makalah ilmu pendidikan

2
Makalah Ilmu Pendidikan KATA PENGANTAR Puji syukur kami haturkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan karunia dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini. Shalawat beriring salam tidak lupa kami kirimkan kepada Nabi besar Muhammad SAW. Dalam kesempatan ini kami mengucapakan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan makalah ini, kami menyadari bahwa makalah ini jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, kami mengharapkan kritik dan saran dari teman-teman terutama dari Dosen Pembimbing dalam penyempurnaan makalah ini. Semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi penulis dan bagi semua pihak. Penulis BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Manusia diberi kemampuan oleh Allah SWT yaitu daya untuk menyampaikan pikiran dan perasaannya melalui komunikasi dengan bahasa yang baik, ini merupakan fitrah dibawa sejak lahir setiap manusia, dari segi kehidupan individual kebahagiaan baru tercapai bilamana ia dapat hidup berdasarkan keseimbangan dalam kegiatan fungsional anggota-anggota jasmaniah serta mewujudkan keserasian hidup dalam masyarakat serta lingkungannya secara seimbang suatu keserasian tersebut dapat dicapai dengan proses pendidikan. B. Rumusan Masalah

Upload: nika-thiraychi-ratachy

Post on 31-Dec-2015

28 views

Category:

Documents


0 download

DESCRIPTION

makalah

TRANSCRIPT

Page 1: Makalah Ilmu Pendidikan

Makalah Ilmu Pendidikan

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami haturkan kepada Allah SWT yang telah melimpahkan karunia dan hidayah-Nya sehingga kami dapat menyelesaikan makalah ini.

Shalawat beriring salam tidak lupa kami kirimkan kepada Nabi besar Muhammad SAW.

Dalam kesempatan ini kami mengucapakan terima kasih kepada semua pihak yang telah membantu dalam penyusunan makalah ini, kami menyadari bahwa makalah ini jauh dari kesempurnaan. Oleh karena itu, kami mengharapkan kritik dan saran dari teman-teman terutama dari Dosen Pembimbing dalam penyempurnaan makalah ini.

Semoga makalah ini dapat bermanfaat bagi penulis dan bagi semua pihak.

Penulis

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Manusia diberi kemampuan oleh Allah SWT yaitu daya untuk menyampaikan pikiran dan perasaannya melalui komunikasi dengan bahasa yang baik, ini merupakan fitrah dibawa sejak lahir setiap manusia, dari segi kehidupan individual kebahagiaan baru tercapai bilamana ia dapat hidup berdasarkan keseimbangan dalam kegiatan fungsional anggota-anggota jasmaniah serta mewujudkan keserasian hidup dalam masyarakat serta lingkungannya secara seimbang suatu keserasian tersebut dapat dicapai dengan proses pendidikan.

B. Rumusan Masalah

1. Apa yang dimaksud dengan ilmu pendidikan?

2. Apa peranan dan kedudukan ilmu pendidikan dalam penyelenggaraan pendidikan?

BAB II

PEMBAHASAN

Page 2: Makalah Ilmu Pendidikan