makalah stratigrafi

Upload: big-bosses

Post on 07-Jul-2018

314 views

Category:

Documents


1 download

TRANSCRIPT

  • 8/19/2019 Makalah Stratigrafi

    1/8

    MAKALAH STRATIGRAFI

    SEJARAH DAN PERANAN STRATIGRAFI

    Disusun Oleh :

    Kelompok 5

    Ghe !h" #ulo$h %F&D'&()&(*

    Lik Ri+s",n" %F&D'&()&-*

    A.his Hikmh Ti/ %F&D'&()&0*

    Sep/in %F&D'&()1)*

    L$i,h Nu/ini %F&D'&()1&*

    Gem L/in Li.sko %F&D'&()15*

    PRODI TEKNIK GEOLOGI

     J2R2SAN TEKNIK KE32MIAN

    FAK2LTAS SAINS DAN TEKNOLOGI

    2NI4ERSITAS JAM3I

    ' ) & -

  • 8/19/2019 Makalah Stratigrafi

    2/8

    BAB I

    PENDAHULUAN

    1.1. Latar Belakang

    Ilmu geologi selalu berkaitan dengan fosil, serta perlapisan batuan. edua

    !al tersebut penting untuk mengidentifikasi "aktu geologi, dimana "aktu geologi

     bermanfaat untuk mempela#ari ke!idupan di masa lampau. Hal$!al di masa

    lampau tersebut umumn%a ber!ubungan dengan lingkungan pengendapan,

     bagaimana batuan tersebut terendapkan, ataupun bagaimana da!ulun%a kondisi

     pada lingkungan pengendapan tersebut. &emua itu dapat dipela#ari dari lapisan$

    lapisan batuan %ang terdapat di muka bumi ini.

    Lapisan$lapisan tersebut dapat dipela#ari dari Ilmu &tratigrafi. &tratigrafi

    merupakan sala! satu 'abang ilmu geologi. &tratigrafi adala! ilmu %ang

    mendeskripsikan dan mempela#ari perlapisan batuan$batuan, mengenai

     pen%ebaran, komposisi, ketebalan, umur, keragaman, dan korelasi lapisan batuan

    serta pelamparann%a.

    &ama seperti ilmu$ilmu lainn%a, ilmu stratigrafi #uga mengalami

     perkembangan seiring dengan bertamba! 'anggi!n%a (aman. Dimulai dari

    ditemukann%a ilmu pada perlapisan, !ingga aplikasi$aplikasi %ang dapat

    digunakan untuk mempermuda! dalam pema!aman suatu lapisan. Untuk itu, agar 

    dapat lebi! mema!ami ilmu stratigrafi, se#ara! perkembangan dari ilmu tersebut

     #uga sebaikn%a dipa!ami.

    1.). *umusan +asala!

    1. Apa itu &tratigrafi

    ). Bagaimana se#ara! perkembangan ilmu stratigrafi

    1.-. u#uan

    u#uan dari pembuatan makala! ini adala! /

    1. +a!asis"a mema!ami pengertian apa itu &tratigrafi

  • 8/19/2019 Makalah Stratigrafi

    3/8

    ). +a!asis"a mengeta!ui se#ara! perkembangan ilmu &tratigrafi

    BAB II

    PE+BAHA&AN

    A. Pengertian &tratigrafi

    &tratigrafi adala! studi mengenai se#ara!, komposisi dan umur relatif serta

    distribusi perlapisan batuan dan interpretasi lapisan$lapisan batuan untuk 

    men#elaskan se#ara! bumi.Pengolongan stratigrafi iala! pengelompokan bersistem batuan menurut

     berbagai 'ara, untuk mempermuda! pemerian aturan dan !ubungan batuan %ang

    satu ter!adap lainn%a. elompok bersistem tersebut di atas dikenal sebagai &atuan

    &tratigrafi. Batas satuan stratigrafi ditentukan sesuai dengan batas pen%ebaran 'iri

    satuan tersebut sebagaimana didefinisikan Batas satuan &tratigrafi #enis tertentu

    tidak !arus ber!impit dengan batas satuan satuan stratigrafi #enis lain, ba!kan

    dapat memotong satu sama lain

     

  • 8/19/2019 Makalah Stratigrafi

    4/8

    B. &e#ara! &tratigrafi

    Ilmu stratigrafi mun'ul untuk pertama kalin%a di Britania *a%a pada abad

    ke$10. Perintisn%a adala! William Smith. etika itu dia mengamati beberapa

     perlapisan batuan %ang tersingkap %ang memiliki urutan perlapisan %ang sama

    superposisi2. Dari !asil pengamatann%a, kemudian ditarik kesimpulan ba!"a

    lapisan batuan %ang terba"a! merupakan lapisan %ang tertua, dengan beberapa

     penge'ualian. arena ban%ak lapisan batuan merupakan kesinambungan %ang

    utu! ke tempat %ang berbeda$beda maka dapat dibuat perbandingan antara satu

    tempat ke tempat lainn%a pada suatu "ila%a! %ang sangat luas. Berdasarkan !asil

     pengamatan ini maka kemudian 3illian &mit! membuat suatu sistem %ang

     berlaku umum untuk periode$periode geologi tertentu "alaupun pada "aktu itu belum ada penamaan "aktun%a. Bera"al dari !asil pengamatan 3illiam &mit!

    dan kemudian berkembang men#adi pengeta!uan tentang susunan, !ubungan dan

    genesa batuan %ang kemudian dikenal dengan stratigrafi.

    Definisi istila! stratigrafi tela! diba!as pada pertemuan International

    4eologi'al 5ongress di 5open!agen pada 1067. &ala! satu kelompok, %ang

    sebagian besar merupakan a!li$a!li geologi permin%akan, tidak men%etu#ui

    adan%a pembatasan pengertian dan tu#uan stratigrafi seperti %ang tela!

    di'onto!kan di atas. Bagi para a!li geologi itu, 8stratigrafi adala! ilmu %ang

    mempela#ari strata dan berbagai !ubungan strata bukan !an%a !ubungan umur2

    serta tu#uann%a adala! bukan !an%a untuk memperole! pengeta!uan mengenai

    se#ara! geologi %ang terkandung didalamn%a, melainkan #uga untuk memperole!

     #enis$#enis pengeta!uan lain, termasuk didalamn%a pengeta!uan mengenai nilai

    ekonomisn%a9.

    onsep stratigrafi %ang luas itu diperta!ankan ole! subkomisi tersebut

    %ang, se"aktu memberikan komentar ter!adap berbagai definisi stratigrafi %angada saat itu, men%atakan ba!"a stratigrafi men'akup asal$usul, komposisi, umur,

    se#ara!, !ubungann%a dengan e:olusi organik, dan fenomena strata batuan

    lainn%a.

    Pada ta!un 1067an, disiplin ilmu stratigrafi masi! ban%ak memba!as

    tentang penamaan stratigrafi itu sendiri, konsep %ang masi! klasik adala!

     penamaan !ubungan litostratigrafi, kronostratigrafi, dan biostratigrafi pada

    suatu "ila%a!, serta korelasin%a antar satu "ila%a! dengan "ila%a! %ang lainn%a.

  • 8/19/2019 Makalah Stratigrafi

    5/8

    a) Litostratigrafi

    Ber!ubungan dengan litologi atau 'iri fisik dari suatu lapisan dan

    !ubungan satuan$satuan stratigrafin%a berdasarkan karakteristik

    litologin%a.b) Kronostratigrafi

    Ber!ubungan dengan umur lapisan batuan dan !ubungan "aktun%a

    c) Biostratigrafi

    +erupakan studi tentang batuan berdasarkan kandungan fosiln%a

    emudian masi! pada 1067an, pendekatan klasik ter!adap stratigrafi

    diperba!arui ole! 3eller dengan bukun%a 8&tratigrafi Prin'iple and Pra'ti'e9.

    Prinsip$prinsip %ang ia kembangkan merupak tulang punggung dari stratigrafi

    sekarang ini. ita !arus mengerti !ubungan antara stratigrafi dengan sistem

     pengendapan serta !ubungan antara aplikasi stratigradi dengan prinsip

    sedimentologi untuk menginterpretasikan lapisan dalam tektonik global.

    Pada 10;7an, berkembang konsep urut$urutan pengendapan, %ang

    memba!as paket lapisan %ang dibatasi ole! ketidakselarasan, %ang kemudian

     berkembang men#adi disiplin ilmu sekuen stratigrafi.

    &elain itu ada pula perkembangan dari stratigrafi %ang memberikan

    kontribusi penting dalam pembela#aran !ubungan fisik stratigrafi, umur, dan

    lingkungan dari perlapisan diba"a! permukaan serta sedimen di samudera,

    %aitu magnetostratigrafi, %ang ber!ubungan dengan 'iri fisik magnet dari suatu

     batuan sedimen dan batuan :ulkanik %ang berlapis, dan seismikstratigrafi, %ang

    merupakan studi stratigrafi dan fasies pengendapan berdasarkan interpretasi data

    seismik.

    5. &e#ara! Penelitian

    • 4eologi/

     1

  • 8/19/2019 Makalah Stratigrafi

    6/8

    1

  • 8/19/2019 Makalah Stratigrafi

    7/8

    BAB III

    E&I+PULAN

    1. &tratigrafi adala! studi mengenai se#ara!, komposisi dan umur relatif 

    serta distribusi perlapisan batuan dan interpretasi lapisan$lapisan

     batuan untuk men#elaskan se#ara! bumi.

    ). $ a!un 1067 studi mengenai se#ara!, komposisi dan umur relatif 

    serta distribusi perlapisan batuan dan interpretasi lapisan$lapisan

     batuan untuk men#elaskan se#ara! bumi.

    $ a!un 1067an stratigrafi masi! ban%ak memba!as tentang penamaan

    stratigrafi itu sendiri, konsep %ang masi! klasik adala! penamaan

    !ubungan litostratigrafi, kronostratigrafi, dan biostratigrafi pada

    suatu "ila%a!.

    $ masi! pada 1067an, pendekatan klasik ter!adap stratigrafi

    diperba!arui ole! 3eller dengan bukun%a 8&tratigrafi Prin'iple and

    Pra'ti'e9

    $ Pada 10;7an, berkembang konsep urut$urutan pengendapan, %ang

    memba!as paket lapisan %ang dibatasi ole! ketidakselarasan, %ang

    kemudian berkembang men#adi disiplin ilmu sekuen stratigrafi.

  • 8/19/2019 Makalah Stratigrafi

    8/8

    DACA* PU&AA

     Noor, D#au!ari. )770. Pengantar 4eologi. Bogor / Uni:ersitas Pakuan diakses

     pada tanggal 7- Cebruari )7162

    !ttps/FFkelompokGstratigrafi."ordpress.'omF)711F17F)0Fse#ara!$perkembangan$

    stratigrafiF diakses pada tanggal 7- Cebruari )7162

    https://kelompok5stratigrafi.wordpress.com/2011/10/29/sejarah-perkembangan-stratigrafi/https://kelompok5stratigrafi.wordpress.com/2011/10/29/sejarah-perkembangan-stratigrafi/https://kelompok5stratigrafi.wordpress.com/2011/10/29/sejarah-perkembangan-stratigrafi/https://kelompok5stratigrafi.wordpress.com/2011/10/29/sejarah-perkembangan-stratigrafi/