menjelaskan, banyak

pelajaran yang didapat danbermanfaat untuk penegakanhukum. ”Diajarkan saat penang-kapan tersangka narkoba di TKPpenangkapan sudah dilakukantes keaslian narkoba, sehinggapenanganan lebih cepat disele-saikan,” jelas Adityo.

Bahkan sejumlah penindakanterhadap terorisme, cara me-nembak dan membekuk pelakukejahatan diajarkan selama kur-sus tersebut. Walaupun tidakakan sama di semua negara ka-rena masing-masing negara me-miliki aturan hukum tersendiri na-mun pelajaran di ILEA lebih ke-pada pengetahuan internasio-nal. Kerja sama regional dalammemerangi ancaman anca-man kejahatan transnasional

seperti kejahatan keuangan, pe-nyelundupan, penyelundupannarkoba dan sebagainya.

Dijelaskan, akomodasi selamapelatihan disiapkan dengan baiksekali, ILEA terletak di kompleksperkantoran kepolisian, dilengka-pi dengan sarana gedung perku-liahan, kamar tidur dan saranaolahraga ditambah ada kegia-tan olahraga ’Amazing Bangkok’.

Adityo Gunawan berbagi pe-ngalamannya kepada rekan re-kan jaksa di Sumatera Selatan,dan menyarankan untuk me-nguasai bahasa Inggris. ”Faktorbahasa sangat menentukan sela-ma kurus berlangsung, walau adaterjemahannya namun kemam-puan bahasa Inggris menjadi fak-tor dominan,” jelas Adityo. (ris)

Sosialisasi Hasil Pelatihan Jaksa di ILEA Bangkok

LEBAK (TERBITTOP) — Pagi ha-ri Sabtu pekan kemarin Alun-Alun Kota Rangkasbitung di-padati 2.248 peserta LombaLari Multatuli 10 Kilometeryang berasal dari dalammaupun luar Provinsi Banten.

Bupati Lebak Hj Iti OctaviaJayabaya beserta Wakil Bu-pati Ade Sumardi tepatpukul 07.00 WIB melepasLomba Lari Multatuli 10K didepan Masjid Al Araf, Alun-Alun Barat Rangkasbitung.

Bupati Lebak, mengucap-kan selamat datang danmemperkenalkan secarasingkat banyaknya destinasiwisata dan budaya yang di-miliki Kabupaten Lebak. Se-lain itu, putri sulung KetuaUmum Kadin Banten jugamengimbau kepada masya-rakat Kabupaten Lebak se-laku tuan rumah agar mam-pu memberikan kenyama-nan kepada para pesertayang mengikuti kegiatan ini.

”Masyarakat Lebak agarmemberikan kenyamanankepada peserta yang mengi-kuti kegiatan ini,” ujar Bupati.

Penyelenggara kegiatan,Kadis Pemuda Olahraga

dan Pariwisata (Disporawi-sata) Kabupaten LebakHayat Sahida mengatakan,trek yang dilalui oleh pesertalomba lari diawali denganmenelusuri Jalan Multatulikemudian melewati jemba-tan Sungai Ciujung danmemasuki Jalan Raya Pan-deglang dan finis di PasarSampay Warunggunung.

Lanjut Hayat, lari maraton10 kilometer ini di selengga-rakan dalam rangka me-nyambut hari jadi Kabupa-ten Lebak ke-188 yang jatuhpada 2 Desember 2016. Ke-giatan berskala nasional inidiikuti peserta dari 15 provin-si, dan pertama kali diada-kan di Kabupaten Lebakyang berkaitan erat dengankepariwisataan dalam me-nambah jumlah wisatawandari dalam maupun luarProvinsi Banten, serta men-cari potensi para olahraga-wan khususnya atlet lari.

”Kegiatan ini bagian daripromosi Parawisata Lebak,ada peserta dari 15 provinsiyang mengikuti lari maratonMultatuli ini,” ujar Hayat Sa-hida. (gun)

Lomba Lari Multatuli 10 KMMeriahkan Milad Lebak Ke-188

Kasi Pidsus Kejari LampungBarat dan Pesisir Barat SaatAskari SH ketika dikonfirmasimembenarkan, untuk ke-

pentingan pemeriksaan ter-sangka dilakukan penaha-nan setelah kurang lebihdua bulan.

”Kami sudah memeriksasejumlah saksi dan sekarangtersangka dilakukan pena-hanan,” ungkap Saat Askari.

Kepala Kejari Liwa AlekRahman, melalui Kasi PidsusAskari mengatakan, pena-hanan tersangka dilakukansetelah semua berkas pe-meriksaan saksi-saksi dinya-takan lengkap. Penahanantersebut tertuang dalam su-rat perintah penahanan No:Print-01/N.8.14/Fd.1/11/2016.

Kepala Kajari Liwa AlexRahman mengatakan, pi-haknya sudah memeriksa 25orang saksi, dan hasil pe-

Korupsi Dana JKN, KadinkesKabupaten Pesisir Barat DitahanLAMPUNG (TERBITTOP) — Mantan KepalaDinas Kesehatan Pesisir Barat Drs Panokaditahan Kejaksaan Negeri Lampung Baratmulai Rabu (16/11). Penahanan dilakukanselama 20 hari ke depan. Jika berkasdinyatakan belum lengkap, masapenahanan tersangka akan diperpanjang.

meriksaan terhadap saksi-saksi, Panoka merupakanpelaku tunggal.

”Tersangka melakukanpemotongan dana JKN dariJanuari sampai Juni sebesarenam persen untuk setiappuskesmas, kemudian Julisampai Agustus pemoto-ngan naik menjadi 15 per-sen, dan September sampaiDesember sebesar 10 per-sen. Sedangkan dana BOPpuskesmas dipotong melaluibendahara,sebesar 20 per-sen untuk triwulan pertamasampai ketiga, kemudianpada triwulan keempat di-

potong 25 persen,” kataAlex.

Kepala Unit pelayananBPJS Lampung Barat danPesisir Barat Heriyadi, saat di-temui TERBITTOP mengata-kan, dengan dalih apapundana Kapitasi JKN dibayar-kan terus tiap bulannya ke-pada UPT puskesmas di Ka-bupaten Pesisir Barat tahunanggaran 2015.

”Hasil Audit KPK dan BPKPpersoalan di pihak kami’zero’. Kami yakinkan bahwaBPJS Liwa tidak terlibat didalam penyimpangan danaitu,” ujarnya. (***)

DITAHAN — Saat digiring dari ruang pemeriksaan menuju mobil tahanan untuk dibawa ke Rumah Tahanan (Rutan) Krui, mantan Kepala Dinas KesehatanPesisir Barat Drs Panoka sesekali berbicara dengan kuasa hukum dan jaksa. Ia tidak berkometar apa pun terkait penahanan yang dilakukan jaksa.

LAMPUNG POST

Laporan: Agus Salim

JAKARTA (TERBITTOP) — Tim PenyidikKejaksaan Agung membongkar du-gaan tindak pidana korupsi penjua-lan tanah milik negara seluas 4,8 hek-tare di Jalan Kalimalang Raya Ke-lurahan Lembangsari, KecamatanTambun Selatan, Kabupaten Bekasi,Provinsi Jawa Barat oleh PT Adhi Karyakepada Hiu Kok Ming.

”Untuk mengungkap kasus ini penyi-dik sudah memeriksa 14 saksi terma-suk meminta keterangan saksi ImanWahyudin jabatan kasubdit pada Ke-

Kejagung Bongkar Kasus Adhi Karya dan APBD Beraukayaan Negara Direktorat JenderalKementerian Keuangan,” jelas Kapus-penkum Kejaksaan Agung Muham-mad Rum SH, Kamis (17/11).

Dijelaskan, pemeriksaan kasus iniakan terus berlanjut guna mengung-kap dugaan penyimpangan dalampenjualan tanah milik negara dilokasi tersebut.

Selain itu, penyidik juga sedangmelanjutkan pemeriksaan saksi ter-kait dugaan tindak pidana korupsipenyediaan sarana air bersih perko-

tan pengawas CV Asakon, Ir Murya-di Yusuf jabatan general managerpemasaran PT Wika Industri Energi,Untung Tri Uripto jabatan tenaga ahlisumber daya air atau mantan tena-ga ahli konstruksi. ”Tim penyidik da-lam pengungkapan kasus dugaantindak pidana korupsi ini telahmelakukan pemeriksaan saksi seba-nyak 23 orang,” ungkap Rum.

Sedangkan kerugian keuangannegara senilai Rp35 miliar berdasar-kan hasil perhitungan BPK. (ris)

taan Dinas Pekerjaan Umum Kabu-paten Berau (Multi Years) tahun ang-garan 2007-2010

Penyidikan dugaan tindak pidanakorupsi penyediaan sarana air bersihperkotaan Dinas Pekerjaan Umum Ka-bupaten Berau (Multi Years) bersum-ber dari APBD pada kegiatan tahap Isenilai Rp96 miliar dan tahap II Rp133miliar tahun anggaran 2007-2010.

Menurut Rum, tim penyidik telahmemeriksa tiga orang saksi yakni, IrCahyi Adhi Oktaviari jabatan konsul-

GUNAWANLOMBA LARI MILAD LEBAK KE-188 — Bupati Lebak Hj ItiOctavia Jayabaya didampingi Wakil Bupati Ade Sumardimelepas peserta Lomba Lari Multatuli 10K di depan MasjidAl Araf, Alun-Alun Barat Rangkasbitung. Lomba ini dalamrangka memeriahkan HUT Kabupaten Lebak yang ke-188.

Adityo Gunawan berbagi pengalamannya kepada rekan rekanjaksa di Sumatera Selatan, dari hasil pelatihan jaksa di ILEA Bangkok.

8nusantara

EDISI KETUJUHPULUH DELAPAN / TH III5 - 19 DESEMBER 2016

SINGKATBea Cukai Cegah KerugianNegara Rp6,8 MiliarBANDARLAMPUNG (TERBITTOP) — KantorPengawasan dan Pelayanan Bea Cukai TipeMadya Pabean B Bandarlampung mencegahkerugian uang negara berpotensi senilai Rp6,8miliar dari barang-barang ilegal yang tidakbercukai dan barang hasil penindakan tahun2016. ”Selama Januari hingga November 2016,kita berhasil mencegah potensi kerugian negaraakibat tidak terpungutnya bea masuk, bea keluardan cukai,” kata Kepala Kantor Pengawasan danPelayanan Bea dan Cukai (KPPBC) Tipe MadyaPabean B Bandarlampung M Alfiah Farobi, diBandarlampung, Selasa pekan lalu. (nt)

CIREBON (TERBITTOP) — Banyak pengusaha yangbergerak di bidang perikanan masih belum menya-dari arti penting dari kemasan serta kesehatanproduk. Dari total 3.212 jumlah pengusaha perikananyang tersebar di Kabupaten Cirebon, hanya sekitar100 pengusaha yang sudah memiliki kesadaran tinggiakan kesehatan serta kemasan produk-produk ikantersebut.

Padahal, pangsa pasar terbuka seperti yang berla-ku saat ini akan membuat persaingan semakin ketat.Dikhawatirkan, pengusaha yang belum mampu me-menuhi kriteria pasar akan gulung tikar.

”Seperti contohnya rajungan, kita semua tahu ka-lau Cirebon kaya akan rajungan. Namun, sayangn-ya penanganannya masih asal-asalan. Sebab, raju-ngan ini masih dilakukan pengupasan dengan cara-cara manual yang tidak memenuhi standar pengu-pasan yang baik. Padahal, kalau akan diekspor keluar negeri maka setidaknya mulai dari pengupasanhingga pengemasan harus mampu memenuhi stan-dar internasional,” ujar Kepala Dinas Kelautan danPerikanan Kabupaten Cirebon, Muhidin, di sela-selapertemuan dengan 100 pengusaha perikanan di Ho-tel Sutan Raja, Rabu (23/11).

Dalam pertemuan itu, Diskanla turut mengundangDinas Kesehatan, BPOM, serta Dinas Perindustrian danPerdagangan.

”Kami sengaja mengundang pihak terkait sepertiDinkes untuk memberikan informasi mengenai pen-tingnya kesehatan hasil perikanan, kemudian BPOMuntuk turut memberikan informasi mengenai penting-nya kelayakan produk serta Disperindag untuk mem-berikan informasi mengenai pemasaran yang baikdi tengah masyarakat,” ujarnya.

Muhidin menambahkan, para nelayan rajungan se-bagian besar mempercayakan pengupasan kepa-da istrinya yang melakukannya dengan tangan yangtidak steril. ”Sedikit saja rajungan ini terkontaminasioleh kotoran, maka hasil akhirnya tidak akan bagus.Rajungan seperti itu tidak akan laku di pasaran,apalagi kalau harus diekspor,” ujarnya.

Saat ini, pihaknya baru mengundang 100 pengusa-ha perikanan karena ke 100 pengusaha ini dinilai su-dah cukup baik dalam memasarkan produknya.

”Kita harapkan ke 100 pengusaha ini bisa menye-barkan informasi ini kepada sesama pengusaha ikanlainnya, sehingga informasi yang bagus tersebut bisatersebar,” tandasnya. (ts)

CIREBON (TERBITTOP) — Sebanyak 1.026 war-ga dan 849 unit kendaraan roda dua terja-ring razia gabungan dalam operasi yustisiyang digelar Dinas Kependudukan dan Ca-tatan Sipil (Disdukcapil) yang berlangsungdi Jalan Kenduruan tepatnya di halamanGereja Filadelfia, Kelurahan Panjunan, Ke-camatan Lemahwungkuk, Kota Cirebon, Se-lasa (22/11).

Sasaran razia yakni kepemilikan kartu iden-titas kependudukan (KTP). Dalam operasi itu,Disdukcapil menggandeng puluhan personelgabungan dari jajaran Satuan Polisi PamongPraja (Satpol PP), Dinas Perhubungan (Dishub),kepolisian, TNI, pengadilan dan kejaksaan.

Kepala Disdukcapil Kota Cirebon Sanusi me-ngatakan, dalam operasi yustisi yang dimulaipukul 10.00 itu, pihaknya berhasil memeriksa1.026 warga baik dari luar ataupun asli KotaCirebon, yang mengendarai sepeda motor.

Namun, kata Sanusi, operasi pemeriksaansasarannya diberlakukan bagi warga KotaCirebon. Sedangkan, bagi warga dari luardaerah yang memang kedapatan tidakmembawa identitas diri, hanya diperingatidan diberikan teguran dalam bentuk suratimbauan untuk ditindaklanjuti di kota/kabu-paten masing-masing.

”Pemeriksaan ini ditujukan kepada warga

yang memang belum memiliki KTP ataupunyang masa berlakunya habis. Namun darisekian banyak yang diperiksa, kami hanyamenemukan 16 orang yang dinyatakan ha-rus membayar denda. Karena mereka tidakmemiliki kartu indentitas kependudukan danharus segera membuatnya,” kata Sanusi.

Dijelaskan, operasi yustisi dilakukan berda-sarkan Peraturan Pemerintah No 24 Tahun2013 tentang Kependudukan, bahwa setiapmasyarakat wajib membawa kartu indenti-tas berupa KTP-el, ke mana pun akan pergi.

”Mereka yang kedapatan tidak memilikiKTP ataupun belum melakukan perekaman,dikenakan denda sebesar Rp25 ribu. Mes-kipun dalam aturannya menyebutkan, den-da Rp50 ribu bagi WNI dan bagi warga ne-gara asing Rp100 ribu,” ujarnya.

Untuk itu, pihaknya mengimbau masyara-kat agar membawa dokumen kependudu-kan kemanapun akan pergi. Apabila ma-syarakat belum memiliki KTP-el, agar segeramemenuhi kewajiban membuat KTP-el bagiwarga baru atau pendatang untuk melaku-kan perekaman ke kecamatan setempat.Namun, saat ditanya terkait masyarakatyang belum mendapatkan KTP-el, tapi te-lah memiliki surat keterangan pengganti,kata Sanusi, cukup membawa bukti saja. (ts)

Operasi Yustisi Jaring Warga Tak Miliki KTP Pentingnya Kemasandan Kesehatan Produk

CIREBON (TERBITTOP) — DPPPDIP mempersilakan kader-kader di partai berlambangbanteng moncong putih un-tuk bersaing secara sehatpada pemilihan bupati2018. Setelah Bupati H Sunja-ya Purwadisastra, KetuaDPRD H Mustofa, Wakil Bu-pati Tasiya Soemadi Algho-tas, kini muncul satu calonlagi dari partai tersebutyang digadang-gadangbakal maju, yaitu anggotaDPRD Kabupaten CirebonDian Hernawa Susanti.

Dian yang baru saja di-daulat menjadi ketua umumPaguyuban Rayat CarubanNagari ini sudah cukup ba-nyak tampil di hadapan pu-blik, salah satunya di acaradeklarasi paguyuban yangdipimpinnya tersebut di Ge-dung PGRI, Sumber, Minggu(13/11).

Pengurus DPP PDIP Rokh-min Dahuri mengatakan,siapa pun kader terbaik dipartai tersebut, maka diayang pantas untuk dicalon-kan. ”PDIP partai terbuka, ki-ta inginnya calon bupatiyang memang memiliki ke-inginan untuk membangunmasyarakat kecil, karenakan PDIP partainya wongcilik,” kata Rokhmin, Selasa(22/11) lalu.

Rokhmin juga mengata-kan, PDIP tidak akan terbu-ka hanya untuk satu orang.Menurutnya, meski Dian punbanyak disebut-sebut cocokuntuk tampil memimpin Ka-bupaten Cirebon, PDIP te-tap akan melakukan surveiterlebih dahulu.

”Dian kan baru-baru inimuncul. Orang lama yang

sering disebut-sebut akanmaju, seperti Pak Sunjayapun belum tentu bisa majulagi kalau DPP tidakberkenan. Setiap kepaladaerah yang maju dari PDIPtentunya akan melalui eva-luasi terlebih dahulu, terma-suk Pak Sunjaya,” tuturnya.

Basis partaiMenurutnya, DPP PDIP te-

tap akan mempertahankanKabupaten Cirebon seba-gai salah satu basis kekua-tan partai di Wilayah III Cire-bon. Sehingga, pilbup 2018tetap akan diikuti secara allout. Sementara itu, saat di-konfirmasi mengenai pen-calonannya di pilbup 2018,Dian mengatakan, saat inimasih terlalu dini untukmembicarakannya. Pagu-yuban yang dibentuknya di-bantah akan turut memper-kuat pencalonannya di pil-bup 2018 tersebut.

”Saya tidak ingin bera-sumsi tentang pilbup 2018,mengalir saja, karena kanwaktunya dua tahun lagi,”katanya.

Menurutnya, paguyubanyang baru saja dideklarasi-kan, murni merupakan wa-dah aspirasi untuk menam-pung persoalan masyarakatyang kemudian bisa disam-paikan ke tataran pemerin-tahan.

”Jangan kaitkan pemben-tukan paguyuban ini den-gan politik. Pilbup masihjauh, saya hanya ingin men-jadi perpanjangan tanganmasyarakat untuk menyam-paikan keluhan mereka ketataran pemerintahan,”pungkasnya. (ts)

DPP Evaluasi FigurCabup PDIP 2018

CIREBON TERBITTOP – Belasan maha-siswa yang tergabung dalam Pemu-da Cirebon menggelar aksi solidari-tas untuk warga Sukamulya, Keca-matan Kertajati, Kabupaten Maja-lengka. Aksi itu dilakukan di bawahjembatan layang Pegambiran KotaCirebon, Minggu (27/11).

Korlap aksi, Arif Setiawan menga-takan, kasus ini pertama kali men-cuat tahun 2004. Ketika itu 11 kepaladesa di Kecamatan Kertajati, Kabu-paten Majalengka, menyetujui se-cara sepihak, 14 Oktober 2004.

Mereka menandatangani suratpernyataan yang menyatakan selu-ruh warga mendukung rencana pem-

Pemuda Cirebon Turun Bela Warga Sukamulya Kertajati Majalengkabangunan Bandara InternasionalJawa Barat (BIJB). Tanah yang dibe-baskan seluas sekitar 5.000 ha denganjumlah 1.305 kepala keluarga (KK).

Padahal, hingga saat ini, hanya ter-dapat 300 KK yang mendukung pem-bangunan BIJB. Sementara 1.005 KKatau mayoritas warga di 11 desa itumenolak adanya pembangunanBandara internasional tersebut.

”Dari situ, masyarakat mendugaada permainan antara PemerintahKabupaten Majalengka dengan 11kepala desa terkait. Kejanggalandari persyaratan pembangunanBIJB ini tidak hanya berhenti padapersetujuan 11 kades,” kata Arif.

Kejanggalan lain, kata Arif, terkaitpembuatan analisis mengenai dam-pak lingkungan (amdal) yang menya-takan bahwa lahan di Desa Suka-mulya adalah tandus yang tidak pro-duktif. Hanya bisa panen sekali dalamsatu tahun; dengan produksi gabahkering giling sebanyak 6 kwintal/ha.

Padahal data dari Dinas Pertaniandan BPS Kabupaten Majalengka ta-hun 2005, hasil produksi gabah gilingdi Desa Sukamulya mencapai 52,35kwintal/ha. Dari persyaratan terse-but kemudian terbitlah PeraturanMenteri (Permen) Perhubungan No:KM 34 Tahun 2005 tentang Peneta-pan Lokasi Bandar Udara di Keca-

matan Kertajati, Kabupaten Ma-jalengka, Provinsi Jawa Barat.

Peraturan Menteri Perhubungan ter-sebut ditetapkan di Jakarta 17 Mei2005 dan ditandatangani Menteri Per-hubungan M Hatta Rajasa. ”Permeninilah yang sejatinya mendasari pem-buatan BIJB secara hukum,” jelas Arif.

Aksi solidaritas itu, lanjut Arif, dilaku-kan untuk mengecam segala bentukpenindasan dan kekerasan baik yangdi alami petani, buruh, nelayan mau-pun kaum miskin kota. Khususnya aksisolidaritas ini untuk petani atau war-ga Sukamulya yang sedang berjua-ng melawan penguasa, elite dankapital yang dipagari aparat. (dj)

Kasus Korupsi di BantenDiungkap PascapilkadaTANGERANG (TERBITTOP) — Ketua KomisiPemberantasan Korupsi (KPK) Agus Rahardjomemastikan pengungkapan kasus korupsi diBanten akan dilakukan setelah pemilihan kepaladaerah. ”Untuk kasus yang akan diungkap KPK,akan dilakukan pasca pilkada di Banten selesai,”kata Agus Rahardjo ditemui usai acara seminarTanwir 1 Pemuda Muhammadiyah di Cipondoh,Kota Tangerang, Selasa lalu. Ia mengatakan,alasan penundaan pengungkapan kasus inidilakukan agar KPK terhindar dari tudinganbermain politik. Karena, jika prosespengungkapan tersebut digulirkan saat ini,nantinya bisa dikaitkan dengan kandidat yangsedang ikut dalam pilkada. (nt)

Pemprov Babel Asuransikan50.000 Nelayan Tradisional

”Kami bekerja sama de-ngan Asuransi Jasa Indone-sia (Persero) untuk memban-tu nelayan tradisional,” kataKepala Dinas Kelautan danPerikanan Kelautan Kepu-lauan Babel Hardi di Pang-

kalpinang, Selasa.Ia menjelaskan, bantuan

asuransi nelayan tradisionalini berdasarkan Undang-un-dang Nomor 7 Tahun 2016tentang Perlindungan danPemberdayaan Nelayan,

Pembudi Daya Ikan dan Pe-tambak Garam.

”Kami telah menganggar-kan dana APBD dan APBNuntuk membantu biaya asu-ransi nelayan tradisional ini,”ujarnya.

Ia mengatakan, pada ta-hun pertama asuransi nela-yan akan ditanggung daridana APBN dan tahun selan-jutnya dilanjutkan dari danaAPBD hingga lima tahun.

”Jika masa bantuan pem-bayaran premi asuransi ini

ya pengobatan, santuan ca-cat, meninggal dan lainnya,karena kecelakaan padasaat beraktivitas menangkapikan di laut,” ujarnya.

Ia berharap program inibermanfaat untuk mendo-rong produktivitas dan kese-jahteraan nelayan.

”Kami berharap nelayanyang belum mengikuti pro-gram asuransi ini untuk sege-ra melapor, agar menda-patkan bantuan dari peme-rintah,” ujarnya. (nt)

habis, maka nelayan dapatmelanjutkan sendiri denganbiaya perbulannya hanyaRp15.000,” ujarnya.

Menurut dia dengan ada-nya Undang-Undang ten-tang Perlindungan Nelayanini, dapat meningkatkan ke-sejahteraan sosial dan eko-nomi masyarakat pesisir.

”Mudah-mudahan de-ngan bantuan asuransi ini, ne-layan yang mengalami mu-sibah kecelakaan di lautmendapatkan bantuan bia-

PANGKALPINANG (TERBITTOP) — PemerintahProvinsi Kepulauan Bangka Belitungmengasuransikan 50.000 nelayan tradisional,guna melindungi dan memberikan jaminankecelakaan kepada nelayan di daerah itu.

SUDIRDJAMAGNET BAGI PKL — Jalan di perempatan Lemahabang, Kabupaten Cirebon menjadisalah satu magnet lokasi bagi pedagang kaki lima (PKL). Kondisi ini pun harus menjadiperhatian pemerintah, karena di bahu jalan sudah semakin menjamur dengan akitivitaspara PKL.

CIREBON (TERBITTOP) — Pe-rempatan Lemahabangmenjadi salah satu magnetlokasi bagi para pedagangkaki lima (PKL). Bahu jalansudah semakin menjamurdengan akitivitas peda-gang kaki lima. Kondisi inipun harus menjadi perha-tian pemerintah.

Anggota DPRD Kabupa-ten Cirebon Diah Irwani In-dryanti mengatakan, perluadanya ketegasan peme-rintah sejak awal, untuk me-lakukan upaya penegakanaturan mengenai peda-gang kaki lima.

Menurut politisi Partai Gol-kar itu, penertiban pedagangkaki lima, akan menjadi buahsimalakama, apalagi dilaku-kan setelah pedagang kakilima menjamur. Sebab, akansulit jika harus menertibkanPKL, apabila lingkungan di sa-na sudah ramai. ”Memangharus ada ketegasan dari ke-pala daerah. Jangan sampaisudah ramai baru ditertibkan,akan lebih susah,” katanya,Jumat (25/11).

Diah menerangkan, dalamperaturan daerah sudahjelas, aktivitas pedagang kakilima di bahu jalan sudah me-langgar. Sebab, bahu jalandiperuntukkan bagi lalu lintas.Adanya aturan ini, seharusn-ya lebih diperhatikan pelak-sanaannya di lapangan. Se-hingga tidak menjadi ma-salah di kemudian hari. ”Itukan sudah jelas memangada pelanggaran. Seharus-

Jalan Lintas LemahabangJadi Magnet bagi PKL

nya kan bisa ditertibkan sejakawal,” katanya.

Apabila sudah semakin ra-mai, maka mau tidak mau,pemerintah juga harus ber-kompromi. Karena penerti-ban akan lebih kompleks.Salah satunya, harus jugamenyiapkan relokasi bagipedagang kaki lima. ”Se-mentara kan kalau relokasiitu ribet, karena tempatnyamemang harus sesuai de-ngan keinginan pedagangkaki lima. Jangan sampai di-siapkan relokasi, tapi tidakditempati,” jelasnya.

Terlebih, saat ini jumlah pe-dagang kaki lima sudah se-makin bertambah. Dia tidakmengharapkan penertibanbersifat represif. Akan tetapidilakukan secara manusiawi.Menurutnya, keberadaan PKLtidak bisa dielakkan, karenamasyarakat juga membutuh-kan lapangan pekerjaan. Se-mentara lapangan kerja saatini belum mampu menam-pung jumlah tenaga kerjayang ada. Sehingga wargalebih memilih berusaha de-ngan menjadi PKL.

Sememtara di tempat la-pak pedagang, Khambalisalah satu pedagang buahdi bahu jalan Lemahabangmengatakan, omset jualansaja sedang kalang kabutsepi pembeli kalau mau di-tertibkan dan akan di relo-kasi ke tempat yang belumtentu banyak pembelinyabisa-bisa pendapatan kamimakin nihil. (dj)

Pemkot Semarang KomitmenUsung Konsep ’Smart City’SEMARANG (TERBITTOP) — Pemerintah KotaSemarang, Jawa Tengah, berkomitmenmengusung konsep ’smart city’ untuk memberikanfasilitas yang lebih baik kepada masyarakat.”Saat ini Semarang sudah menjadi satu dariempat ’smart city’ di Indonesia, tiga yang lainyaitu Bandung, Makassar dan Surabaya,” kataWakil Wali Kota Semarang Hevearita GunaryantiRahayu di Semarang, Selasa. Ia mengatakan,konsep ’smart city’ tersebut penting karena padaera saat ini teknologi menjadi alat bantukebutuhan manusia. (nt)

PASAR BARO BELITUNGMasyarakat di Tanjung Pandan Belitung, ProvinsiBangka Belitung, tidak saja memiliki lokasi pasar yanglengkap dengan menjual segala kebutuhan pokoksehari-hari. Tetapi ada pasar yang disebut Pasar Baroyang juga kini sudah rutin setiap pagi menjual segalakebutuhan pokok makanan sampai ikan laut danjuga kuliner khas di daerah ini. Lokasi cukup strategissehingga sangat ramai didatangi masyarakatsetempat seperti tampak dalam gambar.HARIS FADILLAH

9soccer

EDISI KETUJUHPULUH DELAPAN / TH III5 - 19 DESEMBER 2016

MANCHESTER (TERBITTOP) — Dari klub asalInggris, Manchester City, telah mengorbitseorang bintang sepak bola kelas dunia.Dia adalah Sergio ’Kun’ Aguero.

Bintang asal Argentina ini, meroket diLiga Premier Inggris, sejak hengkang dariAtletico Madrid. Namun tak dapatdisangkal prestasi yang dicapainya adalahhasil polesan pelatih Manchester City asalSpanyol, Josep Guardiola.

Shaun Goater, eks pemain ManchesterCity, menyebut polesan tangan dingin PepGuardiola sekarang telah mengubahAguero menjadi pemain kelas dunia.

Dalam lima tahun terakhir ini, Guardiolamemang banyak memberi peran kepadaAguero dalam skuatnya. MenjadikanAguero sebagai penyerang yang pantasditakuti bek-bek lawan. Sebab ia begitulincah dan insting mencetak golnya begituluar biasa.

Ini dibuktikan Aguero dalam kurun waktulima tahun di City, sudah mengoleksi 150gol untuk klubnya. Ia juga membantu TheCitizen meraih dua titel juara liga, plus tigagelar domestik lainnya. Karena itu wajarapabila Aguero disebut sebagai salah satustriker terbaik di Liga Inggris dan dunia.

Namun menurut Goater, Aguero barumenyandang status pemain kelas duniasetelah dipoles Guardiola. (bl/dm)

LONDON (TERBITTOP) — Gara-gara ku-rang harmonis dengan pelatih, pemaingelandang asal Prancis, Moussa Sissoko(27), ingin hengkang dari klubnya, Totten-ham Hotspur.

Hebatnya, ada lima klub yang berhas-rat menampung Sissoko jika memang ke-luar dari Tottenham, meski harga yang di-bayar tak murah.

Kelima klub itu yakni, Inter Milan, Juven-tus, Everton, PSG dan Sevilla. Juventus pa-ling santer mempertimbangkan untukmendatangkan Sissoko dari klub asal kotaLondon itu pada Januari mendatang.

Permainan gemilang Sissoko menonjolsaat membela Newcastle United. Kare-

AGUERO JADI BINTANG

Sisi SuksesPep Guardiola

nanya, sejak musim panas lalu,Tottenham berani membelin-ya dengan banderol 30 jutapounds.

Sebagaimana dikutipGoal.com, Sissoko kurangberuntung di klub barunyaitu. Hubungannya denganpelatih Mauricio Pochettino ku-rang baik beberapa pekan terakhir.

Sikap buruk pemain membuat pelatihmengeluarkannya dari daftar namaskuat. Situasi seperti ini, memungkinkanSissoko bakal dilepas ke bursa trans-fer musim dingin pada Januarinanti. (goal/dm)

Lima Klub Incar Moussa Sissoko

Sergio ’Kun’ Aguero

BARCELONA (TERBITTOP) — Di peng-hujung kompetisi musim dingin Ero-pa, berbagai masalah menerpa bin-tang Barcelona, Lionel Messi, hinggamembuatnya galau.

Permasalahan pertama, belaka-ngan ini banyak muncul kritik darifans Argentina, setelah Messi dankawan-kawan gagal menjuaraiPiala Dunia dan Copa Amerika.

Messi mengakui, ia sakit hatiketika mendapatkan banyakkomentar negatif. Padahal dia

sudah memberikan yang terbaikketika membela tim nasional.Fans Argentina, mengumpat Messi

dan timnya terkesan tidak banggamemakai seragam timnas. Messi ju-ga tidak pernah menyanyikan lagukebangsaan.

”Saya tidak senang ketika mere-ka mengatakan, ’para pemain ti-

dak bangga mengenakan sera-

gam itu’. Kami bermain di final CopaAmerica dan Piala Dunia, dan se-mua orang bersikap seolah itu bu-kan apa-apa. Kami tidak menang,tapi kami lolos ke final. Kami tidakkalah di 16 besar,” tutur La Pulga,julukan Lionel Messi di klubnya.

”Sepak bola bukan hanya sekadarmenunjukkan hal-hal semacam itu.Kami hanya ingin menang lebih darisemua orang, kami ingin meraih tro-fi, dan bisa merayakannya. Namundalam pertandingan ada banyaksituasi yang terjadi. Kami kalah di fi-nal Piala Dunia melawan Jerman,yang memiliki banyak pemain ba-gus, meski kami punya peluangyang lebih baik,” lanjutnya.

Terkait pernyataan fans yang me-nyebut Messi tidak pernah menya-nyikan lagu kebangsaan, ia kata-kan, masalah itu tak pernah meng-ganggu dirinya.

”Begitu me-reka mulai mem-permasalahkan itu,saya mulai melakukannya de-ngan sengaja. Apakah Andabernyanyi atau tidak, itu tidakakan mengubah apa pun,” ujarMessi.

Persoalan kedua tak kalahpeliknya menghampiri Mes-si karena, nama besarnyayang sudah tercantum se-bagai calon peraih gelarpemain sepak bola ter-baik dunia Ballon d’Or2016, bisa terganggu ka-rena kritikan fans Argen-tina tersebut.

Sejauh ini, Messi masihbersaing ketat denganduo Real Madrid, CristianoRonaldo, Gareth Bale, danrekan satu klubnya, Neymar.Ketiga rivalnya ini berpeluangsama besar menerima gelarkehormatan tersebut, yang barudiumumkan Januari 2017. (bl/dm)

LONDON (TERBITTOP) — KejayaanDidier Drogba saat bermain diChelsea, hingga kini masih melekatdi hati publik klub Inggris tersebut.

Mengapa Drogba disuka? Tak lainkarena keganasan bintang asalAfrika tersebut di kotak penalti. Diajuga terkenal memiliki tenaga sepertisinga. Hingga sulit dibendung pemain

pertahanan lawan.Chelsea dikabarkan kini miliki pemain

yang bisa disebut duplikat Drogba.Kehandalan dan keganasannya menurut

Gianfranco Zola, tak perlu disangsikan.Siapa pemain yang disanjung ini, tak lain

penyerang asal Spanyol, Diego Costa. Diasudah menorehkan 10 gol di Liga Primer musim

ini, sekaligus menjadi top skorer sementara.Zola yang pernah membela Chelsea pada

1996 sampai 2003, percaya Costa sudahtampil luar biasa untuk The Blues, danpemain kelahiran Brasil itu permainannyamirip dengan Drogba.Zola, mengaku amat terkesan dengan

performa Costa, sejak ia bergabung dari AtleticoMadrid di 2014 silam. ”Dia jelas salah satu strikerterbaik di liga. Dia amat mirip dengan apa yangditunjukkan Drogba sebelumnya. Dia amat tinggi,amat kuat, jadi Anda bisa memberinya bola tinggi,dan dia akan mengatasinya,” tutur Zola sepertidikutip Omnisport. (bl/dm)

Kala Hati MESSI GALAU ’Keganasan’DIEGO COSTADuplikat Drogba

Lionel Messi

Diego Costa

Sebelumnya, FIFA sudahmengumumkan 10 namayang masuk kandidat pela-tih terbaik FIFA 2016 padaawal November lalu. Dari 10nama itu, kini disaring lagimenjadi tiga finalis.

Debut Zidane sebagaipelatih Madrid sebenarnyabaru Januari 2016 silam. Na-mun prestasinya mampumenoreh sejarah menembusfinal Liga Champions.

Skuat Madrid sejak dipolesZidane terus berprestasi ter-masuk pada pemain-pe-

main mudanya. Melihat ituFIFA tanpa ragu menetap-kan namanya terpilih se-bagai finalis pelatih terbaikdunia.

Zidane yang semula dipan-dang sebelah mata olehpublik sepak bola di awalpenampilannya menjadi pe-latih Madrid, kini justru mero-ket ke pelatih papan atas.

Klimaks prestasi Zidane se-sungguhnya saat partai finalLiga Champions, Madridversus Atletico yang dime-nangkan Madrid lewat dra-ma adu penalti. Prestasi inisekaligus membawa El Realmeraih juara Champion

yang ke-11 kalinya.Zidane menjadi pelatih El

Real menggantikan RafaelBenitez, Januari 3016.

Peluang Zidane menjadipelatih terbaik dunia 2016,sebenarnya tak sebesar duarivalnya, Claudio Ranieridan Fernando Santos.

Ranieri membuat keju-tan besar bersama Le-icester City di Liga Primermusim 2015/2016 lalu.Mengungguli t im-timkuat tradisional, Leices-ter dibawa Ranieri men-jadi juara Liga Primeruntuk pertama kali da-lam sejarahnya.

Ranieri akan men-dapat saingan kuatdari Santos yang jugamembuat kejutan ber-sama tim nasional Por-tugal di Piala Eropa 2016.Meski sempat tersendat se-lama fase grup, Santosmampu membawa Portu-gal hingga ke final.

Prestasi Gemilang

ZIDANE TERPILIH FINALISPelatih Terbaik Dunia 2016ZURICH (TERBITTOP) — Nama pelatihReal Madrid, Zinedine Zidane, diumumkanFIFA terpilih sebagai salah satu pelatihterbaik dunia 2016. Dua finalis lainnya,Claudio Ranieri dan Fernando Santos.Keduanya dikenal pelatih tangguh danmenoreh sejarah baru.

Pada akhirnya, Portugaltampil sebagai juara usaimengalahkan tuan rumah,Prancis, di final. Santos suk-ses mempersembahkan ge-lar mayor pertama bagi Por-tugal.

Pemenang PelatihTerbaik Dunia FIFA

2016 akan diten-tukan lewat pe-mungutan suaraoleh kapten danpelatih timnas, jur-nalis terpilih danvoting di situsFIFA.com.

Pelatih TerbaikDunia FIFA 2016akan diumumkanpada 9 Januari 2017di Zurich, Swiss, da-lam acara puncakThe Best FIFA FootballAwards.

Meski namanya ter-catat menjadi finalispelatih terbaik dun-

ia, Zidane tidakmau menyom-

bongkan diri.Sebab diatahu betapa

besar namakedua pelatihyang menjadi ri-valnya.Hanya saja dia

pun berharap keluarsebagai pemenang pel-atih terbaik dunia ini agarterus memotivasi kariernyasebagai pelatih nomor satudi hari mendatang. Se-moga!! (tk/dm)

LONDON (TERBITTOP) —Jika tak ada aralmelintang, playmakerArsenal, Mesut Oezil,kemungkinan akankembali membela klublamanya, Real Madrid.

Hanya saja, untuk saatini Oezil mengaku masihmerasa bahagiabermain di Arsenal sejakbergabung dengan klubtersebut pada 2013.

Oezil sebelumnya tercatat telah menikmati tigamusim bersama Madrid. Belakangan Oezildikabarkan sedang membuka jalan untuk kembalike Madrid. Indikasinya, perpanjangan kontraknyadi Arsenal yang tak kunjung rampung.

Besaran gaji menjadi pangkal masalah belumselesainya negosiasi kontrak pemain asal Jermanini. Madrid juga belum mengumumkan besarbanderol Oezil, karena belum ada kepastiankembalinya dia.

”Kembali ke Madrid? Saya sangat senang bisabermain untuk klub besar seperti Arsenal, yangmemiliki beberapa fans luar biasa dan telahmenunjukkan banyak kasih sayang kepada saya,”buka Oezil kepada Marca.

Oezil mengatakan, sangat menikmati waktu diLondon, sedang fans tidak pernah tahu apa yangterjadi di sepak bola. ”Kami akan melihat apayang terjadi,” sambungnya.

Meski saat ini sudah tidak lagi membela Madrid,mantan pemain Schalke ini mengaku masih terusmenjalin kontrak dengan beberapa fans Madrid. Iamasih sering mendapatkan pesan dari fans yangmemintanya untuk kembali ke Madrid.

”Madrid adalah klub besar dan saya bermaindengan beberapa pemain fantastis selama ada disana. Fans Madrid sangat setia dan mereka masihakrab dengan saya.”

”Banyak dari mereka yang masih mengirimpesan untuk meminta saya kembali bermain diMadrid,” tutup pemain yang kontraknya di Arsenalakan habis pada tahun 2018 ini. (mar/dm)

Fans Madrid MintaOEZIL ’COME BACK’

ZURICH (TERBITTOP) — Persai-ngan Lionel Messi dan Cristia-no Ronaldo sebagai pemainterbaik dunia, terjadi lagi ta-hun ini. Namun ada satu na-ma lagi, Antoine Griezmann.

Jika pemenangnya Griez-mann, maka pilihan publiksepak bola, akan terasa le-bih afdol karena lahir lagi se-orang mahabintang baru.

Pekan lalu, tiga finalis pe-raih penghargaan pemainterbaik dunia versi FIFA telahdiumumkan ke publik. Mere-ka adalah Lionel Messi, Cris-tiano Ronaldo dan AntoineGriezmann.

Tiga nama kandidat terse-but dinyatakan FIFA sebagaifinalis setelah sebelumnya

GRIEZMANN PESAING BARU Messi dan Ronaldo

merilis daftar 23 nama pe-main yang menjadi kandi-dat peraih penghargaan itu.

Sistem pemilihan masihcara klasik yakni melalui ha-sil pemungutan suara yangdilakukan pelatih dan kap-ten timnas, serta media-me-

dia yang ditunjuk FIFA.Setelah FIFA melakukan

pemungutan suara darifans, maka munculah namaMessi, Ronaldo dan Griez-mann sebagai pengumpulsuara terbanyak.

Sedang puncak prestasiGriezmann menjadi bintangAtletico Madrid yang mam-pu mengantar timnya finisrunner-up di Liga Cham-pions.

Griezmann juga tercatatmenjadi top skorer timnasPrancis di Piala Eropa 2016di negaranya, meskipun pa-

da akhirnya diaharus puas kem-bali jadi runner-up. (dk/dm)

LONDON (TERBITTOP) — Pe-main gelandang West HamUnited, Dimitri Payet,kontraknya akan di-perpanjang limamusim ke depan.Namun klub-klub

Inggris tertarik merekrutnyauntuk musim mendatang.

Manajer Arsene Wenger,kabarnya jauh-jauh hari su-dah siap mengajukan pe-nawaran kepada West Hamdemi mendapatkan Payet.

Paling lambat, The Gunnersakan menawar gelandangPrancis tersebut bulan depan.

Arsenal sangat mengi-nginkan jasa Payet untuk di-realisasikan secepat mung-kin, namun Payet cende-

rung ingin bermain di

Manchester United.West Ham mem-

perpanjang kontrakPayet karena tak ingin ke-hilangangan bintangnyatersebut.

Payet di Liga Inggrissukses tampil mengesan-kan untuk klub LondonUtara itu. Saking bagus-nya tampil di lapanganhijau, ia bahkan menda-pat penghargaan se-bagai pemain terbaikklub. (Isk/dm)

Kontrak Payet DIPERPANJANG

Dimitri Payet

Mesut Oezil

Zine

dine

Zid

ane

Moussa Sissoko

Antoine Griezmann

pendidikan & kesraEDISI KETUJUHPULUH DELAPAN / TH III

5 - 19 DESEMBER 2016 10RI dan Prancis Kembangkan Pendidikan Vokasi

JAKARTA (TERBITTOP) — Sebuah buku berjudul ’JejakLangkah Ksatria Airlangga’ diluncurkan Ikatan Keluar-ga Alumni (IKA) Universitas Airlangga (Unair) Suraba-ya, sebagai wadah mengenalkan sejumlah alumni-nya yang berhasil mengukir prestasi di berbagai bi-dang, kata penulisnya.

”Buku ini, adalah bagian dari upaya silaturrahim,sekaligus menjalin kembali simpul-simpul komunikasiyang barangkali selama ini karena satu dan lain halmengalami hambatan,” kata ketua tim penulis bukuitu Drs Moh Maksum saat dihubungi di Surabaya, Ju-mat.

Buku perdana yang telah diluncurkan dalam rang-kaian Dies Natalis ke-62 pada 9 November 2016 itumenampilkan profil 100 alumnus Unair.

Alumni yang dihadirkan itu, selain sosok yang menja-di pejabat pemerintah, baik di pusat maupun daerah,akademisi, juga inovator-inovator daerah para ’ksatria’yang disebutnya ’Serius Urus Kepiting hingga Dhuafa’.

Di antara sosok alumni yang muncul pada bukuperdana itu di kalangan pemerintahan adalah KetuaMahkamah Agung Dr M Hatta Ali.

Untuk jajaran menteri kabinet Presiden Joko Wido-do, ada Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ProfDr H Muhadjir Effendy MAP (pascasarjana Unair),Menteri ESDM Ignasius Jonan, Menteri Sosial Dra Kho-fifah Indar Parawansa, dan Men-PANRB Asman AbnurSE, MM (pascasarjana).

Pada jajaran gubernur, di antaranya Gubernur Ja-tim Dr H Soekarwo (Pakde Karwo), Gubernur Kaliman-tan Timur Dr Awang Faroek Ishak dan Gubernur Kali-mantan Utara Dr Irianto Lambrie.

Sedangkan alumni yang berkiprah di media massa,di antaranya adalah Direktur Pemberitaan LKBN-An-tara Aat Surya Syafaat, yang pernah menjadi KepalaBiro LKBN-Antara di Markas Persatuan Bangsa-Bangsa(PBB) di New York, Amerika Serikat. (ant)

LONDON (TERBITTOP) — Indonesiadan Prancis mengembangkan kerjasama di bidang pendidikan vokasidan kejuruan melanjutkan kemitra-an strategis bidang pendidikan ting-gi yang terjalin sejak tahun 2011menjadi isu utama pengembang-kan pendidikan di kedua negara.

Atase Pendidikan dan Kebuda-yaan KBRI Paris, Surya Rosa Putra ke-pada Antara London, Jumat, me-ngatakan, KBRI Paris bekerja samadengan Institut Francais Indonesie(IFI), Kedubes Prancis di Jakarta,mempertemukan sekitar 50 aktorkerja sama pendidikan vokasionalkedua negara dalam acara ’FocusGroup Discussion’ (FGD) yang di-adakan KBRI di Prancis.

Dikatakan, empat bidang vokasiyang dibahas selama diskusi adalahbidang energi, bidang turisme, bi-dang pertanian dan bidang maritim.

Dubes RI untuk Prancis, Kepange-ranan Monaco dan Andora, Hot-mangaradja Pandjaitan dalamsambutannya menekankan pen-tingnya kerja sama pendidikan daritingkat dasar sampai menengahsebagai bagian dari proses alih ino-vasi dan riset perguruan tinggi ke da-lam masyarakat.

Sementara itu, Staf Ahli Menteri Pen-didikan dan Kebudayaan Bidang Ino-vasi dan Daya Saing, Ananto KusumaSeta M yang juga ketua delegasi RIdalam FGD tersebut mengatakan,pendidikan kejuruan merupakan sa-lah satu kunci dalam pembangunanIndonesia menuju kekuatan ekonomiketujuh dunia akhir 2030.

Dua pembicara lain, masing-ma-sing Atase Pendidikan dan Kebuda-yaan di KBRI Paris, Prof Surya Rosa Pu-tra dan Prof Emilienne Baneth Nouail-hetas, Atase untuk Kerjasama Pen-

didikan, IFI, Kedutaan Besar Prancis diJakarta, sepakat kerja sama bidangpendidikan dasar, menengah dankejuruan yang sudah dirintis sejak 2015lalu, berpotensi untuk diperluas.

Pembahasan kerja sama dalampendidikan kejuruan bidang energimelibatkan Campus des Metiers etdes Qualifications (CMQ - KampusKejuruan dan Kualifikasi) Energie etEfficacite Energetique (CMQ3E) danDirektorat Pembinaan SMK Kemen-dikbud.

CMQ3E merupakan grup unggulanyang terdiri atas beberapa SMK, uni-versitas, pihak perusahaan serta pe-laku ekonomi yang bertujuan mem-fasilitasi masuknya lulusan profesionalke dunia kerja regional Prancis.

Selama ini, kerja sama ditujukanmembantu Indonesia meningkatkankualitas guru dan pengembanganSMK empat tahun di Indonesia.

BANDUNG (TERBITTOP) — InstitutTeknologi Bandung (ITB) meresmi-kan control lab kelas dunia perta-ma di Indonesia yang akan mem-berikan mahasiswa akses teknolo-gi kendali terbaru di industri pe-nyulingan, pemrosesan, manufak-tur dan yang dapat membekalipara insinyur dengan penge-tahuan industrial internet of things(lioT). Control lab baru ini terletakdi Sekolah Teknik Elektro dan Infor-matika (STEI-ITB) dan dilengkapiExperion PKS Orion yang diguna-kan di sistem pengendalian ter-depan, terbuka dan cyber-securedi pasar.

Sistem ini akan digunakan untukmemberi pelajaran tentang termo-dinamika, pengendalian prosesdasar dan advanced control yanglazim digunakan di industri minyakdan gas, penyulingan, petrokimia,energi dan pertambangan.

Rektor ITB Prof Kadarsah Surya-di, menuturkan keberadaan con-trol lab ini dapat membantu pi-haknya untuk memastikan agarpara mahasiswa mendapatkanpendidikan teknis kelas duniayang dibutuhkan saat merekamasuk ke dalam dunia kerja usailulus kuliah nanti. ”Khususnya diera ini, di mana bangsa Indone-sia bertekad untuk meningkatkandaya saing di industri manufak-tur,” kata dia Kamis (1/12).

Direktur Jenderal Pembelajarandan Kemahasiswaan, Kemente-rian Riset Teknologi dan Pendidi-kan Tinggi RI Prof Intan Ahmadmengatakan, kerja sama antarainstitusi pendidikan dan sektorswasta sangat penting dalammeningkatkan kualitas pendidi-kan di Indonesia.

”Kemenristek-Dikti sangatbangga akan fasilitas baru ini dan

ITB Resmikan Control Lab Kelas Duniakami yakni bahwa lab ini dapatmenjadi contoh sebuah center ofexcellence di bidang riset danpengembangan untuk sistempengendalian untuk Indonesiadan dunia,” kata dia.

Adapun miniatur unit manufak-tur operasi penyulingan yang ter-dapat di control lab ini termasukunit destilasi skala kecil yang di-rancang sebagai sebuah minia-tur dari unit pengoperasian untukmemperlihatkan berbagai tekniksistem pengendalian yang digu-nakan untuk menyuling minyakmentah, biodisel, minyak tanah,kimia, pelarut dan materi lainnya.

Kedua sistem kendali yang bisadigunakan sebagai proses pen-dukung proses belajar mengajarseputar operasi pabrik, tuning, trou-bleshooting model identificationand testing, advanced processcontrol dan manajemen aset. (ant)

KPI Pusat Ajak UnpadSelenggarakan SeminarInternasional Penyiaran

Dalam pertemuan tersebut, Re-ktor didampingi Wakil Rektor Bi-dang Akademik dan Kemahasis-waan Unpad Dr Arry Bainus MA,dan Direktur Tata Kelola dan Komu-nikasi Publik/Kepala Kantor Interna-sional Unpad Ade KadarismanSSos, MT, MSc. Sementara dari pi-hak KPI turut hadir Komisioner KPIPusat yang juga Guru Besar FISIPUnpad Prof Dr Obsatar Sinagar,dan Komisioner KPI, Ubaidilah.

Yuliandre mengatakan, KPI Pu-sat menjadi tuan rumah dalamgelaran internasional bertajuk”The 5th Annual Meeting Organi-sation of Islamic CooperationBroadcasting Regulatory Authori-ties Forum(OIC IBRAF)” pada 22-24 Februari 2017 mendatang. Se-lain Ketua KPI Pusat, Yuliandre

juga merupakan President ofIBRAF. Kegiatan yang direncana-kan digelar di Bandung ini akandiikuti oleh peserta lebih dari 50negara anggota IBRAF.

Kegiatan ini merupakan temuinternasional para negara anggo-ta IBRAF, organisasi Islam terkaitpenyiaran.

Selain ajang temu tahunan, Yu-liandre berencana menjadikankegiatan ini sebagai ruang dise-minasi hasil penelitian di bidangpenyiaran. Untuk itu, pihaknyameminta Unpad untuk bekerja sa-ma untuk mendukung penyeleng-garaan kegiatan tersebut.

”Kita ingin kegiatan ini tidak ha-nya sekadar seremonial, tetapiada nuansa akademik. Kekuatankontennya harus ada. Untuk itu,

kami ingin bekerja sama denganUnpad,” kata Yuliandre.

Di akhir acara, lanjut Yuliandre,akan dideklarasikan semacam Da-sasila Penyiaran yang ditandata-ngani oleh partisipan dari berbagainegara. Menanggapi tawaran ter-sebut, Rektor berkomitmen untukmendukung penyelenggaraan ke-giatan ini. Ia mendorong para ak-ademisi Unpad untuk berkontribusimendiseminasikan berbagai risetterkait dalam kegiatan tersebut.

”Kita akan bantu melalui partnerkerja kita di negara-negara (par-tisipan acara) yang punya bidangilmu komunikasi atau terkait. Kitaakan undang khusus. Ini akanmemberi warna tersendiri bahwakegiatan tahun depan akan ber-nuansa akademis,” kata Rektor.

Hal selanjutnya yang ingin di-dorong Rektor ialah mempromosi-kan Bandung dalam kegiatantersebut. Rektor mengupayakankegiatan internasional ini digelardi kawasan Gedung Merdekadan Jalan Asia Afrika. ”Berbicarabroadcasting, kenapa tidak kitalihatkan juga aspek historical dankekinian dari Kota Bandung,” ka-ta Rektor. (unpad.co)

BANDUNG (TERBITTOP) — Ketua Komisi PenyiaranIndonesia (KPI) Pusat Yuliandre Darwis bertemuRektor Universitas Padjadjaran Prof Tri HanggonoAchmad, di ruang Rektor Kampus Unpad, JalanDipati Ukur No 35, Bandung, Kamis (1/12).Pertemuan tersebut merupakan upaya penjajakankerja sama dengan Unpad terkait pelaksanaanseminar internasional yang akan digelar KPI.

Jejak ’Ksatria Airlangga’Wadah Kenalkan Unair

MAKASSAR (TERBITTOP) — Delega-si mahasiswa Teknik Geologi Uni-versitas Hasanuddin (Unhas) Ma-kassar berhasil meraih juara I pa-da lomba poster dalam FestivalSains dan Teknologi 2016 di Uni-versitas Jambi, 27 November 2016.

Ketua Departemen GeologiUnhas Dr Eng Asri Jaya di Makas-sar, Kamis, mengaku bangga danbersyukur dengan keberhasilanmahasiswa tampil sebagai juarapada ajang tersebut.

”Kegiatan Himpunan Maha-siswa Geologi (HMG) telah berko-mitmen menselaraskan kegiatankelembagaan dan akademik dilingkungan Departemen Geologi

JAKARTA (TERBITTOP) — Rektor Universitas Indo-nesia (UI) Muhammad Anis resmi meluncurkanReksadana BNI-AM Makara Investasi yang meru-pakan sebuah produk investasi sebagai upayamenggalang Dana Abadi UI.

”UI memiliki visi menjadi universitas unggul diAsia Tenggara yang mampu menghasilkan Sum-ber Daya Manusia yang inovatif dan memberi-kan solusi akan permasalahan bangsa serta ber-saing di tingkat global,” katanya di Jakarta, pe-kan lalu.

Untuk itu katanya sebagai wujud perguruantinggi Badan Hukum Milik Negara, UI mengupay-akan menggalang dana secara mandiri gunamenunjang pelaksanaan kegiatan pengajaran,pendidikan dan pengabdian masyarakat dankhususnya memenuhi kebutuhan dukungan bia-ya pendidikan (beasiswa) bagi mahasiswa yangmembutuhkan.

Di lain sisi, UI tidak ingin bergantung pada Bia-

ya Operasional Pendidikan atau uang kuliahyang dibayarkan tiap semester oleh mahasiswa.

Untuk itu,UI menciptakan program Reksadanaini untuk menghimpun dana dari masyarakatdan alumni selaku investor.

Diharapkan dukungan dari masyarakat, alumniserta perusahaan dapat membantu UI dalamupaya memberikan pendidikan terbaik danberkualitas bagi anak bangsa. Peningkatan en-dowment fund atau dana abadi UI merupakansalah satu program yang tercantum dalam Ren-cana Strategis UI 2015 , 2019.

Selama ini telah dilakukan berbagai kegiatanpenggalangan Dana Abadi UI, antara lain mela-lui sumbangan alumni baru, ’UI Card’ kerja samadengan BNI, sumbangan dari tokoh atau AlumniSukses, donasi dari kalangan Usaha Swasta danBadan Usaha Milik Negara melalui alokasi danatanggung jawab sosial perusahaan serta melaluidonasi Sahabat Makara. (ant)

CMQ3E mendatangkan beberapatenaga ahli dan menerima bebera-pa guru magang, serta delapan ma-hasiswa di BTS (Brevet Technicien Su-perieur, setara D-2 di Indonesia) dilingkungan CMQ3E sejak tahun 2015.

Diskusi melibatkan, antara lain Ins-pektur Pendidikan dari DirektoratJenderal Pendidikan Dasar dan Me-nengah Prancis, Catherine Moalic,Direktur PSMK, Drs Mustaghfirin Amin,MBA, Direktur CMQ3E Fecamp, Pran-cis Didier Pinel, dan Francois Milionidari Scheneider Elerctric Foundation.

Prancis dan Indonesia sepakatmelanjutkan kerja sama ini, antaralain dengan mengembangkan Cen-ter of Excellence pengembanganguru vokasional bidang energi di In-donesia. Kerja sama dengan modelCMQ3E ini akan dikembangkan bi-dang kejuruan lain seperti turisme,pertanian dan maritim. (ant)

UI-BNI Luncurkan Reksadana Makara InvestasiMahasiswa Geologi Unhas Juarai Lomba Poster 2016

telah tercapai, kerja keras dankegiatan inovatif,” katanya.

Dari 21 tim yang mendaftar, timyang terdiri atas Sudirman, Siti Wai-yah, dan Anugrah Syafi'i (Ang. 2014)ini berhasil masuk Top V bersamadengan tim dari universitas lainnyayaitu UI, UGM, Unsri, dan Universi-tas Pembangunan Nasional Vete-ran Yogyakarta. Kelima tim ini di-undang memaparkan posternyadan mengikuti semua event kegia-tan pada 24-27 November 2016.

Mengangkat tema Geothermal,ketiga mahasiswa Teknik Geologi inimemilih judul ”Identifikasi Suhu Ba-wah Permukaan Daerah Banda Ba-ru, Amahai, Provinsi Maluku Utara.”

Ia menjelaskan, mahasiswaHMG Unhas untuk kesekian kalin-ya telah mengharumkan namainstitusi sehingga dia juga sepen-dapat usaha dan karya maha-siswa seperti ini perlu mendapat-kan dukungan pendanaan daripimpinan universitas.

Pencapaian ini juga membuktikanbahwa dari sisi prestasi mahasiswadalam poin penilai akreditasi institusijuga telah terbukti. Apalagi Depar-temen Geologi Unhas baru sajamendapat predikat Akreditasi A dariBAN-PT (1631/SK/BAN-PT/Akred/S/VII/2016), dan saat ini sedang memper-siapkan akreditasi internasionalASEAN University Network (AUN). (ant)

HARYONO SUYONO TEMUI REKTOR UNESAProf Dr Haryono Suyono (kiri) mengadakan pertemuan dengan Rektor Universitas Negeri Surabaya (Unesa)Prof Dr Warsono dan Tim LPPM Unesa. Beliau berbincang-bincang tentang zakat dan pendidikan luar sekolah,belum lama ini di Surabaya. Mahasiswa Unesa akan lebih banyak lagi terjun KKN tematik ke desa-desamembantu rakyat yang masih miskin untuk didorong proses pemberdayaan melalui ternak kambing danpengembangan buah naga.

IST

11 EDISI KETUJUHPULUH DELAPAN / TH III5 - 19 DESEMBER 2016

sambungan

Aksi Super Damai 212

’Bersimpuh di Bawah Tugu Monas’

MENGUBAH PENDEKATAN MEMBACA SEJARAH–———————(dari halaman I)itu dalam upaya mempersatukanbangsa, berani melawan penja-jah Belanda yang mulai memind-ahkan markasnya dari Maluku kePulau Jawa di Betawi, yang seca-ra historis Belanda mulai merang-kak secara sistematis dari upayasederhana berdagang denganpenduduk pribumi mengumpul-kan rempah-rempah dan produkpertanian lainnya yang mengun-tungkan ke posisi tawar yang le-bih serakah. Kedatangan dankegiatan awal dalam perdaga-ngan itu menarik karena memba-wa kemakmuran rakyat banyak.

Belanda dieluk-elukan sebagaisosok yang baik hati memakmur-kan rakyat karena membuka pa-sar rempah-rempah yang lebihluas sampai menjangkau kawa-san luar negeri yang kaya danmenguntungkan. Tetapi rupanyanikmatnya perdagangan itu tidakmemuaskan Belanda, karena un-tuk mendapatkan keuntunganyang lebih besar Belanda padazaman itu mulai membentuk kolo-ni guna mempertahankan kepen-tingannya. Koloni-koloni itu men-jadi awal dari gerakan duniayang terkenal sebagai kolonialis-me sampai dewasa ini.

Tidak puas dengan adanyakoloni-koloni itu, Belanda makinserakah dan menguasai wilayahdemi wilayah yang muncul seba-gai daerah jajahan denganmenggeser pemimpin pemerin-tahan yang tidak loyal pada ke-pentingannya. Periode kolonisasiBelanda berubah menjadi perio-de jajahan yang tidak lagi seka-dar dalam bentuk koloni, tetapiberlanjut dalam bentuk penjaja-han, dimulai dengan dipindah-kannya markas VOC dari Malukuke Batavia yang dilengkapi de-ngan pasukan yang kuat danakhirnya melahirkan penjajahanBelanda lebih dari 350 tahun.

Langkah tersebut semula dikiraSultan Agung sebagai langkah ber-sahabat sehingga beliau mengirimutusan untuk kerja sama guna me-matangkan rencananya memper-satukan kekuasaan di Mataram.Tetapi rupanya perkiraan itu me-leset karena VOC mulai mengen-dus bahwa apabila Mataram ber-hasil mempersatukan tanah Jawaakan menjadi sangat kuat danmenghalangi maksud jahatnyayang tersembunyi. Kerajaan Mat-aram yang kuat pasti tidak akanmau diperlakukan sebagai ’bone-ka’ yang tunduk pada penjajahyang ’wajib’ melindungi kepenti-ngan penjajah.

Membaca penolakan itu, Sul-tan Agung secara bijaksana

membaca maksud jahat Belandasehingga memutuskan untuk me-rebut Batavia dan mengusir Be-landa dari tanah Jawa dalamupaya memperkuat kekuasaanMataram dalam melindungirakyat. Mulailah dilakukan persia-pan besar-besaran untuk meng-gempur Batavia dengan menge-rahkan pasukan, baik yang lang-sung dari Mataram, maupun pa-sukan-pasukan yang disumbang-kan oleh mitra-mitra daerah ke-kuasaan dari daerah lainnya.

Siasat perang besar-besarandengan mengerahkan armadakapal perang dengan perlengka-pan logistik yang memadai di-siapkan. Pasukan darat di kirimdari segala penjuru tanah Jawadan serangan besar-besaran keMarkas Kompeni di Batavia di-lakukan dengan gegap gempita.Serangan pertama, biarpun me-nyisakan korban yang banyakdari kedua belah pihak berhasilsampai ke pusat pertahanan la-wan di Benteng tetapi kemudiandipukul mundur karena tidak se-imbangnya persenjataan dan lo-gistik. Kegagalan itu tidak menyu-rutkan semangat, disusul sera-ngan kedua yang lebih hebat de-ngan persiapan logistik yang lebihmapan. Tetapi selalu ada mata-mata sehingga siasat denganpersiapan logistik ini ketahuandan dihancurkan sehingga me-lumpuhkan pasukan yang jumlah-nya lebih banyak itu.

Kalau kita tonjolkan sejarah daricara pandang yang selalu berakhirkalah itu, maka anak-anak mudazaman ini akan sangat tidak hor-mat pada pahlawan bangsanyadan bahkan akan terkesan mere-ka itu adalah ’pemberontak’ padapemerintahan yang sah. Tidak sajakesan itu, tetapi anak muda bisaberpikiran kecil hatinya bahwa se-sungguhnya bangsa Indonesia ad-alah bangsa yang selalu kalah per-ang, bangsa yang lemah dan se-lalu memberontak.

Mendikbud Prof Dr Muhadjir Ef-fendy telah meminta perhatianagar pembuatan film-film sejarahdi masa depan, tanpa menyim-pangkan kenyataan yang terja-di, mengambil episode yangmenggambarkan bahwa pe-juang masa lalu adalah tokohyang sesungguhnya sangat cer-dik karena secara arif mengeta-hui niat busuk penjajah dan tidaktergoda pada iming-iming bah-wa kekuasaan kerajaan akan te-tap dipertahankan apabila me-nurut kehendak penjajah. Kekua-saan raja tidak akan diganggu,jaminan untuk raja dan segala ke-

’MEDSOS PINTUK MASUK TERORISME’–———————————(dari halaman I)Menurut Arief, rumusan hukum

ini merupakan langkah antisipasiarus balik FTF dan WNI dari Irak.Apalagi ada seruan pemimpinISIS yang menyerukan kepadapengikutnya untuk melakukanaksi di tempat masing-masingdan tidak usah pergi ke Irak danSuriah setelah kota Mosul kembalidirebut pasukan Irak.

Kondisi ini, menurut dia, tentu

harus diwaspadai karena faktan-ya cukup banyak WNI yang telahpergi ke Irak dan Suriah, dan jugasimpatisan ISIS di dalam negeri.

”Meski jumlahnya tidak banyak,tapi adanya WNI yang bergabungke ISIS tetap sebuah ancaman. Kitapunya pengalaman buruk denganmereka yang pernah bergabungdi Afghanistan,” katanya.

Selain FTF, kata Arief, masih ada

perluan kerajaan akan tetap di-jamin, tetapi Belanda menguasaiseluruh daerah jajahannya de-ngan mempergunakan raja seba-gai boneka yang menuruti apasaja kemauan penjajah. Raja Sul-tan Agung tidak mau menipu danmengorbankan rakyat. Raja ber-terus terang dan menyadarkanrakyatnya bahwa kaum penjajahsesungguhnya tidak jujur memba-wa kemakmuran, tetapi me-ngambil alih kedaulatan bangsadan rakyatnya.

Episode semacam ini kiranya di-angkat ke permukaan. Raja sung-guh tidak kehilangan ’kenikmatan’secara pribadi dan kerabatnyatidak terganggu, tetapi sadar danberterus terang kepada rakyatbahwa penjajahan Belanda akanmenyengsarakan rakyat. Rajatidak mau melihat rakyatnya seng-sara karena ulah Belanda yangserakah dan seakan-akan bertin-dak atas perintah raja. KejujuranSultan Agung Mataram seperti itumendapat sambutan rakyat yangluar biasa sehingga pada jaman-nya puluhan ribu rakyat dari sega-la penjuru kerajaan bersumpahpada raja akan berjuang sampaititik darah yang penghabisan.

Rakyat bertekad lebih baik matiberkalang tanah daripada menu-rut perintah penjajah yang berlin-dung pada kewibawaan kerajaan,yang dengan sungguh-sungguhdan penuh kasih sayang menatapemerintahan untuk melindungidan mengantar rakyatnya hidupbahagia dan sejahtera.

Keputusan Raja Sultan Agungyang sangat penting lainnya ad-alah kebijaksanaan untuk mengh-entikan perang, bukan kalah, den-gan alasan kalau pertempuranditeruskan melawan Belanda yangkemudian membabi buta danmembunuh dengan kejam siapasaja yang ’memberontak’, pada-hal sesungguhnya ’mempertahan-kan’ tanah airnya. Oleh Belandakenyataan manusiawi yang men-cegah korban yang luar biasa ban-yaknya itu dianggap bahwa ’pem-berontakan’ Sultan Agung telahdapat dikalahkan. Raja dan rakyattunduk, menyerah dan mengakuikesalahannya. Pristiwa ini miripdengan ’berhentinya’ Pak Hartosebagai presiden karena tidakingin terjadi perang saudara yangakan memakan korban banyaksekali rakyat yang tidak berdosa.Peristiwa itu sampai sekarang dike-sankan Pak Harto mengaku salahdan dicopot dari jabatannya. Ma-rilah membaca sejarah denganhati nurani.

(Penulis adalah pengamat sosial)

bahaya lebih besar lagi, yaitu uja-ran kebencian yang kini beredarluar biasa di media sosial yang isi-nya menjelekkan, menebar keben-cian, dan mengajak orang untukmelanggar hukum.

”Hal ini harus disikapi secarategas karena banyak aksi teroris-me yang diawali dari perkenalanpelaku di dunia maya,” pungkasArief. (berbagai sumber/ant/ris)

JAKARTA (TERBITTOP) — Gema takbir, tahlil, tahmid,salawat, serta lantunan ayat-ayat suci Al-Quran, danlagu kebangsaan Indonesia Raya berkumandang di

pelataran Monumen Nasional (Monas) darimasyarakat yang memadati alun-alun Ibu Kota

Republik Indonesia, Jakarta, sejak Jumat (2/12) pagi.Doa bersama dan ceramah

keagamaan atau tausyiah itu di-selenggarakan sebagai ekspresidalam Aksi Damai Bela Islam III 212terkait proses hukum atas tersang-ka Basuki Tjahaja Purnama, Gu-bernur DKI Jakarta nonaktif karenacuti untuk berkampanye menje-lang Pilkada 15 Februari 2017.

Masyarakat dari seluruh penjuruIbu Kota dan sekitarnya, termasukdari berbagai daerah lain di Pu-lau Jawa, Sumatera, dan lainnya,menuju satu titik di Silang Monas.Jemaah dari Ciamis, Jawa Barat,dalam jumlah ribuan, bahkanberjalan kaki sejak beberapa harilalu untuk mencapai Monas.

Itulah peristiwa bersejarah danbaru pertama kali dilakukan sejakProklamasi Kemerdekaan RepublikIndonesia pada 17 Agustus 1945.Dengan kesadaran dalam hatimereka sendiri, mereka tergerakuntuk berpartisipasi menyampaikanekspresi untuk berdoa bersama.

Tidak sedikit yang menyebutkanbahwa permasalahan yang terja-di karena pernyataan Basuki terkaitAl-Quran Surat Al-Maidah ayat 51telah menyatukan umat Islam un-tuk bersama-sama menyampai-

kan ekspresi atas dugaan penista-an agama. Berkas perkara tersebuttelah sampai di Kejaksaan Agunguntuk kemudian digelar proses per-adilan dalam waktu dekat ini.

Kegiatan doa bersama dalamaksi damai sekaligus Salat Jumatdi Monas itu selain merupakansejarah baru dalam perjalananbangsa Indonesia yang hetero-gen dan menjunjung tinggi ”Bhin-neka Tunggal Ika” itu juga diha-diri para petinggi negara, ulama,pejabat TNI dan Polri, para santri,dan masyarakat umum.

Wakil Ketua MPR Hidayat Nurwa-hid, misalnya, hadir pada doa ber-sama itu dengan menyatakan, ke-hadirannya bukan sebagai pimpi-nan MPR atau anggota DPR atauKetua Majelis Syuro Partai KeadilanSejahtera melainkan atas namapribadi sebagai bagian dari ma-syarakat muslim Indonesia untukmenyampaikan aspirasinya yangtergerak bersama dalam acarayang dikoordinasikan Gerakan Na-sional Pengawal Fatwa Majelis Ul-ama Indonesia (GNPF-MUI) ini.

Massa dalam jumlah yang sa-ngat besar tampaknya riskan ber-potensi memicu gangguan ke-

amanan dan ketertiban umum,bahkan petinggi Polri sempat me-nyebutkan kegiatan itu berpoten-si ditunggangi kepentingan laintermasuk kemungkinan makar.

Setelah peristiwa Aksi Damai BelaIslam Tegakkan Keadilan MelaluiSupremasi Hukum II pada 4 No-vember lalu yang sempat berakhirricuh itu, Presiden Joko Widodo giatmelakukan safari ke berbagai ins-titusi militer dan organisasi kema-syarakatan, menghadiri pertemu-an yang digelar partai politik sertainstitusi sipil lainnya, dan mengun-

dang pimpinan partai politik.Setidaknya ada tiga hal yang di-

sampaikan Kepala Negara dalamberbagai safari yang dilakukan-nya, pertama, memastikan TNI danPolri siap dalam menjalankan tu-gas-tugas pengamanan sekaligusmengapresiasi kerja keras aparatkeamanan yang melakukan pen-dekatan persuasif dalam menjagasituasi sehingga tetap kondusif.

Kedua, memastikan tak akanmelakukan intervensi atas proseshukum terhadap Basuki sekaligusmenyerukan proses hukum terse-

but dilakukan secara secara te-gas, cepat, dan transparan.

Ketiga, menyampaikan apresiasisekaligus meminta pemimpin orga-nisasi kemasyarakatan Islam, tokohserta pemuka agama untuk men-ciptakan kesejukan situasi dengantetap menjaga Bhinneka TunggalIka, Negara Kesatuan RI, Pancasila,dan persatuan serta toleransi.

Kapolri doa dan Salat Jumatbersama itu tak hanya dihadiri olehmasyarakat tetapi juga KepalaPolri Jenderal Polisi Tito Karnavian.Tito bahkan sempat menyampai-kan pidato antara lain berisi beta-pa indahnya Islam, dan suasanapada pagi itu untuk beribadah.

Tampil berpeci dan mengalung-kan sorban, Kapolri itu sempat ter-henti saat menyampaikan pidatokarena sejumlah orang meneriak-kan ekspresi untuk penahanan Ba-suki. Tito memastikan proses hukumtelah berjalan yang dilakukan ke-polisian. Prosesnya pun sudah dise-rahkan oleh penyidik Polri kepadapihak kejaksaan untuk segera di-bawa ke pengadilan. ”Insya Allah,mari kita berdoa bersama, agarkasus ini bisa dituntaskan,” katan-ya disambut gema takbir hadirin.

Acara yang dipusatkan di Monasitu terselenggara setelah perte-muan GNPF-MUI dan Polri pada Se-nin (28/11) menghasilkan kesepa-katan bahwa acara itu hanya ber-langsung pada pukul 08.00 hingga13.00 WIB dalam bentuk aksi superdamai dengan diisi doa bersamadan diakhiri dengan Salat Jumat.

GNPF-MUI dan Polri pun sepakatbila ada aksi di luar Monas dan di-lakukan di luar jam yang disepa-kati maka itu bukan bagian dariAksi Bela Islam III. Suasana keber-samaan juga amat terasa padaacara di Monas itu. Panitia mem-bagi-bagikan logistik makanandan minuman, peserta yang mem-bawa berbagai peralatan salatseperti sajadah juga dibagi-bagi-kan kepada peserta lain yang ti-dak membawa sajadah.

Palang Merah Indonesia jugamenyiapkan 70.000 liter air bersihuntuk keperluan wudu umat Islamyang akan melaksanakan Salat Ju-mat dalam Aksi Damai Doa Bersa-ma di area sekitar Monas. PihakTransjakarta juga menyediakan 14truk tangki berisi air bersih untuk ber-wudu. Setiap truk tangki berisi airbersih memiliki kapasitas 8.000 liter.

Doa bersama dalam aksi da-mai itu bisa menjadi momentumpembuktian kepada seluruh umatIslam dan masyarakat Indonesialainnya serta masyarakat interna-sional, bahwa muslim Indonesiaadalah muslim yang moderatdan rahmatan lil alamin.

Kita semua adalah satu bangsaIndonesia yang beragam, maje-muk, heterogen, dan bhinneka. Se-mua dipersatukan dalam bingkaiNKRI. Bersimpuh di bawah TuguMonas, selain menjadi peristiwabersejarah bangsa Indonesia, jugamerupakan perwujudan bahwadoa-doa merupakan kekuatanmoral bagi bangsa ini. (ant/ris)

MEDIA ASING SOROTI KASUS PENODAAN AGAMA————————(dari halaman I)Dalam beritanya, BBC menye-

butkan bahwa kasus yang melibat-kan Ahok ini dikhawatirkan akanmeningkatkan ketegangan di In-donesia yang sebagian besar pen-dudukan merupakan umat Islam.

BBC juga merangkum tahapanperistiwa dugaan penistaan aga-ma tersebut, hingga ditetapkan-nya Ahok sebagai tersangka.

Koran mingguan The Guardianjuga memberitakan kasus Ahokyang menggarisbawahi bagaima-na kasus ini menjadi ujian beratbagi Indonesia untuk membuktikankomitmen Indonesia terhadap to-leransi beragama dan pluralisme.

”Sebagai seorang Kristen, dangubernur dari etnis Tionghoa,Ahok adalah sedikit dari sebuahanomali di panggung politik Indo-nesia,” tulis The Guardian. Kese-diaan Ibu Kota Jakarta yang di-pimpin oleh seorang pria dari ka-langan minoritas telah menuaipujian di masa lalu, sebagai sim-bol kemajuan akan adanya plu-ralisme dan kebajikan yang dia-badikan dalam konstitusi Indone-sia, tulis The Guardian.

Kantor berita Reuters yang tu-rut mengulas kasus ini menyebut-kan bahwa kasus Ahok dapatmemicu protes lanjutan dari ma-syarakat Muslim terhadap Presi-den Joko Widodo yang dianggapsebagai pendukung utama Ahok.

Australian Broadcasting Corpo-ration atau ABC tidak mau kalahjuga memberitakan kasus Ahokyang menggarisbawahi unjuk ra-sa damai di Jakarta beberapawaktu lalu.

Sementara itu harian denganoplah nomor dua terbesar di Ame-rika Serikat, The New York Times, me-ngulas Ahok sebagai sosok yangmampu mengguncang sistem per-politikan Indonesia yang masih di-kendalikan oleh kaum elite partai.

The New York Times menyebut-kan bahwa sistem politik di Indo-nesia dikuasai oleh politik dinasti,para mantan jenderal, atau parapebisnis kaya. Sementara itu Ahokdinilai The New York Times hanyasebagai ’political outsider’ kare-na latar belakangnya yang meru-pakan kaum minoritas, ditambahdengan keputusan Ahok yang

sempat memilih untuk berpolitikmelalui jalur independen.

Harian ini juga mengutip per-nyataan peneliti dari programIlmu Indonesia di Institut Studi AsiaTenggara-Yusof Ishak, CharlotteSetijadi, yang mengatakan bah-wa Ahok merupakan sosok alter-natif dalam sistem politik di Indo-nesia yang memuakkan banyakrakyat Indonesia.

Ahok dinilai berani dalam berbi-cara, dan keberaniannya itu di-katakan Charlotte yang dikutipThe New York Times mampu me-menangkan hati masyarakat Ja-karta yang berasal dari kalanganmenengah. Kasus Ahok ini me-mang banyak mencuri perhatiandunia karena menjadi bukti nyatabagaimana sikap bangsa ini ter-hadap keberagaman. Perhatiandunia atas kasus ini seharusnyamenjadi catatan tersendiri bagipara penegak hukum supayasegera menuntaskan kasus duga-an penistaan agama oleh Ahokdengan seadil-adilnya, tanpaintervensi politik dari pihak manapun. (berbagai sumber/ant/ris)

USTAZ ARIFIN ILHAM BERSEDIA BERI DAKWAH UNTUK AHOK———(dari halaman I)Arifin mengatakan, penistaan Al-

Quran yang dilakukan Ahok ataskehendak Allah Swt untuk menga-ngkat Al-Maidah 51. Masyarakatmengingat Al-Maidah 51 berkatAhok. ”Ingat Al-Maidah, ingatAhok, jutaan warga turun karenaAllah. Almaidah itu Punya Allah,ayat Allah, kalau dihina, Allah akanmengangkatnya. Begini Allah me-ngangkat Al-Maidah 51 ke permu-kaan, dan mengingatkan kita kem-bali akan firman Allah,” katanya.

Arifin mengingatkan pentingnyapemimpin saleh dan mukmin. Se-tiap manusia adalah pemimpinbagi dirinya sendiri, keluarganya,dan lingkungan tempat tinggal-nya. Umat Islam juga diingatkanuntuk bersabar dan terus berdoa,bermunajat kepada Allah, agarmemberikan hidayah kepadaAhok. Dan kasus hukum penistaanagama perlu diperjuangkan, da-lam dakwah. ”Seperti mantu Ari-fin, dari motivator nasrani, ia ber-

syahadat setelah dua mingguberdebat bersama anak, akhirn-ya mendapat hidayah dan me-ngenal Islam,” katanya.

Terkait Islam yang dinilai sebagaiteroris, Arifin menyebutkan, hal itudilakukan oleh mereka yang tidakpaham Islam yang sebenarnya.Untuk aksi doa bersama 212, Arifinmengimbau agar seluruh umatyang turun untuk berwudu, karenadapat menjadi energi positif se-hingga dijaga oleh Allah, agar aksitetap damai. ”Lalu berzikirlah, doatidak berhenti. Zikir tidak hanyasampai rumah, tapi berzikirlah se-tiap saat dari keluar rumah, niat-kan karena Allah, karena hati inimilik Allah, semoga besok datangkarena Allah,” katanya.

Dia meminta umat berdoa ke-pada Allah, agar dijaga dari pro-vokator, dari kezaliman setan, jindan manusia yang tidak mengi-nginkan kedamaian antara umatdan pemerintah. ”Ada yang tidak

ingin umat Islam bersatu denganTNI dan Polri, karena kalau berpi-sah umat Islam dan TNI/Polri, ma-ka hancurlah negeri ini. Umat Is-lam bersatu dengan TNI/Polri un-tuk menjaga NKRI,” katanya.

Terkait hidayah untuk Ahok, Ari-fin menjelaskan, seorang muslimtidak boleh menghujat. Ahok tidakmemahami Islam, oleh karena itudakwah harus sampai kepadanya,menjelaskan betapa mulia dan in-dahnya Islam. ”Lihat Bapak Ahok,baru satu ayat disentil olehnya, ber-gerak semua umat Islam. Karenahatinya yang paling dalam tersen-tuh oleh Ahok. Karena itu, harusada yang menjelaskan kepadaBapak Ahok,” katanya.

Ustaz Arifin berkenan untuk me-nyampaikan dakwah tersebutdan bertemu dengan Ahok untukmenjelaskan kemuliaan Islam.”Insya Allah dalam waktu dekat,bisa bertemu dengan BapakAhok,” kata Arifin. (ant/ris)

AKSI DAMAI 212 — Massa tampak memadati kawasan di sekitarMonumen Nasional (Monas) dalam Aksi Damai 212 digelar di SilangMonumen Nasional. Mereka yang sebagian besar mengenakanbaju putih tumpah ruah di jalanan. Selain Monas, massa jugamemadati area Bundaran Bank Indonesia.

DUGAAN MELAKUKAN MAKAR, INI ALASAN POLISI LEPASKAN 8 AKTIVIS—(dari halaman I)nyatakan melanggar Pasal 207KUHP,” kata Boy.

Sementara itu Advokat CintaTanah Air (ACTA) berencanamembentuk tim untuk mengawalperkara makar yang menjerat de-lapan orang tokoh. Ketua ACTAKris Ibnu mengatakan, pengaca-ra yang tergabung di ACTA akandibagi untuk mendampingi paratersangka ini. ”ACTA anggotanya50, kami akan membagi tim ke BuRachmawati, (Sri) Bintang, Ratna(Sarumpaet) dan seterusnya,”kata Kris di Mako Brimob, KelapaDua, Depok.

Para pengacara ini menurutnyaakan memantau seluruh proseshukum yang berjalan pada tujuhtersangka. Saat ini proses hukum kedepan menurut Kris menungguhasil pemeriksaan para tersangka.Kris juga akan mengkaji terkait ke-mungkinan akan mengajukanpraperadilan. Yang jelas ia melihatada pelanggaran prosedur dalampenangkapan, apalagi jika sam-pai ada penahanan pada paratersangka. (rima/nt)

ditahan dengan ancaman dijer-at tuduhan makar.

Barang bukti seperti tulisan ta-ngan dan hasil monitoring perca-kapan dari para tersangka untukmelakukan upaya makar jugasaat ini telah dipegang penyidik.

Dari bukti itu, para tersangka te-lah memenuhi unsur makar sepertipemanfaatan massa saat aksidamai 2 Desember untuk men-duduki kantor DPR-RI. ”Berenca-na pemaksaan sidang istimewayang kemudian menuntut per-gantian pemerintahan. Ini masuktataran inkonstitusional,” jelasBoy.

Polisi menyatakan telah me-nangkap 10 orang yang didugamelakukan makar dan langsungdibawa ke Mako Brimob KelapaDua, Depok. Dari 10 orang, terda-pat nama anak Proklamator Soe-karno, Rachmawati Soekarnoputri.

Belakangan polisi meralat jum-lah tersangka yang kemarin diba-wa ke Mako Brimob. Kadiv HumasPolri, Irjen Boy Rafli Amar, menya-takan polisi menangkap 11 orang.

Hanya tiga orang yang ditahansementara delapan orang tidakdikenakan penahanan.

”Tujuh orang yang dikenakanPasal 107 junto 110 KUHP dan 87KUHP yaitu Bapak (Mayjen Purn)Kivlan Zen, Bapak (Brigjen Purn)Adityawarman, Ibu Ratna Sarum-paet, Ibu Firza Husein, Bapak Eko,Bapak Alvinindra Al Fariz yang di-tangkap di Tanah Sereal, dan IbuRachmawati Soekarno Putri,” ka-ta Boy Rafli Amar.

Sementara musisi Ahmad Dha-ni, dilepas meskipun telah menja-di tersangka penghinaan terha-dap penguasa. Meski demikianbukan berarti pentolan Band De-wa itu lepas dari jeratan hukum.Boy menegaskan, Dhani sudah di-sangka melanggar Pasal 207KUHP.

Adapun pasal 207 KUHP berbu-nyi, barang siapa dengan senga-ja di muka umum menghina suatupenguasa atau badan hukumakan diancam pidana penjarapaling lama satu tahun enambulan. ”Tersangka yang telah di-

BOAZ SOLOSSA BUKA PELUANG INDONESIA KE FINAL PIALA AFF 2016——(dari halaman I)Indonesia meraih kemenangan

2-1 atas Vietnam. Gol tim Garu-da dicetak Hansamu Yama danBoaz Solossa, sementara Vietnammembalas lewat penalti NguyenVan Quyet.

Kemenangan ini membuka pe-luang Indonesia lolos ke final PialaAFF 2016 terbuka lebar. Anak asuhAlfred Riedl hanya butuh hasil im-bang pada leg kedua di Vietnam,7 Desember mendatang.

Indonesia lebih dulu unggul le-wat gol sundulan Hansamu Yamapada menit 7 memanfaatan se-pak pojok Rizky Pora. Namun 10menit kemudian, Vietnam me-nyamakan kedudukan setelahBenny Wahyudi dianggap mela-kukan pelanggaran di kotak ter-

larang. Dan Nguyen Van Quyetsukses menjebol gawang KurniaMeiga dari titik putih.

Baru lima menit babak keduaberjalan, Indonesia kembali ung-gul. Kali ini giliran anak asuh AlfredRiedl yang mendapat hadiah pen-alti setelah Stefano Lilipaly dijatuh-kan di kotak terlarang.

Satu jam laga berjalan, giliranVietnam dapat peluang emas. LeCong Vinh memberikan umpankepada Van Quyet yang lang-sung melepaskan sepakan keras.Beruntung ada Benny yang ber-diri di bawah mistar untuk menga-mankan bola.

Memasuki menit 64, Riedl me-narik Ferdinand Sinaga dan me-masukkan Lebry Eliandri. Baru satu

menit di lapangan, Lebry sudahmendapat peluang. Sayang diagagal menyambut dengan sem-puran crossing Abduh Lestaluhu.

Menit 71, Xuan Truong dari jarakjauh meliuk. Dia kemudian mele-paskan tembakan yang arahnyajuga dari sasaran. Indonesia mu-lai mengendurkan serangan dankini Vietnam mencoba mengam-bil tempo. Evan Dimas dimasuk-kan menggantikan Boaz.

Meski terus ditekan di 10 menitterakhir, namun Indonesia mam-pu menjaga keunggulannya. Ke-menangan 2-1 jadi modal pen-ting bagi tim Merah-Putih padalaga leg kedua di Vietnam yangakan digelar 7 Desember menda-tang. (pojoksatu/ris)

ANTARA

12wisata

EDISI KETUJUHPULUH DELAPAN / TH III5 - 19 DESEMBER 2016

”Pelaksanaan dilakukandi Belitung dan Belitung Ti-mur semua komunitas pe-merintah dan masyarakatakan bersinergi dalam pem-ngembangan Wisata Geo-park Belitung,” tutur TimGeopark ITB 81, Diah Hera-wati, Selasa (29/11).

Dalam mengembangkanacara tersebut sejumlahagenda telah dipersiapkan.Mulai dari seminar nasionalGeopark Belitong, workshopteknik mendongeng untukguru TK dan SD, mancing,menyelam dan bersepeda.Semua bisa dinikmati sambilmelihat keindahan panora-ma wisata di Pulau Mempe-rak, Pulau Bukulimau danOpen Pit.

Menurut Diah, dua peme-rintah daerah yakni PemkabBelitung dan Belitung Timurakan saling bekerja sama

tanpa batasan kewena-ngan admisitratif. Upaya inidilakukan lantaran pe-nilaian geopark yang dilaku-kan UNESCO menyebar me-rata di seluruh pulau. Darimulai batuan granit besar,batuan bertekstur porfiritik,mineral kuarsa, ortoklas, pla-gioklas, biotit, dan hornblen-de beraneka warna hinggabatuan beku yang mempu-nyai kristal kristal kasar, se-mua tersebar merata di Ka-bupaten Belitung dan Kabu-paten Belitung Timur. ”Geo-park itu statusnya kan rentanggeologi di mana UNESCOmenilainya satu pulau. Jaditak bisa jalan sendiri-sendiri.Dua kabupaten visinya harussama,” kata Diah.

Sementara itu, Ketua Pok-ja Percepatan 10 Bali BaruKemenpar Hiramsyah Syam-budhi mengatakan, status

geopark dari sebuah ka-wasan geologi berpotensimeningkatkan daya tariksuatu destinasi wisata. Geo-park juga bisa menjadipenggerak ekonomi palingcepat ketimbang sektor lain.

Konsep geopark memangberpotensi menghadirkanpendapatan yang signifikan.Sebagai contoh Tiongkok,dari pendapatan wisata se-kitar 6 miliar dolar AS atauRp80 triliun, sekitar 62 persendi antaranya atau mencapaiRp49 miliar, disumbangkandari pengelolaan 33 ka-wasan geopark dunia.

Di Indonesia, manfaatekonomi juga sudah dirasa-kan kawasan PegununganSewu Daerah Istimewa Yog-yakarta. Pada 2011, penda-patan asli daerah yang di-hasilkan dari sejumlah desti-nasi wisata karst di lokasi ter-sebut baru sekitar Rp800 ju-ta. Namun setelah ditetap-kan sebagai kawasan geo-park global dunia, pendap-atan aslinya meningkatmenjadi Rp22,5 miliar.

Angka itu belum termasukpotensi pendatan dari ka-wasan UNESCO Global Geo-park (UGG) Gunung Batur(Bali) serta empat Geopark

K AWASAN wisata TanjungKelayang menjadi destinasiprioritas geopark di Belitung.Bahkan kini tengah disibukkanmenyiapkan sebuah festival

geopark di Belitung dan Belitung Timurpada 9-11 Desember 2016.

Nasional (GN) Kaldera Toba(Sumatera Utara), GN Mera-ngin (Jambi), GN Cileteuh(Jawa Barat), dan GN Rin-jani (Lombok, NTB), yang ba-ru dinominasikan menjadikawasan UGG.

Wisatawan mancanega-ra yang berkunjung ke Indo-nesia karena faktor alam(nature) persentasenya lu-mayan tinggi. Angkanyamenembus 35 persen. Po-tensi alam sebesar 35 persentadi kemudian dikembang-kan sebagai wisata bahari(marine tourism), wisata eko-logi (ecotourism) 45 persen,dan wisata petualangan(adventure tourism) 20 per-sen. ”Di dalamnya termasukgeopark,”kata Hiramsyah.

PIC Tanjung Kelayang, La-rasati dan sejumlah perang-kat desa sudah mulai me-nyiapkan berbagai saranapendukung untuk menyam-but era geopark di Belitung.Desa Senyubuk KecamatanKelapa Kampit misalnya, be-ragam infrasturktur sepertihomestay, pertunjukan bu-daya, dan souvenir di seki-tar Gunung Kik Karak sudahdisiapkan masyarakat disana untuk menyambut wi-satawan. (eko jssd)

Bangunan Wisata MenghutanDITUMBUHI BELUKAR

B ENANG kusut persoalan sengke-ta lahan pariwisata di Tanjung Bi-nga Kabupaten Belitung, belum

mendapatkan tanda-tanda positif.Padahal sejak Maret 2016 kawasan

Pantai Tanjung Kelayang Belitung Babeltelah disetujui oleh Menteri Perekono-mian menjadi kawasan Ekonomi Khusus(KEK). Sejumlah pembangunan wisata dikawasan Pantai Tanjung Kelayang sudahlama terhenti tidak ada pembangunandan tinggal sisa bangunan yang sudahmenghutan dan ditumbuhi belukar.

Berdasarkan pengamatan TERBITTOPyang meninjau lokasi Pantai Tanjung Ke-layang pekan lalu menyaksikan beber-apa bangunan akomodasi yang bera-da di pinggir pantai ini sudah ditumbuhibelukar tidak ada lagi kelanjutan. Pada-hal sudah terjadi tiga kali pergantian bu-pati di daerah ini namun kawasan pem-bangunan wisata Tanjung Kelayang be-lum ada kelanjutan. Padahal kini pulauini semakin marak dikunjungi wisatawanasing dan lokal, yang tidak kurang dalamsatu minggu ratusan juta memberikanpemasukan bagi masyarakat sekitar lo-kasi dalam kunjungan ke pulau lengkuasdan menikmati kuliner makanan khas Be-litung.

Sementara sejak 2014, BPN sudah me-ngeluarkan HGB dan berahir tahun 2026.Investor yang akan ikut dalam KEK Tan-jung Kelayang, salah satunya adalah PT

Belitung Pantai Intan, PT Nusa Kukila,PT Tanjung Kasuarima. Ada juga

beberapa potensial investoryang sedang melakukan

penjajakan yang diantaranya Oberei

Grup, Temasek, Sixsenses, Four Season,hal tersebut membuat KEK Tanjung Kela-yang siap menjadi KEK di daerah Beli-tung.

Beberapa warga di sekitar pantai me-ngungkapkan keheranan adanya pe-rubahan kawasan menjadi HGB, karenabelum seluruhnya dibebaskan. Bahkanmenganggap lokasi lahan ini awalnyaadalah tanah negara. ”Kini sudah adaHGB disini kami tidak mengerti birokrasi,tapi saya tahu ini sebenarnya masih ta-nah negara,” ungkap Mat Alibidin,63atau yang biasa dipanggil Pak Anjang.

Peletakan batu pertama pembangunanlokasi Tannjug Kelayang dimulai 1991 da-tang empat Menteri yakni menteri Par-postel Susilo Sudarman, Menteri Penera-ngan Harmoko, Mendagari Rudini danMenteri Bulog Bustanil Arifin. Namun sam-pai 1992 macet tidak pernah ada lagi ke-lanjutan. Tanah lokasi ini menurut sedangdiperdebatkan, yang saat itu dikerjakanoleh Eddy Sofian komentator sepak boladiambil alih PT miliknya. Kemudian tidaklama kemudian tanah ini disertifikatkan,padahal awalnya tanah negara. ”Sudahtiga bupati kasus ini belum selesai urusanbirokrasi,” kata Mat Alibidin yang jugawarga di kawasan Tanjung Kelayang.

Konsep pariwisata di Tanjung Kelayangdiusulkan oleh KBM kepada SekretariatDewan Nasional Kawasan Ekonomi Khu-sus bertema Luxury Nature Resort dengannuansa pariwisata High-End denganjudul Environmental and Socially Respon-sibility Tourism Development. KBM jugamenyatakan sudah ada beberapa in-vestor yang akan ikut dalam KEK TanjungKelayang. (ris)

D ESTINASI prioritasTanjung Kelayangrupanya tak hanya

fokus membangun KawasanEkonomi Khusus (KEK) Pariwi-sata. Destinasi bahari yangngetop melalui film ’LaskarPelangi’ yang sudah dite-tapkan menjadi 10 destina-si prioritas. Memiliki pantaidengan batu-batu besar,keragaman fenomena geo-logi serta memiliki keraga-man budaya. Semua per-syaratan menjadi UNESCOGlobal Geopark (UGG) su-dah dimiliki Belitung.

Keindahan Belitung yangmemiliki laut yang jernih

dengan pasir putih dan be-batuan granit mulai tereks-pose sejak pulau tersebutmenjadi latar film fenome-nal ’Laskar Pelangi’. Daerahyang dulu dimiliki BritaniaRaya (1812) ini pun menjaditujuan wisata baru.

Belitung adalah sebuahpulau di lepas pantai timurSumatera, diapit oleh SelatGaspar dan Selat Karimata.Akses menuju daerah ini sa-ngat gampang. Dari Jakar-ta, Anda hanya membutuh-kan waktu sekitar satu jampenerbangan. Lokasi manasaja yang wajib dikunjungisaat berada di Belitung?

Pulau LengkuasDi Pulau Lengkuas terdapat

mercusuar setinggi 60 meterdengan 299 anak tanggayang dibangun Belandatahun 1882. Wajib naik keatas menara karena peman-dangan dari atas mercusuarsangat indah. Setelah puasmelihat panorama dari atasmenara, Anda bisa menye-berang melalui laut dangkalke pulau kecil berbatu lain-nya yang berjarak 100 meter.Sambil menyeberang, Andabisa berenang atau snorke-ling. Air lautnya sangat jernih.Anda serasa mandi di kolamrenang. Lokasi snorkeling ter-baik adalah di sisi barat lautPulau Lengkuas denganhamparan karang hidup danikan-ikan kecil yang menarik.

GantungPerjalanan ke Gantung,

dari pusat Kota Tanjung Pan-dan, membutuhkan waktusekitar 1,5 jam dengan me-lewati hutan-hutan kecil, ke-bun kelapa sawit, serta per-bukitan. Ada juga tanah-ta-nah yang rusak akibat pe-nambangan timah. Tempatini menjadi lokasi syuting film’Laskar Pelangi’. Anda bisamelihat replika gedung SDMuhammadiyah. Bangunanasli sekolah itu sudah tidakada. Anda pun bisa melihatperumahan pejabat PN Ti-mah pada masa itu yang di-

sebut Gedong. Sebagianbangunan tua terlihat telan-tar seperti SD PN Timah, Wis-ma Ria, dan pusat bengkelPN Timah.

Tempat lain yang layak di-kunjungi adalah Pice, se-buah bendungan besar pe-ninggalan Belanda di Su-ngai Linggang yang mem-belah Desa Gantung. Ben-dungan ini digunakan untukmengatur permukaan air hu-lu sungai Linggang sehinggaEmmer Bager (kapal keruk)dapat beroperasi (me-ngambil timah) dari dasarSungai Linggang. Tetapi, se-belum ke Gantung, sebaik-nya Anda mencicipi Mie Be-

litong di Tanjung Pandan.

Tanjung KelayangPulau batu granit ini dise-

but Tanjung Kelayang kare-na bentuknya mirip denganburung kelayang (salah satujenis burung yang banyak di-temukan di sana). Ada tigapulau kecil, yang kira-kiraberukuran 50 meter persegi.Letaknya tak jauh dari bibirpantai. Di sebelah timur pu-lau, terdapat pantai berpa-sir putih sepanjang 4 kmhingga ke Tanjung Tinggi.

Cocok untuk berenang atausekadar bermain di pantai.Sedangkan di sisi barat pu-lau, banyak ditemukan ba-tu-batu granit berbagai uku-ran. Pemandangan yangsangat menawan, terutamasaat matahari terbenam.Anda bisa naik ke atas batu-batu itu untuk melihat kein-dahan Tanjung Kelayang.

Tanjung TinggiTempat ini disebut juga

Pelabuhan Bil ik karenadahulu menjadi pelabuhan

bagi nelayan di desa Ke-ciput. Pantai Tanjung Tinggidiapit oleh dua semenan-jung granit. Batu-batu granitberukuran besar tersebar dimana-mana. Airnya jernih.Indah dan menawan. Pasti-kan Anda membawa bajuganti karena pengunjungselalu mencebur ke laut.Tempat inilah yang menjadilokasi syuting film ’LaskarPelangi’. Sehabis berenang,Anda bisa singgah ke beber-apa resto seafood segaryang menyajikan menu khasBelitung, yaitu Gangan ke-pala ikan ketarap atau ikanilak. Gangan mirip dengangulai yang berwarna kuning.

Pulau PasirPulau kecil di tengah laut ini

hanya muncul saat air laut su-rut. Berupa hamparan pasirputih yang lembut. Pulau pa-sir dikelilingi oleh pulau-pulaukecil seperti Pulau Babi, PulauPegadoran, Pulau Kelayang,dan Baru Berlayar. Di PulauPasir, Anda bisa melihat bin-tang laut merah yang beruku-ran besar. Bintang laut itu ber-tebaran di antara pasir putih.Ingat, Anda tak boleh mem-bawa binatang tersebut. Ha-nya boleh berfoto saja. (ajp-indonesiaindah.blogspot.com)

Lokasi Wisata di ’NEGERI LASKAR PELANGI’

Keindahan Pulau Lengkuas

Wisatawan domestik saat mengunjungi lokasi wisata ’NegeriLaskar Pelangi’, Belitung.

BERFOTO SELFIDua wisatawan domestiksedang berfoto selfi di depanpintu gerbang selamat datangdi Pantai Tanjung Kelayang, Belitung.HARIS FADILLAH

HARIS FADILLAHMENGHUTAN — Bangunan fasilitas wisata di Pantai Tanjung Kelayang Belitung, Provinsi Babel, menghutan dan ditumbuhibelukar sejak pelatakan batu pertama tahun 1991 tidak ada kelanjutan lagi . Padahal kini kawasan wisata yang banyakmemiliki gugusan batu granit dan sudah menyedot ribuan wisatawan lokal dan asing kini masuk dalam Kawasan EkonomiKhusus (KEK) dan menjadi destinasi wisata geopark.