materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

10
MATA KULIAH Kebijakan dan Program Peningkatan Mutu PTK Dikmen Oleh : HABIBULLAH HASIBUAN NIM 8146132042 MAKALAH “KEBIJAKAN PENDIDIKAN DALAM PENINGKATAN KOMPETENSI GURU”

Upload: habib-geos

Post on 27-Jul-2015

431 views

Category:

Education


0 download

TRANSCRIPT

Page 1: Materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

MATA KULIAH Kebijakan dan Program Peningkatan Mutu PTK Dikmen

Oleh :HABIBULLAH HASIBUANNIM 8146132042

MAKALAH“KEBIJAKAN PENDIDIKAN DALAM PENINGKATAN

KOMPETENSI GURU”

Page 2: Materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

Peningkatan Kompetensi

Guru

Page 3: Materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

Dampak pada siswa, jika guru tidak menguasai kompetensi yang dipersyaratkan ditambah dengan kurangnya kemampuan untuk menggunakan TIK adalah :(1) siswa hanya terbekali dengan kompetensi yang sudah

usang, sehingga produk sistem pendidikan dan pembelajaran tidak siap terjun ke dunia kehidupan nyata yang terus berubah, dan

(2) Pembelajaran yang diselenggarakan oleh guru juga kurang kondusif bagi tercapainya tujuan secara aktif, kreatif, efektif, dan menyenangkan karena tidak didukung oleh penggunaan teknologi pembelajaran yang modern dan handal.

Esensi Peningkatan Kompetensi

Page 4: Materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

a. Demokratis dan berkeadilan serta tidak diskriminatif dengan menjunjung tinggi hak asasi manusia, nilai keagamaan, nilai kultural, dan kemajemukan bangsa.

b. Satu kesatuan yang sistemik dengan sistem terbuka dan multimakna.

c. Suatu proses pembudayaan dan pemberdayaan guru yang berlangsung sepanjang hayat.

d. Memberi keteladanan, membangun kemauan, dan mengembangkan kreativitas guru dalam proses pembelajaran.

e. Memberdayakan semua komponen masyarakat melalui peran serta dalam penyelenggaraan dan pengendalian mutu layanan pendidikan.

Prinsip-Prinsip Umum Peningkatan Kompetensi dan Karir

Page 5: Materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

Ilmiah, Relevan, Sistematis, Konsisten, Aktual dan kontekstual, Fleksibel, Demokratis, Obyektif, Komprehensif, Memandirikan, Profesional, Bertahap, Berjenjang, Berkelanjutan, Akuntabel, Efektif, dan Efisien.

Prinsip-Prinsip Khusus Peningkatan Kompetensi dan Karir

Page 6: Materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

1. Pendidikan dan Pelatihan, meliputi: (a) Inhouse training (IHT), (b) Program magang, (c) Kemitraan sekolah, (d) Belajar jarak jauh, (e) Pelatihan berjenjang dan pelatihan khusus, (f) Kursus singkat di LPTK atau lembaga pendidikan lainnya, (g) Pembinaan internal oleh sekolah, dan (h) Pendidikan lanjut.

2. Kegiatan Selain Pendidikan dan Pelatihan, meliputi: (a) Diskusi masalah pendidikan, (b) Seminar, (c) Workshop, (d) Penelitian, (e) Penulisan buku/bahan ajar, (f) Pembuatan media pembelajaran, (g) Pembuatan karya teknologi/karya seni.

Jenis Program Peningkatan Kompetensi Guru

Page 7: Materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

PengembanganKeprofesianBerkelanjutan

PengembanganKeprofesianBerkelanjutan

7

Berdasar Permenpan Nomor: PER/16/M.PAN-RB/11/2009tentang: JABATAN FUNGSIONAL GURU dan ANGKA KREDITNYABerdasar Permenpan Nomor: PER/16/M.PAN-RB/11/2009tentang: JABATAN FUNGSIONAL GURU dan ANGKA KREDITNYA

PKB

Page 8: Materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

PENGERTIAN PKB

PKB dilaksanakan dalam upaya mewujudkan guru

yang profesional, bermatabat dan sejahtera; sehingga

guru dapat berpartisifasi aktif untuk membentuk insan

Indonesia yang bertakwa kepada Tuhan YME, unggul

dalam ilmu pengetahuan dan teknologi, memiliki jiwa

estetis, etis, berbudi pekerti luhur, dan berkepribadian

PKB merupakan pembaruan secara sadar akan pengetahuan

dan peningkatan kompetensi guru sepanjang kehidupan

kerjanya.

Page 9: Materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

Sedangkan tujuan khusus PKB adalah sebagai berikut : Meningkatkan kompetensi guru untuk mencapai standar kompetensi

yang ditetapkan.

Memutakhirkan kompetensi guru untuk memenuhi kebutuhan guru dalam memfasilitasi proses belajar peserta didik dalam memenuhi tuntutan perkembangan ilmu, teknologi, dan seni dimasa mendatang.

Mewujudkan guru yang memiliki komitmen kuat melaksanakan tugas pokok dan fungsinya sebagai tenaga professional.

Menumbuhkan rasa cinta dan bangga sebagai penyandang profesi guru

Meningkatkan citra, harkat, dan martabat profesi guru dimasyarakat.

PKB bagi guru memiliki tujuan umum untuk meningkatkan kualitas layanan pendidikan di sekolah/madrasah dalam rangka meningkatkan mutu pendidikan.

Page 10: Materi kebijakan-pengembangan-profesi-guru

TERIMA KASIH