makalah fisiologi (sifat pengaturan tubuh )

Upload: jupriyanto

Post on 05-Jul-2018

218 views

Category:

Documents


0 download

TRANSCRIPT

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    1/13

    KATA PENGANTAR 

    Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karenadengan pertolongan-Nya kami dapat menyelesaiakan makalah dengan

     pembahasan “Sifat Pengaturan Tubuh! Meskipun banyak rintangan dan hambatan

    yang kami alami dalam proses pengerjaannya, tapi kami berhasil

    menyelesaikannya dengan baik!

    Tak lupa kami u"apkan terima kasih kepada dr! #fri$ardi! Sp! %&!, selaku

    dosen 'isiologi yang telah membantu kami! %ami juga mengu"apkan terima kasih

    kepada teman-teman mahasis$a yang juga sudah memberi kontribusi baik 

    langsung maupun tidak langsung dalam pembuatan makalah ini!

    Tentunya ada hal-hal yang ingin kami berikan kepada pemba"a dari hasil

    makalah ini! %arena itu, kami berharap semoga makalah ini dapat menjadi sesuatu

    yang berguna bagi kita bersama!

    Padang, ( Maret )*+

    Tim Penyusun

    Sifat pengaturan tubuh Page 1

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    2/13

    PEMBAHASAN

    1. Pengertian

    Manusia sebagai organisme multiseluler dikelilingi oleh lingkungan luar 

    milieu e.terior/ dan sel-selnya pun hidup dalam ilieu interior yang berupa darah

    dan "airan tubuh lainnya! 0airan dalam tubuh, termasuk darah, meliputi lebih

    kurang *1 dari total berat badan laki-laki de$asa! 2alam "airan tubuh terlarut

    3at-3at makanan dan ion-ion yang diperlukan oleh sel untuk hidup, berkembang

    dan menjalankan tugasnya!

    Pengaturan keseimbangan "airan perlu memperhatikan dua parameter 

     penting, yaitu4 5olume "airan ekstrasel dan osmolaritas "airan ektrasel! 6injal

    mengontrol 5olume "airan ekstrasel dengan mempertahankan keseimbangan

    garam dan mengontrol osmolaritas "airan ekstrasel dengan mempertahankan

    keseimbangan "airan! 6injal mempertahankan keseimbangan ini dengan mengatur 

    keluaran garam dan urine sesuai kebutuhan untuk mengkompensasi asupan dan

    kehilangan abnormal dari air dan garam tersebut!

    6injal juga turut berperan dalam mempertahankan keseimbangan asam-

     basa dengan mengatur keluaran ion hidrogen dan ion karbonat dalam urine sesuai

    kebutuhan! Selain ginjal, yang turut berperan dalam keseimbangan asam-basa

    adalah paru-paru dengan mengekskresikan ion hidrogen dan 0&), dan sistem

    dapar buffer/ kimi dalam "airan tubuh!

    0airan tubuh adalah air beserta unsur-unsur didalamnya diperlukan untuk 

    kesehatan sel! 0airan ini sebagian berada di luar sel ekstraselular/ dan yang

    sebagian lagi berada di dalam sel intraselular/!

    Sel membangun tubuh se"ara sederhana yang hidup dalam laut interna yang

    merupakan "airan ekstra sel 0ES/ yang dibungkus oleh kulit tubuh! 2ari "airan

    ini sel menerima oksigen dan bahan makanan, ke dalam "airan ini juga sel

    mengeluarkan sampah metabolisme! 0airan ekstrasel bergerak se"ara tidak tetap

    di seluruh tubuh dan "epat ber"ampur dengan sirkulasi darah, difusi darah dan

    "airan jaringan! 2alam "airan ekstrasel terdapat ion dan 3at gi3i yang diperlukan

    Sifat pengaturan tubuh Page 2

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    3/13

    oleh sel untuk pemeliharaan fungsi sel! Sel tubuh hidup, tumbuh dan melakukan

    fungsi khusus selama terjadinya konsentrasi oksigen, glukosa, berbagai ion asam

    amino, dan asam lemak yang sesuai dengan lingkungan interna!

    2. Kompartemen Cairan Tubuh

    Seluruh "airan tubuh didistribusikan diantara dua kompartemen utama,

    yaitu 4 "airan intraselular 07S/ dan "airan ekstra selular 0ES/! Pada orang

    normal dengan berat badan (* kg, total "airan tubuh T8'/ rata-ratanya sekitar 

    *1 berat badan atau sekitar 9) :! Persentase ini dapat berubah, bergantung pada

    umur, jenis kelamin dan derajat obesitas!

    +!0airan 7ntraselular 07S/

    9*1 dari 88 total adalah 07S! 0airan 7ntraselular adalah "airan yang terkandung

    di dalam sel! Pada orang de$asa kira-kira );< dari "airan tubuh adalah

    "airan intraselular, sama kira-kira )= : pada rata-rata pria de$asa (* kg/!

    Sebaliknya, hanya > dari "airan tubuh bayi yang merupakan "airan intraselular!

    )!0airan Ekstraselular 0ES/

    )*1 dari 88 total adalah 0ES! 0airan Ekstraselular adalah "airan diluar sel!

    ?kuran relatif dari 0ES/ dapat menurun seiring dengan bertambahnya usia! Pada

     bayi baru lahir, kira-kir > "airan tubuh terkandung didalam "airan ekstraselular 

    0ES/! Setelah ber usia + tahun, 5olume relatif dari 0ES/ menurun sampai kira-

    kira +;< dari 5olume total! 7ni hampir sebanding dengan += : dalam rata-rata pria

    de$asa (* kg/!

    0ES dibagi menjadi4

    a! 0airan interstisial 07T/ adalah "airan disekitar sel, pada orang de$asa 5olume

    "airan interstisial kira-kira @: 0airan limfe termasuk dalam 5olume interstisial!

    Aolume Belatif 07T/ bergantung dengan ukuran tubuh, pada bayi baru lahir 

    5olume "airan interstisial kira-kira ) kali lebih besar dibanding orang de$asa!

     b! 0airan intra5askular 07A/ adalah "airan yang terkandung di dalam pembuluh

    darah! Aolume relatif dari 07A/ sama pada orang de$asa dan anak-anak! Bata-

    Sifat pengaturan tubuh Page 3

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    4/13

    rata 5olume darah orang de$asa kira-kira =- : @1 dari 88/!< : *1/ dari

     jumlah tersebut adalah P:#SM#! Sisanya )-< : 9*1/ terdiri dari sel darah

    merah S2M, atau eritrosit/ yang mentranspor oksigen dan bekerja sebagai bufer

    tubuh yang pentingC sel darah putih S2P, atau leukosit/C dan trombosit! Tapi nilai

    tersebut diatas dapat ber5ariasi pada orang yang berbeda-beda, bergantung pada

     jenis kelamin, berat badan dan faktor-faktor lain! #dapun fungsi dari darah adalah

    men"akup 4

    - pengiriman nutrien mis C glokusa dan oksigen/ ke jaringan

    - transpor produk sisa ke ginjal dan paru-paru

    - pengiriman antibodi dan S2P ke tempat infeksi

    - transpor hormon ke tempat aksinya- sirkulasi panas tubuh

    "! 0airan Transelular 0TS/ adalah "airan yang terkandung didalam rongga

    khusus dari tubuh! 0ontoh 0TS/ meliputi "airan serebrospinal, perikardial,

     pleural, sino5ial, dan "airan intraokular serta sekresi lambung! Pada $aktu tertentu

    5olume 0TS/ dapat mendekati jumlah + :! Namun, sejumlah besar "airan dapat

    saja bergerak kedalam dan keluar ruang transelular setiap harinya! Sebagai

    "ontoh, saluran gastro-intestinal 67/ se"ara normal mensekresi dan mereabsorbsisampai -@ : per-hari!

    3. Kompoii

    +! %omposisi kompartemen "airan

    a! 0ES! Plasma darah dan "airan interstisial memiliki isi yang sama yaitu ion

     Natrium dan klorida serta ion bikarbonat dalam jumlah besar, tetapi sedikit ion

    kalium, kalsium, magnesium, fosfat, sulfat dan asam organik! Perbedaanya adalah

    dalam hal proteinC plasma mengandung lebih banyak protein dan "airan interstisial

    mengandung sangat sedikit protein!

     b! 07S! #kibat pompa Natrium-kalium dependen #TP, konsentrasi ion natrium dan

    kalium 7ntraselular berla$anan dengan yang ada dalam 0ES! 2alam 07S 7on

    Sifat pengaturan tubuh Page 4

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    5/13

    kalium berkonsentrasi tinggi dan ion natrium berkonsentrasi rendah! %onsentrasi

     protein dalam sel tinggi, yaitu sekitar empat kali konsentrasi dalam plasma!

    )! %omposisi "airan tubuh

    a! #ir! #ir adalah senya$a utama dari tubuh manusia! Bata-rata pria 2e$asa hampir 

    *1 dari berat badannya adalah air dan rata-rata $anita mengandung ==1 air dari

     berat badannya!

     b! Solutterlarut/! Selain air, "airan tubuh mengandung dua jenis substansi terlarut

    elektrolit dan non-elektrolit!

    0airan itu adalah sebagai berikut!

    a/ Elektrolit 4 Substansi yang berionisasi terpisah/ di dalam larutan dan akan

    menghantarkan arus listrik! Elektrolit berionsasi menjadi ion positif dan negatif 

    dan diukur dengan kapasitasnya untuk saling berikatan satu sama lain

    miliekui5alen;liter/ atau dengan berat molekul dalam garam

    milimol;litermED;:/! umlah kation dan anion, yang diukur dalam miliekui5alen,

    mol;: dalam larutan selalu sama!

    %ation 4 ion-ion yang mambentuk muatan positif dalam larutan! %ation

    ekstraselular utama adalah natrium NaF/, sedangkan kation intraselular utama

    adalah kalium % F/! Sistem pompa terdapat di dinding sel tubuh yang memompa

    natrium ke luar dan kalium ke dalam

     #nion 4 ion-ion yang membentuk muatan negatif dalam larutan! #nion

    ekstraselular utama adalah klorida 0lG /, sedangkan anion intraselular utama

    adalah ion fosfat P&9-/!

    %arena kandungan elektrolit dari palsma dan "airan interstisial se"ara

    esensial sama, nilai elektrolit plasma menunjukkan komposisi "airan ekstraselular,

    yang terdiri atas "airan intraselular dan interstisial! Namun demikian, nilai

    elektrolit plasma tidak selalu menunjukkan komposisi elektrolit dari "airan

    intraselular! Pemahaman perbedaan antara dua kompartemen ini penting dalam

    mengantisipasi gangguan seperti trauma jaringan atau ketidakseimbangan asam-

     basa! Pada situasi ini, elektrolit dapat dilepaskan dari atau bergerak kedalam atau

    keluar sel, se"ara bermakna mengubah nilai elektrolit palsma!

    Sifat pengaturan tubuh Page 5

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    6/13

     b/ Non-elektrolit 4 Substansi seperti glokusa dan urea yang tidak berionisasi dalam

    larutan dan diukur berdasarkan berat miligram per +** ml-mg;dl/! Non-elektrolit

    lainnya yang se"ara klinis penting men"akup kreatinin dan bilirubin!

    !. "ungi Cairan Tubuh

    6ambaran umum sistem "airan tubuh berperan sebagai media atau sarana

    untuk transportasi 3at-3at makanan maupun sisa-sisa metabolisme tubuh! "airan tubuh

    memba$a juga nutrien dari sejak absorbsi dan mendistribusikannya ke tingkat

    interseluler! 2alam tingkat interseluler, 3at-3at makanan yang diba$a oleh "airan

    tubuh menjadi bahan utama proses metabolisme! 2emikian juga dengan hasil

    metabolisme yang juga akan didistribusikan oleh "airan tubuh menuju tempat yang

    memerlukan dan sisa-sisa proses metabolisme akan diba$a menuju organ-organ

    ekskresi untuk dikeluarkan dari tubuh!

    :ain halnya dengan proses kimia yang terjadi dalam tubuh kita, "airan

    tubuh memiliki peran yang sangat 5ital! Hal ini disebabkan oleh sifat reaksi kimia

    yang memerlukan media agar bisa terjadi, dan medium yang bisa menjadi temat

     berlangsungnya jutaan reaksi kimia dalam tubuh adalah "airan tubuh yang umumnya

    adalah air! Sebab utama air merupakan media utama adalah kerja en3im, katalisator 

    reaksi biokimia dalam tubuh kita, bisa bekerja bila medium yang ada adalah air!

    'ungsi-fungsi lain ada dalam poin-poin berikut ini4

    +! objek keseimbangan berbagai elektrolit tubuh seperti 4 Na, %, 0a, 0l

    )! objek keseimbangan asam basa dibantu oleh "airan atau larutan buffer 

    hipotalamus/

    Selain fungsi-fungsi yang ada diatas, fungsi khusus "airan tubuh dibagi menjadi

    dua ma"am4

    Sifat pengaturan tubuh Page 6

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    7/13

    a! "airan intrasel berfungsi sebagai medium;tempat terjadinya reaksi kimia dalam

    tubuhC

     b! 0airan ekstraseluler berfungsi sebagai medium untuk transportasi substansikimia antara sel satu dengan sel yang lain!

    # Pergera$an Cairan

    0airan tubuh dan 3at yang terlarut di dalamnya berada dalam mobilitas

    konstan dan proses menerima dan mengeluarkan "airan yang terus menerus!

    Perpindahan "airan dan elektrolit tubuh terjadi dalam tiga fase yaitu4

    a! 'ase 7

    Plasma darah pindah dari seluruh tubuh ke dalam sistem sirkulasi, nutrisi dan

    oksigen diambil dari paru-paru dan dan saluran pen"ernaan!

     b! 'ase 77

    0airan interselular beserta komponennya pindah dari darah kapiler dan sel!

    "! 'ase 777

    0airan dan substansi yang ada di dalamnya berpindah dari "airan interselular 

    masuk ke dalam sel! Pembuluh darah kapiler dan membran sel yang merupakan

    membran semipermiabel mampu memfilter tidak semua substansi dan komponen

    "airan dalam tubuh ikut berpindah! Metode perpindahan "airan dan elektrolit

    tubuh dilakukan dengan "ara transpor pasif difusi dan osmosis/, transpor aktif,

    dan filtrasi!

    2ifusi Merupakan ke"enderungan alami dari suatu substansi untuk bergerak 

    dari suatu area dengan konsentrasi yang lebih tinggi ke daerah konsentrasi yang

    lebih rendah! 2ifusi terjadi melalui perpindahan tidak teratur dari ion dan

    molekul! 8eberapa fa"tor yang mempengaruhi mudah tidaknya difusi 3at terlarut

    menembus membran kapiler dan sel yaitu permebilitas membrane kapiler dan sel,

     potensial listrik serta perbedaan tekanan!

    Sifat pengaturan tubuh Page 7

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    8/13

    &smosis adalah perpindahan air terjadi melalui membran dari daerah dengan

    konsentrasi 3at terlarut yang rendah ke daerah dengan konsentrasi 3at terlarut

    tinggi sampai dengan kedua konsentrasi tersebut sama!

    Transpor aktif adalah perpindahan 3at terlarut melalui sebuah membran sel

    yang mela$an perbedaan konsentrasi atau muatan listrik! Transpor aktif berbeda

    dengan transpor pasif karena memerlukan energi dalam bentuk adenosine triposfat

    #TP/! Salah satu "ontohnya adalah transportasi pompa kalium-natrium!

    %onsentrasi natrium lebih besar dalam 0ES di banding di 07S oleh karena itu

    ada ke"enderungan natrium untuk memasuki sel dengan "ara difusi! Hal ini

    diimbangi juga oleh pompa natrium-kalium yang terdapat pada membran sel dansel aktif memindahkan natrium dari sel ke dalam 0ES! Sebaliknya konsentrasi

    kalium intraseluler yang terjadi dipertahankan dengan memompakan kalium ke

    dalam sel!

     Natrium tidak berperan penting dalam perpindahan air di dalam

     bagian plasma dan bagian "airan intraselular karena konsentrasi natrium hampir 

    sama pada kedua bagian itu! 2istribusi air dalam kedua bagian itu diatur oleh

    tekanan hidrostatik yang dihasilkan oleh darah kapiler, terutama akibat pemompaan oleh jantung dan tekanan osmotik koloid yang disebabkan oleh

    albumin serum!

    'iltrasi adalah tekanan hidrostatik dalam kapiler "enderung untuk menyaring

    "airan yang keluar dari kompartemen 5as"ular ke dalam "airan intra seluler!

    0ontoh proses filtrasi adalah pada glomerulus ginjal!

    Meskipun keadaan diatas merupakan proses pertukaran dan pergantian yang

    terus menerus namun komposisi dan 5olume "airan relatif stabil, keadaan ini

    disebut keseimbangan dinamis atau homeostatis!

    Sifat pengaturan tubuh Page 8

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    9/13

    % &eni Cairan

    +! 0airan Nutrien

    Pasien yang istirahat di tempat tidur memerlukan sebanyak 9=* kalori

    setiap harinya! 0airan nutrien 3at gi3i/ melalui intra5ena dapat memenuhi kalori

    ini dalam bentuk karbohidrat, nitrogen dan 5itamin yang penting untuk 

    metabolisme! %alori yang terdapat dalam "airan nutrien dapat berkisar antara )**-

    )=** kalori per liter! 0aian nutrient terdiri atas

    a! %arbohidrat dan air, "ontoh4 de.trose glukosa/, le5ulose fruktosa/, in5ert

    sugar +;) de.tose dan > le5ulose/!

     b! #sam amino, "ontoh4 amigen, aminosol dan tra5amin!

    "! :emak, "ontoh4 lipomul dan liposyn!

    )! 8lood 5olume e.panders

     Blood volume expanders merupakan bagian dari jenis "airan yang

     berfungsi meningkatkan 5olume pembuluh darah setelah kehilangan darah atau

     plasma! #pabila keadaan darah sudah tidak sesuai, misalnya pasien dalam kondisi

     pendarahan berat, maka pemberian plasma akan mempertahankan 5olume darah!

    Pada pasien dengan lika bakar berat, sejumlah besar "airan hilang dari pembuluh

    darah di daerah luka! Plasma sangat perlu diberikan untuk menggantikan "airan

    ini! enis blood volume expanders antara lain4 human serum albumin dan de.tran

    dengan konsentrasi yang berbeda! %edua "airan ini mempunyai tekanan osmotik,

    sehingga se"ara langsung dapat meningkatkan jumlah 5olume darah!

    ' Keeimbangan Cairan

    %eseimbangan "airan di"apai dengan masukan dan keluaran "airan yang

    seimbang! %arena air mengalami proses kehilangan yang tidak terelakan setiap

    saat melalui ginjal, kulit, dan paru-paru hal yang terpenting adalah untuk tetap

    mempertahankan jumlah "airan yang "ukup dalam tubuh!

    Sifat pengaturan tubuh Page 9

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    10/13

    Pengatur utama masuknya "airan adalah melalui mekanisme haus, pusat

    haus dikendalikan berada di otak! Sedangkan rangsangan haus berasal dari kondisi

    dehidrasi intraselular, sekresi angiotensin 77 sebagai respon dari penurunan

    tekanan darah dan pendarahan yang mengakibetkan penurunan 5olume darah!

    Perasaan kering di mulut biasanya terjadi bersama dengan sensasi haus $alaupun

    kadang terjadi se"ara sendiri! Sensasi haus akan segera hilang setelah minum

    sebelum proses absorbsi oleh tra"tus gastrointestinal!

    +! #supan intake/ "airan melalui < "ara4

    a! Minum, jumlah perolehan se"ara mendasar diatur oleh rasa haus, tetapi hal ini

    lebih dipengaruhi oleh kebiasaan minum! Selama aktifitas dan temperature yangsedang seorang de$asa kira-kira minum +=**ml air per hari! Sedangkan

    kebutuhan "airan tubuh kira-kira )=**ml air per hari, sehingga kebutuhan +***ml

    sisanya diperoleh dari

     b! Makan yang mengandung air, daging mengandung =*1 sampai (=1 air dan

     beberapa jenis buah dan sayur mengandung J=1 air 

    "! Proses oksidasi makanan dalam tubuh metabolisme/, air metabolik yang

    dihasilkan melalui katabolisme men"apai sekitar

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    11/13

     pengeluaran urin sekitar +9**-+=**ml per )9jam atau sekitar

    - Pengaturan kadar elektrolit dalam 0ES dengan retensi selektif substansi yang

    dibutuhkan!

    - Pengaturan pH 0ES melalui retensi ion-ion hidrogen!

    - Ekskresi sampah metabolik dan substansi toksik!

    &leh karena itu gagal ginjal jelas mempengaruhi keseimbangan "airan,

    karena ginjal tidak dapat berfungsi!

    Sifat pengaturan tubuh Page 11

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    12/13

  • 8/15/2019 Makalah Fisiologi (Sifat Pengaturan Tubuh )

    13/13

    dengan dehidrasi yang seharusnya dipakai untuk kondisi kehilangan air murni

    yang relatif mengakibatkan hipernatremia! %ekurangan "airan eksternal terjadi

    karena penurunan asupan "airan dan kelebihan pengeluaran "airan! Tubuh akan

    merespons kekurangan "airan tubuh dengan mengosongkan "airan 5askuler!

    Sebagai kompensasi akibat penurunan "airan inetrstisial, tubuh akan mengalirkan

    "airan keluar sel! Pengosongan "airan ini terjadi pada pasien diare dan muntah!

    #da tiga ma"am kekurangan "airan eksternal yaitu4

    a! 2ehidrasi isotonik, terjadi jika tubuh kehilangan sejumlah "airan dan elektrolit

    se"ara seimbang!

     b! 2ehidrasi hipertonik, terjadi jika tubuh kehilangan lebih banyak air daripadaelektrolit!

    "! 2ehidrasi hipotonik, terjadi jika tubuh kehilangan lebih banyak elektrolit

    daripada air!

    9. Perbedaan antara Cairan intraselular dan Cairan

    ekstraselular.

    1. Cairan intraseluler ditemuan di dalam sel sementara !airan

    estraseluler ditemuan di luar sel.

    2. "dan#a pr$tein dan asam amin$ adalah %tur !airan

    intraseluler sedangan merea tida ditampilan dalam !airan

    estraseluler.

    3. &edua !airan terutama terdiri dari air' tetapi ada lebih ban#a

    i$n dalam !airan estraseluler daripada pada !airan intraseluler.

    4. (lu$sa terdapat pada edua !airan' tapi !airan estraselulertida memilii $rganel untu meme!ah merea untu

    menghasilan energi tetapi tida !airan intraseluler.

    5. gradien $nsentrasi' $mples pr$tein' dan pr$perti lainn#a

    !airan intraseluler tida umum untu !airan estraseluler.

    6. !airan estraseluler memilii dua )enis utama sedangan

    !airan intraseluler adalah han#a satu )enis.

    Sifat pengaturan tubuh Page 13